RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan...

15
PT. MUTU HIJAU INDONESIA FVLK 08.01 Ed. 0 Rev. 1 RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE) 1. Identitas LVLK a. Nama LV-LK : PT Mutu Hijau Indonesia (PT MHI) b. No. Akreditasi : LVLK-004-IDN c. Alamat : Gedung Manggala Wanabakti, Blok 4, Lantai 9, R 931 C Jalan Jendral Gatot Subroto, Senayan Jakarta 10270 d. Nomor Telepon / Faks / Email : Telp. 021 - 57853706 - 07 / Fax. 021 - 57853708 e. Direktur Utama : A. Irwan Aten f. Standar : Perdirjen PHPL No P.14/PHPL/SET/4/2016 jo P.15/PHPL/PPHH/HPL.3/ 8/2016 Lampiran 2.5 g. Tim Audit : 1. R. Satriyo Hutomo Wicaksono (Ketua Tim Audit) 2. Aggies Budi Linati (Auditor) h. Pengambil Keputusan : Vysca Arryani 2. Identitas Auditee a. Nama Pemegang Izin : PT Basirih Industrial b. Nomor dan Tanggal SK : IUIPHHK No. SK. 119/MENHUT-VI/BPPHH/2006 tanggal 27 Januari 2006 IUI No. I/63/IU/PMDN/2017 tanggal 27 April 2017 c. Alamat Pabrik/Kantor : Jl. Telaga Biru, Trisakti, Kota Banjarmasin, Provinsi Kalimantan Selatan d. Nomor Telepon / Faks / Email : - e. Pengurus : Bapak Din Husain

Transcript of RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan...

Page 1: RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin Nomor 102 Tahun 2020 tanggal 13 April 2020 tentang Kelayakan

PT. MUTU HIJAU INDONESIA FVLK 08.01 Ed. 0 Rev. 1

RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)

1. Identitas LVLK

a. Nama LV-LK : PT Mutu Hijau Indonesia (PT MHI)

b. No. Akreditasi : LVLK-004-IDN

c. Alamat : Gedung Manggala Wanabakti, Blok 4, Lantai 9, R 931 C

Jalan Jendral Gatot Subroto, Senayan Jakarta 10270

d. Nomor Telepon / Faks /

Email

: Telp. 021 - 57853706 - 07 / Fax. 021 - 57853708

e. Direktur Utama : A. Irwan Aten

f. Standar : Perdirjen PHPL No P.14/PHPL/SET/4/2016 jo

P.15/PHPL/PPHH/HPL.3/ 8/2016 Lampiran 2.5

g. Tim Audit : 1. R. Satriyo Hutomo Wicaksono (Ketua Tim Audit)

2. Aggies Budi Linati (Auditor)

h. Pengambil Keputusan : Vysca Arryani

2. Identitas Auditee

a. Nama Pemegang Izin : PT Basirih Industrial

b. Nomor dan Tanggal SK : IUIPHHK No. SK. 119/MENHUT-VI/BPPHH/2006

tanggal 27 Januari 2006

IUI No. I/63/IU/PMDN/2017 tanggal 27 April 2017

c. Alamat Pabrik/Kantor : Jl. Telaga Biru, Trisakti, Kota Banjarmasin,

Provinsi Kalimantan Selatan

d. Nomor Telepon / Faks /

Email

: -

e. Pengurus : Bapak Din Husain

Page 2: RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin Nomor 102 Tahun 2020 tanggal 13 April 2020 tentang Kelayakan

PT. MUTU HIJAU INDONESIA FVLK 08.01 Ed. 0 Rev. 1

3. Ringkasan Tahapan

Tahapan Waktu dan

Tempat Ringkasan Catatan

Konsultasi publik (jika diperlukan)

- Tidak dilakukan konsultasi publik.

Pertemuan Pembukaan 26 Oktober

2020

Agenda pertemuan pembukaan antara lain:

- Pertemuan pembukaan dilakukan secara jarak jauh (remote)

- Mengucapkan terima kasih kepada manajemen PT Basirih Industrial atas kerjasama dan kepercayaan yang sudah terjalin;

- Penjelasan prosedur, maksud, tujuan, metodologi dan standar verifikasi yang digunakan;

- Penjelasan proses verifikasi;

- Konfirmasi ruang lingkup verifikasi;

- Penjelasan prosedur/metode verifikasi dan kategori temuan audit;

- Konfirmasi Wakil Manajemen (Management Representative);

- Pernyataan jaminan kerahasiaan;

- Konfirmasi jadwal verifikasi, serta konfirmasi pendamping auditor.

- Konfirmasi kesediaan PT Basirih Industrial untuk memberikan penjelasan, data, dan Informasi yang dibutuhkan.

- Penjelasan mekanisme keberatan.

- Penjelasan rencana Pertemuan Penutupan.

- Penandatanganan Berita Acara Pertemuan Pembukaan oleh Manajemen Representatif dan Ketua Tim Audit.

Verifikasi Dokumen, Observasi Lapangan dan Wawancara

26-28 Oktober 2020

Melakukan verifikasi dokumen dan observasi lapangan

serta wawancara dengan pendamping dan personel

lain secara jarak jauh (remote).

