PT SUZUKI INDOMOBIL SALES PROFIL PERUSAHAAN · Dari sebuah pabrik sepeda motor kecil di wilayah...

16
PROFIL PERUSAHAAN MOBIL SEPEDA MOTOR MESIN TEMPEL PT SUZUKI INDOMOBIL MOTOR PT SUZUKI INDOMOBIL SALES

Transcript of PT SUZUKI INDOMOBIL SALES PROFIL PERUSAHAAN · Dari sebuah pabrik sepeda motor kecil di wilayah...

  • PROFILPERUSAHAAN

    MOBILSEPEDA MOTORMESIN TEMPEL

    PT SUZUKI INDOMOBIL MOTORPT SUZUKI INDOMOBIL SALES

  • COMPANY PROFILE SUZUKI1PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI

    Tahun 2020 menandai ulang tahun ke-50 SUZUKI di Indonesia sejak kami memulai perakitan sepeda motor di Kali Besar, Jakarta pada tahun 1970. Berkat dukungan dari masyarakat Indonesia, kami mampu menjalankan bisnis kami selama 50 tahun di sini. Saya mewakili SUZUKI ingin menyampaikan rasa hormat dan ucapan terima kasih kepada seluruh masyarakat Indonesia.

    Setelah bisnis sepeda motor, kami mulai memproduksi mobil pada tahun 1976 dan mulai menjual mesin tempel pada tahun 1971. Tidak hanya memenuhi kebutuhan kendaraan di pasar domestik, kami juga mengekspor kendaraan ke 81 negara di seluruh dunia.

    SUZUKI berkomitmen untuk menghadirkan produk-produk yang bermanfaat serta menarik yang dapat berkontribusi positif bagi kehidupan konsumen demi kemajuan Indonesia. Kami percaya bahwa pengoperasian pabrik terbaru kami, Pabrik Cikarang dengan total investasi senilai hampir1 milyar dolar merupakan salah satu bukti komitmen kami di Indonesia. SUZUKI menggunakan berbagai fasilitas dan teknologi paling mutakhir serta berstandar internasional dalam memproduksi produk berkualitas tinggi untuk konsumen kami di Indonesia dan mancanegara.

    Kami akan terus menjaga misi utama kami sebagai bagian dari grup SUZUKI, yaitu “Mengembangkanproduk bernilai tinggi yang berfokus pada konsumen” dalam menghadirkan produk-produk bernilaitinggi untuk konsumen kami di Indonesia dan di seluruh dunia. SUZUKI juga percaya bahwa rasa saling percaya dan saling hormat merupakan nilai dasar yang paling penting yang dibangun di antara para pemangku kepentingan, termasuk seluruh karyawan, pemasok, dan diler kami di seluruh Indonesia.

    Kami berharap SUZUKI dapat terus berkontribusi demi kemajuan Indonesia untuk 50 tahun ke depan.

    Seiji Itayama

    Presiden Direktur

    Pesan Presiden Direktur

  • 2PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI

    SUZUKI Indonesia merupakan kelompok usaha di industri otomotif yang memproduksi, memasarkan, dan menjual sepeda motor, mobil, dan mesin tempel. SUZUKI Indonesia juga didukung dengan jaringan layanan purna jual, suku cadang, dan jasa perawatan serta perbaikan kendaraan yang tersebar dan terintegrasi di seluruh Indonesia dalam melayani konsumen SUZUKI. SUZUKI Indonesia juga mengekspor sepeda motor dan mobil ke 81 negara di seluruh dunia.

    1. Mengembangkan produk bernilai tinggi yang berfokus pada konsumen.2. Menciptakan iklim perusahaan yang menyegarkan dan inovatif melalui kerja sama tim.3. Berupaya untuk mencapai keunggulan individu melalui perbaikan berkelanjutan.

    Administrasi, Sales, Marketing & ServiceJl. Raya Bekasi Km. 19 RT 009 RW 001Kel. Rawa Terate, Kec. Cakung, Jakarta Timur 13920T. (+622) 29554800 (Hunting)Situs resmi: www.suzuki.co.id

    Suzuki Indonesia

    Suzuki Indonesia

    @suzuki_id@suzukiIndonesia

    Suzuki Motorcycles Indonesia

    Suzuki Motorcycles Indonesia

    @suzukiindonesiamotor@suzukiMotorID

    (per Maret 2020)

    Tentang Kami

    Pernyataan Misi SUZUKI:

    Jumlah Karyawan6.692

    Kantor Pusat

    Media SosialRoda Empat Roda Dua

    PT Suzuki Indomobil MotorPT Suzuki Indomobil Sales

  • SUZUKI adalah produsen otomotif di dunia yang memproduksi kendaraan roda dua, kendaraan roda empat, mesin tempel, kursi roda listrik, dan peralatan industri lainnya. Berawal sejak tahun 1909 di Kota Hamamatsu, Jepang sebagai produsen mesin tenun, SUZUKI terus berkembang dengan memperluas bisnisnya ke industri otomotif. Hingga kini, SUZUKI dikenal oleh masyarakat di seluruh dunia sebagai produsen otomotif ternama dengan produk-produk yang berkualitas dan bernilai tinggi.

