RS Cileungsi - Lelang

download RS Cileungsi - Lelang

of 53

Transcript of RS Cileungsi - Lelang

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    1/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    1

    BAB IINSTRUKSI KEPADA PESERTA LELANG

    A. UMUM

    1. LINGKUPPEKERJAAN

    1.1. Pemerintahan dalam hal ini Dinas Kesehatan Kabupaten Bogormelalui APBD Kab.Bogor Tahun 2010 akan melaksanakanPembangunan Rumah Sakit Cileungsi Kabupaten Bogor.Pengguna Anggaran/ Kuasa Pengguna Anggaran (PA/KPA)menentukan nama paket pekerjaan yang dituangkan dalam datalelang dan diumumkan secara luas melalui media internet.

    1.2. Penyedia jasa harus memilih paket pekerjaan berdasarkan IUJKsesuai dengan bidang sub bidang yang telah ditentukan dalam datalelang.

    1.3. Pemenang lelang wajib menyelesaikan pekerjaan dalam jangka waktuyang ditentukan dalam data lelang dan syarat-syarat khusus kontrakdengan mutu sesuai spesifikasi teknis dan biaya sesuai kontrak.

    1.4. Lingkup pekerjaan yang dilelangkan sesuai dengan ketentuan dalamdata lelang.

    2. SUMBER DANA 2.1 Pekerjaan ini dibiayai APBD Kabupaten Bogor Tahun Anggaran 2010

    3. PERSYARATANPESERTA LELANG

    3.1. Pelelangan ini dapat diikuti oleh semua penyedia jasa pelaksanaKonstruksi (Pemborong) yang memenuhi persyaratan pelelanganUmum dengan PASCAKUALIFIKASI

    3.2. Peserta Lelang adalah suatu Badan Usaha Bidang Jasa Konstruksiyang terdaftar di LPJKN dan memiliki IUJK (Gred-7) yang masihberlaku dari Pemerintah Kota / Kabupaten domisili peserta lelangdengan bidang, sub bidang dan kualifikasi sesuai dengan data lelangyang SKK dan SKP-nya memenuhi syarat untuk pelaksanaanpekerjaan ini.

    3.3. Peserta lelang harus mengutamakan penggunaan bahan, peralatan,dan jasa produksi dalam negeri.

    3.4. Peserta lelang harus menyerahkan dokumen penawaran sesuaipersyaratan yang ditentukan.

    3.5. Penyedia jasa yang ditunjuk oleh PA/KPA untuk melaksanakanlayanan jasa konsultansi perencanaan atau pengawasan pekerjaanatau yang berafiliasi dengan peserta lelang tidak diperkenankanmenjadi peserta lelang.

    3.6. Penyedia Jasa yang ditunjuk oleh pengguna jasa harus melaksanakan

    Pekerjaan Pembangunan Gedung tersebut

    4. KUALIFIKASIPESERTA LELANG

    4.1 Dalam hal pelelangan dilakukan dengan pascakualifikasi, form isiankualifikasi disampaikan bersamaan dengan dokumenpenawaran

    4.2. Persyaratan kualifikasi peserta lelang tercantum dalam form isiankualifikasi.

    4.3. Dokumen Kualifikasi berisi :Formulir Isian kualifikasi dibundel tersendiri ( Lampiran-1) yang terdiridari :1. Surat Pernyataan Minat Untuk Mengikuti Pelelangan2. Surat pernyataan tentang :

    a. Secara hukum mempunyai kapasitas menandatangani kontrakb. Tidak sedang pailit atau kegiatan usahanya tidak sedang atau tidak

    sedang dihentikan atau tidak sedang menjalani sangsi pidana atausedang dalam pengawasan pengadilan

    c. Tidak pernah dihukumd. Data Administrasie. IUJK yang masih berlakuf. Landasan Hukum Pendirian Perusahaang. Data Personaliah. Data Peralatani. Data Pengalaman Perusahaan

    j. Data Pekerjaan yang sedang dilaksanakan

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    2/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    2

    k. Dukungan Bank. l. Kebenaran data yang disampaikan, Kesanggupan dikenakan sanksi

    Administrasi, Perdata,Pidana sesuai ketentuan peraturan perundang-Undangan yang berlaku

    3. Persyaratan Kualifikasi penyedia barang / jasa

    a. Memiliki surat ijin usaha pada bidang usahanya yang dikeluarkanoleh instansi pemerintah yang berwenang yang masih berlaku,seperti SIUP untuk jasa perdagangan, IUJK untuk jasa konstruksiyang masih berlaku.

    b. Memiliki Kompetensi yang ditunjukkan dengan Sertifikat BadanUsaha ( SBU Arsitek,Mekanikal Elektrikal, Sipil Jalan Lingkungan )yang berlaku di instansi yang berwenang Lembaga PengembanganJasa Konsultasi (LPJK);

    c. Secara hukum mempunyai kapasitas menandatangani kontrakpengadaan;

    d. Tidak dalam pengawasan pengadilan, tidak bangkrut, kegiatanusahanya tidak sedang dihentikan, dan/atau tidak sedang menjalani

    sanksi pidana;e. Dalam hal penyedia jasa konsultasi akan melakukan

    kemitraan,penyedia jasa wajib mempunyai perjanjian kerjasamaoperasi / kemitraan dan perusahaan yang mewakili kemitraantersebut;

    f. Telah melunasi kewajiban pajak tahun terakhir (SPT/PPh) sertamemiliki laporan bulanan PPh pasal 25 atau pasal 21/pasal 23 atauPPN sekurang-kurangnya 3 ( tiga ) bulan terakhir, bukti setoranpajak (SSP) harus disertai bukti Keterangan Fiskal. LaporanKeuangan Desember 2008/2009 yang telah diperiksa atau disahkanoleh akuntan public;

    g. Selama 5 (lima) tahun terakhir pernah memiliki pengalaman

    menyediakan jasa konstruksi pembangunan sejenis, baikdilingkungan pemerintah atau swasta termasuk pengalaman sebagaisub penyedia jasa di lingkungan pemerintah / swasta;

    h. Memiliki kinerja baik dan Tidak masuk dalam daftar sanksi ataudaftar hitam di suatu instansi pemerintah;

    i. Memiliki kemampuan pada bidang/subbidang pekerjaan yang sesuai(dibuktikan dengan SBU);

    j. Memiliki KD = 2 NPt (KD : Kemampuan Dasar,NPt; Nilai Pengalamantertinggi) pada bidang/subbidang pekerjaan dalam kurun waktu 7(tujuh) tahun terakhir;

    k. Dalam hal bermitra yang diperhitungkan adalah kemampuan dasardari perusahaan yang mewakili kemitraan ( lead firm );

    l. Untuk pekerjaan khusus/spesifik/tekhnologi tinggi dapat ditambahkanpersyaratan lain seperti peralatan khusus, tenaga ahli spesialis yangdiperlukan atau pengalaman tertentu;

    m. Memiliki surat keterangan dukungan keuangan dari BankPemerintah/Swasta untuk mengikuti pengadaan barang / jasasekurang-kurangnya 10% (sepuluh persen) dari nilai proyek;

    n. Memiliki kemampuan menyediakan fasilitas dan peralatan sertapersonil yang diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan;

    o. Termasuk dalam penyedia barang/jasa yang sesuai dengan nilaipaket pekerjaan ( memiliki Neraca tahun terakhir harus yang sudahdiaudit oleh akuntan publik );

    p. Menyampaikan daftar perolehan pekerjaan yang sedangdilaksanakan khusus untuk jasa pemborongan;

    q. Tidak membuat pernyataan yang tidak benar tentang kompetensidan kemampuan usaha dimilikinya;

    r. Untuk pekerjaan jasa pemborongan memiliki sisa kemampuankeuangan (SKK) yang cukup dan sisa kemampuan paket (SKP).Sisa Kemampuan Keuangan (SKK)Contoh nilai 7,5 untuk usaha menengah dan besarSKK dihitung dengan rumus :SKK = KK (NK Prestasi )

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    3/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    3

    5. PENYERAHANDOKUMENPENAWARAN

    KK = Fp x MKMK = Fl x KB

    KB = (a+b+c) (d-e), diambil dari rencana ( Untukusaha kecil KB maksimum Rp. 200 juta)

    D i m a n a :K K = K e m a m p u a n K e u a n g a nF p = F a k t o r P e r p u t a r a n M o d a lF p = 6 u n t u k p e n y e d i a j a s a u s a h a k e c i lF p = 7 u n t u k p e n y e d i a j a s a u s a h a m e n e n g a hF p = 8 u n t u k p e n y e d i a j a s a u s a h a b e s a rM K = M o d a l K e r j a ( m i n i m u m 1 0 % N P )K B = K e k a y a a n B e r s i ha = a k t i v a L a n c a rb = a k t i v a t e t a p

    c = a k t i v a l a i n n y ad = u t a n g j a n g k a p e n d e ke = u t a n g j a n g k a p a n j a n gF l = F a k t o r L i k u i d i t a sF l = 0 , 3 u n t u k p e n y e d i a j a s a u s a h a k e c i lF l = 0 , 6 u n t u k p e n y e d i a j a s a u s a h a m e n e n g a hF l = 0 , 8 u n t u k p e n y e d i a j a s a u s a h a b e s a rN K = N i l a i k o n t r a k d a l a m p e l a k s a n a a nP r e s t a s i = N i l a i P e k e r j a a n y a n g s u d a hd i l a k s a n a k a nN P = N i l a i P a k e t y a n g d i l e l a n g k a n

    P e n i l a i a n :Bila Nilai Paket (NP) sebesar X, Maka :1. Untuk Usaha kecil

    SKK 0,2 X diberi bobot 100%SKK < 0,2 X dinyatakan gugur

    2. Untuk Usaha menengahSKK 0,7 X diberi bobot 100%SKK < 0,7 X dinyatakan gugur

    3. Untuk usaha besarSKK 0,8 X diberi bobot 100 %SKK < 0,8 X dinyatakan gugur

    Untuk usaha kecil, bila nilai SKK < 10 dinyatakan gugur dan tidak

    dilakukan penilaian selanjutnya.Untuk Usaha Menengah dan Besar, bila nilai SKK < 7,5 dinyatakangugur dan tidak dilakukan penilaian selanjutnya.Yang gugur pada penilaian keuangan tidak dilakukan penilaianselanjutnya.

    5 . 1 . S e t i a p peserta lelang atas nama sendiri atau sebagaianggota kemitraan hanya boleh menyerahkan satu penawaranuntuk satu paket pelelangan pekerjaan

    5.2. Peserta lelang yang menyerahkan lebih dari satu penawaran untuksatu paket pelelangan pekerjaan akan digugurkan.

    5.3. Jumlah Dokumen Penawaran yang harus disampaikan oleh pesertalelang sesuai dengan point 19.1 (Dokumen Penawaran).

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    4/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    4

    6. BIAYAPENAWARAN

    Semua biaya yang dikeluarkan oleh penyedia jasa untuk mengikutipelelangan menjadi beban penyedia barang/jasa dan tidak mendapatpenggantian dari Pengguna Barang/jasa.

    7. PENJELASANLELANG

    (Aanwijzing)

    7.1. Gugus Tugas Pengadaan memberikan penjelasan mengenaidokumen lelang (Aanwijzing) pada waktu dan tempat sesuai ketentuan

    dalam data lelang.7.2. Dalam acara penjelasan dokumen lelang, dijelaskan mengenai:a. Metoda penyelenggaraan pelelangan;b. Cara penyampaian penawaran (satu sampul atau dua sampul atau

    dua tahap);

    c. Dokumen yang harus dilampirkan dalam dokumen penawaran;d. Acara pembukaan dokumen penawaran;e. Metoda evaluasi;f. Hal-hal yang menggugurkan penawaran;g. Jenis kontrak yang akan digunakan;h. Ketentuan dan cara sub kontrak sebagian pekerjaan kepada usaha

    kecil termasuk koperasi kecil;

    i. Besaran, masa berlaku dan penjamin yang dapat mengeluarkanjaminan penawaran.

    7.3. Pertanyaan dari peserta lelang, jawaban dari Unit LayananPengadaan dalam hal ini Gugus Tugas Pengadaan, serta keteranganlain termasuk perubahannya, dituangkan dalam Berita AcaraPenjelasan (BAP), serta harus sudah di upload ke portal e-Procurement (eproc.bogorkab.go.id) paling lambat 4 (empat) harikerja setelah penjelasan pekerjaan (aanwijzing).

    7.4. Peserta lelang yang tidak hadir pada saat penjelasan dokumen lelangdapat mengajukan pertanyaan melalui portal e-Procurement sesuaiwaktu dalam data lelang.

    7.5. Dalam acara penjelasan lelang, diumumkan nilai total hargaperkiraan sendiri (HPS), Rincian HPS tidak boleh dibuka danbersifat rahasia.

    7.6. Peserta lelang yang tidak hadir pada saat penjelasan dokumen lelangtidak dapat dijadikan dasar untuk menolak/menggugurkanpenawarannya.

    8. PENINJAUANLAPANGAN

    8.1. Bila dipandang perlu, Gugus Tugas Pengadaan dapat memberikanpenjelasan lanjutan dengan melakukan peninjauan lapangan.

    8.2. Peserta lelang dengan risiko dan biaya sendiri dianjurkan untukmeninjau lapangan pekerjaan dengan saksama untuk memperolehdata dan informasi yang diperlukan guna menyiapkan penawaran.