Pertemuan Penutupan 28 Oktober

2020

- Pertemuan penutupan dilakukan secara jarak jauh (remote)

- Pembukaan oleh Pihak Manajemen PT Basirih Industrial

- Penjelasan proses pelaksanaan verifikasi LK,

- Penjelasan hasil verifikasi setiap verifier sesuai dengan Perdirjen PHPL No. P.14/PHPL/SET/4/2016

Page 3: RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin Nomor 102 Tahun 2020 tanggal 13 April 2020 tentang Kelayakan

PT. MUTU HIJAU INDONESIA FVLK 08.01 Ed. 0 Rev. 1

jo P.15/PHPL/PPHH/HPL.3/ 8/2016 Lampiran 2.5

- Penjelasan temuan audit

- Diskusi

Pengambilan Keputusan 9 November

2020

Sertifikat Legalitas Kayu (S-LK) PT Basirih Industrial No.

0002/MHI-VLK dinyatakan masih berlaku sampai

dengan tanggal 16 Oktober 2022.

Page 4: RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin Nomor 102 Tahun 2020 tanggal 13 April 2020 tentang Kelayakan

PT. MUTU HIJAU INDONESIA FVLK 08.01 Ed. 0 Rev. 1

4. Resume Hasil Penilaian

Prinsip – Kriteria –

Indikator – Verifier

M / TM / NA *)

Ringkasan Justifikasi

Verifier 1.1.1.a

M

Tersedia Akta Perubahan Terakhir Nomor: 46 Tanggal 28 September 2018, Notaris: Hestyani Hassan, SH, MKn

Surat Penerimaan Pemebritahuan Perubahan Data Perseroan Nomor AHU-AH.01.03-0258962 tanggal 31 Oktober 2018 yang diterbitkan oleh Plt. Direktur Jendereal Adiministrasi Hukum Umum a.n. Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia Direktorat Jenderal Administrasi Hukum Umum.

Dicetak pada tanggal 31 Oktober 2018 dengan Daftar Perseroan Nomor AHU-0145438.AH.01.11. Tahun 2018 tanggal 31 Oktober 2018.

Verifier 1.1.1.b

M

Tersedia SIUP yang masih berlaku dan sesuai dengan kegiatan usahanya dengan No. 503-020/SIUP.BP.XII/BP2TPM/2015 tanggal 16 Desember 2015. Diterbitkan oleh Badan Pelayanan Perizinan Terpadu dan Penanaman Modal, Pemerintah Kota Banjarmasin dan disahkan oleh Walikota Banjarmasin.

verifier 1.1.1.c

M

Tersedia surat HO No : 503-280/HO-HR-III/DPMPTS/2017 tanggal 8 Maret 2017. Dikeluarkan oleh Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP), Pemerintah Kota Banjarmasin.

Verifier 1.1.1.d.

M

Tersedia TDP yang masih berlaku dan sesuai dengan ruang lingkup usahanya (industri panel kayu lainnya). Nomor TDP : 16.10.1.46.00238 27 Juni 2016 diterbitkan oleh Badan Pelayanan Perizinan Tepadu dan Penanaman Modal Kota Banjarmasin.

Tersedia Nomor INduk Brusaha (NIB) sesuai dengan PP No. 24 Tahun 2018 dibuktikan dengan telah memiliki dokumen Nomor Induk Berusaha (NIB) 8120101980775tanggal 7 September 2018.

Verifier 1.1.1.e

M PT Basirih Industrial memiliki NPWP, SKT dan SPPKP yang sesuai dengan dokumen pendukung lainnya.

Verifier 1.1.1.f

M

Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin Nomor 102 Tahun 2020 tanggal 13 April 2020 tentang Kelayakan Lingkungan Hidup Kegiatan Industri Plywood dan Pengolahan Kayu (Efisiensi Luas Lahan dan Bangunan serta Diversifikasi Hasil Olahan Kayu dan Peningkatan Kapasitas Produksi menjadi 300.000 m³/Tahun) di Kelurahan Basirih Kecamatan Banjarmasin Barat Kota Banjarmasin Provinsi Kalimantan Selatan oleh PT Basirih Industrial.

Tersedia Izin Lingkungan yang diterbitkan secara elektronik, untuk dan atas nama Menteri, Pinpinan Lembaga, Gubernur, Bupati/Walikota, Lembaga OSS yang telah memenuhi komitmen dan berlaku efektif kepada PT Basirih Industrial, NIB 8120101980775. Izin Lingkungan telah memenuhi komitmen dan berlaku efektif pberdasarkan persetujuan yang disampaikan oleh Walikota Kota Banjarmasin. Diterbitkan tanggal 13 April 2020.

Verifier 1.1.1.g

M Tersedia IUIPHHK & IUI PT Basirih Industrial yang diterbitkan oleh instansi

yang berwenang dan sesuai dengan jenis usaha yang dijalankan. Jenis dan

Page 5: RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin Nomor 102 Tahun 2020 tanggal 13 April 2020 tentang Kelayakan

PT. MUTU HIJAU INDONESIA FVLK 08.01 Ed. 0 Rev. 1

kapasitas izin IUIPHHK adalah Plywood: 80.000 m³/ tahun; Veneer: 25.000

m³/ tahun dan Kayu Gergajian: 24.000 m³/ tahun sedangkan untuk jenis dan

kapasitas izin IUI adalah Container Flooring Plywood: 15.000 m³/ tahun; Film

Face Plywood: 36.000 m³/ tahun; Plywood: 80.000 m³/ tahun; Embodied

Veneer: 30.000 m³/ tahun; Veneer: 40.000 m³/ tahun; Moulding: 3.000 m³/

tahun.