    Pada tahun 1976, SUZUKI mengembangkan bisnisnya di Indonesia dengan memproduksi dua model kendaraan roda empat, yaitu kendaraan niaga Carry ST10 dan kendaraan penumpang Fronte. Carry telah menjadi model kendaraan roda empat SUZUKI yang paling sukses di Indonesia dan telah bertransformasi ke banyak generasi.

    SUZUKI memulai bisnisnya di Indonesia pada tahun 1970 dengan memproduksi dua model kendaraan roda dua, yaitu A100 dan FR70. Kedua model ini sangat populer di masyarakat Indonesia karena performa, keunikan, dan tampilannya. A100 bahkan dijuluki sebagai “Motor Pak Pos”, karena digunakan oleh pengantar surat “Pak Pos” untuk mengantarkan surat ke seluruh Indonesia.

    Dari sebuah pabrik sepeda motor kecil di wilayah Kali Besar, Jakarta, SUZUKI telah berkembang menjadi produsen otomotif dengan kantor pusat di Pulogadung, yang sebelumnya merupakan pabrik perakitan, serta 4 pabrik di Cakung yang memproduksi transmisi dan mesin untuk kendaraan roda dua, Tambun I sebagai pabrik perakitan sepeda motor, Tambun II sebagai pabrik perakitan mobil, serta Cikarang yang memproduksi transmisi dan mesin sekaligus perakitan mobil. Hingga tahun 2019, SUZUKI telah memproduksi lebih dari 11 juta unit sepeda motor dan 2,5 juta unit mobil untuk pasar domestik dan mancanegara.

    Pabrik Cakung

    Pulogadung(Sebelumnya: Pabrik Perakitan, Sekarang: Kantor Pusat)

    (Sumber : Museum Pos Indonesia)

    Pabrik Tambun Pabrik Cikarang

    3COMPANY PROFILE SUZUKI COMPANY PROFILE SUZUKI

    Merayakan Ulang Tahun ke-50 SUZUKI di Indonesia

    PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI

    SUZUKI adalah produsen otomotif di dunia yang memproduksi kendaraan roda dua, kendaraan roda empat, mesin tempel, kursi roda listrik, dan peralatan industri lainnya. Berawal sejak tahun 1909 di Kota Hamamatsu, Jepang sebagai produsen mesin tenun, SUZUKI terus berkembang dengan memperluas bisnisnya ke industri otomotif. Hingga kini, SUZUKI dikenal oleh masyarakat di seluruh dunia sebagai produsen otomotif ternama dengan produk-produk yang berkualitas dan bernilai tinggi.

    Pada tahun 1976, SUZUKI mengembangkan bisnisnya di Indonesia dengan memproduksi dua model kendaraan roda empat, yaitu kendaraan niaga Carry ST10 dan kendaraan penumpang Fronte. Carry telah menjadi model kendaraan roda empat SUZUKI yang paling sukses di Indonesia dan telah bertransformasi ke banyak generasi.

    SUZUKI memulai bisnisnya di Indonesia pada tahun 1970 dengan memproduksi dua model kendaraan roda dua, yaitu A100 dan FR70. Kedua model ini sangat populer di masyarakat Indonesia karena performa, keunikan, dan tampilannya. A100 bahkan dijuluki sebagai “Motor Pak Pos”, karena digunakan oleh pengantar surat “Pak Pos” untuk mengantarkan surat ke seluruh Indonesia.

    Dari sebuah pabrik sepeda motor kecil di wilayah Kali Besar, Jakarta, SUZUKI telah berkembang menjadi produsen otomotif dengan kantor pusat di Pulogadung, yang sebelumnya merupakan pabrik perakitan, serta 4 pabrik di Cakung yang memproduksi transmisi dan mesin untuk kendaraan roda dua, Tambun I sebagai pabrik perakitan sepeda motor, Tambun II sebagai pabrik perakitan mobil, serta Cikarang yang memproduksi transmisi dan mesin sekaligus perakitan mobil. Hingga tahun 2019, SUZUKI telah memproduksi lebih dari 11 juta unit sepeda motor dan 2,5 juta unit mobil untuk pasar domestik dan mancanegara.

    Pabrik Cakung

    Pulogadung(Sebelumnya: Pabrik Perakitan, Sekarang: Kantor Pusat)

    (Sumber : Museum Pos Indonesia)

