PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND...

80
PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN/ CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS 31 DESEMBER/DECEMBER 2015 DAN/AND 2014

Transcript of PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND...

Page 1: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN/CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DESEMBER/DECEMBER 2015 DAN/AND 2014

Page 2: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan
Page 3: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan
Page 4: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan
Page 5: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 1/1 Schedule

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakanbagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian.

The accompanying notes form an integral partof these consolidated financial statements.

LAPORAN POSISI KEUANGANKONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

CONSOLIDATED STATEMENTS OFFINANCIAL POSITION

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

Catatan/Notes 31/12/2015 31/12/2014*

Aset Assets

Aset lancar Current assetsKas dan setara kas 4 60,671 49,575 Cash and cash equivalentsPiutang usaha, bersih Trade receivables, net

- Pihak ketiga 5 182,725 81,823 Third parties -- Pihak berelasi 5,28 3,857 370 Related parties -

Piutang non-usaha Non-trade receivables- Pihak ketiga 5 89,473 2,477 Third parties -- Pihak berelasi 5,28 873 10,340 Related parties -

Piutang retensi, bersih Retention receivables, net- Pihak ketiga 6 54,923 127,062 Third parties -- Pihak berelasi 6,28 - 22 Related parties -

Persediaan 7 3,470 11,688 InventoriesJumlah kontraktual

tagihan bruto pemberi kerja, Gross contractual amountbersih due from customers, net- Pihak ketiga 8 653,816 463,037 Third parties -- Pihak berelasi 8,28 29,193 2,324 Related parties -

Uang muka 9 191,490 160,611 AdvancesBiaya dibayar dimuka 10 7,960 4,094 Prepaid expensesPajak dibayar dimuka 20a 158 3,764 Prepaid taxesProyek dalam pelaksanaan Project under construction

- Pihak ketiga 8 300,720 297,578 Third parties -- Pihak berelasi 8,28 11,581 - Related parties -

1,590,910 1,214,765

Aset tidak lancar Non-current assetsAset tetap, bersih 11 310,061 242,007 Fixed assets, netDeposito berjangka yang

dibatasi penggunaannya 4 - 14,728 Restricted time depositsInvestment in

Investasi pada entitas associateasosiasi dan ventura bersama 12 5,380 932 and joint venture

Uang muka jangka panjang,setelah dikurangi Long-term advances, netbagian jangka pendek 9 8,051 - of current portion

Aset lain-lain 15,096 1,217 Other assets

338,588 258,884

Jumlah aset 1,929,498 1,473,649 Total assets

*) Disajikan kembali, lihat Catatan 2a *) Restated, see Note 2a

Page 6: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 1/2 Schedule

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakanbagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian.

The accompanying notes form an integral partof these consolidated financial statements.

LAPORAN POSISI KEUANGANKONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

CONSOLIDATED STATEMENTS OFFINANCIAL POSITION

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

Catatan/Notes 31/12/2015 31/12/2014*

Liabilitas jangka pendek Current liabilitiesUtang usaha Trade payables

- Pihak ketiga 13 333,022 266,058 Third parties -- Pihak berelasi 13,28 4,020 2,528 Related parties -

Utang anjak piutang - 45,337 Loan from factoringUtang non-usaha Non-trade payables

- Pihak ketiga 36,689 31,110 Third parties -- Pihak berelasi - 3,095 Related parties -

Utang pajak 20b 22,364 27,228 Taxes payablePendapatan diterima di muka Unearned revenues

- Pihak ketiga 14 374,795 201,445 Third parties -- Pihak berelasi 14,28 29,850 3,668 Related parties -

Akrual 15 8,951 9,320 AccrualsUtang kepada

pemegang saham 17,28 350,000 - Loan from shareholdersBagian jangka pendek dari Current portion of

utang jangka panjang long-term debts- Utang bank 16 - 182,813 Bank loans -- Liabilitas sewa pembiayaan 99 237 Finance lease liabilities -- Pinjaman lain-lain Other borrowings -

- Pihak ketiga 18 17,495 - Third parties -- Pihak berelasi 18,28 16,459 - Related parties -

Liabilitas imbalan kerja 19 5,643 4,276 Employee benefit obligations

1,199,387 777,115

Liabilitas jangka panjang Non-current liabilitiesUtang jangka panjang, setelah Long-term debt, net of

dikurangi bagian jangka pendek current portion- Pinjaman bank 16 - 44,362 Bank loans -- Liabilitas sewa pembiayaan 62 216 Finance lease liabilities -- Pinjaman lain-lain Other borrowings -

- Pihak ketiga 18 27,659 - Third parties -- Pihak berelasi 18,28 28,488 - Related parties -

Liabilitas imbalan kerja 19 9,043 9,908 Employee benefit obligations

65,252 54,486

Jumlah liabilitas 1,264,639 831,601 Total liabilities

*) Disajikan kembali, lihat Catatan 2a *) Restated,see Note 2a

Page 7: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 1/3 Schedule

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakanbagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian.

The accompanying notes form an integral partof these consolidated financial statements.

LAPORAN POSISI KEUANGANKONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

CONSOLIDATED STATEMENTS OFFINANCIAL POSITION

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

Catatan/Notes 31/12/2015 31/12/2014*

Ekuitas yang diatribusikan Equity attributable tokepada pemilik entitas owners of the parentinduk

Modal saham - modal dasar Share capital - authorised1.600.000.000 saham biasa, capital 1,600,000,000modal ditempatkan ordinary shares, issueddan disetor penuh sebesar and fully paid capital500.000.000 saham biasa, 500,000,000 ordinarydengan nilai nominal shares, with par value ofRp 100 (nilai penuh) Rp 100 (full amount)per lembar saham 22 50,000 50,000 per share

Tambahan modal disetor 1b 231,796 231,796 Additional paid-in capitalSaldo laba Retained earnings

- Dicadangkan 23 3,000 3,000 Appropriated -- Belum dicadangkan 380,116 356,300 Unappropriated -

Exchange difference onSelisih kurs dari penjabaran financial statements

laporan keuangan dalam translation in foreignvaluta asing (1,001) (1,267) currency

663,911 639,829

Kepentingan nonpengendali 21 948 2,219 Non-controlling interest

Jumlah ekuitas 664,859 642,048 Total equity

Jumlah liabilitas dan ekuitas 1,929,498 1,473,649 Total liabilities and equity

*) Disajikan kembali, lihat Catatan 2a *) Restated, see Note 2a

Page 8: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 2/1 Schedule

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakanbagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian.

The accompanying notes form an integral partof these consolidated financial statements.

LAPORAN LABA RUGI DAN PENGHASILANKOMPREHENSIF LAIN KONSOLIDASIANUNTUK TAHUN YANG BERAKHIR31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Disajikan dalam jutaan Rupiah,kecuali laba per saham)

CONSOLIDATED STATEMENTS OF PROFIT ORLOSS AND OTHER COMPREHENSIVE INCOME

FOR THE YEARS ENDED31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

except earnings per share)

Catatan/Notes 31/12/2015 31/12/2014*

Pendapatan bersih 25 1,356,868 1,350,908 Net revenue

Beban pokok pendapatan 26 (1,132,494) (1,101,969) Cost of revenue

Laba bruto 224,374 248,939 Gross profit

Beban penjualan 26 (1,201) (1,079) Selling expensesGeneral and administrative

Beban umum dan administrasi 26 (92,257) (71,053) expensesBeban pajak final (41,481) (41,075) Final tax expensesBiaya keuangan 27 (52,331) (31,854) Finance costsPenghasilan keuangan 27 2,167 1,754 Finance incomeBagian atas rugi bersih entitas

asosiasi dan ventura Share of net loss of associatebersama (739) (2,187) and joint venture

Penghasilan lain-lain, bersih 4,000 4 Other income, net

Laba sebelum pajakpenghasilan 42,532 103,449 Profit before income tax

(Beban)/manfaat pajak Income tax (expense)/penghasilan 20c (310) 448 benefits

Laba tahun berjalan 42,222 103,897 Profit for the year

Penghasilan/(beban) Other comprehensivekomprehensif lain income/(expense)

Pos yang tidak akan Item that will not bedireklasifikasi ke laba rugi reclassified to profit or loss

Pengukuran kembali liabilitas Remeasurement of employeeimbalan pasca kerja 2,898 (3,871) benefit obligations

Pos yang akan direklasifikasi Item that will beke laba rugi reclassified to profit or loss

Exchange difference onSelisih kurs dari penjabaran financial statements

laporan keuangan dalam translation in foreignvaluta asing 266 (2) currency

Penghasilan/(beban) Other comprehensivekomprehensif lain tahun income/(expense)berjalan 3,164 (3,873) for the year

Jumlah penghasilan Total comprehensivekomprehensif tahun berjalan 45,386 100,024 income for the year

*) Disajikan kembali, lihat Catatan 2a *) Restated, see Note 2a

Page 9: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 2/2 Schedule

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakanbagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian.

The accompanying notes form an integral partof these consolidated financial statements.

LAPORAN LABA RUGI DAN PENGHASILANKOMPREHENSIF LAIN KONSOLIDASIANUNTUK TAHUN YANG BERAKHIR31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Disajikan dalam jutaan Rupiah,laba per saham)

CONSOLIDATED STATEMENTS OF PROFIT OR LOSSAND OTHER COMPREHENSIVE INCOME

FOR THE YEARS ENDED31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

except earnings per share)

Catatan/Notes 31/12/2015 31/12/2014*

Laba/(rugi) setelah pajak yang Profit/(loss) after taxdiatribusikan kepada: attributable to:- Pemilik entitas induk 41,918 104,787 Owners of the parent -- Kepentingan non-pengendali 304 (890) Non-controlling interest -

42,222 103,897

Jumlah penghasilan/(beban) Total comprehensivekomprehensif yang income/(expense)diatribusikan kepada: atributable to:- Pemilik entitas induk 45,082 100,914 Owners of the parent -- Kepentingan non-pengendali 304 (890) Non-controlling interest -

45,386 100,024

Laba per saham Earnings per share(dinyatakan dalamRupiah penuh) (expressed in full Rupiah)- Dasar dan dilusian 31 84 210 Basic and diluted -

*) Disajikan kembali, lihat Catatan 2a *) Restated, see Note 2a

Page 10: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 3 Schedule

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan bagian yang tidak terpisahkan darilaporan keuangan konsolidasian.

The accompanying notes form an integral part of these consolidated financial statements.

LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS KONSOLIDASIANUNTUK TAHUN YANG BERAKHIR 31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Disajikan dalam jutaan Rupiah)

CONSOLIDATED STATEMENTS OF CHANGES IN EQUITYFOR THE YEARS ENDED 31 DECEMBER 2015 AND 2014

(Expressed in millions of Rupiah)

Diatribusikan kepada pemilik entitas induk/Attributable to owners of the parentSelisih kurs dari

penjabaran laporankeuangan dalam

valuta asing/Tambahan Saldo laba/Retained earnings Exchange difference Kepentingan

modal disetor/ Telah ditentukan Belum ditentukan on financial nonpengendali/Catatan/ Modal saham/ Additional penggunaannya/ penggunaannya/ statements translation Jumlah/ Non-controlling Jumlah ekuitas/

Notes Share capital paid-in capital Appropriated Unappropriated in foreign currency Total interest Total equity

Saldo 1 Januari 2014 50,000 231,796 - 279,648 (1,265) 560,179 264 560,443 Balance as at 1 January 2014

Penyesuaian PSAK No. 24 Adjustment SFAS No. 24(Revisi 2013) 19 - - - (1,514) - (1,514) - (1,514) (Revised 2013)

Saldo 1 Januari 2014* 50,000 231,796 - 278,134 (1,265) 558,665 264 558,929 Balance as at 1 January 2014*

Laba tahun berjalan* - - - 104,787 - 104,787 (890) 103,897 Profit for the year*

Beban komprehensif lain: Other comprehensive expense:- Selisih kurs dari penjabaran Exchange difference on -

laporan keuangan dalam financial statements translationvaluta asing - - - - (2) (2) - (2) in foreign currency

- Pengukuran kembali Remeasurement of employee -liabilitas imbalan kerja - - - (3,871) - (3,871) - (3,871) benefit obligations

Beban komprehensiftahun berjalan - - - (3,871) (2) (3,873) - (3,873) Comprehensive expense for the year

Cadangan wajib 23 - - 3,000 (3,000) - - - - Statutory reserve

Penambahan kepentingannonpengendali 21 - - - - - - 2,845 2,845 Addition to non-controlling interest

Dividen tunai 24 - - - (19,750) - (19,750) - (19,750) Cash dividends

Saldo 31 Desember 2014* 50,000 231,796 3,000 356,300 (1,267) 639,829 2,219 642,048 Balance as at 31 December 2014*

Laba tahun berjalan - - - 41,918 - 41,918 304 42,222 Profit for the year

Penghasilan komprehensif lain: Other comprehensive income:- Selisih kurs dari penjabaran Exchange difference on -

laporan keuangan dalam financial statements translationvaluta asing - - - - 266 266 - 266 in foreign currency

- Pengukuran kembali Remeasurement of -liabilitas imbalan kerja - - - 2,898 - 2,898 - 2,898 employee benefit obligaitons

Penghasilan komprehensiftahun berjalan - - - 2,898 266 3,164 - 3,164 Comprehensive income for the year

Reklasifikasi kepentingannonpengendali 21 - - - - - - (1,575) (1,575) Reclassification of non-controlling interest

Dividen tunai 24 - - - (21,000) - (21,000) - (21,000) Cash dividends

Saldo per 31 Desember 2015 50,000 231,796 3,000 380,116 (1,001) 663,911 948 664,859 Balance as at 31 December 2015

*) Disajikan kembali, lihat Catatan 2a*) Restated, see Note 2a

Page 11: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 4 Schedule

Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakanbagian yang tidak terpisahkan dari laporan keuangan konsolidasian.

The accompanying notes form an integral partof these consolidated financial statements.

