PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI...

70
LAPORAN KINERJA PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016 Pengelolaan Diseminasi Dan Hasil Penelitian P2MM - LIPI 2017

Transcript of PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI...

Page 1: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

LAPORAN KINERJA PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI

2016

Pengelolaan Diseminasi Dan Hasil Penelitian P2MM - LIPI

2017

Page 2: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI Gedung 470 Kawasan Puspiptek Tangerang Selatan 15314 Tlp. 021 – 7560911, 7563205 Fax. 021 - 7560553 website. www.metalurgi.lipi.go.id

Pengelolaan Diseminasi Dan Hasil Penelitian P2MM - LIPI

2017

Page 3: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Daftar isi

Daftar Isi .................................................................................................................................. i

Daftar Gambar .......................................................................................................................... ii

Daftar Tabel ............................................................................................................................. iii

Kata Pengantar ......................................................................................................................... v

Ringkasan Ekslusif ..................................................................................................................... vii

BAB I PENDAHULUAN ............................................................................................................... 10

1.1 Kondisi Umum Organisasi P2MM – LIPI ....................................................................... 11

1.2 Permasalahan Utama/Strategic Issue .......................................................................... 12

BAB II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KERJA .......................................................................... 30

2.1 Umum ........................................................................................................................ 34

2.2 Rencana Strategis Tahun 2015-2019 ............................................................................ 35

2.3 Kebijakan ................................................................................................................... 37

2.4 Strategi ..................................................................................................................... 37

2.5 Program dan Kegiatan ................................................................................................ 38

2.6 Penetapan Kinerja Tahun 2016 ................................................................................... 44

BAB III AKUNTABILITAS KINERJA 2016 ....................................................................................... 46

3.1 Capaian Kinerja Organisasi ......................................................................................... 46

3.2 Realisasi Anggaran Pusat Penelitian Metalurgi dan Material – LIPI ............................... 62

BAB IV PENUTUP ...................................................................................................................... 64

4.1 Kesimpulan ............................................................................................................... 64

4.2 Rekomendasi .............................................................................................................. 65

Lampiran .................................................................................................................................. 66

i 2016 | P2MM– LIPI

Page 4: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Daftar Gambar

Gambar 1. Analisa situasi perihal upaya yang perlu ditindaklanjuti untuk peningkatan nilai

tambah sumber daya mineral Indonesia ................................................................. 14

Gambar 2. Jabatan Fungsional Peneliti di P2MM – LIPI pada tahun 2016 .................................. 17

Gambar 3. Jabatan Fungsional Non Peneliti di P2MM – LIPI tahun 2016 ................................... 17

Gambar 4. Foto dokumentasi sarana prasarana yang diterima P2MM – LIPI tahun 2016 ........... 28

Gambar 5. Tampilan depan dari portal web impan (www.implanindonesia.net) merupakan

hasil proyek perubahan Diklatpim II Kasatker P2MM – LIPI ..................................... 52

Gambar 6. MoU dan PKS antara P2MM – LIPI dengan UNILA yang terjalin pada tahun 20106 ... 56

Gambar 7. Dokumentasi diseminasi P2MM – LIPI pada beberapa eksebisi IPTEK

selama tahun 2016 ................................................................................................. 58

ii 2016 | P2MM– LIPI

Page 5: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Daftar Tabel

Tabel 1. Pejabat Struktural dan Koordinator Keltian pada tahun 2016 ................................... 16

Tabel 2. Jabatan Fungsional Umum di P2MM – LIPI tahun 2016 ............................................. 18

Tabel 3. Daftar personil yang memperoleh kenaikan gaji berkala di P2MM – LIPI tahun 2016 .. 19

Tabel 4. Daftar kenaikan pangkat di P2MM – LIPI pada tahun 2016 ........................................ 24

Tabel 5. Peneliti P2MM – LIPI yang sedang tugas belajar dalam negeri sampai dengan

tahun 2016 ............................................................................................................... 26

Tabel 6. Peneliti P2MM – LIPI yang sedang tugas belajar luar negeri sampai dengan

tahun 2016 ............................................................................................................... 27

Tabel 7. Pegawai P2MM – LIPI yang meninggal dunia tahun 2016 ........................................... 27

Tabel 8. Jumlah responden yang mengisi IKM di P2MM – LIPI tahun 2016 .............................. 29

Tabel 9. Nilai unsur pelayanan di P2MM – LIPI tahun 2016 ..................................................... 30

Tabel 10. Penetapan Kinerja Pusat Penelitian Metalurgi dan Material – LIPI tahun 2016 ........... 44

Tabel 11. Capaian Kinerja P2MM – LIPI tahun 2016 .................................................................. 47

Tabel 12. Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap daya saing bangsa berbasis

hasil penelitian ......................................................................................................... 48

Tabel 13. Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap daya saing industri ....................................... 49

Tabel 14. Industri yang berkontribusi dalam layanan uji di P2MM – LIPI

selama tahun 2016 ................................................................................................... 49

Tabel 15. Meningkatnya rekomendasi kebijakan berbasis penelitian ........................................ 51

Tabel 16. Meningkatnya peran LIPI dalam mendukung riset nasional ....................................... 53

Tabel 17. Nama pengguna dan institusi eksternal yang memanfaatkan insfrastruktur

P2MM – LIPI selama tahun 2016 ............................................................................... 53

iii 2016 | P2MM– LIPI

Page 6: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Tabel 18. Meningkatnya hasil penelitian yang berorientasi pada nilai tambah SDA dan

perlindungan lingkungan .......................................................................................... 54

Tabel 19. Meningkatnya jejaring dan kerjasama ilmiah nasional dan internasional yang

berkualitas dan saling menguntungkan ..................................................................... 55

Tabel 20. Meningkatnya rujukan ilmiah dan informasi iptek yang diakses masyarakat .............. 56

Tabel 21. Meningkatnya pengembangan kompetensi SDM penelitian Indonesia ....................... 59

Tabel 22. Peneliti di P2MM – LIPI yang terindeks global sampai dengan tahun 2016 ................. 59

Tabel 23. Persentase capaian P2MM – LIPI pada tahun 2016 terhadap target rencana

implementatif puslit tahun 2015-2019 ...................................................................... 60

Tabel 24. Pagu dan realisasi anggaran tahun 2016 P2MM – LIPI ............................................... 62

Tabel 25. Pagu dan realisasi anggaran tahun 2016 P2MM – LIPI untuk setiap kegiatan .............. 62

iv 2016 | P2MM– LIPI

Page 7: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Kata Pengantar

uji syukur kehadirat Allah SWT Tuhan YME, karena dengan rahmat dan karunia-Nya maka

Laporan Kinerja Tahun 2016 dari Pusat Penelitian Metalurgi dan Material (P2MM) – LIPI

dapat diselesaikan dengan baik.

Penyusunan Laporan Kinerja Tahun 2016 ini pada hakekatnya merupakan kewajiban dan upaya

untuk memberikan penjelasan mengenai pencapaian kinerja yang telah dilakukan oleh P2MM-LIPI

selama tahun 2016. Hal ini dilakukan dengan mengingat dan menyadari bahwa pelaporan kinerja

merupakan suatu keharusan bagi manajemen pemerintahan negara dalam implementasi berbagai

kebijakan negara yang menitikberatkan pada upaya peningkatan kepercayaan publik dan

perwujudan tata kelola pemerintahan yang baik (good corporate governance), sebagaimana

termuat dalam Tap MPR No. XI/MPR/1998 tentang Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan

Bebas Korupsi, Kolusi dan Nepotisme yang ditindaklanjuti dengan UU No. 28 Tahun 1999 tentang

Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan Bebas Korupsi, Kolusi dan Nepotisme.

Tahun 20156 merupakan tahun kedua dari Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional

(RPJMN) pertama 2015 – 2019. Di tahun 2016 ini P2MM – LIPI melaksanakan kegiatan penelitian

kompetensi inti (tematik), kegiatan unggulan LIPI (kompetitif), kegiatan unggulan kedeputian IPK

dan kegiatan Insinas Ristek.

Tunjangan kinerja di 2016 telah dibayarkan berbasis penilaian kinerja (60%) dan kedisiplinan

(40%). Aspek-aspek tersebut merupakan sebagian dari upaya P2MM – LIPI dalam mendukung

pelaksanaan Reformasi Birokrasi (RB).

Beberapa capaian utama yang dihasilkan oleh P2MM LIPI di 2016 adalah:

1. Pada Tahun 2016 ini P2MM – LIPI memulai kegiatan sebagai calon Pusat Unggulan IPTEK Baja

Laterit dari Ristekdikti pada level tahap pembinaan.

2. Sistem Manajemen Mutu ISO 9001 ; 2008 sudah berjalan selama 3 tahun dan pada tahun

2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem manajemen mutu ISO 9001:

2008 oleh lembaga sertifikasi ICSM Indonesia.

P

v 2016 | P2MM– LIPI

Page 8: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

3. Dihasilkannya 6 naskah kesepahaman (MoU) dan 5 perjanjian kerjasama (PKS) dengan

beberapa universitas dan industri.

Besar harapan kami bahwa hasil dan pengalaman yang diperoleh di tahun 2016 dapat menjadi

modal bagi sivitas P2MM – LIPI untuk dapat meningkatkan kinerja di RPJMN ke-tiga 2015 – 2019.

Semoga dokumen Laporan Kinerja 2016 ini dapat memberikan informasi dan manfaat yang

berguna bagi para pemangku kepentingan di bidang metalurgi dan material.

Terimakasih atas perhatiannya.

Tangerang Selatan, Januari 2017

Kepala Pusat Penelitian Metalurgi dan Material – LIPI

Dr.-Ing. Andika W. Pramono, M.Sc NIP. 19700313 198901 1 001

vi 2016 | P2MM– LIPI

Page 9: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Ringkasan Eksekutif

aporan Kinerja Pusat Penelitian Metalurgi dan Material - LIPI Tahun 2016 ini merupakan

wujud akuntabilitas pencapaian kinerja dari pelaksanaan Rencana Implementatif P2MM –

LIPI Tahun 2015 – 2019 dan Rencana Kinerja Tahunan 2016 yang telah ditetapkan melalui

Penetapan Kinerja Tahun 2016. Penyusunan Laporan Kinerja P2MM – LIPI Tahun 2016 ini pada

hakekatnya merupakan kewajiban dan upaya untuk memberikan penjelasan mengenai

pencapaian kinerja yang telah dilakukan selama tahun 2016. Hal ini dilakukan dengan mengingat

dan menyadari bahwa pelaporan kinerja merupakan suatu keharusan bagi manajemen

pemerintahan negara dalam implementasi berbagai kebijakan negara yang menitikberatkan pada

upaya peningkatan kepercayaan publik dan perwujudan tata kelola pemerintahan yang baik (good

corporate governance), sebagaimana termuat dalam Tap MPR No. XI/MPR/1998 tentang

Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan Bebas Korupsi, Kolusi dan Nepotisme yang

ditindaklanjuti dengan UU No. 28 Tahun 1999 tentang Penyelenggaraan Negara yang Bersih dan

Bebas Korupsi, Kolusi dan Nepotisme.

Seiring dengan upaya merealisasikan good corporate governance, P2MM – LIPI mulai

melaksanakan berbagai kegiatan dan program, mewujudkan tercapainya tujuan dan sasaran,

serta visi dan misi yang secara sistematis telah dituangkan dalam Rencana implementatif Tahun

2015 – 2019. Visi tersebut adalah “Menjadi lembaga penelitian berkelas dunia yang mendorong

terwujudnya kemandirian dan daya saing bangsa di bidang metalurgi dan material untuk

kehidupan bangsa yang adil, makmur, cerdas, kreatif, integratif, dan dinamis”. Sesuai dengan

visi tersebut, maka misi P2MM – LIPI adalah:

1. Menciptakan invensi ilmu pengetahuan metalurgi dan material yang dapat mendorong

inovasi dalam rangka meningkatkan kemandirian dan daya saing ekonomi bangsa

2. Meningkatkan pengakuan internasional dalam bidang ilmu pengetahuan metalurgi dan

material

3. Meningkatkan penguatan kelembagaan, diseminasi hasil penelitian dan pelayanan jasa

teknologi di bidang metalurgi dan material

Dalam rangka pelaksanaan tugas di bidang penelitian dan pengembangan metalurgi dan material

maka dirumuskan tujuan yang diharapkan dapat dicapai untuk 5 (lima) tahun mendatang yaitu:

L

vii 2016 | P2MM– LIPI

Page 10: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

1. Mewujudkan dukungan terhadap peningkatan kemandirian dan daya saing ekonomi

bangsa melalui penelitian peningkatan nilai tambah sumber daya mineral, material

biokompatibel, baja laterit, dan material energi

2. Mewujudkan pengakuan Internasional terhadap lembaga dalam bidang ilmu pengetahuan

bidang metalurgi dan material

3. Mewujudkan peningkatan penguatan kelembagaan, diseminasi hasil penelitian dan

pelayanan jasa teknologi di bidang metalurgi dan material

Adapun untuk mencapai tujuan tersebut beberapa sasaran telah ditetapkan yaitu;

1. Terwujudnya dukungan terhadap peningkatan kemandirian dan daya saing ekonomi

bangsa melalui penelitian peningkatan nilai tambah sumber daya mineral, material

biokompatibel, baja laterit, dan material untuk industri energi.

2. Terwujudnya pengakuan internasional terhadap P2MM – LIPI dalam bidang ilmu

pengetahuan metalurgi dan material.

3. Terwujudnya peningkatan penguatan kelembagaan, diseminasi hasil penelitian dan

pelayanan jasa teknologi di bidang metalurgi dan material.

Program dan kegiatan P2MM – LIPI Tahun 2016 ini merupakan upaya untuk mewujudkan

tercapainya tujuan dan sasaran, visi dan misi seperti yang tertuang dalam Rencana Implementatif

P2MM – LIPI Tahun 2015 – 2019, serta dalam rangka menjawab isu-isu aktual dalam bidang

metalurgi dan material.

Berdasarkan uraian pada batang tubuh Laporan Kinerja P2MM-LIPI Tahun 2016, dapat

disimpulkan hal-hal sebagai berikut:

1. Pencapaian kinerja input/penyerapan anggaran P2MM – LIPI Tahun 2016 sebesar 95,54% dari

total pagu anggaran sebesar Rp 16.100.441.000, dengan penyerapan anggaran terendah

terdapat pada program PNBP yakni sebesar 78,47%.