    Pabrik Tambun Pabrik Cikarang

    3COMPANY PROFILE SUZUKI COMPANY PROFILE SUZUKI

    Merayakan Ulang Tahun ke-50 SUZUKI di Indonesia

    PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI

  • 4COMPANY PROFILE SUZUKICOMPANY PROFILE SUZUKI

    Merupakan suatu kebanggaan bagi kami untuk memproduksi produk-produk yang tak hanya bermanfaat dan menarik, tetapi juga ikut berkontribusi dalam memajukan kesejahteraan serta bisnis masyarakat Indonesia. Kendaraan niaga kami, Carry telah membantu jutaan orang dalam menjalankan bisnis mereka. Carry dijuluki sebagai “Rajanya Pick Up” atas dominasinya di segmen kendaraan niaga ringan dengan pangsa pasar 64% di bulan Januari 2020. Selain itu, kendaraan penumpang terbaru kami yang diluncurkan pada Februari 2020 lalu, yaitu XL7 mendapatkan penghargaan bergengsi “Car of the Year” tak lama setelah peluncurannya. Kendaraan roda dua kami yang terdiri dari model scooter, underbone, dan backbone dikenal sebagai kendaraan yang menunjang transportasi dan gaya hidup penggunanya dengan harga yang terjangkau. Kami juga menjual mesin tempel, mulai dari mesin tempel berkapasitas kecil 2,5 HP hingga mesin berkapasitas besar 325 HP yang menjangkau konsumen dari berbagai golongan, termasuk nelayan dan pelaku transportasi air, sehingga dapat berkontribusi dalam pengembangan industri kelautan Indonesia sebagai negara maritim.

    Dalam menjalankan bisnis di Indonesia, SUZUKI selalu mematuhi seluruh kebijakan dan peraturan pemerintah demi berkontribusi untuk kemajuan negeri ini. Salah satunya dengan menyediakan lapangan pekerjaan dan alih pengetahuan untuk masyarakat Indonesia. Pada bulan Maret 2020, kami mempekerjakan 6.692 karyawan dan secara aktif menyediakan berbagai program untuk pengembangan karyawan, termasuk on the job training di kantor pusat Suzuki di Jepang untuk meningkatkan keterampilan dan pengetahuan karyawan.

    Indonesia telah dianggap sebagai salah satu negara basis produksi strategis dalam grup SUZUKI. Dengan 50 tahun pengalaman dan sejarahnya, Indonesia adalah pabrik SUZUKI di luar Jepang dengan sejarah terpanjang kedua. Dalam hal jumlah produksi per tahunnya, Indonesia menempati urutan ke-3 setelah India dan Jepang dengan total produksi kendaraan sebanyak 124.000 unit pada tahun 2019. SUZUKI menargetkan Indonesia sebagai pilar ke-3 dari grup SUZUKI setelah Jepang dan India. Demi mencapai target ini, kami akan terus meningkatkan produksi baik untuk pasar domestik maupun mancanegara, serta melakukan alih pengetahuan untuk para karyawan untuk meningkatkan kemampuan dan kualitas karyawan. Kami juga akan terus menyediakan kendaraan-kendaraan bernilai tinggi untuk konsumen, serta terus melakukan yang terbaik untuk berkontribusi dalam memajukan industri otomotif di Indonesia, sesuai dengan pernyataan misi kami yang pertama, yaitu “Mengembangkan produk bernilai tinggi yang berfokus pada konsumen”.

    Tak hanya itu, pada tahun 2015 kami mulai mengoperasikan pabrik terbaru kami yang didukung dengan teknologi canggih dengan total investasi sebesar 1 miliar USD. Selain itu, sesuai dengan kebijakan pemerintah Indonesia dalam mendorong ekspor, kami terus memperluas ekspor kami sejak tahun 1993. Pada tahun 2019, kami mengekspor produk kami ke 81 negara di seluruh dunia dan mencatatkan angka ekspor kumulatif sebanyak 500.000 unit kendaraan roda empat dan 800.000 unit kendaraan roda dua sejak tahun 1993.

    COMPANY PROFILE SUZUKI

    Merayakan Ulang Tahun ke-50 SUZUKI di Indonesia

    PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI4COMPANY PROFILE SUZUKI

    COMPANY PROFILE SUZUKI

    Merupakan suatu kebanggaan bagi kami untuk memproduksi produk-produk yang tak hanya bermanfaat dan menarik, tetapi juga ikut berkontribusi dalam memajukan kesejahteraan serta bisnis masyarakat Indonesia. Kendaraan niaga kami, Carry telah membantu jutaan orang dalam menjalankan bisnis mereka. Carry dijuluki sebagai “Rajanya Pick Up” atas dominasinya di segmen kendaraan niaga ringan dengan pangsa pasar 64% di bulan Januari 2020. Selain itu, kendaraan penumpang terbaru kami yang diluncurkan pada Februari 2020 lalu, yaitu XL7 mendapatkan penghargaan bergengsi “Car of the Year” tak lama setelah peluncurannya. Kendaraan roda dua kami yang terdiri dari model scooter, underbone, dan backbone dikenal sebagai kendaraan yang menunjang transportasi dan gaya hidup penggunanya dengan harga yang terjangkau. Kami juga menjual mesin tempel, mulai dari mesin tempel berkapasitas kecil 2,5 HP hingga mesin berkapasitas besar 325 HP yang menjangkau konsumen dari berbagai golongan, termasuk nelayan dan pelaku transportasi air, sehingga dapat berkontribusi dalam pengembangan industri kelautan Indonesia sebagai negara maritim.