LAPORAN ARUS KAS KONSOLIDASIANUNTUK TAHUN YANG BERAKHIR31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Disajikan dalam jutaan Rupiah)

CONSOLIDATED STATEMENTS OF CASH FLOWSFOR THE YEARS ENDED

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah)

Catatan/Notes 2015 2014*

Cash flows fromArus kas dari aktivitas operasi operating activitiesPenerimaan dari pelanggan 1,289,836 1,151,700 Receipts from customersPembayaran kepada pemasok dan lainnya (1,270,271) (1,161,592) Payments to suppliers and othersPembayaran kepada karyawan (46,700) (34,674) Payments to employeesPenerimaan bunga 27 2,167 1,753 Interest receivedPembayaran beban pajak Payments of income tax

penghasilan - (474) expenses

Arus kas bersih yang digunakan Net cash flows used inuntuk aktivitas operasi (24,968) (43,287) operating activities

Cash flow fromArus kas dari aktivitas investasi investing activitiesPenarikan atas deposito yang Withdrawal of restricted time

dibatasi penggunannya 14,728 - depositsPenerimaan dari

penjualan aset tetap 11 5,369 108 Proceed from sale of fixed assetsPerolehan aset tetap 11 (118,831) (78,634) Acquisition of fixed assetsPenambahan uang Addition of long-term

muka jangka panjang (8,051) - of advancePenambahan investasi pada Addition of investment in

entitas asosiasi 12 (3,255) (2,405) associate

Arus kas bersih yang digunakan Net cash flows used inuntuk aktivitas investasi (110,040) (80,931) investing activities

Cash flows fromArus kas dari aktivitas pendanaan financing activitiesPenerimaan pinjaman bank 175,548 453,197 Proceeds from bank loansPembayaran pinjaman bank (400,005) (281,304) Repayments of bank loansPenerimaan pinjaman lain-lain 101,446 - Proceeds from other borrowingsPembayaran pinjaman lain-lain (11,637) - Repayments of other borrowingsPenerimaan dari pinjaman Proceeds of

pemegang saham 382,000 - loan from shareholder’sPembayaran pinjaman pemegang saham (32,000) - Repayments shareholders’ loanPembayaran dividen 24 (21,000) (19,750) Payments of dividendsPembayaran bunga (45,013) (26,357) Interest paid

Arus kas bersih yang diperoleh Net cash flows provided bydari aktivitas pendanaan 149,339 125,786 financing activities

Net increase inKenaikan bersih cash, cash equivalents and

kas, setara kas dan cerukan 14,331 1,568 overdrafts

Cash, cash equivalents andKas setara kas dan cerukan overdrafts at beginning of

pada awal tahun 46,840 45,052 the year

Dampak perubahan selisih kurs Effect of exchange rate changesterhadap kas, setara kas on cash, cash equivalentsdan cerukan (500) 220 and overdrafts

Kas, setara kas, dan cerukan Cash, cash equivalents andpada akhir tahun 60,671 46,840 overdrafts at end of the year

Cash, cash equivalents andKas, setara kas, dan cerukan overdrafts compose the

terdiri dari: following:Kas 266 3,527 Cash on handKas di bank 56,810 40,730 Cash in bankDeposito berjangka 3,595 5,318 Time depositCerukan - (2,735) Overdrafts

Kas, setara kas, dan cerukan Cash, cash equivalents andpada akhir tahun 60,671 46,840 overdrafts at end of the year

Transaksi non-kas Non-cash transactionAcquisition of fixed assets through

Perolehan aset tetap melalui sewa pembiayan 632 - finance lease

*) Disajikan kembali, lihat Catatan 2a *) Restated, see Note 2a

Page 12: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/1 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

1. UMUM 1. GENERAL

a. Pendirian dan informasi umum a. Establishment and general information

PT Acset Indonusa Tbk (“Perseroan”) didirikanberdasarkan Akta Notaris Ny. Liliana ArifGondoutomo, S.H., No. 2 tanggal10 Januari 1995, Notaris di Bekasi. Aktapendirian ini telah disahkan oleh MenteriKehakiman Republik Indonesia dengan SuratKeputusan No. C2-3460.HT.01.01.TH.95tanggal 22 Maret 1995 serta telah diumumkandalam Berita Negara Republik IndonesiaNo. 76 tanggal 22 September 1995,Tambahan No. 7928.

Anggaran dasar Perseroan telah mengalamibeberapa kali perubahan, PerubahanAnggaran Dasar terakhir terkait dengan RapatUmum Pemegang Saham Tahunan 2015sebagaimana dituangkan dalam akta No. 54tanggal 8 April 2015 yang dibuat dihadapanKumala Tjahjani Widodo S.H., M.H., M.Kn.,notaris di Jakarta, yang telah mendapatpenerimaan pemberitahuan dari MenteriHukum dan Hak Asasi Manusia RepublikIndonesia sesuai dengan suratnya tanggal5 Mei 2015 No. AHU-AH.01.03-0929722.

PT Acset Indonusa Tbk (the “Company”) wasestablished based on Notarial Deed No. 2 dated10 January 1995 of Ny. Liliana ArifGondoutomo, S.H., Notary in Bekasi.The deed of establishment was approvedby the Minister of Justice of the Republicof Indonesia in its Decision LetterNo. C2-3460.HT.01.01.TH.95. dated 22 March1995 and has been published in the StateGazette No. 76 dated 22 September 1995,Supplement No. 7928.

The Company’s Articles of Association havebeen amended from time to time. The mostrecent amendment to the Articles of Associationrelated to the 2015 Annual GeneralShareholder’s Meeting as stated in the deed No.54 dated 8 April 2015 made by Kumala TjahjaniWidodo S.H., M.H., M.Kn., notary in Jakarta,which notification regarding the said amendmentof its Articles of Association had been dulyreceived by the Minister of Law and HumanRights of Republic of Indonesia by virtue of itsletter dated on 5 May 2015 No. AHU-AH.01.03-0929722.

Sesuai dengan pasal 3 anggaran dasarPerseroan, ruang lingkup kegiatan Perseroanterutama bergerak dalam bidangpembangunan dan jasa konstruksi. Perseroantelah menjalankan kegiatan usaha sepertimembangun gedung pertokoan, hotel, kantor,apartemen, jembatan dan lain-lain.

According to article 3 of the Company’s articlesof association, the scope of its activities ismainly to engage in the development andservices in constructions. The Company isengaged in business activities such as buildingdepartment stores, hotels, offices, apartments,bridges and others.

Perseroan memulai aktivitas usahakomersialnya sejak tahun 1995.

The Company’s commercial operations startedin 1995.

Perseroan berdomisili di Jl. MajapahitNo. 26, Jakarta.

The Company is domiciled at Jl. MajapahitNo. 26, Jakarta.

Entitas induk langsung Perseroan adalahPT Karya Supra Perkasa, yang didirikan danberdomisili di Indonesia, sedangkan entitasinduk utama Perusahaan adalah JardineMatheson Holdings Limited, yang didirikan danberdomisili di Bermuda.

The Company’s immediate parent company isPT Karya Supra Perkasa, incorporated anddomiciled in Indonesia and its ultimate parentcompany is Jardine Matheson Holdings Limited,incorporated and domiciled in Bermuda.

Page 13: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/2 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

1. UMUM (lanjutan) 1. GENERAL (continued)

b. Penawaran umum saham b. Public offering of shares

Pada tahun 2013, Perseroan menawarkan150.000.000 saham, atau 30% dari jumlahsaham yang ditempatkan Perseroan, kepadamasyarakat pada harga penawaran sebesarRp 2.500 (nilai penuh) per saham. Sahamyang ditawarkan merupakan saham denganharga nominal Rp 100 (nilai penuh) per sahamsebesar Rp 231.796. Selisih lebih antaraharga penawaran per saham dengan nilainominal per saham dicatat sebagai“Tambahan modal disetor” setelah dikurangibiaya emisi saham, yang disajikan padabagian ekuitas pada laporan posisi keuangankonsolidasian. Berdasarkan surat dari OtoritasJasa Keuangan (OJK) No. S-169/D.04/2013tanggal 12 Juni 2013, pendaftaran sahamPerseroan di Bursa Efek Indonesia dinyatakanefektif. Seluruh saham beredar Perseroantelah tercatat di Bursa Efek Indonesia.

In 2013, the Company offered 150,000,000shares, or 30% of the total of the Company’sissued shares, to the public at an offering priceof Rp 2,500 (full amount) per share. The offeredshares are shares with nominal value of Rp 100(full amount) per share. The excess of the shareoffering price over the par value per shareamounting to Rp 231,796 was recognised as“Additional paid-in capital” after deductingshares issuance cost, which is presented underthe equity section of the consolidatedstatements of financial position. Based on aletter from Financial Services Authority (FSA)No. S-169/D.04/2013 dated 12 June 2013, theregistration of the Company’s shares on theIndonesian Stock Exchange were declaredeffective. All the Company’s shares were listedon the Indonesia Stock Exchange.

c. Dewan Komisaris, Dewan Direksi, KomiteAudit dan Karyawan Perseroan

c. Board of Commissioners, Board ofDirectors, Audit Committees and Employees

Pada tanggal 31 Desember 2015 dan 2014susunan Dewan Komisaris dan DireksiPerseroan adalah sebagai berikut:

As at 31 December 2015 and 2014 thecomposition of the Company’s Board ofCommissioners and Directors was as follows:

31/12/2015 31/12/2014

Dewan Komisaris Board of CommissionersPresiden Komisaris Gidion Hasan Robert Mulyono President CommissionerKomisaris Bambang Widjanarko E.S. Andi Anzhar Cakra Wijaya CommissionerKomisaris Andi Anzhar Cakra Wijaya - CommissionerKomisaris Independen Robert Mulyono - Independent Commissioner

Dewan Direksi Board of DirectorsPresiden Direktur Tan Tiam Seng Ronnie Tan Tiam Seng Ronnie President DirectorWakil Presiden Direktur Jeffrey Gunadi Chandrawijaya - Vice President DirectorDirektur Hilarius Arwandhi Hilarius Arwandhi DirectorDirektur Lukas Iwan Setiadi Agustinus Hambadi DirectorDirektur Herjadi Budiman - DirectorDirektur Independen Wiltarsa Halim Djatikesumo Subagio Independent Director

Komite Audit Audit CommitteesKetua Robert Mulyono Robert Mulyono ChairmanAnggota Buntoro Muljono Thomas Wijaya MemberAnggota Robby Sani* - MemberAnggota Stephen Z. Satyahadi** Yohanes W. Wempi Hapan Member

Pada tanggal 31 Desember 2015, Grupmemiliki 210 karyawan tetap (31 Desember2014: 183 karyawan) (tidak diaudit).

As at 31 December 2015, the Group had 210permanent employees (31 December 2014: 183employees) (unaudited).

*Mengundurkan diri efektif pada tanggal 18 Desember 2015 *Resign effectively on 18 December 2015**Ditunjuk sebagai Komite Audit pada tanggal 18 Desember 2015. **Appointed as Audit Committee on 18 December 2015

Page 14: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/3 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

1. UMUM (lanjutan) 1. GENERAL (continued)

d. Entitas Anak d. Subsidiaries

Laporan keuangan konsolidasian meliputiakun-akun perseroan dan entitas anak yangsignifikan sebagai berikut:

The consolidated financial statements includethe accounts of the Company and significantsubsidiaries, listed as follows:

Tahunmemulaikegiatan Persentase

komersial/ kepemilikan/Commence- Percentage

Tempat ment of of ownership Jumlah aset/Kegiatan usaha/ kedudukan/ commercial 2015 2014 Total assets

Entitas anak/subsidiaries Activity Domicile operations % % 2015 2014

Acset Indonusa Co. Ltd.(i)

Jasa konstruksi/Constructionservices Vietnam 2008 100 100 3,883 4,333

PT Innotech Systems Jasa penunjang konstruksi/Construction supportservices Indonesia 2013 84 84 35,359 19,861

PT Sacindo Machinery Perdagangan besar alat berat/Wholesale of heavyequipment Indonesia 2014 78 78 23,928 20,162

PT Aneka Raya Konstruksi Mesindo(ii)

Perdagangan besar alat berat/Wholesale of heavyequipment Indonesia - 80 80 2,500 3,500

PT ATMC Pump Services(iii)

Jasa penyewaan alat konstruksi/Construction equipmentrent Indonesia 2014 - 55 - 2,500

(i) Perusahaan tidak aktif/Dormant company.(ii) Perusahaan baru didirikan tahun 2014 dan belum beroperasi secara komersial/Company was established in 2014 and has not operated commercially.(iii)Manajemen melakukan penilaian kembali atas investasi pada PT ATMC Pump Services yang berkesimpulan investasi tersebut perlu direklasifikasikan

sebagai investasi pada ventura bersama (Catatan 12)/Management reassessed classification of its investment in PT ATMC Pump Services, which concludedthat the investments is reclassified as investments in joint venture (Notes 12).

e. Persetujuan laporan keuangankonsolidasian

e. Approval of consolidated financialstatements

Laporan keuangan konsolidasian ini diotorisasioleh Dewan Direksi pada tanggal20 Februari 2016.

These consolidated financial statements wereauthorised by the Board of Directors on20 February 2016.

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES

Berikut ini adalah ikhtisar kebijakan akuntansi yangpenting yang diterapkan dalam penyusunanlaporan keuangan konsolidasian Grup, sesuaidengan Standar Akuntansi Keuangan di Indonesiadan peraturan Badan Pengawas Pasar Modal danLembaga Keuangan (“Bapepam-LK”) IndonesiaNo. VIII.G.7 tentang Penyajian dan PengungkapanLaporan Keuangan Emiten atau PerusahaanPublik, yang terlampir dalam surat keputusanNo. KEP-347/BL/2012.

The following are the principal accounting policiesapplied in preparing the consolidated financialstatements of the Group, which confirm withIndonesian Financial Accounting Standards andIndonesian Capital Market and Financial InstitutionSupervisory Agency’s (“Bapepam-LK”) regulationsNo. VIII.G.7 regarding the Presentation andDisclosures of Financial Statements of ListedEntity, enclosed in the decision letterNo. KEP-347/BL/2012.

a. Dasar penyusunan laporan keuangankonsolidasian

a. Basis of preparation of the consolidatedfinancial statements

Laporan keuangan konsolidasian disusunberdasarkan konsep harga perolehan sertamenggunakan dasar akrual, kecuali untuklaporan arus kas konsolidasian.

The consolidated financial statements havebeen prepared under the historical costconvention and using the accrual basis exceptfor the consolidated statements of cash flows.

Laporan arus kas konsolidasian disusunmenggunakan metode langsung denganmengelompokkan arus kas ke dalam aktivitasoperasi, investasi dan pendanaan.

The consolidated statements of cash flows areprepared based on the direct method byclassifying cash flows on the basis of operating,investing and financing activities.

