RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

45
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SMA/MA Mata Pelajaran : Kimia (Peminatan) Kelas/Semester : XI/1 Materi Pokok : Laju Reaksi Alokasi Waktu : 2 x 45 menit (1 x pertemuan) A. Kompetensi Inti KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya; KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan proaktif, dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia; KI 3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan

Transcript of RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Page 1: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan : SMA/MA

Mata Pelajaran : Kimia (Peminatan)

Kelas/Semester : XI/1

Materi Pokok : Laju Reaksi

Alokasi Waktu : 2 x 45 menit (1 x pertemuan)

A. Kompetensi Inti

KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya;

KI 2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,

peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan

proaktif, dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai

permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial

dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam

pergaulan dunia;

KI 3 : Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual,

konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya

tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan

wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait

penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural

pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk

memecahkan masalah;

KI 4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak

terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara

mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan

metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi

Kompetensi Dasar

3.6 Memahami teori tumbukan (tabrakan) untuk menjelaskan reaksi kimia.

Page 2: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

KI Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

1 1.1 Menyadari adanya keteraturan dari sifat hidrokarbon, termokimia, laju reaksi, kesetimbangan kimia, larutan dan koloid sebagai wujud kebesaran Tuhan Yang Maha Esa dan pengetahuan tentang adanya keteraturan tersebut sebagai hasil pemikiran kreatif manusia yang kebenarannya bersifat tentatif.

1.2 Mensyukuri kekayaan alam Indonesia berupa minyak bumi, batu bara dan gas alam serta berbagai bahan tambang lainnya sebagai anugerah Tuhan Yang Maha Esa yang digunakan untuk kemakmuran rakyat Indonesia.

Mengenali dan menyadari hasil pemikiran kreatif manusia yang kebenarannya bersifat tentatif sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa atas kebesaran dan ciptaan-Nya melalui keteraturan sifat hidrokarbon.

Mengamalkan nilai-nilai agama dalam berpikir kreatif.

2 2.1 Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu, disiplin, jujur, objektif, terbuka, mampu membedakan fakta dan opini, ulet, teliti, bertanggung jawab, kritis, kreatif, inovatif, demokratis, komunikatif) dalam merancang dan melakukan percobaan serta berdiskusi yang diwujudkan dalam sikap sehari-hari.

2.2 Menunjukkan perilaku kerja sama, santun, toleransi, cinta damai, dan peduli lingkungan serta hemat dalam memanfaatkan sumber daya alam.

2.3 Menunjukkan perilaku responsif dan proaktif serta bijaksana sebagai wujud kemampuan memecahkan masalah dan membuat keputusan.

Menggunakan sikap ilmiah dalam percobaan dan berdiskusi.

Bekerja sama, santun, toleransi, dan cinta damai dalam melakukan kegiatan bersama.

Bersikap responsif, proaktif, dan bijaksana dalam memecahkan masalah dan membuat keputusan.

3 3.7 Memahami teori tumbukan (tabrakan) untuk menjelaskan reaksi kimia.

3.8 Menganalisis faktor-faktor

Memahami pengertian laju reaksi Menganalisis teori tumbukan

dalam laju reaksi. Menganalisis faktor-faktor yang

Page 3: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

yang memengaruhi laju reaksi dan menentukan orde reaksi berdasarkan data hasil percobaan.

memengaruhi laju reaksi. Menentukan orde reaksi dan

persamaan laju reaksi. Menganalisis penerapan laju

reaksi.4 1.6 Menyajikan hasil

pemahaman terhadap teori tumbukan (tabrakan) untuk menjelaskan reaksi kimia.

1.7 Merancang, melakukan, dan menyimpulkan serta menyajikan hasil percobaan faktor-faktor yang memengaruhi laju reaksi dan orde reaksi.

Mengolah hasil analisis teori tumbukan untuk men- jelaskan reaksi kimia.

Merancang dan melakukan percobaan faktor-faktor yang memengaruhi laju reaksi.

Membuat kesimpulan dan menyajikan hasil percobaan faktor-faktor yang memengaruhi laju reaksi.

C. Tujuan Pembelajaran

Pertemuan 1

Setelah melalui proses pembelajaran peserta didik dapat:

1. memahami pengertian laju reaksi;

2. membuat rumus umum tentang laju reaksi;

3. membuat persamaan ungkapan laju reaksi;

4. membuat grafik laju reaksi.

Pertemuan 2

Setelah melalui proses pembelajaran peserta didik dapat:

1. memahami teori tumbukan untuk memperjelas reaksi kimia;

2. memahami energi aktivasi atau energi pengaktifan;

3. memahami faktor penentu laju reaksi berdasarkan teori tumbukan.

Pertemuan 3

Setelah melalui proses pembelajaran peserta didik dapat:

1. merancang dan melakukan percobaan pengaruh luas permukaan bidang

sentuh terhadap laju reaksi;

2. menyimpulkan dan melaporkan hasil percobaan pengaruh luas permukaan

bidang sentuh terhadap laju reaksi.

Pertemuan 4

Setelah melalui proses pembelajaran peserta didik dapat:

Page 4: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

1. merancang dan melakukan percobaan pengaruh konsentrasi terhadap laju

reaksi;

2. menyimpulkan dan melaporkan hasil percobaan pengaruh konsentrasi

terhadap laju reaksi.

Pertemuan 5

Setelah melalui proses pembelajaran peserta didik dapat:

1. merancang dan melakukan percobaan pengaruh suhu dan katalis terhadap

laju reaksi;

2. menyimpulkan dan melaporkan hasil percobaan pengaruh suhu dan

katalis terhadap laju reaksi.

