PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

23
PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi) HASIL ASSESSMENT VERIFIKASI LEGALITAS KAYU KELOMPOK USAHA INDUSTRI PRIMER HASIL HUTAN KAYU SUMBER MAKMUR (Pemegang IUIPHHK) PROVINSI JAWA TIMUR Oleh LVLK PT. TUV RHEINLAND INDONESIA

Transcript of PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

Page 1: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

(Resume Hasil Verifikasi)

HASIL ASSESSMENT VERIFIKASI LEGALITAS KAYU

KELOMPOK USAHA INDUSTRI PRIMER HASIL HUTAN KAYU

SUMBER MAKMUR

(Pemegang IUIPHHK)

PROVINSI JAWA TIMUR

Oleh

LVLK PT. TUV RHEINLAND INDONESIA

Page 2: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 1 dari 22

IDENTITAS LV-LK PT. TUV RHEINLAND INDONESIA

1. Nama Lembaga : PT. TÜV Rheinland Indonesia

2. Nomor Akreditasi : LVLK-005-IDN

3. Alamat : PT TUV Rheinland Indonesia

Menara Karya 10th Floor, Block X-5

Jl. HR. Rasuna Said Kav. 1-2

Jakarta

4. Nomor Telepon/Faks/E-mail : Ph 021-579 44 579

Fax 021-579 44 575

e-mail : [email protected]

5. Pengurus Lembaga VLK : Presiden Direktur :

Ir. M. Bascharul Asana, MBA

Direktur :

Heinz-Rudolf Platz, Ralf Scheller, Indaryati Adisuro

Motik

General Manager Operasi :

Yunus Apriyanto

Kepala LV-LK dan PHPL :

Dian Susanty Soeminta, S.Hut

6. Standar : Lampiran 2.6 Peraturan Direktur Jenderal Bina Usaha

Kehutanan Nomor P.14/VI-BPPHH/2014 tentang

Standar Verifikasi Legalitas Kayu Pada Pemegang

IUIPHHK dan IUI

7. Tim Auditor : 1. Ahmad Zaki Mubarrok, S.hut (Lead auditor)

2. I.G.A.K Sumantri, S.hut (Auditor)

8. Tim Pengambil Keputusan : Dian Susanty Soeminta, S.Hut

Page 3: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 2 dari 22

IDENTITAS

KELOMPOK USAHA

INDUSTRI PRIMER HASIL HUTAN KAYU

SUMBER MAKMUR

1. Nama Pemegang Izin / Hak

pengelolaan

: Kelompok Usaha Industri Primer Hasil Hutan Kayu Sumber

Makmur

2. Nomor & Tanggal SK : No. 112 Tanggal 10 Oktober 2013

3. Luas dan Lokasi : -

4. Alamat Kantor : Desa Purwosono Kecamatan Sumbersuko Kabupaten

Lumajang

5. Nomor Telepon/Faks/E-mail : No. Telp.

No. Fax.

6. Pengurus : Susunan Pengurus Kelompok :

- Ketua I : Zamrowi Mansur

- Ketua II : Hariawan Sulung Nusantara

- Sekretaris : Joni Hadi Cahyono

- Bendahara : Mochamah Haris Sodiqin

7. Anggota Kelompok : 1. UD Sumber Abadi

2. UD Arjuna

3. UD Sinar Sejahtera

4. UD Karya Bersama 2

5. UD Bagong Jaya

6. UD Mandiri

7. UD Perdana

8. UD Sumber Jaya

9. UD Sumber Alam

10. UD Karya Barokah

11. UD Lestari Jaya

12. UD Sampurno

13. UD Sella AR

14. UD Timber Makmur

15. UD Sumber Rejeki

16. UD Lumajang Bangkit

Page 4: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 3 dari 22

RINGKASAN TAHAPAN

Tahapan Waktu dan Tempat Ringkasan Catatan

Konsultansi Publik

(bila dibutuhkan)

Tidak ada

Pertemuan

Pembukaan

Tanggal 17 Februari

2015 di Kantor

Sekretariat ASPILU.

