RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP...
Embed Size (px)
Transcript of RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP...

Lampiran 1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP )
Sekolah : SDN KATEKAN 2
Mata Pelajaran : Ilmu Pengetahuan Alam IPA
Materi Pokok : Sifat-Sifat Cahaya
Kelas / Semester : V/ 2
Waktu : 2 x 35 menit
Metode : Eksperimen
A. Standar Kompetensi
6. Menerapkan sifat-sifat cahaya melalui kegiatan membuat suatu karya/model.
B. Kompetensi Dasar
6.1 Mendeskripsikan sifat-sifat cahaya
C. Indikator
a. Menyebutkan sifat-sifat cahaya
b. Membuktikan bahwa cahaya dapat merambat lurus.
c. Membuktikan bahwa cahaya dapat menembus benda bening.
d. Membuktikan bahwa cahaya dapat dipantulkan
e. Membuktikan bahwa cahaya dapat dibiaskan
f. Membuktikan bahwa cahaya dapat diuraikan menjadi berbagai warna
(pelangi).
D Tujuan Pembelajaran
a. Siswa dapat menyebutkan sifat-sifat cahaya
b. Siswa dapat membuktikan bahwa cahaya dapat merambat lurus.
c. Siswa dapat membuktikan bahwa cahaya dapat menembus benda bening.
d. Siswa dapat membuktikan bahwa cahaya dapat dipantulkan
e. Siswa dapat membuktikan bahwa cahaya dapat dibiaskan
f. Siswa dapat membuktikan bahwa cahaya dapat diuraikan menjadi berbagai
warna (pelangi).
78

E. Karakteristik siswa yang diharapkan : Disiplin (Discipline), Rasa hormat
dan perhatian (respect), tekun (Diligence), Tanggung jawab (responsibility) dan
Ketelitian (carefulness).
F. Materi Essensial
Sifat –sifat Cahaya
a. Cahaya dapat merambat lurus.
b. Cahaya dapat menembus benda bening.
c. Cahaya dapat dipantulkan
d. Cahaya dapat dibiaskan
e. Cahaya dapat diuraikan menjadi berbagai warna (pelangi).
G. Sumber dan alat belajar
Sumber
a. Buku SAINS SD Relevan Kelas V
b. Buku IPA 5 Salingtemas
c. Buku senang belajar Ilmu Pengetahuan Alam 5
d. Buku SAINS untuk SD kelas V
e. Buku panduan pendidik Ilmu Pengetahuan Alam kelas V
G. SUMBER DAN ALAT BELAJAR
Alat belajar
Alat dan Bahan :
Percobaan I :
- Lilin 1 buah
- Karton tebal ukuran 15c x 15cm ( 3 buah )
- 3 penjepit kayu untuk penyangga karton
- Korek api
Percobaan ke-II :
Lampu senter - Kaca bening
Gelas bening - Batu bata
Plastik bening - Buku
Kardus - Meja
Karton hitam
79

Percobaan ke-III :
Cermin datar ukuran 20 x 30 cm
Sendok sayur besar yang mengkilap ( sebagai cermin cekung )
Kaca spion motor ( cermin cembung )
Pensil
Percobaan ke-IV :
Gelas bening 2 buah (Gelas A dan Gelas B)
Air putih
Pulpen 2 buah
Uang logam 2 buah
H. Materi pembelajaran
Sifat-Sifat Cahaya
1. Cahaya dapat merambat lurus
Cahaya dapat merambat lurus dapat dibuktikan pada
eksperimen/percobaan I. Sifat cahaya yang merambat lurus dimanfaatkan
manusia pada lampu senter dan lampu kendaraan bermotor.
2. Cahaya dapat menembus benda bening
Berdasarkan dapat tidaknya meneruskan cahaya, benda dibedakan
menjadi benda tidak tembus cahaya dan benda tembus cahaya. Benda
tidak tembus cahaya tidak dapat meneruskan cahaya yang mengenainya.
Apabila dikenai cahaya, benda ini akan membentuk bayangan. Contoh
benda tidak tembus cahaya yaitu kertas, karton, tripleks, kayu, dan
tembok. Sementara itu, benda tembus cahaya dapat meneruskan cahaya
yang mengenainya. Contoh benda tembus cahaya yaitu kaca bening, gelas
bening, plastik bening, air jernih, dan lain - lain.
3. Cahaya dapat dipantulkan
Pemantulan cahaya ada dua macam, yaitu pemantulan teratur dan
pemantulan baur. Pemantulan teratur terjadi jika berkas cahaya jatuh pada
benda yang permukaannya rata, licin, dan mengkilap. Pemantulan baur
terjadi jika berkas cahaya jatuh pada benda yang permukaannya tidak rata
dan kasar.
80

Cermin terdiri dari 3 jenis yaitu:
cermin datar, sifat bayangan: semu, tegak, dan sama besar.
cermin cekung, sifat bayangan: bergantung pada jauh dekatnya benda
ke cermin.
cermin cekung, sifat bayangan: semu, lebih kecil, dan tegak.
4. Cahaya dapat dibiaskan
Pembiasan adalah peristiwa pembelokan cahaya ketika melalui dua
zat yang berbeda kerapatannya. Cahaya dibiaskan mendekati garis normal
apabila cahaya dating dari zat yang kurang rapat ke zat yang lebih rapat.
Cahaya dibiaskan menjauhi garis normal apabila cahaya yang datang dari
zat yang rapat ke zat yang kurang rapat.
5. Cahaya putih dapat diuraikan menjadi berbagai warna (pelangi).
Pelangi terjadi karena peristiwa penguraian cahaya (disperse). Disperse
merupakan penguraian cahaya putih menjadi berbagai warna. Cahaya
matahari yang kita lihat berwarna putih. Namun, sebenarnya cahaya
matahari tersusun atas banyak cahaya berwarna. Cahaya matahari
diuraikan oleh titik-titik air di awan sehingga terbentuk warna-warna
pelangi.
I. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa
Pertemua ke-1
1. Pendahuluan (5 menit)
Motivasi : guru menanyakan kepada peserta didik apakah kamu
melihat bayangan tubuhmu saat kamu bercermin.
Apersepsi : Guru bercerita tentang apa yang terjadi jika ruangan
dalam keadaan gelap.
2. Kegiatan inti
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
Guru menjelaskan kepada siswa tentang eksperimen
81

Guru menjelaskan tentang tujuan eksperimen/ percobaan yaitu untuk
membuktikan bahwa cahaya dapat merambat lurus dan cahaya dapat menembus
benda bening.
Guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok
Percobaan I, yaitu membuktikan bahwa cahaya dapat merambat lurus.
Setiap kelompok menyiapkan alat dan bahan untuk melakukan
eksperimen/percobaan I, antara lain:
Lilin 1 buah
Karton tebal ukuran 15cm x 15cm ( 3 buah )
3 penjepit kayu untuk penyangga karton
Korek api
Siswa menyimak penjelasan guru tentang cara kerja dalam
eksperimen/perobaan I, yaitu:
Lubangi bagian tengah karton setinggi lilin dengan paku yang
berukuran cukup besar.
Tegakkan ketiga karton yang sudah dilubangi dengan penyangga
jepitan kayu.
Tandai ketiga karton tersebut dengan huruf A, B, C secara berurutan
sehingga setiap lubang terletak pada garis lurus.
Nyalakan lilin dan letakkan dibelakang karton C.
Amati cahaya lilin dari depan karton A.
Salah satu karton digeser ke kanan atau ke kiri sehingga ketiga
lubang tidak dalam satu garis lurus.
Gambar :
A B C Lilin menyala
82