Pertemuan 6

Setelah melalui proses pembelajaran peserta didik dapat:

1. memahami orde reaksi dan persamaan laju reaksi;

2. menentukan orde reaksi;

3. menentukan persamaan laju reaksi;

4. memahami penerapan terhadap laju reaksi dengan faktor luas permukaan

bidang sentuh dalam industri;

5. memahami penerapan terhadap laju reaksi dengan faktor katalis dalam

industri;

6. memahami penerapan terhadap laju reaksi dengan faktor perubahan suhu

dalam industri.

Pertemuan 7

Setelah melalui proses pembelajaran peserta didik dapat mengerjakan soal

ulangan harian 4.

D. Materi Pembelajaran

1. Pertemuan 1

Pengertian Laju Reaksi

2. Pertemuan 2

Teori Tumbukan

3. Pertemuan 3

Luas Permukaan Bidang Sentuh

Page 5: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

4. Pertemuan 4

Konsentrasi Pereaksi

5. Pertemuan 5

a. Suhu (Temperatur)

b. Katalis

6. Pertemuan 6

a. Orde Reaksi dan Persamaan Laju Eeaksi

b. Penerapan Laju Reaksi:

1) Luas permukaan bidang sentuh

2) Penggunaan katalis

3) Perubahan suhu

7. Pertemuan 7

Ulangan Harian 4

E. Metode Pembelajaran

1. Metode saintifik

2. Pembelajaraan kooperatif

3. Pembelajaran FisEQXer[

4. Pembelajaran berbasis masalah

5. Pembelajaran kontekstual

F. Sumber Belajar

1. Buku paket Kimia Kelas XI SMA

2. Buku Kreatif Kimia (Peminatan) Kelas XI semester 1 terbitan CV VIVA

PAKARIND0, halaman: 45 s.d. 58

3. Buku pelajaran Kimia yang relevan

4. Buku-buku lain yang relevan

G. Media Pembelajaran

a. Media

Page 6: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

a. Gambar kembang api dan karat pada besi dalam buku Kreatif Kimia

(Peminatan) Kelas XI semester 1 terbitan CV VIVA PAKARIND0,

halaman: 45.

b. Gambar ilustrasi tumbukan yang tidak efektif dan tumbukan yang efektif

dalam buku Kreatif Kimia(Peminatan) Kelas XI semester 1 terbitan CV

VIVA PAKARIND0, halaman: 46.

c. Diagram energi pengaktifan untuk reaksi endoterm dan reaksi eksoterm

dalam buku Kreatif Kimia(Peminatan) Kelas XI semester 1 terbitan CV

VIVA PAKARIND0, halaman: 46.

d. Diagram hubungan energi pengaktifan dengan katalis untuk reaksi

eksoterm dalam buku KreatifKimia (Peminatan) Kelas XI semester 1

terbitan CV VIVA PAKARIND0, halaman: 47.

e. Gambar ilustrasi reaksi dengan beberapa faktor penentu laju reaksi dalam

buku Kreatif Kimia(Peminatan) Kelas XI semester 1 terbitan CV VIVA

PAKARIND0, halaman: 47.

f. Media lain yang relevan.

b. Alat dan Bahan

a. Alat: tabung reaksi, stQpYatEh, gelas kimia, termometer, pipet volume

25 mL, dan pipet tetes.

b. Bahan: pita magnesium, larutan HCl 1 M, 2 M, 3 M, larutan Na2S203 0,2

M, larutan H202 5%, larutanNaCl 0,1 M, larutan (eCl3 0,1 M.

c. Media cetak dan elektronik.

d. Alat dan bahan lain yang relevan.

H. Langkah-Langkah Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan 1

1. Pendahuluan (10 menit)

a. Guru menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk

mengikuti proses pembelajaran tentang pengertian laju reaksi.

b. Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan tentang materi yang sudah

dipelajari dan terkait dengan materi yang akan dipelajari.

Page 7: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

c. Guru mengantarkan peserta didik kepada suatu permasalahan atau

tugas yang akan dilakukan untuk mempelajari pengertian laju reaksi.

d. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang

akan dicapai.

e. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan penjelasan

tentang kegiatan yang akan dilakukan peserta didik untuk

menyelesaikan permasalahan atau tugas tentang pengertian laju reaksi.

2. Kegiatan Inti (70 menit)

a. Mengamati

1) Guru membuka secara luas dan bervariasi kesempatan peserta didik

untuk mengamati gambar peristiwa kembang api dan karat pada

besi dalam buku Kreatif Kimia (Peminatan) Kelas XI semester 1

terbitan CV VIVA PAKARIND0, halaman: 45.

2) Guru memfasilitasi peserta didik melakukan kajian untuk

melatih peserta didik dalam memperhatikan hal penting tentang

pengertian laju reaksi.

3) Guru memfasilitasi peserta didik untuk mengamati dan

menghubungkan kaitannya dengan persamaan ungkapan laju reaksi.

b. Menanya

1) Guru membuka kesempatan secara luas kepada peserta didik untuk

bertanya mengenai pengertian laju reaksi yang sudah dikajinya.

2) Guru membimbing peserta didik untuk dapat mengajukan pertanyaan

secara mandiri, seperti:

a) Apa pengertian laju reaksi?

b) Bagaimana menuliskan persamaan laju reaksi?

c) Bagaimana mengungkapkan persamaan laju reaksi?

3) Guru mengembangkan rasa ingin tahu peserta didik dari pertanyaan

yang telah diajukan.