    B. DOKUMEN LELANG

    9. ISI DOKUMENLELANG

    Dokumen lelang terdiri dari:BAB I Instruksi Kepada Peserta Lelang;BAB II Data Lelang;BAB III Syarat-Syarat Umum Kontrak;BAB IV Syarat-Syarat Khusus Kontrak;BAB V Spesifikasi Teknis;BAB VI Gambar-Gambar;BAB VII Daftar Kuantitas, Analisa Harga Satuan dan Metoda Pelaksanaan;

    http://%28www.eproc.bogorkab.go.id%29/http://%28www.eproc.bogorkab.go.id%29/http://%28www.eproc.bogorkab.go.id%29/
  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    5/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    5

    10.KLARIFIKASIDOKUMENLELANG

    10.1. Klarifikasi dokumen lelang dilakukan pada saat PenjelasanPekerjaan ( Aanwijziing) yang jadwal dan tempatnya ditentukanoleh Gugus Tugas Pengadaan.

    10.2. Gugus Tugas Pengadaan tidak akan menanggapi permohonanklarifikasi yang diterima di portal e-procurement yang diajukanpeserta lelang diluar waktu yang ditentukan dalam data lelang.

    10.3. Calon Peserta lelang yang memerlukan klarifikasi atas isi dokumenlelang dapat memberitahukan kepada Gugus Tugas Pengadaansecara tertulis dan diterima oleh Gugus Tugas Pengadaan selambat-lambatnya 3 (tiga) hari kerja sebelum batas akhir pemasukanpenawaran.

    11.ADDENDUMDOKUMENLELANG

    11.1. Jika terdapat hal-hal/ketentuan baru atau perubahan penting yangperlu ditampung dalam Penjelasan pekerjaan, maka Gugus TugasPengadaan akan mengubah ketentuan dokumen lelang denganmenerbitkan addendum.

    11.2. Addendum dokumen lelang menjadi bagian tak terpisahkan daridokumen lelang dan harus sudah di upload ke portal e-procurement

    bersamaan dengan Berita Acara Penjelasan Pekerjaan (BAP)atau paling lambat 2 (dua) hari kerja setelah penjelasan pekerjaan(aanwijzing).

    11.3. Addendum yang dikeluarkan dapat di download dari portal e-Procurement.

    11.4 Sebelum batas waktu penyampaian penawaran berakhir,penggunajasa dapat mengubah ketentuan dokumen lelang dengan menerbitkanaddendum

    11.5 Apabila addendum diterbitkan oleh pengguna jasa kurang dari 3 (tiga)hari kerja dari batas akhir pemasukan penawaran, maka untukmemberi waktu yang cukup kepada peserta lelang dalam menyiapkanpenawaran, pengguna jasa akan mengundurkan batas akhir

    penawaran.

    C. PENYIAPAN PENAWARAN

    12.BAHASAPENAWARAN

    13.DOKUMENPENAWARAN

    Semua dokumen penawaran harus menggunakan Bahasa Indonesia.

    Dokumen penawaran terdiri dari:a. Surat penawaran; harus bermeterai cukup, bertanggal; dan

    ditandatangani oleh yang berhak serta dicap (di stempel).b. Lampiran Surat Penawaran :

    a. Surat Penawaran; harus bermaterai cukup, bertanggal ditandatangani oleh yangberhak dan dicap.

    b. Lampiran Surat penawaran terdiri dari dokumen penawaran :

    1. Surat Kuasa ( bila diperlukan )2. Jaminan Penawaran, yang ditandatangani oleh Pimpina Perusahaan3. Daftar Kuantitas dan Harga4. Analisa Harga Satuan5. Daftar Harga Satuan Dasar Upah6. Daftar Harga Satuan Dasar Peralatan

    c. Dokumen Teknis :1. Surat Kuasa (bila diperlukan)2. Jaminan Penawaran3. Jadwal waktu (Bartchart) pelaksanaan4. Jadwal waktu(Bartchart) kedatangan bahan5. Jadwal waktu (Bartchart) kedatangan alat/proyek

    6. Jadwal Waktu (Bartchart) Penempatan Personil Proyek7. Network Planningd. Dokumen Administrasi :

    1. Daftar personil inti sesuai data lelang2. Daftar Peralatan Utama sesuai data lelang3. Bagian pekerjaan uang disubkontrakan (bila ada) sesuai data lelang4. Rekaman surat perjanjian kemitraan5. Lampiran lain yang diisyaratkan sesuai data lelang6. Surat Jaminan Mutu Penggantian Analisa7. Surat dukungan dari supplier8. Akte pendirian perusahaan dan perubahannya9. Salinan SBU yang masih berlaku dan sudah dileges pada tahun 2010,

    yaitu sipil 22001, Arsitektur 21005, Mekanikal 23001, dan 23002,

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    6/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    6

    11. Salinan

    Sertifikat ISO 14001 :2004

    Elektro 2401010. Salinan Sertifikat ISO 9001:200811. Salinan Sertifikat ISO 14001 : 200412. Salinan Sertifikat OHSAS 18001 : 200713. Salinan Sertifikat Sistem Managemen K3 dari Depnaker atau yang

    telah memperoleh pelatihan K3 dari badan pelatihan yangberwenang.

    14. Salinan IUJK15. Surat Keterangan Domisili yang masih berlaku.16. Salinan Pajak 3 bulan terakhir17. Salinan Pajak Tahunan Perusahaan 200918. Salinan NPWP dan PKP Perusahaan.19. Surat Kebenaran Dokumen dari LPJK20. Surat Keterangan asli dari LPJK21.Surat Dokumen Keuangan dari Bank Pemerintah sekurang-kurangnya10% dari nilai proyek22. Salinan Surat Keterangan Fiksal

    23. Foto copy Neraca Perusahaan tahun 2008/2009 yang telah diauditakuntan publik untuk kualifikasi B24. Memiliki kemampuan dasar25. Memiliki Surat Kemampuan Keuangan (SKK)26. Surat pernyataan tidak sedang dalam pengawasan pengadilan, tidakbangkrut, kegiatan usahaanya tidak sedang dihentikan, dan atau tidaksedang menjalani sangsi pidana.27. Brosur Bahan Utama asli / download dari situs asli suplier

    Data administrasi, Tekis dan data Harga Penawaran serta data kualifikasidimasukan kedalam sampul penutup, Data diluar sampul adalah : Asli jaminanPenawaran, Asli Dukungan Bank dan Pakta Integritas yang sudah ditanda

    tangani oleh pimpinan penyedia jasa.

    Pelelangan dilakukan dengan pasca kualifikasi, data kualifikasi disampaikanbersamaan dengan dokumen penawaran.

    14. HARGA

    PENAWARAN

    K S- Ko ns tr uk si

    14.1 Sampu l penawaran mencantumkan a lamat penggunabarang/jasa serta tempat, hari, tanggal, bulan, tahun dan jampemasukan

    CONTOH SAMPUL PENAWARAN

    Unit Layanan Pengadaan (Procurement Unit)Paket pekerjaan : Belanja Modal Pengadaan Konstruksi / Pembelian

    Bangunan(Pengadaan Gedung Rumah Sakit ) padaKegiatan Pembangunan Rumah Sakit Cileungsi(BAN-GUB) di Kecamatan Cileungsi

    Pelelangan

    Hari : Jumat

    Tanggal : 21 Mei 2010

    J a m : 10.00 WIB

    Tempat :Unit Layanan Pengadaan Jl. Nyaman Cibinong

    Kepada Yth : Pengguna Anggaran/Kuasa Pengguna

    Anggaran Belanja Modal Pengadaan Konstruksi /Pembelian Bangunan(Pengadaan Gedung RumahSakit ) pada Kegiatan Pembangunan Rumah SakitCileungsi (BAN-GUB) di Kecamatan Cileungsidi -

    CIBINONG

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    7/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    7

    14.2. Harga Penawaran adalah harga yang tercantum dalam surat

    penawaran berdasarkan jumlah rincian dalam daftar kuantitas danharga.

    14.3 Peserta lelang harus mengisi harga satuan dan jumlah harga untuksemua mata pembayaran dalam Daftar Kuantitas dan Harga. Apabilaharga satuan dicantumkan nol/tidak diisi untuk mata pembayarantertentu, maka dianggap sudah termasuk dalam harga satuan mataPembayaran yang lain dan pekerjaan tersebut tetap harus dilaksanakan.

    14.4 Semua pajak dan retribusi yang harus dibayar oleh penyedia jasadalam pelaksanaan kontrak, serta pengeluaran lainnya sudah termasukdalam harga penawaran.

    14.5 Harga satuan yang tercantum dalam Daftar Kuantitas dan Hargaadalah tetap.

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    8/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    8

    15.MATA UANGPENAWARAN DANCARAPEMBAYARAN

    15.1. Harga satuan dasar, harga satuan pekerjaan, jumlah hargapenawaran dan pembayarannya harus menggunakan mata uangRupiah.

    15.2. Cara pembayaran dilakukan sesuai ketentuan dalam data lelang

    16.MASABERLAKUNYAPENAWARAN

    16.1. Masa berlakunya penawaran adalah sesuai ketentuan dalam datalelang.

    16.2. Dalam keadaan khusus, sebelum akhir masa berlakunya penawaran,Gugus Tugas Pengadaan dapat meminta kepada peserta lelang secaratertulis untuk memperpanjang masa berlakunya penawaran tersebutdalam jangka waktu tertentu.

    16.3. Peserta lelang dapat :a. Menyetujui permintaan tersebut tanpa mengubah penawaran,

    tetapi diminta memperpanjang masa berlakunya jaminanpenawaran untuk jangka waktu tertentu dan menyampaikanpernyataan perpanjangan masa berlakunya penawaran dan

    perpanjangan jaminan penawaran kepada Gugus TugasPengadaan;

    b. Menolak permintaan tersebut secara tertulis agar jaminanpenawarannya tidak disita dan tidak dikenakan sanksi.

    17.JAMINANPENAWARAN

    RK S- Ko ns tr uk si

    17.1. Peserta lelang harus menyediakan jaminan penawaran dalammata uang Rupiah dengan nominal sebesar 3% (tiga persen)dari nilai harga perkiraan sendiri (HPS) atau senilai sekurang-kurangnya Rp. 881.205.570,00 ( delapan ratus delapan puluhsatu juta dua ratus lima ribu lima ratus tujuh puluhrupiah). Nilai dan masa berlakunya sesuai ketentuan dalamdata lelang.

    17.2. Jaminan Penawaran ditujukan kepada Kuasa PenggunaAnggaran Belanja Modal Pengadaan Konstruksi/PembelianBangunan (Pengadaan Gedung Rumah Sakit) pada KegiatanPembangunan Rumah Sakit Cileungsi (BAN-GUB) diKecamatan Cileungsi.

    17.3. Jaminan penawaran harus diterbitkan oleh bank umum (tidaktermasuk bank perkreditan rakyat).

    17.4. Penawaran harus dilampiri dengan jaminan penawaran yangditerbitkan oleh Bank, dengan substansi format jaminanpenawaran harus sesuai dengan ketentuan di dalam dokumenpengadaan.

    Bilamana ketentuan dimaksud diatas tidak sesuai

    maka penawaran dinyatakan gugur administrasi.

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    9/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    9

    17.5. Jaminan penawaran dari Kerja Sama Operasi (KSO) harus ditulisatas nama semua anggota KSO.

    17.6. Jaminan penawaran dari peserta lelang yang tidak menangdikembalikan segera setelah penetapan pemenang lelang.

    17.7. Masa berlaku Surat Jaminan Penawaran sekurang-kurangnya

    28 (dua puluh delapan) hari kalender lebih lama dari masaberlaku penawaran.

    17.8. Nama penawar sama dengan nama yang tercantum dalamJaminan Penawaran dengan nilai tidak kurang dari yangdipersyaratkan dalam Dokumen Pemilihan Penyedia Barang/Jasa.

    17.9. Paket pekerjaan yang dijaminkan sama dengan paket pekerjaanyang dilelang

    17.10. Jaminan penawaran dari pemenang lelang dikembalikan segerasetelah pemenang lelang menanda tangani perjanjian danmenyerahkan jaminan pelaksanaan.

    17.11. Jaminan penawaran akan disita apabila:

    a. Peserta lelang menarik penawarannya selama masa berlakunyapenawaran; atau

    b. Peserta lelang menolak koreksi aritmatik atas hargapenawarannya (Jika menggunakan koreksi aritmatik); atau

    c. Pemenang lelang mengundurkan diri; ataud. Pemenang lelang dalam batas waktu yang ditentukan gagal:

    1) Menyerahkan jaminan pelaksanaan; atau2) Menandatangani surat perjanjian.

    18.DOKUMENPENAWARAN

    18.1. Peserta lelang harus menyampaikan 1(satu) dokumen penawaranasli dan diberi tanda ASLI dan 2 (dua) dokumen penawaranrekaman yang masing-masing diberi tanda COPY. Apabila terdapat

    perbedaan antara dokumen penawaran asli dan rekaman, makadokumen penawaran asli yang berlaku.

    18.2. Dokumen penawaran asli dan rekaman harus ditandatangani olehorang yang berhak atas nama badan usaha peserta lelang sesuaidengan akta pendirian dan perubahannya, akta pendirian cabang danperubahannya atau perjanjian KSO.