Seluruh angka dalam laporan keuangankonsolidasian, dibulatkan dan dinyatakandalam jutaan Rupiah (“Rp”), kecuali dinyatakanlain.

Figures in the consolidated financial statementsare rounded to and stated in millions of Rupiah(“Rp”), unless otherwise stated.

Page 15: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/4 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

a. Dasar penyusunan laporan keuangankonsolidasian (lanjutan)

a. Basis of preparation of the consolidatedfinancial statements (continued)

Kecuali dinyatakan dibawah ini, kebijakanakuntansi telah diterapkan secara konsistendengan laporan keuangan konsolidasiantahunan untuk tahun yang berakhir31 Desember 2014 yang telah sesuai denganStandar Akuntansi Keuangan di Indonesia.

Except as described below, the accountingpolicies applied are consistent with those of theannual consolidated financial statements for theyear ended 31 December 2014, which conformto the Indonesian Financial AccountingStandards.

Penyusunan laporan keuangan konsolidasiansesuai dengan Standar Akuntasi Keuangan diIndonesia mengharuskan penggunaanestimasi dan asumsi. Hal tersebut jugamengharuskan manajemen untuk membuatpertimbangan dalam proses penerapankebijakan akuntansi Grup. Area yangkompleks atau memerlukan tingkatpertimbangan yang lebih tinggi atau areadimana asumsi dan estimasi dapat berdampaksignifikan terhadap laporan keuangankonsolidasian diungkapkan di Catatan 3.

The preparation of consolidated financialstatements in conformity with IndonesianFinancial Accounting Standards requires theuse of certain critical accounting estimates andassumptions. It also requires management toexcercise its judgement in the process ofapplying the Group’s accounting policies. Theareas involving a higher degree of judgment orcomplexity, or areas where assumptions andestimates are significant to the consolidatedfinancial statements are disclosed in Note 3.

Perubahan atas Pernyataan StandarAkuntansi Keuangan (“PSAK”) danInterpretasi Standar Akuntansi Keuangan(“ISAK”)

Changes in the Statements of FinancialAccounting Standards (“SFAS”) andInterpretations of Statements of FinancialAccounting Standards (“ISFAS”)

Grup menerapkan standar akuntansi daninterpretasi baru/revisi yang efektif pada tahun2015. Perubahan kebijakan akuntansi Gruptelah dibuat seperti yang disyaratkan, sesuaidengan ketentuan transisi dalam masing-masing standar dan interpretasi.

The Group adopted new/revised standards andinterpretations that are effective in 2015.Changes to the Group’s accounting policieshave been made as required, in accordancewith the transitional provisions in the respectivestandards and interpretations.

Penerapan standar dan intepretasi baru/revisi,yang relevan dengan operasi Grup danmemberikan dampak pada laporan keuangankonsolidasian, adalah sebagai berikut.

The adoption of the new or revised standardsand interpretations which are relevant to theGroup’s operations and resulted in an effect onthe consolidated financial statements are asfollow:

- PSAK No. 1 “Penyajian LaporanKeuangan”

- SFAS No. 1 “Presentation of FinancialStatements”

Perubahan PSAK No. 1, memberikanpenyesuaian dalam penyajian penghasilankomperhensif lain. Perubahan yang utamaadalah persyaratan untukmengelompokkan hal-hal yang disajikansebagai penghasilan komprehensif lainberdasarkan apakah hal-hal tersebutberpotensi untuk direklasifikasi ke laporanlaba rugi di masa yang akan datang.

Amendment to SFAS No. 1, provides theadjustment for presentation of othercomprehensive income. The main changeresulting from these amendments is arequirement to group items presented inother comprehensive income (“OCI”) on thebasis of whether they are potentiallyreclassifiable to profit or loss subsequently.

Page 16: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/5 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

a. Dasar penyusunan laporan keuangankonsolidasian (lanjutan)

a. Basis of preparation of the consolidatedfinancial statements (continued)

Perubahan atas Pernyataan StandarAkuntansi Keuangan (“PSAK”) danInterpretasi Standar Akuntansi Keuangan(“ISAK”) (lanjutan)

Changes in the Statements of FinancialAccounting Standards (“SFAS”) andInterpretations of Statements of FinancialAccounting Standards (“ISFAS”) (continued)

- PSAK No. 24 (Revisi 2013), “Imbalankerja”

- SFAS No. 24 (Revised 2013), “Employeebenefits”

Penerapan PSAK No. 24 (Revisi 2013)“Imbalan Kerja” mengakibatkan perubahankebijakan akuntansi Grup sebagai berikut:

The adoption of SFAS No. 24 (Revised 2013)“Employee Benefits” results in changes to theGroup’s accounting policies as follows:

- Seluruh biaya jasa lalu diakui langsungdi laporan laba rugi. Sebelumnya, biayajasa lalu diakui berdasarkan metodegaris lurus sepanjang periode vestingjika perubahan bersifat kondisionalterhadap sisa jasa pekerja untukperiode waktu tertentu (periodevesting).

- All past service costs are now recognisedimmediately in profit or loss. Previously,past service costs were recognised on astraight line basis over the vesting periodif the changes were conditional on theemployees remaining in service for aspecified period of time (the vestingperiod).

- Biaya bunga dan imbal hasil yangdiharapkan dari aset program digantidengan nilai bunga bersih yang dihitungberdasarkan tingkat diskonto terhadapkewajiban (aset) imbalan pasti bersih.

- The interest cost and expected return onplan assets is replaced with a net interestamount that is calculated by applying thediscount rate to the net defined benefitliability (asset).

- Keuntungan dan kerugian aktuarialberganti nama menjadi pengukurankembali dan akan diakui secaralangsung pada penghasilankomprehensif lain. Keuntungan dankerugian aktuaria tidak akan lagiditangguhkan dengan pendekatankoridor atau diakui dalam laporan labadan rugi. Hal ini mungkin untukmeningkatkan neraca dan volatilitaspenghasilan komprehensif lain.Pengukuran kembali diakui dalampenghasilan komprehensif lain tidakakan diakui kembali melalui laporanlaba rugi pada periode berikutnya.

- Actuarial gains and losses are renamedas remeasurement and will be recognisedimmediately in other comprehensiveincome. Actuarial gains and losses will nolonger be deferred using the corridorapproach or recognised in profit or loss.This is likely to increase balance sheetand other comprehensive incomevolatility. Remeasurements recognised inother comprehensive income will not berecycled through profit or loss insubsequent periods.

- Revisi standar ini juga mensyaratkanpengungkapan yang lebih ekstensif.Pengungkapan tersebut telah diterapkan di Catatan 19.

- The revised standard also requires moreextensive disclosures. These have beenprovided in Note 19.

Sesuai dengan ketentuan PSAK No. 25“Kebijakan Akuntansi, Perubahan EstimasiKeuangan dan Kesalahan”, perubahanpengakuan biaya jasa lalu dan keuntungandan kerugian aktuarial tersebutdipertimbangkan sebagai perubahankebijakan akuntansi.

In accordance with SFAS No. 25“Accounting Policies, Changes in AccountingEstimates and Errors”, the changes of pastservice costs and actuarial gans and lossesrecognition are considered as changes inaccounting policies.

Page 17: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/6 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

a. Dasar penyusunan laporan keuangankonsolidasian (lanjutan)

a. Basis of preparation of the consolidatedfinancial statements (continued)

Perubahan atas Pernyataan StandarAkuntansi Keuangan (“PSAK”) danInterpretasi Standar Akuntansi Keuangan(“ISAK”) (lanjutan)

Changes in the statements of financialaccounting standards (“SFAS”) andinterpretations of statements of financialaccounting standards (“ISFAS”) (continued)

- PSAK No. 24 (Revisi 2013) “ImbalanKerja” (lanjutan)

- SFAS No. 24 (Revised 2013) “EmployeeBenefits” (continued)

Grup telah membukukan efek dariperubahan ini sebesar Rp 1.514 pada saldolaba ditahan awal tahun 2014 dan Rp 3.773dalam laporan laba rugi komprehensif untuktahun yang berakhir pada 31 Desember2014. Akibatnya, saldo liabilitas imbalankerja pada 31 Desember 2014 meningkatsebesar Rp 5.287.

The Group has recorded the impact of thesechanges amounting to Rp 1,514 in thebeginning 2014 retained earnings and Rp3,773 in the total comprehensive income forthe year ended 31 December 2014.Consequently, the balance of employeebenefit obligations as at 31 December 2014was increased by Rp 5,287.

Mempertimbangkan dampak yang tidaksignifikan terhadap saldo laba ditahan padatanggal 1 Januari 2014 (posisi awal periodeterdekat sebelum 31 Desember 2015), Grupmemutuskan untuk tidak menyajikan laporanposisi keuangan ketiga pada tanggal 1Januari 2014 sebagai tambahan ataslaporan keuangan komparatif minimum yangdisyaratkan dalam PSAK No. 1 “PenyajianLaporan Keuangan”.

Considering the insignificant impact to theretain earnings as at 1 January 2014 (thebeginning of the period preceding 31December 2015), the Group has decided notto present a third statement of financialposition as at 1 January 2014 in addition tothe minimum comparative financialstatements required in SFAS No. 1“Presentation of Financial Statements”.

- PSAK No. 46 (Revisi 2014) "PajakPenghasilan"

- SFAS No. 46 (Revised 2014) “IncomeTaxes”

PSAK No. 46 (Revisi 2014) terdapatperubahan ruang lingkup pajak penghasilanuntuk menekankan bahwa konsep laba fiskaladalah berdasarkan jumlah bersih kenapajak bukan berdasarkan jumlah bruto kenapajak. Hal ini mempengaruhi penilaian dasarobyek pajak yang digunakan dalammenghitung pajak final. Grup telahmelakukan reklasifikasi beban pajak final,yang berada di luar ruang lingkup standar,pada tahun 2014 sebesarRp 41.075 daribeban pajak penghasilan.

SFAS No. 46 (Revised 2014) amended thescope of income taxes to emphasize that theconcept of taxable profit implies a net ratherthan gross taxable amount. This resulted toassessment of the tax object basis used inapplying final taxes. The Group hasreclassified the final tax expense, that isoutside the scope of the standard, in 2014amounted to Rp 41,075 from income taxexpenses.

Penerapan dari standar dan interpretasibaru/revisi berikut, yang relevan denganoperasi grup, namun tidak menimbulkan efeksubstansial terhadap laporan keuangankonsolidasian adalah:

The adoption of the following new/revisedstandards and interpretations, which arerelevant to the Group’s operations, but did notresult in significant effect on the consolidatedfinancial statements are as follows:

Page 18: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/7 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

a. Dasar penyusunan laporan keuangankonsolidasian (lanjutan)

a. Basis of preparation of the consolidatedfinancial statements (continued)

Perubahan atas Pernyataan StandarAkuntansi Keuangan (“PSAK”) danInterpretasi Standar Akuntansi Keuangan(“ISAK”) (lanjutan)

Changes in the Statements of FinancialAccounting Standards (“SFAS”) andInterpretations of Statements of FinancialAccounting Standards (“ISFAS”) (continued)

- PSAK No. 4 (Revisi 2013) ”LaporanKeuangan Tersendiri”

- SFAS No. 4 (Revised 2013) ”SeparateFinancial Statements”

- PSAK No. 15 (Revisi 2013) ”Investasipada Entitas Asosiasi dan VenturaBersama”

- SFAS No. 15 (Revised 2013) ”Investmentin Associates and Joint Ventures”

- PSAK No. 48 (Revisi 2014) ”PenurunanNilai Aset”

- SFAS No. 48 (Revised 2014) ”Impairmentof Assets”

- PSAK No. 50 (Revisi 2014) ”InstrumenKeuangan: Penyajian”

- SFAS No. 50 (Revised 2014) ”FinancialInstruments: Presentation”

- PSAK No. 55 (Revisi 2014) ”InstrumenKeuangan: Pengakuan dan Pengukuran”

- SFAS No. 55 (Revised 2014) ”FinancialInstruments: Recognition andMeasurement”

- PSAK No. 60 (Revisi 2014) ”InstrumenKeuangan: Pengungkapan”

- SFAS No. 60 (Revised 2014) ”FinancialInstruments: Disclosure”

- PSAK No. 65 ”Laporan KeuanganKonsolidasian”

- SFAS No. 65 ”Consolidated FinancialStatements”

- PSAK No. 66 ”Pengaturan Bersama” - SFAS No. 66 ”Joint Arrangements”- PSAK No. 67 ”Pengungkapan

Kepentingan dalam Entitas Lain”- SFAS No. 67 ”Disclosure of Interests in

Other Entities”- PSAK No. 68 ”Pengukuran Nilai Wajar” - SFAS No. 68 ” Fair Value Measurement”

Standar baru, revisi dan interpretasi yang telahditerbitkan, berlaku efektif untuk tahun bukuyang dimulai pada atau setelah tanggal1 Januari 2016 adalah sebagai berikut:

New standards, amendments and interpretationsissued effective for the financial year beginning1 January 2016 are as follows:

- PSAK No. 3 ”Laporan Keuangan Interim” - SFAS No. 3 ”Interim Financial Statements”- PSAK No. 4 ”Laporan Keuangan

Tersendiri”- SFAS No. 4 ”Separate Financial

Statements”- PSAK No. 5 (Revisi 2015) ”Segmen

Operasi”- SFAS No. 5 (Revised 2015) ”Operating

Segment”- PSAK No. 7 (Revisi 2015) ”Pengungkapan

Pihak-pihak Berelasi”- SFAS No. 7 (Revised 2015) ”Disclosure of

Related Parties”- PSAK No. 13 (Revisi 2015) ”Properti

Investasi”- SFAS No. 13 (Revised 2015) ”Investment

Properties”- PSAK No. 15 ”Investasi Pada Entitas

Asosiasi dan Ventura Bersama”- SFAS No. 15 ”Investment in Associates

and Joint Ventures”- PSAK No. 16 (Revisi 2015) ”Aset Tetap” - SFAS No. 16 (Revised 2015) ”Fixed

Assets”- PSAK No. 19 (Revisi 2015) ”Aset

Takberwujud”- SFAS No. 19 (Revised 2015) ”Intangible

Assets”- PSAK No. 22 (Revisi 2015) ”Kombinasi

Bisnis”- SFAS No. 22 (Revised 2015) ”Business

Combination”- PSAK No. 24 ”Imbalan Kerja” - SFAS No. 24 ”Employee Benefits”- PSAK No. 25 (Revisi 2015) ”Kebijakan