Verifier 1.1.1.h

M

▪ PT Basirih Industrial telah melaporkan RPBBI secara rutin ke Kementerian Kehutanan melalui Dirjen BPPHH secara on-line dengan alamat http://rpbbi.dephut.go.id/ByIPHHK/BuktiLapRPBBI.aspx.

▪ Tersedia Rencana Pemenuhan Bahan Baku Industri (RPBBI) Perubahan ke-8 (terakhir) Nomor 0000750466 tanggal 27 Oktober 2020 dengan rincian sebagai berikut:

- Kayu Bulat jenis Meranti = 167.040,85 m3

- Kayu Bulat jenis rimba Campuran = 2.632,48 m3

- Kayu Bulat jenis Kayu Indah = 11,62 m3

- Kayu Bulat jenis lain = 870,20 m3

- Total = 170.555,15 m3

- Veneer/ Kayu Olahan setengah jadi = 120,00 m3

▪ Verifikasi dilakukan terhadap hasil print - out Laporan Penyampaian RPBBI periode September 2019 s/d September 2020, yaitu:

- Revisi 8 Tahun 2019 tanggal 11 September 2019

- Realisasi 8 Tahun 2019 tanggal 11 September 2019

- Revisi 8 Tahun 2019 tanggal 8 Oktober 2019

- Realisasi 9 Tahun 2019 tanggal 8 Oktober 2019

- Revisi 10 Tahun 2019 tanggal 15 November 2019

- Realisasi 10 Tahun 2019 tanggal 15 November 2019

- Revisi 11 Tahun 2019 tanggal 17 Desember 2019

- Realisasi 11 Tahun 2019 tanggal 18 Desember 2019

- Revisi 12 Tahun 2019 tanggal 11 Januari 2020

- Realisasi 12 Tahun 2019 tanggal 13 Januari 2020

- Rencana Tahun 2020 tanggal 16 januari 2020

- Revisi 1 Tahun 2020 tanggal 12 Februari 2020

- Realisasi 1 Tahun 2020 tanggal 12 Februari 2020

- Revisi 2 Tahun 2020 tanggal 17 Maret 2020

- Realisasi 2 Tahun 2020 tanggal 17 Maret2020

- Revisi 3 Tahun 2020 tanggal 9 April 2020

- Realissi 3 Tahun 2020 tanggal 11 April 2020

- Revisi 4 Tahun 2020 tanggal 13 Mei 2020

- Realisasi 4 Tahun 2020 tanggal 14 Mei 2020

- Revisi 5 Tahun 2020 tanggal 16 Juni 2020

- Realisasi 5 Tahun 2020 tanggal 16 Juni 2020

Page 6: RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin Nomor 102 Tahun 2020 tanggal 13 April 2020 tentang Kelayakan

PT. MUTU HIJAU INDONESIA FVLK 08.01 Ed. 0 Rev. 1

- Revisi 6 Tahun 2020 tanggal 16 Juli 2020

- Realisasi 6 Tahun 2020 tanggal 25 Agustus 2020

- Revisi 7 Tahun 2020 tanggal 28 Agustsu 2020

- Realisasi 7 Tahun 2020 tanggal 1 September 2020

- Revisi 8 Tahun 2020 tanggal 27 Oktober 2020

Verifier 1.2.1

M

▪ PT Basirih Industrial tidak menggunakan bahan baku impor, namun memiliki dokumen Angka Pengenal Importir - Produsen (API-P).

▪ API-P berisi informasi:

- Nomor API : 171200011-P tanggal 14 April 2016

- Nama perusahaan : PT Basirih Industrial

- Alamat : Jl. Telaga Biru Trisakti Komp. Yuka RT. 02 Kel. Telaga Biru Banjarmasin,

- Nama penanggung jawab : Din Husain

- Nomor Akta Notaris/ Perubahan : 54 tanggal 11 Februari 1977/ 014 tanggal 23 Januari 2015

- Nomor Izin Usaha di bidang industri atau izin usaha lain yang sejenis : SK. 119/MENHUT-VI/BPPH/2006

- No.NPWP : 01.110. 832.1-731.000

- No. TDP : 161015100238

- Jenis Usaha : Industri Plywood dan Pengolahan Kayu

- API berlaku selama importir masih menjalankan kegiatan usahanya dan wajib melakukan registrasi setiap 5 (lima) tahun sekali,

- API disahkan oleh an. Menteri Perdagangan R.I ditanda tangani oleh Kepala Badan pelayanan Terpadu satu pintu Provinsi Kalimantan Selatan.

▪ PT Basirih Industrial mempunyai Nomor Induk Berusaha (NIB) yang juga berlaku sebagai Angka Pengenal Importir (API) dengan Nomor Induk Berusaha (NIB) 8120101980775.

Verifier 1.2.2

N/A Selama periode audit PT Basirih Industrial tidak menggunakan bahan baku impor.

Verifier 1.3.1.a

N/A PT Basirih Industrial bukan unit usaha dalam bentuk kelompok.

Verifier 1.3.1. b N/A PT Basirih Industrial bukan unit usaha dalam bentuk kelompok.

Verifier 2.1.1.a

M

▪ Selama periode September 2019 s/d September 2020, PT Basirih Industrial melakukan pembelian bahan baku yang berasal dari kayu bulat hutan rakyat (sengon) dan kayu bulat hutan negara (Kel. Meranti, Rimba Campuran dan Kayu Indah).