4) Guru membimbing peserta didik untuk mencari informasi yang lebih

lanjut dan beragam dari berbagai sumber.

c. Mengumpulkan Data

Page 8: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

1) Guru membimbing peserta didik untuk menggali dan mengumpulkan

informasi dari literatur yang digunakan untuk mengkaji tentang

pengertian laju reaksi, persamaan laju reaksi, dan persamaan

ungkapan laju reaksi.

2) Peserta didik melakukan kegiatan mengkaji lebih jauh tentang

pengertian laju reaksi tersebut.

3) Setiap peserta didik mengumpulkan beberapa informasi untuk

membuat kesimpulan tentang pengertian laju reaksi.

d. Mengasosiasi

1) Membuat kesimpulan kajian tentang pengertian laju reaksi.

2) Membuat kesimpulan kajian tentang persamaan laju reaksi.

3) Membuat kesimpulan kajian tentang persamaan ungkapan laju

reaksi.

e. Mengomunikasikan

1) Peserta didik menyusun bahan paparan tentang pengertian laju

reaksi.

2) Peserta didik mempresentasikan hasil kegiatan tentang pengertian

laju reaksi di depan kelas.

3) Guru menilai hasil presentasi dan tanya jawab sebagai hasil belajar

peserta didik.

3. Penutup (10 menit)

a. Guru bersama dengan peserta didik membuat simpulan dari pelajaran

yang baru saja dijalankan.

b. Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang

sudah dilaksanakan secarakonsisten dan terprogram.

c. Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran.

d. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran

remidi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau tugas

individual atau kelompok sesuai hasil belajar peserta didik.

e. Guru menyampaikan rencana pembelajaran untuk bahasan teori

tumbukan untuk pertemuan berikutnya.

Page 9: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Pertemuan 2

1. Pendahuluan (10 menit)

a. Guru menyampaikan salam dan menanyakan kabar peserta didik.

b. Guru menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk mengikuti

proses pembelajaran tentang teori tumbukan.

c. Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan tentang materi yang sudah

dipelajari dan terkait dengan materi yang akan dipelajari.

d. Guru mengantarkan peserta didik kepada suatu permasalahan atau tugas

yang akan dilakukan untuk mempelajari materi teori tumbukan.

e. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang

akan dicapai.

f. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan penjelasan tentang

teori tumbukan.

2. Kegiatan Inti (70 menit)

a. Mengamati

1) Guru membuka secara luas dan bervariasi kesempatan peserta didik

untuk melakukan pengamatan pada gambar tentang tumbukan yang

tidak efektif dan tumbukan yang efektif dalam buku Kreatif Kimia

(Peminatan) Kelas XI semester 1terbitan CV VIVA PAKARINDO,

halaman: 46.

2) Guru membuka secara luas dan bervariasi kesempatan peserta didik

untuk melakukan pengamatan pada diagram energi pengaktifan

dalam buku Kreatif Kimia (Peminatan) Kelas XI semester 1terbitan

CV VIVA PAKARINDO, halaman: 46.

3) Guru membuka secara luas dan bervariasi kesempatan peserta didik

untuk melakukan pengamatan pada diagram hubungan energi

pengaktifan dengan katalis untuk reaksi eksoterm dalam buku

Kreatif Kimia (Peminatan) Kelas XI semester 1 terbitan CV VIVA

PAKARIND0, halaman: 47.

Page 10: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

4) Guru memfasilitasi peserta didik melakukan pengamatan untuk

melatih peserta didik dalam memperhatikan hal penting tentang:

a) Penjelasan energi pengaktifan.

b) Penjelasan tumbukan pada reaksi suatu \at.

c) Teori tumbukan dalam menjelaskan beberapa faktor penentu

laju reaksi, yaitu:konsentrasi, luas permukaan, suhu, dan

katalis.

b. Menanya

1) Guru membuka kesempatan secara luas kepada peserta didik untuk

bertanya mengenai teori tumbukan.

2) Guru membimbing peserta didik untuk dapat mengajukan

pertanyaan secara mandiri, seperti:

a) Bagaimana suatu reaksi dapat terjadi!

b) Bagaimana konsentrasi dapat memengaruhi laju reaksi!

c) Bagaimana luas permukaan dapat memengaruhi laju reaksi!

d) Bagaimana suhu dapat memengaruhi laju reaksi!

e) Bagaimana katalis dapat memengaruhi laju reaksi!

3) Guru mengembangkan rasa ingin tahu peserta didik dari

pertanyaan yang telah diajukan.

4) Guru membimbing peserta didik untuk mencari informasi yang

lebih lanjut dan beragam dari berbagai sumber.

c. Mengumpulkan Data

1) Guru membimbing peserta didik untuk menggali dan

mengumpulkan informasi tentang teori tumbukan yang menjelaskan

terjadinya suatu reaksi.

2) Peserta didik dibagi menjadi beberapa kelompok setiap kelompok

terdiri dari 6 peserta didik untuk mengkaji lebih jauh tentang:

a) Penjelasan energi pengaktifan.

b) Penjelasan tumbukan pada reaksi suatu zat.

c) Teori tumbukan dalam menjelaskan beberapa faktor penentu

laju reaksi, yaitu:konsentrasi, luas permukaan, suhu, dan

katalis.

Page 11: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

3) Setiap kelompok mengumpulkan data dari berbagai sumber untuk

mendiskusikan tentang teori tumbukan dalam reaksi.

d. Mengasosiasi

1) Mendiskusikan tentang energi pengaktifan.

2) Membuat kesimpulan tentang tumbukan pada reaksi suatu zat.