Setiap kelompok melakukan eksperimen/percobaan yaitu membuktikan
bahwa cahaya merambat lurus.
Selama percobaan guru mengawasi kegiatan siswa dalam percobaan dan
memberi saran atau pertanyaan yang menunjang kesempurnaan jalannya
eksperimen/percobaan.
Setelah melakukan eksperimen/percobaan I sesuai dengan cara kerja
yang disampaikan, setiap kelompok mencatat hasil pengamatan
Di dalam kelompok siswa membuat kesimpulan tentang
eksperimen/percobaan I yang sudah dilakukan.
Setiap kelompok mengumpulkan hasil pengamatan dan kesimpulan dari
eksperimen/percobaan I.
Percobaan ke-II yaitu membuktikan bahwa cahaya dapat menembus benda
bening.
Setiap kelompok menyiapkan alat dan bahan untuk melakukan
eksperimen/percobaan ke-II, antara lain:
Lampu senter - Kaca bening
Gelas bening - Batu bata
Plastik bening - Buku
Kardus - Meja
Karton hitam
Siswa menyimak penjelasan guru tentang cara kerja dalam
eksperimen/perobaan ke-II sebagai berikut:
Letakkan alat dan bahan tersebut diatas meja.
Pegang salah satu benda didepan kertas kosong.
Sorotkan cahaya dari lampu senter mengenai benda-benda tersebut
secara berurutan.
Amati apakah cahaya lampu senter menembus benda-benda tersebut.
83

Gambar :
Kertas kosong Benda Lampu senter
Setiap kelompok melakukan eksperimen/percobaan yaitu membuktikan
bahwa cahaya merambat lurus.
Selama percobaan guru mengawasi kegiatan siswa dalam percobaan dan
memberi saran atau pertanyaan yang menunjang kesempurnaan jalannya
eksperimen/percobaan.
Setelah melakukan eksperimen/percobaan II sesuai dengan cara kerja
yang disampaikan, setiap kelompok mencatat hasil pengamatan
Di dalam kelompok siswa membuat kesimpulan tentang
eksperimen/percobaan II yang sudah dilakukan.
Setiap kelompok mengumpulkan hasil pengamatan dan kesimpulan dari
eksperimen/percobaan II.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
Setiap kelompok menyampaikan hasil percobaan I dan II secara
klasikal.
Selama kegiatan presentasi hasil belajar berlangsung kelompok yang
lain mendengarkan, memberi masukan atau bertanya.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
Menyimpulkan dan menkonfirmasi hasil percobaan dari semua
kelompok untuk mengecek keakuratan informasi yang disimpulkan
dari percobaan.
84

3. . Penutup (5 menit)
Guru melakukan evaluasi terhadap hasil diskusi.
Guru memberikan kesimpulan.
Siswa mengerjakan soal-soal.
Pertemuan ke-2
1. Pendahuluan ( 5 Menit )
Apersepsi: Guru mengingatkan siswa tentang materi pada pertemuan
pertama
2. Kegiatan Inti (50 menit)
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
Guru menjelaskan kepada siswa tentang eksperimen
Guru menjelaskan tentang tujuan eksperimen/ percobaan yaitu untuk
membuktikan bahwa cahaya dapat dipantulkan.
Percobaan ke-III yaitu membuktikan bahwa cahaya dapat dipantulkan.
Setiap kelompok menyiapkan alat dan bahan untuk melakukan
eksperimen/percobaan III, antara lain:
Cermin datar ukuran 20 x 30 cm
Sendok sayur besar yang mengkilap ( sebagai cermin cekung )
Kaca spion motor ( cermin cembung )
Pensil
Siswa menyimak penjelasan guru tentang cara kerja dalam
eksperimen/perobaan ke-III sebagai berikut:
Cermin Datar
Cerminkan wajah kalian ke cermin datar
Peganglah telinga kirimu dengan tangan kirimu! Perhatikan
bayangan yang ada pada cermin! Telinga dan tangan sebelah
mana yang tampak pada bayangan di cermin?
85

Peganglah pipi bagian kanan dangan tangan kananmu! Perhatikan
bayangan yang ada pada cermin! Pipi dan tangan sebelah mana
yang tampak pada bayangan di cermin?
Apakah tinggimu dengan tinggi bayangan yang ada di bayangan
sama?
Catatlah kesimpulan hasil percobaan
Cermin Cekung
Dekatkan bagian atas pensil dengan sendok!
Perhatikan bayangan pensil yang terbentuk pada permukaan
sendok yang cekung!
Bandingkanlah ukuran pensil dengan bayangan yang terbentuk!
Jauhkan bagian atas pensil dengan sendok!
Catatlah kesimpulan hasil percobaan
Cermin Cembung
Berdirilah didepan kaca spion dengan jarak 2 meteran.
Perhatikan bayangan yang terbentuk pada cerin cembung.
Apakah tinggimu dengan tinggi bayangan yang ada dibayangan
Setiap kelompok melakukan eksperimen/percobaan yaitu membuktikan bahwa
cahaya merambat lurus.
Selama percobaan guru mengawasi kegiatan siswa dalam percobaan dan
memberi saran atau pertanyaan yang menunjang kesempurnaan jalannya
eksperimen/percobaan.
Setelah melakukan eksperimen/percobaan III sesuai dengan cara kerja yang
disampaikan, setiap kelompok mencatat hasil pengamatan
Di dalam kelompok siswa membuat kesimpulan tentang eksperimen/percobaan
III yang sudah dilakukan.
Setiap kelompok mengumpulkan hasil pengamatan dan kesimpulan dari
eksperimen/percobaan III.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
Setiap kelompok menyampaikan hasil percobaan III secara klasikal.
86

Selama kegiatan presentasi hasil belajar berlangsung kelompok yang lain
mendengarkan, memberi masukan atau bertanya.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
Menyimpulkan dan menkonfirmasi hasil percobaan dari semua
kelompok untuk mengecek keakuratan informasi yang disimpulkan dari
percobaan.
3. Penutup (5 menit)
Guru melakukan evaluasi terhadap hasil diskusi.
Guru memberikan kesimpulan tentang materi yang telah disampaikan.
Siswa mengerjakan soal-soal.
Pertemuan ke-3
1. Pendahuluan (5 menit)
Apersepsi : Guru mengingatkan siswa tentang materi pada pertemuan
pertama
2. Kegiatan Inti (50 menit)
Eksplorasi
Dalam kegiatan eksplorasi, guru:
Guru menjelaskan kepada siswa tentang eksperimen
Guru menjelaskan tentang tujuan eksperimen/ percobaan yaitu untuk
membuktikan bahwa cahaya dapat dibiaskan dan cahaya dapat
diuraikan.
Percobaan ke-IV yaitu membuktikan bahwa cahaya dapat dibiaskan.
Setiap kelompok menyiapkan alat dan bahan untuk melakukan
eksperimen/percobaan ke-IV, antara lain:
Gelas bening 2 buah (Gelas A dan Gelas B)
Air putih
Pulpen 2 buah
Uang logam 2 buah
87