▪ Pemasok bahan baku bersumber dari IUPHHK-HA, IUPHHK-HTI dan

Page 7: RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin Nomor 102 Tahun 2020 tanggal 13 April 2020 tentang Kelayakan

PT. MUTU HIJAU INDONESIA FVLK 08.01 Ed. 0 Rev. 1

Perorangan (Hutan Rakyat). Pemasok kayu bulat dari hutan negara

sebanyak 25 pemasok dan dari hutan rakyat sebanyak 11 pemasok.

▪ Seluruh penerimaan bahan baku dilengkapi dengan perjanjian kontrak

suplai bahan baku kayu bulat dan dokumen angkutan hasil hutan

(SKSHHK.KB untuk kayu bulat yang berasal dari hutan negara dan Nota

Angkutan yang berfungsi sebagai DKP untuk kayu bulat hutan rakyat).

Verifier 2.1.1.b

M

Seluruh pembelian/penerimaan kayu bulat hutan negara selama 13 bulan terakhir (bulan September 2019 s/d September 2020) telah dilengkapi dengan DPKB (414 dokumen) dan sesuai dengan SKSHHK.KB (414 dokumen)

Verifier 2.1.1.c

M

Penerimaan kayu selain kayu bulat dari hutan negara telah dilengkapi dengan bukti serah terima kayu dalam bentuk Tanda Terima Kayu Rakyat yang dilengkapi dengan dokumen angkutan berupa Nota Angkutan yang dibubuhi stempel “Telah Dimatikan”.

Verifier 2.1.1.d

M

▪ Seluruh penerimaan bahan baku kayu selama 13 bulan terakhir (bulan September 2019 s/d September 2020) didukung dengan dokumen angkutan hasil hutan yang sah (SKSHHK.KB sebanyak 414 dokumen dan Nota Angkutan sebanyak 85 dokumen).

▪ Penerimaan bahan baku kayu selama 13 bulan terakhir:

1. Kayu Bulat Hutan Negara: 224.493,72 m3

2. Kayu Bulat Kayu Rakyat: 931,42 m3

3. Total Kayu Bulat: 230.187,98 m3

▪ Jenis kayu bulat hutan negara yaitu Kel. Meranti, Kel. Rimba Campuran dan

Kel. Kayu Indah, sedangkan jenis kayu rakyat yaitu sengon.

▪ Kartu tenaga teknis masih berlaku dan sesuai dengan SK lokasi penempatan.

▪ PT Basirih Industril tidak menggunakan kayu lelang.

Verifier 2.1.1.e

N/A PT Basirih Industrial tidak menggunakan bahan baku kayu bekas/ hasil bongkaran/ sampah kayu bukan dari kayu lelang.

Verifier 2.1.1.f

N/A PT Basirih Industrial tidak menggunakan bahan baku yang berasal dari kayu limbah industri.

Verifier 2.1.1.g

M

▪ Seluruh Pemasok bahan baku selama 13 bulan terakhir (September 2019 s/d September 2020) telah dilengkapi dengan S-PHPL, S-LK dan DKP.

▪ Tersedia Tata Cara Pelaksanaan Pengecekan DKP di PT Basirih Industrial tanggal 1 September 2018.

▪ Tersedia Surat Keputusan Petugas Pelaksana Pengecekan DKP No.BI/BJM-002/0918 tanggal 1 September 2018 yaitu An. Santiaji.

Verifier 2.1.1.h

N/A

Seluruh pemasok PT Basirih Industrial memiliki S-LK dan DKP.

Verifier 2.1.1.i

M - PT Basirih Industrial telah melaporkan RPBBI, Revisi dan Realisasi kepada

instansi kehutanan yang terkait berdasarkan bukti tanda terima penyampaian RPBBI.

Page 8: RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin Nomor 102 Tahun 2020 tanggal 13 April 2020 tentang Kelayakan

PT. MUTU HIJAU INDONESIA FVLK 08.01 Ed. 0 Rev. 1

- RPBBI dilengkapi dengan dokumen pendukung RPBBI seperti SK. RKT, Kontrak Suplai Bahan Baku dan S-PHPL.

Verifier 2.1.2.a

s/d

2.1.2.h

N/A Selama periode audit PT Basirih Industrial tidak menggunakan bahan baku impor.

Verifier 2.1.3.a

M

▪ Tidak terdapat perubahan tally sheet penggunaan bahan baku dan hasil

produksi di PT Basirih Industrial. Contoh rekaman/tally sheet seperti

Laporan Log Cutting, Laporan Packing dan Working Day (berisi informasi

laporan seluruh kegiatan proses produksi seperti pemotongan log, rotary,

dryer, core composer, F/B Composer, Scraft Joint I & II, Repairing, Setting

Container Flooring, Film Faced Plywood, Veneer dan Plywood, Glue

Spreader, Hot Press, Dempul, Sizer, Sander, Hot Press Route, Double End,

Inspection, dan Packing).

▪ Tersedia tally sheet dalam penerimaan bahan baku dan awal proses

produksi di PT Basirih Industrial yang dapat ditelusuri ke asal usul bahan

baku.

Verifier 2.1.3.b

M

▪ Laporan hasil produksi sesuai dengan laporan mutasi kayu (LMK).