3) Membuat kesimpulan tentang teori tumbukan dalam menjelaskan

beberapa faktor penentu laju reaksi, yaitu: konsentrasi, luas

permukaan, suhu, dan katalis.

e. Mengomunikasikan

1) Peserta didik menyusun bahan paparan tentang teori tumbukan.

2) Peserta didik mempresentasikan hasil kegiatan teori tumbukan di

depan kelas.

3) Guru menilai hasil presentasi dan tanya jawab sebagai hasil belajar

peserta didik.

3. Penutup (10 menit)

a. Guru bersama dengan peserta didik membuat simpulan dari pelajaran

yang baru saja dijalankan.

b. Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang

sudah dilaksanakan secarakonsisten dan terprogram.

c. Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil

pembelajaran.

d. Guru memberikan tugas proyek untuk merancang dan melakukan

percobaan tentang reaksi eksoterm dan endoterm.

e. Guru memberikan tugas kepada peserta didik untuk mengerjakan soal

review dan penerapan 1 dalam buku Kreatif Kimia (Peminatan) Kelas

XI semester 1 terbitan CV VIVA PAKARIND0, halaman: 48.

f. Guru merencakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran

remidi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau tugas

individual atau kelompok sesuai hasil belajar peserta didik.

g. Guru menyampaikan rencana pembelajaran untuk bahasan perubahan

entalpi untuk pertemuan berikutnya.

Page 12: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Pertemuan 3

1. Pendahuluan (10 menit)

a. Guru menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk

mengikuti proses pembelajaran tentang percobaan untuk menyelidiki

pengaruh luas permukaan terhadap laju reaksi.

b. Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan tentang materi yang sudah

dipelajari dan terkait dengan materi yang akan dipelajari.

c. Guru mengantarkan peserta didik kepada suatu permasalahan atau tugas

yang akan dilakukan untuk mempelajari percobaan untuk menyelidiki

pengaruh luas permukaan terhadap laju reaksi.

d. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang

akan dicapai.

e. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan penjelasan

tentang kegiatan yang akan dilakukan peserta didik untuk

menyelesaikan permasalahan atau tugas tentang percobaan untuk

menyelidiki pengaruh luas permukaan terhadap laju reaksi.

f. Guru memfasilitasi peserta didik untuk untuk membuat rancangan dan

melakukan percobaan untuk menyelidiki pengaruh luas permukaan

terhadap laju reaksi.

g. Peserta didik diingatkan langkah-langkah dalam merancang,

melakukan percobaan, dan menyimpulkan sesuai dengan metode ilmiah

melalui bagan atau peta konsep langkah-langkah metode ilmiah.

h.

2. Kegiatan Inti (70 menit)

a. Mengamati

1) Guru membuka secara luas dan bervariasi kesempatan peserta didik

untuk melakukan pengamatan tentang tujuan rancangan dan

percobaan tersebut.

Page 13: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

2) Guru memfasilitasi peserta didik melakukan pengamatan untuk

melatih peserta didik dalam memperhatikan hal penting tentang

variabel yang digunakan dalam percobaan.

b. Menanya

1) Guru membuka kesempatan secara luas kepada peserta didik untuk

merumuskan pertanyaan sebagai masalah dalam percobaan.

2) Dari permsalahan tersebut peserta didik merumuskan hipotesis

tentang pengaruh luas permukaan terhadap laju reaksi.

3) Guru mengembangkan rasa ingin tahu peserta didik dari pertanyaan

yang telah dibuat.

4) Guru membimbing peserta didik untuk mencari informasi yang lebih

lanjut dan beragam dari berbagai sumber.

c. Mengumpulkan Data

1) Peserta didik bekerja dalam kelompok untuk merancang percobaan

berdasarkan hipotesis yang telah mereka buat. (Buku Kreatif Kimia

(Peminatan) Kelas XI semester 1 terbitan CV VIVA PAKARIND0,

halaman: 48 s.d. 49)

2) Guru membimbing kelompok yang mengalami kesulitan.

3) Kelompok melakukan percobaan sesuai dengan rancangan yang

telah mereka buat dengan bimbingan guru.

d. Mengasosiasi

1) Peserta didik berdiskusi untiuk menganalisis hasilpercobaan dengan

menggunakan tabel hasil kerja dan permasalahan dalam buku

Kreatif Kimia (Peminatan) Kelas XI semester 1 terbitan CV VIVA

PAKARIND0, halaman: 48 s.d. 49.

2) Membuat kesimpulan dari tujuan percobaan yang telah dilakukan.

e. Mengomunikasikan

1) Peserta didik menyusun bahan paparan tentang hasil percobaan

pengaruh luas permukaan terhadap laju reaksi.

2) Peserta didik mempresentasikan hasil percobaan luas permukaan

terhadap laju reaksi di depan kelas.

Page 14: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

3) Peserta didik membuat laporan hasil percobaan.

4) Guru menilai hasil presentasi dan tanya jawab sebagai hasil belajar

peserta didik.

3. Penutup (10 menit)

a. Guru bersama dengan peserta didik membuat simpulan dari pelajaran

yang baru saja dijalankan.

b. Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah

dilaksanakan secara konsisten dan terprogram.

c. Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran.

d. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran

remidi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau tugas individual

atau kelompok sesuai hasil belajar peserta didik.

e. Guru menyampaikan rencana pembelajaran untuk bahasan percobaan

pengaruh konsentrasi untuk pertemuan berikutnya.