    18.3. Jika ada perubahan pada dokumen penawaran yangbukan merupakan hasil print out dari portal e-ProcurementPemerintah Kabupaten Bogor,maka perubahan tidak bolehdilakukan dengan memberikan tipex. Perubahan dapat dilakukandengan membuat dokumen baru atau memberikan garis tepat padakalimat / tulisan yang salah dan kemudian diparaf oleh orang yang

    membuat penawaran.

    D. PEMASUKAN PENAWARAN

    19.SAMPUL DANTANDAPENAWARAN

    19.1. Sampul penawaran mencantumkan alamat penggunabarang/jasa serta tempat, hari, tanggal, bulan, tahun dan jampemasukan.

    19.2. Penyampaian dokumen penawaran menggunakan sistem satusampul. Untuk sistem 1 (satu) sampul keseluruhan dokumenpenawaran dijilid menjad i 1 (satu) buku dan dimasukkan kedalam satu sampul, yang mencakup semua persyaratan yang

    ditentukan dalam dokumen lelang. Cara penyampaian dokumenpenawaran dengan system satu sampul adalah sebagai berikut :1). Dokumen penawaran mencakup surat penawaran yang dilengkapidengan persyaratan administrasi,teknis dan perhitungan harga yangditandatangani oleh penyedia barang/jasa sebagaimana diisyaratkandalam dokumen penawaran.2). Apabila penawaran disampaikan melalui pos,sampul tersebut pada19.1 dimasukkan ke dalam sampul luar yang hanya mencantumkanalamat pengguna barang/jasa serta tempat, hari,tanggal, bulan,tahun,dan jam pemasukan.3). Harga Penawaran dalam dokumen penawaran dicantumkandengan jelas dalam angka dan huruf.

    4). Dokumen penawaran bersifat rahasia oleh sebab itu dilarang

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    10/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    10

    dikirim kepada anggota panitia pengadaan atau perorangan melainkanKepada alamat sebagaimana disebutkan.5). Jika disampaikan secara langsung, maka dokumen penawaranharus dimasukkan oleh peserta yang bersangkutan kedalamtempat/kotak yang telah disediakan oleh Gugus Tugas Pengadaan.6) Jika penawaran disampaikan melalui pos maka Gugus Tugas

    Pengadaan akan mencatat tanggal dan jam penerimanya,sertamemasukkannya ke tempat/kotak yang tertutup,yang terkunci dantersegel yang telah ditentukan. Dokumen penawaran yang diterimasetelah batas waktu pemasukan penawaran tidak diikutsertakan

    19.3. Peserta lelang harus menyegel dan menandai sampul penawaran.Jikatidak disegel dan ditandai,Gugus Tugas Pengadaan Tidakbertanggung jawab apabila terjadi salah penempatan atau pembukaandini oleh pihak yang tidak berkepentingan

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    11/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    11

    20.BATAS AKHIRWAKTUPEMASUKANPENAWARAN

    20.1. Penawaran baik secara hard copy maupun soft copy harusdisampaikan kepada Gugus Tugas Pengadaan paling lambat 1 jamsebelum waktu pembukaan sampul sebagaimana jadwal di portal e-Procurement Pemerintah Kabupaten Bogor.

    20.2. Gugus Tugas Pengadaan dapat mengundurkan batas akhir waktu

    pemasukan penawaran dengan mencantumkan hal tersebut dalamaddendum dokumen lelang.

    21.PENAWARANTERLAMBAT

    Setiap penawaran yang diterima oleh Gugus Tugas Pengadaan setelah batasakhir waktu pemasukan penawaran akan ditolak dan dikembalikan kepadapeserta lelang dalam keadaan tertutup (sampul dalam tidak dibuka).

    22.PENARIKAN,PENGUBAHAN,PENGGANTIANATAUPENAMBAHAN

    DOKUMENPENAWARAN

    Peserta lelang tidak boleh mengubah / menarik penawaran setelahmemasukkan dalam kotak penawaran.

    E. PEMBUKAAN PENAWARAN DAN EVALUASI

    23.PEMBUKAANPENAWARAN

    23.1. Gugus Tugas Pengadaan membuka dokumen penawaran di hadapanpeserta lelang, pada waktu dan tempat sesuai ketentuan dalam datalelang.

    23.2. Para penawar / wakil penawar yang hadir harus memperlihatkan identitasatau surat keterangan / penugasan dari perusahaan untuk menghadiripembukaan dokumen penawaran dan menandatangani daftar hadirsebagai bukti kehadirannya.

    23.3. Gugus Tugas Pengadaan meneliti isi kotak / tempat pemasukandokumen penawaran dan menghitung jumlah penawaran yang masuk.Jika penawaran hardcopy dan di Portal e-Procurement kurang dari tigaGugus Tugas Pengadaan tidak akan membuka penawaran online diportal e-Procurement Pemerintah Kabupaten Bogor. Selanjutnyapelelangan tidak dapat diteruskan dan akan dilakukan pelelangan ulangdengan mengumumkan kembali dan mengundang peserta lelang yangbaru.

    23.4. Gugus Tugas Pengadaan meminta kesediaan sekurang kurangnya duawakil peserta lelang yang hadir sebagai saksi. Apabila tidak terdapatsaksi dari peserta pelelangan yang hadir, Panitia menunda pembukaankotak penawaran sekurang-kurangnya dua jam. Setelah sampai waktu

    yang telah ditentukan, wakil peserta lelang tetap tidak ada yang hadir,acara pembukaan penawaran dilakukan dengan disaksikan oleh duasaksi di luar Gugus Tugas Pengadaan yang ditunjuk secara tertulis olehGugus Tugas Pengadaan.

    23.5. Gugus Tugas Pengadaan memastikan terlebih dahulu bahwa pesertalelang yang datang adalah peserta yang memasukkan penawaran diportal e-Procurement sebelum sampul berkenaan dibuka. Jika penawaryang datang tidak sama dengan yang ada pada list di portal e-Procurement, maka dianggap tidak ada penawaran.

    23.6. Gugus Tugas Pengadaan memeriksa, menunjukkan dan membacakandihadapan para peserta pelelangan mengenai dokumen penawaran

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    12/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    12

    yang terdiri dari :(a) Surat penawaran yang menyebutkan masa berlaku penawaran(b) Jaminan penawaran(c) Daftar kuantitas dan harga

    23.7. Gugus Tugas Pengadaan harus membuat berita acara pembukaan

    penawaran (BAPP).

    24.KERAHASIAANPROSES

    24.1. Proses evaluasi dokumen penawaran bersifat rahasia dandilaksanakan oleh Gugus Tugas Pengadaan secara independen.

    24.2. Informasi yang berhubungan dengan penelitian, evaluasi, klarifikasi,konfirmasi dan usulan calon pemenang lelang tidak bolehdiberitahukan kepada peserta lelang atau orang lain yang tidakberkepentingan.

    24.3. Setiap usaha peserta lelang untuk mencampuri proses evaluasidokumen penawaran atau keputusan pemenang akan mengakibatkanditolaknya penawaran yang bersangkutan.

    25.KLARIFIKASI DANKONFIRMASIPENAWARAN

    25.1. Untuk menunjang penelitian dan evaluasi dokumen penawaran, GugusTugas Pengadaan dapat melakukan klarifikasi. Peserta lelang harusmemberikan tanggapan atas klarifikasi. Klarifikasi tidak bolehmengubah substansi dan harga penawaran. Klarifikasi dan tanggapanatas klarifikasi harus dilakukan secara tertulis.

    25.2 .Terhadap hal-hal yang diperlukan, Gugus Tugas Pengadaan dapatmelakukan konfirmasi kepada peserta lelang dan instansi terkait.

    26.PEMERIKSAANPENAWARAN DANPENAWARANYANG MEMENUHI

    SYARAT

    26.1 Penawaran yang memenuhi syarat administrasi adalah yang memenuhipersyaratan sebagai berikut:a) Syarat-syarat yang diminta berdasarkan dokumen pemilihan

    penyedia barang/jasa dipenuhi/ dilengkapi dan isi setiap dokumen

    benar serta dapat dipastikan bahwa dokumen penawaranditandatangani oleh orang yang berwenang;b) Dokumen penawaran yang masuk menunjukkan adanya

    persaingan yang sehat, tidak terjadi pengaturan bersama (kolusi) diantara para peserta dan/atau dengan panitia/pejabat pengadaanyang dapat merugikan negara dan/atau peserta lainnya;

    26.2. Penawaran yang memenuhi syarat adalah penawaran yang memenuhisyarat administrasi, tanpa adanya penyimpangan yang bersifatpenting/pokok atau penawaran bersyarat. Penawaran denganpenyimpangan yang bersifat penting/pokok atau penawaran bersyaratadalah:

    a. Jenis penyimpangan yang berpengaruh terhadap hal-hal yang

    sangat substantif dan akan mempengaruhi lingkup, kualitas, danhasil/kinerja/performancepekerjaan;

    b. Substansi kegiatan tidak konsisten dengan dokumen lelang;c. Persyaratan tambahan di luar ketentuan dokumen lelang yang

    akan menimbulkan persaingan tidak sehat dan/atau tidak adil diantara peserta lelang yang memenuhi syarat.

    26.3. Apabila penawaran tidak memenuhi ketentuan dokumen lelang, akanditolak oleh Gugus Tugas Pengadaan dan tidak dapat diperbaiki (postbidding) sehingga menjadi memenuhi syarat.

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    13/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    13

    27.KOREKSIARITMATIK

    (jika menggunakankoreksi aritmatikdan jika tidakmenggunakankoreksi aritmatikpasal 27 inidihapus)

    27.1. Koreksi aritmatik dapat dilakukan sebelum evaluasi dokumenpenawaran, sebagai berikut:

    a. Kesalahan kuantitas pekerjaan yang tercantum dalam daftarkuantitas dan harga disesuaikan dengan kuantitas yang tercantumdalam dokumen lelang.

    b. Koreksi aritmatik pada daftar kuantitas dan harga dilakukan

    terhadap perkalian antara kuantitas dengan harga satuan besertapenjumlahannya, sebagai berikut:1) Harga satuan yang tercantum dalam daftar kuantitas dan

    harga tidak boleh dikoreksi;2) Apabila terdapat kesalahan hasil pengalian antara kuantitas

    dengan harga satuan dan penjumlahan, maka dilakukanpembetulan dan yang mengikat adalah hasil koreksi;

    3) Mata pembayaran yang tidak diberi harga satuan dianggapsudah termasuk dalam harga satuan mata pembayaran yanglain, dan harga satuan dalam daftar kuantitas dan harga tetapdibiarkan kosong;

    4) Hasil koreksi aritmatik pada daftar kuantitas dan harga

    tersebut harus diberitahukan kepada penawar dalam waktusecepatnya.

    c. Apabila terdapat perbedaan antara harga satuan pada daftarkuantitas dan harga, dengan harga satuan pada analisa hargasatuan yang bersangkutan, maka yang mengikat adalah hargasatuan pada daftar kuantitas dan harga.

    27.2. Bila penawar tidak dapat menerima jumlah penawaran hasil koreksiaritmatik, maka penawarannya ditolak dan jaminan penawarannyadisita.

    28.MATA UANGUNTUK EVALUASI

    PENAWARAN

    29.EVALUASIPENAWARAN

    Penawaran akan dievaluasi berdasarkan mata uang Rupiah.

    29.1 Gugus Tugas Pengadaan hanya akan mengevaluasi penawaran yangmemenuhi syarat.

    29.2. Metoda evaluasi penawaran dilakukan sesuai dengan ketentuan dalamdata lelang.

    29.3. Urutan pelaksanaan evaluasi penawaran adalah sebagai berikut :

    a. Evaluasi administrasiEvaluasi administrasi meliputi:1). Surat penawaran;

    a. Surat penawaran harus ditandatangani oleh Direkturperusahaan atau penerima kuasa yang tercantum dalam

    akte pendirian atau perubahannya, atau kepala cabangperusahaan yang diangkat kantor pusat, atau pejabatyang menurut perjanjian kerjasama.

    b. Surat Penawaran ditujukan kepada PenggunaAnggaran/Kuasa Pengguna Anggaran BelanjaModal Pengadaan Konstruksi/PembelianBangunan (Pengadaan Gedung Rumah Sakit) padaKegiatan Pembangunan Rumah Sakit di Cileungsi(BAN-GUB) di Kecamatan Cileungsi

    c. Jangka waktu berlakunya surat penawaran tidak kurangdari waktu yang ditetapkan dalam dokumen pemilihanpenyedia barang/jasa.

    d. Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan yang ditawarkantidak melebihi jangka waktu yang ditetapkan dalamdokumen pemilihan penyedia barang/jasa.

    e. Surat penawaran bermeterai dan dicap stempelperusahaan

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    14/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    14

    f. Harga penawaran adalah harga yang tercantum dalamsurat penawaran harga / SPH (hardcopy) berdasarkan

    jumlah rincian Daftar Kuantitas dan Harga untuk seluruhitem pekerjaan.

    g. Harga penawaran dalam SPH harus sama denganpenawaran yang di submit ke portal e-Procurement(softcopy). Jika tidak sama, maka penawarandinyatakan tidak memenuhi persyaratan penawaran.

    h. Apabila ditemukan perbedaan penu lisan antaraangka dan huruf pada nilai penawaran di SPH,maka yang harus sama dengan nilai penawaranyang disubmit ke portal e-Procurement adalah nilaidalam tulisan huruf.