    Dalam menjalankan bisnis di Indonesia, SUZUKI selalu mematuhi seluruh kebijakan dan peraturan pemerintah demi berkontribusi untuk kemajuan negeri ini. Salah satunya dengan menyediakan lapangan pekerjaan dan alih pengetahuan untuk masyarakat Indonesia. Pada bulan Maret 2020, kami mempekerjakan 6.692 karyawan dan secara aktif menyediakan berbagai program untuk pengembangan karyawan, termasuk on the job training di kantor pusat SUZUKI di Jepang untuk meningkatkan keterampilan dan pengetahuan karyawan.

    Indonesia telah dianggap sebagai salah satu negara basis produksi strategis dalam grup SUZUKI. Dengan 50 tahun pengalaman dan sejarahnya, Indonesia adalah pabrik SUZUKI di luar Jepang dengan sejarah terpanjang kedua. Dalam hal jumlah produksi per tahunnya, Indonesia menempati urutan ke-3 setelah India dan Jepang dengan total produksi kendaraan sebanyak 124.000 unit pada tahun 2019. SUZUKI menargetkan Indonesia sebagai pilar ke-3 dari grup SUZUKI setelah Jepang dan India. Demi mencapai target ini, kami akan terus meningkatkan produksi baik untuk pasar domestik maupun mancanegara, serta melakukan alih pengetahuan untuk para karyawan untuk meningkatkan kemampuan dan kualitas karyawan. Kami juga akan terus menyediakan kendaraan-kendaraan bernilai tinggi untuk konsumen, serta terus melakukan yang terbaik untuk berkontribusi dalam memajukan industri otomotif di Indonesia, sesuai dengan pernyataan misi kami yang pertama, yaitu “Mengembangkan produk bernilai tinggi yang berfokus pada konsumen”.

    Tak hanya itu, pada tahun 2015 kami mulai mengoperasikan pabrik terbaru kami yang didukung dengan teknologi canggih dengan total investasi sebesar 1 miliar USD. Selain itu, sesuai dengan kebijakan pemerintah Indonesia dalam mendorong ekspor, kami terus memperluas ekspor kami sejak tahun 1993. Pada tahun 2019, kami mengekspor produk kami ke 81 negara di seluruh dunia dan mencatatkan angka ekspor kumulatif sebanyak 500.000 unit kendaraan roda empat dan 800.000 unit kendaraan roda dua sejak tahun 1993.

    COMPANY PROFILE SUZUKICOMPANY PROFILE SUZUKI

    Merayakan Ulang Tahun ke-50 SUZUKI di Indonesia

    PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI

  • PT Indohero Steel & Engineering Company sebagai agen tunggal untuk sepeda motor SUZUKI mulai memproduksi dan menjual sepeda motor, A100 & FR70

    PT Suzuki Indonesia Manufacturing, Cakung, sebagai perusahaan yang memproduksi komponen sepeda motor dan mobil SUZUKI mulai beroperasi

    PT Indomobil Utama, Pulogadung sebagai agen tunggal untuk mobil SUZUKI mulai memproduksi dan menjual Pick Up ST10

    Pabrik sepeda motor di Tambun mulai beroperasi

    PT Suzuki Engine Industry, Cakung sebagai perusahaan yang memproduksi mesin sepeda motor dan mobil mulai beroperasi

    SUZUKI menempati urutan 1 pangsa pasar mobil di Indonesia

    Penggabungan seluruh perusahaan SUZUKI menjadi PT Indomobil Suzuki InternationalPemegang saham : Indomobil 51% & Suzuki Motor Corporation 49%

    Pabrik mobil di Tambun mulai beroperasi

    Memulai ekspor Futura ke Malaysia

    SUZUKI Marine memperkenalkan mesin tempel 2 tak, DT15Ekspor motor RC100/110 ke Vietnam

    Akumulasi produksi mobil mencapai 500.000 unit

    Pembukaan pusat gudang suku cadang di Tambun

    Memperoleh Sertifikasi ISO 9001 untuk sistem manajemen mutu (diperbarui menjadi ISO 9001: 2015 pada tahun 2017)

    Perubahan komposisi pemegang saham PT Indomobil Suzuki InternationalPemegang saham: Suzuki Motor Corporation 90% & Indomobil 10%

    Akumulasi produksi mobil mencapai 1.000.000 unitMemperkenalkan model mobil baru, APV

    Akumulasi produksi sepeda motor mencapai 5.000.000 unitMemulai ekspor APV

    Memperoleh Sertifikasi ISO 14001 untuk sistem manajemen lingkungan di Pabrik Cakung (diperbarui menjadi ISO 14001: 2015 pada tahun 2018)

    -

    -

    --

    -

    -

    --

    --

    1970

    1974

    1976

    1981

    1984

    1986

    1990

    1991

    1993

    1994

    1995

    1997

    1999

    2002

    2004

    2005

    2006

    5PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI

    Sejarah SUZUKI di Indonesia

    PT Indohero Steel & Engineering Company sebagai agen tunggal untuk sepeda motor Suzuki mulai memproduksi dan menjual sepeda motor, A100 & FR70

    PT Suzuki Indonesia Manufacturing, Cakung, sebagai perusahaan yang memproduksi komponen sepeda motor dan mobil Suzuki mulai beroperasi