Lumajang

- Pertemuan dilaksanakan di Sekretariat

Asosiasi Penerbit FAKO Lumajang (ASPILU), Jl.

Kyai Muksin Selatan no. 18B Lumajang.

Dimulai dengan Perkenalan anggota Tim

Audit, penyampaian tujuan dan ruang lingkup

verifikasi, menyampaikan jadwal/rencana kerja

verifikasi, penentuan sampel audit (4 IKM),

penyampaian metodologi dan prosedur

verifikasi, menyampaikan ketidaksesuaian

pada verifikasi serta menkonfirmasikan waktu,

tempat, dan peserta pertemuan penutupan.

- Pertemuan pembukaan diakhiri dengan

pembuatan BAP dan penandatanganan daftar

hadir pertemuan.

Verifikasi Dokumen

dan Observasi

Lapangan

- Tanggal 18 Februari

2015 di Gudang/pabrik

UD Sumber Abadi dan

UD Sella AR

- Tanggal 19 Februari

2015 di Gudang/pabrik

UD Karya Bersama 2

dan UD Arjuna

Tim Audit menghimpun, mempelajari data dan

dokumen dan menggunakan kriteria dan

indikator dan untuk menguji kebenaran data,

tim Audit melakukan pengamatan, pencatatan,

uji petik menggunakan kriteria dan indikator

pada Lampiran 2.6, Peraturan Jenderal Bina

Usaha Kehutanan Nomor P.14/VI-BPPHH/2014

Pertemuan Penutupan Tanggal 20 Februari

2015

Penyampaian terima kasih telah berjalan

lancarnya proses verifikasi di lapangan,

penyampaian hasil verifikasi, termasuk verifier-

verifier yang tidak diterapkan. Mekanisme

pengambilan keputusan dan banding.

Pertemuan diakhri dengan penandatangan BAP

dan daftar hadir peserta.

Pengambilan

Keputusan

- -

Page 5: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 4 dari 22

RINGKASAN HASIL PENILAIAN

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

P1

Pemegang Izin

Usaha

mendukung

terselenggara-

nya

perdagangan

kayu sah

K1.1

Unit usaha

dalam

bentuk :

(a) Industri

pengolahan

, dan

(b)

Eksportir

produk

olahan

memiliki

izin yang

sah

1.1.1

Unit usaha

pengolaha

n adalah

produsen

yang

memiliki

izin yang

sah

a. Akte pendirian

perusahaan dan

perubahan

terakhir

Memenuhi Terdapat dokumen

legalitas berupa AKTA

USAHA DAGANG yang

sah dan didaftarkan pada

Kantor Pengadilan Negeri

setempat dari masing-

masing IPHHK yang

diverifikasi.

b. Surat Izin

Usaha

Perdagangan

(SIUP) atau Izin

Perdagangan

yang tercantum

dalam IUI atau

Izin Usaha Tetap

(IUT)

Memenuhi Semua IPHHK yang

diverifikasi memiliki

dokumen SIUP yang

masih berlaku sesuai

kegiatan usahanya.

- UD Sumber Abadi : No

503/0790/427.73/SIUP-

K/2012

- UD Sella AR : No.

503/0390/427.73/SIUP-

K/2013

- UD Arjuna: No.

503/0175/427.73/SIUP-

K/P-01/2013

- UD Karya Bersama 2:

No.

503/0588/427.73/SIUP-

K/2010 (bukti

pengurusan

perpanjangan)

c. Izin HO (izin

gangguan

lingkungan

sekitar industri)

Memenuhi Semua IPHHK yang

diverifikasi memiliki

dokumen izin HO yang

dikeluarkan oleh

Pemerintah Daerah

Lumajang, sbb:

- UD Sumber Abadi, Izin HO no.

Page 6: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 5 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

503/105P/427.73/PIGTU--/2013

- UD Sella AR, izin HO

no.

503/0179/427.73/IGTU

-/2013

- UD Arjuna, izin HO no.

503/0015/427.73/HO/2

010

- UD Karya Bersama 2,

izin HO no.