Pertemuan 4

1. Pendahuluan (10 menit)

a. Guru menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk

mengikuti proses pembelajaran tentang percobaan untuk menyelidiki

pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksi.

b. Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan tentang materi yang sudah

dipelajari dan terkait dengan materi yang akan dipelajari.

c. Guru mengantarkan peserta didik kepada suatu permasalahan atau

tugas yang akan dilakukan untuk mempelajari percobaan untuk

menyelidiki pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksi.

d. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang

akan dicapai.

e. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan penjelasan

tentang kegiatan yang akan dilakukan peserta didik untuk

menyelesaikan permasalahan atau tugas tentang percobaan untuk

menyelidiki pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksi.

Page 15: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

f. Guru memfasilitasi peserta didik untuk untuk membuat rancangan dan

melakukan percobaan untuk menyelidiki pengaruh konsentrasi

terhadap laju reaksi.

g. Peserta didik diingatkan langkah-langkah dalam merancang,

melakukan percobaan, dan menyimpulkan sesuai dengan metode

ilmiah melalui bagan atau peta konsep langkah-langkah metode ilmiah.

2. Kegiatan Inti (70 menit)

a. Mengamati

1) Guru membuka secara luas dan bervariasi kesempatan peserta didik

untuk melakukan pengamatan tentang tujuan rancangan dan

percobaan tersebut.

2) Guru memfasilitasi peserta didik melakukan pengamatan untuk

melatih peserta didik dalam memperhatikan hal penting tentang

variabel yang digunakan dalam percobaan.

b. Menanya

1) Guru membuka kesempatan secara luas kepada peserta didik untuk

merumuskan pertanyaan sebagai masalah dalam percobaan.

2) Dari permasalahan tersebut peserta didik merumuskan hipotesis

tentang pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksi.

3) Guru mengembangkan rasa ingin tahu peserta didik dari

pertanyaan yang telah dibuat.

4) Guru membimbing peserta didik untuk mencari informasi yang

lebih lanjut dan beragam dari berbagai sumber.

c. Mengumpulkan Data

1) Peserta didik bekerja dalam kelompok untuk merancang percobaan

berdasarkan hipotesis yang telah mereka buat. (Buku Kreatif Kimia

(Peminatan) Kelas XI semester 1 terbitan CV VIVA PAKARIND0,

halaman: 49 dan 50)

2) Guru membimbing kelompok yang mengalami kesulitan.

3) Kelompok melakukan percobaan sesuai dengan rancangan yang

telah mereka buat dengan bimbingan guru.

Page 16: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

d. Mengasosiasi

1) Peserta didik berdiskusi untuk menganalisis hasil percobaan

dengan menggunakan tabel hasil kerja dan permasalahan dalam

buku Kreatif Kimia (Peminatan) Kelas XI semester 1 terbitan CV

VIVA PAKARIND0, halaman: 49 dan 50.

2) Membuat kesimpulan dari tujuan percobaan yang telah dilakukan.

e. Mengomunikasikan

1) Peserta didik menyusun bahan paparan tentang hasil percobaan

pengaruh konsentrasi terhadap laju reaksi

2) Peserta didik mempresentasikan hasil percobaan pengaruh

konsentrasi terhadap laju reaksi di depan kelas.

3) Peserta didik membuat laporan hasil percobaan.

4) Guru menilai hasil presentasi dan tanya jawab sebagai hasil belajar

peserta didik.

3. Penutup (10 menit)

a. Guru bersama dengan peserta didik membuat simpulan dari pelajaran

yang baru saja dijalankan.

b. Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang

sudah dilaksanakan secarakonsisten dan terprogram.

c. Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil

pembelajaran.

d. Guru merencakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran

remidi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau tugas

individual atau kelompok sesuai hasil belajar peserta didik.

e. Guru menyampaikan rencana pembelajaran untuk bahasan percobaan

pengaruh suhu dan katalis untuk pertemuan berikutnya.

Pertemuan 5

1. Pendahuluan (10 menit)

Page 17: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

a. Guru menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk

mengikuti proses pembelajaran tentang percobaan untuk menyelidiki

pengaruh suhu dan katalis terhadap laju reaksi.

b. Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan tentang materi yang sudah

dipelajari dan terkait dengan materi yang akan dipelajari.

c. Guru mengantarkan peserta didik kepada suatu permasalahan atau

tugas yang akan dilakukan untuk mempelajari percobaan untuk

menyelidiki pengaruh suhu dan katalis terhadap laju reaksi.

d. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang

akan dicapau.

e. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan penjelasan

tentang kegiatan yang akan dilakukan peserta didik untuk

menyelesaikan permasalahan atau tugas tentang percobaan untuk

menyelidiki pengaruh suhu dan katalis terhadap laju reaksi.

f. Guru memfasilitasi peserta didik untuk untuk membuat rancangan dan

melakukan percobaan untuk menyelidiki pengaruh suhu dan katalis

terhadap laju reaksi.

g. Peserta didik diingatkan langkah-langkah dalam merancang,

melakukan percobaan, dan menyimpulkan sesuai dengan metode ilmiah

melalui bagan atau peta konsep langkah-langkah metode ilmiah.

2. Kegiatan Inti (70 menit)

a. Mengamati

1) Guru membuka secara luas dan bervariasi kesempatan peserta didik

untuk melakukan pengamatan tentang tujuan rancangan dan percobaan

tersebut.

2) Guru memfasilitasi peserta didik melakukan pengamatan untuk

melatih peserta didik dalam memperhatikan hal penting tentang

variabel yang digunakan dalam percobaan.

b. Menanya

1) Guru membuka kesempatan secara luas kepada peserta didik untuk

merumuskan pertanyaan sebagai masalah dalam percobaan.

Page 18: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

2) Dari permasalahan tersebut peserta didik merumuskan hipotesis tentang

pengaruh suhu dan katalis terhadap laju reaksi.