    PT Indomobil Utama, Pulogadung sebagai agen tunggal untuk mobil Suzuki mulai memproduksi dan menjual Pick Up ST10

    Pabrik sepeda motor di Tambun mulai beroperasi

    PT Suzuki Engine Industry, Cakung sebagai perusahaan yang memproduksi mesin sepeda motor dan mobil mulai beroperasi

    Suzuki menempati urutan 1 pangsa pasar mobil di Indonesia

    Penggabungan seluruh perusahaan Suzuki menjadi PT Indomobil Suzuki InternationalPemegang saham : Indomobil 51% & Suzuki Motor Corporation 49%

    Pabrik mobil di Tambun mulai beroperasi

    Memulai ekspor Futura ke Malaysia

    Suzuki Marine memperkenalkan mesin tempel 2 tak, DT15Ekspor motor RC100/110 ke Vietnam

    Akumulasi produksi mobil mencapai 500.000 unit

    Pembukaan pusat gudang suku cadang di Tambun

    Memperoleh Sertifikasi ISO 9001 untuk sistem manajemen mutu (diperbarui menjadi ISO 9001: 2015 pada tahun 2017)

    Perubahan komposisi pemegang saham PT Indomobil Suzuki InternationalPemegang saham: Suzuki Motor Corporation 90% & Indomobil 10%

    Akumulasi produksi mobil mencapai 1.000.000 unitMemperkenalkan model mobil baru, APV

    Akumulasi produksi sepeda motor mencapai 5.000.000 unitMemulai ekspor APV

    Memperoleh Sertifikasi ISO 14001 untuk sistem manajemen lingkungan di Pabrik Cakung (diperbarui menjadi ISO 14001: 2015 pada tahun 2018)

    -

    -

    --

    -

    -

    --

    --

    1970

    1974

    1976

    1981

    1984

    1986

    1990

    1991

    1993

    1994

    1995

    1997

    1999

    2002

    2004

    2005

    2006

    5PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI

    Sejarah SUZUKI di Indonesia

  • 6

    -

    -

    -

    --

    -

    --

    -

    -

    --

    --

    -

    -

    -

    PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI

    Sejarah SUZUKI di Indonesia

    2008

    2009

    2012

    2013

    2014

    2015

    2016

    2017

    2018

    2019

    Memperoleh Sertifikasi ISO 14001 untuk sistem manajemen lingkungan di Pabrik Tambun I (diperbarui menjadi ISO 14001: 2015 pada tahun 2018)

    Penggantian nama perusahaan menjadi PT Suzuki Indomobil MotorMemperoleh Sertifikasi ISO 14001 untuk sistem manajemen lingkungan di Pabrik Tambun II (diperbarui menjadi ISO 14001: 2015 pada tahun 2018)

    Memperkenalkan model mobil MPV baru, ErtigaMemperoleh Sertifikasi SNI ISO / IEC 17025 untuk Laboratorium Uji Emisi (diperbarui menjadi SNI ISO / IEC 17025: 2017 pada tahun 2020)

    Memperkenalkan model mobil kategori Kendaraan Bermotor Roda Empat Hemat Energi dan Harga Terjangkau (KBH2), Karimun Wagon RProduksi sepeda motor mencapai 10.000.000 unit

    Memulai ekspor Karimun Wagon R ke PakistanAkumulasi produksi mobil mencapai 2.000.000 unit

    Pabrik mobil terbaru dengan teknologi mutakhir di Cikarang mulai beroperasiMemulai ekspor sepeda motor Address ke Eropa, Jepang, ASEAN, dan Oceania

    Memperkenalkan model mobil baru, SX4 S-CrossMemperkenalkan model sepeda motor baru, All New Satria F150

    Memperkenalkan dua model mobil baru, Ignis dan BalenoMemperkenalkan dua model sepeda motor baru, GSX-R150 dan GSX-S150

    Memperkenalkan model mobil baru, All New ErtigaMemperkenalkan dua model sepeda motor baru, Nex II dan GSX150 BanditMemulai ekspor All New Ertiga dan Nex II

    Memperkenalkan empat model mobil baru, All New Ertiga Suzuki Sport, New Carry Pick-Up, Jimny, dan New Baleno

    6

    -

    -

    -

    --

    -

    --

    -

    -

    --

    --

    -

    -

    -

    PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI

    Sejarah SUZUKI di Indonesia

    2008

    2009

    2012

    2013

    2014

    2015

    2016

    2017

    2018

    2019

    Memperoleh Sertifikasi ISO 14001 untuk sistem manajemen lingkungan di Pabrik Tambun I (diperbarui menjadi ISO 14001: 2015 pada tahun 2018)

    Penggantian nama perusahaan menjadi PT Suzuki Indomobil MotorMemperoleh Sertifikasi ISO 14001 untuk sistem manajemen lingkungan di Pabrik Tambun II (diperbarui menjadi ISO 14001: 2015 pada tahun 2018)