2. Di tahun 2016, sebagian besar sasaran strategis telah memenuhi target. Sasaran yang masih

di bawah target yang diinginkan adalah: (1) Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap daya saing

industri dengan indikator kinerja jumlah HKI non KTI yang dimanfaatkan.

Berdasarkan uraian di atas, dapat direkomendasikan beberapa hal sebagaimana berikut:

1. Perlunya optimalisasi pencapaian kinerja kegiatan pada kinerja sasaran peningkatan

kreatifitas dalam menciptakan IPTEK yang tepat guna, yang salah satunya dilakukan dengan

perencanaan yang baik terutama dalam hal pengelolaan PNBP dan diseminasi hasil penelitian.

viii 2016 | P2MM– LIPI

Page 11: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

2. Peningkatan kinerja dalam rangka pelaksanaan tugas pokok dan fungsi P2MM – LIPI yang

dapat dilakukan antara lain melalui:

a. Perencanaan program dan kegiatan secara lebih baik serta antisipatif sehingga tidak akan

mengalami permasalahan-permasalahan dalam pelaksanaannya.

b. Perlunya upaya-upaya sosialisasi serta pemasaran terhadap hasil-hasil penelitian dan

pengembangan yang telah dilakukan oleh P2MM – LIPI sehingga produk litbang P2MM –

LIPI akan dikenal dan dapat dimanfaatkan oleh stakeholders

c. Peningkatan kompetensi sumberdaya manusia khususnya yang terkait dengan proses

pengadaan barang dan jasa melalui pengembangan sistem informasi pengadaan (e-

procurement) yang efisien, efektif, dan akuntabel.

3. Laporan Kinerja P2MM – LIPI Tahun 2016 ini diharapkan dapat menjadi bahan referensi bagi

perbaikan kinerja kegiatan dan sasaran untuk tahun selanjutnya.

ix 2016 | P2MM– LIPI

Page 12: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

BAB I PENDAHULUAN

esuai dengan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) ke-3 (2015-

2019) yang mengangkat arti pentingnya sumber daya manusia, sumber daya alam, ilmu

pengetahuan dan teknologi, serta mengacu pada Rencana Implementatif 2015-2019

P2MM – LIPI yang mengangkat tema “Menuju Kemandirian Industri Metalurgi dan Material

Nasional melalui Peningkatan Nilai Tambah Sumber Daya Mineral Indonesia”, maka peningkatan

peran litbang mineral dan material menjadi sangat penting untuk mendukung kemandirian

nasional dan peningkatan daya saing industri dalam negeri berbasis sumber daya mineral.

Kegiatan penelitian dan pengembangan di Pusat Penelitian Metalurgi dan Material - LIPI

(P2MM – LIPI) diarahkan untuk mempertimbangkan isu-isu yang berkembang saat ini di tingkat

lokal dan global antara lain:

1. Program Nawa Cita atau sembilan program prioritas Presiden Joko Widodo di mana Pusat

Penelitian Metalurgi dan Material dapat berkontribusi untuk mendukung program prioritas

ke-6 dan ke-7, yaitu: meningkatkan produktivitas rakyat dan daya saing di pasar Internasional

sehingga bangsa Indonesia bisa maju dan bangkit bersama bangsa-bangsa Asia lainnya, dan

mewujudkan kemandirian ekonomi dengan menggerakkan sektor-sektor strategis ekonomi

domestik.

2. Master Plan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI) 2011-2025

untuk mempercepat dan memperluas pembangunan ekonomi melalui pengembangan 8

(delapan) program utama, yang terdiri dari 22 kegiatan ekonomi utama. Beberapa kegiatan

ekonomi utama di antaranya sangat terkait dengan bidang metalurgi yaitu besi baja, nikel,

tembaga dan alumina/bauksit.

3. Penerapan Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 tentang Mineral dan Batubara, di mana

mulai tahun 2015 ekspor bahan tambang dalam bentuk mentah dilarang. Salah satu potensi

bahan tambang yang sangat strategis di Indonesia adalah bijih besi-nikel laterit yang

berpeluang untuk diproses menjadi baja yang memiliki sifat-sifat unggul.

4. Meningkatnya kebutuhan logam dan material strategis untuk pemenuhan kebutuhan industri

dan pembangunan nasional.

• Upaya untuk mencapai kemandirian dalam industri metalurgi dan material strategis,

dengan memanfaatkan sebesar mungkin sumberdaya dalam negeri, membutuhkan

S

10 2016 | P2MM – LIPI

Page 13: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

dukungan penguasaan dan inovasi ilmu dan teknologi yang mampu bersaing di tingkat

nasional maupun global.

Laporan akuntabilitas kinerja ini menguraikan sejauh-mana pencapaian tujuan-tujuan dan

sasaran-sasaran sebagaimana dituangkan dalam Rencana Strategis P2MM-LIPI Tahun 2015 – 2019

melalui program dan kegiatan-kegiatan yang telah dilaksanakan pada tahun 2015.

1.1. Kondisi Umum Organisasi P2MM – LIPI

1.1.1 Tugas

Berdasarkan Peraturan Kepala Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia Nomor 1 Tahun 2014

tentang Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Ilmu Pengetahuan indonesia tanggal 9 Mei 2014,

Pusat Penelitian Metalurgi dan Material – LIPI (P2MM – LIPI mempunyai tugas melaksanakan

penelitian di bidang metalurgi dan material.

1.1.2 Fungsi

Dalam melaksanakan tugasnya, Pusat Penelitian Metalurgi dan Material – LIPI menyelenggarakan

fungsi :

• penyusunan kebijakan teknis, rencana, dan program penelitian di bidang metalurgi dan

material;

• penelitian di bidang metalurgi dan material;

• pemantauan, evaluasi, dan pelaporan pelaksanaan penelitian di bidang metalurgi dan

material; dan

• pelaksanaan urusan tata usaha.

Struktur Organisasi

Dalam melaksanakan tugas dan fungsi tersebut di atas, berdasarkan Peraturan Kepala

Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia Nomor 1 Tahun 2014 tertanggal 9 Mei 2014, Kepala

Pusat Penelitian Metalurgi dan Material - LIPI dibantu oleh :

1. Dua (2) Eselon III dan lima (5) eselon IV, yang terdiri atas :

a. Kepala Bagian Tata Usaha

• Kepala Subbagian Keuangan

• Kepala Subbagian Sarana dan Umum

• Kepala Subbagian Kepegawaian

11 2016 | P2MM – LIPI

Page 14: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

b. Bidang Pengelolaan dan Diseminasi Hasil Penelitian

• Subbidang Pengelolaan Hasil Penelitian

• Subbidang Diseminasi dan Kerja Sama

2. Kelompok jabatan fungsional yang dikategorikan sebagai kelompok penelitian yang terdiri

atas:

a. Kelompok Penelitian Pengembangan Baja Unggul Nasional Berbasis Laterit

b. Kelompok Penelitian Pengembangan Material Biokompatibel untuk Implan dan Alat

Medis

c. Kelompok Penelitian Proses Pengelolaan dan Peningkatan Nilai Tambah Nikel,

Kasiterit & Magnesium Karbonat

d. Kelompok Penelitian Pengembangan Material untuk Indutri Energi

Susunan organisasi P2MM- LIPI secara lengkap disajikan dalam Lampiran 1 dari Laporan Kinerja

ini.

1.2. Permasalahan Utama/Strategic Issue

Pelaksanaan program dan kegiatan yang direncanakan pada tahun 2016 tidak terlepas dari

analisis terhadap lingkungan stratejik yang terkait dengan tugas pokok dan fungsi P2MM – LIPI,

yang mencakup peningkatan kapasitas sumber daya manusia dan penelitian serta pengkajian

bidang metalurgi dan material. Penilaian atas kondisi umum (eksternal dan internal) serta

permasalahan dan potensi diuraikan pada bagian berikut:

1.2.1. Kondisi Umum

Untuk menunjukkan prioritas dalam jalan perubahan menuju Indonesia yang berdaulat

secara politik, mandiri dalam bidang ekonomi, dan berkepribadian dalam kebudayaan,

dirumuskan sembilan agenda prioritas dalam pemerintahan ke depan. Kesembilan agenda

prioritas itu disebut NAWA CITA yaitu:

1. Menghadirkan kembali negara untuk melindungi segenap bangsa dan memberikan rasa aman

kepada seluruh warga negara.

2. Membuat Pemerintah selalu hadir dengan membangun tata kelola pemerintahan yang bersih,

efektif, demokratis, dan terpercaya.

12 2016 | P2MM – LIPI

Page 15: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

3. Membangun Indonesia dari pinggiran dengan memperkuat daerah-daerah dan desa dalam

kerangka negara kesatuan.

4. Memperkuat kehadiran negara dalam melakukan reformasi sistem dan penegakan hukum

yang bebas korupsi, bermartabat, dan terpercaya.

5. Meningkatkan kualitas hidup manusia Indonesia.

6. Meningkatkan produktivitas rakyat dan daya saing di pasar internasional sehingga bangsa

Indonesia bisa maju dan bangkit bersama bangsa-bangsa Asia lainnya.

7. Mewujudkan kemandirian ekonomi dengan menggerakkan sektor-sektor strategis ekonomi

domestik.

8. Melakukan revolusi karakter bangsa.

9. Memperteguh kebhineka-an dan memperkuat restorasi sosial.

Pusat Penelitian Metalurgi dan Material – LIPI mendukung program Nawa Cita untuk

mewujudkan kemandirian sektor-sektor strategis ekonomi domestik dan daya saing bangsa di

pasar internasional melalui penguasaan teknologi dan diseminasi ke sektor industri terkait.

Indonesia adalah negara dengan sumber daya mineral logam dan non-logam yang sangat

melimpah. Kekayaan sumber daya mineral tersebut sampai saat ini masih dieksploitasi secara

sepihak oleh para pengusaha serta investor dalam dan luar negeri demi keuntungan ekonomi

semata tanpa memikirkan dampak ke depannya. Dengan disahkannya Undang-Undang Nomor 4

Tahun 2009 tentang pembatasan bahan baku mineral mentah ke luar negeri, yang mulai berlaku

per awal tahun 2014, terdapat suatu upaya awal yang signifikan untuk pendayagunaan kekayaan

mineral Indonesia untuk kemandirian dan peningkatan daya saing bangsa. Hal ini didukung oleh

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) ke-3 (2015 – 2019) yang

menekankan arti pentingnya sumber daya manusia, sumber daya alam, serta ilmu pengetahuan

dan teknologi.

Agar kemandirian dan daya saing nasional di bidang metalurgi dan material dapat dicapai

di akhir RPJMN 2015-2019, perlu adanya upaya sebagaimana berikut:

• Penguasaan teknologi pengolahan mineral dan material secara holistik dari hulu sampai

dengan hilir

• Pemenuhan kebutuhan pemangku kepentingan oleh capaian riset dan pengembangan

bidang metalurgi dan material

• Pengurangan/pembatasan impor komponen berbasis logam/paduan logam

• Pembatasan ekspor bahan mentah mineral Indonesia

13 2016 | P2MM – LIPI

Page 16: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

• Ekploitasi sumber daya mineral yang berkelanjutan dan berkeadilan demi generasi

penerus.

Dengan meningkatnya kemandirian bangsa serta daya saing industri nasional di

bidang metalurgi dan material (lihat Gambar 1), diharapkan bahwa:

• Dunia usaha pertambangan nasional kembali bergiat disertai dengan upaya peningkatan

nilai tambah sumber daya mineral Indonesia

• Komponen logam/paduan logam produksi dalam negeri memperoleh apresiasi yang

tinggi oleh konsumen dan industri di tanah air

• Komponen impor dengan berbagai tingkat kualitas dan harga berkurang atau

tersubstitusi oleh komponen lokal

• Undang-Undang Minerba Nomor 4 Tahun 2009 dapat dilaksanakan secara konsisten dan

menyeluruh.

SasaranR&D bidangmetalurgi dan material

yang memenuhikebutuhan stakeholders

Pembatasan eksporbahan mentah mineral

Indonesia

Eksploitasi sd-mineral yang

berkelanjutan danberkeadilan

Meningkatnya kemandirian dan daya saing nasional di

bidang metalurgi dan material

Berkurangnyakomponen impordengan berbagai

tingkat kualitas danharga

Good positioning komponen

logam/paduan logamproduksi dalam negeri

Right start bagipenerapan UU Minerba No. 4

2009

Lanjutnya usahapenambangan

denganpeningkatan nilai

tambah

Pengurangan imporkomponen berbasis

logam/paduanlogam

Terkuasainya teknologipengolahanmineral danmaterial secara holistik

dari hulu sampai denganhilir

TUJUAN

Gambar 1. Analisa situasi perihal upaya yang perlu ditindaklanjuti untuk peningkatan

nilai tambah sumber daya mineral Indonesia

14 2016 | P2MM – LIPI

Page 17: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

a. Ketatalaksanaan

Terkait ketatalaksanaan, P2MM – LIPI mulai awal tahun 2014 menerapkan sistem

manajemen mutu berbasis ISO 9001 : 2008 di bidang penelitian dan pengujian serta

administrasi. Untuk melaksanakan sistem mutu sesuai standar tersebut, pada tanggal 27 dan

28 November 2016 dilakukan audit Internal, sedangkan di akhir tahun 2016 tepatnya tanggal

14 dan 15 Desember 2016 dilakukan audit eksternal/audit pembaharuan (triennial) sistem

manajemen mutu ISO 9001: 2008 oleh lembaga sertifikasi ICSM Indonesia. Pusat Penelitian

Metalurgi dan Material - LIPI memiliki sepuluh (10) Observasi dan Dua (2) Ketidaksesuaian

Minor yang dituangkan dalam form LKA, dengan uraian sebagai berikut :

1. Pusat Penelitian Metalurgi dan Material - LIPI telah menerapkan ISO 9001:2008 dengan baik.

2. Pusat Penelitian Metalurgi dan Material - LIPI memiliki jumlah pegawai sebanyak 121 yang terdiri dari 105 Aparatur Sipil Negara (ASN) dan 16 Tenaga Honorer pada tahun 2016.