Tabel Laporan Produksi (September 2019 s/d September 2020)

No Item Jenis Volume

(m3)

1 Input Kayu Bulat 196.538,7300

2 Output Veneer 3.730,1028

Plywood 77.643,6413

Film Faced Plywood 15.268,5708

Container Flooring Plywood 696,0655

Kayu Gergajian 418,4570

Total Produksi 97.338,3804

Rendemen (%) 49,52

▪ Rendemen tersebut berada di bawah rendemen untuk kayu lapis dari

kayu bulat hutan alam berdasarkan Peraturan Direktur Jenderal BUK

No.P.12/VI-BPPHH/2014 sebesar 53-65%. Hal ini dapat disebabkan oleh

perbedaan kualitas bahan baku yang digunakan.

▪ Input untuk kayu gergajian tidak dihitung karena menggunakan sisa

empulur/potongan sisa rotary log.

▪ Terdapat hubungan yang logis antara input, output/produksi dan

rendemen.

Verifier 2.1.3.c

M

▪ Jenis produk yang dihasilkan sesuai dengan izin usaha PT Basirih

Industrial yaitu IUIPHHK SK.119/ MENHUT-VI/BPPHH/2006 dan IUI No.

I/63/IU/PMDN/2017.

Page 9: RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin Nomor 102 Tahun 2020 tanggal 13 April 2020 tentang Kelayakan

PT. MUTU HIJAU INDONESIA FVLK 08.01 Ed. 0 Rev. 1

Tabel Perbandingan Kapasitas Izin Produksi

No Jenis

Produk

Realisasi Produksi

(m3/tahun)

Kapasitas Izin Produksi

(m3) %

12 bulan 13 bulan

1 Veneer 3.730,1028 25.000 27.083,33 13,77

2 Plywood 77.643,6413 80.000 86.666,67 89,58

3 Film Faced Plywood

15.268,5708 36.000 39.000 39,15

4 Container Flooring

696,0655 15.000 16.250 4,28

5 Kayu Gergajian

418,4570 24.000 26.000 1,61

Dari Tabel tersebut diketahui bahwa realisasi produksi PT Basirih Industrial

selama 13 bulan terakhir (periode September 2019 s/d September 2020) tidak

melebihi kapasitas izin yang diberikan.

Verifier 2.1.3.d

N/A PT Basirih Industrial tidak menggunakan bahan baku yang berasal dari kayu lelang.

Verifier 2.1.3.e

M

▪ Tersedia dokumen laporan mutasi kayu (LMKB dan LMHHOK) di PT Basirih Industrial.

▪ Terdapat kesesuaian antara laporan mutasi kayu dengan dokumen angkutan masuk dan rekap penerimaan kayu.

Verifier 2.1.4.a

s/d

2.1.4.e

N/A PT Basirih Industrial tidak mengolah produknya melalui jasa atau kerjasama dengan pihak lain.

Verifier 3.1.1

M

▪ PT Basirih Industrial melakukan perdagangan atau pemindah-tanganan

hasil produksi tujuan domestik menggunakan alat angkut truk dan kapal

angkutan muatan barang. Dokumen angkutan hasil hutan yang

digunakan antara lain SKSHHK (untuk penjualan kayu bulat dan veneer)

dan Nota Perusahaan (untuk penjualan plywood dan turunannya).

▪ Tujuan penjualan lokal yaitu Banjarmasin, Jakarta, Banten, Jawa Tengah,

Jawa Timur, dan Jawa Barat.

▪ Penjualan domestik kayu bulat selama periode bulan September 2019

s/d September 2020 untuk jenis meranti sebesar 30.806,42 m3, jenis

rimba campuran sebesar 325,68 m3, jenis kayu indah (Cempaka) sebesar

6,41 m3, sehingga total penjualan kayu bulat sebesar 31.168,51 m3

dengan total dokumen SKSHH.KB sebanyak 65 dokumen.

Verifier 3.2.1.a

s/d

3.2.1.e

M

▪ Produk hasil olahan kayu yang diekspor PT Basirih Industrial adalah Plywood, Film Faced Plywood, Veneer dan Container Flooring Plywood. Berdasarkan Laporan Hasil Produksi dan Laporan Mutasi Kayu, produk tersebut dipastikan merupakan hasil produk sendiri (tanpa melalui jasa subkontrak).

Page 10: RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin Nomor 102 Tahun 2020 tanggal 13 April 2020 tentang Kelayakan

PT. MUTU HIJAU INDONESIA FVLK 08.01 Ed. 0 Rev. 1

▪ Negara tujuan ekspor yaitu USA, Korea Selatan, Jepang, China, India, United Kingdom, Italia, Belgia, Malaysia, dan Saudi Arabia.

▪ Seluruh produk yang diekspor dilengkapi dengan dokumen PEB, P/L, Invoice, B/L dan Dokumen V-Legal dimana data jenis produk, volume, jumlah, berat bersih, berat kotor, nomor dokumen ekspor, nama pembeli, pengirim, negara tujuan ekspor, pelabuhan muat dan tujuan ekspor antar dokumen sesuai.

Verifier 3.2.1.f

M

▪ Penerbitan Dokumen V-Legal PT Basirih Industrial selama periode bulan September 2019 s/d September 2020 berjumlah 724 dokumen yang terdiri dari 686 Final dan 38 Batal.

▪ Dokumen V-Legal yang terbit telah sesuai dengan dokumen PEB dan dokumen invoice.

▪ Tidak terdapat bahan baku kayu lelang.

▪ Stuffing produk dilakukan di PT Basirih Industrial.

▪ Contoh Dokumen V-Legal lihat Tabel pada verifier 3.2.1.b Dokumen Ekspor.