Siswa menyimak penjelasan guru tentang cara kerja dalam
eksperimen/perobaan ke-IV sebagai berikut:
Masukan air ke dalam gelas bening (A) yang telah disediakan!
Masukan pulpen ke dalam gelas A yang telah diisi air dan masukan
pulpen lainnya ke dalam gelas kosong (B) yang tidak diisi air.
Amati perbedaan antara pensil yang ada di dalam gelas A dan gelas B
Ambil pensil yang ada pada gelas A dan B kemudian masukkan uang
logam pada kedua gelas tersebut!
Perhatikan uang logam yang ada di kedua gelas dari atas! Manakah
yang terlihat lebih dalam?
Gambar :
Pensil tampak patah
Setiap kelompok melakukan eksperimen/ percobaan yaitu membuktikan bahwa
cahaya dapat dibiaskan.
Selama percobaan guru mengawasi kegiatan siswa dalam percobaan dan
memberi saran atau pertanyaan yang menunjang kesempurnaan jalannya
eksperimen/percobaan.
Setelah melakukan eksperimen/percobaan IV sesuai dengan cara kerja yang
disampaikan, setiap kelompok mencatat hasil pengamatan di lembar kerja
kelompok yang telah disediakan.
Di dalam kelompok siswa membuat kesimpulan tentang eksperimen/percobaan
III yang sudah dilakukan.
Setiap kelompok mengumpulkan hasil pengamatan dan kesimpulan dari
eksperimen/percobaan IV.
.Percobaan ke-V yaitu membuktikan bahwa cahaya putih dapat diuraikan
menjadi berbagai warna / pelangi.
88

Setelah percobaan ke-IV dilakukan, dilanjutkan eksperimen/percobaan
ke-V yaitu membuktikan bahwa cahaya putih dapat diuraikan menjadi
berbagai warna / pelangi.
Setiap kelompok menyiapkan alat dan bahan untuk melakukan
eksperimen/percobaan ke-V, antara lain:
Kertas karton
Sepidol warna
pensil
Siswa menyimak penjelasan guru tentang cara kerja dalam
eksperimen/perobaan ke-IV sebagai berikut:
Buatlah 2 buah lingkaran dari kertas karton dengan garis tengah 12
cm.
Bagilah lingkaran (I) menjadi 6 bagian dan warnailah tiap-tiap
bagian dengan warna yang berbeda yaitu merah (M), jingga (J),
kuning (K), hijau (H), biru (B), dan ungu (U)!
Bagilah lingkaran (II) menjadi 4 bagian dan warnailah dengan
warna yang berbeda, yaitu merah (M), kuning (K), biru (B), dan
hijau (H)!
Lubangilah kedua lingkaran pada titik tengahnya, lalu masukkan
pensil sebagai poros! Permukaan kertas yang diberi warna
dihadapkan ke atas.
Putarlah sekencang-kencagnya kedua lingkaran tersebut seperti
memutar gangsing!
89

Amatilah warna pada kedua lingkaran saat keduangya berputar
kencang! Adakah perbedaan warna pada kedua lingkaran tersebut?
Setiap kelompok melakukan eksperimen/ percobaan yaitu membuktikan
bahwa cahaya dapat diurailan menjadi berbagai warna.
Selama percobaan guru mengawasi kegiatan siswa dalam percobaan dan
memberi saran atau pertanyaan yang menunjang kesempurnaan jalannya
eksperimen/ percobaan.
Setelah melakukan eksperimen/percobaan V sesuai dengan cara kerja
yang disampaikan, setiap kelompok mencatat hasil pengamatan di
lembar kerja kelompok yang telah disediakan.
Di dalam kelompok siswa membuat kesimpulan tentang
eksperimen/percobaan V yang sudah dilakukan.
Setiap kelompok mengumpulkan hasil pengamatan dan kesimpulan dari
eksperimen/percobaan V.
Elaborasi
Dalam kegiatan elaborasi, guru:
Setiap kelompok menyampaikan hasil percobaan III secara klasikal.
Selama kegiatan presentasi hasil belajar berlangsung kelompok yang lain
mendengarkan, memberi masukan atau bertanya.
Konfirmasi
Dalam kegiatan konfirmasi, guru:
Menyimpulkan dan menkonfirmasi hasil percobaan dari semua
kelompok untuk mengecek keakuratan informasi yang disimpulkan dari
percobaan.
3. Penutup (5 menit)
Guru melakukan evaluasi terhadap hasil diskusi.
Guru memberikan kesimpulan.
Siswa mengerjakan soal-soal.
90

FORMAT KRITERIA PENILAIAN
PRODUK ( HASIL DISKUSI DALAM KELOMPOK )
No. Aspek Kriteria Skor
1. Konsep * semua benar
* sebagian besar benar
* sebagian kecil benar
* semua salah
4
3
2
1
Nilai = ( Jumlah skor : jumlah skor maksimal ) X 10.
PERFORMANSI
PILIHAN GANDA : JUMLAH BENAR X 1
jumlah skor
𝟏𝟎 X 100
C. Soal evaluasi
Berilah tanda silang pada jawaban yang benar dibawah ini !
1. Peristiwa dibawah ini merupakan bukti cahaya merambat lurus yaitu . . . .
a. memantulnya cahaya pada cermin
b. rambatan cahaya matahari yang lurus ketika melewati genting kaca
c. cahaya menembus benda bening
d. terbentuknya pelangi pada saat hujan
2. Sifat cahaya yang merambat lurus dimanfaatkan manusia dalam kehidupan
sehari-hari, kecuali . . . .
a. Lampu senter c. lampu mobil
b. Lampu hias d. lampu kendaraan bermotor
3. Kita dapat melihat cahaya dibalik kaca jendela, karena . . . .
a. kaca jendela tipis c. cahaya dapat melewati kaca
b. kaca jendela mengkilap d. benda memancarkan cahaya
4. Di bawah ini yang termasuk benda tembus cahaya yaitu . . . .
a. kertas c. kayu
b. tripleks d. air jernih
91

5. Peristiwa dibawah ini yang merupakan bukti cahaya dapat dipantulkan yaitu
. . . .
a. Lampu senter disorotkan ke papan tulis
b. Lampu senter disorotkan ke cermin
c. Lampu senter disorotkan ke tebok
d. Lampu senter disorotkan ke tanah
6. Reflektor pada lampu senter merupakan bentuk cermin . . . .
a. cermin cembung c. cermin hias
b. cermin datar d. cermin cekung
7. Cermin yang digunakan pada kaca spion mobil adalah . . . .
a. cermin datar c. cermin cembung
b. cermin cekung d. cermin rias
8. Di antara jenis benda berikut yang biasa digunakan untuk bercermin yaitu . .
a. cermin datar c. cermin cekung
b. cermin cembung d. lensa cembung
9. Sifat bayangan yang dibentuk oleh cermin datar yaitu . . . .
a. jarak benda ke cermin sama dengan jarak bayangan ke cermin
b. bayangan bersifat nyata
c. bayangan terbalik
d. bayangan lebih kecil daripada benda aslinya
10. Sifat bayangan yang dibentuk oleh cermin cekung yaitu . . . .
a. maya, tegak, dan diperkecil c. maya, terbalik, dan diperbesar
b. nyata, tegak, dan diperkecil d. nyata, terbalik, dan sama besar
11. Sifat bayangan yang dibentuk oleh cermin cembung yaitu . . . .
a. maya, tegak, dan diperkecil c. maya, terbalik, dan diperbesar
b. nyata, tegak, dan diperkecil d. nyata, terbalik, dan sama besar
12. Pensil dalam air jernih tampak patah, hal ini merupakan bukti bahwa sifat
cahaya . . . .
a. merambat lurus c. dapat dipantulkan
b. dapat menembus benda bening d. dapat dibiaskan
13. Peristiwa yang merupakan akibat pembiasan cahaya yaitu . . . .
92


LEMBAR EKSPERIMEN
Percobaan ke……
Percobaan tentang……………….
Nama kelompok
1.
2.
3.
4.
Alat dan bahan
1.
2.
3.
4.
Langkah langkah percobaan
1.
2.
3.
4.
5.
Hasil percobaan
Kesimpulan
94

