Rinitis Alergi (Ready)

28
LAPORAN KASUS RHINITIS KRONIS ALERGI PERSISTEN SEDANG-BERAT PEMBIMBING : Dr. H. Farid Wajdi, Sp.THT-KL Annisa Nurfitriana (10310052) KEPANITERAAN KLINIK SENIOR (KKS) SMF ILMU THT-KL RSUD DR. SOEKARDJO KOTA TASIKMALAYA FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MALAHAYATI TAHUN 2015

description

Slide Lapsus Rhinitis Alergi

Transcript of Rinitis Alergi (Ready)

LAPORAN KASUSRHINITIS KRONIS ALERGI

PERSISTEN SEDANG-BERAT

PEMBIMBING : Dr. H. Farid Wajdi, Sp.THT-KLAnnisa Nurfitriana (10310052)

KEPANITERAAN KLINIK SENIOR (KKS) SMF ILMU THT-KL RSUD DR. SOEKARDJO KOTA TASIKMALAYA

FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MALAHAYATITAHUN 2015

LET’S LEARN ABOUT THE ANATOMY

Vaskularisasi cavum nasi

Lobus temporalis → Lobulus piriformis (uncus, gyrus parahipocampus & striae olfactory lateral) → Pusat penciuman primer AREA 34 dan 28

LET’S TALK ABOUT RHINITIS

What’s Rhinitis???Rinitis adalah suatu inflamasi (peradangan) pada membran

di mukosa hidung.

KLASIFIKASI

Rhinitis Kronis

Non-alergiAlergi

R. HipertrofiR. SikaR.VasomotorR. MedikamentosaR.spesifik

R. DifteriR. AtrofiR. SifilisR. TuberkulosisR. LepraR. Jamur

Rhinitis Akut

Coryza / Common

cold

Inflamasi pada membran mukosahidung, disebabkan oleh

adanya alergen yg terhirup ygdapat memicu respon

hipersensitivitas

Inflamasi karena Rx alergi pada pasien atopi yg sebelumnya telah tersensitasi

dgn alergen yg sama sehingga pada pajanan ulang akan dilepaskannya suatu

mediator kimia spesifik

Von Pirquet

Berdasarkan sifat berlangsungnya dibagi 2:• Seasonal Allergic Rhinitis (SAR)

Biasanya terjadi pada musim semi. Kontak dengan alergen luar rumah seperti benang sari, debu, polusi udara atau asap.

• Perrenial Allergic Rhinitis (PAR)Terjadi tidak pada musim tertentu. Kontak dengan alergen di dalam rumah misalnya debu rumah, bulu binatang dan bau-bauan yang menyengat

KLASIFIKASI

ARIA = Allergic Rhinitis and its Impact on Asthma(J Allergy Clin Immunol 2001; 108: S147-S334)

PATOFISIOLOGI

Antigen presenting cell

Intracellular Adhesion Molecul

Sensitization phase

Early phase

Late phase

Cellular recruitment phase

HOW TO DIAGNOSE RA...???

ANAMNESA• Bersin berulang, setiap bersin > 5 kali• Keluar cairan dari kedua hidung dengan sifat

cairan banyak, encer, jernih, tidak berbau• Hidung tersumbat• Mata gatal (air mata banyak)

SIGN & SYMPTOMS

PEMERIKSAAN FISIK Rhinoskopi Anterior

Mukosa edema,basah, berwara pucat atau livid

Sekret encer dan banyak Concha inferior hipertrofi, pucat (ivid)

Rhinoskopi Posterior Post nasal drip

Allergic shiners Allergic salute Allergic crease

PEMERIKSAAN PENUNJANG

• In vitro• Hitung eosinofil darah tepi• Pemeriksaan Ig E total• Pemeriksaan Ig E dengan RAST

atau ELISA• In vivo• Skin prick test

• Polip hidung• Otitis media efusi yang sering residif,

terutama pada anak-anak• Sinusitis paranasal

KOMPLIKASI

Pengobatan AR dilakukan dalam 4 langkah:1. Non-farmakologi (mengindari allergen)2. Farmakoterapi (antihistamin,

dekongestan, kortikosteroid, antikolinergik)

3. Operatif 4. Immunoterapi

General Treatment Approach