PUSAT UNGGULAN IPTEK - pui.ristekdikti.go.id · Dokumen Kerjasama, Surat Undangan, Surat Permintaan...

13
PUSAT UNGGULAN IPTEK DIREKTORAT JENDERAL KELEMBAGAAN IPTEK DAN DIKTI KEMENTERIAN RISET TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI 2019

Transcript of PUSAT UNGGULAN IPTEK - pui.ristekdikti.go.id · Dokumen Kerjasama, Surat Undangan, Surat Permintaan...

PUSAT UNGGULAN IPTEK

DIREKTORAT JENDERAL KELEMBAGAAN IPTEK DAN DIKTIKEMENTERIAN RISET TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI

2019

6

6 13

6 1

1 1

4 412

5 6 5 1 113

1

1 1 11

Perguruan

Tinggi

28

LPNK

49

LPK

53

Badan

Usaha

7

Sebaran 137

Pusat unggulan iptek

Suatu organisasi, baik berdiri sendiri maupun berkolaborasi dengan organisasilainnya (KONSORSIUM) yang melaksanakan kegiatan – kegiatan riset spesifik secaramulti dan interdisiplin dengan standar hasil yang sangat tinggi serta relevan dengankebutuhan IPTEK

PUSAT UNGGULAN IPTEK

DEFINISI

TEMA RISET

1. Pangan dan Pertanian2. Energi, Energi Baru Terbarukan3. Teknologi Kesehatan dan Obat4. Teknologi Informasi dan Komunikasi5. Teknologi Pertahanan dan Keamanan6. Material Maju7. Teknologi Transportasi8. Kemaritiman9. Mitigasi Bencana10.Kebijakan11.Sosial Budaya Humaniora

Nilai Kinerja diatas 850 (skala 0-1000), maka

lembaga direkomendasikan

DITETAPKAN sebagaiu Pusat Unggulan iptek

INPUT OUTPUT

Dis

sem

ina

tin

g

Ca

pa

city

R &

D C

ap

aci

ty

• Tata kelola organisasi• Rasio SDM Riset• Dukungan Sarpras• Rasio Anggaran Riset• Akreditasi• Akses Informasi

• Lulusan S3• Undangan Pembicara Internasional• Undangan Pemakalah• Kunjungan Lembaga Internasional

• Kegiatan Riset yang Mendukung Roadmap Riset

• Kegiatan Perolehan HKI• Kegiatan Pengembangan

Produk

• Publikasi Jurnal Nasional Terakreditasi• Publikasi Jurnal internasional• Perolehan HKI• Kerjasama Riset Nasional• Kerjasama Riset Internasional

• Kegiatan Penguatan Basis Data dan Informasi Produk

• Kegiatan Peningkatan kerjasamahilirisasi produk

• Kegiatan Penguatan Produk

• Kerjasama Non Riset• Kontrak Bisnis

• Perolehan Apresiasi - National Recognition Produk

• Perolehan Apresiasi - National References

• Perolehan Economic Benefit/Social Impact

• Kegiatan Pengembangan Kapasitas Riset

PROSES

Sumberdaya Aktivitas Luaran Hasil/Dampak

Sou

rcin

g A

bso

rpti

ve C

ap

aci

ty

PROSES OUTPUT

PROSES OUTPUT OUTCOME

Indikator kinerja

Pusat unggulan iptek

Indikator kinerja

Pusat unggulan iptek

No Indikator Keterangan Indikator Data Dukung Bentuk Matriks

1 Tingkat kualitas tata kelola organisasi(KNAPPP)

Mengukur kualitas tata kelola lembaga litbang yang ditentukan dari perolehan akreditasi KNAPPP, dan didukung pemanfaatan SOP

Sertifikat KNAPPP, SOP Matriks nama SOP dan Tingkat Pemanfaatannya

Matriks nama Sistem Informasi Manajemen dan Tingkat Pemanfaatannya

Matriks Perkembangan Perolehan Akreditasi KNAPPP (Nama Kegiatan,Deskripsi)