Lampiran 2
VALIDITAS INSTRUMEN HASIL BELAJAR
Hasil Uji Validitas
1. Uji Validitas Instrumen Pretest
Tabel 1
Hasil Uji Validitas Instrumen Pretest 1
Item-Total Statistics
Scale Mean if
Item Deleted
Scale
Variance if
Item Deleted
Corrected Item-
Total
Correlation
Cronbach's
Alpha if Item
Deleted
VAR00001 19.4074 21.789 .274 .725
VAR00002 19.5185 21.336 .255 .723
VAR00003 19.4444 20.872 .564 .714
VAR00004 19.6296 19.704 .609 .702
VAR00005 20.0000 22.154 -.017 .740
VAR00006 20.2593 21.661 .186 .727
VAR00007 20.2593 22.507 -.096 .738
VAR00008 20.1481 21.900 .060 .734
VAR00009 20.0370 21.422 .150 .729
VAR00010 19.5185 21.105 .325 .720
VAR00011 20.0370 20.960 .256 .723
VAR00012 19.5926 21.866 .069 .733
VAR00013 19.6667 21.231 .203 .726
VAR00014 19.9630 21.422 .140 .730
VAR00015 20.0741 21.840 .060 .734
VAR00016 19.4815 21.259 .324 .721
VAR00017 19.6296 19.473 .672 .698

VAR00018 19.4815 20.875 .459 .715
VAR00019 19.7407 21.584 .108 .732
VAR00020 19.7778 21.256 .176 .728
VAR00021 19.9259 20.148 .421 .712
VAR00022 19.8148 21.311 .161 .729
VAR00023 19.5556 20.795 .379 .717
VAR00024 19.7778 21.641 .092 .733
VAR00025 19.4444 21.564 .276 .724
VAR00026 19.6296 20.396 .427 .713
VAR00027 20.1111 20.718 .345 .718
VAR00028 20.0000 21.462 .135 .730
VAR00029 19.8519 21.670 .082 .734
VAR00030 19.7778 20.641 .314 .719
VAR00031 20.1481 21.054 .279 .722
VAR00032 19.7407 21.507 .125 .731
VAR00033 19.5556 20.949 .335 .719
VAR00034 20.0741 22.379 -.063 .742
VAR00035 19.5185 20.567 .494 .712
Tabel 2
Hasil Uji Validitas Instrumen pretes 2
Item-Total Statistics
Scale Mean if
Item Deleted
Scale Variance if
Item Deleted
Corrected Item-
Total Correlation
Cronbach's
Alpha if Item
Deleted
VAR00001 12.5926 11.789 .326 .791
VAR00002 12.7037 11.678 .181 .797
95

VAR00003 12.6296 11.165 .572 .779
VAR00004 12.8148 10.464 .551 .773
VAR00010 12.7037 11.524 .245 .793
VAR00011 13.2222 11.026 .313 .791
VAR00013 12.8519 11.516 .166 .801
VAR00016 12.6667 11.308 .393 .785
VAR00017 12.8148 10.234 .638 .767
VAR00018 12.6667 11.000 .543 .778
VAR00021 13.1111 10.641 .411 .784
VAR00023 12.7407 11.276 .310 .790
VAR00025 12.6296 11.781 .221 .794
VAR00026 12.8148 10.772 .438 .781
VAR00027 13.2963 10.909 .389 .785
VAR00030 12.9630 10.883 .340 .789
VAR00031 13.3333 11.077 .355 .787
VAR00033 12.7407 11.430 .250 .793
VAR00035 12.7037 10.909 .509 .778
Tabel 3
Hasil Uji Validitas Instrumen pretest 3
Item-Total Statistics
Scale Mean if
Item Deleted
Scale Variance
if Item Deleted
Corrected Item-
Total Correlation
Cronbach's
Alpha if Item
Deleted
VAR00001 11.0370 10.499 .372 .799
VAR00003 11.0741 9.840 .650 .784
VAR00004 11.2593 9.507 .470 .789
96

VAR00010 11.1481 10.285 .252 .803
VAR00011 11.6667 9.923 .280 .804
VAR00016 11.1111 10.256 .313 .799
VAR00017 11.2593 9.199 .591 .780
VAR00018 11.1111 9.872 .510 .789
VAR00021 11.5556 9.487 .403 .795
VAR00023 11.1852 10.003 .336 .798
VAR00025 11.0741 10.456 .274 .801
VAR00026 11.2593 9.430 .500 .787
VAR00027 11.7407 9.661 .411 .793
VAR00030 11.4074 9.635 .358 .798
VAR00031 11.7778 9.872 .356 .797
VAR00033 11.1852 10.080 .304 .800
VAR00035 11.1481 9.670 .533 .786
1. Soal Posttest
Tabel 4
Hasil Uji Validitas Instrumen posttest 1
Item-Total Statistics
Scale Mean if
Item Deleted
Scale Variance
if Item Deleted
Corrected Item-
Total Correlation
Cronbach's
Alpha if Item
Deleted
VAR00001 18.3704 18.550 .170 .688
VAR00002 18.4444 17.256 .520 .666
VAR00003 18.4444 18.179 .233 .684
VAR00004 19.1852 18.926 .054 .693
VAR00005 18.4074 17.789 .394 .675
97

VAR00006 18.9259 18.225 .163 .689
VAR00007 19.0000 19.154 -.059 .704
VAR00008 18.4444 17.641 .398 .674
VAR00009 18.7407 16.969 .452 .666
VAR00010 18.2963 18.755 .198 .688
VAR00011 18.9630 20.652 -.413 .729
VAR00012 18.4074 19.020 -.009 .698
VAR00013 18.5926 18.251 .156 .690
VAR00014 19.1111 18.641 .112 .691
VAR00015 18.5185 17.490 .384 .673
VAR00016 18.7407 18.199 .153 .690
VAR00017 18.5926 16.405 .639 .651
VAR00018 18.7778 18.487 .086 .696
VAR00019 18.7037 17.293 .373 .672
VAR00020 18.7037 20.063 -.264 .722
VAR00021 18.9259 18.456 .106 .693
VAR00022 18.6667 17.154 .414 .669
VAR00023 19.2222 18.872 .128 .690
VAR00024 18.8148 16.926 .466 .665
VAR00025 18.4444 18.103 .256 .683
VAR00026 18.4444 18.487 .141 .690
VAR00027 19.1852 18.772 .121 .690
VAR00028 18.4074 17.635 .446 .672
VAR00029 19.1111 20.026 -.319 .715
VAR00030 18.7407 16.815 .491 .662
VAR00031 19.0000 18.154 .202 .686
VAR00032 18.6296 16.396 .623 .652
98

VAR00033 18.5185 17.644 .341 .676
VAR00034 19.0000 19.385 -.117 .708
VAR00035 18.3333 18.538 .223 .686
Tabel 5
Hasil Uji Validitas Instrumen postest 2
Item-Total Statistics
Scale Mean if
Item Deleted
Scale Variance
if Item Deleted
Corrected Item-
Total
Correlation
Cronbach's
Alpha if
Item Deleted
VAR00002 10.7407 13.661 .413 .820
VAR00003 10.7407 14.430 .146 .833
VAR00005 10.7037 13.832 .395 .821
VAR00008 10.7407 13.738 .385 .822
VAR00009 11.0370 12.960 .493 .815
VAR00015 10.8148 13.387 .440 .819
VAR00017 10.8889 12.718 .606 .808
VAR00019 11.0000 12.923 .507 .814
VAR00022 10.9630 13.114 .458 .818
VAR00024 11.1111 12.718 .568 .810
VAR00025 10.7407 14.046 .278 .827
VAR00028 10.7037 13.832 .395 .821
VAR00030 11.0370 12.575 .607 .808
VAR00031 11.2963 14.217 .181 .833
VAR00032 10.9259 12.533 .646 .805
VAR00033 10.8148 13.464 .416 .820
VAR00035 10.6296 14.550 .199 .829
99

