rpp himpunan

download rpp himpunan

of 13

Transcript of rpp himpunan

RENCANA PROGRAM PEMBELAJARAN (RPP) HIMPUNAN DAN DIAGRAM VENN

Disusun oleh : Dhiah Ika Kristiani 09301244008

FAKUTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2012

1

Mengenal himpunan

1. Menggunakan konsep himpunan dan diagram Venn dalam pemecahan masalah .

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Sekolah Kelas / Semester : SMP N : VII (Tujuh) / I (Gasal) Mata Pelajaran: Matematika

Standar Kompetensi :

Kompetensi Dasar

: 1.1 Memahami pengertian dan notasi himpunan, serta penyajiannya

Indikator Alokasi Waktu

: : 1 x 20 menit

A. Tujuan Pembelajaran 1. Siswa dapat mengerti pengertian himpunan. 2. Siswa dapat menyebutkan anggota himpunan. 3. Siswa dapat membedakan antara himpunan dengan yang bukan merupakan himpunan. B. Topik Himpunan

C. Materi Ajar

Gambar sapi, kerbau, kambing, badak dan bison di atas menunjukkan kumpulan hewan yang mempunyai empat kaki. Jadi A merupakan himpuanan hewan berkaki empat.

B adalah himpunan buah-buahan. Nanas, jeruk, semangka, apel, pisang, pear, strawberi Himpunan adalah kumpulan benda/objek yang memilikki sifat atau cirri yang sama dan terdefinisi dengan jelas. Contoh himpunan : 1. Ayam, bebek, burung, angsa, enthok dan pingun merupakan bintang berkaki dua. Hewan-hewan tersebut merupakan himpunan hewan berkaki dua. Contoh bukan himpunan : 1. Kumpulan cewek cantik 2. Kumpulan mobil mewah Himpunan dilambangkan dengan tanda kurung kurawal ({}). 3

Anggota himpunan Setiap benda (objek) yang terdapat dalam himpunan disebut anggota atau elemen dari himpunan. Anggota himpunan dilambangkan (). Bukan anggota himpunan dilambangkan (). Contoh : 1. Sapi, kerbau, kambing, badak dan bison A, bebek A. 2. Nanas, jeruk, semangka, apel, pisang, pear, strawberi B, manggis B. D. Metode Pembelajaran 1. Ekspositori, tanya jawab, diskusi E. Langkah-langkah Pembelajaran Rancangan Pendahuluan (4 Menit) Guru membuka pembelajaran 1. Apresiasi Guru memberikan sedikit gambaran mengenai himpunan. Karena himpunan merupakan materi baru bagi siswa. Guru menyampaikan bahwa di jenjang pendidikan lanjut siswa-siswa harus lebih serius dalam belajar. Guru juga menyampaikan manfaat dari himpunan itu sendiri, yaitu siswa akan mudah mengidentifikasi atau mengelompokkan benda sesuai dengan keinnginan atau kebutuhan dalam kehidupan seharihari. Kegiatan Inti (15 Menit) 1. Guru menyampaikan pengertian himpunan. 2. Guru memberikan contoh himpunan dengan bertanya kepada siswa. 3. Guru memberikan soal atau pertanyaan terkait dengan himpunan.

4. Guru menyampaikan pengertian anggota himpunan. 5. Guru memberikan soal atau pertanyaan terkait dengan anggota dan bukan anggota himpunan. 6. Peserta didik menjawab pertanyaan yang diberikan guru. 7. Peserta didik menunjukkan letak dari bilangan bulat pada garis bilangan. Penutup (1 Menit) 1. Guru mengakhiri pembelajaran. No 1 . 2. Kegiatan guru Kegiatan peserta didik Durasi A. Pendahuluan Guru masuk dan sampai di dalam Siswa menjawab, Selamat 10 detik kelas mengucapkan salam, pagi, Bu. Selamat pagi, Anak-anak. Guru berjalan ke tengah dan Siswa mengikuti perintah guru 20 detik memimpin doa sebelum memulai untuk berdoa. 3. pelajaran. Guru menyapa muridnya, Siswa menjawab, Baik, Bu. 20 detik