3. Pusat Penelitian Metalurgi dan Material - LIPI telah melakukan Internal Audit pada tanggal 28-29 November 2016 dengan jumlah ketidaksesuaian sebanyak 14 yang terdiri dari ketidaksesuaian Major (1) dan Minor (13) dan semua ketidaksesuaian tersebugt telah ditindaklanjuti.

4. Pusat Penelitian Metalurgi dan Material - LIPI telah melakukan Tinjauan Manajemen pada tanggal 08 Desember 2016.

5. Pusat Penelitian Metalurgi dan Material - LIPI telah melaksanakan Survey Kepuasan Pelanggan pada tahun 2016 tetapi rekapan mengenai hasil survey tersebut belum diketahui.

6. Pusat Penelitian Metalurgi dan Material - LIPI telah melakukan komunikasi yang baik dengan auditor ekternal pada kegiatan audit Renewal/Re-sertifikasi.

b. Sumber Daya Manusia

Untuk pegawai Pusat Penelitian Metalurgi dan Material LIPI di tahun 2016 tidak ada penambahan

pegawai (CPNS), 5 orang pegawai pensiun, dan pegawai yang meninggal dunia sebanyak 1 orang,

sehingga jumlah pegawai sampai dengan akhir Desember 2016 adalah berjumlah 106 orang.

Tabel 1 menunjukkan data pejabat struktural dan Koordinator Keltian Pusat Penelitian Metalurgi

dan Material LIPI tahun 2016.

15 2016 | P2MM – LIPI

Page 18: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Tabel 1. Pejabat Struktural dan Koordinator Keltian pada tahun 2016

No Jabatan Nama Pejabat

1 Kepala Pusat Penelitian Dr. Ing. Andika Widya Pramono,

M. Sc

2 Kepala Bagian Tata Usaha Dr. Nono Darsono, M.Sc

3 Kepala Bidang Pengelolaan Dan Diseminasi Hasil Penelitian

Dr. Ika Kartika, MT

4 Kepala Sub Bidang Pengelolaan Hasil Penelitian

Bahari, BE

5 Kepala Sub Bidang Diseminasi dan Kerjasama

Nurhayati Indah Ciptasari, M.Si

6 Kepala Sub Bagian Kepegawaian Dina Astivian, S.IP

7 Kepala Sub Bagian Keuangan Ilfa Rizki Amalia, SE

8 Kepala Sub Bagian Sarana dan Umum

Gugun Gumilar

9 Koordinator Keltian Pengembangan Baja Unggul Nasional Berbasis Laterit

RM. Bintang Adjiantoro, MT

10

Koordinator Keltian Pengembangan Material Biokompatibel Untuk Implan Dan Alat Medis

Cahya Sutowo, MT

11

Koordinator Keltian Proses Pengelolaan dan Peningkatan Nilai Tambah Nikel, Zikron, dan Logam Tanah Jarang

Dr. Ir. F. Firdiyono

12 Koordinator Keltian Pengembangan Material Untuk Industri Energi

Dr. Efendi

16 2016 | P2MM – LIPI

Page 19: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Gambar 2. Jabatan Fungsional Peneliti di P2MM – LIPI pada tahun 2016

Gambar 3. Jabatan fungsional non peneliti di P2MM – LIPI tahun 2016

17 2016 | P2MM – LIPI

Page 20: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Tabel 2. Jabatan Fungsional Umum di P2MM – LIPI tahun 2016

No Jabatan Jumlah

1 Penata Teknis Penelitian 11

2 Teknisi Laboratorium 20

3 Pengadministrasi Keuangan (Penata Lap SAI) 1

4 Bendahara Penerima 1

5 Bendahara Pengeluaran 1

6 Analis Jabatan 1

7 Penata Usaha Kepegawaian 2

8 Pengelola Barang dan Jasa 1

9 Penata Usaha BMN 1

10 Penata Usaha Persediaan 1

11 Pejabat Pembuat Komitmen 1

12 Sekretaris 1

13 Pengemudi 1

14 Analis Kerjasama 1

15 Analis Dokumentasi dan Informasi 2

16 Pramu 2

1.2.2 Mutasi Pegawai

Mutasi adalah perubahan setatus kepegawaian, baik itu karena kenaikan gaji berkala

(KGB), kenaikan pangkat, ataupun pensiun. Tabel 3 dan 4 adalah data-data mutasi pegawai di

Pusat Penelitian Metalurgi dan Material LIPI tahun 2016.

18 2016 | P2MM – LIPI

Page 21: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Tabel 3. Daftar personil yang memperoleh kenaikan gaji berkala di P2MM – LIPI tahun 2016

No Pegawai No. SK Pangkat/Gol

Januari 2016

1 Dhyah Annur, S.T, M.Sc 28 Okt 2015

2056/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III / B

Penata Muda TK 1

2 M. Yunan Hasbi, S.T 28 Okt 2015

2057/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III / A

Penata Muda

3 Lutviasari. N, S.Si 28 Okt 2015

2058/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III /A

Penata Muda

4 Hendrik, M.Sc 28 Okt 2015

2059/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III / B

Penata Muda TK 1

5 Yosephin Dewiani R., S.Si 28 Okt 2015

2060/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III /A

Penata Muda

6 Nadia Chrisayu N.,ST 28 Okt 2015

2061/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III /A

Penata Muda

7 M. Ikhasull Amal., M.Sc 28 Okt 2015

2062/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III / B

Penata Muda TK 1

8 Tri Arini. ST 28 Okt 2015

2063/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III / B

Penata Muda TK 1

9 Dr. Latifa H.L 28 Okt 2015

2064/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III / C

Penata

10 Dr. Ing Andika Widya P., M.Sc

28 Okt 2015

2065/IPK 4/KP 03.05/X/2015

IV / C

Pembina Utama Muda

11 Agus Ahmad A., AMd 28 Okt 2015

2066/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III / C

Penata

12 Toni Bambang R,MT 28 Okt 2015

2067/IPK 4/KP 03.05/X/2015

IV / B

Pembina TK 1

13 M. Yahya 28 Okt 2015

2068/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III / B

Penata Muda TK 1

19 2016 | P2MM – LIPI

Page 22: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

14 Arif Nurhakim, M.A 28 Okt 2015

2069/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III / A

Penata Muda

15 Rosliana. SE 28 Okt 2015

2070/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III / A

Penata Muda

16 Dina Astivian. S.IP 28 Okt 2015

2071/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III / C

Penata

17 M. Syaiful Anwar,MSi 28 Okt 2015

2072/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III / C

Penata

18 Galih Senopati. ST 28 Okt 2015

2073/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III / A

Penata Muda

19 Joko Tri Wardono, ST 28 Okt 2015

2074/IPK 4/KP 03.05/X/2015

II / D

Pengatur TK 1

20 Fitri Yendra, S.E 28 Okt 2015

2075/IPK 4/KP 03.05/X/2015

II / D

Pengatur TK 1

21 Sigit Dwi Yudanto, M.Si 28 Okt 2015

2076/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III / B

Penata Muda TK 1

22 Nurhayati Indah C., M.Si 28 Okt 2015

2077/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III / B

Penata Muda TK 1

23 Yani Kusliani, S.Si 28 Okt 2015

2078/IPK 4/KP 03.05/X/2015

III / A

Penata Muda TK 1

24 Wawan Wartawan 28 Okt 2015

2078/IPK 4/KP 03.05/X/2015

II / D

Pengatur TK 1

Februari 2016

1 Gugun Gumilar 14 Des 2015

B. 2384/IPK 4/KP 03.05/XII/2015

III / D

Penata TK 1

2 Drs. Sundjono 14 Des 2015

B. 2383/IPK 4/KP 03.05/XII/2015

IV / C

Pembina Utama Muda

3 Ir. Harsisto, MEng 14 Des 2015

B. 2382/IPK 4/KP 03.05/XII/2015

IV / E

Pembina Utama

20 2016 | P2MM – LIPI

Page 23: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Maret 2016

1 Dedi Pria Utama 13 Februari 2016

B83/IPK4/KP 03.05/II/2016

III /A

Penata Muda

2 Dr. Ika Kartika, MT 13 Februari 2016

B84/IPK4/KP 03.05/II/2016

IV / A

Pembina

3 Rahma Nisa Hakim 13 Februari 2016

B85/IPK4/KP 03.05/II/2016

III /A

Penata Muda

4 Iwan Setiawan, M.Si 13 Februari 2016

B86/IPK4/KP 03.05/II/2016

III / C

Penata

5 Sri Mulyaningsih, M.Si 13 Februari 2016

B87/IPK4/KP 03.05/II/2016

III / D

Penata TK 1

6 Lusiana, ST.MT 13 Februari 2016

B88/IPK4/KP 03.05/II/2016

III / C

Penata

7 I. Nyoman. GP, M.Si 13 Februari 2016

B89/IPK4/KP 03.05/II/2016

III / C

Penata

8 Dr. Efendi. MT 13 Februari 2016

B90/IPK4/KP 03.05/II/2016

IV / B

Pembina TK 1

9 Dr. Ir Djusman S. 13 Februari 2016

B91/IPK4/KP 03.05/II/2016

IV / E

Pembina Utama

April 2016

1 Fendy Rokhmanto, M.Si 15 Februari 2016

B. 382/IPK4/KP 03.05/II/2016

III /A

Penata Muda

2 Eni Febriana, M.Si 15 Februari 2016

B. 283/IPK4/KP 03.05/II/2016

III /A

Penata Muda

3 Eddy Priyanto Utomo, ST 15 Februari 2016

B. 284/IPK4/KP 03.05/II/2016

III /A

Penata Muda

4 Anton Suryantoro, ST 15 Februari 2016

B. 285/IPK4/KP 03.05/II/2016

III /A

Penata Muda

5 Agus Budi Prasetyo, MT 15 Februari 2016 III / C

21 2016 | P2MM – LIPI

Page 24: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

B. 286/IPK4/KP 03.05/II/2016 Penata

6 Daniel P. Malau, M.Si 15 Februari 2016

B. 287/IPK4/KP 03.05/II/2016

III /B

Penata Muda TK 1

Mei 2016

1 Dadang Taryana 16 Maret 2016

B. 667/IPK4/KP 03.05/III/2016

II /A

Pengatur Muda

Juni 2016

1 Endang Ruslan B. 883/IPK4/KP 03.05/IV/2016

18 April 2016

III / D

Penata TK

2 Drs. Eddy. MS., MM B. 882/IPK4/KP 03.05/IV/2016

18 April 2016

IV / A

Pembina

Juli 2016

1 Ir. To’at Nursalam B. 1153/IPK4/KP 03.05/IV/2016

III / D

Penata TK 1

Agustus 2016

1 Ir. Raharjo Binudi 1 Juni 2016

B. 1284/IPK4/KP 03.05/VI/2016

IV / B

Pembina TK 1

2 Sawono 1 Juni 2016

B. 1285/IPK4/KP 03.05/VI/2016

III /C

Penata

3 Sugandi 1 Juni 2016

B. 1286/IPK4/KP 03.05/VI/2016

III / B

Penata Muda TK 1

4 Ramelan 1 Juni 2016

B. 1287/IPK4/KP 03.05/VI/2016

III / B

Penata Muda TK 1

September 2016

1 Waluyo B. 1573/IPK4/KP 03.05/VI/2016 III / B

Penata Muda TK1

2 Susanto. AMd B. 1575/IPK4/KP 03.05/VI/2016 III / D

Penata TK 1

3 Yosep Edi. K B. 1574/IPK4/KP 03.05/VI/2016 III / C

22 2016 | P2MM – LIPI

Page 25: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Penata

4 Sofyan B. 1576/IPK4/KP 03.05/VI/2016 III / B

Penata Muda TK 1

5 Entang Sutriasih B. 1836/IPK4/KP 03.05/VIII/2016 III / D

Penata TK 1

Desember 2016

1 Bintoro Siswayanti, M.Si B. 2309/IPK4/KP 03.05/IX/2016

26 September 2016

III / B

Penata Muda TK 1, Peneliti Muda

2 Cahya Sutowo, MT B. 2310/IPK4/KP 03.05/IX/2016

26 September 2016

III / D

Penata Muda TK 1, Peneliti Muda

3 Septian A.C , ST B. 2311/IPK4/KP 03.05/IX/2016

26 September 2016

II / D

Pengatur TK 1, Teknisi

4 Eko Prio W, SE B. 2312/IPK4/KP 03.05/IX/2016

26 September 2016

III / B

Penata Muda TK 1 / Peng. Bpg

5 Yudi N.Taha, MT B. 2313/IPK4/KP 03.05/IX/2016

26 September 2016

III / B

Penata Muda TK 1 / Pen. Pertama

6 Dr. Agung Imaduddin B. 2314/IPK4/KP 03.05/IX/2016

26 September 2016

III / D

Penata TK 1

7 Heri Nugraha, ST B. 2315/IPK4/KP 03.05/IX/2016

26 September 2016

II / D

Pengatur TK 1

8 Ahmad Royani, M.Si B. 2316/IPK4/KP 03.05/IX/2016

26 September 2016

III / D

Penata Muda , Pen, Pertama

9 Ade H. Surya B. 2317/IPK4/KP 03.05/IX/2016

26 September 2016

II / A

Pengatur Muda, Staf Kepeg

10 Maria Trisnawati, AM B. 2318/IPK4/KP 03.05/IX/2016 II / D

23 2016 | P2MM – LIPI

Page 26: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

26 September 2016 Pengatur TK 1,

Seb. Ping

11 Franciska Pramuji L., MT B. 2319/IPK4/KP 03.05/IX/2016

26 September 2016

III / A

Penata Muda ,

Pen, Pertama

12 Hanum SM, SE B. 2320/IPK4/KP 03.05/IX/2016

26 September 2016

III / B

Penata Muda TK 1

13 Ariyo Suharyanto, ST B. 2321/IPK4/KP 03.05/IX/2016

26 September 2016

III / B

Penata Muda TK 1, Pen Pertama

14 Lia Andriyah, M.Si B. 2323/IPK4/KP 03.05/IX/2016

26 September 2016

III / B

Penata Muda TK 1, Kandidat P

15 Yulinda Lestari, M.T B. 2323/IPK4/KP 03.05/IX/2016

26 September 2016

III / B

Penata Muda TK 1, Pen, Muda

Tabel 4.