Tabel 6
Hasil Uji Validitas Instrumen Posttest 3
Item-Total Statistics
Scale Mean
if Item
Deleted
Scale
Variance if
Item Deleted
Corrected Item-
Total Correlation
Cronbach's Alpha
if Item Deleted
VAR00002 8.7407 11.892 .386 .835
VAR00005 8.7037 11.986 .393 .834
VAR00008 8.7407 11.892 .386 .835
VAR00009 9.0370 11.037 .534 .826
VAR00015 8.8148 11.541 .449 .831
VAR00017 8.8889 10.949 .605 .821
VAR00019 9.0000 11.077 .525 .826
VAR00022 8.9630 11.422 .423 .833
VAR00024 9.1111 11.026 .541 .825
VAR00025 8.7407 12.199 .270 .841
VAR00028 8.7037 11.909 .425 .833
VAR00030 9.0370 10.729 .634 .818
VAR00032 8.9259 10.917 .597 .821
VAR00033 8.8148 11.541 .449 .831
100

Lampiran 3
ANALISIS VALIDITAS INSTRUMEN ANGKET MOTIVASI
BELAJAR
Table 1
Hasil Uji Validitas Instrumen Angket 1
Item-Total Statistics
Scale Mean if
Item Deleted
Scale
Variance if
Item Deleted
Corrected Item-
Total Correlation
Cronbach's Alpha
if Item Deleted
VAR00001 69.8077 80.642 .645 .833
VAR00002 69.6538 87.915 .185 .849
VAR00003 69.6923 92.302 -.136 .855
VAR00004 70.3077 83.902 .481 .840
VAR00005 69.9231 84.314 .526 .839
VAR00006 70.2692 88.685 .045 .861
VAR00007 71.2308 89.145 .091 .852
VAR00008 69.3462 85.275 .302 .846
VAR00009 70.1538 84.855 .303 .846
VAR00010 69.7692 80.345 .693 .832
VAR00011 70.1538 82.935 .416 .842
VAR00012 70.4615 78.578 .633 .832
VAR00013 70.4615 86.738 .230 .848
VAR00014 69.4615 83.538 .470 .840
VAR00015 69.3462 85.275 .456 .841
VAR00016 70.3077 84.622 .306 .846
VAR00017 70.4231 80.414 .611 .834
VAR00018 70.3462 81.435 .723 .832
101

VAR00019 69.5769 83.854 .549 .838
VAR00020 69.4615 83.618 .547 .838
VAR00021 69.8846 82.026 .632 .835
VAR00022 69.8462 79.015 .782 .828
VAR00023 69.3077 88.382 .139 .851
VAR00024 70.3846 82.566 .578 .836
VAR00025 69.6538 92.955 -.190 .857
Tabel 2
Hasil Uji Validitas Instrumen Angket 2
Item-Total Statistics
Scale Mean if
Item Deleted
Scale
Variance if
Item Deleted
Corrected Item-Total
Correlation
Cronbach's
Alpha if Item
Deleted
VAR00001 52.3077 71.742 .701 .878
VAR00004 52.8077 75.682 .473 .885
VAR00005 52.4231 75.934 .530 .884
VAR00008 51.8462 76.135 .350 .890
VAR00009 52.6538 76.795 .283 .893
VAR00010 52.2692 72.925 .638 .880
VAR00011 52.6538 74.075 .452 .886
VAR00012 52.9615 70.518 .633 .880
VAR00013 52.9615 77.958 .251 .892
VAR00014 51.9615 74.438 .530 .883
VAR00015 51.8462 76.615 .481 .885
VAR00016 52.8077 76.082 .315 .892
VAR00017 52.9231 72.634 .586 .881
102

VAR00018 52.8462 73.015 .744 .878
VAR00019 52.0769 75.594 .544 .883
VAR00020 51.9615 75.318 .547 .883
VAR00021 52.3846 74.086 .609 .881
VAR00022 52.3462 70.635 .807 .874
VAR00024 52.8846 75.066 .518 .884
103

Lampiran 4
TINGKAT KESUKARAN SOAL
1. Tingkat kesukaran soal pretest
Tabel 1
Tingkat kesukaran soal pretest
No.soal Banyaknya
siswa yang
menjawab (N)
Banyaknya siswa
yang menjawab
betul
Indeks
I= B/N
Kategori soal
1 27 26 0.96 Mudah
3 27 25 0.92 Mudah
4 27 20 0.74 Mudah
10 27 23 0.85 Mudah
11 27 9 0.33 Sedang
16 27 24 0.88 Mudah
17 27 20 0.74 Mudah
18 27 24 0.88 Mudah
21 27 12 0.44 Sedang
23 27 16 0.59 Sedang
25 27 16 0.59 Sedang
26 27 20 0.74 Mudah
27 27 7 0.25 Susah
30 27 16 0.59 Sedang
31 27 6 0.22 Susah
33 27 22 0.81 Mudah
35 27 23 0.85 Mudah
2. Tingkat kesukaran soal posttest
Tabel 2
Tingkat kesukaran soal posttes
104

No.soal Banyaknya
siswa yang
menjawab
(N)
Banyaknya
siswa yang
menjawab
betul
Indeks
I= B/N
Kategori soal
2 27 22 0.81 Mudah
5 27 23 0.85 Mudah
8 27 22 0.81 Mudah
9 27 1 0.03 Susah
13 27 18 0.66 Sedang
17 27 18 0.66 Sedang
19 27 15 0.55 Sedang
22 27 16 0.59 Sedang
24 27 12 0.44 Sedang
25 27 22 0.81 Mudah
28 27 23 0.85 Mudah
30 27 14 0.51 Sedang
32 27 17 0.62 Sedang
33 27 20 0.74 Mudah
105

Lampiran 5
UJI DAYA PEMBEDA BUTIR SOAL
1. Daya pembeda soal pretest
Tabel 1
Uji Daya Pembeda Butir Soal Pretest
no
soal
banyaknya
siswa
kelas atas
banyaknya
siswa
kelompok
bawah
Banyak
siswa
kelompok
atas yang
menjawab
betul
Banyak siswa
kelompok
bawah yang
menjawab
betul DP
Kualifikasi
1 8 8 5 3 0,25 Cukup
3 8 8 5 5 0 Jelek
4 8 8 3 0 0,37 Cukup
10 8 8 4 0 0,5 Baik
11 8 8 7 3 0.5 Baik
16 8 8 8 3 0,62 Baik
17 8 8 6 4 0,25 Cukup
18 8 8 6 4 0,25 Cukup
21 8 8 5 5 0 Jelek
23 8 8 7 7 0 Jelek
25 8 8 5 0 0,62 Baik
26 8 8 6 5 0,12 Jelek
27 8 8 7 3 0,5 Baik
30 8 8 8 5 0,37 Cukup
31 8 8 5 0 0,62 Baik
33 8 8 7 3 0.5 Baik
35 8 8 6 4 0,25 Cukup
2. Uji daya pembeda butir soal posttest
Tabel 2
Uji Daya Pembeda Soal Posttest
no
soal
banyak
siswa
kelompok
atas
banyak siswa
kelompok
bawah
Banyak
siswa
kelompok
atas yang
Banyak
siswa
kelompok
bawah yang DP
Kualifikasi
106

menjawab
betul
menjawab
betul
2 8 8 8 4 0,5 Baik
5 8 8 8 5 0,37 Cukup
8 8 8 8 5 0,37 Cukup
9 8 8 6 3 0,37 Cukup
13 8 8 5 4 0,12 Jelek
17 8 8 8 2 0,75 Baik sekali
19 8 8 5 1 0,5 Jelek
22 8 8 4 2 0,25 Cukup
24 8 8 8 0 1 Baik sekali
25 8 8 8 5 0,37 Cukup
28 8 8 8 4 0,5 Baik
30 8 8 8 1 0,87 Baik sekali
32 8 8 8 4 0,5 Baik
33 8 8 8 5 0,35 cukup
107