    Memperkenalkan model mobil MPV baru, ErtigaMemperoleh Sertifikasi SNI ISO / IEC 17025 untuk Laboratorium Uji Emisi (diperbarui menjadi SNI ISO / IEC 17025: 2017 pada tahun 2020)

    Memperkenalkan model mobil kategori Kendaraan Bermotor Roda Empat Hemat Energi dan Harga Terjangkau (KBH2), Karimun Wagon RProduksi sepeda motor mencapai 10.000.000 unit

    Memulai ekspor Karimun Wagon R ke PakistanAkumulasi produksi mobil mencapai 2.000.000 unit

    Pabrik mobil terbaru dengan teknologi mutakhir di Cikarang mulai beroperasiMemulai ekspor sepeda motor Address ke Eropa, Jepang, ASEAN, dan Oceania

    Memperkenalkan model mobil baru, SX4 S-CrossMemperkenalkan model sepeda motor baru, All New Satria F150

    Memperkenalkan dua model mobil baru, Ignis dan BalenoMemperkenalkan dua model sepeda motor baru, GSX-R150 dan GSX-S150

    Memperkenalkan model mobil baru, All New ErtigaMemperkenalkan dua model sepeda motor baru, Nex II dan GSX150 BanditMemulai ekspor All New Ertiga dan Nex II

    Memperkenalkan empat model mobil baru, All New Ertiga Suzuki Sport, New Carry Pick-Up, Jimny, dan New Baleno

  • 7COMPANY PROFILE SUZUKI

    Suzuki Motor Corporation 94,94%

    PT Indomobil Sukses International : 4,55%

    PT Suzuki Indomobil Motor : 99%

    PT Indomobil Sukses International : 1 %

    PT Serasi Tunggal Karya : 0,51%

    6.005

    ,

    MOBIL (Periode: Januari-Desember)

    SEPEDA MOTOR (Periode: Januari-Desember)

    5.662 5.838 6.434 6.692

    3.543

    956

    -

    71.861

    6.487.460

    89.508

    6.383.108

    72.191

    5.886.103

    56.824

    5.931.285

    109.882

    6.480.155

    100.383

    1.030.126

    118.014

    12,0% 8,7% 10,3% 10,3% 9,7%

    1,7% 1,0% 1,2% 1,4% 1,1%

    1.151.291

    111.660

    1.079.634

    92.950

    1.062.716

    121.805

    1.013.291

    COMPANY PROFILE SUZUKI

    Pemegang SahamPT Suzuki Indomobil Motor PT Suzuki Indomobil Sales

    Jumlah Karyawan (per akhir Maret)

    Tahun

    Jumlah Karyawan

    Roda Empat

    Diler Utama Tenaga Penjualan

    Roda Dua

    Mesin Tempel

    Unit Penjualan

    Tahun

    Total Pasar

    Pangsa Pasar

    Unit Penjualan

    Tahun

    Total Pasar

    Pangsa Pasar

    Roda Empat

    Tipe

    Roda Dua

    Jaringan SUZUKI (per Maret 2020)

    PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI

    Kinerja Penjualan Dalam Negeri

    Penjualan Ekspor (Periode: Januari-Desember)

    2016 2017 2018 2019 2020

    52

    40

    9

    Showroom

    341

    310

    9

    2016 2017 2018 20192015

    2016 2017 2018 20192015

    2016 2017 2018 20192015

    CKD

    CBU

    Total

    CKD

    CBU

    Total

    39.61324.92428.504

    63.568

    22.86117.762

    26.82038.94435.06421.2648.376

    66.43363.86844.12526.138

    25.586 53.07352.63128.48425.558

    87.600 128.400130.80078.12078.120

    113.186 181.473183.431106.604103.678* CBU : Completely Built Up CKD : Completely Knocked Down

  • Pabrik Cakung

    Pabrik Tambun I & II

    Tambun I

    Tambun II

    Pusat Suku Cadang

    Pabrik Cikarang

    Manufaktur & Perakitan Mesin& Transmisi Sepeda MotorLuas area : 82.000 m2

    Produk : Mesin & Transmisi Sepeda MotorAlamat : Jl. Raya Penggilingan, Kel. Penggilingan,

    Kec. Cakung, Jakarta Timur, DKI Jakarta13940 Telp. (+6221) 4602960

    Manufaktur Komponen & Perakitan MobilLuas area : 420.000 m2

    Manajemen & DistributorAlamat : Jl. Toyogiri, Tambun, Bekasi, Jawa Barat

    Telp. (+6221) 8809940

    Produk : New Carry Pick Up, APV, Karimun Wagon RAlamat : Jl. Raya Diponegoro Km 38.2, Kel. Jatimulya,

    Kec. Tambun Selatan, Kab. Bekasi, Jawa Barat 17510Telp. (+6221) 8801251, 8801235

    - Manufaktur Komponen & Perakitan Mobil- Manufaktur & Perakitan Mesin & Transmisi MobilLuas area : 1.307.000 m2Produk : All New Ertiga, XL7, Mesin K10B (1000cc) & K15B (1400cc),

    Transmisi MF60 & MF70Alamat : Kawasan Industri Greenland International Industrial Center (GIIC)