3) Guru mengembangkan rasa ingin tahu peserta didik dari pertanyaan

yang telah dibuat.

4) Guru membimbing peserta didik untuk mencari informasi yang lebih

lanjut dan beragam dari berbagai sumber.

c. Mengumpulkan Data

1) Peserta didik bekerja dalam kelompok untuk merancang percobaan

berdasarkan hipotesis yang telah mereka buat. (Buku Kreatif Kimia

(Peminatan) Kelas XI semester 1 terbitan CV VIVA PAKARIND0,

halaman: 51 dan 52)

2) Guru membimbing kelompok yang mengalami kesulitan.

3) Kelompok melakukan percobaan sesuai dengan rancangan yang telah

mereka buat dengan bimbingan guru.

d. Mengasosiasi

1) Peserta didik berdiskusi untiuk menganalisis hasil percobaan dengan

menggunakan tabel hasil kerja dan permasalahan dalam buku Kreatif

Kimia (Peminatan) Kelas XI semester 1 terbitan CV VIVA

PAKARIND0, halaman: 51 dan 52.

2) Membuat kesimpulan dari tujuan percobaan yang telah dilakukan.

e. Mengomunikasikan

1) Peserta didik menyusun bahan paparan tentang hasil percobaan

pengaruh suhu dan katalis terhadap laju reaksi.

2) Peserta didik mempresentasikan hasil percobaan pengaruh suhu dan

katalis terhadap laju reaksi di depan kelas.

3) Peserta didik membuat laporan hasil percobaan.

4) Guru menilai hasil presentasi dan tanya jawab sebagai hasil belajar

peserta didik.

3. Penutup (10 menit)

a. Guru bersama dengan peserta didik membuat simpulan dari pelajaran

yang baru saja di jalankan.

Page 19: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

b. Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah

dilaksanakan secarakonsisten dan terprogram.

c. Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran.

d. Guru merencakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran

remidi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau tugas individual

atau kelompok sesuai hasil belajar peserta didik.

e. Guru menyampaikan rencana pembelajaran untuk bahasan orde reaksi dan

persamaan laju reaksi untuk pertemuan berikutnya.

Pertemuan 6

1. Pendahuluan (10 menit)

a. Guru menyampaikan salam dan menanyakan kabar peserta didik.

b. Guru menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik untuk

mengikuti proses pembelajaran tentang orde reaksi dan persamaan laju

reaksi.

c. Guru mengajukan pertanyaan-pertanyaan tentang materi yang sudah

dipelajari dan terkait dengan materi yang akan dipelajari.

d. Guru mengantarkan peserta didik kepada suatu permasalahan atau

tugas yang akan dilakukan untuk mempelajari materi orde reaksi dan

persamaan laju reaksi.

e. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang

akan dicapai.

f. Guru menyampaikan garis besar cakupan materi dan penjelasan tentang

orde reaksi dan persamaan laju reaksi.

2. Kegiatan Inti (70 menit)

Kegiatan 1

a. Mengamati

1) Guru membuka secara luas dan bervariasi kesempatan peserta didik

untuk mempelajari materi orde reaksi dan persamaan laju reaksi dalam

buku Kreatif Kimia (Peminatan) Kelas XI semester 1 terbitan CV

VIVA PAKARIND0, halaman: 52

Page 20: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

2) Guru memfasilitasi peserta didik melakukan pengamatan untuk

melatih peserta didik dalam memperhatikan hal penting tentang:

a) Persamaan laju reaksi secara umum.

b) Cara menentukan orde laju reaksi.

b. Menanya

1) Guru membuka kesempatan secara luas kepada peserta didik untuk

bertanya mengenai orde reaksi dan persamaan laju reaksi.

2) Guru membimbing peserta didik untuk dapat mengajukan pertanyaan

secara mandiri, seperti:

a) Apa pengertian orde reaksi!

b) Bagaimana cara menentukan orde reaksi dan persamaan laju

reaksi!

3) Guru mengembangkan rasa ingin tahu peserta didik dari pertanyaan

yang telah diajukan.

4) Guru membimbing peserta didik untuk mencari informasi yang lebih

lanjut dan beragam dari berbagai sumber.

c. Mengumpulkan Data

1) Guru membimbing peserta didik untuk menggali dan mengumpulkan

informasi tentang orde reaksi dan persamaan laju reaksi.

2) Peserta didik dibagi menjadi beberapa kelompok setiap kelompok

terdiri dari enam peserta didik untuk mengkaji lebih jauh tentang

orde reaksi dan persamaan laju reaksi.

3) Setiap kelompok mengumpulkan data dari berbagai sumber untuk

mendiskusikan tentang orde reaksi dan persamaan laju reaksi.

d. Mengasosiasi

1) Mendiskusikan tentang orde reaksi dan persamaan laju reaksi.

2) Membuat kesimpulan tentang pengertian orde reaksi.

3) Membuat kesimpulan tentang cara menentukan orde reaksi.

4) Membuat kesimpulan tentang cara menuliskan persamaan laju reaksi.

e. Mengomunikasikan

1) Peserta didik menyusun bahan paparan tentang orde reaksi dan

persamaan laju reaksi.

Page 21: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

2) Peserta didik mempresentasikan hasil kegiatan orde reaksi dan

persamaan laju reaksi di depan kelas.

3) Guru menilai hasil presentasi dan tanya jawab sebagai hasil belajar

peserta didik.