Daftar Kenaikan Pangkat di P2MM – LIPI pada tahun 2016 No Nama No. SK Dari Ke TMT

Februari 2016

1 Siska Prifiharni, ST 107a/Kep/J.1.B/2016

02 Februari 2016 CPNS III / A

02 Februari 2016

2 Wahyu Mayangsari, ST 86a/Kep/J.1.B/2016

26 Januari 2016 CPNS III / A

26 Januari 2016

3 Satrio Herbirowo, M.Si 86a/Kep/J.1.B/2016

26 Januari 2016 CPNS III / A

26 Januari 2016

4 Aprilia Eryani, MSi 86a/Kep/J.1.B/2016

26 Januari 2016 CPNS III / B

26 Januari 2016

April 2016

1 Lusiana, MT 314/kep/J.3-C/2016 III / C III / D 1 April 2016

24 2016 | P2MM – LIPI

Page 27: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

16 Maret 2016

2 Eko Sulistiyono, M.Si 314/kep/J.3-C/2016

16 Maret 2016 IV / A IV / B 1 April 2016

3 Aryo Suharyanto, ST 314/kep/J.3-C/2016

16 Maret 2016 III /A III / B 1 April 2016

4 Dr. Nono Darsono, M.Sc 314/kep/J.3-C/2016

16 Maret 2016 III / C III / D 1 April 2016

5 Joko Triwardono, ST 309/kep/J.3-A/2016

16 Maret 2016 II / D III /A 1 April 2016

6 Sigit Dwi Judanto, M.Si 314/kep/J.3-C/2016

10 Maret 2016 III / B III / C 1 April 2016

7 Fitri Yendra, SE 309/kep/J.3-A/2016

16 Maret 2016 II / D III /A 1 April 2016

8 Dr. Ir. Rudi Subagja No: 23/K Tahun 2016

30 Maret 2016 IV / D IV / C 1 April 2016

9 Yani Kusliani, S.AP 312/kep/J.3-A/2016

18 Maret 2016 III / A III / B 1 April 2016

10 Eko Prio Wibowo, SE 312/kep/J.3-A/2016

18 Maret 2016 III / A III / B 1 April 2016

11 Saefudin, ST 314/kep/J.3-C/2016

16 Maret 2016 IV / A IV / B 1 April 2016

September 2016

1 Nurhayati Indah C., M.Si 1237/Kep/J.3 – C/2016

26 September 2016 III/B III / C

1 September 2016

2 Dr. Murni Handayani, M.Eng

Penata TK 1 III / D

1238/Kep/J.3 – C/2016

26 September 2016

III/C III /D 1 September

2016

25 2016 | P2MM – LIPI

Page 28: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Tabel 5. Peneliti P2MM – LIPI yang sedang tugas belajar dalam negeri sampai dengan tahun

2016 No Nama Bidang Universitas Jenjang

1 Tri Arini, ST Teknologi Material Maju

Universitas Indonesia

S2

2 Franciska Pramuji Lestari, ST

Teknologi Material Maju

Universitas Indonesia

S2

3 Fendy Rokhmanto, ST Material Science Universitas Indonesia

S2

4 Ahmad Royani, ST Material Science Universitas Indonesia

S2

5 Lia Andriyah, ST Material Science Universitas Indonesia

S2

6 Eni Febriana, ST Material Science Universitas Indonesia

S2

7 Yulinda Lestari, ST Teknologi Material Maju

Universitas Indonesia

S2

8. Gilang Ramadhan Kimia Anorganik dan Fisik

Institut Teknologi Bandung

S2

9. Eddy Priyanto U., ST Material Science Universitas Indonesia

S2

10. Nadia Chrisayu N., ST Material Science Universitas Indonesia

S2

11. Ariyo Suharyanto, ST Rekayasa Pertambangan

Institut Teknologi Bandung

S2

12. Iwan Setiawan, M.Si Material Science Universitas Indonesia

S3

13. Sigit Dwi Yudanto, M.Si Material Science Universitas Indonesia

S3

26 2016 | P2MM – LIPI

Page 29: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Tabel 6. Peneliti P2MM – LIPI yang sedang tugas belajar luar negeri sampai dengan tahun 2016

No Nama Negara Jenjang

1 Dr. Murni Handayani, M.Eng Jepang Post doc

2 Fatayalkadri, C, M.Sc Australia S3

3 Ari Yustisia Akbar, ST Jepang S2

4 Sri Mulyaningsih, M.Si Jerman S3

5 Yudi Nugraha Thaha, MT Jerman S3

6 Anton Suryantoro, S.Si Jerman S2

7 Yosephin Dewiani Rahmayanti, S.Si Jepang S2

8 Iwan Dwiantoro, M.Si Jepang S3

Tabel 7. Pegawai P2MM – LIPI yang meninggal dunia tahun 2016

No Pegawai Pangkat / Gol Jabatan Meninggal

1 Wawan Kusnawan III/A

Pengelola Pengadaan Barang dan Jasa

Januari 2016

c. Sarana dan Prasarana Penelitian

Sarana dan prasarana (sarpras) penelitian adalah hal yang strategis bagi lembaga penelitian

seperti P2MM – LIPI. Pada tahun 2016, P2MM – LIPI menerima beberapa unit alat,

komponen pendukung dan software terkait sarpras untuk penelitian, yaitu:

1) Minibus RUSH S4/T Sportivo/TOYOTA sebanyak 1 unit

2) Sepeda Motor Roda 3 type/merk VR 150 3R/VIAR sebanyak 1 unit

3) Induction Furnace 1 unit

4) Density Analyzer 1 unit

5) Ultrasonic Processing Tester 1 unit

6) O2 dan CO2 Gas Analyzer 1 unit

7) Hot Plate Stirrer 5 unit

8) Band saw machine 1 unit

9) Mounting machine 1 unit

10) Welding machine 1 unit

27 2016 | P2MM – LIPI

Page 30: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

True density analyzer Hot plate stirrer O2 dan CO2 Gas Analyzer

Induction furnace Welding machine

Mounting press Ultrasonic processing band saw machine

Gambar 4. Foto dokumentasi sarana prasarana yang diterima P2MM – LIPI tahun 2016

28 2016 | P2MM – LIPI

Page 31: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

d. Pelayanan Publik

IKM (indeks kepuasan masyarakat) yang dilakukan LIPI masih berdasarkan UU No.

25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik. Hal ini karena pedoman Survey IKM pada

PerMenpan RB No 14 Tahun 2014 baru diacu oleh LIPI pada akhir tahun 2016. Oleh

karenanya pada tahun 2016 ini, P2MM belum mengacu pada PerMenpan yang

baru. Pelayanan yang dilakukan oleh P2MM – LIPI saat ini adalah pelayanan jasa

analisa dan pengujian material, serta pembimbingan praktek kerja lapangan, tugas

akhir, serta magang siswa/mahasiswa. Dalam meningkatkan pelayanan jasa analisa

dan pengujian material, P2MM – LIPI mulai melakukan survei atas kepuasan

pelanggan dengan cara memberikan kuesioner kepada setiap konsumen yang

melakukan pengujian di P2MM – LIPI. Tabel 8 menunjukkan responden yang

mengisi angket IKM, sedangkan Tabel 9 menunjukkan hasil IKM di P2MM – LIPI

tahun 2016.

Kendala yang dihadapi oleh P2MM – LIPI saat melakukan IKM adalah jumlah

responden sedikit karena pada saat layanan selesai, yang mengambil hasil laporan

uji adalah bukan personil yang mengetahui substansi daripada order yang

dilakukan, sehingga tidak menguasai pengisian survey IKM yang diberikan.

Tabel 8. Jumlah responden yang mengisi IKM di P2MM – LIPI tahun 2016

No Periode Jumlah Penerima

Layanan

Jumlah

Responden

1 Januari -

November 132 28

29 2016 | P2MM – LIPI

Page 32: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Tabel 9. Nilai unsur pelayanan di P2MM – LIPI tahun 2016

NO UNSUR PELAYANAN NILAI UNSUR PELAYANAN

1 Kemudahan tahapan pelayanan 3,14 2 Waktu tunggu pelayanan 3,04 3 Ketepatan waktu laporan 3,04 4 Hasil laporan pengujian 3,29

5 Biaya tarif pengujian yang diberlakukan 2,68 6 Keramahan/sikap petugas dalam pelayanan 3,07

7 Kecepatan pelayanan dan Inisiatif petugas dalam membantu 3,25

8 Penguasaan petugas tentang fasilitas pengujian 3,14 9 Tanggapan petugas terhadap keluhan pelanggan 3,14

10 Kemudahan mendapatkan informasi fasilitas pengujian 3,07

11 Kenyamanan ruang tunggu 2,89

12 Kebersihan dan kerapihan ruang tunggu 2,79

NILAI INTERVAL IKM 3,03 NILAI INTERVAL KONVERSI IKM 75,81 MUTU PELAYANAN Baik

e. Pengawasan dan Akuntabilitas

Dalam hal pengawasan dan akuntabilitas kegiatan penelitian di P2MM – LIPI

dilakukan oleh Tim Perencanaan Monitoring dan Evaluasi (PME) - P2MM. Tim PME -

P2MM – LIPI tersebut ditunjuk oleh Kepala Pusat Penelitian Metalurgi dan Material

– LIPI. Tim PME bertugas untuk melakukan perencanaan monitoring dan evaluasi

terkait kegiatan penelitian di P2MM – LIPI. PME – P2MM – LIPI bertindak secara

independen dan langsung bertanggung jawab kepada Kepala P2MM – LIPI. Kondisi

saat ini yang perlu lebih dicermati adalah pemberdayaan PME untuk melakukan

fungsi perencanaan.

30 2016 | P2MM – LIPI

Page 33: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

1.2.3 Kondisi yang Diharapkan

a. Kelembagaan

Upaya pengembangan kelembagaan P2MM – LIPI diarahkan pada upaya mendukung

reformasi birokrasi. Salah satu upaya tersebut adalah reorganisasi kelembagaan.

Reorganisasi dilakukan untuk menghasilkan struktur kelembagaan yang kaya fungsi

dan miskin struktur. Upaya tersebut telah dimulai di tahun 2014. Perubahan nama

lembaga tersebut diharapkan dapat mengembangkan potensi lembaga. Penambahan

kata material diharapkan menjadi bentuk komitmen P2MM – LIPI dalam

mengembangkan penelitian, ilmu pengetahuan dan teknologi di bidang material. Hal

ini sejalan dengan perkembangan IPTEK di dunia internasional.

b. Ketatalaksaaan

1) Dengan diterapkanya sistem manajemen mutu ISO 9001:2008 di P2MM – LIPI

diharapkan terjadi perubahan yang signifikan dan nyata dalam hal ketatalaksanaan.

Diharapkan manajemen berbasis PDCA (plan – do – check – act) dapat berjalan

dengan baik.

2) Perencanaan penganggaran harus dilakukan dengan serius, perencanaan yang baik

akan menghasilkan output yang optimal. Oleh karena itu, PME P2MM – LIPI

diharapkan dapat lebih berperan dalam fungsi “perencanaan” yang melekat dalam

tugas dan fungsinya.

3) Profesionalisme manajemen perlu ditingkatkan dengan melakukan pembekalan

terhadap pejabat struktural melalui pendidikan dan pelatihan, sehingga kompetensi

manajemen dan soft skill leadership dari pejabat tersebut dapat menjadi lebih baik.

4) Sistem Pengawasan Internal perlu lebih ditingkatkan secara berkesinambungan

sehingga SOP (standard operation procedures) berbasis ISO 9001:2008 dapat

diterapkan dan berjalan baik, serta diharapkan seluruh kegiatan (baik administrasi

maupun kegiatan penelitian di P2MM – LIPI) sesuai dengan kaidah Manajemen Mutu

ISO 9001:2008.

31 2016 | P2MM – LIPI

Page 34: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

c. Sumber Daya Manusia

1) Komposisi, jumlah, dan distribusi pegawai yang rasional;

2) Etika, moral, disiplin yang tinggi serta netral dari kepentingan politik dan golongan

tertentu;

3) Kompetensi dan kemampuan profesional sesuai dengan kebutuhan lembaga serta

produktivitas yang tinggi;

4) Tingkat penghasilan yang wajar sesuai dengan peran, tugas, tanggung jawab, kinerja,

dan biaya hidup;

5) Distribusi penempatan pegawai sesuai dengan kompetensi dan kemampuan;

6) Kinerja PNS yang dapat diukur melalui sistem pengukuran kinerja yang aktual

sehingga dapat mencerminkan produktivitas PNS.

d. Sarana dan Prasarana Penelitian

1) Kepala Sub-bagian Sarana dan Umum menyusun dokumen sarana & prasarana

umum dan penelitian yang dibutuhkan. Dokumen berisi inventarisasi sarana

prasarana yang telah dimiliki, kondisi, dan proyeksi kebutuhan serta rencana

perbaikan dan pemeliharaan alat penelitian. Dokumen dikoordinasikan dengan

Kepala Bagian Tata Usaha;

2) Kepala Sub-bagian Sarana dan Umum dapat mengkaji kemungkinan pengembangan

sistem pengelolaan sarana dan prasarana penelitian dengan menggunakan sistem

on-line;

3) Perencanaan RKAKL harus mengakomodir anggaran untuk perawatan dan perbaikan

sarana dan prasarana penelitian dengan mengacu pada dokumen inventarisasi

sarana dan prasarana;

4) Kepala Sub-bagian Sarana dan Umum membuat daftar peralatan alat untuk

dikalibrasi, terutama bagi beberapa peralatan yang membutuhkan akurasi tinggi;

5) Kepala Sub-bagian Sarana dan Umum melakukan perencanaan sarana penunjang dan

penghapusan sarana dan prasarana yang sudah tidak terpakai/rusak dan sulit untuk

direhabilitasi.

32 2016 | P2MM – LIPI

Page 35: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

e. Pelayanan publik

1) Pelaksanaan pelayanan jasa analisa dan pengujian material serta pembimbingan

siswa/mahasiswa dapat berjalan sesuai ISO 9001:2008;

2) Pelayanan jasa analisa dan pengujian material meningkat sesuai survei kepuasan

konsumen;

3) Jumlah bimbingan siswa/mahasiswa meningkat.

f. Pengawasan dan Akuntabilitas

Pemberdayaan PME – P2MM – LIPI sebagai tim perencanaan, pengawasan dan

monitoring tidak hanya dalam tataran substansi penelitian akan tetapi juga dapat

menyentuh ranah pengelolaan keuangan lembaga terutama dalam hal perencanaan.