▪ Volume penjualan ekspor selama periode bulan September 2019 s/d September 2020 sebesar 86.765,6833 m³.

Verifier 3.2.1.g

N/A

▪ Jenis produk yang diekspor selama periode audit, yaitu Film Faced Plywood (HS. 4412.39.00), Plywood dan Container Flooring Plywood (HS 4412.31.00), dan Veneer (HS. 4408.31.00).

▪ Jenis HS tersebut tergolong jenis produk yang tidak wajib verifikasi teknis sesuai dengan Permendag No. 84/M-DAG/PER/12/2016 Jo. Permendag No.12/M-DAG/PER/2/2017 Jo. Permendag No. 38/M-DAG/PER/12/2017 (HS Code 4407, 4409, 4418, 9406).

Verifier 3.2.1.h

N/A

▪ Penjualan ekspor selama periode September 2019 s/d September 2020 di

PT Basirih Industrial yaitu Film Faced Plywood (HS. 4412.39.00), Plywood

dan Container Flooring Plywood (HS 4412.31.00), dan Veneer (HS.

4408.31.00). Sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan RI

No.13/PMK.010/2017 bahwa Veneer (HS. 4408.31.00) merupakan jenis

produk yang terkena bea keluar.

▪ Berdasarkan hal tersebut, terdapat contoh bukti transaksi sebagai berikut:

▪ Surat Tanda Bukti Setor No. 002/BIC/STBS/2019 tanggal 23 Desember 2019

untuk jenis komoditi Veneer (HS 4408.90.10), tarip pungutan ekspor 15%

dengan jumlah volume 57,1547 m3, jumlah pungutan ekspor adalah Rp

96.103.000,-

▪ Bukti pembayaran Pungutan Ekspor (PE) yang diterbitkan oleh Direktorat

Jenderal Bea dan Cukai Kementerian Keuangan RI sesuai dengan Billing DJBC

Kode 620191200227469 tanggal 23 Desember 2019 sebesar Rp 96.103.000,-

Verifier 3.2.1.i

N/A Jenis kayu dalam proses produksi PT Basirih Industrial yaitu Kel.Meranti, Rimba Campuran, Kayu Indah, Sengon. Dimana tidak tergolong Jenis kayu yang

Page 11: RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin Nomor 102 Tahun 2020 tanggal 13 April 2020 tentang Kelayakan

PT. MUTU HIJAU INDONESIA FVLK 08.01 Ed. 0 Rev. 1

dibatasi perdagangannya sesuai dengan CITES Appendices I, II and III tanggal 10 Maret 2016 dan CITES No.2016/057 tanggal 7 November 2016.

Verifier 3.3.1

M PT Basirih Industrial telah menggunakan Tanda V-Legal yang dibubuhkan pada

kemasan/packing produknya dan pada dokumen Nota Perusahaan.

Verifier 4.1.1.a

M

▪ PT Basirih Industrial telah menerapkan sistem manajemen kesehatan dan

keselamatan kerja (SMK3) dan telah menerima Sertifikat SMK3 dari

Kemenakertrans RI berdasarkan Surat Keputusan Menteri Tenaga Kerja

dan Transmigrasi RI No. 149 Tahun 2013 tanggal 22 April 2013 yaitu

Penghargaan Sertifikat dan Bendera Emas. Beberapa prosedur K3 yang

diterapkan antara lain:

- Manual SMK3

- Identifikasi masalah bahaya dan pengendalian resiko

- Prosedur Penanganan Keadaan Darurat

- Prosedur Kerja Penanganan dan Pemanfaatan Limbah B3

- Prosedur Pengelolaan Air Limbah

- Prosedur Pengelolaan Material dan Perpindahannya

- Prosedur Kerja Pelayanan Kesehatan dan Pemeriksaan Kesehatan

- Prosedur Pelaporan dan Investigasi Kecelakaan Kerja dan Penyakit

Akibat Kerja

- Prosedur Pemantauan dan Evaluasi Kinerja K3 dan,

- Instruksi Kerja lainnya yang terkait K3

▪ PT Basirih Industrial memiliki Struktur Organisasi P2K3 yang telah

disahkan sesuai dengan Keputusan Kepala Dinas Tenaga Kerja dan

Transmigrasi Provinsi Kalimantan Selatan Nomor 566/074/Was-NKT/2020

pada bulan Februari 2020 tentang Pengesahan Panitia Pembina

Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Perusahaan PT Basirih Industrial.

Keputusan ini berlaku selama perusahaan dan susunan pengurusnya tidak

berubah.

▪ Tersedia Personel Ahli K3 Umum an. Bapak Karto selaku Sekretaris P2K3

dengan No Register 66658/PK3/AJ/63/2019/PO berlaku sejak 8 April 2019

s/d 8 April 2022.

Verifier 4.1.1.b

M

▪ Implementasi K3 di PT Basirih Industrial antara lain tersedia jalur evakuasi,

lokasi evakuasi, peta evakuasi, tersedia laporan pengecekan Hydrant dan

APAR secara berkala (bulanan).

▪ PT Basirih Industrial memiliki peralatan K3 untuk operasional pabrik

antara lain:

- Hidran dengan jumlah 28 unit

- APAR dengan jumlah 36 unit

- Tandu dengan jumlah 4 unit

- Kotak P3K dengan jumlah 7 unit

- Alat Pelindung Diri (APD) yang disesuaikan dengan potensi bahaya

yang telah diidentifikasi.