503/0052/427.73/HO/2

010

d. Tanda Daftar

Perusahaan

(TDP)

Memenuhi Semua IPHHK yang

diverifikasi telah memiliki

Tanda Daftar Perusahaaan

sebagai berikut:

- UD Sumber Abadi, TDP

no. 132754750481

- UD Sella AR, TDP no.

132754750272

- UD Arjuna, TDP no. 132755200147

- UD Karya Bersama 2, TDP no. 132755200147

e. Nomor Pokok

Wajib Pajak

(NPWP)

Memenuhi Karena berbentuk UD

(perorangan) maka NPWP

yg diverifikasi adalah

NPWP pemilik

perusahaan, yakni:

- UD Sumber Abadi :

NPWP an. Mohamad

Haris Sodiqin no.

46.929.698.2-625.000

dan SKT no. PEM-

0014723ER/WPJ.12/K

P.0603/2012

- UD Sella AR: NPWP an.

Page 7: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 6 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

Zamrowi Mansur, no.

54.678.364.8-625.000

dan SKT no. PEM-

0002271ER/WPJ.12/K

P.0603/2013

- UD Arjuna, NPWP an.

Aang Doris Indriyo

Susandy, no.

34.262.161.2-625.000

dan SKT no. PEM-

00119/WPJ.12/KP.060

3/2015

- UD Karya Bersama 2,

NPWP an. Achmad

Buntoro, no.

25.362.727.7-625.000

dan SKT no. PEM-

00118/WPJ.12/KP.060

3/2015

f. AMDAL/Upaya

Pengelolaan

Lingkungan

(UKL) – Upaya

Pemantauan

Lingkungan

(UPL)/ Surat

Pernyataan

Pengelolaan

Lingkungan

(SPPL)/Dokumen

Pengelolaan

Lingkungan

Hidup

(DPLH)/Surat

Izin Lingkungan

(SIL)/Dokumen

Evaluasi

Lingkungan

Hidup (DELH)

Memenuhi Sesuai PERMENLH No. 05

Tahun 2012 tentang Jenis

Rencana Usaha dan/atau

Kegiatan Yang Wajib

Memiliki AMDAL, jenis

usaha IUIPHHK

penggergajian kayu <

6000 m3/th termasuk

jenis usaha yang TIDAK

WAJIB memiliki dokumen

AMDAL atau UKL/UPL,

namun wajib membuat

Surat Pernyataan

Pengelolaan Lingkungan

(SPPL).

Dokumen SPPL masing2

IPHHK adalah sbb:

- UD Sumber Abadi, SPPL

no. 36/SPPL/V/2013

Tanggal 1 Mei 2013

Page 8: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 7 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

- UD Sella AR, SPPL no.

33/SPPL/IV/2013

Tanggal 22 April 2013

- UD Arjuna, SPPL no.

14/SPPL/III/2013

Tanggal 13 Maret 2013

- UD Karya Bersama 2,

Dalam proses (bukti

tanda terima

penyerahan surat

permohonan SPPL

kepada Kepala Dinas

Kebersihan dan

Pengendalian

Lingkungan Hidup Kab.

Lumajang, Tgl. 11

Februari 2015

g. Izin Usaha

Industri (IUI)

atau Izin Usaha

Tetap (IUT)

Memenuhi IUI PHHK yang dimiliki

oleh masing2 IPHHK yg

diverifikasi adalah sbb:

- UD Sumber Abadi, SK

IUIPHHK no.

188.45/137/427.12/201

3 Tanggal 6 Mei 2013

- UD Sella AR, SK

IUIPHHK no.

188.45/154/427.12/201

3 Tanggal 14 Mei 2013

- UD Arjuna, SK

IUIPHHK no.

188.45/107/427.12/201

3 Tanggal 28 Maret

2013

- UD Karya Bersama 2,

SK IUIPHHK no.

