Resep Keripik Jamur Tiram 3

6
 Resep Keripik Jamur Tiram 3 Posted in Jajan Kue, Keripik by admin Apr 24 2010 TrackBack Address.  Resep Keripik Jamur Tiram 3 : Cara membuat Keripik Jamur Tiram 3 : 1. Siapk an jamur t iram put ih/t iram kel abu dalam k ondisi y ang segar secukup nya. ( Jumlah Anda kira-kira sendiri sesuai dengan bumbu yang disiapkan ) 2. Poton g keci l-keci l jamur ti ram, l alu be rsihk an deng an air . 3. Untuk menghilangkan bau jamur d an mens teri lkan, bi sa direbus sebentar dalam air panas, atau dikukus. 4. Siapk an kuran g lebih 5 00 gram tepung b eras di campur d engan se kitar 2 bungkus tepung bumbu ( tepung bumbu crispy buat ayam atau yang lainnya ). 5. Campur an tepung in i bisa ju ga langs ung diber i rasa-r asa ( bar beque, kej u, ayam  bakar, pizza, dsb dst ), tetapi biasanya diberi rasa-rasa tersebut di akhir setelah  penggorengan. 6. Jamur y ang sud ah dist erilk an tadi , dicampur denga n tepung -tepu ng bumbu y ang sudah disiapkan. 7. Goreng jamur mengguna kan miny ak kelap a. Di si ni anehn ya, ja mur gor eng ngga mau pake minyak goreng biasa…nanti cepat gosong dan rasanya kurang renyah.. Goreng jamur hingga kecoklatan dan kelihatan pas. 8. Tir isk an jamur, bi sa la ngs ung di nikmat i. 9. Bisa ju ga dicampurkan ra sa-ra sa barbe que, keju , ayam baka r, pizza , jagung bak ar, dsb. Resep Keripik Jamur Tiram 1 Posted in Jajan Kue by admin Apr 23 2010

Transcript of Resep Keripik Jamur Tiram 3

Page 1: Resep Keripik Jamur Tiram 3

5/12/2018 Resep Keripik Jamur Tiram 3 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/resep-keripik-jamur-tiram-3 1/6

Resep Keripik Jamur Tiram 3

Posted in Jajan Kue, Keripik by admin 

Apr 24 2010TrackBack Address.

 Resep Keripik Jamur Tiram 3 :

Cara membuat Keripik Jamur Tiram 3 :

1. Siapkan jamur tiram putih/tiram kelabu dalam kondisi yang segar secukupnya.

( Jumlah Anda kira-kira sendiri sesuai dengan bumbu yang disiapkan )2. Potong kecil-kecil jamur tiram, lalu bersihkan dengan air.

3. Untuk menghilangkan bau jamur dan mensterilkan, bisa direbus sebentar dalam

air panas, atau dikukus.

4. Siapkan kurang lebih 500 gram tepung beras dicampur dengan sekitar 2 bungkustepung bumbu ( tepung bumbu crispy buat ayam atau yang lainnya ).

5. Campuran tepung ini bisa juga langsung diberi rasa-rasa ( barbeque, keju, ayam

 bakar, pizza, dsb dst ), tetapi biasanya diberi rasa-rasa tersebut di akhir setelah penggorengan.

6. Jamur yang sudah disterilkan tadi, dicampur dengan tepung-tepung bumbu yang

sudah disiapkan.7. Goreng jamur menggunakan minyak kelapa. Di sini anehnya, jamur goreng ngga

mau pake minyak goreng biasa…nanti cepat gosong dan rasanya kurang renyah..

Goreng jamur hingga kecoklatan dan kelihatan pas.8. Tiriskan jamur, bisa langsung dinikmati.

9. Bisa juga dicampurkan rasa-rasa barbeque, keju, ayam bakar, pizza, jagung bakar,dsb.

Resep Keripik Jamur Tiram 1

Posted in Jajan Kue by admin 

Apr 23 2010

Page 2: Resep Keripik Jamur Tiram 3

5/12/2018 Resep Keripik Jamur Tiram 3 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/resep-keripik-jamur-tiram-3 2/6

TrackBack Address.

