Sakip bappenas

11
-DS- Disampaikan Oleh: INSPEKTUR UTAMA Cirebon, 2 September 2016

Transcript of Sakip bappenas

Page 1: Sakip bappenas

-DS-

Disampaikan Oleh:

INSPEKTUR UTAMA

Cirebon, 2 September 2016

Page 2: Sakip bappenas

Peraturan Menteri PAN dan RB Nomor 53 Tahun 2014 Tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata Cara Reviu atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah

2

PERPRES NO. 29 TAHUN 2014 Tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah

1

Peraturan Menteri PAN dan RB Nomor 12 tahun 2015 tentang Pedoman Evaluasi atas Implementasi Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah

3

DASAR HUKUM

4

Page 3: Sakip bappenas
Page 4: Sakip bappenas

4

ALUR PROSES PELAKSANAAN EVALUASI INSPEKTORAT UKE-1

Page 5: Sakip bappenas

Mekanisme Evaluasi AKIP

INSPEKTORAT MELAKSANAKAN EVALUASI AKIP UNIT KERJA ESELON I DI KEMEN.PPN/BAPPENAS

RENCANA KEGIATAN EVALUASI AKIP DITUANGKAN DALAM PKPT

EVALUASI AKIP DILAKSANAKAN SATU KALI DALAM SETAHUN. DILAKUKAN SETELAH UNIT KERJA MENYAMPAIKAN LAPORAN KINERJA-NYA

PELAKSANAAN EVALUASI AKIP MENGGUNAKAN KERTAS KERJA EVALUASI SESUAI DENGAN PERMEN PANRB TTG SAKIP DAN JUKLAK PEDOMAN IMPLEMENTASI ATAS SAKIP

1/2

Page 6: Sakip bappenas

Mekanisme Evaluasi AKIP

HASIL EVALUASI AKIP DITUANGKAN DALAM BENTUK LAPORAN HASIL EVALUASI YANG DITANDATANGANI OLEH INSPEKTUR

LHE DITERBITKAN SETELAH PEMBAHASAN DENGAN UNIT KERJA SECARA BERJENJANG MULAI DARI TINGKAT PIC (ESELON-3) HINGGA ESELON-1

HASIL PEMBAHASAN DITUANGKAN DALAM BERITA ACARA PEMBAHASAN YANG DITANDATANGANI SECARA BERJENJANG MULAI DARI ESELON-3 HINGGA ESELON-1.

PENERBITAN LHE

2/2

Page 7: Sakip bappenas

Dokumen yang diperlukan

7

• Renstra Kementerian

• Laporan Kinerja Kementerian

• Laporan Kinerja Eselon I + Eselon II

• Tabel Informasi Kinerja & Rencana Kinerja Tahunan (RKT) Eselon I.

• Penetapan Kinerja (PK) atau Kontrak Kinerja Eselon I dan II.

• Progress Report Pencapaian Kinerja Bulanan/Triwulan.

Page 8: Sakip bappenas

Evaluasi atas Komponen Akuntabilitas Kinerja

8

Aspek Cakupan Bobot

Perencanaan Kinerja meliputi perencanaan strategis dan perencanaan tahunan dengan menilai pemenuhan perencanaan, kualitas dan implementasi atas rencana

30%

Pengukuran Kinerja meliputi penetapan indikator kinerja, penetapan target kinerja dan cara mengukur indikator kinerja dengan menilai pemenuhan pengukuran, kualitas dan implementasi pengukuran

20%

Pelaporan Kinerja meliputi keberadaan, kelengkapan, dan pemanfaatan laporan kinerja dengan menilai pemenuhan pelaporan, penyajian informasi kinerja & pemanfaatan

20%

Capaian Kinerja meliputi pencapaian output atau outcome sebagaimana ditetapkan dalam target RKT dengan menilai kinerja output & outcome yang dilaporkan

30%

Total 100%

Page 9: Sakip bappenas

PEMBOBOTAN PENILAIAN & PENGKATEGORIAN NILAI (PREDIKAT) LAPORAN KINERJA

No Kategori Menjadi Interpretasi

1 AA > 90 - 100 Sangat Memuaskan

2 A > 80 – 90 Memuaskan, Memimpin perubahan, berkinerja tinggi, dan sangat akuntabel

3 BB > 70 – 80 Sangat Baik, Akuntabel, berkinerja baik, memiliki sistem manajemen kinerja yang

andal.

4 B > 60 - 70 Baik, Akuntabilitas kinerjanya sudah baik, memiliki sistem yang dapat digunakan

untuk manajemen kinerja, dan perlu sedikit perbaikan.

5 CC > 50 - 60

Cukup (memadai), Akuntabilitas kinerjanya cukup baik, taat kebijakan, memiliki

sistem yang dapat digunakan untuk memproduksi informasi kinerja untuk

pertanggung jawaban, perlu banyak perbaikan tidak mendasar.

6 C > 30 - 50

Kurang, Sistem dan tatanan kurang dapat diandalkan, memiliki sistem untuk

manajemen kinerja tapi perlu banyak perbaikan minor dan perbaikan yang

mendasar.

7 D 0 - 30

Sangat Kurang, Sistem dan tatanan tidak dapat diandalkan untuk penerapan

manajemen kinerja; Perlu banyak perbaikan, sebagian perubahan yang sangat

mendasar.

Sumber : Peraturan Menteri PAN & RB No. 12 Tahun 2015

Page 10: Sakip bappenas

CAPAIAN AKUNTABILITAS KINERJA

2014 2013

2012

2011 2010

2009

2008

Page 11: Sakip bappenas

-DS- SEKIAN & TERIMA KASIH

11