    2). Surat jaminan penawaran;a. Diterbitkan oleh bank pemerintah, bank umum (tidak

    termasuk bank perkreditan rakyat) atau oleh perusahaanasuransi yang mempunyai program asuransi kerugian(surety bond) yang mempunyai dukungan reasuransi

    sebagaimana persyaratan yang ditetapkan oleh MenteriKeuangan.

    b. Masa berlaku jaminan penawaran tidak kurang dari jangka waktu yang ditetapkan dalam dokumen pemilihanpenyedia barang/jasa.

    c. Nama peserta lelang sama dengan nama yang tercantumdalam surat jaminan penawaran.

    d. Besar jaminan penawaran tidak kurang dari nilai nominalyang ditetapkan dalam dokumen pemilihan penyediabarang/jasa.

    e. Besar jaminan penawaran dicantumkan dalam angka danhuruf.

    f. Nama pengguna barang/jasa yang menerima jaminanpenawaran sama dengan nama pengguna barang/jasayang mengadakan pelelangan.

    g. Paket pekerjaan yang dijamin sama dengan paketpekerjaan yang dilelang.

    h. Isi surat jaminan penawaran harus sesuai denganketentuan dalam dokumen pemilihan penyediabarang/jasa.

    Apabila ada hal-hal yang kurang jelas dan/atau meragukandalam surat jaminan penawaran perlu diklarifikasi denganpihak yang terkait tanpa mengubah substansi dari jaminan

    penawaran.

    3). Daftar kuantitas dan harga;Daftar kuantitas dan harga satuan setiap jenis pekerjaanuntuk harga satuan diisi lengkap. Jika harga satuan-nya nolatau tidak ditulis dilakukan klarifikasi dan kegiatan tersebutharus tetap dilaksanakan, dianggap termasuk dalam hargasatuan pekerjaan lainnya.

    4). Analisis harga satuan pekerjaan utama;Analisa pekerjaan utama harus disampaikan dengan lengkapsesuai yang ditentukan dalam dokumen pemilihan penyediabarang/jasa.

    RK S- Ksi

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    15/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    15

    5). Copy bukti tanda terima penyampaian Surat PajakTahunan (SPT) pajak penghasilan (PPh) tahun terakhirdan fotocopy Surat Setoran Pajak (SSP) PPh pasal 29tahun 2009.

    6) Copy Bukti Tanda Pajak 3 bulan terakhir

    7) Copy Surat Keterangan Fiskal tahun 2008 dari yang

    berwenang

    8) Surat-surat Pernyataan yang dipersyaratkan;

    9) Copy Surat Sertifikat Manajemen Mutu (ISO dan OHSAS),dan K3 dari Depnaker;

    10) Copy Neraca yang diaudit Kantor Akuntan Publik Tahun2008;

    11). Kerja sama operasi (bila ada);

    b. Evaluasi Teknis

    1. Evaluasi teknis dilakukan terhadap penawaran yang dinyatakanmemenuhi persyaratan/ lulus administrasi;

    2. Evaluasi Teknis dilakukan terhadap kelengkapan, keabsahandan kebenaran dari Dokumen Teknis, yang terdiri dari :

    a. Metode Pelaksanaan sesuai pekerjaan yang ditawarkansecara substansif;

    b. Spesifikasi Teknis memenuhi persyaratan yang ditetapkandalam Dokumen Lelang;

    c. Jadwal waktu pelaksanaan kemajuan fisik pekerjaan per-minggu (dengan Kurva-S) tidak melebihi jangka waktu yangditetapkan, dilengkapi dengan :a) Analisa Kegiatan masing-masing Harga Satuan Pokok

    Kegiatan

    b) Grafik balok/ barchar t untuk kebutuhan :(1) Tenaga kerja;(2) Material;(3) Peralatan yang digunakan,

    d. Rencana Jejaring/Network Planning

    e. Personil inti yang ditempatkan secara penuh sesuai denganpersyaratan yang ditentukan pada dokumen pemilihanpenyedia barang/ jasa serta posisinya dalam manajemenpelaksanaan pekerjaan sesuai organisasi pelaksanaanpekerjaan yang diajukan; masing-masing personil dilampiri :

    a) Data Pengalaman yang ditanda tangani oleh yang

    bersangkutan dan Direktur perusahaan yangmengajukan;

    b) Copy Ijazah,c) Copy Sertifikat Keahlian/ Ketrampilan sesuai dengan

    bidang dan atau sub bidang (sesuai data lelang) yangmasih berlaku;

    d) Copy KTP yang masih berlaku.

    Penilaian dilakukan atas Tenaga Ahli yang diusulkan untukmelaksanakan pekerjaan dengan memperhatikan jeniskeahlian,persyaratan, serta jumlah tenaga yang telahdiindikasikan dalam KAK,Sub Unsur yang dinilai antara lain:

    a). Tingkat Pendidikan yaitu lulusan perguruan tinggi negeri atauswasta yang telah lulus ujian Negara atau yang telah diakreditasi,atau perguruan tinggi luar negeri yang telah diakreditasi, dibuktikandengan copy Ijazah, kecuali untuk tenaga ahli LSM sepanjangmemiliki pengalaman dan keahlian dibidangnya.b). Pengalaman kerja professional seperti yang disyaratkan dalamKAK, didukung dengan referensi dari Pengguna Jasa.c).Jenis keahlian (spesifikasi) sesuai dengan yang disyaratkan dalamKAK dibuktikan dengan sertifikat di asosiasi professional terkait(sepanjang telah ada)

    f. Daftar peralatan yang digunakan, harus sesuai dengan yangdipersyaratkan dalam Dokumen Lelang, Jenis, Kapasitas,

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    16/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    16

    Komposisi dan Jumlah;

    g. Surat Pernyataan Mengikuti Lelang Sampai Akhir ProsesPelelangan (dicetak dari Portal e-Proc.) bermeterai danditandatangani Direktur, distempel/ cap perusahaan).

    3. Metode PelaksanaanPenjelasan Metode Pelaksanaan diuraikan secara sistematis

    sesuai spesifikasi teknis yang disyaratkan pada DokumenPengadaan (Bab 2 : Data Lelang, huruf D. Syarat-syaratketentuan Dokumen Teknis Pasal 9 : Metode Pelaksanaan),

    4. Spesifikasi TeknisPenjelasan mutu/ kualitas bahan, komposisi campuran danpersyaratan lain seperti disyaratkan pada Dokumen Pengadaan(Bab 2 : Data Lelang, huruf D. Syarat-syarat ketentuan

    Dokumen Teknis Pasal 10), disampaikan secara lengkap danbenar.

    5. Jadwal Pelaksanaan

    Jadwal waktu pelaksanaan kemajuan fisik pekerjaan per-minggu (dengan Kurva-S) tidak melebihi jangka waktu yangditetapkan, dilengkapi dengan :

    a) Analisa KegiatanAnalisa kegiatan merupakan suatu perhitungan yangmenguraikan kebutuhan peralatan, material, dan tenagakerja yang akan digunakan terhadap semua unsur kegiatansesuai target rencana yang kemudian dituangkan dalambentuk grafik balok/ barchart sesuai waktu yangdibutuhkan.

    b) Grafik balok/ barchart

    Merupakan uraian suatu kegiatan berbentuk grafik balok/barchart dan menggambarkan bobot yang ingin dicapaipada setiap minggu sesuai perhitungan dari analisakegiatan.Penggambaran grafik balok/ barchart untuk kebutuhanpelaksanaan, meliputi :

    (1) Grafik balok/ Barchart untuk kebutuhan tenaga kerja;(2) Grafik balok/ Barchart untuk kebutuhan material;(3) Grafik balok/ Barchart untuk kebutuhan peralatan yang

    digunakan.

    RK S- Ko ns tr uk si

    6. Personil Inti Yang Ditempatkan

    (1) Personil inti yang ditempatkan secara penuh sesuaipersyaratan yang ditentukan pada dokumen pemilihanpenyedia barang/ jasa serta posisinya dalammanajemen pelaksanaan pekerjaan sesuai organisasipelaksanaan pek. yang diajukan; masing-masingpersonil dilampiri :Curiculum Vitae,Copy Ijasah yang dilegalisir,SuratPernyataan dan SKA/SKT (dilegalisir) KTP/NPWP;

    1) Kesesuaian Personil / tenaga ahli yang diusulkan2) Kesesuaian Job Description/ Uraian Tugas dan

    Tanggungjawab3) Kelengkapan lampiran CV,Copy Ijasah,Surat Pernyataan

    dan SKA/SKT,KTP/NPWP4) Referensi dari Pengguna Jasa5) Surat pernyataan Tenaga Ahli Bahwa bersedia ditugaskan

    dalam pekerjaan ini yang dibuat oleh masing-masing tenagaahli dan bermaterai.

    (2) Personil inti yang ditempatkan untuk melaksanakanpekerjaan yang dilelang sekurang-kurangnya :

    1. Pro jec t Manager , penga laman 12 tahun .2 . Ch ie f Eng ineer yang berpenga laman 10 tahun

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    17/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    17

    .

    3 . Ah l i S t ruk tu r yang berpenga laman 8 Tahun

    4 . Ah l i A rs i t ek tu r yang berpenga laman 8 Tahun

    5 . Ah l i Mekan ika l yang berpenga laman 8 Tahun6 . Ah l i E lek t r i ka l yang berpenga laman 8 Tahun

    7 . S i t e Manager yang berpenga laman 8 Tahun8 .Pe laksana Lapangan yang berpenga laman 12Tahun (S t ruk tu r ,A rs i t ek ,M&E,Surveyor )

    9. Tenaga Ahl i la innya yang d ianggap per lu .

    Personi l In t i harus memil ik i Sert i f ikat Keahl ianTenag a Ahl i (SKA) atau Sert i f ika tKeahl ian Tenaga Teramp i l (SKT) .

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    18/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    18

    Keahlian yang bukan jasa konstruksi seperti ahlihukum, ahli ekonomi, dan lain lain, tidakdipersyaratkan mempunyai SKA.

    (3) Tenaga ahli dan tenaga terampil yang disediakan olehpenyedia jasa harus memiliki SKA atau SKT;

    (4) SKT yang disyaratkan hanya untuk ketrampilan jasakonstruksi seperti juru ukur, juru gambar, teknisilaboratorium.Untuk keterampilan yang bukan jasa konstruks i tidakdipersyaratkan mempunyai SKT.

    7. Daftar Peralatan yang digunakan memuat tentang kebutuhanperala tan yang sesuai dipersyaratkan Dokumen Lelang, jumlah,

    jenis dan kapasitas perala tan yang akan digunakan untuk

    pelaksanaan pekerjaan.8. Surat Pernyataan Mengikuti Lelang Sampai Akhir Proses

    Pelelangan (dicetak dari Portal e-Proc.) bermeterai danditandatangani Direktur, distempel/ cap perusahaan).

    9. Surat Dukungan dari Pabrikan sesuai dengan yang dipersyaratkan;

    10. Memenuhi syarat teknis lainnya yang ditetapkan dalamdokumen pemilihan penyedia barang/ jasa;

    11. Dokumen Penawaran yang tidak memenuhi sebagaimana yangdipersyaratkan pada pasal 29.2 s/d pasal 29.10 diatasdinyatakan GUGUR.

    11. Tidak dapat menggugurkan teknis berdasarkan analisa hargasatuan;

    12. Apabila dalam evaluasi teknis terdapat hal-hal yang kurang jelasatau meragukan, gugus tugas pengadaan melakukan klarifikasidengan pihak penawar;

    Dokumen Penawaran yang lulus Evaluasi Teknis, akandilanjutkan ke Evaluasi Kewajaran Harga

    c) Evaluasi kewajaran harga

    1. Evaluasi kewajaran harga hanya dilakukan terhadap

    penawaran yang dinyatakan lulus/ memenuhipersyaratan administrasi dan teknis ;

    2. Unsur-unsur yang diteliti dan dinilai dalam evaluasikewajaran harga adalah :

    1) Total harga penawaran terhadap pagu anggaran ;

    (a) Apabila total harga penawaran melebihi paguanggaran dinyatakan GUGUR;

    (b) Apabila semua harga penawaran diatas paguanggaran, dilakukan lelang ulang;

    2) Unsur-unsur yang mempengaruhi substans i/

    lingkup/ kualitas pekerjaan untuk kontrak harga satuan,apabila mata pembayaran utama dibawahpersyaratan/spesifikas i yang ditentukan dalamdokumen pemilihan penyedia barang/ jasa danakan mempengaruhi substansi/ kualitas pekerjaan, makapenawaran dinyatakan GUGUR;

    3) Harga sa tuan timpang yang nilainya lebih besar dari110% (seratus sepuluh persen) dari HPS dilakukanklarifikasi. Apabila setelah dilakukan klarifikasi ternyataharga satuan tersebut timpang, maka harga satuantimpang hanya berlaku untuk volume sesuai dengandokumen pemilihan penyedia barang/ jasa;

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    19/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    19

    4) Mata pembayaran yang harga satuannya nol atautidakditulis, dilakukan klarifikas i dan kegiatantersebut harus tetap dilaksanakan, dianggaptermasuk dalam harga satuan pekerjaan lainnya;

    5) Untuk kontrak lumpsum atau kontrak harga satuan

    yang harga satuannya ditulis da lam angka dan huruf,apabila terdapat perbedaan antara penulisan nilai dalamangka dan huruf maka nilai penawaran yang diakui

    adalah nilai dalam tulisan huruf;

    6) Memperhitungkan preferens i harga ataspenggunaan produksi dalam negeri;

    7) Evaluasi kewajaran Harga, harga dianggap tidakwajar jika :

    a. mata pembayaran utama yang ditawar rendahtersebut mengakibatkan persyaratan/spesifikasiteknis yang ditentukan dalam dokumenpemilihan penyedia barang atau jasa tidakterpenuhi (mempengaruhi kualitas pekerjaan)

    b. harga satuan penawaran untuk upah pekerja dibawahupah minimum regional (UMR yang berlaku).

    c. Sete lah dilakukan klarifikas i peserta lelangmenyatakan tidak mampu melaksanakanpekerjaan sesuai dokumen pemilihan penyediabarang /jasa.;

    F. PEMENANG LELANG

    30.KRITERIAPEMENANG

    PA/KPA akan menetapkan pemenang lelang dari peserta lelang yang hargapenawarannya terendah responsif dan memenuhi syarat sesuai ketentuandokumen lelang serta memenuhi syarat kualifikasi.