    Blok AC, No. 1 Kota Deltamas,Sukamahi, Cikarang Pusat, Bekasi, Jawa Barat Telp. (+6221) 29601900

    - Kantor Administrasi- Manufaktur Komponen & Perakitan Sepeda MotorLuas area : 124.000 m2Produk : GSX-R150, GSX-S150, Satria F150, Address,

    Nex II, Smash, GSX150 BanditAlamat : Jl. Raya Diponegoro Km 38.2, Kel. Jatimulya, Kec. Tambun

    Selatan, Kab. Bekasi, Jawa Barat 17510Telp. (+6221) 8801251, 8801235

    PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI8

    Pabrik SUZUKI

    Jakarta

    Jawa BaratBanten

  • PT Suzuki Indomobil Motor adalah perusahaan otomotif yang melayani konsumen dalam negeri dan internasional. Pabrik kami memproduksi mobil dan sepeda motor berkualitas tinggi yang dapat memenuhi standar internasional. kami mengekspor produk-produk otomotif kami ke 81 negara di dunia.

    All New Carry di Taiwan Peluncuran All New Ertiga di Mexico XL7 di Thailand

    GSX-S125 pada pamerandi Jerman

    GSX-R125 pada pameranTokyo Motor Show

    GSX-S125 di Silverstone, UK

    9

    3 NEGARAAFRIKA

    21 NEGARAEROPA

    7 NEGARATIMUR TENGAH 12 NEGARA

    ASIA

    6 NEGARAOSEANIA

    SEPEDA MOTOR MOBIL

    31 NEGARAAMERIKA LATIN + KARIBIA

    JEPANG

    81 Negara Tujuan EksporPada Tahun 2019

    PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI

  • 10

    Penghargaan

    Penghargaan KorporatKITE Award

    Best Low MPV(All New Ertiga)

    Best Crossover MPV(XL7)

    Best Five Choice(GSX150 Bandit)

    Best Value(Nex II)

    Kinerja Ekspor Terbaik dan Kepatuhan Pengguna Fasilitas Kemudahan Impor untuk Ekspor (KITE) Terbaik 2019dari Direktorat Jenderal Bea dan Cukai

    IIMS Award “Best Instagram Posting” 2019

    Penghargaan untuk Produk Roda DuaGSX150 Bandit “Best Five Choice” FORWOT 2019

    GSX-R150 “Best Buy Sport Motorcycle” Motor Plus Award 2019

    Nex II “Best Value” Gridoto Award 2019

    PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI

    “Best Influencer Marketing Implementation in Private Sector”Indonesia Content Marketing Award (ICMA) 2019

    Smash R “Best Buy Bebek Motorcycle” Motor Plus Award 2019

    Penghargaan untuk Produk Roda EmpatXL7 “Car of The Year” Otomotif Award 2020

    “Best of MPV Crossover” at Otomotif Award 2020

    New Carry Pick Up “Best World Premiere” IIMS 2019“Special Best Commercial Car” Gridoto Award 2019

    All New Ertiga “Total Cost Ownership Category Small MPV” Gridoto Award 2019“Car of The Year” Otomotif Award 2019“Best Low MPV” Otomotif Award 2019

    Jimny “Rockie of The Year” Otomotif Award 2020“Best Five Choice” FORWOT 2019

    Ignis “Total Cost Ownership Category Small Car” Gridoto Award 2019Baleno “Total Cost Ownership Category Hatchback” Gridoto Award 2019

    New SX4 S-Cross “Best of The Best Crossover” Otomotif Award 2020“Best of Low Crossover” Otomotif Award 2019

  • Kunjungan Pabrik untuk PelajarSebagai bentuk kontribusi dalam meningkatkan minat dan pengetahuan pelajar Indonesia terhadap produk-produk industri, teknologi, dan proses produksi dengan teknologi mutakhir, SUZUKI mengundang para pelajar mulai dari tingkat Sekolah Dasar (SD) hingga universitas ke pabrik-pabrik SUZUKI. Pada tahun 2019, SUZUKI telah mengundang lebih dari 17.500 pelajar dari 205 sekolah ke Pabrik Cikarang dan Pabrik Tambun.

    Kunjungan Pabrik untuk Karyawan dan KeluargaSUZUKI juga mengundang para karyawan beserta keluarganya dalam tur di Pabrik Cikarang, dengan tujuan untuk membangun hubungan yang erat antara perusahaan dengan karyawan, memperkenalkan lingkungan kerja kepada keluarga karyawan SUZUKI, dan meningkatkan kebanggaan karyawan SUZUKI beserta keluarganya sebagai bagian dari keluarga besar SUZUKI. Total partisipan pada tahun 2019 adalah 239 orang.

    Kampanye Keselamatan Berkendara untuk PelajarUntuk mengurangi angka kecelakaan lalu lintas, SUZUKI mengadakan edukasi keselamatan berkendara “Gerakan SUZUKI Peduli Keselamatan (GESIT)” untuk para pelajar Sekolah Menengah Pertama (SMP). Pada tahun 2019, SUZUKI telah mengundang 3.945 pelajar dari 41 SMP yang berlokasi di sekitar Tambun dan Cikarang untuk mengikuti program ini.