2 Rasio SDM Riset Berdasarkan Tingkat Pendidikan dan Kompetensi

SDM Riset adalah personil yang melakukan kegiatanriset, baik yang memiliki jabatan fungsional peneliti, perekayasa, ….. (Lihat UU Sisnas baru ttg SDM riset)

Data Kepegawaian Matriks Rekapitulasi SDM Riset

Matriks Rekapitulasi SDM Pendukung Riset

3 Tingkat pemanfaatan dan ketersediaan Dukungan Sarana Prasarana (akses terhadap sarpras yang dibutuhkan / jaringan dengan lembaga lain)

Pemanfaatan Sarana dan Parasarana Riset (Bukan hanya alat yang dimiliki, tapi juga alat yang bisa diakses)

Daftar Sarana dan Prasarana utama dan kondisinya

Matriks Ketersediaan, Pemanfaatan, dan Penerapan SOP Sarana dan Parasarana Riset [Nama Sarpras Utama, Akses Penggunaan, Kondisi]

Matriks Ketersediaan, Pemanfaatan, dan Penerapan SOP Sarana dan Parasarana Non Riset

4 Rasio jumlah anggaran riset per SDM Riset

Cukup Jelas Laporan Keuangan (RKAKL), Matriks Komposisi Anggaran Berdasarkan Jenis Belanja

Matriks Komposisi Anggaran Berdasarkan Sumber Penerimaan

5 Perolehan Akreditasi, Standardisasi, dan Sertifikasi

1. ISO, 2. Akreditasi Jurnal, 3. Sertifikat Standardisasi, 4. Sertifikasi Profesi, dsj

1. Sertfikat ISO, 2. Akreditasi Jurnal, 3. Sertifikat Standardisasi, 4. Sertifikasi Profesi, dsj

Matriks Perolehan Akreditasi, Sertifikasi (Jenis, Status (Tahapan Perolehan), Keterangan)

6 Jumlah akses ke jurnal ilmiah online nasional dan internasional

Akses ke jurnal ilmiah online maksudnya jumlahsatuan database/domain/penerbit/penyedia jurnalilmiah yang dapat diakses oleh lembaga litbang

Screenshot akses di Halamandatabase/ domain/ penyediajurnal ilmiah

Jumlah Akses ke Jurnal Ilmiah Online Nasional dan Internasional

Tingkat kualitas pelayanan dan informasi di dalam website lembaga

Kualitas pelayanan dan informasi dalam Website diukur melalui keaktifan pembaruan informasi dan kelengkapan layanan yang tersedia

Screenshot HalamanWebsite

Jumlah Layanan yang tersedia Melalui Sistem Informasi Lembaga (Nama Layanan, Deskripsi)

Indikator kinerja

Pusat unggulan iptek

No Indikator Keterangan Indikator Data Dukung Bentuk Matriks

7 Jumlah kegiatan pengembangan kapasitas riset (SDM dan Sarpras)

Kegiatan pengembangan kapasitas riset (SDM dan Sarpras) adalah kegiatan pengembangankapasitas riset yang melibatkan unsureksternal lembaga. Kegiatan ini dapat berupapelatihan, kalibrasi alat, dsb.

Dokumentasi pelaksanaankegiatan (foto, laporankegiatan, daftar hadir)

Matriks Kegiatan Pengembangan Kapasitas Riset (Nama Kegiatan, Waktu Pelaksanaan, Keterangan[Deskripsi Kegiatan,Hasil,Jumlah Personel/Sarpras])

8 Undangan Menjadi Pembicara dalamKonferensi Internasional

Pembicara dalam Konferensi Internasionaladalah personal dalam lembaga litbang yang diundang untuk memberikan oral speech dalam konferensi internasional (termasukinvited speaker), dan topik yang disampaikanmemiliki keterkaitan dengan lingkupkeunggulan.