188.45/110/427.12/201

3 Tanggal 28 Maret

2013

Page 9: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 8 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

h. Rencana

Pemenuhan

Bahan Baku

Industri (RPBBI)

untuk Industri

Primer Hasil

Hutan (IPHH

Memenuhi RPBBI Tahun 2015 untuk

masing2 IPHHK telah

dilaporkan ke Dinas

kehutanan Kabupaten

Lumajang. Realisasi

RPBBI Tahun 2014

adalah sbb:

a. UD Sumber Abadi: - Rencana 3100 m3 - Realisasi 3094,8 m3

b. UD Sella AR: - Rencana 2000 m3 - Realisasi 2417 m3

c. UD Arjuna : - Rencana 1500 m3 - Realisasi 2066 m3 - Ada bukti

pengurusan perluasan kapasitas industry dari 1500 m3/th menjadi 2000 m3/th

d. UD Karya Bersama 2: - Rencana 2000 m3 - Realisasi 1303 m3

1.1.2

Eksportir

produk

kayu

olahan

adalah

eksportir

yang

memiliki

izin yang

sah,

berupa

eksportir

produsen

Berstatus

Eksportir

Terdaftar Produk

Industri

Kehutanan

(ETPIK).

- Tidak diterapkan

K1.2

Importir

kayu dan

1.2.1

Importir

adalah

Dokumen

pengakuan

dan/atau

- Tidak diterapkan

Page 10: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 9 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

produk

kayu

importir

yang

memilii izin

yang sah.

pengenal sebagai

importir

1.2.2.

Importir

memiliki

system uji

tuntas

(due

diligence)

Panduan/pedom

an/prosedur

pelaksanaan

system uji

tuntas (due

diligence)

importir

- Tidak diterapkan

K1.3

Unit usaha

dalam

bentuk

kelompok

bagi

pemegang

IUIPHHK

Kapasitas

Izin

Produksi

s.d 2.000

m3/tahun

dan IUI

dengan

modal

sampai

dengan

Rp500juta

di luar

tanah dan

bangunan

1.3.1

Akte

pembentu-

kan

kelompok

di notaris.

Dokumen akta

pembentukan

kelompok di

notaris

Memenuhi - Akta Pendirian Kelompok

Usaha Industri Primer

Hasil Hutan Kayu

“Sumber Makmur” no.

112 Tanggal 10 Oktober

2013 dikeluarkan oleh

kantor Notaris/PPAT

Rahmadi Halim, SH.MKn

Lumajang.

- Susunan pengurus:

Ketua :Zamrowi Mansur

Ketua II :Hariawan Sulung Nusantara

Sekretaris :Joni Hadi Cahyono

Bendahara:Mochamad Haris Sodiqin

- Telah didaftar pada kantor Pengadilan Negeri Lumajang pada tanggal 18 November 2013 dgn no. 234/BH.L/XI/2013/PN. Lmj

P2

Unit usaha

mempunyai dan

menerapkan

K2.1

Keberadaan

dan

penerapan

2.1.1

Unit usaha

mampu

membukti-

a. Kontrak suplai

bahan baku

dan/atau

dokumen jual

beli.

Memenuhi Kontrak suplai bahan baku

dalam bentuk Surat

Perjanjian Kerjasama

Pemasokan Bahan Baku

Industri Kayu Sengon.

Page 11: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 10 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

sistem

penelusuran

kayu yang

menjamin

keterlacakan

kayu dari

asalnya

sistem

penelusu-

ran bahan

baku

(termasuk

kayu impor)

dan hasil

olahannya

kan bahwa

bahan

baku yang

diterima

berasal

dari

sumber

yang sah

Untuk Tahun 2015, surat

perjanjian yang dibuat

sbb:

a. UD Sumber Abadi:

- KT-RHLD Dagang Tani, Lumajang

- CV Paramarta, Kec. Giri, kab. Banyuwangi

b. UD Sella AR: - KT-RHLD Wana

Bakti, Lumajang c. UD Arjuna:

- KT-RHLD Murah Tani, Lumajang

- KT-RHLD Tani Mulyo, Lumajang

d. UD Karya Bersama 2: - KT-RHLD Waringin

Agung, Lumajang - KT-RHLD Argo Tani

b. Berita Acara

Pemeriksaan

yang

ditandatanga-

ni oleh petugas

kehutanan

yang

berwenang,

untuk

penerimaan

kayu bulat dari

hutan negara,

dilengkapi

dengan

dokumen

angkutan hasil

hutan yang

sah.

