Puisi Senja Di Pelabuhan Kecil.docx

2
Puisi Senja Di Pelabuhan Kecil Kumpulan Puisi Karya Chairil Anwar Senja di Pelabuhan Kecil. Bukan hanya puisi-puisi perjuangan saja yang sangat populer dari hasil karya Chairil Anwar, tetapi puisi cinta yang diciptakan beliau juga tidak kalah populernya serta romantis. Seperti puisi cinta yang di dedikasikan untuk seorang wanita yang bernama Sri Ajati yang berjudul “Senja di Pelabuhan Kecil” ini yang menggambarkan keromantisan sosok Chairil Anwar. Bagi Anda yang sedang menjalain hubungan asmara, sangat di anjurkan untuk meneladani pesan yang disampaikan oleh Chairil Anwar melalui Puisinya yang berjudul Senja di Pelabuahan Kecil . Karena dalam puisi tersebut Anda dapat menemukan arti cinta dari sisi lain yang mungkin belum Anda ketahui sebelumnya. Berikut adalah bunyi syair puisinya. Senja di Pelabuhan Kecil Karya Chairil Anwar buat: Sri Ajati Pesan Sponsor Ini kali tidak ada yang mencari cinta di antara gudang, rumah tua, pada cerita tiang serta temali. Kapal, perahu tiada berlaut menghembus diri dalam mempercaya mau berpaut Gerimis mempercepat kelam. Ada juga kelepak elang menyinggung muram, desir hari lari berenang menemu bujuk pangkal akanan. Tidak bergerak dan kini tanah dan air tidur hilang ombak. Tiada lagi. Aku sendiri. Berjalan menyisir semenanjung, masih pengap harap sekali tiba di ujung dan sekalian selamat jalan dari pantai keempat, sedu penghabisan bisa terdekap

description

Puisi Senja di Pelabuhan Kecil dengan penjelasan maknanya

Transcript of Puisi Senja Di Pelabuhan Kecil.docx

Puisi Senja Di Pelabuhan Kecil

Kumpulan Puisi Karya Chairil Anwar Senja di Pelabuhan Kecil. Bukan hanya puisi-puisi perjuangan saja yang sangat populer dari hasil karya Chairil Anwar, tetapi puisi cinta yang diciptakan beliau juga tidak kalah populernya serta romantis. Seperti puisi cinta yang di dedikasikan untuk seorang wanita yang bernama Sri Ajati yang berjudul Senja di Pelabuhan Kecil ini yang menggambarkan keromantisan sosok Chairil Anwar. Bagi Anda yang sedang menjalain hubungan asmara, sangat di anjurkan untuk meneladani pesan yang disampaikan oleh Chairil Anwar melalui Puisinya yang berjudul Senja di Pelabuahan Kecil. Karena dalam puisi tersebut Anda dapat menemukan arti cinta dari sisi lain yang mungkin belum Anda ketahui sebelumnya. Berikut adalah bunyi syair puisinya. Senja di Pelabuhan Kecil Karya Chairil Anwar buat: Sri AjatiPesan Sponsor

Ini kali tidak ada yang mencari cintadi antara gudang, rumah tua, pada ceritatiang serta temali. Kapal, perahu tiada berlautmenghembus diri dalam mempercaya mau berpautGerimis mempercepat kelam. Ada juga kelepak elangmenyinggung muram, desir hari lari berenangmenemu bujuk pangkal akanan. Tidak bergerakdan kini tanah dan air tidur hilang ombak.Tiada lagi. Aku sendiri. Berjalanmenyisir semenanjung, masih pengap harapsekali tiba di ujung dan sekalian selamat jalandari pantai keempat, sedu penghabisan bisa terdekap1946 Walaupun puisi karya chairil anwar tentang cinta ini terdiri hanya beberapa bait saja, namun makna yang terkandung dalam bait puisi ini sangat mendalam. Dalam puisi ini, Chairil Anwar memberikan pesan bahwa Cinta sejati adalah cinta yang dibalut dengan kesetiaan, dan jodoh adalah sebuah takdir tuhan yang tidak ada satu orang pun mengetahuinya. Selain itu, puisi senja di pelabuhan kecil juga mengajarkan kita untuk selalu mencari cinta sejati tanpa mengenal lelah. Dan cinta sejati baru akan ada ketika usaha kita disertai dengan doa yang tulus dan ikhlas. Yaa begitulah kurang lebihnya makna puisi senja di pelabuhan kecil karya chairil anwar. Untuk selengkapnya silakna Anda artikan sendiri maksud puisi chairil anwar yang berjudul senja di pelabuhan kecil tersebut.