Resep

37
dra Asnah tarigan.Apt M. kes Farmasi kedokteran

Transcript of Resep

Page 1: Resep

dra Asnah tarigan.Apt M. kes

Farmasi kedokteran

Page 2: Resep

Permintaan tertulis dari dokter kepada apoteker di apotek untuk membuat, menyediakan dan menyerahkan obat, kepada pasien

Suatu kesimpulan dari apa yang telah diamati, diperiksa, dan didiagnosis serta menetapkan terapi pada saat itu, dari seorang penderita (pasien) yang dituangkan dalam bentuk tulisan berupa resep.

Page 3: Resep

Filosofi lama adalah mencegah mengetahui identitas obat yang diminumnya

praktek modernmendorong memberi tahukan pada pasien tentang obat yang diminum, hubungan dokter dengan pasien lebih baik pasien mengetahui tentang obatnya juga efek samping

Page 4: Resep

RESEP OBAT Dokter Umum /

Spesialis Dokter Gigi Dokter Hewan

Page 5: Resep

Format Resep

Bagian Resep

Istilah2 pada Resep

Page 6: Resep

Format resep

Nama/ alamat dokter No izin praktek Kota tempat praktek, tanggal berobat Simbol R/ = Superscriptio Tubuh resep = Inscriptio Subscriptio = petunjuk untuk pembuat

resep Signatura dan keterangan tambahan Paraf dokter Informasi pasien

Page 7: Resep

A. PHYSICIAN’ PRESCRIPTION

In some western countryJuly 3, 2003

Dee fleming, Age 6817 Woodhaven Dr.Dallas. Tx 75248

R/

Ampicillin Oral Susp. 250mg/5ml

Dispense 200 ml (with oral syringe)

Take 5 ml orally at A.M., 12 Noon 4 P.M.,

and 8 P.M, daily

Do not refill

Superscription

Inscription

Prescriber information

Refill information

Patient information

Subscription

Date

Signature

A. PHYSICIAN’ PRESCRIPTION

July 3, 2003Dee fleming, Age 6817 Woodhaven Dr.Dallas. Tx 75248

R/

Ampicillin Oral Susp. 250mg/5ml

Dispense 200 ml (with oral syringe)

Take 5 ml orally at A.M., 12 Noon 4 P.M.,

and 8 P.M, daily

Do not refill Jane P Rall.M.DDEA No.AB 12343211407 ColgateDallas,TX 74852

Page 8: Resep

A. PHYSICIAN’S PRESCRIPTION

In IndonesiaName :Specialist :Address :License of Practice

Bandar Lampung,… 2009

R/

Ampicillin.500mg caps No.XXIV

S.4. d. d. caps I a.c.

Name :Age :Address :

Superscription

Inscription

Prescriber information

Signatura

Patient information

Subscription

Date

Page 9: Resep

Tubuh Resep

Formula obat = Formula Medicinae

Formula Officinales ( Precompounded )

Obat jadi /campuran bahan aktif, bisa sediaan standar

yang dibuat pabrik dengan /nama dagang atau

nama pabrik farmasi atau nama generik Formula Magistrales (Compounded)

Obat/campuran obat yang dipilih dokter; meliputi

bentuk sediaan, macam obat, dosis dan cara pakai

yang diinginkan

Page 10: Resep

Ampisilina 500 mg Kaplet No. XVR/

3.d.d.kapl. I

Formula OfficinalesFormula Officinales

Page 11: Resep

R/ Metampiron 500 mgDiazepam 2 mgKafein 50 mgSach lactis q.s.

m.f.pulv.dtd.No.X da in cap

2 – 3 d.d.cap.I

Formula MagistralesFormula Magistrales

Page 12: Resep

Dr. Nonny Jl Kampus no 4 Bandar Lampung

Paracetamol 325 mgPhenylpropanolamin HCl12,5 mgClorpheniramine maleat 1 mg

3 d.d.cap I

R/

Paraf

Nama : DoddyUmur : Dewasa

Alamat: Otista

Bandar Lampung, 11 Feb 2009

m.f.pulv.dtd.No.XII da in cap

Page 13: Resep

= Recipe = Ambilah “ Take “

Simbol Resep R/

Page 14: Resep

ZAT AKTIV dan JUMLAH / satuan / Wadah /kemasan Nama Obat / zat aktiv ( Nama Pabrik/ Nama Generik/ Nama Resmi) Jumlah Obat/ zat aktiv dengan satuan - Sediaan Padat : Tablet; Capsul. bilangan/angka Romawi) - Sediaan Cair : Fls; Flc. - Sedian setengah Padat : Tube; Cup . Jumlah obat dengan satuan b/b = mg; g. ml b/v = ml. cc v/v = ml