Bagaimana kabar kalian pagi ini, 4. Anak-anak. Guru menanyakan keadaan Yulia Etik menjawab, Baik, Bu. yang terlihat tidak seperti biasanya, Etik, apakah kamu 5. baik-baik saja? Guru menanyakan kehadiran Harapan siswa hadir semua. 20 detik 20 detik

siswa, Hari ini adakah yang yang 6. 7. tidak hadir anak-anak? Guru menjelaskan manfaat belajar Siswa memperhatikan guru himpunan. Guru melanjutkan untuk memulai Siswa menyiapkan alat tulis. 60 detik 20 detik

1 .

pelajaran mengenai himpunan. B. Inti Guru masuk pada pelajaran inti Ada siswa yang menyebutkan 40 detik dengan bertanya kepada kelas pengertian himpunan. Siapa yang dapat menyebutkan 5

2.

pengertian himpunan? Guru melanjutkan menjelaskan Siswa pengertian himpunan menunjukkan gambar A dan B.

memperhatikan 60 detik

dengan penjelasan dari guru

3.

Guru menceritakan tentang gambar A, Misal pada liburan hari Minggu, Etik dan Tri pergi ke kebun binatang Gembiraloka. Di sana mereka melihat kerbau, sapi, badak, bison dan kambing. Guru memberi pertanyaan pancing Harapan lain yang berkaitan gambar A. menjelaskan sifat-sifat, ciri-ciri Anak-anak, siapa yang ingin dan berekor.

siswa

menjawab 20 detik

berkaki empat, berdaun telinga,

4.

atau kesamaan dari gambar A? Guru menunjuk salah satu siswa Feli menjawab, berambut. untuk menyebutkan ciri-ciri, sifatsifat atau kesamaan dari gambar A. Guru member pujian kepada Feli Ada

20 detik

5.

siswa

yang

menjawab 40 detik

dan menanyakan kembali apakah berkaki empat. masih ada persamaan dari anggota 6. gambar A. Guru menegaskan bahwa binatang Siswa dalam gambar A kesamaan berkaki empat, berdaun 7. telinga dan berekor. Kemudian guru menjelaskan Semua bahwa gambar A kelompok mempunyai berkaki 8. binatang kesamaan, atau empat, yang yaitu disebut beralih Siswa tetap memperhatikan 40 detik siswa memperhatikan 50 detik memperhatikan 30 detik

mempunyai penjelasan dari guru.

merupakan gambar A di papan tulis.

himpunan berkaki empat. Kemudian guru menjelaskan gambar B.

penjelasan guru.

Anak-anak, bagaimana dengan gambar B, adakah kesamaan dari 9. gambar-gambar B?. Guru menanyakan gambar B, Harapan siswa Dika menjawab, 40 detik Dika, coba sebutkan gambar apa Nanas, jeruk, semangka, apel, saja yang terdapat pada gambar pisang, pear, strawberi. 1 0 B?. Guru melanjutkan menjelaskan Siswa bahwa gambar B merupakan penjelasan guru. memperhatikan 50 detik memperhatikan 20 detik

. kumpulan dari buah-buahan. 11 Guru menegaskan kembali bahwa Siswa . gambar B merupakan kumpulan penjelasan guru. dari buah-buahan yang disebut dengan himpunan buah-buahan. Karena Nanas, jeruk, semangka, apel, pisang, pear, strawberi yaitu maka mempunyai kelompok kesamaan, buah-buahn,

7

gambar B disebut himpunan buahbuahan 12 Guru memberikan contoh yang Ada siswa yang menjawab tidak 50 detik . lainnya yang bukan merupakan ada, karena kecantikan tidak himpunan, Anak-anak, diantara dapat Apakah kumpulan orang-orang cantik merupakan himpunan? 13 Guru . menjelaskan bukan menetukan bukan hal bahwa Siswa yang penjelasan guru. ukuran merupakan 40 detik memperhatikan 20 detik diidentifikasikan atau kalian siapa yang paling cantik? terdefinisi.

kecantikan untuk cantik

terdefinisi atau ada nilai tertentu kecantikan. Jadi kumpulan orang himpunan. 14 Guru dan siswa menyimpulkan Siswa mencatat materi. . bahwa himpunan adalah kumpulan benda (objek) yang mempunyai ciri-ciri, sifat-sifat dan kesamaan yang terdefinisi dengan jelas. 15 Guru meminta semua siswa untuk Siswa mendiskusikan kegiatan 240 detik . berdiskusi, diskusikan Coba dan sekarang dari guru. identifikasi

kumpulan-kumpulan benda-benda berikut!. 16 Guru berkeliling . siswa berdiskusi. mendampingi Siswa berdiskusi dengan teman sebangkunya dan menanyakan

apabila ada yang belum jelas. 1 Guru dan siswa mendiskusikan Harapan ada siswa yang mau 100 detik 7 hasil yang telah mereka diskusikan mempresentasikan hasil diskusi . 1 Guru meminta siswa mereka untuk Feli duduk ke tempat duduknya 120 detik