- Tidak diterapkan

c. Berita acara

serah terima

kayu dan /atau

bukti serah

Memenuhi Untuk anggota Kelompok

IPHHK Sumber Makmur

yang diverifikasi, Tanda

Bukti Serah Terima kayu

Page 12: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 11 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

terima kayu

selain kayu bulat

dari hutan

negara,

dilengkapi

dengan dokumen

angkutan hasil

hutan yang sah.

log sengon (Hutan

Rakyat) menggunakan

Nota pembelian atau

kuitansi saja. Untuk

dokumen angkutan,

semua kayu yang berasal

dari hutan hak jenis kayu

bulat sengon sudah

menggunakan Nota

Angkutan sesuai aturan,

sedangkan kayu-kayu log

jenis Mahoni, Mindi dan

rimba campuran

menggunakan dokumen

SKAU.

d. Dokumen

angkutan hasil

hutan yang sah.

Memenuhi Hasil verifikasi di lapangan

pada masing-masing

IPHHK yang diverifikasi,

setiap pengiriman kayu

selalu dilengkapi oleh

dokumen angkutan hasil

hutan yang sah (Nota

Angkutan atau SKAU).

Didalam dokumen Nota

Angkutan dan SKAU juga

dibuktikan telah

ditandatangani oleh

petugas PKBR (GANIS

PHPL-PKBR) perusahaan

yang disahkan

pengangkatannya oleh

BP2HP Provinsi Jatim dan

masih valid berlaku

e. Nota dan

Dokumen

Keterangan

(Berita Acara dari

petugas

kehutanan

- Tidak diterapkan

Page 13: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 12 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

kabupaten/kota

atau dari Aparat

Desa/Kelurahan)

yang dapat

menjelaskan asal

usul untuk kayu

bekas/hasil

bongkaran, serta

Deklarasi

Kesesuaian

Pemasok.

f. Dokumen

angkutan berupa

Nota untuk kayu

limbah industri

- Tidak diterapkan

g. Dokumen

Sertifikat

Legalitas

Kayu/Sertifikat

Pengelolaan

Hutan Produksi

Lestari yang

dimiliki pemasok

dan/atau

dokumen

Deklarasi

Kesesuaian

Pemasok

Memenuhi Sesuai ketentuan dalam

P95/ Menhut-II/2014, dan

Perdirjen BUK

No.P.14/VI/BPPHH/2014

tentang Standard dan

Pedoman Pelaksanaan

Penilaian Kinerja

Pengelolaan Hutan

Produksi Lestari (PHPL)

dan Verifikasi Legalitas

Kayu, terutama Lampiran

3.9 tentang Pedoman

Pelaksanaan DKP bagi

hutan Hak, TPT, IRT dan

Importir, bahwa DKP

harus dibuat dan

disertakan copy nya dalam

dokumen angkutan hasil

hutan dari pemilik kayu.

Semua IPHHK yang

diverifikasi, telah

menunjukkan bukti bahwa

dokumen pengiriman kayu

ke industri (IPHHK) telah

dilengkapi dengan

Page 14: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 13 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

2.1.2

Importir

mampu

membuktik

an bahwa

kayu yang

diimpor

berasal

dari

sumber

yang sah.

Dokumen Deklarasi

Kesesuaian Pemasok

(DKP).

h. Dokumen

LMKB/ LMKBK

dan LMHHOK

Memenuhi LMHHOK tiga bulan

terakhir meliputi data

persediaan

awal, perolehan,

pengurangan, dan

persediaan akhir

adalah sesuai dengan data

pendukung. Persediaan

awal bulan berjalan sama

dengan persediaan akhir

bulan sebelumnya.

a.