Surat Undangan dan dokumentasi pelaksanaan(bahan paparan, berita, foto)

Matriks Rekapitulasi Undangan Menjadi Pembicara dalam Forum Ilmiah Internasional

9 Undangan Menjadi Pemakalah dalam Konferensi Internasional

Cukup Jelas Surat undangan dan dokumentasi pelaksanaan (Sertifikat Pemakalah, Prosiding)

Matriks Rekapitulasi Undangan Menjadi Pemakalah dalam Forum Ilmiah Internasional

10 Kunjungan Lembaga Internasional ke Pusat Unggulan Iptek Cukup Jelas

Daftar Hadir, Foto, Berita di Web

Matriks Rekapitulasi Kunjungan Lembaga Internasional

11 Lulusan S3 sesuai Tema Riset Unggulan Lembaga

Lulusan S3 sesuai Tema Riset Unggulan Lembaga (SDM lembaga atau SDM lain yg dibimbing oleh SDM lembaga)

Ijazah, Surat Keterangan Lulus, Lembar Persetujuan

Matriks Rekapitulasi Jumlah Lulusan S3

12 Jumlah kegiatan riset yang sesuaidengan roadmap riset lembaga

Sejauh mana roadmap riset menjadi acuanbagi pelaksanaan riset di lembaga.

Ringkasan proposal kegiatan Matriks Kegiatan Riset (Nama Kegiatan Riset, Keterkaitan dengan Roadmap Riset [deskripsi])

Indikator kinerja

Pusat unggulan iptek

No Indikator Keterangan Indikator Data Dukung Bentuk Matriks

13 Jumlah kegiatan yang mendukung peningkatan perolehan HKI Indikator ini mengukur keaktifan lembaga

dalam mendukung perolehan HKI

Dokumentasi pelaksanaan kegiatan (foto, laporan kegiatan, daftar hadir)

Matriks Kegiatan yang Mendukung Peningkatan Perolehan HKI (Nama Kegiatan, Deskripsi Kegiatan, Waktu Pelaksanaan)

14 Jumlah kegiatan yang mendukungPengembangan Produk Riset Lembaga Indikator ini mengukur keaktifan lembaga

dalam mendukung pengembangan produkriset lembaga (mulai dari desain menujuproduk akhir)

Dokumentasi pelaksanaankegiatan (foto, laporankegiatan, daftar hadir)

Matriks Kegiatan yang Mendukung Pengembangan Produk Riset Lembaga (Nama Kegiatan, Deskripsi Kegiatan)

15 Publikasi dalam Jurnal Nasional Terakreditasi

Judul publikasi dengan status published, yang mendukung fokus unggulan lembaga Abstract

Matriks Rekapitulasi Perolehan Publikasi dalam Jurnal Ilmiah Nasional Terkareditasi

16 Publikasi dalam Jurnal Internasional Judul publikasi dengan status published, yang mendukung fokus unggulan lembaga

Abstract Matriks Rekapitulasi Perolehan Publikasi dalam Jurnal Ilmiah Internasional

17 Perolehan Paten atau rezim HKI Lainnya Sudah mendapatkan nomor registrasi dari DJ HKI Kemkumham

Sertifikat Paten, Surat Pendaftaran Paten

Matriks Rekapitulasi Perolehan Paten atau Rezim HKI Lainnya

18 Kerjasama Riset pada Tingkat Nasional Kerjasama riset tingkat nasional yang didasarkan melalui perjanjian kerja sama

Dokumen Kerjasama Matriks Rekapitulasi Kerjasama Riset pada Tingkat Nasional (Nama Kerjasama, Deskripsi, Pihak yang Terlibat, Jangka Waktu, Nilai, No. PKS, Status [inisiasibaru; lanjutan])

19 Kerjasama Riset pada Tingkat Internasional

Kerjasama riset tingkat internasional yang didasarkan melalui perjanjian kerja sama

Dokumen Kerjasama Matriks Rekapitulasi Kerjasama Riset pada Tingkat Internasional (Nama Kerjasama, Deskripsi, Pihak yang Terlibat, Jangka Waktu, Nilai, No. PKS, Status [inisiasi baru; lanjutan])

Indikator kinerja

Pusat unggulan iptek

No Indikator Keterangan Indikator Data Dukung Bentuk Matriks

20 Jumlah kegiatan yang mendukung penguatan basis data dan informasi produk unggulan lembaga

pembuatan leaflet, updating web, pengembanganaplikasi layanan, katalog, dll

Dokumentasi pelaksanaan kegiatan (foto, laporan kegiatan, daftar hadir)