    31.PENILAIANKUALIFIKASI

    Untuk pelelangan umum dengan pasca kualifikasi, terhadap 3 (tiga)penawaran terendah yang memenuhi persyaratan dilakukan pembuktiankualifikasi.

    32. HAK PA/KPAUNTUK MENERIMADAN MENOLAK

    PENAWARAN

    PA/KPA mempunyai hak untuk menerima atau menolak salah satu atausemua penawaran dan membatalkan proses lelang setiap saat sebelumpenetapan pemenang lelang, tanpa tuntutan dari peserta lelang yang

    bersangkutan dan tanpa kewajiban memberikan alasan apapun kepadapeserta lelang, apabila dipandang seluruh penawaran tidak menunjukkanadanya persaingan yang sehat, terjadi pengaturan bersama (kolusi), dantidak cukup tanggap terhadap dokumen lelang.

    33. PENUNJUKANPENYEDIA JASA

    34.JAMINAN PELAKSANAAN

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    20/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    20

    33.1. SebelumPA/KPAmenunjukpenyedia jasa,Gugus TugasPengadaanmengumumkanpemenanglelang. Pesertalelang yangberkeberatanatas hasil

    penetapan pemenang lelang tersebut dapat mengajukan sanggahan.

    33.2. Sebelum akhir masa berlakunya penawaran yang ditetapkan PA/KPA,PA/KPA mengeluarkan surat penunjukan penyedia jasa (SPPBJ)yang menjadi bagian dokumen kontrak.

    34.1. Dalam waktu selambat-lambatnya 14 (empat belas) hari kerja setelahditerbitkannya SPPBJ, penyedia jasa harus menyerahkan jaminanpelaksanaan kepada PA/KPA dengan nilai dan waktu sesuai ketentuandalam data lelang.

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    21/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    21

    34.2. Jaminan pelaksanaan yang diserahkan penyedia barang/jasa harusdikeluarkan oleh bank umum diluar Bank Perkreditan Rakyat (BPR).

    34.3. Apabila jaminan pelaksanaan dari Bank Pemerintah makajaminan pelaksanaan yang harus diserahkan adalah jaminan yangtidak melalui asuransi.

    34.4. Apabila penyedia jasa yang ditunjuk sebagai pemenang lelang tidak

    menyerahkan jaminan pelaksanaan selama 14 (empat belas) hari kerjasetelah diterbitkannya SPPBJ, maka penyedia jasa dinyatakan batalsebagai pemenang lelang dan disita jaminan penawarannya sertadikenakan sanksi sesuai ketentuan yang berlaku.

    34.5. Masa berlakunya jaminan pelaksanaan sekurang-kurangnya sejaktanggal penandatanganan kontrak sampai dengan 14 (empat belas)hari setelah tanggal masa pemeliharaan berakhir berdasarkan kontrak.Jaminan Pelaksanaan ditujukan kepada Kuasa PenggunaAnggaran Belanja Modal Pengadaan Konstruksi/PembelianBangunan (Pengadaan Gedung Rumah Sakit) pada KegiatanPembangunan Rumah Sakit Cileungsi (BAN-GUB) diKecamatan Cileungsi.

    35.PENANDATA-NGANANKONTRAK

    Penandatanganan kontrak dilakukan selambat-lambatnya 14 (empat belas)hari kerja setelah diterbitkannya SPPJ dan penyedia jasa telah menyerahkan

    jaminan pelaksanaan.

    36.UANG MUKA DANJAMINAN UANGMUKA

    Diatur dalam kontrak

    37.LARANGANPERSEKONG-KOLAN

    38.PAKTAINTEGRITAS

    37.1. Penyedia jasa dilarang melakukan persengkongkolan dengan penyedia jasa lain dan atau dengan Gugus Tugas Pengadaan untuk mengaturdan/atau menentukan pemenang dalam pelelangan sehingga

    mengakibatkan terjadinya persaingan usaha yang tidak sehat.37.2. Penyedia jasa dan Gugus Tugas Pengadaan yang melakukan

    persekongkolan, dikenakan sanksi sesuai dengan peraturanperundang-undangan yang berlaku.

    38.1. Pakta integritas berisi ikrar untuk mencegah dan tidak melakukankolusi, korupsi dan nepotisme (KKN) yang dibuat oleh penyedia jasa.

    38.2. Penyedia jasa harus menandatangani pakta integritas pada saatpemasukan dokumen penawaran yang selanjutnya diikuti oleh GugusTugas Pengadaan.

    38.3. Pakta integritas harus ditandatangani oleh pemimpin/ direktur utamaperusahaan atau penerima kuasa dari direktur utama yang namapenerima kuasanya tercantum dalam akta pendirian atauperubahannya, atau kepala cabang perusahaan yang diangkat olehkantor pusat yang dibuktikan dengan dokumen otentik, atau pejabatyang menurut perjanjian kerjasama adalah yang berhak mewakiliperusahaan yang bekerjasama.

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    22/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    22

    BAB II DATALELANG

    1. LINGKUPPEKERJAAN

    1.1 Nama Pengguna Anggaran : drg.Hesti Iswandari,M.Kes

    Nama paket pekerjaan : Belanja Modal PengadaanKonstruksi/Pembelian Bangunan (Pengadaan Gedung RumahSakit) pada Kegiatan Pembangunan Rumah Sakit Cileungsi(BAN-GUB) di Kecamatan Cileungsi.

    1.2

    1.3

    1.4

    Jangka waktu penyelesaian pekerjaan : 180 ( seratus delapan puluh ) harikalender terhitung sejak tanggal diterbitkannya Surat Perintah Mulaikerja (SPMK)Nilai HPS/OE = Rp 29.373.519.000,- ( Terbilang : Dua Puluh Sembilan Milyar Tiga Ratus Tujuh Puluh TigaJuta Lima Ratus Sembilan Belas Ribu Rupiah )Metode Kontrak = Lumpsum

    2. SUMBER DANA Pekerjaan ini dibiayai dengan dana APBD II Kab.Bogor Tahun 2010.

    3. PENJELASANDOKUMEN LELANG

    Penjelasan dokumen lelang akan dilaksanakan pada:

    HariTanggalPukulTempat

    : Jumat: 14 Mei 2010: 10.00 WIB: Unit Layanan Pengadaan (Procurement Unit)

    Jl. Nyaman Kec. Cibinong Kab. Bogor

    4. MATA UANGPENAWARAN DANCARAPEMBAYARAN

    5. MASABERLAKUNYAPENAWARAN

    6. JAMINANPENAWARAN

    Pembayaran dilakukan dengan cara angsuran (termijn) atau diatur lebih lanjutdalam kontrak

    Masa laku penawaran selama 60 (enam puluh) hari kalender terhitungmulai tanggal penawaran dibuat.

    Besarnya jaminan penawaran ditetapkan sebesar 3% (tiga persen) dariHPS/OE atau senilai sekurang-kurangnya Rp. 881.205.570,-( Terbilang : Delapan Ratus Delapan Puluh Satu Juta Dua Ratus LimaRibu Lima Ratus Tujuh Puluh Ribu Rupiah)Masa laku jaminan penawaran minimal 88 (delapan puluh delapan) harikalender sejak tanggal pembukaan sampul penawaran.

    7. BATAS AKHIR Batas akhir waktu pemasukan penawaran:WAKTU

    PEMASUKANPENAWARAN

    Hari

    TanggalPukulTempat

    : Jumat

    : 21 Mei 2010: 10.00 WIB: Unit Layanan Pengadaan (Procurement Unit)

    Jl. Nyaman Kec. Cibinong Kab. Bogor

    8. PEMBUKAAN Pembukaan penawaran:PENAWARAN Hari

    TanggalPukulTempat

    : Jumat: 21 Mei 2010: 11.00 WIB: Unit Layanan Pengadaan (Procurement Unit) :

    Jl. Nyaman Kec. Cibinong Kab. Bogor

    9. EVALUASIPENAWARANMetoda evaluasi penawaran dilakukan dengan sistem gugur

    10.JAMINANPELAKSANAAN

    RK S- Ko ns tr uk si

    Nilai jaminan pelaksanaan sebesar 5 % (lima persen) dari nilai kontrak.Jaminan pelaksanaan bagi penawaran yang dinilai terlalu rendah (kurangdari 80% HPS), maka nilai jaminan pelaksanaan ditetapkan sebesar 10%

    dari 80% HPS

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    23/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    23

    11.KUALIFIKASIPESERTA LELANG

    .Golongan/Gred : Non Kecil / 7Bidang : Arsitektural /Sub Bidang : 21005 Bangunan-bangunan Non Perumahan Lainnya

    12.DOKUMEN LELANG

    NO DOKUMEN PENAWARANDiluar sampul

    Penawaran HargaDidalam sampul

    Penawaran Harga

    DOKUMEN ADMINISTRASI

    1 Jaminan Penawaran yang dikeluarkan oleh bankpemerintah / bank swasta

    - 1 Asli, 2copy

    2 Surat Penawaran Harga (print out dari portalBermaterai cukup,bertanggal ditandatangani olehyang berhak dan dicap)

    1 Asli, 2 copy

    3Rekapitulasi Biaya Harga Borongan

    1 Asli, 2 copy

    4Detail Penawaran (print out dari portal)

    1 Asli, 2 copy

    5Analisa harga satuan pekerjaan

    1 Asli, 2 copy

    6 Analisa Harga Lumpsum untuk pekerjaan yangtidak ada didalam Analisa harga Satuan (bilamanaada)

    1 Asli, 2 copy

    7 Daftar Harga Satuan Dasar ( HSD ) Upahtenaga kerja, Bahan dan Peralatan

    1 Asli, 2 copy

    8 Bukti tanda terima penyampaian Surat PajakTahunan(SPT) pajak penghasilan (PPh) tahunterakhir (Tahun 2009),Pajak 3 bulan terakhir danSurat Setoran Pajak (SSP) PPh pasal 29.(bilaterjadi kurang bayar)

    3 copy

    9 Surat perjanjian kemitraan/KSO (jikaada kemitraan)

    1 Asli, 2 copy

    10 Surat Kuasa (bila diperlukan ) 1 Asli , 2 Copy

    DOKUMEN TEKNIS

    11 Time Schedule (dalam bentuk Kurva S) tidak melebihi jangka waktu yang ditetapkan (sesuai RAB dalamDetail Penawaran).

    - 1 Asli, 2 copy

    12 Metodologi Pelaksanaan harus dilengkapi denganuraian teknis / analisa kegiatan terhadap penyediaankebutuhan alat, material / bahan, dan tenaga kerja.

    - 1 Asli, 2 copy

    13 Grafik balok / barchart untuk kebutuhan peralatan,material/bahan dan tenaga kerja yang digunakandalam pelaksanaan di lapangan

    - 1 Asli, 2 copy

    14 Spesifikasi teknis memenuhi persyaratan yangditetapkan dalam Dokumen Lelang

    - 1 Asli, 2 copy

    15 Jumlah dan komposisi peralatan minimum yang

    diusulkan untuk Proyek

    - 1 Asli, 2 copy

    16 Peralatan yang dipakai untuk Pekerjaan Utama, harusdilengkapi dengan Surat Dukungan Sewa / BuktiKepemilikan Alat disampaikan pada saat klarifikasi

    - 3 copy

    17 Personil Inti yang diusulkan untuk proyek, dilengkapi - 1 Asli, 2 copy

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    24/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    24

    dengan Struktur Organisasi proyek.18 Personil Inti harus dilengkapi :

    - Ringkasan Pengalaman Personil (sesuai jumlahpersonil yang diusulkan proyek).

    - Rekaman Ijasah- Idenditas diri (KTP yang masih berlaku)

    - Sertifikat Keahlian/ketrampilan sesuai bidangdan atau sub bidang pekerjaan yang dilelang- Surat Pernyataan Personil bukan PNS/TNI-Polri

    serta bekerja full time pada perusahaan(bermaterai).

    - 1 Asli, 2 copy

    19 Surat pernyataan bermaterai untuk :Dukungan dari Leveransir bahan/material untukitem Pekerjaan Utama dan harga satuannya,disampaikan pada saat klarifikasi.