Akuntansi, Perubahan Estimasi Akuntansidan Kesalahan”

- SFAS No. 25 (Revised 2015) ”AccountingPolicies, Changes in AccountingEstimates and Errors”

Page 19: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/8 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

a. Dasar penyusunan laporan keuangankonsolidasian (lanjutan)

a. Basis of preparation of the consolidatedfinancial statements (continued)

Perubahan atas Pernyataan StandarAkuntansi Keuangan (“PSAK”) danInterpretasi Standar Akuntansi Keuangan(“ISAK”) (lanjutan)

Changes in the Statements of FinancialAccounting Standards (“SFAS”) andInterpretations of Statements of FinancialAccounting Standards (“ISFAS”) (continued)

Standar baru, revisi dan interpretasi yang telahditerbitkan, berlaku efektif untuk tahun bukuyang dimulai pada atau setelah tanggal1 Januari 2016 adalah sebagai berikut(lanjutan):

New standards, amendments and interpretationsissued effective for the financial year beginning1 January 2016 are as follows (continued):

- PSAK No. 53 (Revisi 2015) ”PembayaranBerbasis Saham”

- SFAS No. 53 (Revised 2015) ”Share-based Compensation”

- PSAK No. 65 ”Laporan KeuanganKonsolidasian”

- SFAS No. 65 ”Consolidated FinancialStatements”

- PSAK No. 66 ”Pengaturan Bersama” - SFAS No. 66 ”Joint Arrangements”- PSAK No. 67 ”Pengungkapan

Kepentingan Dalam Entitas Lain”- SFAS No. 67 ”Interest in Other Entities

Disclosure”- PSAK No. 68 (Revisi 2015) ”Pengukuran

Nilai Wajar”- SFAS No. 68 (Revised 2015) ”Fair Value

Measurements”- ISAK No. 30 ”Pungutan” - ISFAS No. 30 ”Levies”

Standar baru, revisi dan interpretasi yang telahditerbitkan, berlaku efektif untuk tahun bukuyang dimulai pada atau setelah tanggal 1Januari 2017 adalah sebagai berikut:

New standards, amendments and interpretationsissued effective for the financial year beginning 1January 2017 are as follows:

- PSAK No. 1 ”Penyajian LaporanKeuangan”

- SFAS No. 1 ”Presentation of FinancialStatements”

- ISAK No. 31 ”Interpretasi atas RuangLingkup PSAK No. 13: Properti Investasi”

- ISFAS No. 31 ”Interpretation in Scope ofSFAS No. 13: Investment Property”

Pada saat penerbitan laporan keuangan,manajemen sedang mempelajari dampakyang mungkin timbul dari penerapan standarbaru dan revisi tersebut serta pengaruhnyapada laporan keuangan Grup.

As at the authorisation date of this consolidatedfinancial statements, the Group is stillevaluating the potential impact of these newand revised standards.

b. Konsolidasi b. Consolidation

(1) Entitas anak (1) Subsidiaries

Laporan keuangan konsolidasian meliputilaporan keuangan Perseroan dan entitasanak.

The consolidated financial statementsinclude the financial statements of theCompany and its subsidiaries.

Entitas anak adalah seluruh entitas(termasuk entitas terstruktur) dimana Grupmemiliki pengendalian. Grupmengendalikan entitas lain ketika Grupterekspos atas, atau memiliki hak untuk,pengembalian yang bervariasi dariketerlibatannya dengan entitas danmemiliki kemampuan untukmempengaruhi pengembalian tersebutmelalui kekuasaannya atas entitastersebut.

Subsidiaries are all entities (includingstructured entities) over which the Grouphas control. The Group controls an entitywhen the Group is exposed to, or hasrights to, variable returns from itsinvolvement with the entity and has theability to affect those returns through itspower over the entity.

Page 20: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/9 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

b. Konsolidasi (lanjutan) b. Consolidation (continued)

(1) Entitas anak (lanjutan) (1) Subsidiaries (continued)

Entitas anak dikonsolidasikan secarapenuh sejak tanggal dimana pengendaliandialihkan kepada Perseroan. Entitas anaktidak dikonsolidasikan lagi sejak tanggalGrup kehilangan pengendalian.

Subsidiaries are fully consolidated fromthe date on which control is transferred tothe Company. They are de-consolidatedfrom the date on which that controlceases.

Grup menerapkan metode akuisisi untukmencatat kombinasi bisnis. Imbalan yangdialihkan untuk akuisisi suatu entitas anakadalah sebesar nilai wajar aset yangdialihkan, liabilitas yang diakui terhadappemilik pihak yang diakuisisi sebelumnyadan kepentingan ekuitas yang diterbitkanoleh Grup. Imbalan yang dialihkantermasuk nilai wajar aset dan liabilitasyang dihasilkan dari imbalan kontinjensi.Aset terindentifikasi yang diperoleh danliabilitas serta liabilitas kontinjensi yangdiambil alih dalam suatu kombinasi bisnisdiukur pada awalnya sebesar nilai wajarpada tanggal akuisisi.

The Group applies the acquisition methodto account for business combination. Theconsideration transferred for theacquisition of a subsidiary is the fair valueof the assets transferred, the liabilitiesincurred to the former owners of theacquiree and equity interests issued bythe Group. The consideration transferredincludes the fair value of any asset orliability resulting from a contingentconsideration arrangement. Identifiableassets acquired and liabilities andcontingent liabilities assumed in abusiness combination are measuredinitially at their fair values at theacquisition date.

Transaksi dengan kepentingannonpengendali yang tidak mengakibatkanhilangnya pengendalian merupakantransaksi ekuitas. Selisih antara nilai wajarimbalan yang dibayar dan bagian yangdiakuisisi atas nilai tercatat aset bersihentitas anak dicatat pada ekuitas.Keuntungan atau kerugian pelepasankepentingan nonpengendali juga dicatatpada ekuitas.

Transactions with non-controllinginterests that do not result in loss ofcontrol are accounted for as equitytransactions. The difference between thefair value of any consideration paid andthe relevant share acquired of thecarrying value of net assets of thesubsidiary is recorded in equity. Gains orlosses on disposals to non-controllinginterests are also recorded in equity.

Biaya yang terkait dengan akuisisidibebankan pada saat terjadinya. Jikakombinasi bisnis diperoleh secarabertahap, nilai wajar pada tanggal akuisisidari kepentingan ekuitas yangsebelumnya dimiliki oleh pihakpengakuisisi pada pihak yang diakuisisidiukur kembali ke nilai wajar tanggalakuisisi melalui laporan laba rugi.

Acquisition related costs are expensed asincurred. If the business combination isachieved in stages, at the acquisitiondate fair value of the acquirer’s previouslyheld equity interest in the acquiree isremeasured to fair value at theacquisition date through the profit or loss.

Imbalan kontinjensi yang masih harusdialihkan oleh Grup diakui sebesar nilaiwajar pada tanggal akuisisi. Perubahanselanjutnya atas nilai wajar imbalankontinjensi yang diakui sebagai aset atauliabilitas dan dicatat sesuai dengan PSAKNo. 55 (Revisi 2011) “Instrumenkeuangan: pengakuan dan pengukuran”,dalam laporan laba rugi.

Any contingent consideration to betransferred by the Group is recognised atfair value at the acquisition date.Subsequent changes to the fair value ofthe contingent consideration that isdeemed to be an asset or liability isrecognised in accordance with SFAS No.55 (Revised 2011) “Financial instrument:recognition and measurement”, in theprofit or loss.

Page 21: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/10 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

b. Konsolidasi (lanjutan) b. Consolidation (continued)

(1) Entitas anak (lanjutan) (1) Subsidiaries (continued)

Imbalan kontinjensi yang diklasifikasikansebagai ekuitas tidak diukur kembali danpenyelesaian selanjutnya diperhitungkandalam ekuitas.

Contingent consideration that is classifiedas equity is not remeasured, and itssubsequent settlement is accounted forwithin equity.

Transaksi dengan kepentingannonpengendali yang tidakmengakibatkan hilangnya pengendalianmerupakan transaksi ekuitas. Selisihantara nilai wajar imbalan yang dibayardan bagian yang diakuisisi atas nilaitercatat aset bersih entitas anak dicatatpada ekuitas. Keuntungan atau kerugianpelepasan kepentingan nonpengendalijuga dicatat pada ekuitas.

Transactions with non-controlling intereststhat do not result in loss of control areaccounted for as equity transactions. Thedifference between the fair value of anyconsideration paid and the relevant shareacquired of the carrying value of netassets of the subsidiary is recorded inequity. Gains or losses on disposals tonon-controlling interests are also recordedin equity.

Selisih lebih imbalan yang dialihkan,jumlah setiap kepentingannonpengendali pada pihak diakuisisi dannilai wajar pada tanggal akuisisikepentingan ekuitas sebelumnya dimilikioleh pihak pengakuisisi pada pihakdiakuisisi atas nilai wajar aset bersihteridentifikasi yang diperoleh dicatatsebagai goodwill. Jika jumlah imbalanyang dialihkan, kepentingannonpengendali yang diakui, dankepentingan yang sebelumnya dimilikipengakuisisi lebih rendah dari nilai wajaraset bersih entitas anak yang diakuisisidalam kasus pembelian dengan diskon,selisihnya diakui dalam laporan laba rugi.

The excess of the considerationtransferred the amount of any non-controlling interest in the acquiree and theacquisition-date fair value of any previousequity interest in the acquiree over the fairvalue of the identifiable net assetsacquired is recorded as goodwill. If thetotal of consideration transferred, non-controlling interest recognised andpreviously held interest measured is lessthan the fair value of the net assets of thesubsidiary acquired in the case of abargain purchase, the difference isrecognised directly in the profit or loss.

Transaksi, saldo dan keuntungan entitasGrup yang belum direalisasi telahdieliminasi. Kerugian yang belumdirealisasi juga dieliminasi.

Intercompany transactions, balances andunrealised gains on transaction betweenGroup companies are eliminated.Unrealised losses are also eliminated.

Kepentingan nonpengendali merupakanproporsi atas hasil usaha dan aset bersihentitas anak yang tidak diatribusikanpada Grup.

Non-controlling interest represents theproportion of the results and net assets ofsubsidiaries not attributable to the Group.

Grup mengakui kepentingannonpengendali pada pihak yangdiakuisisi baik sebesar nilai wajar atausebesar bagian proporsional kepentingannonpengendali atas aset bersih pihakyang diakuisisi.

The Group recognises any non-controllinginterest in the acquiree on an acquisition-by-acquisition basis, either at fair value orat the non-controlling interest’sproportionate share of the acquiree’s netassets.

Kepentingan nonpengendali disajikan diekuitas dalam laporan posisi keuangankonsolidasian, terpisah dari ekuitaspemilik entitas induk.

Non-controlling interest is reported asequity in the consolidated statement offinancial position, separate from theowner of the parent's equity.

Page 22: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/11 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

b. Konsolidasi (lanjutan) b. Consolidation (continued)

(2) Pelepasan entitas anak (2) Disposal of subsidiaries

Ketika Grup tidak lagi memilikipengendalian, kepentingan yang masihtersisa atas entitas diukur kembaliberdasarkan nilai wajarnya, danperubahan nilai tercatat diakui dalamlaporan laba rugi. Nilai tercatat awaladalah sebesar nilai wajar untukkepentingan pengukuran kembalikepentingan yang tersisa sebagai entitasasosiasi, ventura bersama atau asetkeuangan. Di samping itu, jumlah yangsebelumnya diakui pada penghasilankomprehensif lain sehubungan denganentitas tersebut dicatat seolah-olah Gruptelah melepas aset atau liabilitas terkait.Hal ini dapat berarti bahwa jumlah yangsebelumnya diakui pada penghasilankomprehensif lain direklasifikasi kelaporan laba rugi.

When the Group ceases to have control,any retained interest in the entity isremeasured to its fair value at the datewhen the control is lost, with the changein carrying amount recognised in theprofit or loss. The fair value is the initialcarrying amount for the purposes ofsubsequently accounting for the retainedinterest as an associate, joint venture orfinancial asset. In addition, any amountspreviously recognised in othercomprehensive income in respect of thatentity are accounted for as if the Grouphad directly disposed of the relatedassets or liabilities. This may mean thatamounts previously recognised in othercomprehensive income are reclassifiedto the profit or loss.

c. Penjabaran mata uang asing c. Foreign currency translation

(1) Mata uang fungsional dan penyajian (1) Functional and presentation currency

Pos-pos yang disertakan dalam laporankeuangan setiap entitas anggota Grupdiukur menggunakan mata uang yangsesuai dengan lingkungan ekonomiutama dimana entitas beroperasi ("matauang fungsional").

Items included in the financialstatements of each of the Group’s entitesare measured using the currency of theprimary economic environment in whichthe entity operates (the”functionalcurrency”).

Laporan keuangan konsolidasiandisajikan dalam Rupiah (“Rp”) yangmerupakan mata uang penyajian Grupdan mata uang fungsional Perseroan.

The consolidated financial statementsare presented in Rupiah (“Rp”), which isthe presentation currency of the Groupand functional currency of the Company.

Aset dan kewajiban entitas anak denganmata uang fungsional yang berbedadengan Perseroan dijabarkan ke dalammata uang pelaporan seperti yang diaturdalam PSAK No. 10, “Pengaruhperubahan kurs valuta asing”. Selisihkurs yang dihasilkan diakui padapenghasilan komprehensif lain-lain dandiakumulasikan dalam ekuitas padaselisih kurs dari penjabaran laporankeuangan dalam mata uang asing.

The assets and liabilities of subsidiarieswhich functional currency differs fromthat of the Company are translated intoreporting currency in accordance withSFAS No. 10 “effects of changes inforeign exchange rates”. The resultingexchange differences are recognised inthe other comprehensive income andaccumulated in equity under theexchange difference on financialstatements translation in foreigncurrency.