- Tersedia poliklinik di lokasi industri.

Page 12: RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin Nomor 102 Tahun 2020 tanggal 13 April 2020 tentang Kelayakan

PT. MUTU HIJAU INDONESIA FVLK 08.01 Ed. 0 Rev. 1

- Terdapat simbol-simbol K3 di area operasional pabrik.

▪ Sedangkan APD (alat pelindung diri) yang disediakan dan dipakai telah

disesuaikan dengan kegiatan opersional, antara lain: helm, masker kain,

masker las, wearpak (di bagian bengkel dan Boiler), earplug/earmuff, dan

kacamata (di bagian bengkel dan Boiler).

Verifier 4.1.1.c

M

▪ PT Basirih Industrial memiliki Prosedur Kerja Pelaporan dan Investigasi/Penyelidikan Kecelakaan Kerja dan Penyakit Akibat Kerja yang terdapat di dalam Prosedur PK/SMK3/07.

▪ PT Basirih Industrial memiliki dan memelihara rekaman kecelakaan kerja yang terdapat pada prosedur FORM/SMK3/06-11 yang berisi Bulan, No, NIK, Nama, Jenis Kelamin, Jabatan/Seksi, Tanggal Kecelakaan, Sebab Kecelakaan, Akibat Kecelakaan, Tempat Kecelakaan, Tindakan dan Keterangan.

▪ Berdasarkan data kecelakaan karyawan periode September 2019 s/d September 2020, terjadi 11 (sebelas) kasus catatan kecelakaan kerja.

Verifier 4.2.1

M

▪ Tersedia Surat Keputusan Nomor Kep-023/ORG/DPC FSP KAHUT/BJM/ VII/2011 tanggal 10 Juli 2011 tentang Pengesahan Susunan Komposisi dan Personalia Pengurus Unit Kerja Serikat Pekerja Perkayuan dan Perhutanan Indonesia Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (PUK SP KAHUT INDONESIA SPSI) di perusahaan PT Basirih Industrial, yang tercatat di Dinas Koperasi UKM dan Tenaga Kerja Kota Banjarmasin Nomor 57/PENC-SP/SB/V/2002 tanggal 30 Mei 2002.

▪ Tersedia Pengesahan Susunan Komposisi dan personalia Pengurus Unit Kerja Serikat Pekerja Perkayuan dan Perhutanan Indonesia Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (PUK SP KAHUT INDONESIA SPSI) di perusahaan PT Basirih Industrial tanggal 22 Februari 2016.

▪ Tersedia Tanda Bukti Pencatatan Serikat Pekerja Aneka Industri Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia (PUK-SPAI-F.SPMI) PT Basirih Industrial Corporation oleh Dinas Sosial dan Tenaga Kerja Pemerintah Kota Banjarmasin dengan Nomor 152/PENC-SP/SB/XII/2016 tanggal 15 Desember 2016.

▪ Tersedia Surat Keputusan Nomor: Kep.142/SK-I/PP SPAI-FSPMI/XII/2016 tanggal 28 Desember 2016 tentang Pengesahan dan Pengukuhan Pengurus Serikat Pekerja Aneka Industri Federasi Serikat Pekerja Metal Indonesia PT Basirih Industrial Corporation dengan periode Desember 2016 – Desember 2019 dengan susunan kepengurusan sebagai berikut:

- Ketua: Santo - Wakil Ketua Bidang I: Akhmad Kholik - Wakil Ketua Bidang II: Kastalani - Sekertaris: Abdul Syakur - Sekertaris Bidang I: Andi Yanuar Arif - Sekertaris Bidang II: Rabiatul Adawiyah - Bendahara: Yuni Sumardiani

Page 13: RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin Nomor 102 Tahun 2020 tanggal 13 April 2020 tentang Kelayakan

PT. MUTU HIJAU INDONESIA FVLK 08.01 Ed. 0 Rev. 1

Verifier 4.2.2

M

▪ PT Basirih Industrial telah memiliki Dokumen Perjanjian Kerja Bersama yang terbaru dan telah didaftarkan kepada Dinas Koperasi Usaha Kecil Mikro dan Tenaga Kerja Kota Banjarmasin, berdasarkan Surat Permohonan Pendaftaran PKB Nomor BIC/SDM-22/1018 tanggal 16 Oktober 2018.

▪ Tersedia surat pendaftaran perjanjian kerja bersama (PKB) No. 412/758/Diskopumker/PHI-JS/2018 tanggal 18 Oktober 2018 yang dikeluarkan oleh Dinas Koperasi Usaha Mikro dan Tenaga Kerja Kota Banjarmasin.

▪ Tersedia SK No. KEP. 412/02/DIKOPUMKER/PHI-JS/PKB-X/2018 tentang Pendaftaran Perjanjian Kerja Bersama antara Pimpinan PT Basirih Industrial dengan PUK. SP KAHUTINDO SPSI dan PUK SPAI F-SPMI PT Basirih Industrial Banjarmasin tanggal 18 Oktober 2018. Keputusan ini berlaku mulai tanggal 18 Oktober 2018 s/d 17 Oktober 2020.

Verifier 4.2.3

M

▪ Berdasarkan PKB, bahwa untuk penerimaan karyawan harus memiliki Kartu Tanda Penduduk (KTP).