    - 1 Asli, 2 copy

    20 Surat pernyataan mengikuti lelang sampai akhirproses lelang (print out dari portal bermaterai )

    - 1 Asli, 2 copy

    21 Bagian pekerjaan yang disubkontrakkan

    (bilamana ada)

    - 1 Asli, 2 copy

    DOKUMEN KUALIFIKAS I

    22 Surat Pernyataan Minat (print out dari portalbermaterai)

    - 1 Asli, 2 copy

    23 Pakta Integritas - 1 Asli, 2 copy24 Isian Data Kualifikasi (print out dari portal

    bermaterai)- 1 Asli, 2 copy

    25 Surat Pernyataan tidak pernah masuk dalamdaftar hitam (bermaterai)

    - 1 Asli, 2 copy

    26 Dukungan keuangan dari Bank sekurang-kurangnya 10% dari HPS/OE

    - 1 Asli, 2 copy

    27 Perhitungan SKK dan SKP, dimana untukperhitungan KB (Kekayaan Bersih) harusdidasarkan pada KB dalam neraca perusahaanyang telah diaudit, dilengkapi denganperhitungan kemampuan dasar sesuai bidangdan sub bidang yang memenuhi perhitungan KD= 2 NPt (KD : Kemampuan Dasar, NPt : NilaiPengalaman Tertinggi pada sub bidang yangsejenis) dalam kurun waktu 7 (tujuh) tahunterakhir dilampiri foto copy kontrak + pajak-pajaknya kecuali untuk perusahaan yang baruberdiri < 3 tahun

    - 1 Asli, 2 copy

    28 Neraca Perusahaan Tahun 2009 harusdikeluarkan oleh Kantor Akuntan Publik

    - 1 Asli, 2 copy

    Catatan : - Untuk dokumen asli Jaminan Penawaran, Surat Pernyataan Minat dan Pakta Integritasdimasukkan dalam sampul penawaran dan tidak dijilid.

    - Untuk semua dokumen penawaran yang print out dari portal di cetak langsung dari portal e-Procurement tanpa di edit dan untuk isian diisi dengan tulisan tangan

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    25/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    25

    BAB IIISYARAT-SYARAT UMUM KONTRAK

    A. KETENTUAN UMUM

    1. DEFINISI 1.1. Dalam Syarat-Syarat Umum Kontrak ini kata-kata dan ungkapan-

    ungkapan harus mempunyai arti seperti yang dimaksudkan ataudidifinisikan disini.a. Jasa Pemborongan adalah layanan pekerjaan pelaksanaan

    konstruksi atau wujud fisik lainnya yang perencanaan teknisdan spesifikas inya ditetapkan PA/KPA dan proses sertapelaksanaannya diawasi oleh PA/KPA

    b. PA/KPA adalah pejabat yang diangkat dengan keputusanBupati sebagai pemilik pekerjaan yang bertanggung jawabatas pelaksanaan pengadaan barang/jasa

    c. Gugus Tugas Pengadaan adalah tim yang diangkat oleh Bupati,dengan Surat Keputusan untuk melaksanakan pemilihanpenyedia barang/jasa

    d. Pelaksana Pengawasan Teknis adalah personil yang ditunjukuntuk mengawasi pelaksanaan pekerjaan dalam waktu tertentusesuai jangka waktu yang telah ditetapkan sebagaimana dalamkontrak pada paket pekerjaan tersebut, dalam hal ini adalahDireksi Harian dan Pengawas Lapangan

    e. Penyedia jasa adalah badan usaha atau orang perseoranganyang kegiatan usahanya menyediakan barang/layanan jasa;

    f. Sub penyedia jasa adalah penyedia jasa yang mengadakanperjanjian kerja dengan penyedia jasa penanggungjawab kontrak,untuk melaksanakan sebagian pekerjaan setelah disetujui olehPA/KPA

    g. Konsultan Perencana adalah pihak yang ditunjuk olehPemberi Tugas untuk bertindak sepenuhnya mewakili Pemberitugas dalam merencanakan suatu pekerjaan, dalam hal iniadalah perusahaan jasa konsultansi perencana

    h. Konsultan PengawasUntuk efektifitas pelaksanaan pengawasan, pelaksanapengawasan teknis dapat digantikan oleh konsultan pengawasyang mempunyai wewenang penuh untuk menolak / melarangsegala sesuatu yang menyimpang dari peraturan-peraturandalam bestek (RKS) dan gambar serta Berita AcaraPenjelasan Pekerjaan

    i. Kontrak adalah perikatan antara PA/KPA dengan penyedia jasadalam pelaksanaan pengadaan jasa;

    j. Kontrak harga satuan adalah kontrak pengadaan jasa pelaksanaankonstruksi atas penyelesaian seluruh pekerjaan dalam batas waktutertentu berdasarkan harga satuan untuk setiap satuan/unsurpekerjaan dengan spesifikasi teknis tertentu, yang kuantitaspekerjaannya masih bersifat perkiraan sementara, sedangkanpembayarannya didasarkan pada hasil pengukuran bersama ataskuantitas pekerjaan yang telah dilaksanakan oleh penyedia jasa;

    k. Dokumen kontrak adalah keseluruhan dokumen yang mengaturhubungan hukum antara PA/KPA dan penyedia jasa untukmelaksanakan dan menyelesaikan pekerjaan, yang terdiri dari dandengan urutan kekuatan hukum sebagai berikut :1). SPK/KPBJ2). Surat penunjukan penyedia jasa;3). Surat penawaran;

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    26/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    26

    4). Adendum dokumen lelang (bila ada);5). Syarat-syarat khusus kontrak;6). Syarat-syarat umum kontrak;7). Spesifikasi teknis;8). Gambar-gambar;9). Daftar kuantitas dan harga;

    10). Dokumen lain yang tercantum dalamlampiran kontrak;l. Harga kontrak adalah harga yang tercantum dalam surat

    penunjukan penyedia jasa yang selanjutnya disesuaikan menurutketentuan kontrak;

    m. Hari adalah hari kalender; bulan adalah bulan kalender;n. Daftar kuantitas dan harga adalah daftar kuantitas yang telah diisi

    harga satuan dan jumlah biaya keseluruhannya yang merupakanbagian dari penawaran;

    o. Mata pembayaran utama adalah mata pembayaran pokok danpenting yang nilai bobot kumulatifnya minimal 80% (delapan puluhpersen) dari seluruh nilai pekerjaan, dihitung mulai dari mata

    pembayaran yang nilai bobotnya terbesar yang ditetapkan dalamdokumen lelang;p. Pekerjaan harian adalah pekerjaan yang pembayarannya

    berdasarkan penggunaan tenaga kerja, bahan dan peralatan;q. Pekerjaan sementara adalah pekerjaan penunjang yang diperlukan

    untuk pelaksanaan pekerjaan permanen;r. Perintah perubahan adalah perintah yang diberikan oleh Pejabat

    Pembuat Komitmen kepada penyedia jasa untuk melakukanperubahan pekerjaan;

    s. Tanggal mulai kerja adalah tanggal mulai kerja penyedia jasa yangdinyatakan pada Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK), yang

    dikeluarkan olehPA/KPA;

    t. Tanggal penyelesaian pekerjaan adalah tanggal penyerahanpertama pekerjaan, dinyatakan dalam berita acara penyerahanpertama pekerjaan yang diterbitkan oleh PA/KPA;

    u. Masa pemeliharaan adalah kurun waktu kontrak yang ditentukandalam syarat-syarat khusus kontrak, dihitung sejak tanggalpenyerahan pertama pekerjaan sampai dengan tanggal penyerahanakhir pekerjaan;

    v. Kegagalan bangunan adalah keadaan bangunan, yang setelahdiserahterimakan oleh penyedia jasa kepada PA/KPA menjadi tidakberfungsi, baik secara keseluruhan maupun sebagian dan/atau tidaksesuai dengan ketentuan yang tercantum dalam kontrak, dari segiteknis, manfaat, keselamatan dan kesehatan kerja, dan/ataukeselamatan umum.

    2. PENERAPAN Ketentuan-ketentuan pada syarat - syarat umum kontrak harus diterapkansecara luas tanpa melanggar ketentuan yang ada dalam dokumen kontrakkeseluruhan dan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

    3. ASAL PENYEDIABARANG/JASA

    Jasa pemborongan untuk pekerjaan ini adalah merupakan layanan jasa daripenyedia jasa nasional yang berdomisili di wilayah Negara KesatuanRepublik Indonesia.

    4. ALAMAT PENYEDIABARANG/JASA

    RK S- Ko ns tr uk si

    Alamat Penyedia Barang/Jasa :Apabila alamat kantor Penyedia Barang/Jasa ada yang tidak sama denganyang tercantum dalam surat-surat asli sebagaimana dimaksud dalam

    dokumen kualifikasi dan dokumen penawaran, yaitu :1) Surat Penawaran Harga2) I U J K

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    27/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    27

    3) Sertifikat Tanda Daftar Penyedia Barang/Jasa4) NPWP dan PKP5) Surat Jaminan Penawaranmaka alamat yang digunakan alamat terakhir sesuai dengan SuratKeterangan Domisili dari Lurah setempat.

    5. PENGGUNAANDOKUMENKONTRAK DANINFORMASI

    Penyedia jasa tidak diperkenankan menggunakan dokumen kontrak daninformasi yang ada kaitannya dengan kontrak di luar keperluan dari pekerjaanyang tersebut dalam kontrak, kecuali lebih dahulu mendapat ijin tertulis dariPA/KPA.

    6. HAK PATEN, HAKCIPTA, DAN MEREK

    6.1 Penyedia barang/jasa dengan ini menjamin atas keabsahan setiap jenishak atas kekayaan intelektual yang digunakan dan atau diterapkandalam pekerjaan sebagaimana diatur dalam kontrak ini dan Penyediabarang/jasa membebaskan PA/KPA dari segala tuntutan atau gugatandari pihak lain yang terkait dengan penggunaan dan atau penerapan hakatas kekayaan intelektual dalam pekerjaan ini.

    6.2 Hak intelektual yang lahir atau tercipta sebagai akibat dari pelaksanaankontrak ini menjadi hak PA/KPA.

    7. ASURANSI 7.1 Selama masa pelaksanaan pekerjaan sampai denganberakhirnya masa pemeliharaan, penyedia barang/jasa wajibmengasuransikan pada Perusahaan Asuransi yang disepakatikedua belah pihak atas pelaksanaan pekerjaan ini, dan terhadapkemungkinan tuntutan ganti rugi sebagai akibat daripelaksanaan pekerjaan yang salah oleh penyedia barang/jasa,serta semua kemungkinan kerugian lain yang tercakup dalampolis Contractors All Risk (CAR), dengan nilai pertanggungansebesar nilai riil pekerjaan tersebut sebelum PPN sebesar 10 %(sepuluh persen), paling lambat 14 (empat belas) hari kerjasejak dimulainya pe laksanaan pekerjaan dimaksud;

    7.2 Semua polis asuransi sebagaimana dimaksud ayat (2) Pasal ini,dibuat untuk dan atas nama PA/KPA, dan polis asli serta buktipembayaran premi asli yang telah dibayarkan oleh penyediabarang/jasa harus diserahkan kepada PA/KPA palinglambat dalam waktu 7 (tujuh) hari kerja setelah premidibayarkan.

    7.3 Apabila terjad i risiko atas pekerjaan yang diasurans ikantersebut diatas, maka hak klaim asuransi sepenuhnya beradapada PA/KPA, dan uang pertanggungan yang diperoleh dariperusahaan asuransi digunakan untuk perbaikan kembalibangunan yang mengalami resiko oleh penyedia barang/jasa;

    7.4 Penyediabarang/jasa wajib mengasuransikan tenaga kerja(Jamsostek) pada perusahaan asuransi tenaga kerja yang telahditetapkan Pemerintah sesuai ketentuan yang berlaku, palinglambat dalam waktu 7 (tujuh) hari setelah dimulainyapelaksanaan pekerjaan di lapangan.

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    28/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    28

    8. KESELAMATANKERJA

    8.1 Penyedia barang/jasa harus menjaga keselamatan para pekerja ,dan petugas proyek lainnya ketika melaksanakanpekerjaan/tugas, dan atau ketika berada di dalam lokasipekerjaan.

    8.2 Penyedia barang/jasa waj ib menghindarkan segalakemungkinan bahaya yang dapat timbul atas para pekerja dalam

    melaksanakan tugas pekerjaannya. Apabila terjadi kecelakaan,maka segala akibatnya menjadi tanggung jawab Penyediabarang/jasa.

    8.3 Untuk menyimpan bahan-bahan bangunan danperlengkapan/peralatan kerja yang dibutuhkan untuk pekerjaan,maka Penyedia barang/jasa harus membuat gudang/tempatkhusus yang baik. Untuk menghindarkan kehilangan bahanbangunan, perlengkapan/peralatan kerja, perlu dilakukanpenjagaan yang cukup memadai oleh Penyedia barang/jasa.