Page 23: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/12 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

c. Penjabaran mata uang asing (lanjutan) c. Foreign currency translation (continued)

(2) Transaksi dan saldo (2) Transactions and balances

Transaksi dalam mata uang asingdijabarkan ke dalam mata uangfungsional (dalam hal ini, Rupiah untukPerseroan) dengan menggunakan kursyang berlaku pada tanggal transaksi.Pada setiap tanggal pelaporan, asetdan liabilitas moneter dalam matauang asing dijabarkan ke dalam matauang fungsional dengan menggunakankurs penutup. Kurs yang digunakansebagai acuan adalah kurs yangdikeluarkan oleh Bank Indonesia.Keuntungan dan kerugian selisih kursyang timbul dari penyelesaiantransaksi dalam mata uang asing dandari penjabaran aset dan liabilitasmoneter dalam mata uang asing diakuidi dalam laporan laba rugi.

Foreign currency transactions aretranslated into functional currency (inthis case, Rupiah for the Company)using the exchange rates prevailing atthe dates of the transactions. At eachreporting date, foreign currencymonetary assets and liabilities aretranslated into functional currencyusing the closing exchange rate. Theexchange rate used as the benchmarkis the rate which is issued by BankIndonesia. Foreign exchange gainsand losses resulting from thesettlement of such transactions andfrom the translation at period-endexchange rates of monetary assetsand liabilities denominated in foreigncurrencies are recognised in the profitor loss.

Keuntungan dan kerugian selisih kursyang berhubungan dengan pinjaman,kas dan setara kas, dan keuntunganatau kerugian bersih selisih kurslainnya disajikan pada laporan labarugi sebagai “penghasilan lain-lain,bersih”.

Foreign exchange gains and lossesthat relate to borrowings, cash andcash equivalents, and other net foreignexchange gains and losses arepresented in the profit or loss within“other income, net”.

Kurs utama yang digunakan, berdasarkankurs tengah yang diterbitkan Bank Indonesia,adalah sebagai berikut (dalam nilai penuh):

The main exchange rates used, based on themiddle rate published by Bank Indonesia, are asfollows (in full amount):

31/12/2015 31/12/2014

Dolar Amerika Serikat (“USD”) 13,795 12,440 United States Dollar (“USD”)Dolar Singapura (“SGD”) 9,751 9,422 Singapore Dollar (“SGD”)Dong Vietnam (“VND”) 0.6145 0.5783 Vietnamese Dong (“VND”)

Page 24: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/13 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

d. Aset Keuangan d. Financial assets

(1) Klasifikasi (1) Classification

Grup mengklasifikasikan aset keuangandalam pinjaman dan piutang. Klasifikasiini tergantung pada tujuan perolehan asetkeuangan. Manajemen menentukanklasifikasi aset keuangan pada saat awalpengakuan.

The Group classifies its financial assets asloans and receivables. The classificationdepends on the purpose for which thefinancial assets were acquired.Management determines the classificationof its financial assets at initial recognition.

Pinjaman yang diberikan dan piutangadalah aset keuangan non-derivatifdengan pembayaran yang tetap ataudapat ditentukan dan tidak mempunyaikuotasi harga di pasar aktif. Pinjamanyang diberikan dan piutang dimasukkansebagai aset lancar, kecuali jika jatuhtemponya melebihi 12 bulan setelah akhirperiode pelaporan; pinjaman yangdiberikan dan piutang ini dimasukkansebagai aset tidak lancar. Pinjaman yangdiberikan dan piutang Grup terdiri dari kasdan setara kas, deposito berjangka yangdibatasi penggunaanya, piutang usaha,piutang non-usaha, piutang retensi,jumlah kontraktual tagihan bruto pemberikerja dan proyek dalam pelaksanaanpada laporan posisi keuangankonsolidasi.

Loans and receivables are non-derivativefinancial assets with fixed or determinablepayments that are not quoted in an activemarket. They are included in currentassets, except for maturities greater than12 months after the end of reporting period;these are classified as non-current assets.The Group’s loans and receivablescomprise cash and cash equivalent,restricted time deposits, trade receivables,non-trade receivables, retentionreceivables, gross contractual amount duefrom customers and project underconstruction in the consolidated statementsof financial position.

(2) Pengakuan dan pengukuran (2) Recognition and measurement

Pembelian dan penjualan aset keuanganyang lazim (reguler) diakui pada tanggalperdagangan - tanggal dimana Grupberkomitmen untuk membeli atau menjualaset. Investasi pada awalnya diakuisebesar nilai wajarnya ditambah biayatransaksi untuk seluruh aset keuanganyang tidak diukur pada nilai wajar melaluilaporan laba rugi.

Regular purchases and sales of financialassets are recognised on the trade date -the date on which the Group commits topurchase or sell the asset. Investments areinitially recognised at fair value plus thetransaction costs for all financial assets notcarried at fair value through the profit orloss.

Aset keuangan dihentikan pengakuannyaketika hak untuk menerima arus kas dariinvestasi tersebut telah jatuh tempo atautelah ditransfer dan Grup telahmentransfer secara substansial seluruhrisiko dan manfaat atas kepemilikan aset.Pinjaman yang diberikan dan piutangdicatat sebesar biaya perolehandiamortisasi dengan menggunakanmetode suku bunga efektif.

Financial assets are derecognised whenthe rights to receive cash flows from theinvestments have expired or have beentransferred and the Group has transferredsubstantially all risks and rewards ofownership. Loans and receivables arecarried at amortised cost using the effectiveinterest method.

Page 25: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/14 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

d. Aset keuangan (lanjutan) d. Financial assets (continued)

(3) Penurunan nilai aset keuangan (3) Impairment of financial assets

Pada setiap akhir periode pelaporan,Grup menilai apakah terdapat buktiobjektif bahwa aset keuangan ataukelompok aset keuangan telahmengalami penurunan nilai. Asetkeuangan atau kelompok aset keuanganditurunkan nilainya dan kerugianpenurunan nilai terjadi hanya jika terdapatbukti objektif bahwa penurunan nilaimerupakan akibat dari satu atau lebihperistiwa yang terjadi setelah pengakuanawal aset (peristiwa kerugian) danperistiwa kerugian (atau peristiwa)tersebut memiliki dampak pada estimasiarus kas masa datang atas asetkeuangan atau kelompok aset keuanganyang dapat diestimasi secara andal.

At the end of each reporting period, theGroup assesses whether there is objectiveevidence that a financial asset or group offinancial assets is impaired. A financialasset or a group of financial assets isimpaired and impairment losses areincurred only if there is objective evidenceof impairment as a result of one or moreevents that occurred after the initialrecognition of the asset (a loss event) andthat loss event (or events) has an impacton the estimated future cash flows of thefinancial asset or group of financial assetsthat can be reliably estimated.

Untuk kategori pinjaman yang diberikandan piutang, jumlah kerugian diukursebesar selisih antara nilai tercatat asetdan nilai kini dari estimasi arus kas masadatang diestimasi (tidak termasukkerugian kredit masa depan yang belumterjadi) yang didiskonto menggunakansuku bunga efektif awal dari asettersebut. Nilai tercatat aset dikurangi danjumlah kerugian diakui pada laporan labarugi. Jika pinjaman yang diberikanmemiliki tingkat bunga mengambang,tingkat diskonto yang digunakan untukmengukur kerugian penurunan nilaiadalah tingkat bunga efektif saat ini yangditentukan dalam kontrak. Untuk alasanpraktis, Grup dapat mengukur penurunannilai berdasarkan nilai wajar instrumendengan menggunakan harga pasar yangdapat diobservasi.

For the loans and receivables category,the amount of the loss is measured as thedifference between the asset’s carryingamount and the present value of estimatedfuture cash flows (excluding future creditlosses that have not been incurred)discounted at the financial asset’s originaleffective interest rate. The carrying amountof the asset is reduced and the amount ofthe loss is recognised in the profit or loss.If a loan has a floating interest rate, thediscount rate for measuring anyimpairment loss is the current effectiveinterest rate determined under thecontract. As a practical expedient, theGroup may measure impairment on thebasis of an instrument’s fair value using anobservable market price.

Jika, pada periode selanjutnya, jumlahpenurunan nilai berkurang danpenurunan tersebut dapat dihubungkansecara objektif dengan peristiwa yangterjadi setelah penurunan nilai diakui(misalnya meningkatnya peringkat kreditdebitur), pemulihan atas jumlahpenurunan nilai yang telah diakuisebelumnya diakui pada laporan labarugi.

If, in a subsequent period, the amount ofthe impairment loss decreases and thedecrease can be related objectively to anevent occurring after the impairment wasrecognised (such as an improvement inthe debtor’s credit rating), the reversal ofthe previously recognised impairment lossis recognised in the profit or loss.

Pengujian penurunan nilai pada piutangusaha dan piutang non-usaha dijelaskanpada Catatan 2f.

The impairment testing of trade and non-trade receivables is described in Note 2f.

Page 26: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/15 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

d. Aset keuangan (lanjutan) d. Financial assets (continued)

(4) Instrumen keuangan disalinghapus (4) Offsetting financial instruments

Aset keuangan dan liabilitas keuangandisalinghapuskan dan jumlah netonyadilaporkan pada laporan posisi keuanganketika terdapat hak yang berkekuatanhukum untuk melakukan salinghapus atasjumlah yang telah diakui tersebut danadanya niat untuk menyelesaikan secaraneto, atau untuk merealisasikan aset danmenyelesaikan liabilitas secarabersamaan.

Financial assets and liabilities are offsetand the net amount is reported in thestatement of financial position when thereis a legally enforceable right to offset therecognised amounts and there is anintention to settle on a net basis, or realisethe asset and settle the liabilitysimultaneously.

e. Kas dan setara kas e. Cash and cash equivalents

Kas dan setara kas terdiri dari kas, simpananyang sewaktu-waktu bisa dicairkan, bank daninvestasi likuid jangka pendek lain-lain denganjangka waktu jatuh tempo tiga bulan ataukurang. Pada laporan posisi keuangankonsolidasian, cerukan disajikan bersamasebagai pinjaman bank dalam liabilitas jangkapendek.

Cash and cash equivalents include cash onhand, deposits held at call with banks, cash inbanks and other short-term highly liquidinvestments with original maturities of threemonths or less. In the consolidated statementsof financial position, bank overdrafts are shownwithin bank loan in current liabilities.

Deposito berjangka yang dibatasipenggunaannya diklasifikasikan dalam laporanposisi keuangan konsolidasian sebagai asettidak lancar yaitu “Deposito berjangka yangdibatasi penggunaannya”.

Time deposits which are restricted in use, areclassified and presented in the consolidatedstatements of financial position as non-currentasset under “Restricted time deposits".

f. Piutang usaha dan piutang non-usaha f. Trade receivables and non-trade receivables

Piutang usaha adalah jumlah yang terutangdari pelanggan untuk pengakuan pendapatanpada penjualan barang dan jasa dalamkegiatan usaha biasa.

Trade receivables are amounts grosscontractual amount due from customers forrevenues recognised on the sale of goods andservices in the ordinary course of business.

Piutang non-usaha adalah piutang dari pihakberelasi dan pihak ketiga dalam transaksiselain penjualan barang dan jasa.

Non-trade receivables are receivables fromrelated and third parties on transactions enteredinto other than the sale of goods and services.

Jika piutang diperkirakan dapat ditagih dalamwaktu satu tahun atau kurang (atau dalamsiklus operasi normal jika lebih panjang),piutang diklasifikasikan sebagai aset lancar.Jika tidak, piutang disajikan sebagai aset tidaklancar.

If collection is expected in one year or less (or inthe normal operating cycle of the business iflonger), they are classified as current assets. Ifnot, they are presented as non-current assets.

Piutang usaha dan piutang non-usaha padaawalnya diakui sebesar nilai wajar danselanjutnya diukur pada biaya perolehandiamortisasi dengan menggunakan metodebunga efektif, kecuali efek diskontonya tidakmaterial, maka dinyatakan pada biaya, setelahdikurangi provisi atas penurunan nilai piutang.

Trade and non-trade receivables are recognisedinitially at fair value and subsequently measuredat amortised cost using the effective interestmethod, except where the effect of discountingwould be immaterial as such, they are stated atcost, less provision for impairment ofreceivables.

Page 27: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/16 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

f. Piutang usaha dan piutang non-usaha(lanjutan)

f. Trade receivables and non-trade receivables(continued)

Kolektibilitas piutang usaha dan piutang non-usaha ditinjau secara berkala. Piutang yangdiketahui tidak tertagih, dihapuskan dengansecara langsung mengurangi nilai tercatatnya.Akun penyisihan digunakan ketika terdapatbukti yang objektif bahwa Grup tidak dapatmenagih seluruh nilai terutang sesuai denganpersyaratan awal piutang. Kesulitan keuangansignifikan yang dialami debitur, kemungkinandebitur dinyatakan pailit atau melakukanreorganisasi keuangan dan gagal bayar ataumenunggak pembayaran merupakan indikatoryang dianggap dapat menunjukan adanyapenurunan nilai piutang usaha dan non-usaha.Jumlah penurunan nilai adalah sebesar selisihantara nilai tercatat aset dan nilai kini dariestimasi arus kas masa depan pada tingkatsuku bunga efektif awal. Arus kas terkaitdengan piutang jangka pendek tidakdidiskontokan apabila efek diskonto tidakmaterial.

The collectability of trade and non-tradereceivables is reviewed on an ongoing basis.Receivables which are known to beuncollectible are written off by reducing thecarrying amount directly. An allowance accountis used when there is objective evidence thatthe Group will not be able to collect all amountsdue according to the original terms of thereceivables. Significant financial difficulties ofthe debtor, probability that the debtor will enterbankruptcy or financial reorganisation, anddefault or delinquency in payments areconsidered indicators that the trade and non-trade receivable is impaired. The amount of theimpairment allowance is the difference betweenthe asset’s carrying amount and the presentvalue of estimated future cash flows, discountedat the original effective interest rate. Cash flowsrelating to short-term receivables are notdiscounted if the effect of discounting isimmaterial.

Jumlah kerugian penurunan nilai diakui padalaporan laba rugi dan disajikan dalam “bebanumum dan administrasi”. Ketika piutang usahadan piutang non-usaha, yang rugi penurunannilainya telah diakui, tidak dapat ditagih padaperiode selanjutnya, maka piutang tersebutdihapusbukukan dengan mengurangi akunpenyisihan. Jumlah yang selanjutnya dapatditagih kembali atas piutang yang sebelumnyatelah dihapusbukukan, dikreditkan terhadap“beban umum dan administarsi” pada laporanlaba rugi.