33 2016 | P2MM – LIPI

Page 36: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

BAB II PERENCANAAN DAN PERJANJIAN KERJA

2.1. Umum

ebagaimana telah diuraikan pada bab terdahulu, dalam rangka pelaksanaan tugas dan fungsi di bidang penelitian metalurgi dan material, maka dirumuskan tujuan yang ingin dicapai oleh P2MM – LIPI sebagaimana berikut:

1. Meningkatkan kemampuan penguasaan teknologi dalam bidang metalurgi;

2. Membantu meningkatkan kemampuan IPTEK masyarakat ilmiah dan industri;

3. Mengintensifkan pelayanan litbang di dalam lingkup kegiatan metalurgi untuk pembangunan nasional;

4. Meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya fungsi litbang dalam pembangunan nasional.

Sesuai dengan tujuan yang ingin dicapai, maka telah ditetapkan sasaran sebagai berikut:

1. Meningkatnya kualitas pengetahuan para peneliti;

2. Meningkatnya hasil dan kapasitas penelitian;

3. Meningkatnya kreatifitas dalam penciptaan ilmu pengetahuan dan teknologi yang

bernilai ekonomis;

4. Meningkatnya jejaring antara P2MM – LIPI dengan industri dan pihak terkait lainnya

dalam meningkatkan adopsi inovasi;

5. Meningkatnya akses terhadap pengetahuan;

6. Meningkatnya perilaku rasional masyarakat;

7. Meningkatnya peran P2MM – LIPI dalam pergaulan internasional;

8. Tersedianya sarana dan prasarana yang memenuhi kebutuhan;

9. Terwujudnya tata kelola organisasi yang baik (good corporate governance);

10. Terbinanya sumber daya manusia.

S

34 2016 | P2MM – LIPI

Page 37: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

2.2. Rencana Strategis Tahun 2015-2019

2.2.1. Visi dan Misi

A. Visi

Pusat Penelitian Metalurgi dan Material LIPI, sebagai bagian dari aparat

pemerintahan, mendukung upaya pemerintah dalam mewujudkan visi pembangunan

2025 yaitu untuk mewujudkan Indonesia yang mandiri, maju, adil dan makmur. Lebih

spesifik lagi pada RPJMN 2015 – 2019, Pusat Penelitian Metalurgi dan Material LIPI

berupaya mensinergiskan dengan tahapan pembangunan yang memantapkan

pembangunan secara menyeluruh dengan menekankan pembangunan keunggulan

kompetitif perekonomian yang berbasis SDA yang tersedia, SDM yang berkualitas, serta

kemampuan IPTEK. “Menjadi lembaga penelitian berkelas dunia yang mendorong

terwujudnya kemandirian dan daya saing bangsa di bidang metalurgi dan material

untuk kehidupan bangsa yang adil, makmur, cerdas, kreatif, integratif, dan dinamis”

Menjadi lembaga penelitian nasional berkelas dunia berarti Pusat Penelitian

Metalurgi dan Material LIPI bertekad untuk dikenal di tingkat nasional, regional dan

internasional sebagai lembaga penelitian yang diperhitungkan aktif berkontribusi bagi

perkembangan ilmu pengetahuan bidang metalurgi dan material. Berkontribusi bagi

kemandirian dan daya saing bangsa di bidang metalurgi dan material berarti Pusat

Penelitian Metalurgi dan Material LIPI bertekad untuk mengupayaakan hasil-hasil

penelitiannya bermanfaat untuk menguatkan industri metalurgi dan material nasional

sehingga dapat memenuhi sendiri kebutuhan berbagai sektor pembangunan nasional

dan juga dapat bersaing dengan produk-produk dari luar negeri.

B. Misi

Untuk mencapai visi 2019 tersebut di atas, Pusat Penelitian Metalurgi dan Material

LIPI menetapkan misi yang harus dijalankan pada periode 2015 – 2019 sebagai berikut:

35 2016 | P2MM – LIPI

Page 38: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

1) Menciptakan invensi ilmu pengetahuan metalurgi dan material yang dapat

mendorong inovasi dalam rangka meningkatkan kemandirian dan daya saing ekonomi

bangsa

2) Meningkatkan pengakuan Internasional dalam bidang Ilmu Pengetahuan metalurgi

dan material

3) Meningkatkan penguatan kelembagaan, diseminasi hasil penelitian dan pelayanan

jasa teknologi di bidang metalurgi dan material

2.2.2 Tujuan dan Sasaran

A. Tujuan

1. Mewujudkan dukungan terhadap peningkatan kemandirian dan daya saing ekonomi

bangsa melalui penelitian peningkatan nilai tambah sumber daya mineral, material

biokompatibel, baja laterit, dan material energi

2. Mewujudkan pengakuan Internasional terhadap lembaga dalam bidang ilmu

pengetahuan metalurgi dan material

3. Mewujudkan peningkatan penguatan kelembagaan, diseminasi hasil penelitian dan

pelayanan jasa teknologi di bidang metalurgi dan material

B. Sasaran

Dalam menjalankan misi 2015-2019, Pusat Penelitian Metalurgi dan Material LIPI

menetapkan sasaran strategis yang ingin dicapai sebagai berikut :

4. Terwujudnya dukungan terhadap peningkatan kemandirian dan daya saing ekonomi

bangsa melalui penelitian peningkatan nilai tambah sumber daya mineral, material

biokompatibel, baja laterit, dan material untuk industri energi yang ditandai oleh :

• Dikuasainya teknologi baja unggul nasional berbasis bijih laterit

• Dikuasainya teknologi peningkatan nilai tambah mineral nikel, dan kasiterit

• Dikuasainya teknologi material biokompatibel

• Dikuasainya teknologi material untuk industri energi

36 2016 | P2MM – LIPI

Page 39: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

5. Terwujudnya pengakuan internasional terhadap P2MM – LIPI dalam bidang ilmu

pengetahuan metalurgi dan material yang ditandai oleh:

• Meningkatnya jumlah publikasi ilmiah internasional

• Meningkatnya jumlah sitasi

6. Terwujudnya peningkatan penguatan kelembagaan, diseminasi hasil penelitian dan

pelayanan jasa teknologi di bidang metalurgi dan material yang ditandai oleh:

• Meningkatnya kuantitas dan kualitas sumber daya manusia

• Meningkatnya jumlah sarana dan prasarana penelitian

• Meningkatnya jumlah kegiatan diseminasi hasil penelitian ke stakeholders

• Meningkatnya jumlah pelayanan jasa teknologi ke stakeholders

2.3. Kebijakan

Arah kebijakan Pusat Penelitian Metalurgi dan Material LIPI disusun untuk

mengarahkan kegiatan yang dilakukan dalam periode 2015 – 2019 agar dapat mencapai

sasaran strategis yang telah ditetapkan. Arah kebijakan Pusat Penelitian Metalurgi dan

Material LIPI 2015 – 2019 mengarahkan pelaksanaan Penelitian, Pengembangan dan

Pemanfaatan IPTEK (P3-IPTEK) dan penguatan Sistem Inovasi Nasional (SIN) dan

diseminasi hasil penelitian sebagai berikut: pelaksanaan penelitian, pengembangan dan

pemanfaatan IPTEK memprioritaskan program dan kegiatan di bidang metalurgi dan

material yang terkait dengan isu-isu nasional/kebutuhan stakeholders dengan keluaran

(output) yang Besar, Signifikan, dan Nyata (BSN).

2.4. Strategi

Strategi yang dilakukan P2MM – LIPI untuk mencapai tujuan dan sasaran adalah

sebagai berikut:

1) Membentuk poklit sesuai dengan program/kegiatan

2) Melaksanakan kegiatan penelitian terkait dengan peningkatan nilai tambah sumber

daya mineral Indonesia dan penguasaan teknologi material strategis

37 2016 | P2MM – LIPI

Page 40: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

3) Melaksanakan penguatan Sistem Inovasi Nasional (SIN) melalui penguatan

kelembagaan yang mendukung pelaksanaan kegiatan P3-IPTEK bidang metalurgi dan

material.

4) Melaksanakan diseminasi hasil penelitian melalui kegiatan pembentukan jaringan dan

kerjasama dalam pelaksanaan kegiatan serta pemberian bimbingan teknis dan

strategis di bidang metalurgi dan material.

2.5. Program dan Kegiatan

Program Pusat Penelitian Metalurgi dan Material LIPI pada tahun 2016 mengacu

pada program LIPI dan Kedeputian IPK.

2.5.1. PROGRAM PENELITIAN, PENGEMBANGAN DAN PENERAPAN IPTEK (P3-IPTEK)

Kegiatan Prioritas Bidang

Pengembangan Proses Pembuatan Solar Grade Silicon (SoG-Si) dari Pasir Kuarsa

Indonesia

Sel surya dengan bahan dasar silikon merupakan jenis yang paling banyak dipakai

di industri sel surya dunia. Bahan baku silikon untuk sel surya adalah solar grade silicon

(SoG-Si) yang mempunyai tingkat kemurnian lebih dari 99,999 persen berat Si. Bagian

yang paling penting dalam pengembangan proses pembuatan SoG-Si untuk aplikasi sel

surya adalah:

1. Penguasaan proses reduksi pasir kuarsa Indonesia dan proses pemurnian menjadi

SoG-Si

2. Diversifikasi dan pemanfaatan SDA pasir kuarsa dalam negeri untuk pemenuhan

komponen sel surya

3. Mendorong tumbuhnya industri SoG-Si dan panel surya di dalam negeri

4. Meningkatkan keahlian sumber daya manusia dalam proses reduksi dan pemurnian

pasir kuarsa Indonesia

38 2016 | P2MM – LIPI

Page 41: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Pengembangan dan Peningkatan Nilai Tambah Mineral Dolomit untuk Bahan Baku

Magnesium Karbonat

Tujuan kegiatan ini adalah:

1. Rancang bangun dan perekayasaan peralatan kalsinasi dolomit dengan menggunakan

sistem tertutup yang mampu menghasilkan kalsin dolomit dan karbon dioksida.

2. Percobaan kalsinasi mineral dolomit dalam tungku kalsinasi yang telah dibuat dengan

proses tertutup.

3. Pengujian air laut untuk proses slaking dan karbonatasi.

4. Kegiatan diseminasi hasil penelitian

2.5.2. KEGIATAN PENGUATAN KOMPETENSI INTI (TEMATIK)

Peningkatan Nilai Tambah Sumber Daya Mineral

Kelompok Penelitian ini memiliki dua kegiatan kompetensi inti, yaitu antara lain:

a. Pengolahan dan Peningkatan Nilai Tambah Mineral Nikel Laterit

Tujuan dari sub kegiatan ini adalah:

• Penguasaan teknologi yang efektif dan efisien untuk pengolahan bijih nikel laterit

kadar rendah

• Pengembangan produk hasil pengolahan bijih nikel laterit kadar rendah

• Studi tekno-ekonomi pengolahan bijih nikel laterit kadar rendah

b. Proses Pengolahan dan Peningkatan Nilai Tambah Mineral Kasiterit untuk Senyawa

Kimia Timah (Tin Chemical)

Tujuan dari sub kegiatan ini adalah:

• Penguasaan teknologi pembuatan senyawa kimia timah dari mineral kasiterit

Indonesia

• Pembuatan prototip produk senyawa kimia timah dari mineral kasiterit Indonesia

39 2016 | P2MM – LIPI

Page 42: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

• Peningkatan kapasitas dan studi tekno-ekonomi produksi senyawa kimia timah

dari mineral kasiterit Indonesia

Material Biokompatibel

Kegiatan pengembangan material untuk implan dan alat medis ini memiliki dua kegiatan

kompetensi inti antara lain:

a. Pengembangan Produk Implan dan Alat Medis dari Paduan Logam dan Keramik

Tujuan dari sub kegiatan ini adalah:

• Penguasaan teknologi pembuatan ingot paduan Ti-6Al-6Mo/Nb dan Co-30Cr-5Mo

• Penguasaan teknologi pembentukan komponen implan medis dari paduan Ti-6Al-

6Mo/Nb dan Co-30Cr-5Mo

• Penguasaan teknologi pelapisan keramik pada komponen implan

• Studi tekno-ekonomi produksi komponen implan medis

b. Pengembangan Material Implan Medis yang Biodegradable

Tujuan dari sub kegiatan ini adalah:

• Penguasaan teknologi pembuatan paduan metalselular dengan jenis struktur

terbuka (opened cellular) untuk aplikasi implan yang bersifat biodegradable.

• Pembuatan prototip produk implan dari paduan metal selular termasuk uji in

vitro dan in vivo.

Baja Laterit

Kelompok penelitian Pengembangan baja unggul nasional berbasis bijih laterit ini

memiliki tiga kegiatan kompetensi inti antara lain:

a. Pembuatan Baja dari Nickel Pig Iron (NPI)

Tujuan dari sub kegiatan ini adalah:

Penguasaan teknologi konverter untuk pembuatan baja dari NPI

Pembuatan prototip baja laterit

Studi tekno-ekonomi produksi baja laterit Indonesia

40 2016 | P2MM – LIPI

Page 43: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

b. Pengembangan Baja Tahan Peluru dari Bijih Nikel Laterit

Tujuan dari sub kegiatan ini adalah:

• Penguasaan teknologi proses pembuatan baja tahan peluru dari bijih nikel laterit

Indonesia

• Pembuatan prototip baja tahan peluru berbasis bijih nikel laterit

• Studi tekno-ekonomi produksi baja tahan peluru berbasis bijih nikel laterit

c. Pengembangan Baja Unggul Nasional Berbasis Bijih Nikel Laterit

Tujuan dari sub kegiatan ini adalah:

Penguasaan teknologi proses pembuatan baja tahan cuaca kekuatan tinggi dari

bahan baku NPI dan DRI Indonesia

Pembuatan prototip baja tahan cuaca kekuatan tinggi berbasis bijih nikel laterit

Studi tekno-ekonomi produksi baja tahan cuaca kekuatan tinggi berbasis bijih

nikel laterit

Material untuk Industri Energi

Kelompok penelitian pengembangan material untuk industri energi ini memiliki tiga

kegiatan kompetensi inti antara lain:

a. Pengembangan Material Suhu Tinggi untuk Turbin Pembangkit Listrik

Tujuan dari sub kegiatan ini adalah:

• Penguasaan teknologi material suhu tinggi untuk turbin pembangkit listrik

tenaga uap

• Pembuatan prototip komponen turbin untuk pembangkit listrik tenaga uap

• Studi tekno-ekonomi produksi komponen turbin untuk pembangkit listrik

tenaga uap

b. Pengembangan Material Superkonduktor Suhu Tinggi (HTS) & Suhu Rendah (LTS)

untuk Aplikasi Energi Listrik

Tujuan dari sub kegiatan ini adalah:

41 2016 | P2MM – LIPI

Page 44: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

• Pengembangan teknologi pembuatan material superkonduktor MgB2 dan

Fe(Se,Te)

• Pembuatan prototip kawat superkonduktor untuk aplikasi energi listrik

• Studi tekno-ekonomi produksi kawat superkonduktor untuk aplikasi energi

listrik

c. Pengembagan Teknologi Pengendalian Korosi di Industri Migas dan Panas Bumi

Tujuan dari sub kegiatan ini adalah:

• Observasi dan investigasi sistem pelapisan dibawah insulasi (Coating under

insulation) dan pelapisan anti api (fire-proof coating) di berbagai instalasi

industri migas dan panas bumi.