Page 15: Resep

Petunjuk Bagi Peracik/Penyedia Obat

Memilih, menyediakan atau membuat bentuk sediaan yang diminta serta jumlahnya

Sediaan Padatm.f. pulv. No. XX

campur, buatlah serbuk sebanyak 20 bungkus

m.f. pulv. d.t.d. No. X campur, buatlah dengan takaran masing-masing di atas sejumlah 10 bungkus serbuk

Page 16: Resep

SEDIAAN ½ PADAT) m.f. ungt. 20

campur, buatlah salep sebanyak 20 gram

SEDIAAN CAIR M.D.S. gutt. auric. campur, serahkan dan tandailah obat tetes

telinga M.D.S. gutt. opth. campur, serahkan dan tandailah obat tetes mata m.f. sol 100 ml. campur, buatlah larutan sebanyak 100 ml

Page 17: Resep

1. Interval pemberian b.d.d (2 dd…) = bis de die = sehari 2 kali

t.d.d… (3 dd…) = ter de die = sehari 3 kali

o.¼.h. = omni quarta hora = setiap ¼ jam

2. Penurunan dosis / “Tappering off”hari I – IV 3 d.d. tab. 2

hari IV – VII 3 d.d. tab. I

hari VII – X 3 d.d. tab. ½

atau hari I 3 d.d. kapl. I

hari II 2 d.d. kapl. I

hari III 1 d.d. kapl. I

dan seterusnya

Petunjuk bagi si pasien

Page 18: Resep

Tata Nama Untuk obat yang mempunyai nama

lazim ditulis : R/ Paracetamol R/ Asetosal

Huruf permulaan ditulis dengan huruf besar

R/ Asetosal

R/ Efedrini Hidroklorisi

R/ Oleum Jecoris Aselli

Page 19: Resep

Singkatan Nama / Bahan Obat

Acid. Salcylic. Acid Benzoic Ammon. Chlorid Alucoli

Aq. Dest Ol. Jecoris Aselli

Acidum Salicylicum

Acidum Benzoicum

Ammonium chloridum

Alluminium Hydroxyda

colloidals

Aqua destilata

Oleum Jecoris Aselli

Page 20: Resep

Sistem Bilangan

Bilangan (Angka )ArabContoh : 1, 2, 3, 4, … 9, 10

Bilangan ( Angka) Romawi Contoh : I V X L C D M

1 5 10 50 100 500 1000XV = 10 + 5 = 15XXX = 10 + 10 + 10 = 30XL = 50 - 10 = 40XXIX = 10 + 10 + 10 -1 = 29MCMLVI = 1000 + 1000 - 100 + 50 + 5 + 1

= 1956

Page 21: Resep

Kecuali Sera dan Vaksin : R/ Serum Antitoxicum Diphtheriae R/ Vaccin Poliomyelitis

Sediaan berupa larutan dalam air R/ Sol. Acidi Borici R/ Sol. Jodii Spiritusa

Page 22: Resep

Bilangan Latin

Contoh : ditulis dengan huruf Semel = satu =1 Dimidio = setengah = ½ Ter = tiga Bis = dua Quarter = empat Quinque= lima

Page 23: Resep

BAHAN OBAT “TUBUH RESEP”

- Nama bahan obat ditulis dengan jelas

- Setiap nama bahan obat ditulis terpisah

berurutan kebawah

- Bahan aktif ditulis lebih dulu kemudian

nama bahan dasar / pelarut

A…..X mg

B…..Y mg

Page 24: Resep

Superscripti

o

Inscriptio Subscriptio

Obat Kwantitas satuan

Bentuk sediaan

Wadah -

kemasan

Jumlah

R/ Ampisilina 250 mg

500 mg

Kapsul

kaplet

-

-

No.XX

R/ Nistatin 500.000. S.I.

Dragees

Tab.gula

-

-

No.XXV

R/ P…Kreon Pediatrik Granul Sachet No.XII

R/ N…Xogin - Vaginal tablet

- No.VI

R/ Microginon ED 30 Drag. Blester No.II

Sediaan Padat

Page 25: Resep

Superscriptio

Inscriptio Subscriptio

Obat Kadar /konsentra

si

Bentuk sediaan

Wadah - kemasan

Jumlah

R/Hidrokortison

1- 2,5% Krim Tube No. I

R/ Ungt. Whitfield - Ungt. Pot/Tube No. I

R/Kloramfenikol

1% Oculenta Tube No. I

R/ Aminofilin- Suppos. - No. IV

Sediaan ½ Padat

Page 26: Resep

Superscriptio

Inscriptio Subscriptio

Obat Kwantitas satuan

Bentuk sediaan

Wadah - kemasan

Jumlah

R/ Amoksisilina 125/5ml/60Sirop

(kering) Botol / Flc. No. I

R/ Amoksisilina 250/5ml/60Sirop (Syr) Botol / Flc. No. I

R/ Amoksisilina 1 gramInjectio

(Inj) Vial No. I

R/ Kloramfenikol 125/5ml/60Suspensi

(Susp) Botol / Flc. No. II

R/ Kloramfenikol 1%Gutt. Auric Flc. No. I

R/Nistatin 100.000 S.I.