The amount of the impairment loss isrecognised in the profit or loss within “generaland administrative expenses”. When a tradeand non-trade receivable for which animpairment allowance had been recognisedbecomes uncollectible in a subsequent period, itis written off against the allowance account.Subsequent recoveries of amounts previouslywritten off are credited against “general andadministrative expenses” in the profit or loss.

g. Piutang retensi g. Retention receivables

Piutang retensi merupakan piutangperusahaan kepada pemberi kerja yang akandilunasi oleh pemberi kerja setelahpemenuhan kondisi yang ditentukan dalamkontrak. Piutang retensi diukur pada nilai wajarpiutang berdasarkan penerimaan arus kasyang diharapkan.

Retention receivables are receivables fromcustomers collectable after the fulfillment of theconditions as set in the contract, or until defectshave been rectified. The retentions aremeasured at the fair value of the considerationreceivable based on the expected timing of cashinflows.

Piutang retensi dicatat pada saat penerimaanatas tagihan termin yang ditahan oleh pemberikerja sejumlah persentase yang telahditetapkan dalam kontrak sampai denganmasa pemeliharaan.

Retentions receivables are recorded at the timeof receipt of the final invoice to customers untilthe fulfillment of the conditions specified in thecontract.

Page 28: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/17 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

h. Jumlah kontraktual tagihan dan utang brutopemberi kerja

h. Gross contractual due from and tocustomers

Jumlah kontraktual tagihan (utang) brutokepada pemberi kerja berasal dari pekerjaankontrak konstruksi yang dilakukan kepadapihak pemberi kerja namun pekerjaan yangdilakukan masih dalam pelaksanaan. Nilai daritagihan (utang) bruto merupakan selisih antarapendapatan yang diakui berdasarkan metodepersentase penyelesaian dan termin yangditagih.

This represents receivables from (payables to)customers (project owners) resulting fromconstruction contract services which are still inprogress. The value of receivables (payables)represents the difference between the revenuerecognised based on percentage of completionmethod and the progress billings.

Jumlah kontraktual tagihan bruto pemberi kerjadiperoleh apabila pendapatan diakuiberdasarkan metode persentase penyelesaianmelebihi termin yang ditagih. Utang brutokepada pemberi kerja terjadi apabila terminyang ditagih melebihi pendapatan yang diakuiberdasarkan metode persentase penyelesaian.

Gross contractual amount due from customersare obtained when the revenue recognisedbased on percentage of completion methodexceeds the progress billings. Amounts due tocustomers are obtained when the progressbilling exceeds the revenue recognised basedon the percentage of completion method.

i. Proyek dalam pelaksanaan i. Project under construction

Proyek dalam pelaksanaan merupakankelebihan dari biaya aktual yang dikeluarkanuntuk pekerjaan konstruksi dan laba diakui(dikurangi kerugian yang diakui) atas jumlahpendapatan diakui berdasarkan metodepersentase penyelesaian

Project under construction represents theexcess of the actual costs incurred for theconstruction work and the profit recognised(deducted by recognised loss) over the amountof revenue recognised based on the percentageof completion method.

j. Persediaan j. Inventories

Persediaan dinyatakan sebesar nilai yang lebihrendah antara harga perolehan dan nilairealisasi bersih. Harga perolehan persediaanditentukan dengan menggunakan metode“masuk pertama, keluar pertama” (FIFO).

Inventories are stated at the lower of cost andnet realisable value. Cost of inventories isdetermined using “first-in, first-out” (FIFO)method.

Nilai realisasi bersih adalah estimasi hargapenjualan dalam kegiatan usaha biasa,dikurangi taksiran biaya penyelesaian, jika ada,dan beban penjualan.

Net realisable value is the estimate of the sellingprice in the ordinary course of business, less theestimated costs of completion, if any, and sellingexpenses.

Provisi atas penurunan nilai persediaanditentukan berdasarkan estimasi penggunaanatau penjualan masing-masing jenispersediaan pada masa mendatang.

A provision for impairment of inventories isdetermined based on the estimated future usageor sale of individual inventory items.

Page 29: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/18 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

k. Investasi pada entitas asosiasi danpengendalian bersama

k. Investments in associates and jointarrangement

Entitas asosiasi adalah seluruh entitas dimanaGrup memiliki pengaruh signifikan namunbukan pengendalian, biasanya melaluikepemilikan hak suara antara 20,0% dan50,0%. Ventura bersama adalah suatu entitasdimana Grup memiliki pengendalian bersamadengan satu venturer atau lebih. Entitasasosiasi dan ventura bersama dicatat denganmenggunakan metode ekuitas.

Associates are all entities over which the Grouphas significant influence but not control,generally accompanying a shareholding ofbetween 20.0% and 50.0% of the voting rights.Joint ventures are entities which the Groupjointly controls with one or more other venturers.Associates and joint ventures are accounted forusing the equity method.

Sesuai metode ekuitas, investasi padaawalnya dicatat pada biaya, dan nilai tercatatakan meningkat atau menurun untuk mengakuibagian investor atas laba rugi. Di dalaminvestasi Grup atas entitas asosiasi termasukgoodwill yang diidentifikasi ketika akuisisi.

Under the equity method, the investment isinitially recognised at cost, and the carryingamount is increased or decreased to recognisethe investor's share of the profit or loss of theinvestee after the date of acquisition. TheGroup’s investment in associates includesgoodwill identified on acquisition.

Jika kepemilikan kepentingan pada entitasasosiasi berkurang, namun tetap memilikipengaruh signifikan, hanya suatu bagianproporsional atas jumlah yang telah diakuisebelumnya pada pendapatan komprehensiflainnya yang direklasifikasi ke laporan labarugi.

If the ownership interest in an associate isreduced but significant influence is retained,only a proportionate share of the amountspreviously recognised in other comprehensiveincome is reclassified to profit or loss whereappropriate.

Pada setiap tanggal pelaporan, Grupmenentukan apakah terdapat bukti objektifbahwa telah terjadi penurunan nilai padainvestasi pada entitas asosiasi. Jika demikian,maka Grup menghitung besarnya penurunannilai sebagai selisih antara jumlah yangterpulihkan dan nilai tercatat atas investasipada perusahaan asosiasi dan mengakuiselisih tersebut pada “bagian atas hasil bersihentitas asosiasi dan ventura bersama” dilaporan laba rugi. Kerugian yang belumdirealisasi juga dieliminasi kecuali transaksitersebut memberikan bukti penurunan nilaiatas aset yang ditransfer. Kebijakan akuntansientitas asosiasi disesuaikan jika diperlukanuntuk memastikan konsistensi dengankebijakan yang diterapkan oleh Grup.

The Group determines at each reporting datewhether there is any objective evidence that theinvestment in the associate is impaired. If this isthe case, the Group calculates the amount ofimpairment as the difference between therecoverable amount of the associate and itscarrying value and recognises the amountadjacent to “share of profit/(loss) of associatesand joint ventures” in the profit or loss.Unrealised losses are eliminated unless thetransaction provides evidence of an impairmentof the asset transferred. Accounting policies ofassociates have been changed wherenecessary to ensure consistency with thepolicies adopted by the Group.

Pengaturan bersama diklasifikasikan sebagaioperasi bersama atau ventura bersamatergantung atas hak dan kewajiban kontraktualyang dimiliki setiap investor, dibanding bentuklegal suatu perikatan bersama. Operasibersama timbul dimana para investormempunyai hak atas aset dan kewajiban atasliabilitas dari sebuah pengaturan. Operatormencatat kepemilikannya atas aset, liabilitas,pendapatan, dan beban.

Joint arrangements are classified as either jointoperations or joint ventures depending on thecontractual rights and obligations each investorhas, rather than the legal structure of the jointarrangements. Joint operations arise where theinvestors have rights to the assets andobligations for the liabilities of an arrangement.A joint operator accounts for its share of theassets, liabilities, revenue and expenses.

Page 30: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/19 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

k. Investasi pada entitas asosiasi danpengendalian bersama (lanjutan)

k. Investments in associates and jointarrangement (continued)

Ventura bersama timbul dimana para investormemiliki hak atas aset bersih dari pengaturanbersama. Ventura bersama dicatat denganmenggunakan metode ekuitas. Konsolidasiproporsional tidak diijinkan.

Joint ventures arise where the investors haverights to the net assets of the arrangement.Joint ventures are accounted for under theequity method. Proportional consolidation ofjoint arrangements is no longer permitted.

Bagian Grup atas laba atau rugi entitasasosiasi pasca akuisisi diakui dalam laporanlaba rugi dan bagian atas mutasi penghasilankomprehensif lain-lain pasca akuisisi diakui didalam penghasilan komprehensif lain dandiikuti dengan penyesuaian pada jumlahtercatat investasi. Dividen yang akan diterimadari entitas asosiasi diakui sebagai pengurangjumlah tercatat investasi. Jika bagian Grupatas kerugian entitas asosiasi sama denganatau melebihi kepentingannya pada entitasasosiasi, termasuk piutang tanpa agunan,Grup menghentikan pengakuan bagiankerugiannya, kecuali Grup memiliki kewajibanatau melakukan pembayaran atas namaentitas asosiasi.

The Group’s share of post-acquisition profits orlosses is recognised in the profit or loss, and itsshare of post-acquisition movements in othercomprehensive income is recognised in othercomprehensive income with a correspondingadjustment to the carrying amount of theinvestment. Dividends receivable fromassociates are recognised as a reduction in thecarrying amount of the investment. When theGroup’s share of losses in an associate equalsor exceeds its interest in the associate,including any other unsecured receivables, theGroup does not recognise further losses, unlessit has incurred legal or constructive obligationsor made payments on behalf of the associate.

Kerugian yang melebihi nilai tercatat investasitidak diakui, kecuali bila Grup mempunyaikomitmen untuk memberikan bantuankeuangan atau menjamin kewajiban entitasasosiasi.

Loss exceeding the carrying value of theinvestment is not recognised, unless the Grouphas committed to provide financial support orguarantee the associates’ obligation.

Laba dan rugi yang dihasilkan dari transaksihulu dan hilir antara Grup dengan entitasasosiasi diakui dalam laporan keuangankonsolidasian Grup hanya sebesar bagianinvestor lain dalam entitas asosiasi.

Profits and losses resulting from upstream anddownstream transactions between the Groupand its associates are recognised in the Group’sconsolidated financial statements only to theextent of the unrelated investor’s interests in theassociates.

Dalam akuntansi metode ekuitas, kepentingandalam ventura bersama diakui pada biayaperolehan dan disesuaikan selanjutnya untukmengakui bagian grup atas laba rugi danpenghasilan komperhensif lain pascaperolehan. Ketika bagian grup atas rugi dalamventura bersama-sama dengan atau melebihikepentingannya dalam ventura bersama(dimana termasuk kepentingan jangkapanjang, dalam substansinya membentukbagian dari investasi bersih Grup dalamventura bersama), Grup tidak mengakuikerugian selanjutnya, kecuali telah menjadikewajiban atau telah melakukan pembayaranatas nama ventura bersama.

Under the equity method of accounting,interests in joint ventures are initially recognisedat cost and adjusted thereafter to recognise thegroup’s share of the post acquisition profits orlosses and movements in other comprehensiveincome. When the group’s share of losses in ajoint venture equals or exceeds its interests inthe joint ventures (which includes any long-terminterests that, in substance, form part of theGroup’s net investment in the joint ventures),the Group does not recognise further losses,unless it has incurred obligations or madepayments on behalf of the joint ventures.

Page 31: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/20 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

k. Investasi pada entitas asosiasi danpengendalian bersama (lanjutan)

k. Investments in associates and jointarrangement (continued)

Keuntungan yang belum terealisasi atastransaksi antara Grup dan ventura bersamadieliminasi sebesar kepentingan Grup dalamventura bersama. Kerugian yang belumterealisasi juga dieliminasi kecuali transaksitersebut memberikan bukti adanya penurunannilai aset yang dialihkan. Kebijakan akuntansiventura bersama telah diubah jika diperlukanuntuk memastikan konsistensi dari kebijakanyang diterapkan oleh Grup.

Unrealised gains on transactions between theGroup and its joint ventures are eliminated tothe extent of the group’s interest in the jointventures. Unrealised losses are also eliminatedunless the transaction provides evidence of animpairment of the asset transferred. Accountingpolicies of the joint ventures have been changedwhere necessary to ensure consistency with thepolicies adopted by the Group.

l. Aset tetap dan penyusutan l. Fixed assets and depreciation

Aset tetap diakui sebesar harga perolehan,dikurangi dengan akumulasi penyusutan danakumulasi kerugian penurunan nilai, jika ada.Harga perolehan termasuk pengeluaran yangdapat diatribusikan secara langsung atasperolehan aset tersebut.

Fixed assets are stated at historical cost, lessaccumulated depreciation and accumulatedimpairment losses, if any. Historical costincludes expenditure that is directly attributableto the acquisition of the items.

Aset tetap, kecuali tanah dan bangunan,disusutkan sampai dengan nilai sisanyamenggunakan metode saldo menurun ganda,sedangkan penyusutan atas bangunan dihitungdengan menggunakan metode garis lurusselama estimasi masa manfaat ekonomis asettetap sebagai berikut:

Fixed assets, except for land and buildings, aredepreciated to their residual value using thedouble-declining balance method, whiledepreciation on building is calculated using thestraight-line method over their expectedeconomic useful lives, as follows:

Tahun/Years

Bangunan 20 BuildingsAlat berat dan mesin 4 - 8 Heavy equipments and machineriesKendaraan 4 - 8 VehiclesPeralatan kantor 4 - 8 Office equipmentPerabot dan perlengkapan 8 Furniture and fittings

Efektif 1 Januari 2015, Grup merubah metodedepresiasi untuk aset tetap, kecuali bangunan,dari metode saldo menurun ganda menjadimetode garis lurus, sehubungan denganperubahan pola konsumsi dari manfaatekonomis dimasa datang yang diharapkan.

Effective on 1 January 2015, the Groupchanged its depreciation method for fixedassets, except buildings, from double-decliningmethod into straight-line method in conjuctionwith the change in the expected pattern ofconsumption of the future economic benefits.

Biaya-biaya setelah pengakuan awal asetdiakui sebagai bagian dari nilai tercatat asetatau sebagai aset yang terpisah, sebagaimanaseharusnya, hanya apabila kemungkinan besarGrup akan mendapatkan manfaat ekonomis dimasa depan berkenaan dengan aset tersebutdan biaya perolehan aset dapat diukur denganandal. Nilai yang terkait dengan penggantiankomponen tidak diakui. Biaya perbaikan danpemeliharaan dibebankan ke dalam laporanlaba rugi selama periode dimana biaya-biayatersebut terjadi.