▪ Tersedia Daftar Karyawan PT Basirih Industrial dengan Jumlah Karyawan sebagai berikut:

- Staff: 155 orang - Karyawan Tetap: 39 orang - Karyawan Kontrak: 389 orang - Karyawan Borongan: 1.101 orang

▪ Karyawan termuda di PT Basirih Industrial yaitu atas nama Nadia Wulandari tanggal lahir 2 Juli 2001 di bagian Inspection B (usia 19 tahun 3 bulan).

Kesimpulan:

Berdasarkan hasil Verifikasi Legalitas Kayu di lokasi industri, Tim Auditor berkesimpulan bahwa Industri

PT Basirih Industrial telah memenuhi semua prinsip, kriteria, indikator, dan verifier serta norma penilaian

sesuai standar Perdirjen PHPL No. P.14/PHPL/SET/4/2016 jo P.15/PHPL/PPHH/HPL.3/ 8/2016 Lampiran

2.5.

Berdasarkan hasil Kajian Teknis, Reviewer menyimpulkan bahwa pelaksanaan verifikasi legalitas kayu

terhadap pemegang izin telah dilakukan sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku. Reviewer

juga menilai bahwa kesimpulan pemenuhan terhadap masing-masing verifier yang diambil oleh Tim

Auditor didukung oleh fakta/data yang sesuai dan memadai.

Berdasarkan hasil pengambilan keputusan, maka Sertifikat Legalitas Kayu (S-LK) PT Basirih Industrial No.

0002/MHI-VLK dinytakan masih berlaku sampai dengan tanggal 16 Oktober 2022.

Keterangan : *) M = Memenuhi ; TM = Tidak Memenuhi ; N/A = Not Applicable / Tidak Bisa Diterapkan

Jakarta, 9 November 2020

PT Mutu Hijau Indonesia

Page 14: RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin Nomor 102 Tahun 2020 tanggal 13 April 2020 tentang Kelayakan

PT. MUTU HIJAU INDONESIA FVLK 08.01 Ed. 0 Rev. 1

A. Irwan Ateni Direktur Utama

Page 15: RESUME HASIL VERIFIKASI AUDIT JARAK JAUH (REMOTE)...Tersedia Surat Keputusan Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin Nomor 102 Tahun 2020 tanggal 13 April 2020 tentang Kelayakan

Jakarta, 9 November 2020

No. : 208.1/MHI-VLK/X/2020

Perihal : Keputusan Survailen I Resertifikasi VLK PT Basirih Industrial

Kepada Yth. Direktur PT Basirih Industrial

Jalan Telaga Biru, Trisakti, Banjarmasin - Kalimantan Selatan

Up. Bp. Din Husain

Dengan hormat,

Bersama ini kami sampaikan bahwa berdasarkan Laporan Hasil Verifikasi Legalitas Kayu (VLK) yang

dilaksanakan pada tanggal 26-28 Oktober 2020, Rekomendasi Reviewer dan Pengambil Keputusan pada

tanggal 9 November 2020, maka LVLK PT Mutu Hijau lndonesia memutuskan:

1. Hasil VLK sesuai dengan PermenLHK No. P.30/Menlhk/Setjen/PHPL.3/3/2016 tentang Penilaian Kinerja

PHPL dan VLK pada Pemegang Izin, Hak Pengelolaan atau pada Hutan Hak dan Perdirjen PHPL No.

P.14/PHPL/SET/4/2016 jo P.15/PHPL/PPHH/HPL.3/8/2016 tentang Standar dan Pedoman Pelaksanaan

Penilaian Kinerja PHPL dan VLK, Lampiran 3.4 dan Lampiran 2.5.

2. Sertifikat Legalitas Kayu (S-LK) PT Basirih Industrial No. 0002/MHI-VLK dinyatakan masih

berlaku sampai dengan tanggal 16 Oktober 2022, dengan ruang lingkup:

a. Nama Organisasi : PT Basirih Industrial

b. Alamat Site/ Lokasi : Jalan Telaga Biru, Trisakti, Banjarmasin - Kalimantan Selatan

c. Nomor Izin Usaha : IUIPHHK No. SK. 119/MENHUT-VI/BPPHH/2006 &

IUI No. I/63/IU/PMDN/ 2017

d. Produksi/Kapasitas Izin : IUIPHHK: Kayu Lapis: 80.000 m3/tahun, Veneer: 25.000 m3/tahun

Penggergajian Kayu: 24.000 m3/tahun

IUI : Container Flooring Plywood: 15.000 m³/tahun,

Film Face Plywood: 36.000 m³/tahun, Moulding: 3.000 m³/ tahun

e. Selama masa berlaku sertifikat akan dilakukan penilikan sekurang-kurangnya 12 bulan sekali.

Demikian keputusan ini ditetapkan untuk diketahui dan digunakan sebagaimana mestinya.

Atas perhatian dan kerjasamanya diucapkan terimakasih.

Hormat kami,

PT. MUTU HIJAU INDONESIA

Vysca Arryani

Direktur

Tembusan : Kepada Yth.

- Sekretaris Dirjen PHPL u/p Kepala Bagian Program dan Pelaporan, Dirjen PHPL, KemenLHK - Direktur Pengolahan dan Pemasaran Hasil Hutan, KemenLHK - Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan, Provinsi Kalimantan Selatan - Kepala Balai Pengelolaan Hutan Produksi (BPHP) Wilayah IX, Banjar Baru - Kasubdit Notifikasi Ekspor dan Impor Produk Industri Hasil Hutan, KemenLHK