    Donasi untuk Sekolah Menengah KejuruanSUZUKI mengadakan program donasi untuk Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) dan universitas untuk mendukung pendidikan di Indonesia. Pada tahun 2019, SUZUKI mendonasikan 15 unit kendaraan ke 13 SMK dan 2 universitas di Indonesia.

    SUZUKI menjadi sponsor dalam Kontes Mobil Hemat EnergiSUZUKI menjadi sponsor dalam kompetisi mobil ramah lingkungan yang diadakan oleh Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia pada tahun 2019 dan memperkenalkan teknologi Smart Hybrid Vehicle from SUZUKI (SHVS) dengan tujuan untuk menginspirasi para pelajar yang merupakan calon insinyur dan pemimpin di industri otomotif Indonesia pada masa mendatang.

    Clean Up The WorldSebagai upaya untuk mengurangi limbah di lautan, SUZUKI mengadakan kampanye “CLEAN UP THE WORLD” dengan membersihkan pantai-pantai bersama dengan komunitas lokal, mengedukasi pelajar Sekolah Dasar (SD) untuk menjaga kebersihan pantai dan laut, serta memberikan donasi tempat sampah.

    Donasi Mobil untuk TNI ALSUZUKI mendonasikan 2 unit mobil ke TNI AL sebagai alat penunjang program pelatihan para tentara di lingkungan TNI.

    Donasi Mobil untuk Kementerian KetenagakerjaanSebagai kontribusi dalam meningkatkan kualitas dan kemampuan Sumber Daya Manusia (SDM) di Indonesia, SUZUKI mendonasikan 1 unit mobil kepada Kementerian Ketenagakerjaan yang dimanfaatkan untuk pelatihan kejuruan di bidang otomotif.

    11

    Tanggung Jawab Sosial

    PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI

    Peluncuran New Carry Luxury

    Penghargaan KITE 2019

    SUZUKI Memasok Sepeda Motor untuk Korps BRIMOB

  • 12

    Peluncuran Global XL7SUZUKI melakukan peluncuran global XL7 “The New Extraordinary SUV” di Taman Mini Indonesia Indah pada 15 Februari 2020.Hanya berselang 2 bulan setelahnya, XL7 meraih penghargaan “Car of the Year”, yaitu penghargaan tertinggi pada ajang Otomotif Award 2020.

    Peluncuran New Carry LuxuryPT Suzuki Indomobil Sales meluncurkan New Carry Luxury, varian tertinggi Carry Pick-Up pada ajang GIICOMVEC (Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo) pada 5 Maret 2020.

    Peluncuran ECSTARPT Suzuki Indomobil Sales meluncurkan ECSTAR, produk pelumas dan chemical untuk kendaraan roda empat pada 4 Februari 2020. Produk-produk ECSTAR dirancang untuk memberikan pengalaman berkendara terbaik dengan standar internasional.

    Penghargaan KITE 2019PT Suzuki Indomobil Sales memperoleh penghargaan untuk kinerja ekspor terbaik dan kepatuhan pengguna fasilitas Kemudahan Impor Tujuan Ekspor (KITE) terbaik dari Direktorat Jenderal Bea dan Cukai pada 2 Oktober 2019. Penghargaan ini diberikan sebagai penghargaan atas peningkatan ekspor dan kepatuhan terhadap regulasi Bea dan Cukai.

    Kontribusi Ambulans APV di Tengah Pandemi Covid-19SUZUKI ikut berpartisipasi dalam melawan Covid-19 dengan memproduksi dan menjual Ambulans APV kepada pemerintah, rumah sakit, dan perusahaan swasta. Selama periode Januari-Maret 2020, SUZUKI telah menjual 1.038 unit Ambulans APV yang membantu para pekerja medis dalam memerangi pandemi.

    SUZUKI Memasok Sepeda Motor untuk Korps BRIMOBSUZUKI memasok 1.400 unit sepeda motor DR200 ke Korps Brigade Mobil (BRIMOB) Kepolisian Republik Indonesia untuk mendukung aktivitas patroli keselamatan.

    PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI

    SUZUKI Memasok Mesin Tempel untuk Polisi AirMesin tempel SUZUKI digunakan oleh Direktorat Polisi Air (Ditpolair) yang dimanfaatkan untuk mendukung tugas-tugas polisi air dalam menjaga keamanan perairan Indonesia.

    SUZUKI Highlights

  • PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI13

    All New Ertiga Suzuki Sport All New Ertiga New SX4 S-Cross New Baleno

    New Ignis APV New Luxury APV Arena Jimny

    Karimun Wagon R Karimun Wagon R GS New Carry Pick-Up New Carry Luxury

  • All New Satria F150 GSX-R150

    NEX II Address Predator Series New Smash FI

    GSX-S150 GSX150 BANDIT

    DT15A DT40W DF20A DF100B DF325A

    PROFIL PERUSAHAAN SUZUKI14

  • w w w . s u z u k i . c o . i d