Gutt OrisFlc.

No. I

R/ Adrenalin 1 mg/mlInj. Ampule

(Amp)No. IV

Sediaan Cair

Page 27: Resep

Lain – lain :3 d.d. tab. I (selama 10 hari)p.r.n. 1-2 d.d. tab. I = pro renata

= bila perlu

Istilah dalam resep P.I.M = Periculum in mora = berbahaya jika ditunda Stat = Statim = Segera Urg. = Urgen = penting Cit-o = Cito = segera

Page 28: Resep

Resep yang dapat diambil ulangIter = Iteratur = diulangIter 1x

Resep yang tidak dapat diulangn. i. = Neiteratur

Obat yang diserahkandet. = detur = diserahkan detur 15

Salinan resep1. yang diminta2. Istilah-istilah latin

Page 29: Resep

Kausa Simptomatik Substitusi

Page 30: Resep

Resep pengobatan

1. Tunggal Kausa Simptomatik Substitusi

2. Polifarmasi Kausa + Kausa lain Kausa + Simptomatik Simptomatik + Simptomatik Substitusi + Kausa, dll

Page 31: Resep

POLIFARMASI

Sediaan obat banyak

Sulit memberikannya

Efek samping obat lebih luas

Sering terjadi interaksi dengan sesamanya

Efek psikologis terhadap obat

Page 32: Resep

KEBAIKAN :

Kerja obat luas Contoh : Sinergetik, Antagonis Dapat dibuat dalam satu bentuk sediaan Pemakaian lebih simple

KEKURANGAN : - Sering terjadi interaksi obat - Efek yang tidak diinginkan lebih banyak - Jumlah bahan obat jadi banyak

Page 33: Resep

OBAT TUNGGAL

R/ Amoksisilin 500 mg Kapl. No. XV

3 d.d. kapl. I h.p.c.

Pro :

Umur :

Alamat :

!!

Page 34: Resep

Kombinasi dalam satu bentuk sediaan

Sebaiknya obat bukan gol Antibiotika Interval pemberian obat hampir/ sama Lama hari pemberian hampir /sama Tidak terjadi interaksi yang berarti (fisik,

kimiawi, farmakologik) Ditujukan (terlepas dari bentuk sediaan)

di satu bagian yang sama di saluran pencernaan

Page 35: Resep

Kombinasi dalam satu bentuk sediaan

• Sebaiknya obat bukan gol Antibiotika

• Interval pemberian obat hampir/ sama

• Lama hari pemberian hampir /sama

• Tidak terjadi interaksi yang berarti (fisik, kimiawi, farmakologik)

• Ditujukan (terlepas dari bentuk sediaan) di satu bagian yang sama di saluran pencernaan

Page 36: Resep

Contoh :R/ Ampisilina 500 mg kapl. No. XVI

4 d.d. I

R/ Parasetamol 500 mg tab No. XV1 – 3 d.d. tab I

R/ Noskapina 10 mg tab. No. XV3 d.d. tab I

R/ Klorfeneramin Maleat tab No. XV3 d.d. tab I

R/ Potio Nigra ContraTussin 180 ml3 d.d. C I

!!

!!

!!

!!

!!

Page 37: Resep

The prescriptionIs The Key-Stone to Arch of Therapeutic Endeavor..It Rests on Diagnosis

and Prognosis of The Case on The One Side, And The Physician’s Knowledge of Pharmacology And Terapeutics on The OtherAny

Weakness on Either Side of The Arch Reflects it Self in The Setting of Key-stone

( Bernard Fantus )

PENULISAN RESEP (RASIONAL DAN LEGE ARTIS)

• TEPAT PENDERITA• TEPAT OBAT ….. MANJUR; AMAN ;NYAMAN; MURAH • TEPAT DOSIS……’’’’’ INDIVIDUAL• TEPAT BENTUK SEDIAAN • TEPAT CARA DAN WAKTU MINUM• AWAS INTERAKSI.