• Pemberian prioritas instalasi mana yang akan dilakukan pengendalian korosi

• Studi mengenai jenis coating yang cocok dan optimal di industri migas dan

panas bumi.

2.5.3. KEGIATAN PRIORITAS KEDEPUTIAN ILMU PENGETAHUAN KEBUMIAN (IPK)

Kegiatan ini mengikuti rancangan yang disusun secara top-down yang bersifat

multi dan interdisiplin antarsatker di lingkup Kedeputian IPK, dengan mensinergikan

berbagai keahlian dan kemampuan yang ada di kedeputian dalam rangka menghasilkan

produk litbang yang prospektif dan strategis melalui cara yang kompetitif dan selektif.

Kegiatan prioritas mengusung tema “Penyusunan Strategi Penataan

Pembangunan Terpadu di Wilayah Pesisir”. Pusat Penelitian Metalurgi dan Material LIPI

melakukan sub kegiatan dengan topik “Respon Material Struktur Bangunan di Wilayah

Pesisir Akibat Perubahan Iklim dan Aktifitas Antropogenik” yang meliputi penelitian :

1. Kajian Teknologi Pengolahan Sumber daya Mineral Potensial di Wilayah DAS dan

Pesisir Cimandiri, Koordinator Agus Budi Prasetyo, MT

2. Asesmen Kondisi Infrastruktur Waduk di Wilayah DAS Cimanuk, Koordinator M.

Syaiful Anwar, M.Si

42 2016 | P2MM – LIPI

Page 45: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

3. Pemetaan Korosi dan Pengendaliannya pada Infrastruktur di Pesisir Jakarta,

Koordinator Dr. Gadang P., M.Si

2.5.4. KEGIATAN UNGGULAN LIPI

Kegiatan ini merupakan kegiatan prioritas LIPI yang bersifat multi dan inter disiplin

yang melibatkan peneliti lintas Satuan Kerja dan Kedeputian. Pusat Penelitian Metalurgi

dan Material LIPI terlibat dalam Sub Kegiatan “Pengembangan Material dan Rekayasa

Manufaktur”. Penelitian yang mendukung sub kegiatan tersebut meliputi :

1. Pembuatan dan Pengembangan Superkonduktor Sebagai Komponen Alat Kedokteran

MRI, Dr. Agung Imaduddin

2. Pembuatan Multifungsional Metal Selular Berbasis Logam Ringan, Dr. Ika kartika

3. Optimasi Proses Konversi NPI, Adil Djamali, M.Sc

4. Pembuatan Baja Tahan Peluru dari Bijih Nikel Laterit, Bintang Adjiantoro, MT

5. Pengembangan Baja Tahan Karat Martensitik untuk Aplikasi Komponen Turbin Uap,

Dr. efendi, MT

2.5.5 PROGRAM SISTEM INOVASI NASIONAL (SIN)

Program Penelitian, Pengembangan dan Penerapan Iptek (P3-Iptek) sangat

bergantung pada kapasitas dan kemampuan unsur pendukungnya. Unsur-unsur

pendukung tersebut dikenal sebagai Sistem Inovasi Nasional (SIN) yang meliputi:

1. Pengembangan Sumber Daya Manusia, yang meliputi: (a) Peningkatan jumlah sumber

daya manusia melalui penerimaan CPNS (Lampiran 3), (b) Peningkatan jumlah peneliti

jenjang pendidikan S2 dan S3, (c) Peningkatan jenjang fungsional peneliti/non-

peneliti, dan (c) Pelatihan teknis dan non-teknis sumber daya manusia;

2. Penguatan Sarana Penelitian dan Fasilitas Kerja; dan

3. Penguatan Jaringan Kelembagaan Iptek.

43 2016 | P2MM – LIPI

Page 46: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

2.5.6 PROGRAM DISEMINASI

Program diseminasi merupakan jembatan yang penting antara Pusat Penelitian

Metalurgi dan Material LIPI dengan para pemangku kepentingan. Kegiatan yang dilakukan

untuk merealisasikan program diseminasi di bidang metalurgi dan material adalah

sebagai berikut :

1. Penguatan jejaring dengan stakeholders dan investors dalam rangka percepatan

pembentukan industri pengolahan dan peningkatan sumber daya mineral Indonesia

dan industri material startegis

2. Peningkatan jasa proses, pengujian, analisa, dan pelatihan di bidang metalurgi dan

material (PNBP)

3. Pengelolaan informasi dan jurnal ilmiah secara elektronik

2.6. Penetapan Kinerja Tahun 2016

Dengan mempertimbangkan segenap sumber daya yang ada, pada tahun 2016

P2MM – LIPI telah menetapkan tekad dan janji kinerja yang akan dicapai/diwujudkan

selama setahun sebagai terlihat dalam Tabel 10 laporan kinerja ini.

Tabel 10. Penetapan Kinerja Pusat Penelitian Metalurgi dan Material – LIPI tahun 2016

No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target

1 Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap daya saing bangsa berbasis hasil penelitian

Jumlah sitasi atas publikasi 50

Jumlah hasil penelitian dan HKI yang dimanfaatkan 1

Jumlah STP/TP yang termanfaatkan 0

Jumlah pengguna jasa LIPI 80

2 Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap dayasaing Industri

Jumlah kerjasama dengan industri 50

3 Meningkatnya rekomendasi kebijakan berbasis penelitian Jumlah policy paper/rekomendasi

kebijakan/keputusan yang dimanfaatkan 1

4 Meningkatnya peran LIPI dalam mendukung riset nasional

Jumlah institusi eksternal yang memanfaatkan insfrastruktur riset LIPI

15

44 2016 | P2MM – LIPI

Page 47: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target

5 Meningkatnya hasil penelitian yang berorientasi pada nilai tambah SDA dan perlindungan lingkungan

Jumlah dan jenis koleksi yang dimanfaatkan 0

Jumlah teknologi/konsep/model/jenis produk yang bernilai tambah 2

6 Meningkatnya jejaring dan kerjasama ilmiah nasional dan internasional yang berkualitas dan saling menguntungkan

Rasio kerjasama yang terlaksana dibandingkan total MoU yang dibuat 4

Jumlah posisi strategis yang dijabat dalam organisasi/pertemuan nasional/internasional 2

7 Meningkatnya rujukan ilmiah dan informasi iptek yang diakses masyarakat

Jumlah peserta pemasyarakatan iptek 250

8 Meningkatnya pengembangan kompetensi SDM penelitian Indonesia

Jumlah peneliti LIPI terindeks global 15

45 2016 | P2MM – LIPI

Page 48: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

BAB III AKUNTABILITAS KINERJA 2016 3.1. Capaian Kinerja Organisasi

encapaian kinerja tidak hanya dilihat sebagai cerminan tingkat keberhasilan saja,

namun juga sebagai upaya dalam kerangka pencapaian kesesuaian dan capaian

outputnya. Adapun pencapaian dan kendala, dari setiap kegiatan yang telah

ditetapkan, dijelaskan secara rinci berdasarkan 10 sasaran strategis LIPI, sebagaimana

berikut:

1) Terwujudnya LIPI sebagai institusi penelitian berkelas dunia yang mampu

meningkatkan daya saing

2) Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap daya saing bangsa berbasis hasil penelitian dan

layanan

3) Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap daya saing industri

4) Meningkatnya rekomendasi kebijakan berbasis hasil penelitian

5) Meningkatnya peranan LIPI sebagai penyedia infrastruktur riset nasional

6) Meningkatnya hasil penelitian yang berorientasi pada nilai tambah SDA dan

perlindungan lingkungan

7) Meningkatnya jejaring dan kerjasama ilmiah nasional dan internasional yang

berkualitas dan saling menguntungkan

8) Meningkatnya rujukan ilmiah dan informasi iptek yang diakses masyarakat

9) Meningkatnya pengembangan kompetensi SDM penelitian Indonesia

10) Terwujudnya tata kelola pemerintahan yang baik.

3.1.1. Akuntabilitas Kinerja

Perhitungan capaian kinerja dilakukan sebagai berikut :

% Capaian = (Realisasi/Target) x 100%

P

46 2016 | P2MM – LIPI

Page 49: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Adapun target dan capaian kinerja P2MM – LIPI pada Tahun 2016 ditunjukkan pada Tabel

11 berikut.

Tabel 11. Capaian kinerja P2MM – LIPI tahun 2016

No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target Realisasi

1 Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap daya saing bangsa berbasis hasil penelitian

Jumlah sitasi atas publikasi 50 356

Jumlah hasil penelitian dan HKI yang dimanfaatkan 1 -

Jumlah STP/TP yang termanfaatkan 0 0

Jumlah pengguna jasa LIPI 80 199

2 Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap dayasaing Industri

Jumlah kerjasama dengan industri 50 168

3 Meningkatnya rekomendasi kebijakan berbasis penelitian Jumlah policy paper/rekomendasi

kebijakan/keputusan yang dimanfaatkan

1 2

4 Meningkatnya peran LIPI dalam mendukung riset nasional

Jumlah institusi eksternal yang memanfaatkan insfrastruktur riset LIPI

15

18

5 Meningkatnya hasil penelitian yang berorientasi pada nilai tambah SDA dan perlindungan lingkungan

Jumlah dan jenis koleksi yang dimanfaatkan 0 0

Jumlah teknologi/konsep/model/jenis produk yang bernilai tambah 2 2

6 Meningkatnya jejaring dan kerjasama ilmiah nasional dan internasional yang berkualitas dan saling menguntungkan

Rasio kerjasama yang terlaksana dibandingkan total MoU yang dibuat 4 4

Jumlah posisi strategis yang dijabat dalam organisasi/pertemuan nasional/internasional

2 2

7 Meningkatnya rujukan ilmiah dan informasi iptek yang diakses masyarakat

Jumlah peserta pemasyarakatan iptek 250 385

8 Meningkatnya pengembangan kompetensi SDM penelitian Indonesia

Jumlah peneliti LIPI terindeks global 15 18

47 2016 | P2MM – LIPI

Page 50: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

3.1.2. Analisis dan Evaluasi Kinerja Tahun 2016

Sasaran 1 : Meningkatnya Kontribusi LIPI Terhadap Daya Saing Bangsa Berbasis Hasil Penelitian

Tabel 12 menunjukkan indikator kinerja yang ada dalam sasaran strategis 1. Dari tabel

tersebut dapat kita lihat bahwa jumlah sitasi atas publikasi memperoleh capaian 356

(712%) dari target yang hanya 50 publikasi. Capaian sitasi sebanyak 356 adalah akumulasi

perolehan sitasi di P2MM – LIPI sejak tahun 2015.

Tabel 12. Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap daya saing bangsa berbasis hasil penelitian

No Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target Realisasi % Capaian

1 Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap daya saing bangsa berbasis hasil penelitian

Jumlah sitasi atas publikasi 50 356 712

Jumlah hasil penelitian dan HKI yang dimanfaatkan 1 - -

Jumlah STP/TP yang termanfaatkan 0 0 0

Jumlah pengguna jasa LIPI 80 199 248,75

Publikasi yang banyak diminati beberapa diantaranya adalah:

1. Highly visible light active Ag@ TiO 2 nanocomposites synthesized using an

electrochemically active biofilm: a novel biogenic approach, MM Khan, SA Ansari, MI

Amal, J Lee, MH Cho, Nanoscale 5 (10), 4427-4435. Disitir sebanyak 84 kali.

2. Milling and dispersion of multi-walled carbon nanotubes in texanol, Dr. Nono darsono,

disitir sebanyak 54 kali.

3. Growth of Cu2ZnSnSe4 thin films by selenization of sputtered single-layered Cu-Zn-Sn

metallic precursors from a Cu-Zn-Sn alloy target, M. Ikhlasul Awal, disitir sebanyak 33 kali

Jumlah pengguna jasa LIPI juga mendapat capaian yang melebihi dari target, yaitu ada

199 pengguna jasa LIPI dari target 80 jasa pengguna. Pengguna jasa tersebut adalah dari

kalangan industri (Tabel 14), universitas dan institusi eksternal (Tabel 17).

48 2016 | P2MM – LIPI

Page 51: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Sasaran 2 : Meningkatnya Kontribusi LIPI terhadap Daya Saing Industri

Tabel 13 menunjukkan kontribusi LIPI terhadap daya saing industri. Pada indikator

dalam tabel tersebut terlihat bahwa realisasi mencapai 168 (336 %) industri yang

melakukan jasa uji di P2MM – LIPI dari target 50 industri.

Tabel 13. Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap daya saing industri

Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target Realisasi % Capaian

Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap dayasaing Industri

Jumlah kerjasama dengan industri 50 168 336

Tabel 14 menunjukkan industri-industri yang melakukan jasa pengujian di P2MM – LIPI.

Ada 117 industri yang melakukan jasa uji selama tahun 2016.

Tabel 14.