Pemberitahuan

Impor Barang

(PIB)

- Tidak diterapkan

b. Bill of Lading

(B/L) - Tidak diterapkan

c. Packing List

(P/L) - Tidak diterapkan

d. Invoice - Tidak diterapkan

e. Dokumen

Deklarasi

Kesesuaian

Pemasok untuk

kayu impor

- Tidak diterapkan

f. Bukti

pembayaran bea

masuk bila

terkena bea

masuk

- Tidak diterapkan

g. Dokumen lain

yang relevan

(diantaranya

- Tidak diterapkan

Page 15: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 14 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

CITES) untuk

jenis kayu yang

dibatasi

perdagangan-nya

h. Dokumen lain

yang relevan

(diantaranya

CITES) untuk

jenis kayu yang

dibatasi

perdagangannya

- Tidak diterapkan

i. Bukti

penggunaan

kayu impor

- Tidak diteapkan

2.1.3

Unit usaha

Menerap-

kan sistem

penelusu-

ran kayu

a. Tally sheet

penggunaan

bahan baku dan

hasil produksi.

Memenuhi Secara umum proses produksi kayu gergajian sangat sederhana dengan tahapan sbb: - Proses Penerimaan

kayu - Grading (pemilihan

kualitas dan ukuran kayu log)

- Pembuatan Tally Sheet penerimaan kayu (jumlah batang, kubikasi)

- Penumpukan dan penomoran /identifikasi tumpukan sesuai nota angkutan yang dibuat

- Proses Penggergajian Kayu

- Penumpukan kayu gergajian dan penghitungan hasil produksi

- Pengiriman kayu gergajian ke pembeli/industri lanjutan sesuai pesanan dilengkapi dengan penerbitan FAKO

Tally sheet penerimaan

Page 16: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 15 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

kayu dibuat dengan versi berbeda-beda, ada IPHHK yang sudah menggunakan form khusus (UD Arjuna, UD Karya Bersama 2) tapi ada juga yang masih menggunakan buku catatan. Yang diisi dalam tally sheet ini adalah nama supplier (pemilik kayu), no Pol mobil angkutan, dan rincian ukuran kelas diameter batang (diameter 10 – 15 cm dan > 15 cm) dan hitungan kubikasi yang diperoleh. Untuk dokumen SKAU, selalu dilampiri dengan DKB (Daftar Kayu Bulat) yang memuat asal kayu, jenis kayu, ukuran batang, jumlah dan identitas no pol kendaraan

b. Laporan

produksi hasil

olahan

Memenuhi Jika dihitung rata-rata

rendemen produksi

selama 3 bulan terakhir

(November 2014 –

Januari 2015) adalah

sbb:

- UD Sumber Abadi : 49,5%

- UD Sella Ar : 60,6%

- UD Arjuna : 64,8%

- UD Karya Bersama 2 : 53,5%

Jika mengacu pada

Peraturan Direktur

Jenderal Bina Usaha

Kehutanan No. P.9/VI-

Page 17: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 16 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

BPPHH/2013 tentang

Rendemen Kayu Olahan

Industri Primer Hasil

Hutan, bahwa rendemen

kayu bulat kecil (KBK)

hutan tanaman

(termasuk jenis sengon)

adalah 40 – 50%, maka

rendemen yang

dihasilkan memang rata2

lebih besar dari

ketentuan yang berlaku

(kecuali UD Sumber

Abadi). Beberapa hal

yang mendasari hal ini

antara lain adalah:

- Kayu log yang

diterima oleh IPHHK

dalam bentuk log KBK

ukuran panjang 1,3

m yang seragam

- Proses produksi tidak

perlu membutuhkan

presisi ukuran

mengingat

produkyang

dihasilkan umumnya

digunakan sebagai

bahan baku Bare core

dan pallet kayu.

c. Produksi

industri tidak

melebihi

kapasitas

produksi yang

diizinkan

Memenuhi Sesuai data LMHHOK selama 3 bulan terakhir, data produksi masing-masing IPHHK adalah sebagai berikut: a. UD Sumber Abadi :