 Resep Keripik Jamur Tiram 1

Bahan Keripik Jamur Tiram :

• 1 kg jamur tiram putih segar 

• 2 butir telur ayam

• tepung beras

• tepung tapioka

• minyak nabati untuk menggoreng

•  bumbu yang dihaluskan : bawang merah, bawang putih, garam, ketumbar dan laos

 putih.

• 1 kg bahan jamur menghasilkan 3 ons keripik jamur.

Alat yang digunakan yaitu :

• Pisau• Baskom

• Ayakan

• Penggorengan

• Alat pengemas

Cara membuat Keripik Jamur Tiram :

1. Jamur tiram putih segar terlebih dahulu direndam dalam air panas selama 3 menit,

lalu dipotong-potong sesuai selera.2. Tepung beras dan tepung tapioka dicampurkan dengan perbandingan 1 : 1.

3. Lalu masukkan bumbu yang telah dihaluskan dicampurkan dengan telur.

4. Jamur dimasukkan dalam adonan tepung kemudian diayak agar terpisah dengan

tepungnya.5. Jamur yang terpisah dari tepung lalu digoreng.

6. Setelah setengah matang tiriskan dan diamkan selama 1 hari, lalu ulangi

mengorengnya sampai matang.

Page 3: Resep Keripik Jamur Tiram 3

5/12/2018 Resep Keripik Jamur Tiram 3 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/resep-keripik-jamur-tiram-3 3/6

7. Kripik jamur yang telah matang siap dikemas.

Tips Membuat Keripik Renyah

Untuk meminimalkan kegagalan-kegagalan dalam membuat keripik, seperti tidak renyah,

 banyak minyak atau bentuknya tidak menarik, ikuti tips-tips berikut ini :

• Agar irisannya merata, gunakan alat pemotong yang bisa diatur sesuai kebutuhan.• Membuat camilan dari bahan hewani yang belum dikeringkan agar renyah :

Lapisi dengan campuran tepung beras atau tepung bumbu siap pakai.

• Gunakan selalu minyak goreng yang baru untuk menggoren keripik agar rasanyasesuai dengan bahan yang digunakan dan keripiknya bersih, tidak tercemar 

makanan yang digoreng sebelumnya.

Agar matangnya merata, goreng keripik dalam minyak panas dan banyak, serta jangan masukkan adonan terlalu banyak ke dalam penggorengan.

• Agar keripik tidak lengket satu dengan yang lainnya, masukkan adonan satu per 

satu saat minyak benar-benar sudah panas.

• Agar tidak banyak pada keripik, setelah ditiriskan letakkan diatas loyang atau baki

 beralas kertas merang atau tisu agar minyak terserap.

• Untuk menghindari kebosanan terhadap rasa keripik atau untuk memperkaya rasa,

 padukan bahan keripik dengan bumbu-bumbu yang tidak biasanya seperti bumbu bubuk BBQ, rasa pizza, rasa bumbu thailand, atau lainnya.

• Agar keripik tetap renyah dan tahan lama masukkan keripik dalam wadah kedap

udara dalam keadaan dingin. Pastikan saat toples ditutup, keripik atau makanan

yang ada di dalamnya benar-benar dingin dan tidak menimbulkan uap atau embunyang bisa menyebabkan jamur.

• Jika sebelum masa kadaluwarsa tiba, dan keripik ternyata sudah melempem atautidak renyah, sebaiknya goreng atau oven kembali keripik tersebut

keripik jamur tiram

Page 4: Resep Keripik Jamur Tiram 3

5/12/2018 Resep Keripik Jamur Tiram 3 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/resep-keripik-jamur-tiram-3 4/6

Bahan:

* 300 g jamur tiram, bersihkan

* 200 g jamur kancing segar, iris tipis* 225 g tepung beras

* 50 ml air 

* 500 ml minyak goreng

Bumbu Halus:* 6 siung bawang putih

* 1 sdm ketumbar 

* 1 sdt garam

Cara Membuat:* Campur bumbu halus dengan air, aduk rata, campur dengan jamur, ratakan, diamkan

lebih kurang 20 menit sampai bumbu meresap.