    9. PEMBAYARAN 9.1 Kedua belah pihak menyetujui pembayaran biaya pelaksanaan pekerjaantersebut dalam Pasal 4, dilakukan secara bertahap dengan angsuranpembayaran (termijn) sebagai berikut :

    a. Angsuran Kesatu :Sebesar .....% dari biaya pelaksanaan pekerjaan, atau sebesar .......% XRp. .......... = Rp. .................. ( ........................................);Dibayarkan dari kode rekening :a. Kode Rekening ............. Rp. .........b. Kode Rekening ............ Rp. .........c. Kode Rekening ............ Rp. .........Jumlah Rp. .........Dibayarkan kepada penyedia barang/jasa setelah kemajuan fisikpekerjaan mencapai prestasi ........... % dari biaya pelaksanaanpekerjaan;

    b. Angsuran Kedua :Sebesar .....% dari biaya pelaksanaan pekerjaan, atau sebesar ..% XRp ........= Rp. ...........( .....................);Dibayarkan dari kode rekening :a. Kode Rekening ............... Rp. ..................b. Kode Rekening .............. Rp. .................c. Kode Rekening .............. Rp. ................Jumlah Rp. ................Dibayarkan kepada penyedia barang/jasa setelah kemajuan fisikpekerjaan mencapai prestasi ........... % dari biaya pelaksanaanpekerjaan;

    c. Angsuran Ketiga :Sebesar .....% dari biaya pelaksanaan pekerjaan, atau sebesar ... %X Rp........= Rp. ..............( ....................);Dibayarkan dari kode rekening:a. Kode Rekening ............ Rp. ..............b. Kode Rekening ........... Rp. ..............c. Kode Rekening ........... Rp. ..............Jumlah Rp. ..............Dibayarkan kepada penyedia barang/jasa setelah kemajuan fisikpekerjaan mencapai prestasi ........... % dari biaya pelaksanaanpekerjaan;

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    29/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    29

    d. Angsuran Keempat :Sebesar .....% dari biaya pelaksanaan pekerjaan, atau sebesar ..... %X Rp.......= Rp. ...........

    ( ..................................);Dibayarkan dari kode rekening:a. Kode Rekening ................. Rp. .................

    b. Kode Rekening ............... Rp. .................c. KodeRekening................... Rp. ................Jumlah Rp. ................Dibayarkan kepada penyedia barang/jasa setelah kemajuan fisikpekerjaan mencapai prestasi 100 % (seratus persen) atau pekerjaantelah selesai dikerjakan dan diadakan Serah Terima Pekerjaan Tingkat I(ST T-I).

    e. Angsuran Kelima :Sebesar 5 % (lima persen) dari biaya pelaksanaan pekerjaan, atausebesar 5% (lima persen) X Rp. .......... = Rp. ................(...................................................);Dibayarkan dari kode rekening :

    a. Kode Rekening ............... Rp. .................b. Kode Rekening .............. Rp. ..................c. Kode Rekening ............. Rp. ..................Jumlah Rp. ..................Dibayarkan kepada penyedia barang/jasa setelah masa pemeliharaanpekerjaan berakhir dan dilakukan Serah Terima Pekerjaan Tingkat II(STT-II):

    9.2 a. Untuk setiap pengajuan permintaan pembayaran angsuran(termijn). penyedia barang/jasa diwajibkan menyertakanLaporan Rincian Kemajuan Fisik Pekerjaan yang ditandatangani oleh konsultan pengawas/pengawas lapangan:

    b. Yang diperhitungkan sebagai kemajuan fisik pekerjaan adalah bagian-bagian pekerjaan yang telah selesai dikerjakan (volume terpasang),memenuhi persyaratan, disetujui dan diterima baik oleh KonsultanPengawas/Pengawas lapangan.

    9.3 Pembayaran-pembayaran angsurandilakukan setelah bagianpekerjaan yang bersangkutan (volumeterpasang) telahdiperiksa/disetujui oleh Konsultan Pengawas/Pengawaslapangan, yang dituangkan dalam Berita Acara Pemeriksaan FisikPekerjaan yang dilengkapi bukti hasil uji kualitas material danditandatangani oleh Pejabat Pembuat Komitmen.

    9.4 PA/KPA wajib melakukan pembayaran kepada penyediabarang/jasa paling lambat 7 (tujuh) hari dari tanggal Berita AcaraPemeriksaan Fisik Pekerjaan yang ditandatangani oleh KonsultanPengawas /Pengawas lapangan.

    9.5 Dari setiap pembayaran angsuran, PA/KPA akan memungu t PajakPertambahan Nilai (PPN) sebesar 10% (sepuluh persen).

    10.HARGA DANSUMBER DANA

    RK S- Ko ns tr uk si

    10.1. PA/KPA membayar kepada penyedia jasa atas pelaksanaanpekerjaan berdasarkan ketentuan kontrak.

    10.2. Kontrak pekerjaan ini dibiayai dengan sumber dana AnggaranPendapatan dan Belanja Daerah (APBD).

    10.3. Rincian harga kontrak sesuai dengan rincian yang tercantum dalamdaftar kuantitas dan harga.

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    30/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    30

    11.WEWENANG DANKEPUTUSANPA/KPA

    PA/KPA memutuskan hal-hal yang bersifat kontraktual antara PA/KPAdan penyedia jasa dalam kapasitas sebagai pemilik pekerjaan.

    12.PENYERAHAN

    LAPANGAN

    12.1. PA/KPA wajib menyerahkan seluruh/sebagian lapangan

    pekerjaan kepada penyedia jasa sebelum diterbitkannya suratperintah mulai kerja.

    12.2. Sebelum penyerahan lapangan, PA/KPA bersama-sama penyedia jasa melakukan pemeriksaan lapangan berikut bangunan,

    bangunan pelengkap dan seluruh aset milik PA/KPAyang akan menjadi tanggungjawab penyediajasa, untukdimanfaatkan, dijaga dan dipelihara.

    12.3. Hasil pemeriksaan lapangan dituangkan dalam berita acara serahterima lapangan yang ditandatangani kedua belah pihak.

    13.SURAT PERINTAHMULAI KERJA

    (SPMK)

    13.1. PA/KPA harus sudah menerbitkan SPMK selambat-lambatnya 14(empat belas) hari sejak penandatanganan kontrak,

    setelah dilakukan penyerahan lapangan.13.2. Dalam SPMK dicantumkan saat paling lambat dimulainya pelaksanaan

    kontrak yang akan dinyatakan penyedia jasa dalam pernyataandimulainya pekerjaan.

    14.PERSIAPANPELAKSANAANKONTRAK

    14.1. Sebelum pelaksanaan kontrak PA/KPA bersama-sama denganpenyedia jasa, unsur perencanaan, dan unsur pengawasan, menyusunrencana pelaksanaan kontrak.

    14.2. PA/KPA harus menyelenggarakan rapat persiapan pelaksanaankontrak selambat-lambatnya 7 (tujuh) hari sejak tanggal diterbitkannyaSPMK.

    14.3. Beberapa hal yang dibahas dan disepakati dalam rapat adalah:

    a. Organisasi kerja;b. Tata cara pengaturan pekerjaan;c. Jadual pelaksanaan pekerjaan;d. Jadual pengadaan bahan, mobilisasi peralatan dan personil;e. Penyusunan rencana pemeriksaan lapangan;f. Sosialisasi kepada masyarakat dan pemerintah daerah setempat

    mengenai rencana kerja;

    g. Penyusunan program mutu.

    15.PROGRAM MUTU 15.1. Program mutu harus disusun oleh penyedia jasa dan disepakati olehPA/KPA dan dapat direvisi sesuai kebutuhan.

    15.2. Program mutu minimal berisi:

    a. Informasi pengadaan;b. Organisasi proyek PA/KPA dan penyedia jasa;c. Jadual pelaksanaan pekerjaan;d. Prosedur pelaksanaan pekerjaan;e. Prosedur instruksi kerja;f. Pelaksana kerja.

    16.PEMERIKSAANBERSAMA

    RK S- Ko ns tr uk si

    16.1. Pada tahap awal pelaksanaan kontrak, setelah penerbitan SPMK,konsultan pengawas/pengawas lapangan selaku PelaksanaPengawasan Teknis dan penyedia jasa melaksanakan pemeriksaanlapangan bersama dengan melakukan pengukuran dan pemeriksaandetail kondisi lapangan untuk setiap rencana mata pembayaran gunamenetapkan kuantitas awal.

    16.2. Hasil pemeriksaan lapangan bersama dituangkan dalam berita acara.Apabila dalam pemeriksaan bersama mengakibatkan perubahan isikontrak maka harus dituangkan dalam bentuk adendum kontrak.

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    31/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    31

    16.3. Selanjutnya pemeriksaan lapangan bersama terhadap setiap matapembayaran harus dilakukan oleh konsultan pengawas/pengawaslapangan selaku Pelaksana Pengawasan Teknis selaku PelaksanaPengawasan Teknis, dan penyedia jasa selama periode pelaksanaankontrak untuk menetapkan kuantitas pekerjaan yang telahdilaksanakan guna pembayaran hasil pekerjaan.

    17.PERUBAHANKEGIATANPEKERJAAN

    RK S- Ko ns tr uk si

    17.1 Kontrak yang dilakukan dengan sistem Kontrak Harga Satuan (Fixed UnitPrice Contract) ini, dimungkinkan adanya pekerjaan tambah atau kurang(Contract Variation Order), berdasarkan hasil pengukuran bersama ataspekerjaan;a. Pada saat pekerjaan fisik akan mulai dilaksanakan, harus dibuat

    perhitungan menyeluruh atas hasil pengukuran, dan jika terjadiperbedaan maka dibuat perhitungan menyeluruh atas semua contractvariation order (CVO)/mutual chek untuk dipakai sebagai dasarpembuatan Addendum/Amandemen Kontrak sebagai dasarpelaksanaan pekerjaan, yang selanjutnya merupakan bagian yangtidak terpisahkan dari Kontrak ini.

    b. Yang dimaksud dengan pekerjaan tambah/kurang adalah suatupekerjaan yang terjadi karena kondisi lapangan dan pelaksanaanpekerjaan yang tidak diperhitungkan (tak terduga) akan terjadi dantidak dapat dihindari, dalam rapat persiapan pelaksanaan pekerjaan,sehingga mengakibatkan bertambah/ berkurangnya volume dan jenispekerjaan yang tercantum dalam kontrak;

    c. Apabila berdasarkan penelitian yang dilakukan memang benarmengakibatkan bertambah/berkurangnya volume dan jenis pekerjaantertentu, maka penyedia jasa dapat melaksanakan pekerjaantambah/kurang tersebut setelah menerima Surat Perintah pekerjaantambah/kurang dari PA/KPA.

    d. Surat perintah pekerjaan tambah/kurang tersebut harus memenuhi :1. Uraian pekerjaan tambah/kurang yang bersangkutan;2. Perkiraan biaya pekerjaan tambah/kurang;3. Persetujuan penyedia jasa untuk melaksanakan pekerjaan

    tambah/kurang tersebut;e. Pekerjaan tambah disepakati kedua belah pihak, tidak melebihi 10%

    (sepuluh persen) dari nilai kontrak awal pekerjaan ini dan tidaktermasuk pekerjaan yang belum direncanakan;

    17.2 PA/KPA dapat melakukan perubahan mengenai mutu atauvolume pekerjaan atas suatu bagian pekerjaan yang dianggapperlu ataudianggap lebih, dan PA/KPA mempunyai wewenang menetapkan bahwapenyedia barang/jasa harus melakukan hal-hal sebagai berikut :a. Menambah atau mengurangi volume pekerjaan yang tercantum dalam

    dokumen Kontrak;b. Menghapus bagian pekerjaan;c. Mengubah mutu atau macam pekerjaan;d. Mengubah elevasi, kedudukan, dan dimensi dari bagian-bagian

    pekerjaan;e. Melaksanakan pekerjaan tambahan yang diperlukan untuk

    menyelesaikan seluruh pekerjaan, dan pekerjaan tambahan tersebuttidak akan mepengaruhi berlakunya Kontrak;

    17.3 a. Perubahan - perubahan pekerjaan tidak diperkenankan dilaksanakanoleh penyedia jasa tanpa suatu ijin/perintah perubahan. Perintahperubahan tersebut diberikan secara tertulis oleh PA/KPA dandisetujui oleh penyedia barang/jasa.

    b. Dalam keadaan mendesak, konsultan pengawas/pengawas lapangandapat memberikan perintah perubahan yang harus diikuti denganperintah tertulis dari PA/KPA. Baik sebelum maupun sesudahperintah

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    32/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    32

    tertulis dari PA/KPA, perintah konsultan pengawas/pengawaslapangan tersebut merupakan perintah untuk melakukan perubahanpekerjaan.

    17.4 a. Penyedia asa wajib melaksanakan setiap perubahan dari volumepekerjaan seperti telah dijelaskan dalam Pasal ini, dan berhak

    mengajukan perubahan biaya yang dihitung berdasarkan hargasatuan yang tercantum dalam daftar kuantitas dan harga satuan.b. Perhitungan penambahan atau pengurangan pekerjaanyang

    disebabkan adanya perintah perubahan, dilakukan atas dasar yangdisetujui oleh kedua belah pihak, dihitung berdasarkan daftar hargasatuan pekerjaan, dan atau perhitungan analisa pekerjaanberdasarkan yang tercantum dalam daftar kuantitas dan harga satuan.

    17.5 Apabila terjadi perubahan persyaratan pekerjaan yang harusdilaksanakan sehingga mengakibatkan penambahan dan ataupengurangan pekerjaan, atas persetujuan bersama oleh kedua belahpihak akan dituangkan dalam suatu Addendum, yang selanjutnyamerupakan bagian yang tak terpisahkan dari Kontrak ini.