375,9 m3 b. UD Sella AR : 381,9

m3 c. UD Arjuna: 255,4 m3

Page 18: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 17 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

d. UD Karya Bersama 2 : 13 m3

Dengan melihat data

produksi masing-masing

IPHHK selama periode 3

bulan terakhir

menunjukkan bahwa

produksi yang dihasilkan

masih dibawah kapasitas

produksi yang diizinkan.

d. Hasil produksi

yang berasal dari

kayu lelang

dipisahkan

- Tidak diterapkan

e. Dokumen

LMKB/

LMKBK/LMHHOK

Memenuhi Dokumen LMKB yang

diverifikasi didukung oleh

dokumen Nota Angkutan

dan LMKHHOK dilengkapi

dengan dokumen FAKO

yang dibuat dalam daftar

dokumen rekapitulasi

penerimaan dan

pengeluaran kayu

bulanan

2.1.4

Proses

Pengola-

han

produk

melalui

jasa

dengan

pihak lain

(industri

lain atau

pengrajin/

industri

rumah

a. Dokumen

kontrak jasa

pengolahan

produk dengan

pihak lain

- Tidak diterapkan

b. Dokumen

Sertifikat

Legalitas Kayu

dan/atau

dokumen

Deklarasi

Kesesuaian

Pemasok yang

dimiliki penerima

jasa.

- Tidak diterapkan

Page 19: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 18 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

tangga). c. Berita acara

serah terima

kayu yang

dijasakan.

- Tidak diterapkan

d. Ada

pemisahan

produk yang

dijasakan pada

perusahaan jasa.

- Tidak diterapkan

e. Adanya

pendoku-

mentasian bahan

baku, proses dan

produksi dan

ekspor apabila

ekspor dilakukan

melalui industri

jasa.

- Tidak diterapkan

P3

Keabsahan

perdagangan

atau

pemindahtangan

-an hasil

produksi

K3.1

Perdaga-

ngan atau

pemindah

tanganan

hasil

produksi

dengan

tujuan

domestik

3.1.1

Unit usaha

mengguna

kan

dokumen

angkutan

hasil hutan

yang sah

untuk

perdagang

an atau

pemindah

tanganan

hasil

produksi

dengan

tujuan

domestik

Dokumen

angkutan hasil

hutan yang sah.

Memenuhi Semua IPHHK yang

diverifikasi telah

melengkapi seluruh

pengiriman hasil produksi

(kayu gergajian) ke

pembeli dengan

dokumen angkutan yang

sah (FAKO). FAKO yang

dibuat telah

menggunakan format

baku dari Kementrian

Kehutanan. Setiap FAKO

yang diterbitkan dalam

pengiriman telah sesuai

aturan diantaranya

ditandatangani oleh

penerbit FAKO yang

berstatus GANIS PHPL

dilampiri dengan DKO

(Daftar Kayu Olahan).

Page 20: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 19 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

K3.2

Pengapalan

kayu

olahan

untuk

ekspor.

3.2.1

Pengapa-

lan kayu

olahan

untuk

ekspor

harus

memenuhi

kesesuaian

dokumen

Pemberita

huan

Ekspor

Barang

(PEB)

a. Produk hasil

olahan kayu

yang diekspor

- Tidak diterapkan

b.

Pemberitahuan

Ekspor Barang

(PEB)

- Tidak diterapkan

c. Packing list

(P/L) - Tidak diterapkan

d. Invoice - Tidak diterapkan

e. Bill of Lading

(B/L) - Tidak diterapkan

f. Dokumen V-

Legal untuk

produk yang

wajib dilengkapi

dengan

Dokumen V-

Legal.

- Tidak diterapkan

g. Hasil verifikasi

teknis (Laporan

Surveyor) untuk

produk yang

wajib verifikasi

teknis

- Tidak diterapkan

h. Bukti

pembayaran bea

keluar bila

terkena bea

keluar

- Tidak diterapkan

i. Dokumen lain

yang relevan

(diantaranya

CITES) untuk

jenis kayu

dibatasi

perdagangannya

- Tidak diterapkan

Page 21: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 20 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

K.3.3

Pemenuhan

Pengguna-

an

Tanda V-

Legal

3.3.1

Implemen-

tasi

Tanda V-

Legal

Tanda V-Legal

yang

dibubuhkan

sesuai

ketentuan.