* Tiriskan jamur berbumbu sambil agak diperas agar tidak terlalu basah.

* Lumuri jamur dengan tepung beras sampai rata, goreng sedikit-sedikit sampai matangdan kering.

Untuk 4 porsi.

TIP1. Sebelum disimpan dalam stoples, sebaiknya jamur yang telah matang didinginkan

dahulu. Bila kurang kering, panggang dalam oven dengan api kecil sampai kering.

2. Tidak hanya jamur yang dapat dibuat keripik berlapis tepung beras seperti di atas,

wortel iris tipis, bayam atau daun katuk dapat pula digunakan untuk variasi bahan pembuatan keripik sayur.

 Nilai gizi per porsi:

Energi: 136 KkalProtein: 6,2 g

Lemak: 4,1 g

Karbohidrat: 20,8 g

Pepes Jamur Tiram

15 Agustus, 2009 pukul 12:46 am · Disimpan dalam Menu Bulan Puasa 

Bahan:

Jamur tiram 100 gram

Daun pisang secukupnya

Jeruk limau 1 buah, diperas, diambil airnya

Page 5: Resep Keripik Jamur Tiram 3

5/12/2018 Resep Keripik Jamur Tiram 3 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/resep-keripik-jamur-tiram-3 5/6

Bumbu:

Bawang putih 5 gram

Bawang merah 5 gram

Kunyit 10 gram

Jahe 5 gram

Cabai rawit 5 gram

Cabai merah 5 gram

Kemiri 5 gram

Garam 1/2 sdt

Cara membuat:

1. Cuci jamur hingga bersih, lalu potong tipis memanjang, sisihkan.

2. Haluskan semua bumbu menggunakan blender.

3. Campurkan jamur dan bumbu, lalu tambahkan air jeruk limau, aduk rata, lalu bungkusdgn daun pisang.

4. Kukus pepes jamur selama 30 menit, angkat, sajikan…

PePEs jAmUR dAN tELuR 

(Modified bY BunDA nISa)

Bahan:

100 gram Jamur merang, potong 2 bagian (saya gak pake)

75 gram jamur tiram (saya hampir 1/2 kilo)2 helai bunga kecombarng (saya gak pake)

1 batang serai diambil putihnya, memarkan, iris

2 butir telur kocok lepas

50ml santan dari 1/2 butir kelapa (saya pake kara)25 gram leunca (gak pake)

1 buah cabe hijau besar, iris serong1 tangkai kemangi (saya 3 tangkai)

2 sdt garam; 1 sdt gula pasir 

1 tangkai kucai, potong 2 cm (gak pake)2 sdm minyak untuk menumis

7 lembar daun salam untuk alas (disesuaikan dengan jumlah bungkusannya)

Page 6: Resep Keripik Jamur Tiram 3

5/12/2018 Resep Keripik Jamur Tiram 3 - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/resep-keripik-jamur-tiram-3 6/6

daun pisang untuk membungkus

Tambahan saya: 3 buah tomat hijau, iris

Bumbu Halus:

4 buah cabe keriting (saya 5)

2 buah cabe besar (gak pake, diganti 5 buah cabe rawit)1 buah tomat besar, iris

3 siung bawang putih (saya 4)

5 siung bawang merah (saya 6)1/2 sdt terasi bakar 

1/2 sdt merica

Cara Membuat:

Panaskan minyak, tumis bumbu halus, bunga kecombrang dan serai sampai harum,

angkat

Masukkan jamur merang dan jamur tiram, aduk rata

Tambahkan telur, santan, leunca, cabe hijau besar, daun kemangi, tomat hijau, garam,gula dan kucai

Ambil daun pisang, alasindengan selambar daun salam, beri adonan, bungkus tum, sematlidi

Kukus 20 menit sampai matang

Jadi dehhhh.....