Kegiatan 2

a. Mengamati

1) Guru membuka secara luas dan bervariasi kesempatan peserta didik

untuk mempelajari materi penerapan laju reaksi dalam buku Kreatif

Kimia (Peminatan) Kelas XI semester 1 terbitan CV VIVA

PAKARIND0, halaman: 53 dan 54.

2) Guru memfasilitasi peserta didik melakukan pengamatan untuk

melatih peserta didik dalam memperhatikan hal penting tentang

penerapan laju reaksi yang berhubungan dengan:

a) Penggunaan luas permukaan bidang sentuh

b) Penggunaan katalis.

c) Penggunaan suhu.

b. Menanya

1) Guru membuka kesempatan secara luas kepada peserta didik untuk

bertanya mengenai penerapan laju reaksi.

2) Guru membimbing peserta didik untuk dapat mengajukan pertanyaan

secara mandiri, seperti:

a) Apa pengertian orde reaksi!

b) Bagaimana cara menentukan orde reaksi dan persamaan laju

reaksi!

3) Guru mengembangkan rasa ingin tahu peserta didik dari pertanyaan

yang telah diajukan.

4) Guru membimbing peserta didik untuk mencari informasi yang lebih

lanjut dan beragam dari berbagai sumber.

c. Mengumpulkan Data

1) Guru membimbing peserta didik untuk menggali dan mengumpulkan

informasi tentang penerapan laju reaksi.

Page 22: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

2) Peserta didik dibagi menjadi beberapa kelompok setiap kelompok

terdiri dari enam peserta didik untuk mengkaji lebih jauh tentang

penerapan laju reaksi.

3) Setiap kelompok mengumpulkan data dari berbagai sumber untuk

mendiskusikan tentang penerapan laju reaksi.

d. Mengasosiasi

1) Mendiskusikan tentang penerapan laju reaksi.

2) Membuat kesimpulan tentang penerapan laju reaksi.

e. Mengomunikasikan

1) Peserta didik menyusun bahan paparan tentang penerapan laju reaksi.

2) Peserta didik mempresentasikan hasil kegiatan penerapan laju reaksi di

depan kelas.

3) Guru menilai hasil presentasi dan tanya jawab sebagai hasil belajar

peserta didik.

3. Penutup (10 menit)

a. Guru bersama dengan peserta didik membuat simpulan dari pelajaran

yang baru saja dijalankan.

b. Guru melakukan penilaian dan/atau refleksi terhadap kegiatan yang sudah

dilaksanakan secarakonsisten dan terprogram.

c. Guru memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran.

d. Guru memberikan tugas kepada peserta didik untuk mengerjakan soal

review dan penerapan 2 dalam buku Kreatif Kimia (Peminatan) Kelas XI

semester 1 terbitan CV VIVA PAKARIND0, halaman: 54.

e. Guru memberikan tugas proyek untuk mencari artikel di media cetak

tentang penerapan laju reaksi dalam kehidupan sehari-hari dan industri

dalam buku Kreatif Kimia (Peminatan) Kelas XI semester1terbitan CV

VIVA PAKARINDO, halaman: 55.

f. Guru merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran

remidi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau tugas individual

atau kelompok sesuai hasil belajar peserta didik.

Page 23: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

g. Guru menyampaikan rencana pembelajaran untuk bahasan ulangan harian

untuk pertemuan berikutnya.

Pertemuan 7

1. Ulangan Harian 4 (60 menit)

a. Mengerjakan soal ulangan harian 4 pada buku Kreatif Kimia (Peminatan)

Kelas XI semester 1 terbitan CV VIVA PAKARINDO, halaman: 56 s.d.

58.

b. Mengerjakan soal pilihan ganda sejumlah 15 butir soal. c. Mengerjakan

soal uraian sejumlah 5 butir soal.

2. Pembahasan/Refleksi (30 menit)

a. Membahas soal ulangan harian 4.

b. Guru merencakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran

remidi, program pengayaan, layanan konseling dan/atau tugas individual

atau kelompok sesuai hasil belajar peserta didik.

I. Penilaian

1. Sikap Spiritual

a. Teknik penilaian : observasi

b. Bentuk instrumen : lembar observasi

c. Kisi-kisi

No. Sikap/Nilai Butir Instrumen

1 Kemampuan untuk mengenali dan menyadari hasil

pemikiran kreatif manusia yang kebenarannya

bersifat tentatif sebagai makhluk Tuhan Yang Maha

Esa atas kebesaran dan ciptaan-Nya melalui

keteraturan sifat hidrokarbon.

1

2 Kemampuan untuk mengamalkan nilai-nilai agama

dalam berpikir kreatif.

2

Instrumen: lihat lampiran 1

Page 24: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

2. Sikap Sosial

a. Teknik penilaian : penilaian guru

b. Bentuk instrumen : skala sikap

c. Kisi-kisi

No

.

Sikap/Nilai Butir Instrumen

1 Menggunakan sikap ilmiah dalam percobaan dan

berdiskusi.

1

2 Bekerja sama, santun, toleransi, dan cinta damai

dalam melakukan kegiatan bersama.

2

3 Bersikap responsif, proaktif, dan bijaksana dalam

memecahkan masalah dan membuat keputusan.

3

Instrumen: lihat lampiran 1

3. Pengetahuan

a. Teknik penilaian : tes tertulis

b. Bentuk instrumen : pilihan ganda dan tertulis

c. Kisi-kisi

No

.

Indikator Butir Instrumen

1 Pengertian sistem dan lingkungan. 1

2 Kalor dan hukum kekekalan energi. 2

3 Reaksi eksoterm dan endoterm. 3

4 Menghitung perubahan entalpi. 4

Instrumen: lihat lampiran 2

4. Keterampilan

a. Teknik penilaian : diskusi

b. Bentuk instrumen : lembar penilaian diskusi

c. Kisi-kisi

No

.