Lampiran 6
ANALISIS HOMOGENITAS
1. Uji homogenitas hasil belajar
Tabel 1
Uji homogenitas hasil belajar
Independent Samples Test
Levene's
Test for
Equality
of
Variances t-test for Equality of Means
95% Confidence
Interval of the
Difference
F Sig. t df
Sig. (2-
tailed)
Mean
Differenc
e
Std.
Error
Differenc
e Lower Upper
nila
i
Equal
variances
assumed
1.236 .27
1
-.368 51 .714 -1.546 4.195 -9.967 6.876
Equal
variances
not
assumed
-.369 50.
555
.713 -1.546 4.184 -9.948 6.857
108

2. Uji homogenitas motivasi siswa
Tabel 2
Uji homogenitas angket motivasi siswa.
Independent Samples Test
Levene's
Test for
Equality of
Variances t-test for Equality of Means
95% Confidence
Interval of the
Difference
F Sig. t df
Sig. (2-
tailed)
Mean
Difference
Std.
Error
Differen
ce Lower Upper
skor Equal
variances
assumed
3.622 .063 -1.184 51 .242 -2.164 1.827 -5.832 1.505
Equal
variances not
assumed
-1.177 45.008 .245 -2.164 1.839 -5.867 1.540
109

Lampiran 7
ANALISIS RELIABILITAS HASIL BELAJAR
1. Uji reliabilitas Instrumen pretest
Tabel 1
Hasil Uji reliabilitas Instrumen pretest
Reliability Statistics
Cronbach's Alpha N of Items
.804 17
2. Uji reliabilitas Instrumen posttest
Tabel 2
Hasil Uji reliabilitas Instrumen posttest
Reliability Statistics
Cronbach's Alpha N of Items
.840 14
3. Uji Reliabilitas Motivasi Siswa
Tabel 3
Hasil Uji reliabilitas Instrumen Angket
Reliability Statistics
Cronbach's Alpha N of Items
.889 19
110

Lampiran 8
ANALISIS DESKRIPTIF STATISTIK HASIL BELAJAR
1. Analisis Deskriptif Statistik Soal Pretest Kelas Eksperimen
Tabel 1
Deskriptif Statistik Pretest
Descriptive Statistics
N Minimum Maximum Mean Std. Deviation
Preteseksperimen 27 29 94 68.81 16.222
Valid N (listwise) 27
2. Analisis Deskriptif Statistik Soal Pretest Kelas kontrol
Tabel 2
Deskriptif statistic
Descriptive Statistics
N Minimum Maximum Mean Std. Deviation
Nilaipreteskontrol 26 41 94 67.27 14.206
Valid N (listwise) 26
3. Analisis Deskriptif Statistik Soal Posttest Kelas Eksperimen
Tabel 3
Deskriptif Statistik
Descriptive Statistics
N Minimum Maximum Mean Std. Deviation
Posteskelaseksperimen 27 71 100 85.67 10.284
Valid N (listwise) 27
111

4. Analisis Deskriptif Statistik Soal Posttest Kelas kontrol
Tabel 4
Deskriptif statistik
Descriptive Statistics
N Minimum Maximum Mean Std. Deviation
Posteskelaskontrol 26 36 99 71.46 15.544
Valid N (listwise) 26
112

Lampiran 9
ANALISIS DESKRIPTIF STATISTIK MOTIVASI SISWA
1. Analisis Deskriptif Statistik Motivasi Awal Kelas Eksperimen
Tabel 1
Deskriptif Statistic
Descriptive Statistics
N Minimum Maximum Mean Std. Deviation
preeksperimen 27 44 64 54.74 5.467
Valid N
(listwise)
27
2. Analisis Deskriptif Statistik motivasi awal kelas kontrol
Tabel 2
Deskriptif Statistik
Descriptive Statistics
N Minimum Maximum Mean Std. Deviation
motivasiawalko
ntrol
26 38 65 52.58 7.690
Valid N
(listwise)
26
3. Analisis Deskriptif Statistik motivasi akhir kelas eksperimen
Tabel 3
Deskriptif statistik
Descriptive Statistics
N Minimum Maximum Mean
Std.
Deviation
113

Posteksperimen 27 47 70 61.11 6.053
Valid N
(listwise)
27
4. Analisis Deskriptif Statistik motivasi akhir kelas kontrol
Tabel 4
Deskripti Statistik
Descriptive Statistics
N Minimum Maximum Mean
Std.
Deviation
Postkontrol 26 48 64 56.15 4.277
Valid N
(listwise)
26
114

Lampiran 10
UJI NORMALITAS
A. Uji Normalitas Hasil Belajar
1. Uji normalitas soal pretest kelas eksperimen
Tabel 1
Uji normalitas pretest
One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test
Preteseksperimen
N 27
Normal Parametersa,,b
Mean 68.81
Std. Deviation 16.222
Most Extreme
Differences
Absolute .227
Positive .134
Negative -.227
Kolmogorov-Smirnov Z 1.178
Asymp. Sig. (2-tailed) .125
a. Test distribution is Normal.
2. Uji normalitas soal pretest kelas kontrol
Tabel 2
Uji Normalitas Pretest
One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test
nilaipreteskontrol
N 26
Normal Parametersa,,b
Mean 67.27
Std. Deviation 14.206
Most Extreme
Differences
Absolute .178
Positive .140
115

Negative -.178
Kolmogorov-Smirnov Z .909
Asymp. Sig. (2-tailed) .381
a. Test distribution is Normal.
3. Uji normalitas soal posttest kelas eksperimen
Tabel 3
Uji Normalitas Posttest
4. Uji normalitas posttest kelas kontrol
Tabel 4
Uji normalitas posttest
One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test
posteskelaskontrol
N 26
Normal Parametersa,,b
Mean 71.46
One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test
Posteskelaseksperimen
N 27
Normal Parametersa,,b
Mean 85.67
Std. Deviation 10.284
Most Extreme
Differences
Absolute .212
Positive .182
Negative -.212
Kolmogorov-Smirnov Z 1.104
Asymp. Sig. (2-tailed) .175
a. Test distribution is Normal.
116

Std. Deviation 15.544
Most Extreme
Differences
Absolute .186
Positive .098
Negative -.186
Kolmogorov-Smirnov Z .949
Asymp. Sig. (2-tailed) .328
a. Test distribution is Normal.
B. Uji Normalitas Angket Motivasi
3. Motivasi Awal Kelas Eksperimen
Tabel 5
Uji normalitas motivasi awal
One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test
motivasiawaleks
perimen
N 27
Normal Parametersa,,b
Mean 54.74
Std. Deviation 5.467
Most Extreme Differences Absolute .133
Positive .106
Negative -.133
Kolmogorov-Smirnov Z .692
Asymp. Sig. (2-tailed) .725
a. Test distribution is Normal.
4. Motivasi Awal Kelas Kontrol
Tabel 6
Uji normalitas motivasi awal
One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test
motivasiawalkont
rol
117

