Refreshing THT

34
ANATOMI, FISIOLOGI, PEMERIKSAAN FISIK HIDUNG KEPANITERAAN KLINIK ILMU THT-KL RSUD CIANJUR FAKULTAS KEDOKTERAN DAN KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA Pembimbing: Dr. Satrio, Sp.THT Putri Rafika Zahra 2011730080

description

refreshing

Transcript of Refreshing THT

Page 1: Refreshing THT

ANATOMI, FISIOLOGI, PEMERIKSAAN FISIK HIDUNG

KEPANITERAAN KLINIK ILMU THT-KL RSUD CIANJURFAKULTAS KEDOKTERAN DAN KESEHATANUNIVERSITAS MUHAMMADIYAH JAKARTA

Pembimbing: Dr. Satrio, Sp.THT

Putri Rafika Zahra2011730080

Page 2: Refreshing THT

Anatomi hidung

Hidung luar berbentuk piramid dengan bagian- bagiannya dari atas ke bawah:

1. Pangkal hidung (bridge)

2. Dorsum nasi

3. Puncak hidung

4. Ala nasi

5. Kolumela

6. Lubang hidung (nares anterior)

Page 3: Refreshing THT
Page 4: Refreshing THT
Page 5: Refreshing THT

Dinding hidung

MedialSeptum nasi

LateralKonka nasi

Inferior Os. MaksilarisOs. Palatum

SuperiorLamina

KribriformisOs. Sfenoid

Page 6: Refreshing THT
Page 7: Refreshing THT

Anatomi hidungMEATUS1. Superior

konka superior dan konka mediaMuara sinus sfenoid dan sinus etmoid posterior

2. Mediuskonka media dan dinding lateralMuara sinus frontal, sinus maksilar, dan sinus etmoid anterior

3. Inferior konka inferior dan dasar hidungMuara duktus nasolakrimalis

Page 8: Refreshing THT
Page 9: Refreshing THT
Page 10: Refreshing THT
Page 11: Refreshing THT

SINUS FRONTALIS

Berada didlm os frontale

Cranialis dari arcus superciliaris

Dapat meluas sampai cavum orbita

*

Page 12: Refreshing THT

SINUS sphenoidalis

Didalam corpus sphenoidalis

Dipisahkan oleh septum di linea mediana

*

Page 13: Refreshing THT

SINUS ETHMOIDALIS

Terdiri rongga-rongga kecil (cellulae ethmoidalis)

Cellulae ethmoidalis anterior,medialis & posterior

*

Page 14: Refreshing THT

SINUS MAXILLARIS

Terbesar, bentuk piramid terdapat didalam os maxilla

Dinding lateral cavum nasi

Tulang wajah (dinding anterolateral)

Facies infratemporalis (dinding posterior)

Dasar cavum orbita (atap)

Dinding medialnya terdapat hiatus maxillaris

Page 15: Refreshing THT

Fisiologi

Page 16: Refreshing THT

• Silia atau reseptor berdiri diatas tonjolan mukosa yang dinamakan vesikel olfaktorius dan masuk ke dalam lapisan sel-sel reseptor olfaktoria• Diantara sel-sel reseptor (neuron) terdapat

banyak kelenjar Bowman penghasil mukus (mengandung air, mukopolisakarida, antibodi, enzim, garam-garam dan protein pengikat bau (G-protein)• Sel-sel reseptor: satu-satunya neuron

sistem saraf pusat yang dapat berganti secara reguler ( 4-8 mgg) (tempat transduksi)

Page 17: Refreshing THT

- Molekul bau yang larut dalam mukus terikat oleh protein spesifik (G-PCR)

- G- Protein akan terstimulasi aktivasi enzim Adenyl cyclase

- Percepatan konversi ATP cAMP

- Aksi cAMP akan membuka saluran ion Ca++, shg ion Ca++ masuk ke dalam silia

- Masuknya ion Ca Cl- keluar dari silia membran semakin positif depolarisasi terjadi aksi potensial