Keterampilan Butir Instrumen

Page 25: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

1 Melakukan rancangan dan percobaan reaksi

eksoterm dan reaksi endoterm.

1, 2, 3, 4, 5

2 Melakukan rancangan dan percobaan penentuan Δ H

reaksi.

3 Membuat kesimpulan dan laporan hasil percobaan.

Instrumen: lihat lampiran 3

,

Menyetujui,

Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran,

NIP NIP

Page 26: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

LAMPIRAN

Lampiran 1

Penilaian Sikap Spiritual dan Sosial

Lembar Observasi Sikap Spiritual

No. Perilaku yang Diharapkan Skor

1 Memiliki kemampuan untuk mengenali dan menyadari hasil

pemikiran kreatif manusia yang kebenarannya bersifat tentatif

sebagai makhluk Tuhan Yang Maha Esa atas kebesaran dan

ciptaan-Nya melalui keteraturan sifat hidrokarbon.

2 Memiliki kemampuan untuk mengamalkan nilai-nilai agama

dalam berpikir kreatif.

Jumlah skor maksimal: 16

Nilai sikap spiritual =

jumlah skorjumlah skor maksimal

×100

Lembar Observasi Sikap Sosial

No

.

Perilaku yang Diharapkan Skor

1 Melakukan sikap ilmiah dalam percobaan dan diskusi.

2 Menunjukkan bekerja sama, santun, toleransi, dan cinta damai

dalam melakukan kegiatan bersama.

3 Menunjukkan sikap responsif, proaktif, dan bijaksana dalam

memecahkan masalah dan membuat keputusan.

Jumlah skor maksimal: 16

Nilai sikap sosial =

jumlah skorjumlah skor maksimal

×100

Page 27: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Petunjuk Penilaian Sikap Spiritual dan Sosial Rubrik Penilaian Sikap Spiritual dan Sosial

Skor Nilai Kualitatif

4 Sangat Baik

3 Baik

2 Cukup

1 Kurang

Rentang Skor Nilai Nilai Kualitatif

76-100 SB Sangat Baik

51-70 B Baik

26-50 C Cukup

≤ 25 K Kurang

Lampiran 2

Penilaian Pengetahuan

Lembar Penilaian Soal Pilihan Ganda dan Uraian

No

.

Indikator Butir Soal

1 Pengertian laju reaksi. Pilihan ganda : A1,A2

Uraian : -

2 a. Teori tumbukan dalam laju reaksi.

b. Faktor-faktor yang memengaruhi laju reaksi

Pilihan ganda : A3, A4, A5, A6,

A7, A8, A9, A11

Uraian : B1, B2, B3

3 0rde reaksi dan persamaan laju reaksi

penerapan laju reaksi.

Pilihan ganda : A10, A12, A13,

A14, A15

Uraian : B4, B5

Petunjuk Penilaian Soal Pilihan Ganda

Nomor Soal Bobot Soal

1-15 3

Jumlah skor maksimal = 45

Nilai =

Skor perolehanSkor maksimal

×100

Page 28: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Petunjuk Penilaian Soal Uraian

No. Butir PertanyaanBobot

Soal

Kriteria Nilai

Skor0 5 10 15 20 25

1 Soal Uraian No. 1 Ulangan Harian 4 15

2 Soal Uraian No. 2 Ulangan Harian 4 20

3 Soal Uraian No. 3 Ulangan Harian 4 20

4 Soal Uraian No. 4 Ulangan Harian 4 20

5 Soal Uraian No. 5 Ulangan Harian 4 25

Jumlah skor maksimal 100

Jumlah nilai akhir =

(Skor pilihan ganda+ skor uraian )2

Lampiran 3

Penilaian Keterampilan

a. Instrumen Penilaian Diskusi Kelompok

No

.Nama

Instrumen PenilaianTotal

NilaiPresentasi1

Sikap

2

Keaktifan

3

Wawasan

4

Kemampuan

5

Kerja sama

1

2

3

4

dst.

Keterangan:

Nilai maksimal 20

Peserta memperoleh nilai

Baik sekali : apabila memperoleh skor 16-20

Baik : apabila memperoleh skor 10-15

Cukup : apabila memperoleh skor 6-9

Kurang : apabila memperoleh skor 1-5

Page 29: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

b. Penilaian Kinerja Melakukan Praktikum

No. Aspek yang DinilaiPenilaian

1 2 3

1 Merangkai alat

2 Pengamatan

3 Data yang diperoleh

4 Kesimpulan

Rubrik

No

.Aspek yang Dinilai

Penilaian

1 2 3

1

Merangkai alat

Rangkaian

alat tidak

benar.

Rangkaian alat

benar, tetapi

tidak rapi atau

tidak

memperhatikan

keselamatan

kerja.

Rangkaian alat

benar, rapi, dan

memperhatikan

keselamatan

kerja

2

Pengamatan

Pengamatan

tidak cermat.

Pengamatan

cermat, tetapi

mengandung

interpretasi.

Pengamatan

cermat dan

bebas

interpretasi.

3

Data yang diperoleh

Data tidak

lengkap.

Data lengkap,

tetapi tidak

ter- organisir

atau ada yang

salah tulis.

Data lengkap,

terorganisir,

dan ditulis

dengan benar.

4 Kesimpulan Tidak benar

atau tidak

sesuai

tujuan.

Sebagian

kesimpulan

ada yang salah

atau tidak

Semua benar

atau sesuai

tujuan.

Page 30: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

sesuai tujuan.