N 26
Normal Parametersa,,b
Mean 52.58
Std. Deviation 7.690
Most Extreme Differences Absolute .179
Positive .098
Negative -.179
Kolmogorov-Smirnov Z .912
Asymp. Sig. (2-tailed) .376
a. Test distribution is Normal.
5. Motivasi akhir kelas eksperimen
Tabel 7
Uji normalitas motivasi akhir
One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test
motivasiakhireks
perimen
N 27
Normal Parametersa,,b
Mean 61.11
Std. Deviation 6.053
Most Extreme Differences Absolute .100
Positive .071
Negative -.100
Kolmogorov-Smirnov Z .522
Asymp. Sig. (2-tailed) .948
a. Test distribution is Normal.
6. Motivasi akhir kelas control
Tabel 8
Uji normalitas motivasi akhir
One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test
motivasiakhirkont
rol
118

N 27
Normal Parametersa,,b
Mean 56.11
Std. Deviation 4.200
Most Extreme Differences Absolute .139
Positive .085
Negative -.139
Kolmogorov-Smirnov Z .724
Asymp. Sig. (2-tailed) .671
a. Test distribution is Normal.
119

Lampiran 11
UJI HIPOTESIS
1. Uji Perbedaan Rata-Rata Motivasi Belajar akhir Kelas Eksperimen Dan
Kelas Kontrol
Tabel 1
Hasil Uji T Posttest Hasil Belajar
Independent Samples Test
Levene's
Test for
Equality of
Variances t-test for Equality of Means
95%
Confidence
Interval of
the
Difference
F Sig. t df
Sig.
(2-
tailed)
Mean
Differen
ce
Std. Error
Differenc
e
Lowe
r Upper
Nilai
post
tes
Equal
variances
assumed
3.414 .070 -
3.938
51 .000 -14.205 3.607 -
21.44
7
-6.963
Equal
variances
not
assumed
-
3.908
43.14
7
.000 -14.205 3.635 -
21.53
4
-6.876
120

2. Uji Perbedaan Rata-Rata Post motivasi Kelas Eksperimen Dan Kelas
Kontrol
Tabel 2
Uji T Post Motivasi
Independent Samples Test
Levene's
Test for
Equality of
Variances t-test for Equality of Means
95%
Confidence
Interval of the
Difference
F Sig. t df
Sig.
(2-
tailed)
Mean
Differe
nce
Std.
Error
Differen
ce Lower Upper
Skor
moti
vasi
akhi
r
Equal
variances
assumed
1.847 .180 3.431 51 .001 4.957 1.445 2.057 7.858
Equal
variances
not assumed
3.453 46.85
3
.001 4.957 1.436 2.069 7.845
121

Lampiran 12
ANGKET MOTIVASI BELAJAR
Berilah tanda silang (X) pada salah satu alternative jawaban yang ada dan sesuai
dengan keadaan kamu!
1. Apakah kamu senang mempelajari segala sesuatu yang ada kaitanya dengan
pelajaran IPA?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
2. Sebelum pelajaran IPA dimulai,apakah kamu membaca buku IPA terlebih
dahulu?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
3. Sebelum mengikuti pelajarn IPA,apakah kamu mempersiapkan buku
pelajaran IPA terlebih dahulu?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
4. Apakah kamu merasa senang dengan gurumu saat pelajaran di kelas?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
5. Apakah setiap hari kamu belajar IPA tanpa di janjikan hadiah?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
6. Apakah kamu merasa nyaman dengan guru IPA kamu?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
7. Apakah kamu tetap mengerjakan PR tanpa disuruh oleh orang tuamu?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
8. Apakah kamu berusaha mengerjakan tugas dari guru meskipun tugas itu
sangat sulit?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
9. Ketika ada ulangan IPA kamu mendapat nilai jelek,apakah kamu berusaha
untuk memperbaikinya agar ulangan berikutya mendapat nilai baik?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
10. Apakah kamu balajar IPA terlebih dahulu sebelum pelajaran dimulai?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
11. Jika hari ini kamu mnedapatkan PR IPA, ketika sampai dirumah apakah kamu
langsung mengerjakannya?
123

b. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
12. Saat kamu kesulitan dalam belajar IPA, apakah kamu menanyakannya kepada
guru atau teman?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
13. Apakah kamu setiap hari belajar IPA atas kemauan sendiri tanpa di perintah
orang lain?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
14. Pada waktu tes mata pelajaran IPA, apakah kamu mengerjakannya sendiri,?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
15. Ketika kamu mendapat kesulitan dalam belajar.apakah orang tuamu
membantu menyeleseikannya?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
16. Apakah kamu mendapat dorongan dari teman-teman utuk belajar lebih giat
lagi agar mendapatkan prestasi?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
17. Ketika guru mata pelajaran IPA menerangkan materi pelajaran,apakah kamu
memperhatikannya dengan sungguh-sungguh?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
18. Apakah kamu menyelesaikan pekerjaan rumah dengan sebaik-baiknya agar
mendapatkan nilai yang baik dan prestasi di kelas?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
19. Ketika akan ada ulangan IPA ,apakah kamu belajar lebih giat agar
memperoleh nilai tinggi dan mendapatkan pujian dari guru?
a. Selalu b. sering c. kadang-kadang d.Tidak pernah
124

Lampiran 13
SOAL PRE TEST DAN POST TEST
1. SOAL PRE TEST
Berilah tanda silang pada jawaban yang benar dibawah ini !
1. Alat yang menggunakan prinsip kerja pengungkit yaitu…
a. Derek c. Timba sumur
b. Pembuka botol d. Kursi roda
2. Paku yang menancap di tembok lebih mudah dicabut menggunakan
pesawat sederhana berupa….
a. Pengungkit c. Bidang miring
b. Katrol d. Roda
3. Posisi titik tumpu, beban, dan kuasa pada alat di bawah ini yaitu ….
a. Beban berada di antara titik tumpu dan kuasa
b. Titik tumpu berada di antara beban da kuasa
c. Kuasa berada di antara titik tumpu dan beban
d. Titik tumpu, beban, dan kuasa berada pada satu tempat
4. Saat mengangkat benda dengan katrol, gaya yang diperlukan bertumpu
pada ….
a. Gaya tarik dan berat badan c. Gaya gesek dan daya tarik
b. Gaya gesek dan berat badan d. Gaya gravitasi dan berat badan
5. Roda pada sepeda bekerja menggunakan prinsip ….
a. Bidang miring c. Pengungkit
b. Katrol d. Roda berporos
6. Perhatikan alat-alat berikut!
I. Kursi roda
125

II. Bor listrik
III. Roda sepeda
IV. Timba sumur
V. Sekrup
Alat yang menggunakan prinsip roda berporos yaitu….
a. I dan II c . III dan IV
b. I dan III d. II dan V
7. Prinsip kerja bidang miring terdapat pada ….
a. Jungkat jungkit c. Pisau
b. Palu d. Tang
8. Prinsip kerja alat pada gambar di bawah ini memanfaatkan gaya tarik dan
gaya ….
a. Otot c. Gravitasi
b. Dorong d. Gesek
9. Setiap alat yang digunakan untuk mempermudah pekerjaan manusia
disebut ….
a. Katrol c. Tuas
b. Pesawat d. Mobil
10. Perhatikan gambar dibawah ini! Titik tumpu pada alat tersebut terletak
pada bagian …..
a. A c. C
b. B d. D
126