Industri yang berkontribusi dalam layanan uji di P2MM – LIPI selama tahun 2016

NO NAMA PERUSAHAAN NO NAMA PERUSAHAAN

1 Alpindo Mitra Baja 40 PT Eastech Nusantara 2 Baruna Riotama -STPI Curug 41 PT Erijo Bersaudara Teknik 3 CV Andev Teknik 42 PT Fortune Abadi Sejahtera 4 CV Anggih Graha Pratama 43 PT Gambatte Tehnik 5 Cv Anugrah Jaya Mandiri 44 PT Gemilang Multi Komponen 6 CV Aria Bima Cena 45 PT Ginsa Inti Pratama 7 CV Azet Nirwana 46 PT Hilari Indotama 8 CV Globalindo Perkasa Engineering 47 PT Indobolt Jaya Makmur 9 CV Kurnia Panen Lestari 48 PT Indotrack Megah Prima Sejahtera

10 CV Molden Anugerah Sejahtera 49 PT Inno Clear 11 CV. Mitra Manunggal Mandiri 50 PT Intermesindo Forging Prima 12 Perum Bulog/PT Kenko Electric Indonesia 51 PT Inti Polymetal 13 PT Hikari Metalindo Pratama 52 PT Isometrik Teknindo 14 PT Isoku Protection Sanbrilliant 53 PT ITW 15 PT Jotun Indonesia 54 PT IWWI 16 PT Syukur Berkat Anugerah 55 PT Jakarta Akuratama Plastik 17 PT Abadi Coating Solusi 56 PT Jakron Cipta Sakina 18 PT Alakasa Extrusindo 57 PT JD Resources 19 PT Aneka Sarana Konstrindo 58 PT Junbata Kusuma

49 2016 | P2MM – LIPI

Page 52: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

20 PT Anugerah Nuansa Cipta 59 PT Karbon Indoniaga 21 PT Arezda Purnama Loka 60 PT Karlita Emas 22 PT Asaba Metal Industri 61 PT Karya Adikita Galvanize 23 PT Asako 62 PT Karya Multi Prima 24 PT Asia Tractors 63 PT Karya Putra Sangkuriang 25 PT Autobacs Indomobil Indonesia 64 PT Kayaba Indonesia 26 PT Aza Nirwana 65 PT Keum Su Tech 27 PT Azet Surya Lestari 66 PT KMIL 28 PT Bajaindo Eraprima 67 PT KSI Suzhou Porcelain Insulator Indonesia 29 PT Bakrie Metal Industries 68 PT Lautan Steel Indonesia 30 PT Berkah Manis Makmur 69 PT MAPAL 31 PT Bertindo Jaya Raya 70 PT Meiwa Indonesia 32 PT Beton Perkasa Wijaksana 71 PT Metal One Indonesia 33 PT Bluescope Indonesia 72 PT Metalindo Multidinamika Mandiri 34 PT Buana Karya Metal 73 PT Metalock Indonesia 35 PT Central Sole Agency 74 PT Mitra Adhisarana Niaga 36 PT Chemco Harapan Nusantara 75 PT Mitra Farla Teknologi 37 PT Chunpao Steel Indonesia 76 PT Molden Patra Sejahtera 38 PT Cirebon Electric Power 77 PT Muarateweh Spring 39 PT Daifuku Indonesia 78 PT Multi Teknik Anugrah

NO NAMA PERUSAHAAN NO NAMA PERUSAHAAN

79 PT Murni Cahaya Pratama 99 PT Sharpindo Dinamika Prima 80 PT Nusa Cipta Technical 100 PT Sinde Budi Sentosa 81 PT Nusa Sejahtera Logam Pratama 101 PT Star Mustika Plastmetal 82 PT Nuscaco Perkasa 102 PT Sunindo Pratama 83 PT Octo Corindo Sarana 103 PT Surveyor Indonesia 84 PT Pandrol Indonesia 104 PT Suzuki Indomobil Motor 85 PT Pembangunan Sarana Perkasa 105 PT Systema Precision 86 PT Persada Selaras Indonesia 106 PT Tamura ACI 87 PT Pertamina 107 PT Tri Daya Langgeng 88 PT Pipa Mas Putih 108 PT Trimatra Tata Graha 89 PT PLN 109 PT Tumbak Mas Inti Mulya 90 PT PLN Bukit Asam 110 PT Wagner Biro Indonesia 91 PT Rizqi Dasa Perkasa 111 PT Walsin Lippo Industries 92 PT Sagateknindo Sejati 112 PT Wellbore Technologies 93 PT Salam Pacific Indonesia Lines 113 PT Wijaya Karya 94 PT Satria Marga K.P 114 PT Wira Mitra Tama 95 PT Selectrix Indonesia 115 PT Yama Metal Industri 96 PT Separindo Industry 116 PT Yontomo Sukses Abadi

50 2016 | P2MM – LIPI

Page 53: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

97 PT Daya Dumas Lestari 117 PT Murinda Steel 98 PT Zi Tech Asia

Sasaran 3 : Meningkatnya Rekomendasi Kebijakan Berbasis Penelitian

Tabel 15 menunjukkan sasaran strategis meningkatnya rekomendasi kebijakan berbasis

penelitian. Pada sasaran strategis tersebut dengan indikator kinerja jumlah rekomendasi

kebijakan yang dimanfaatkan, dari target 1 rekomendasi kebijakan, tercapai 2 dengan

persentase realisasi capaian sebesar 200%.

Tabel 15. Meningkatnya rekomendasi kebijakan berbasis penelitian

Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target Realisasi % Capaian

Meningkatnya rekomendasi kebijakan berbasis penelitian

Jumlah rekomendasi kebijakan yang dimanfaatkan

1 2 200

Rekomendasi kebijakan yang diperoleh P2MM – LIPI selama tahun 2016 adalah :

1. Dihasilkan dokumen pranata litbang KNAPPP sebagai salah satu persyaratan untuk

standarisasi produk baja laterit

2. Dokumen Kebijakan Proyek Perubahan DIKLATPIM II Kasatker P2MM LIPI berupa

pembuatan portal web implan (Gambar 5)

51 2016 | P2MM – LIPI

Page 54: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Gambar 5. Tampilan depan dari portal web implan (www.implanindonesia.net) merupakan hasil proyek perubahan diklatpim II Kasatker P2MM – LIPI

Sasaran 4 : Meningkatnya Peran LIPI dalam Mendukung Riset Nasional

Tabel 16 menunjukkan sasaran meningkatnya peran LIPI dalam mendukung riset nasional,

dimana indikator kinerja jumlah institusi eksternal yang memanfaatkan infrastruktur riset di

P2MM – LIPI adalah sebanyak 18 pengguna () dari target 15 pengguna.

52 2016 | P2MM – LIPI

Page 55: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Tabel 16. Meningkatnya peran LIPI dalam mendukung riset nasional

Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target Realisasi % Capaian

Meningkatnya peran LIPI dalam mendukung riset nasional

Jumlah institusi eksternal yang memanfaatkan insfrastruktur riset LIPI

15

18

120

Tabel 17 menunjukkan institusi eksternal yang memanfaatkan infrastruktur riset

di P2MM – LIPI beserta nama pengguna selama tahun 2016.

Tabel 17. Nama pengguna dan institusi eksternal yang memanfaatkan infrastruktur P2MM – LIPI selama

tahun 2016 NO NAMA DAN NAMA INSTITUSI NO NAMA DAN NAMA INSTITUSI

1 Batan - Bandung 21 Darel Domu Abadi - UI

2 Sumarno - Batan 22 Hendy - ITB

3 Prof.Ir.Herman Yuwono - UI 23 M Irsyad - ITB

5 Rifqo Anwarie - UI 24 Nova Dwi Prihadi - Untirta

6 Sepri Mauli Widiantoro - STT PLN 25 Fitria Irbawati - IPB

7 Firman Prasetyo - STT PLN 26 Ade Utami - UI

8 Apriyanto Supriyono Giri -UNILA 27 Akhmad Muhaimin - Untirta

9 Aditya Kristianto - UI 28 Dr.Agus Edy Pramono-UI

10 Emas Agus - UNES 29 M Firdaus /Dilla - ITB

11 Kusdi - BATAN 30 Diyah Ayu W - MAN 2 Kudus

12 Taufan Krisdana Budi - UI 31 Achmad Saefullah - ITI

13 Drg Susi - USU 32 Roizon F.S-Untirta

14 Rio Pudjidarma - UI 33 Amelia Indriani - IPB

15 Darel Domu Abadi - UI 34 M Dani - Batan

16 M Hamdani - ITB 35 Fajri Yunaldi - UI

17 Balai Besar Logam dan Mesin 36 Syahri Rahman - Untirta

18 I Nyoman Jujur - BPPT 37 PT Tekmira

19 M Rafiansa - ITB 38 Ilona Haryanto - Unpad

20 Rizky Ahmad - UI 39 Batan - Jakarta

53 2016 | P2MM – LIPI

Page 56: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Sasaran 5 : Meningkatnya hasil penelitian yang berorientasi pada nilai tambah SDA dan perlindungan lingkungan

Tabel 18 menunjukkan sasaran strategis meningkatnya hasil penelitian yang berorientasi

pada nilai tambah SDA dan perlindungan lingkungan. Pada tabel tersebut, jumlah

teknologi yang bernilai tambah memenuhi capaian target yang direncanakan yaitu

sebesar 100%.

Tabel 18.

Meningkatnya hasil penelitian yang berorientasi pada nilai tambah SDA dan perlindungan lingkungan

Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target Realisasi % Capaian

Meningkatnya hasil penelitian yang berorientasi pada nilai tambah SDA dan perlindungan lingkungan

Jumlah dan jenis koleksi yang dimanfaatkan 0 0 0

Jumlah teknologi/konsep/model/jenis produk yang bernilai tambah

2 2 100

Teknologi yang dihasilkan pada tahun 2016 dari kegiatan penelitian di P2MM – LIPI

antara lain adalah;

1. Teknologi pembuatan monofilament BSCCO dan pelet MgB2 dari penelitian

superkonduktor

2. Teknologi pembuatan baja laterit

Sasaran 6 : Meningkatnya Jejaring dan Kerjasama Ilmiah Nasional dan Internasional

yang Berkualitas dan Saling Menguntungkan

Tabel 19 menunjukkan target dan capaian dari sasaran ke 6 yaitu meningkatnya jejaring

dan kerjasama ilmiah nasional dan internasional yang berkualitas dan saling

menguntungkan. Pada dua indikator kinerja dari sasaran ke 6 menunjukkan realisasi yang

memenuhi target rencana, dimana rasio kerjasama yang terlaksana dibandingkan total

MoU yang dibuat terealisasi 100%, dan juga jumlah posisi strategis yang dijabat dalam

pertemuan nasional/internasional terpenuhi sebanyak 2 realisasi dari 2 target yang

direncanakan.

54 2016 | P2MM – LIPI

Page 57: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Tabel 19. Meningkatnya jejaring dan kerjasama ilmiah nasional dan internasional yang berkualitas dan

saling menguntungkan Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target Realisasi % Capaian

Meningkatnya jejaring dan kerjasama ilmiah nasional dan internasional yang berkualitas dan saling menguntungkan

Rasio kerjasama yang terlaksana dibandingkan total MoU yang dibuat

4 4 100

Jumlah posisi strategis yang dijabat dalam organisasi/pertemuan nasional/internasional

2 2 100

Jumlah posisi strategis yang dijabat dalam organisasi pertemuan nasional/internasional

selama tahun 2016 adalah :

1. Dr. M. Ikhlasul Amal duduk sebagai perwakilan bidang Nano Teknologi dalam

Sidang Komisi Istilah II pada 15-18 November di Bandung dalam rangka

pengembangan istilah bahasa Indonesia yang diselenggarakan oleh Pusat

Pengembangan dan Pembinaan Bahasa

2. Dr. Ing. Andika Widya Pramono sebagai Dewan pakar dalam Masyarakat

Biomaterial Indonesia

55 2016 | P2MM – LIPI

Page 58: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Gambar 6. Mou dan PKS antara P2MM – LIPI dengan Unila yang terjalin pada tahun 2016

Sasaran 7 : Meningkatnya Rujukan Ilmiah dan Informasi IPTEK yang Diakses Masyarakat

Tabel 20 menunjukkan indikator kinerja jumlah peserta pemasyarakatan IPTEK yang

diselenggarakan oleh P2MM – LIPI selama tahun 2016.

Tabel 20. Meningkatnya rujukan ilmiah dan informasi iptek yang diakses masyarakat

Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target Realisasi % Capaian

Meningkatnya rujukan ilmiah dan informasi iptek yang diakses masyarakat

Jumlah peserta pemasyarakatan iptek 250 385 154

Pada Tabel 20 di atas terlihat bahwa pencapaian jumlah peserta pemasyarakatan IPTEK

yang diselenggarakan oleh P2MM – LIPI tahun 2016:

56 2016 | P2MM – LIPI

Page 59: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

1. 15 orang mengunjungi stand pameran PUI Baja laterit pada acara pameran RAKERNAS

RISTEKDIKTI di widya graha DRN 1-2 Februari 2016.

2. 76 orang dari UNILA pada tanggal 16 Februari 2016 BERKUNJUNG KE P2MM LIPI

3. Pada 20-23 September 2016, Pemerintah Kota Tangerang Selatan mempunyai hajat

besar yakni Global Innovation Forum 2016, tamu sebanyak 86 orang mendatangi stand

P2MM – LIPI melihat produk baja laterit, prototipe implan dan produk dolomit.

4. Pameran Ritech Harteknas 9 s.d 12 September 2016 di Solo, tamu sebanyak 12 orang

5. Pameran Teknologi diadakan di Botanical Square tanggal 12 sampai dengan 16

Oktober 2016. Produk yang ditampilkan adalah dolomit, baja unggul dan implan

material dengan jumlah pengunjung: 180 pengunjung.

6. Acara Apresiasi Litbang PUI 2016 tanggal 22-23 Desember di BPPT, P2MM – LIPI

berpartisipasi menunjukkan produk baja laterit, dimana jumlah pengunjung 16 orang.

57 2016 | P2MM – LIPI

Page 60: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Gambar 7. Dokumentasi diseminasi P2MM – LIPI pada beberapa eksibisi IPTEK selama tahun 2016

Sasaran 8 : Meningkatnya Pengembangan Kompetensi SDM Penelitian Indonesia

Tabel 21 menunjukkan sasaran strategis meningkatnya pengembangan kompetensi SDM

penelitian Indonesia. Pada sasaran strategis tersebut dengan indikator kinerja adalah

jumlah peneliti LIPI yang terindeks global, diperoleh capaian indikator kinerja tersebut

adalah 147% dengan jumlah capaian 22 orang dari total target 15 orang.