Matrik Kegiatan yang Mendukung Penguatan Basis Data dan Informasi ProdukUnggulan Lembaga (Nama Kegiatan, Deskripsi Kegiatan)

21 Jumlah kegiatan yang mendukungmeningkatnya kerjasama hilirisasi produk

jumlah kegiatan business matching, sosialisasi, diseminasi, promosi, eksibisi, dll

Dokumentasi pelaksanaankegiatan (foto, laporankegiatan, daftar hadir)

Matrik Kegiatan yang Mendukung Meningkatnya Kerjasama Hilirisasi Produk

22 Jumlah kegiatan yang mendukung peningkatan kerjasama penguatan produk riset lembaga

Indikator ini mengukur keaktifan lembaga dalam mendukung penguatan produk riset lembaga (kesiapan hilirisasi produk). Contoh: sertifikasi produk (BPOM, SNI, Halal, dll)

Dokumentasi pelaksanaan kegiatan (foto, laporan kegiatan, daftar hadir)

Matrik Kegiatan yang Mendukung Penguatan Produk Riset Lembaga

23 Kerjasama Non Riset (Jasa Konsultasi, Diklat, dll) dengan Pengguna Teknologi

Maksudnya semua kerja sama non riset denganpihak lain (di luar kegiatan dan hasil riset)

Dokumen Kerjasama, Surat Undangan, Surat Permintaan

Matriks Rekapitulasi Kerjasama Non Riset

24 Kontrak Bisnis dengan Industri dalamRangka Hilirisasi Produk UnggulanLembaga

Maksudnya semua kontrak/ kerja sama dalamrangka pemanfaatan produk riset dengan calonpengguna produk (misal: industri, pemerintahan, dll)

Dokumen Kerjasama/ kontrak Matriks Rekapitulasi Jumlah Kontrak Bisnis (Kolom sama dengan matriks lama)

25 Perolehan penghargaan, pengakuan, sertifikat untuk produk unggulan lembaga

Mencakup perolehan atau pengakuan daripengguna/pemerintah atas produk yang dihasilkanlembaga, berlaku 3 tahun terakhir

Testimoni Pengguna, Sertifikat Penghargaan Produk

Matriks Perolehan Apresiasi Nasional atau International Recognition atas ProdukUnggulan

26 Perolehan penghargaan, pengakuan, sertifikat (national reference) untuk peneliti dan lembaga

Mencakup jumlah mitra bestari tahun berjalan, index sitasi kumulatif lembaga, SK penugasan nasional tahun berjalan, dan undangan narasumber

Surat Undangan Narasumber, SK Penunjukkan, Screenshot Indek sitasi lembaga

Matriks Perolehan Apresiasi Nasional atau International Reference atas KinerjaLembaga

27 Perolehan Economic Benefit dan/atauSocial Impact bagi Masyarakat

economic benefit mencakup value added dan potential loss (nilai keekonomian yang mampudiselamatkan)

Deskripsi/laporan Economic Benefit dan Social Impact

Matriks Economic Benefit atau Social Impact atas Pemanfaatan Produk UnggulanLembaga

Adminitrasi

keuangan

PELAPORAN

KEUANGAN

PELAKSANAAAN

MONEV

• Monev diberi judul dengan FGD Evaluasi Kinerja

Lembaga PUI

• Hal yang perlu disiapkan Lembaga PUI:

1. Undangan kegiatan FGD Evaluasi Kinerja

lembaga PUI

2. Laporan/Notulen kegiatan dan Foto

• Berkas pertanggungjawaban narasumber agar

dilengkapi dengan undangan, daftar hadir, laporan

kegiatan/notulen, dan foto

• Menyesuaikan nomor kwitansi pengeluaran dan nilai

rupiah dengan BKU (buku kas umum)

• Setiap pembiayaan yang mewajibkan pajak agar

dibayarkan pada tahun berjalan

• diperkenankan untuk komponen 52, tidak untuk belanja

modal dan honor tim kegiatan

• Biaya pengeluaran disesuaikan dengan aturan Standar

Biaya Masukan – Kemenkeu

PRODUK

Terima Kasih