Subsequent costs are included in the asset’scarrying amount or recognised as a separateasset, as appropriate, only when it is probablethat future economic benefits associated withthe item will flow to the Group and the cost ofthe item can be measured reliably. Amounts inrespect of replaced parts are derecognised. Allother repairs and maintenance are charged tothe profit or loss during the period in which theyare incurred.

Page 32: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/21 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

l. Aset tetap dan penyusutan (lanjutan) l. Fixed assets and depreciation (continued)

Biaya legal awal untuk mendapatkan hak legaldiakui sebagai bagian biaya akuisisi tanah,biaya-biaya tersebut tidak didepresiasikan.Biaya terkait dengan pembaruan hak atastanah diakui sebagai aset tak berwujud dandiamortisasi sepanjang period hak atas tanahtersebut.

Initial legal costs incurred to obtain legal rightsare recognised as part of the acquisition cost ofthe land, and these costs are not depreciated.Costs related to the renewal of land rights arerecognised as intangible assets and amortisedduring the period of the land rights.

Nilai sisa aset, masa manfaat dan metodepenyusutan ditelaah dan jika perludisesuaikan, pada setiap akhir periodepelaporan.

The assets’ residual values, useful lives anddepreciation method are reviewed and adjustedif appropriate, at the end of each reportingperiod.

Nilai tercatat aset segera diturunkan sebesarjumlah yang dapat dipulihkan jika nilai tercatataset lebih besar dari estimasi jumlah yangdapat dipulihkan (lihat Catatan 2n).

An asset’s carrying amount is written downimmediately to its recoverable amount if theasset’s carrying amount is greater than itsestimated recoverable amount (see Note 2n).

Ketika aset tetap dilepas, maka nilai tercatatdan akumulasi penyusutannya dikeluarkan darilaporan keuangan konsolidasian dankeuntungan atau kerugian yang dihasilkandiakui dalam laporan laba rugi.

When assets are disposed, their carrying valuesand the related accumulated depreciation areeliminated from the consolidated financialstatements and the resulting gain or loss on thedisposal of fixed assets is recognised in theprofit or loss.

Akumulasi biaya konstruksi bangunan, pabrikdan pemasangan mesin dikapitalisasi sebagaiaset dalam penyelesaian. Biaya tersebutdireklasifikasi ke akun aset tetap pada saatproses konstruksi atau pemasangan selesai.Penyusutan dimulai pada saat aset tersebutsiap untuk digunakan sesuai dengan tujuanyang diinginkan manajemen.

The accumulated costs of the construction ofbuildings and the installation of machinery arecapitalised as construction in progress. Thesecosts are reclassified to fixed assets when theconstruction or installation is complete.Depreciation is charged from the date theassets are ready for use in the manner intendedby the management.

Biaya bunga dan biaya pinjaman lainnya,seperti biaya diskonto pinjaman baik yangsecara langsung atau tidak langsungdigunakan untuk pendanaan konstruksi asetkualifikasian, dikapitalisasi hingga aset tersebutselesai dikonstruksi.

Interest and other borrowing costs, such asdiscount fees on loans either directly orindirectly used in financing the construction of aqualifying asset, are capitalised up to the datewhen construction is complete.

Untuk biaya pinjaman yang dapat diatribusikansecara langsung pada aset kualifikasian,jumlah yang dikapitalisasi ditentukan dari biayapinjaman aktual yang terjadi selama periodeberjalan, dikurangi penghasilan yang diperolehdari investasi sementara atas dana hasilpinjaman tersebut. Untuk pinjaman yang tidakdapat diatribusikan secara langsung padasuatu aset kualifikasian, jumlah yangdikapitalisasi ditentukan dengan mengalikantingkat kapitalisasi terhadap jumlah yangdikeluarkan untuk memperoleh asetkualifikasian. Tingkat kapitalisasi dihitungberdasarkan rata-rata tertimbang biayapinjaman yang dibagi dengan jumlah pinjamanyang tersedia selama periode, selain pinjamanyang secara spesifik diambil untuk tujuanmemperoleh suatu aset kualifikasian.

For borrowings that are directly attributable to aqualifying asset, the amount to be capitalised isdetermined as the actual borrowing costincurred during the period, less any incomeearned on the temporary investment of suchborrowings. For borrowings that are not directlyattributable to a qualifying asset, the amount tobe capitalised is determined by applying acapitalisation rate to the amount expended onthe qualifying assets. The capitalisation rate isthe weighted average of the total borrowingcosts applicable to the total borrowingsoutstanding during the period, other thanborrowings made specifically for the purpose ofobtaining a qualifying asset.

Page 33: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/22 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

m. Pendapatan diterima dimuka m. Unearned revenues

Pendapatan diterima dimuka merupakan uangmuka yang diterima dari pemberi kerja.

Unearned revenues represents constructionwork advances from the customers.

n. Penurunan nilai aset non-keuangan n. Impairment of non-financial assets

Aset tetap dan aset tidak lancar lain-lainditelaah untuk mengetahui apakah telah terjadipenurunan nilai bilamana terdapat kejadianatau perubahan keadaan yangmengindikasikan bahwa nilai tercatat asettersebut tidak dapat diperoleh kembali.Kerugian akibat penurunan nilai diakui sebesarselisih antara nilai tercatat aset dengan nilaiyang dapat diperoleh kembali dari asettersebut.

Fixed assets and other non-current assets arereviewed for impairment whenever events orchanges in circumstances indicate that thecarrying amount may not be recoverable. Animpairment loss is recognised for the amount bywhich the carrying amount of the asset exceedsits recoverable amount.

Pada setiap akhir periode pelaporan, aset non-keuangan, selain goodwill, yang telahmengalami penurunan nilai ditelaah untukmenentukan apakah terdapat kemungkinanpemulihan penurunan nilai. Jika terjadipemulihan nilai, maka langsung diakui dalamlaporan laba rugi, tetapi tidak boleh melebihiakumulasi rugi penurunan nilai yang telahdiakui sebelumnya.

At the end of each reporting period, non-financial assets, other than goodwill, thatsuffered impairment are reviewed for possiblereversal of the impairment. Reversal isimmediately recognised in the profit or loss, butnot in excess of any accumulated impairmentloss previously recognised.

o. Utang usaha dan utang non-usaha o. Trade payables and non-trade payables

Utang usaha adalah kewajiban membayarbarang atau jasa yang telah diterima dalamkegiatan usaha normal dari pemasok.

Trade payables are obligations to pay for goodsor services that have been acquired in theordinary course of business from suppliers.

Utang non-usaha adalah kewajiban membayaruntuk barang atau jasa dalam transaksi selaindari transaksi inti Grup.

Non-trade payables are obligations to pay forgoods or services that have been acquired otherthan the Group’s core business.

Utang usaha dan non-usaha pada awalnyadiakui sebesar nilai wajar dan selanjutnyadiukur pada biaya perolehan diamortisasidengan menggunakan metode suku bungaefektif. Utang usaha dan non-usahadiklasifikasikan sebagai liabilitas jangkapendek jika pembayaran jatuh tempo dalamsatu tahun atau kurang (atau dalam siklusoperasi normal bisnis jika lebih lama). Jikatidak, utang tersebut disajikan sebagai liabilitasjangka panjang.

Trade and non-trade payables are initiallyrecognised at fair value and subsequentlymeasured at amortised cost, using the effectiveinterest method. Trade and non-trade payablesare classified as current liabilities if payment isdue within one year or less (or in the normaloperating cycle of the business if longer). If not,they are presented as non-current liabilities.

Page 34: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/23 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

p. Provisi p. Provision

Provisi diakui apabila Grup mempunyaikewajiban kini (baik bersifat hukum maupunkonstruktif) sebagai akibat peristiwa masa laludan besar kemungkinan penyelesaiankewajiban tersebut mengakibatkan arus keluarsumber daya dan kewajiban tersebut dapatdiestimasi dengan andal. Provisi tidak diakuiuntuk kerugian operasi masa depan.

Provision is recognised when the Group has apresent obligation (legal or constructive) as aresult of past events and it is more likely thannot that an outflow of resources embodyingeconomic benefits will be required to settle theobligation and a reliable estimate of the amountof the obligation can be made. Provision is notrecognised for future operating losses.

Provisi diukur sebesar nilai kini dari estimasiterbaik manajemen atas pengeluaran yangdiharapkan diperlukan untuk menyelesaikankewajiban. Tingkat diskonto yang digunakanuntuk menentukan nilai kini adalah tingkatdiskonto sebelum pajak yang mencerminkanpenilaian pasar atas nilai waktu uang dan risikoyang terkait dengan kewajiban.

Provision is measured at the present value ofmanagement’s best estimate of the expenditurerequired to settle the obligation. The discountrate used to determine the present value is apre-tax rate that reflects current marketassessments of the time value of money andthe risks specific to the liability.

q. Pinjaman q. Borrowings

Pada saat pengakuan awal, pinjaman diakuisebesar nilai wajar, dikurangi dengan biaya-biaya transaksi yang terjadi. Selanjutnya,pinjaman diukur sebesar biaya perolehandiamortisasi; selisih antara penerimaan kas(dikurangi biaya transaksi) dan nilai pelunasandicatat pada laporan laba rugi selama periodepinjaman dengan menggunakan metode bungaefektif.

Borrowings are recognised initially at fair value,net of transaction costs incurred. Borrowings aresubsequently carried at the amortised cost; anydifference between the proceeds (net oftransaction costs) and the redemption value isrecognised in the profit or loss over the period ofthe borrowings using the effective interestmethod.

Biaya yang dibayar untuk memperoleh fasilitaspinjaman diakui sebagai biaya transaksipinjaman sepanjang besar kemungkinansebagian atau seluruh fasilitas akan ditarik.Dalam hal ini, biaya memperoleh pinjamanditangguhkan sampai penarikan pinjamanterjadi. Sepanjang tidak terdapat bukti bahwabesar kemungkinan sebagian atau seluruhfasilitas akan ditarik, biaya memperolehpinjaman dikapitalisasi sebagai biaya dibayardi muka untuk jasa likuiditas dan diamortisasiselama periode fasilitas yang terkait.

Fees paid on the establishment of loan facilitiesare recognised as transaction costs of the loanto the extent that it is probable that some or allof the facility will be drawn down. In this case,the fee is deferred until the draw-down occurs.To the extent that there is no evidence that it isprobable that some or all of the facility will bedrawn down, the fee is capitalised as aprepayment for liquidity services and amortisedover the period of the facility to which it relates.

Biaya pinjaman yang terjadi untuk konstruksiaset kualifikasian dikapitalisasi selama periodewaktu yang dibutuhkan untuk menyelesaikankonstruksi aset dan mempersiapkannyasampai dapat digunakan sesuai tujuan yangdimaksudkan atau untuk dijual (lihat Catatan2l). Biaya pinjaman lainnya dibebankan padalaporan laba rugi.

Borrowing costs incurred for the construction ofany qualifying asset are capitalised during theperiod of time that is required to complete andprepare the asset for its intended use or sale(see Note 2l). Other borrowing costs areexpensed in the profit or loss.

Pinjaman diklasifikasikan sebagai liabilitasjangka pendek kecuali Grup memiliki hak tanpasyarat untuk menunda pembayaran liabilitasselama paling tidak 12 bulan setelah tanggalpelaporan.

Borrowings are classified as current liabilitiesunless the Group has an unconditional right todefer the settlement of the liability for at least 12months after the reporting date.

Page 35: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/24 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

r. Imbalan kerja r. Employee benefit

Imbalan kerja jangka pendek Short-term employee benefits

Imbalan kerja jangka pendek diakui pada saatterutang kepada karyawan.

Short-term employee benefits are recognisedwhen they accrue to the employees.

Imbalan pensiun Pension benefits

Sesuai dengan Undang-UndangKetenagakerjaan No. 13/2003 (“UU 13/2003”)Grup disyaratkan untuk memberikan imbalanpensiun sekurang-kurangnya sama denganimbalan pensiun yang diatur dalamUU 13/2003 yang adalah program pensiunimbalan pasti. UU 13/2003 menentukan rumustertentu untuk menghitung jumlah minimalimbalan pensiun.

In accordance with Labour Law No. 13/2003(“Law 13/2003”), the Group is required toprovide pension benefits, with minimum benefitsas stipulated in Law 13/2003, which basically isa defined benefit plan. The Law 13/2003 setsthe formula for determining the minimum amountof pension benefits.

Program imbalan pasti adalah programpensiun yang menentukan jumlah imbalanpensiun yang akan diterima seorang pekerjapada saat pensiun, biasanya tergantung olehsatu faktor atau lebih, misalnya usia, masabekerja dan kompensasi.

A defined benefit plan is a pension plan thatdefines an amount of pension benefit that anemployee will receive on retirement, usuallydepending on one or more factors such as age,years of services and compensation.

Kewajiban program pensiun imbalan pastimerupakan nilai kini kewajiban imbalan pastipada akhir periode pelaporan denganpenyesuaian biaya jasa lalu yang belumdiakui. Kewajiban imbalan pasti dihitung sekalisetahun oleh aktuaris independen denganmenggunakan metode projected unit credit.

The pension benefit obligation of a definedbenefit pension plan is the present value of thedefined benefit obligation at the end of reportingperiod, together with adjustments forunrecognised past service costs. The definedbenefit obligation is calculated annually by anindependent actuary using the projected unitcredit method.

Nilai kini kewajiban imbalan pasti ditentukandengan mendiskontokan estimasi arus kasmasa depan dengan menggunakan tingkatimbal hasil obligasi pemerintah jangka panjangpada tanggal laporan posisi keuangankonsolidasian dalam mata uang Rupiah sesuaidengan mata uang dimana imbalan tersebutakan dibayarkan dan yang memiliki jangkawaktu yang sama dengan kewajiban imbalanpensiun yang bersangkutan.

The present value of the defined benefitobligation is determined by discounting theestimated future cash outflows using the yieldat the consolidated statement of financialposition date of government bonds that aredenominated in Rupiah in which the benefitswill be paid and that have terms to maturitysimilar to the related pension obligation.

Keuntungan dan kerugian aktuarial yangtimbul dari penyesuaian pengalaman danperubahan asumsi aktuarial segera diakuiseluruhnya melalui penghasilan komprehensiflain dalam periode terjadinya. Akumulasi saldopengukuran kembali dilaporkan di saldo laba.