58 2016 | P2MM – LIPI

Page 61: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Tabel 21. Meningkatnya pengembangan kompetensi SDM penelitian Indonesia

Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target Realisasi % Capaian

Meningkatnya pengembangan kompetensi SDM penelitian Indonesia

Jumlah peneliti LIPI terindeks global 15 22 147

Tabel 22 menunjukkan peneliti P2MM – LIPI yang terindeks global beserta sitasi yang

diperoleh sampai dengan tahun 2016.

Tabel 22. Peneliti di P2MM – LIPI yang terindeks global sampai dengan tahun 2016

NO NAMA H-INDEKS SITASI 1 Dr. F. Firdiyono 2 8 2 Dr. Latifa Hanum 2 4 3 Dr. Rudi Subagja 2 17 4 Dhyah Annur, M.Sc 1 7 5 Dr. Efendi Mabruri 4 28 6 Dr. M. Ikhlasul Amal 7 243 7 Dr. Nono Darsono 3 83 8 Dr. Gadang Priyotomo 5 76 9 Eko Sulistyono, M.Si 2 14

10 Dr. Ika Kartika 2 13 11 Dr. Ing. Andika Widya Pramono 2 15 12 Pius Sebleku, ST 2 5 13 Dr. Agung Imaduddin 2 21 14 Moch. Syaiful Anwar, M.Si 1 9 15 Ari Yustisia Akbar, S.Si 1 1 16 Yulinda Lestari, MT 1 1 17 Franciska Pramuji L., MT 1 1 18 Yudi Nugraha Thaha, MT 2 13 19 Eni Febriana, M.Si 1 1 20 Agus Budi P., MT 1 1 21 Adil jamali, M.Sc 1 2 22 Dr. Murni Handayani 2 22

59 2016 | P2MM – LIPI

Page 62: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

3.1.3. Evaluasi Capaian Renstra 2015-2019

Tabel 23 menunjukkan persentase capaian P2MM – LIPI pada tahun 2016

dibandingkan dengan target rencana implementatif puslit tahun 2015 – 2019.

Tabel 23. Persentase capaian P2MM – LIPI pada tahun 2016 terhadap target rencana implementatif

puslit tahun 2015-2019 Sasaran Strategis Indikator Target

2015-2019

Realisasi 2015

Target 2016

Realisasi 2016

%capaian s.d 2016

Terwujudnya LIPI sebagai institusi penelitian berkelas dunia yang mampu meningkatkan daya saing

Jumlah prototipe 11 1 5 4 45,4

Jumlah publikasi ilmiah nasional

141 44 44 43 61,70

Jumlah publikasi ilmiah internasional

50 22 8 33 110

Jumlah HKI non KTI yang didaftarkan

5 3 2 3 120

Meningkatnya kontribusi LIPI terhadap daya saing bangsa berbasis hasil penelitian

Jumlah pengguna jasa LIPI

420

119

130

158

65,95

Meningkatnya hasil penelitian yang berorientasi pada nilai tambah sumber daya dan perlindungan lingkungan

Jumlah paket teknologi yang dihasilkan

12 2 2 2 33

Jumlah paket teknologi yang dimanfaatkan

8 2 2 4 75

Meningkatnya jejaring dan kerjasama ilmiah nasional dan internasional yang berkualitas dan saling menguntungkan

Jumlah kerjasama berdasarkan Mou yang dibuat

14

6

4

5

78,57

Terwujudnya tata kelola pemerintahan yang baik

Jumlah laporan (LKJ, laporan tahunan, laporan tahunan keuangan, laporan semester keuangan)

25

5

4

4

36

60 2016 | P2MM – LIPI

Page 63: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

Dari Tabel 23 terlihat bahwa realisasi untuk indikator kinerja selama lima tahun

yang sudah memenuhi target adalah untuk indikator kinerja jumlah publikasi

internasional dan HKI non publikasi yang didaftarkan. Dari masing-masing indikator

kinerja tersebut, capaian yang diperoleh sampai dengan tahun 2016 berturut-turut

sebesar 110 dan 120%.

3.1.4. Analisis Efektifitas dan Efisiensi Penggunaan Sumber Daya

P2MM – LIPI menetapkan kebijakan untuk mencapai sasaran strategis yang telah

ditetapkan pada tahun 2015 – 2019. Arah kebijakan tersebut adalah mengarahkan

pelaksanaan Penelitian, Pengembangan dan Pemanfaatan IPTEK (P3-IPTEK) dan

penguatan Sistem Inovasi Nasional (SIN) dan diseminasi hasil penelitian.

3.1.5. Kegiatan yang Menunjang Keberhasilan atau Kegagalan Pencapaian Kinerja

Tahun 2016 P2MM – LIPI

Pada sasaran strategis pertama mengenai meningkatnya kontribusi LIPI terhadap daya

saing bangsa berbasis hasil penelitian, untuk indikator kinerja jumlah prototipe yang

dihasilkan P2MM – LIPI, belum memenuhi target yang diinginkan, yaitu sebesar 80% dari

target 100%. Keterbatasan hasil yang dicapai dikarenakan masih terjadinya perbedaan

pemikiran dalam hal mengartikan “prototipe”. Beberapa peneliti masih berpikir bahwa

prototipe adalah sampel yang dihasilkan tanpa mempunyai spesifikasi seperti produk

jadi, akan tetapi hanya berupa sampel yang dihasilkan dari suatu proses penelitian.

Sedangkan dalam ketentuan baku dari LIPI, prototipe memiliki penjelasan yaitu hasil

suatu penelitian dengan spesifikasi sampel sudah sesuai dengan produk jadi. Hal lainnya

adalah dalam indikator kinerja jumlah hasil penelitian dan HKI yang dimanfaatkan.

Sasaran strategis lainnya yang belum memenuhi target adalah meningkatnya

rekomendasi kebijakan berbasis hasil penelitian dengan indikator kinerja jumlah industri

yang memanfaatkan kerjasama riset, dimana dari target 100% hanya tercapai 80%.

Terkait sasaran strategis LIPI lainnya sudah memenuhi target yang diinginkan.

Persentasi terbesar adalah pada sasaran strategis meningkatnya peranan LIPI sebagai

61 2016 | P2MM – LIPI

Page 64: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

penyedia infrastruktur riset nasional dengan indikator kinerja jumlah sosialisasi kepada

pemangku kepentingan yang dilakukan, realisasi capaian adalah sebesar 1500% dari

target capaian 100% (intra lipi “capaian kinerja”).

3.2. Realisasi Anggaran Pusat Penelitian Metalurgi dan Material – LIPI

Alokasi anggaran yang diterima oleh P2MM – LIPI pada tahun 2016 adalah sebesar

Rp.16.100.441.000. Pada akhir tahun anggaran 2016 realisasi yang tercapai adalah

sebesar Rp. 15.383.161.620 atau 95,54%. Tabel 24 dan 25 menunjukkan pagu dan

realisasi anggaran tahun 2016 P2MM – LIPI.

Tabel 24. Pagu dan realisasi anggaran tahun 2016 P2MM – LIPI

Tabel 25.

Pagu dan realisasi anggaran tahun 2016 P2MM – LIPI untuk setiap kegiatan

Kode Program/Kegiatan/Output/Suboutput/komponen

Peneliti Kepala/ Penanggung Jawab

Pagu pasca blokir Target (%)

Realisasi (%) terhadap pagu

pasca blokir

3417,001 1.840.602.000 92% 96%

051

Pengembangan Proses pembuatan Solar grade silikon (SoG-Si) sebagai bahan baku sel surya

Ir. Bintang Adjiantoro, MT

182.797.000 94% 94%

052

Proses Pengolahan Dan Peningkatan Nilai Tambah Mineral Dolomit Menjadi Magnesium Kabonat

Eko Sulistiyono, M.S 227.699.000 98% 99%

053A Pengembangan Produk Implan Medis dari Paduan Logam dan Keramik

Cahya Sutowo, M.T. 115.324.000 94% 100%

No. Sumber Dana/Jenis Belanja (DIPA) Pagu Realisasi %

1 Rupiah Murni - Belanja Pegawai (51) Rp 8.511.805.000 Rp 8.237.104.393 96,77 - Belanja Barang (52) Rp 3.841.832.000 Rp 3.554.809.762 92,53 - Belanja Modal (53) Rp 3.025.504.000 Rp 3.025.277.000 99,99 2 PNBP Rp 721.300.000 Rp 565.970.465 78,47

3 PHLN Rp - Rp - -

Jumlah Rp 16.100.441.000 Rp 15.383.161.620 95,54

62 2016 | P2MM – LIPI

Page 65: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

053B Pengembangan Material Implan Medis yang Biodegradabel Dr. Ika Kartika, M.T.

108.092.000 88% 95%

054A Pengembangan Baja Tahan Peluru Dari Bijih Nikel Laterit

Iwan Dwi Antoro, M.Si.

34.070.000 81% 99%

054B Pembuatan Baja Laterit dari Nickel Pig Iron Daniel P.M, S.T., M.Si.

122.231.000 81% 88%

054C

Pengembangan Baja Tahan Cuaca Berkekuatan Tinggi (High Strength Weathering Steel) Berbasis Baja Laterit

Dedi Irawan, ST 123.955.000 83% 100%

055A Proses Pengolahan dan Peningkatan Nilai Tambah Mineral Nikel Laterit

Agus Budi Prasetyo, M.T

116.445.000 95% 99%

055B

Proses Pengolahan dan Peningkatan Nilai Tambah Mineral Kasiterit Untuk Senyawa Kimia Timah (Tin Chemical)

Latifa Hanum Lalasari, M.Si.

123.217.000 94% 98%

056A Pengembangan Material Suhu Tinggi untuk Turbin Pembangkit Listrik

Dr. Efendi, M.T 113.000.000 92% 97%

056B Pengembangan Teknologi Pengendalian Korosi untuk Industri Migas dan Panas Bumi

Dr. Gadang P., M.Si. 107.556.000 87% 99%

056C

Pengembangan Material Superkonduktor Suhu Tinggi (HTS) & Suhu Rendah (LTS) untuk Aplikasi Energi Listrik

Dr. Agung Imaduddin 140.520.000 100% 99%

057 Diseminasi, Seminar, Jurnal dan Monitoring Evaluasi Hasil Penelitian

Dr. Ika Kartika, M.T. 325.696.000 96% 92%

3417,003 Tata kelola Pendukung Penelitian Metalurgi

Dr. Ing Andika W. P, M.Sc

721.300.000 100% 78%

3417,004 Peralatan Laboratorium Pendukung penelitian metalurgi

Dr. Ing Andika W. P, M.Sc

2.763.717.000 100% 100%

3417,994 Layanan perkantoran Dr. Ing Andika W. P, M.Sc

10.357.305.000 100% 97%

3418,995 Kendaraan Bermotor Dr. Ing Andika W. P, M.Sc

261.560.000 100% 100%

Jumlah Keseluruhan 15.944.484.000 99% 96%

63 2016 | P2MM – LIPI

Page 66: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

BAB IV PENUTUP 4.1. Kesimpulan

aporan Kinerja P2MM – LIPI Tahun 2016 merupakan cerminan capaian kinerja kegiatan

dan sasaran tahun 2016 berdasarkan Rencana implementatif (Renstra) dan Rencana

Kinerja (Renja) yang telah disusun sebelumnya.

Berdasarkan uraian tersebut di atas, maka dapat disimpulkan hal-hal sebagai berikut:

1. Program dan Kegiatan yang dilaksanakan oleh P2MM – LIPI mengacu pada Rencana

Implementatif 2015 – 2019, yang mencakup kegiatan-kegiatan: (1) Penguasaan teknologi

rekayasa metalurgi; (2) tata kelola pendukung penelitian;(3) peralatan laboratorium

pendukung penelitian metalurgi, (4) serta layanan perkantoran.

2. Pencapaian kinerja input/penyerapan anggaran P2MM – LIPI Tahun 2016 sebesar 95, 54%

dari total pagu anggaran sebesar Rp.16.100.441.000. Tingkat pencapaian kinerja kegiatan

pada berbagai program adalah sebagai berikut:

a. Kinerja yang optimal ditunjukkan pada kegiatan layanan perkantoran sebesar 100%, dan

penguasaan rekayasa teknologi material metalurgi yang mencapai 96%

b. Kinerja yang paling rendah ditunjukkan pada kegiatan PNBP, yaitu sebesar 78,47%

3. Di tahun 2016, seluruh sasaran strategis sudah memenuhi target, terkecuali dalam sasaran

strategis meningkatnya kontribusi LIPI terhadap daya saing industri dengan indikator kinerja

jumlah hasil penelitian dan HKI yang dimanfaatkan dan indikator kinerja jumlah prototipe.

L

64 2016 | P2MM – LIPI

Page 67: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem

4.2. Rekomendasi

Berdasarkan uraian dalam BAB III, dapat direkomendasikan beberapa hal sebagaimana

berikut :

Perlunya optimalisasi pencapaian kinerja kegiatan pada kinerja sasaran peningkatan kreatifitas

dalam menciptakan IPTEK yang tepat guna, yang salah satunya dilakukan dengan perencanaan

yang baik terutama dalam hal pengelolaan PNBP.

1. Peningkatan kinerja dalam rangka pelaksanaan tugas pokok dan fungsi P2MM – LIPI yang

dapat dilakukan antara lain melalui:

d. Perencanaan program dan kegiatan secara lebih baik serta antisipatif sehingga tidak akan

mengalami permasalahan-permasalahan dalam pelaksanaannya.

e. Perlunya upaya-upaya sosialisasi serta pemasaran terhadap hasil-hasil penelitian dan

pengembangan yang telah dilakukan oleh P2MM – LIPI sehingga produk litbang P2MM –

LIPI akan dikenal dan dapat dimanfaatkan oleh stakeholders

2. Laporan Kinerja P2MM – LIPI Tahun 2016 ini diharapkan dapat menjadi bahan referensi bagi

perbaikan kinerja kegiatan dan sasaran untuk tahun selanjutnya.

65 2016 | P2MM – LIPI

Page 68: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem
Page 69: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem
Page 70: PUSAT PENELITIAN METALURGI DAN MATERIAL - LIPI 2016slimm.metalurgi.lipi.go.id/ir/assets/uploaded/LKJ_P2MM_Tahun_2016.pdf · 2016 sudah melaksanakan audit pembaharuan (triennial) sistem