11. Pesawat sederhana digunakan untuk mengangkat atau menarik benda ke
atas adalah ….
a. Tuas atau pengungkit c. Katrol
b. Bidang miring d. Roda berporos
12. Bentuk ulir pada sekrup menggunakan prinsip ….
a. Katrol c. Tuas
b. Bidang miring d. Tanjakan
13. gaya yang bekerja pada sebuah tuas disebut….
a. Titik kuasa c. Beban
b. Titik tumpu d. Kuasa
14. Setiap alat yang digunakan untuk mempermudah pekerjaan manusia
disebut ….
a. Katrol c. Tuas
b. Pesawat d. Mobil
15. Bentuk ulir pada sekrup menggunakan prinsip ….
a. Katrol c. Tuas
b. Bidang miring d.Tanjakan
16. Nama lain dari pengungkit adalah ….
a. Tuas c. Bidang miring
b. Katrol d. Tanjakan
17. Berat benda di sebut…
a. Kuasa c. tumpu
b. Beban d. titik tumpu
127

2. SOAL POSTTEST
Berilah tanda silang pada jawaban yang benar dibawah ini !
1. Dibawah ini yang merupakan benda sumber cahaya adalah …..
a. Lilin dan kaca c. Lampu neon dan baterai jam
b. Bulan dan planet d. Matahari dan lampu senter
2. Sifat bayangan yang dibentuk oleh cermin datar adalah ….
a. Maya, terbalik, dan sama besar c. maya, tegak, dan lebih besar
b.maya, tegak, dan sama besar d. Maya , terbalik, dan lebih besar
3. Dasar kolam yang airnya jernih terlihat lebih dangkal dari yang sebenarnya
merupakan salah satu peristiwa ….
a. Pemantulan cahaya c. perambatan cahaya
b. Pembiasan cahaya d. pembentukan cahaya
4. cahaya putih yang membentuk warna-warna cahaya disebut ….
a. Disperse c. spektrum
b. Pelangi d. monokromatik
5. Bayang-bayang yang tampak seperti air di atas jalan aspal ketika hari sangat
panas terjadi karena adanya peristiwa ….
a. pembiasan cahaya c. Penyerapan cahaya
b.Pemantulan cahaya d. penguraian cahaya
6. Pensil akan terlihat bengkok jika dimasukkan di dalam gelas yang berisi air. Hal
ini menunjukkan bahwa cahaya…..
a. Cahaya merambat lurus c. cahaya dapat dipantulkan
b. cahaya dapat dibiaskan d. Cahaya menembus benda bening
7. Pemantulan difus terjadi jika cahaya mengenai ….
a. Dinding penghalang yang halus atau rata
b. Cermin
c. Dinding tembok yang kasar
d. Kaca spion
128

8. peristiwa dibawah ini merupakan bukti bahwa cahaya dapat di biaskan yaitu….
e. memantulnya cahaya pada cermin
f. rambatan cahaya matahari yang lurus ketika melewati genting kaca
g. pensil akan terlihat bengkok saat dimasukkan dalam air
h. terbentuknya pelangi pada saat hujan
9. Kita dapat melihat cahaya dibalik kaca jendela, karena kaca jendela itu . . .
c. dapat dilewati oleh cahaya c. bahannya tipis
d. mengkilap d. dapat memancarkan cahaya
10. Di bawah ini yang bukan termasuk benda tembus cahaya yaitu . . . .
c. kaca jendela c. gelas kaca
d. air jernih d. tripleks
11. benda yang bisa kita gunakan untuk bercermin adalah . . . .
a. cermin tipis c. cermin datar
b. cermin cembung d. lensa cembung
12. dibawah ini merupakan akibat dari pembiasan cahaya yaitu. . . .
a. terbentuknya warna pada gelembung sabun
b. terbentuknya bayangan oleh cermin
c. dasar kolam tampak lebih dangkal daripada yang sebenarnya
d. sampainya cahaya matahari di permukaan bumi
13. yang dimaksud dengan spektrum adalah......
a. penguraian cahaya putih menjadi cahaya berwarna
b. pemantulan cahaya pada benda kasar
c. Pemantulan cahaya pada benda halus
d. pembiasan cahaya pada kolam ikan
14. kita dapat melihat bayangan kita yang sebenarnya jika kita bercermin pada.....
a. cermin datar c. cermin cekung
b. cermin cembung d. cermin tipis
129

Lampiran 14
DAFTAR NILAI KELAS EKEPRIMEN
Hasil belajar Motivasi
No Nama Pretest Posttest awal Akhir
1 SF 35 71 53 51
2 AF 58 92 51 47
3 DH 47 100 44 61
4 VA 29 71 64 67
5 WS 88 92 53 65
6 AB 94 92 62 65
7 AE 82 92 61 69
8 DS 64 71 50 65
9 EZ 76 92 58 67
10 EN 82 85 57 69
11 HA 76 92 53 69
12 IP 64 100 55 63
13 MF 82 92 55 60
14 MK 76 71 46 59
15 MY 76 71 56 54
16 RD 52 100 52 60
17 RN 82 85 57 62
18 RA 82 85 52 58
19 RK 76 100 51 57
20 ST 76 85 48 57
19 SD 64 85 63 61
22 TH 82 92 61 64
23 UH 64 78 46 62
24 WK 64 71 53 58
25 WA 58 92 61 70
26 GL 82 85 61 61
27 AS 47 71 55 49
130

Lampiran 15
DAFTAR NILAI KELAS KONTROL
Hasil belajar Motivasi
Nomor Nama pretest posttest awal Akhir
1 AF 41 79 60 60
2 SB 53 79 50 55
3 AR 59 57 48 48
4 AN 53 50 38 48
5 DS 65 86 52 59
6 ED 65 79 51 60
7 FN 94 79 55 59
8 FK 71 86 50 57
9 FN 82 79 39 64
10 HF 76 99 41 50
11 HI 65 64 46 49
12 IA 77 71 38 53
13 IF 64 86 43 53
14 IN 41 57 53 59
15 LA 65 79 57 61
16 LK 71 86 57 58
17 MB 88 79 57 58
18 MR 65 71 57 54
19 NA 88 71 57 56
20 RO 65 64 61 51
21 RN 65 36 56 61
22 RI 71 64 59 58
23 UN 71 71 58 57
24 WP 41 43 60 56
25 NK 65 50 65 57
26 EA 88 93 59 59
131

Lampiran 16
Lembar observasi kegiatan mengajar guru
132

133

134

135

Lampiran 17
GAMBAR KEGIATAN PEMBELAJARAN KELAS EKSPERIMEN
Siswa melakukan percobaan taentang sifat cahaya yang merambat lurus
Siswa bercermin di sendok yang merupakan bentuk dari cermin cembung.
Siswa membuktikan bahwa cahaya dapat menembus benda bening
136

Siswa membuktikan bahwa pensil yang dimasukkan dalam gelas berisi air akan
mengalami pembiasan.
Peneliti memperhatikan kegiatan pembelajaran siswa dengan menggunakan metode
pembelajaran eksperimen
137

Guru kelas membimbing siswa dalam kegiatan percobaan
Siswa membuktikan bahwa cahaya putih dapat diiraikan menjadi berbagai warna.
Siswa membuktikan pemantulan cahaya dengan bercermin di cermin datar
138

Lampiran 18
Lembar kerja siswa
141

142

143

144

145

145

146


147

Lampiran 19
SURAT IZIN PENELITIAN

148
149

150