1.

membacakan jawabannya. C. Penutup Guru meminta siswa untuk Siswa berkemas-kemas. melanjutkan pekerjaannya di rumah. Guru mengakhiri dengan mengucap

20 detik

2.

pelajaran Siswa menjawab, Selamat siang, 10 detik salam, Bu.

Selamat siang anak-anak.

F. Alat dan Sumber Bahan Sumber bahan 1. Asyono. 2004. Matematika 1a. Jakarta : Bumi Aksara 2. A. Wagiyono, dkk. 2004. Matematika 1. Bekasi : Galaxi puspa Mega 3. Marsigit. 2009. Mathematics for Junior High School VII. Jakarta Yudhistira. 4. Syamsul Junaidi, dkk. 2005. Matematika untuk SMP dan MTs Kelas VII. Surabaya : Gelora Aksara Pratama :

G. Penilaian Bentuk Instrument Indikator PencapaianKompetensi Teknik 1.1.1Mengenal himpunan dan menyebutkan anggota himpunan

: Tes tertulis : Tes uraian Penilaian Bentuk Instrumen Tes uraian Instrumen/ Soal 1. Dari pernyataanberikut

Penilaian Diskusi

pernyataan merupakan himpunan!

ini, manakah yang

9

a. Murid perempuan di kelas mu. b. Bilangan genap kurang 10. c. Kumpulan hewan melata. d. Kumpulan perhiasaan yang indah. e. Kumpulan siswa-siswa ganteng. f. Taman yang indah. g. Kumpulan alat tulis. h. Kumpulan alat makan. i. Kumpulan rumah mewah. j. Kumpulan hewan berbulu indah. yang dari

2. Sebutkan beberapa contoh benda merupakan himpunan! 3. Sebutkan beberapa contoh kumpulan hewan yang bukan merupakan himpunan. 4. Apakah kumpulan sepatu merukan himpunan? Jelaskan! 5. Jelaskan mengapa (1, 2, 3, 4) No . Benar 1 Himpunan .a b. c. d. e. f. g. h. i. j. 2 Himpunan Himpunan Bukan himpunan Bukan himpunan Bukan himpunan Himpunan Himpunan Bukan himpunan Bukan himpunan Jawaban sesuai siswa yang merupakan contoh 3 3 3 3 3 3 3 3 3 5 1 1 1 1 1 1 1 1 1 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 11 3 Salah 1 Tidak menjawab 0 Jawaban/Penyelesaian Nilai/skor jawaban bagus kumpulan yang

himpunan sesuai dengan pengertian dan makna 3 . 4 . himpunan Jawaban sesuai siswa yang merupakan contoh 5 bukan himpunan sesuai dengan pengertian dan makna himpunan Bukan. Karena bagus tidak dapat didefinisikan 5 dengan secara umum. Bagus bersifat relative atau bagus menurut seseorang belum tentu bagus 5 . menurut orang lain Iya. Karena (1, 2, 3, 4) merupakan bilangan yang 5 terdefinisi dan dapat disebutkan 2 0 2 0 2 0

Nilai =

Mengetahui Kepala Sekolah

., Guru Matapelajaran

. NIP.

. NIP.

Lembar DiskusiNama : Soal : 1. Dari pernyataan-pernyataan berikut ini, manakah yang merupakan himpunan! a. Murid perempuan di kelas mu. b. Bilangan genap yang kurang dari 10. c. Kumpulan hewan melata. d. Kumpulan perhiasaan yang

indah. e. Kumpulan ganteng. f. Taman yang indah. g. Kumpulan alat tulis. siswa-siswa

h. Kumpulan alat makan. i. Kumpulan rumah mewah. j. Kumpulan hewan berbulu indah

2. Sebutkan beberapa contoh kumpulan benda yang merupakan himpunan! 3. Sebutkan beberapa contoh kumpulan hewan yang bukan merupakan himpunan. 4. Apakah kumpulan sepatu bagus merukan himpunan? Jelaskan! 5. Jelaskan mengapa (1, 2, 3, 4)

Jawaban :

13