FISIOLOGI PENGHIDU

Page 18: Refreshing THT
Page 19: Refreshing THT

FUNGSI hidung

Sebagai Jalan Napas

Pengatur Kondisi Udara

Sebagai Penyaring Dan Pelindung

Indera Penghidu

Resonansi Suara

Proses Bicara

Refleks Nasal

Page 20: Refreshing THT

FUNGSI SINUS PARANASAL

Sebagai pengatur kondisi udara (air conditioning)

Sebagai penahan suhu (termal insulators)

Membantu keseimbangan kepala

Membantu resonansi suara

Sebagai peredam perubahan tekanan udara

Membantu produksi mucus

Page 21: Refreshing THT

Pemeriksaan Hidung

Pemeriksaan dari luar :

inspeksi, palpasi, &

perkusi

RINOSKOPI ANTERIOR

RINOSKOPI

POSTERIOR

Page 22: Refreshing THT
Page 23: Refreshing THT

MUKOSA tenang, hiperemis atau tampak pucatSEPTUM terletak ditengah dan lurus

Diperhatikan apakah terdapat deviasi, krista, spina, perforasi, hematoma, abses dan lain-lain

KONKA diperhatikan apakah konka besarnya normal (eutrofi), hipertrofi, hipotrofi atau atrofi

SEKRET perhatikan banyaknya, sifatnya (serus, mukoid, mukopurulen, purulen atau bercampur darah) dan lokasinya (meatus inferior, medius atau superior)

MASSA polip dan tumor

RINOSKOPI ANTERIOR

Page 24: Refreshing THT

• Koana• Ujung posterior septum dan konka• Sekret• Torus tubarius• Ostium tuba• Fossa rosenmuller

RINOSKOPI POSTERIOR

Page 25: Refreshing THT

PEMERIKSAAN SINUS

PARANASAL1. Inspeksi

2. Palpasi

3. Transiluminasi (Diaphanoscopia)

4. Foto Rontgen

5. Pungsi Percobaan

6. Biopsi

7. Sinoskopi

Page 26: Refreshing THT
Page 27: Refreshing THT

TRANSILUMINASI

Ada 2 cara melakukan pemeriksaan transiluminasi(diaphanoscopia) pada sinus maksilaris, yaitu:

1. Mulut pasien dibuka lebar Lampu ditekan pada margo inferior orbita ke arah inferior cahaya tutup tangan kiri sinus maksilaris normal bila palatum durum homolateral terang

2. Mulut pasien dibuka masukkan lampu dengan tabung gelas ke dalam mulut mulut ditutup cahaya tutup dengan tangan kiri hasilnya dinding depan dibawah orbita tampak bayangan terang berbentuk bulan sabit

Page 28: Refreshing THT
Page 29: Refreshing THT
Page 30: Refreshing THT
Page 31: Refreshing THT

Foto rontgen

Posisi water untuk melihat sinus maksilaris

Posisi PA untuk melihat sinus frontalis dan ethmoidalis

Posisi lateral untuk melihat sinus sphenoidalis

Page 32: Refreshing THT

PEMERIKSAAN SINUS

PARANASALPUNGSI PERCOBAAN

Hanya untuk pemeriksaan sinus maksilaris dengan menggunakan troicart

Lakukan melalui meatus nasi inferior

Hasilnya jika keluar nanah/sekret mukoid lanjutkan irigasi sinus maksilaris.

Page 33: Refreshing THT

PEMERIKSAAN SINUS

PARANASALBIOPSI

Ambil dari sinus maksilaris melalui pungsi meatus nasi inferior / menggunakan Caldwell-Luc

SINOSKOPI

Pemeriksaan ke dalam sinus maksila

Endoskop dimasukkan melalui lubang yang

dibuat di meatus inferior atau di fosa krania

Dapat dilihat keadaan di dalam sinus

Page 34: Refreshing THT

TERIMA KASIH