Revmen pemdagri

11
REVOLUSI MENTAL PEMERINTAHAN DALAM NEGERI: DESA SBG BAGIAN DARI DAERAH OTONOM DR.SONI SUMARSONO,MDM RAKORNAS PROGRAM PEMBINAAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN DESA PUSAT DAN DAERAH TGL. 29 JULI 2015

Transcript of Revmen pemdagri

REVOLUSI MENTAL

PEMERINTAHAN DALAM NEGERI:DESA SBG BAGIAN DARI DAERAH OTONOM

DR.SONI SUMARSONO,MDM

RAKORNAS PROGRAM PEMBINAAN PENYELENGGARAAN PEMERINTAHAN

DESA PUSAT DAN DAERAH

TGL. 29 JULI 2015

Memaknai “REVOLUSI MENTAL”

REVOLUSI MENTAL ADALAH PERUBAHAN CEPAT

DAN MENDASAR CARA BERPIKIR, CARA KERJA,

DAN CARA HIDUP YANG LEBIH BAIK DALAM

SEMANGAT BERBANGSA DAN BERNEGARA

HAKEKAT REVOLUSI MENTAL

•HAKEKATNYA “MENGEMBANGKAN NILAI-NILAI” – YG STRATEGIC INSTRUMENTAL

NILAI YANG DIKEMBANGKAN BERSIFAT LINTAS AGAMA , SINGKAT, DAN BISA DITERIMA SEMUA PIHAK. TIDAK MENARGETKAN SUATU MORALITAS PRIVAT, TAPI MEMBENAHI MORALITAS PUBLIK

KEPEMIMPINAN YANG EFEKTIF DAN VISIONER

• KEDAULATAN DALAM BIDANG POLITIK

• KEMANDIRIAN/ BERDIKARI DALAM BIDANG EKONOMI

• KEPRIBADIAN DALAM BIDANG BUDAYA

CITA-CITA DAN

TUJUAN NASIONALINDONESIA

GERAKAN NASIONAL REVOLUSI MENTAL

MANAJEMEN YANG BERLANDASKAN PRINSIP

GOTONG ROYONG

NILAI 2KEUTAMAAN

TRISAKTI

KONSEPTUAL GNRM MENUJU CITA-CITA NASIONAL

KEPELOPORAN

NILAI-NILAI

TIGA NILAI DASAR REVOLUSI MENTAL PEMDAGRI

REVOLUSI MENTAL

INTEGRITAS

KERJA KERAS

GOTONG ROYONG

DESA

AKTUALISASIDAERAH

NASIONAL

INTEGRITAS INTEGRITAS ADALAH KONSISTENSI DAN KETEGUHAN YANG TAK TERGOYAHKAN DALAM MENJUNJUNG TINGGI NILAI-NILAI LUHUR DAN KEYAKINAN. KONSISTENSI ANTARA TINDAKAN DENGAN  NILAI DAN

PRINSIP. KEJUJURAN & KEBENARAN TINDAKAN SESEORANG (TIDAK

MUNAFIK). SATUNYA KATA DAN PERBUATAN. 

1TUGAS APARAT :

MENANAMKAN DAN MEMBANGUN INTEGRITAS YAITU KONSISTENSI & KETEGUHAN YG TAK TERGOYAHKAN DLM MENJUNJUNG TINGGI NILAI2 LUHUR & KEYAKINAN AKAN KE-

INDONESIAAN, YANG DIWUJUDKAN DLM PANCASILA & UUD1945 DLM NKRI

BILA TANPA…… •TANPA INTEGRITAS , MOTIVASI MENJADI BERBAHAYA;

•TANPA MOTIVASI, KAPASITAS MENJADI TAK BERDAYA;

•TANPA KAPASITAS, PEMAHAMAN MENJADI TERBATAS;

•TANPA PEMAHAMAN PENGETAHUAN TIDAK ADA ARTINYA;

•TANPA PENGETAHUAN, PENGALAMAN MENJADI BUTA.

KERJA KERAS• HANYA DENGAN KERJA KERAS, BANGSA INI AKAN MAJU.

DENGAN KARYA, BANGSA NEGARA BERJAYA

• FAKTA, MAKIN LUNTUR TERGANTIKAN DENGAN KERJA CARI GAMPANGNYA DAN SEADANYA

TUGAS APARAT :

MENANAMKAN NILAI DAN MENGHARGAI KERJA KERAS DALAM UPAYA MENINGKATKAN DAYA SAING BANGSA DALAM PRAKTEK KEHIDUPAN SEHARI-HARI

2

GOTONG ROYONG

TUGAS APARAT :

MEMELOPORI PEMULIHAN KEMBALI SEMANGAT GOTONG ROYONG DAN MENGEMBANGKAN DALAM BERBAGAI BENTUKNYA YANG LEBIH MODERN DALAM PRAKTEK KEHIDUPAN BERBANGSA DAN BERNEGARA SEHARI-HARI

• NILAI INI MERUPAKAN INTI DARI PANCASILA, ANDALAN BANGSA INDONESIA DARI DULU,

• MENGALAMI KEMEROSOTAN YG DAHSYAT DALAM KOMUNITAS MAUPUN SISTEM POLITIK DAN EKONOMI YG LIBERAL, OLIGARKIS, DAN MONOPOLISTIK

3

PESAN PENDAHULU KITA, PROKLAMATOR INDONESIA : • PIDATO KENEGARAAN PRESIDEN SOEKARNO PADA TANGGAL 17 AGUSTUS 1957, HUT RI DAN SEKALIGUS MENCANANGKAN BERKIBARNYA PANJI REVOLUSI MENTAL.

“ NATION BUILDING MEMBUTUHKAN BANTUANNYA REVOLUSI MENTAL!

KARENA ITU ADAKANLAH REVOLUSI MENTAL! BANGKITLAH! YA,

BANGKITLAH, BANGKIT DAN GERAKLAH KE ARAH PEMULIHAN JIWA. BANGKIT

DAN BERGERAKLAH KEMBALI KE CITA-CITA NASIONAL. BANGKIT DAN

GERAKLAH KE ARAH KESADARAN CITA-CITA SOSIAL. BANGKIT DAN GERAKLAH

MENJADI MANUSIA BARU YANG BEKERJA, BERJUANG, BERBAKTI,

BERKORBAN GUNA MEMBINA BANGSA DAN MASYARAKAT YANG SESUAI

DENGAN CITA-CITA NASIONAL DAN SOSIAL ITU, YAKNI CITA-CITA PROKLAMASI.”.

TERIMA KASIHATAS BERHATIANNYA

•+628159300899

[email protected]

DIRJEN OTONOMI DAERAH