    18.PEMBAYARANUNTUKPERUBAHAN

    18.1. Apabila diminta oleh PA/KPA, penyedia jasa wajib mengajukanusulan biaya untuk melaksanakan perintah perubahan

    18.2. Apabila harga satuan untuk tambahan pekerjaan terdapat dalam daftarkuantitas dan harga, maka harga tersebut dapat digunakan untukacuan perhitungan harga tersebut.

    18.3. Jika pekerjaan tambah adalah item yang harga penawarannya dinilaitimpang pada saat evaluasi kewajaran harga, maka penyedia jasatidak boleh mengajukan harga tersebut untuk acuan penambahanvolume pekerjaan.

    18.4. Apabila harga satuan perlu berubah karena harga pasar ataupekerjaan dalam perintah perubahan tidak ada harga satuannya dalamdaftar kuantitas dan harga, maka jika dinilai wajar usulan biaya daripenyedia jasa merupakan harga satuan baru untuk perubahanpekerjaan yang bersangkutan.

    18.5. Apabila usulan biaya dari penyedia jasa dinilai tidak wajar, makaPA/KPA mengeluarkan perintah perubahan dengan mengubah hargakontrak berdasarkan harga perkiraan PA/KPA.

    18.6. Selanjutnya ditetapkan dengan negosiasi teknis dan harga dengantetap mengacu pada ketentuan yang tercantum dalam kontrak.

    18.7. Penyedia jasa tidak berhak menerima pembayaran tambahan untukbiaya-biaya yang sesungguhnya dapat dihindari melalui peringatandini.

    19.AMANDEMENKONTRAK

    19.1. Amandemen kontrak harus dibuat bila terjadi perubahan kontrak.Perubahan kontrak dapat terjadi apabila:

    a. Perubahan pekerjaan disebabkan oleh perbedaan atasperhitungan menyeluruh atas hasil pengukuran pada saatpekerjaan fisik akan mulai dilaksanakan.

    b. Terjadinya peristiwa-peristiwa diluar kekuasaan ataukemampuan penyedia barang/jasa yang dianggap sebagaikeadaan kahar yang disetujui oleh PA/KPA.

    c. Jika terdapat sesuatu yang belum cukup diatur dalam kontrakdan/atau perubahan yang dianggap perlu oleh kedua belahpihak

    19.2. Prosedur amandemen kontrak dilakukan sebagai berikut:

    a. PA/KPA memberikan perintah tertulis kepada penyedia jasauntuk melaksanakan perubahan kontrak, ataupenyedia jasa mengusulkan perubahan

    kontrak;

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    33/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    33

    b. Penyedia jasa harus memberikan tanggapan atas perintahperubahan dari PA/KPA dan mengusulkan perubahan harga(bila ada) selambat-lambatnya dalam waktu 7 (tujuh) hariatau selambat-lambatnya 14 (empat belas) hari sejak terjadinyakahar;

    c. Atas usulan perubahan harga dilakukan negosiasi dan dibuat

    berita acara hasil negosiasi;d. Berdasarkan berita acara hasil negosiasi dibuat amandemen

    kontrak.

    20.HAK DANKEWAJIBAN PARAPIHAK

    20.1. Hak dan kewajiban PA/KPA

    a. Mengawasi dan memeriksa pekerjaan yang dilaksanakan olehpenyedia jasa.

    b. Meminta laporan-laporan secara periodik mengenai pelaksanaanpekerjaan yang dilakukan oleh penyedia jasa.

    c. Melakukan perubahan kontrak.d. Menangguhkan pembayaran.e. Mengenakan denda keterlambatan.

    f. Membayar uang muka, hasil pekerjaan, danuang retensi.

    g. Menyerahkan seluruh atau sebagianlapangan pekerjaan.

    h. Memberikan instruksi sesuai jadual.20.2. Hak dan kewajiban penyedia jasa

    a. Menerima pembayaran uang muka, hasil pekerjaan, dan uangretensi.

    b. Melaksanakan dan menyelesaikan pekerjaan sesuai dengan jadualpelaksanaan pekerjaan yang telah ditetapkan dalam kontrak.

    c. Melaporkan pelaksanaan pekerjaan secara periodik kepada PA/KPA.

    d. Memberikan peringatan dini dan keterangan-keterangan yangdiperlukan untuk pemeriksaan pelaksanaan yang dilakukan PA/KPA.e. Menyerahkan hasil pekerjaan sesuai dengan jadual penyerahan

    pekerjaan yang telah ditetapkan dalam kontrak.

    f. Mengambil langkah-langkah yang memadai untuk melindungilingkungan baik di dalam maupun di luar tempat kerja danmembatasi perusakan dan pengaruh/gangguan kepada masyarakatmaupun miliknya, sebagai akibat polusi, kebisingan dan kerusakanlain yang disebabkan kegiatan penyedia jasa.

    21.RESIKO PA/KPADAN PENYEDIA

    JASA

    21.1. PA/KPA bertanggungjawab atas resiko yang dinyatakan dalamkontrak sebagai resiko PA/KPA, dan penyedia jasa

    bertanggungjawab atas resiko yang dinyatakan dalam kontrak sebagairesiko penyedia jasa.21.2. Resiko PA/KPA

    a. Resiko kecelakaan, kematian, kerusakan atau kehilangan hartabenda (di luar pekerjaan, peralatan, instalasi dan bahan untukpelaksanaan pekerjaan) yang disebabkan oleh:1). Penggunaan atau penguasaan lapangan dalam rangka

    pelaksanaan pekerjaan yang tidak dapat dihindari sebagaiakibat pekerjaan tersebut; atau

    2). Keteledoran, pengabaian kewajiban dan tanggungjawab,gangguan terhadap hak yang legal oleh PA/KPA atau orangyang dipekerjakannya, kecuali disebabkan oleh penyedia jasa.

    b. Resiko kerusakan terhadap pekerjaan, peralatan, instalasi, danbahan yang disebabkan karena disain atau disebabkan olehkesalahan PA/KPA, keadaan kahar danpencemaran/terkontaminasi limbah radio aktif/nuklir.

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    34/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    34

    c. Resiko yang terkait dengan kerugian atau kerusakan daripekerjaan, peralatan, instalasi dan bahan sejak saat pekerjaanselesai sampai berakhirnya masa pemeliharaan, kecuali apabila:1). Kerusakan yang terjadi pada masa pemeliharaan; atau2). Kejadian sebelum tanggal penyerahan pertama pekerjaan yang

    bukan tanggunggjawab PA/KPA.

    21.3. Resiko penyedia jasaKecuali resiko-resiko PA/KPA, maka penyedia jasa bertanggungjawabatas setiap cidera atau kematian dan semua kerugian atau kerusakanatas pekerjaan, peralatan, instalasi, bahan dan harta benda yangmungkin terjadi selama pelaksanaan kontrak.

    22.LAPORAN HASILPEKERJAAN

    22.1. Buku Harian Lapangan (BHL) diisi oleh penyedia jasa dan diketahuioleh Konsultan Pengawas / Pengawas lapangan selaku PelaksanaPengawasan Teknis, dan selanjutnya mencatat seluruh rencana danrealisasi aktivitas pekerjaan sebagai bahan laporan harian.

    22.2. Laporan harian dibuat oleh penyedia jasa, diperiksa oleh KonsultanPengawas / Pengawas lapangan selaku Pelaksana Pengawasan

    Teknis, dan disetujui oleh Pejabat Pembuat Komitmen.22.3. Laporan harian berisi:

    a. Tugas, penempatan dan jumlah tenaga kerja di lapangan;b. Jenis dan kuantitas bahan di lapangan;c. Jenis, jumlah dan kondisi peralatan di lapangan;d. Jenis dan kuantitas pekerjaan yang dilaksanakan;e. Cuaca dan peristiwa alam lainnya yang mempengaruhi

    pelaksanaan pekerjaan;

    f. Catatan lain yang dianggap perlu.22.4. Laporan mingguan dibuat oleh penyedia jasa, terdiri dari rangkuman

    laporan harian dan berisi hasil kemajuan fisik pekerjaan mingguanserta catatan yang dianggap perlu.

    22.5. Laporan bulanan dibuat oleh penyedia jasa, terdiri dari rangkumanlaporan mingguan dan berisi hasil kemajuan fisik pekerjaan bulananserta catatan yang dianggap perlu.

    22.6. Untuk kelengkapan laporan, penyedia jasa dan konsultanpengawas/pengawas lapangan selaku Pelaksana Pengawasan Tekniswajib membuat foto-foto dokumentasi pelaksanaan pekerjaan.

    23.CACAT MUTU 23.1. Konsultan Pengawas/Pengawas lapangan selaku PelaksanaPengawasan Teknis wajib memeriksa pekerjaan penyedia jasa danmemberitahu penyedia jasa bila terdapat cacat mutu dalam pekerjaan.Konsultan Pengawas/Pengawas lapangan selaku PelaksanaPengawasan Teknis dapat memerintahkan penyedia jasa untuk

    menguji hasil pekerjaan yang dianggap terdapat cacat mutu.23.2. Apabila Konsultan Pengawas/Pengawas lapangan selaku Pelaksana

    Pengawasan Teknis memerintahkan penyedia jasa untukmelaksanakan pengujian dan ternyata pengujian memperlihatkanadanya cacat mutu, maka biaya pengujian dan perbaikan menjaditanggungjawab penyedia jasa. Apabila tidak ditemukan cacat mutu,maka biaya pengujian dan perbaikan menjadi tanggungjawab PA/KPA.

    23.3. Setiap kali pemberitahuan cacat mutu, penyedia jasa harus segeramemperbaiki dalam waktu sesuai yang tercantum dalam suratpemberitahuan konsultan pengawas diketahui Pejabat PembuatKomitmen.

    23.4. Pejabat Pembuat Komitmen dapat meminta pihak ketiga untuk

    memperbaiki cacat mutu bila penyedia jasa tidak melaksanakannyadalam waktu masa perbaikan cacat mutu sesuai yang tercantum dalam

  • 8/6/2019 RS Cileungsi - Lelang

    35/53

    RKS-PEMBANGUNAN RUMAH SAKIT CILEUNGSI

    35

    surat pemberitahuan konsultan pengawas/pengawas lapangan selakuPelaksana Pengawasan Teknis diketahui dengan biaya dibebankankepada penyedia jasa.

    23.5. Cacat mutu harus diperbaiki sebelum penyerahan pertama pekerjaandan selama masa pemeliharaan. Penyerahan pertama pekerjaan danmasa pemeliharaan dapat diperpanjang sampai cacat mutu selesai

    diperbaiki.

    24.JADWALPELAKSANAANPEKERJAAN

    24.1 Pelaksanaan Pekerjaan tersebut dalam Pasal 1 (satu) diatasdilaksanakan selama 150(seratus lima puluh) hari kalender terhitungsejak tanggal ditandatanganinya Kontrak Jasa Pemborongan ini sampaidengan Serah Terima Pekerjaan Tingkat I (STT-1).

    24.2 Pekerjaan tersebut dalam Pasal 1 (satu) diatas, harus sudah selesaidilaksanakan dan dilakukan Serah Terima Pekerjaan Tingkat I (STT-I),oleh penyedia barang/jasa kepada PA/KPA, paling lambat pada tanggal:.................................

    24.3 Batas waktu tersebut dalam ayat (2) Pasal ini dapat diperpanjangdengan persetujuan tertulis dari penyedia barang/jasa, berdasarkanBerita Acara dari Konsultan Pengawas /Pengawas lapangan, setelahmempertimbangkan permintaan secara tertulis dari PA/KPA denganmengemukakan alasan-alasan yang cukup kuat, diluar kewenangan dankekuasaan PA/KPA antara lain :a. Pembebasan tanah/bangunan, dan atau utilitas , dari

    penguasaan pihak lain, yang dilaksanakan oleh penyediabarang/jasa;

    b. Terjadinya Keadaan kahar;c. Perubahan desain;d. Keterlambatan yang disebabkan oleh penyedia barang/jasa.

    25.WAKILPENYEDIA JASA

    25.1. Penyedia jasa wajib menunjuk personil sebagai wakilnya yangbertanggungjawab atas pelaksanaan pekerjaan dan diberikanwewenang penuh untuk bertindak atas nama penyedia jasa, sertaberdomisili di lokasi pekerjaan.

    25.2. Apabila Kuasa Kuasa Pengguna Anggaran atas masukkan darikonsultan pengawas/pengawas lapangan selaku PelaksanaPengawasan Teknis menilai bahwa wakil penyedia jasa tidak sesuaidokumen pemilihan penyedia barang/jasa dan memadai, maka secaratertulis dapat meminta penyedia jasa untuk mengganti denganpersonil lain yangkualifikasi, kemampuan, dan pengalamannya melebihi wakil penyedia

    jasa yang diganti, selambat-lambatnya dalam waktu 14 (empat belas)hari dan wakil penyedia jasa yang akan diganti harus meninggalkanlapangan selambat-lambatnya dalam waktu 14 (empat belas) hari.

    26.PENGAWASAN Pengawasan pelaksanaan pekerjaan, dilakukan oleh PengawasLapangan/Konsultan Pengawas;

    27.KETERLAMBATANPELAKSANAANPEKERJAAN

    27.1 Apabila penyerahan pekerjaan tingkat pertama (STT I), dilakukanmelampaui batas waktu yang telah disepakati maka penyediabarang/jasa dikenakan denda keterl