- Tidak diterapkan

P4

Pemenuhan

terhadap

peraturan

ketenagakerjaan

bagi industri

pengolahan

K4.1

Pemenuhan

ketentuan

Keselama-

tan dan

Kesehatan

Kerja (K3)

4.1.1

Prosedur

dan

implement

asi K3

a. Implementasi

prosedur K3

Memenuhi Masing-masing IUIPHHK

yang diverifikasi telah

menyusun prosedur K3

dalam bentuk Buku

Petunjuk Keselamatan dan

Kesehatan Kerja. Isi buku

petunjuk K3 ini secara

umum meliputi:

- Peraturan umum K3

- Prosedur hubungan

telepon darurat

- Prosedur penanganan

kecelakaan kerja

- Tindakan pertolongan

pertama

- Sarana K3 yang dimiliki

- Penanggulangan

kebakaran dan

pemadaman

- Prosedur pemindahan

barang dengan tangan

- Prosedur pemeliharaan

mesin dan peralatan

listrik bertegangan tinggi

Buku petunjuk K3 ini

ditandatangani oleh

pimpinan perusahaan dan

disebarkan ke semua

tenaga kerja.

Masing-masing IUPHHK

juga telah menyusun

Page 22: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 21 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

organisasi penanggung

jawab K3, walaupun

cukup sederhana karena

jumlah tenaga kerja yang

ada relative sedikit (4 – 5

orang saja).

b. Ketersediaan

jalur evakuasi

dan peralatan K3

seperti Alat

Pemadam Api

Ringan (APAR),

peralatan P3K,

dan Alat

Pelindung Diri

(APD) .

Memenuhi Semua anggota IPHHK

yang diverifikasi telah

memiliki prosedur K3

dalam pelaksanaan

kegiatan operasionalnya,

dalam prosedur

operasional Kesehatan

dan Keselamatan Kerja

telah sesuai yang diatur

dalam Undang-undang

nomor 13 tahun 2003

c. Catatan

kecelakaan kerja

Memenuhi Setiap anggota IPHHK

yang diverifikasi telah

memiliki rekaman Laporan

Kecelakaan

kerja setiap bulan yang

dibuat oleh bagian

kepegawaian ditanda

tangani oleh pimpinan

perusahaan.

K4.2

Pemenuhan

standar

umur

tenaga

kerja

4.2.1

Kebebasan

berserikat

bagi

pekerja.

Serikat pekerja

atau kebijakan

perusahaan

(auditee) yang

membolehkan

untuk

membentuk atau

terlibat dalam

kegiatan serikat

pekerja.

Memenuhi Berdasarkan hasil

verifikasi, anggota

kelompok IPHHK Sumber

Makmur belum

membentuk Serikat

Pekerja, tetapi masing-

masing pihak Manajemen

telah membuat

pernyataan mengenai

kebebasan berserikat yang

ditandatangani oleh

pimpinan perusahaan

Page 23: PUBLIC SUMMARY (Resume Hasil Verifikasi)

PUBLIC SUMMARY

hal 22 dari 22

Prinsip Kriteria Indikator Verifier Nilai Ringkasan Justifikasi

4.2.2

Adanya

Kesepakat

an Kerja

Bersama

(KKB) atau

Peraturan

Perusaha-

an (PP)

yang

mengatur

hak-hak

pekerja

untuk

IUIPHHK

dan IUI

yang

mempeker

-jakan

karyawan

> 10

orang.

Ketersediaan

Dokumen

KKB atau PP

yang mengatur

hak-hak pekerja

- Tidak diterapkan

4.2.3

Tidak

mempeker

-jakan

anak di

bawah

umur

(diluar

ketentuan)

Pekerja yang

masih di bawah

umur

Memenuhi Seluruh IPHHK yang

diverifikasi

mempekerjakan tenaga

kerja sesuai dengan

aturan pemerintah, yakni

bukan pekerja dibawah

umur (≤ 19 tahun)