Actuarial gains and losses arising fromexperience adjustments and changes inactuarial assumptions are immediatelyrecognised in other comprehensive income inthe period in which they arise. Accumulatedremeasurements balance reported in retainedearnings.

Biaya jasa lalu diakui segera dalam laporanlaba rugi.

Past service costs are recognised immediatelyin the profit or loss.

Page 36: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/25 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

r. Imbalan kerja (lanjutan) r. Employee benefit (continued)

Imbalan pensiun (lanjutan) Pension benefits (continued)

Biaya jasa lalu yang timbul dari amandemenatau kurtailmen program diakui sebagai bebandalam laba rugi pada saat terjadinya.

Past service costs arising from amendment orcurtailment programs are recognised asexpense in profit or loss when incurred.

s. Saham dan biaya emisi saham s. Shares and share issuance costs

Saham biasa diklasifikasikan sebagai ekuitas. Ordinary shares are classified as equity.

Biaya emisi saham yaitu tambahan biaya yanglangsung terkait dengan penerbitan sahamatau opsi baru disajikan sebagai pengurangdari “tambahan modal disetor” pada bagianekuitas sebesar jumlah yang diterima setelahdikurangi pajak pada laporan posisi keuangankonsolidasian.

Share issuance costs which are an incrementalcost directly attributable to the issue of newshares or options are shown as deduction from“additional paid-in capital” account in equity, netof tax, from the proceeds in the consolidatedstatements of financial position.

t. Pengakuan pendapatan dan beban t. Revenue and expense recognition

Semua kegiatan yang berhubungan dengankontrak konstruksi dicatat denganmenggunakan metode persentasepenyelesaian. Dengan metode ini, pendapatanyang diakui sama dengan estimasi terbaru dariharga jual total kontrak dikalikan dengantingkat penyelesaian sebenarnya yangditentukan dengan mengacu pada keadaanfisik kemajuan pekerjaan. Variasi dan klaimsehubungan dengan kontrak konstruksitermasuk dalam pendapatan sepanjang telahdisetujui oleh pelanggan.

All activities related to construction contracts areaccounted for using the percentage ofcompletion method. Under this method, therevenue recognised equals the latest estimateof the total selling price of the contract multipliedby the actual completion rate determined byreference to the physical state of progress of theworks. Variations to, and claims arising inrespect of, construction contracts, are includedin revenue to the extent that they have beenagreed with the customers.

Jika adanya kemungkinan bahwa kontrak akanmenghasilkan kerugian pada saatpenyelesaian kontrak, penyisihan ataskerugian yang diperkirakan hinggapenyelesaian kontrak diakui sebagaipenyisihan kini pada laporan keuangankonsolidasian. Kerugian diakui secara penuhketika dapat diukur secara andal, terlepas daritingkat penyelesaian.

If it is regarded as probable that a contract willgenerate a loss on completion, a provision forexpected losses to completion is recognised asa current provision in the consolidated financialstatements. The loss is provided for in full assoon as it is can be reliably measured,irrespective of the completion rate.

Beban diakui pada saat terjadinya (metodeakrual), kecuali diakui sebagai aset yangterkait dengan aktivitas kontrak masa depan.

Expenses are recognised as incurred (accrualbasis), unless they create an asset related tofuture contract activity.

Biaya kontrak yang tidak mungkin dipulihkandiakui segera sebagai beban tahun berjalanpada laporan laba rugi.

Contract costs that are not probable of beingrecovered are recognised as expenses inthe current year in the profit or loss.

Beban langsung dan beban tidak langsungproyek yang dapat dialokasikan ke suatuproyek tertentu, diakui sebagai beban padaproyek yang bersangkutan, sedangkan bebanyang tidak dapat didistribusikan atau tidakdapat dialokasikan ke aktivitas proyek menjadibeban non proyek (beban usaha).

Direct and indirect costs of projects which canbe allocated to a particular project,are recognised as an expense on the relatedprojects, while the expenses that can not bedistributed or can not be allocated tothe project activities are recognised under non-project expenses (operating expenses).

Page 37: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/26 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

u. Perpajakan u. Taxation

Pajak penghasilan final Final income tax

Pajak penghasilan Perseroan dan entitasanak dari aktivitas jasa konstruksi dihitungberdasarkan Peraturan Pemerintah (PP)No. 40 tahun 2009 mengenai perubahanatas PP No. 51 tahun 2008 tentang pajakpenghasilan atas penghasilan dari usahajasa konstruksi yang berlaku efektif mulaitanggal 1 Agustus 2008, dimanaperlakuan pengenaan pajak finaldikenakan atas kontrak sebesar 3% yangdiperoleh mulai tanggal 1 Agustus 2008.

The Company and its subsidiaries incometax from construction is computedbased on the Government issuedRegulation No. 40 year 2009 concerningamendments of Government RegulationNo. 51 year 2008 concerning income taxfrom the construction business whicheffective starting 1 August 2008, where thefinal tax at 3% is applied for contract signedstarting 1 August 2008.

Pajak penghasilan final disajikan diluarbeban pajak penghasilan pada laporanlaba rugi.

Final income tax is presented outsideincome tax expenses in the statements ofprofit or loss.

Perbedaan nilai tercatat aset atau liabilitasyang berhubungan dengan pajakpenghasilan final dengan dasarpengenaan pajaknya tidak diakui sebagaiaset atau liabilitas pajak tangguhan.

The difference between the financialstatement carrying amounts of existingassets and liabilities, and their respectivefinal tax bases are not recognised asdeferred tax assets or liabilities.

Pajak penghasilan di luar pajak final Non-final income tax

Beban pajak penghasilan terdiri dari pajakkini dan pajak tangguhan. Pajak diakuidalam laporan laba rugi, kecuali jika pajaktersebut terkait dengan transaksi ataukejadian yang diakui ke penghasilankomprehensif lain-lain atau langsung keekuitas. Dalam hal ini, pajak tersebutmasing-masing diakui dalam penghasilankomprehensif lain atau ekuitas.

The income tax expense comprises currentand deferred tax. Tax is recognised in theprofit or loss, except to the extent that itrelates to items recognised in othercomprehensive income or directly in equity.In this case, the tax is also recognised inother comprehensive income or directly inequity, respectively.

Beban pajak penghasilan kini dihitungdengan menggunakan tarif pajak yangberlaku pada akhir periode pelaporan.

The current income tax is calculated usingtax rates that have been enacted at the endof the reporting period.

Manajemen secara berkala mengevaluasiketentuan yang diambil dalam SuratPemberitahuan Pajak sehubungandengan situasi dimana peraturan pajakyang berlaku membutuhkan penafsiran.Hal ini menentukan jumlah provisidiperlukan yang sesuai dengan jumlahyang diharapkan akan dibayarkan kepadaotoritas pajak.

Management periodically evaluatespositions taken in tax returns with respectto situations in which the applicable taxregulation is subject to interpretation. Itestablishes provision where appropriate onthe basis of the amounts expected to bepaid to the tax authorities.

Pajak penghasilan tangguhan diakuidengan menggunakan balance sheetliability method, perbedaan temporerantara dasar pengenaan pajak atas asetdan liabilitas dengan nilai tercatatnya.

Deferred income tax is provided using thebalance sheet liability method, ontemporary differences arising between thetax bases of assets and liabilities and theircarrying amounts.

Page 38: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/27 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

u. Perpajakan (lanjutan) u. Taxation (continued)

Pajak penghasilan di luar pajak final(lanjutan)

Non-final income tax (continued)

Pajak penghasilan tangguhan ditentukanmenggunakan tarif pajak yang telahberlaku atau secara substansial berlakupada akhir periode pelaporan dan yangakan diterapkan pada saat aset pajaktangguhan yang bersangkutan direalisasiatau pada saat liabilitas pajak tangguhandiselesaikan.

Deferred income tax is determined usingtax rates that have been enacted orsubstantially enacted by the end of thereporting period and are expected to applywhen the related deferred income tax assetis realised or the deferred income taxliability is settled.

Aset pajak tangguhan diakui apabilabesar kemungkinan jumlah penghasilankena pajak di masa mendatang akanmemadai untuk dikompensasi denganperbedaan temporer yang dapatdikurangkan dan rugi fiskal yang masihdapat dimanfaatkan.

Deferred tax assets are recognised to theextent that it is probable that future taxableprofit will be available against which thedeductible temporary differences and taxlosses carried forward can be utilised.

Atas perbedaan temporer dalam investasipada entitas anak dan entitas asosiasidibentuk pajak penghasilan tangguhan,kecuali untuk liabilitas pajak penghasilantangguhan dimana saat pembalikanperbedaan sementara dikendalikan olehGrup dan sangat mungkin perbedaantemporer tersebut tidak akan dibalik dimasa mendatang.

Deferred income tax is provided ontemporary differences arising oninvestments in subsidiaries and associates,except for deferred income tax liabilitywhere the timing of the reversal of thetemporary difference is controlled by theGroup and it is probable that the temporarydifference will not be reversed in theforeseeable future.

Aset dan liabilitas pajak penghasilantangguhan dapat saling hapus apabilaterdapat hak yang berkekuatan hukumuntuk melakukan saling hapus antaraaset pajak kini dengan liabilitas pajak kinidan apabila aset dan liabilitas pajakpenghasilan tangguhan dikenakan olehotoritas perpajakan yang sama, baik atasentitas kena pajak yang sama ataupunberbeda dan adanya niat untukmelakukan penyelesaian saldo-saldotersebut secara neto.

Deferred income tax assets and liabilitiesare offset when there is a legallyenforceable right to offset current taxassets against current tax liabilities andwhen the deferred income taxes assetsand liabilities relate to income taxes leviedby the same taxation authority on either thesame taxable entity or different taxableentities where there is an intention to settlethe balances on a net basis.

Entitas Anak di Vietnam dikenakan tarif pajaksebesar 22%. Pajak tangguhan tidak dihitungkarena tidak terdapat perbedaan temporer yangsignifikan antara dasar pengenaan pajak dankomersial.

The Subsidiary in Vietnam is subject to incometax rate of 22%. No deferred tax is accounted asthere is no significant temporary differenceidentified for commercial and tax base values.

Page 39: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/28 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

v. Sewa v. Leases

Penentuan apakah suatu perjanjian merupakan,atau mengandung, sewa dibuat berdasarkansubstansi perjanjian itu sendiri dan penilaianapakah pemenuhan atas perjanjian bergantungdari penggunaan aset tertentu atau kelompokaset, dan apakah perjanjian memberikan hakuntuk menggunakan aset.

Determination of whether an arrangement is, orcontains, a lease is made based on thesubstance of the arrangement and assessmentof whether fulfilment of the arrangement isdependent on the use of a specific asset orgroup of assets, and the arrangement conveysa right to use the asset.

Sewa dimana sebagian besar risiko danmanfaat yang terkait dengan kepemilikandipertahankan oleh lessor diklasifikasikansebagai sewa operasi. Pembayaran sewaoperasi (dikurangi insentif yang diterima darilessor) dibebankan pada laporan laba rugidengan menggunakan metode garis lurusselama periode sewa.

Leases in which a significant portion of therisks and rewards of ownership are retained bythe lessor are classified as operating leases.Payments made under operating leases (net ofany incentives received from the lessor) arecharged to the profit or loss on a straight-linebasis over the term of the lease.

Grup menyewa aset tetap tertentu. Sewa asettetap dimana Grup, sebagai lessee, memilikisebagian besar risiko dan manfaat kepemilikandiklasifikasikan sebagai sewa pembiayaan.Sewa pembiayaan dikapitalisasi pada awalmasa sewa sebesar yang lebih rendah antaranilai wajar aset sewaan dan nilai kinipembayaran sewa minimum.

The Group leases certain fixed assets. Leasesof fixed assets where the Group as the lesseesubstantially bears all the risks and rewards ofownership are classified as finance leases.Finance leases are capitalised at the lease’scommencement at the lower of the fair value ofthe leased asset and the present value of theminimum lease payments.

Setiap pembayaran sewa dialokasikan antaraliabilitas dan beban keuangan sehinggamenghasilkan tingkat suku bunga yang konstanatas saldo liabilitas yang tersisa. Kewajibansewa yang terkait, dikurangi dengan bebankeuangan, dimasukkan ke dalam “liabilitassewa pembiayaan”. Elemen bunga dari bebankeuangan dibebankan pada laporan laba rugiselama periode sewa sehingga menghasilkantingkat bunga periodik yang konstan untuksaldo liabilitas yang tersisa pada setiap periode.Aset tetap yang diperoleh melalui sewapembiayaan disusutkan selama jangka waktuyang lebih pendek antara masa manfaat asetdan masa sewa apabila tidak terdapatkepastian yang memadai bahwa Grup akanmendapatkan hak kepemilikan pada akhir masasewa.

Each lease payment is allocated between theliability and finance charges so as to achieve aconstant rate on the finance balanceoutstanding. The corresponding rentalobligations, net of finance charges, areincluded in “finance lease liabilities”. Theinterest element of the finance cost is chargedto the profit or loss over the lease period so asto produce a constant periodic rate of intereston the remaining balance of the liability foreach period. The property, plant andequipment acquired under finance leases isdepreciated over the shorter of the useful lifeof the asset and the lease term if there is noreasonable certainty that the Group will obtainownership at the end of the lease term.

w. Laba per saham w. Earnings per share

Laba per saham dasar dihitung denganmembagi laba bersih yang tersedia bagipemegang saham Perseroan dengan jumlahrata-rata tertimbang saham biasa yangberedar pada periode berjalan.

Basic earnings per share are computed bydividing profit attributable to the equity holdersof the Company by the weighted averagenumber of ordinary shares outstanding duringthe period.

Pada tanggal 31 Desember 2015 dan 2014,tidak ada efek yang berpotensi menjadisaham biasa. Oleh karena itu, laba per sahamdilusian sama dengan laba per saham dasar.

As at 31 December 2015 and 2014, there wereno existing instruments which could result inthe issue of further ordinary shares. Therefore,diluted earning per share is equivalent to basicearning per share.

Page 40: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/29 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

2. IKHTISAR KEBIJAKAN AKUNTANSI YANGPENTING (lanjutan)

2. SUMMARY OF SIGNIFICANT ACCOUNTINGPOLIClES (continued)

x. Dividen x. Dividends

Pembagian dividen final diakui sebagailiabilitas ketika dividen tersebut disetujui RapatUmum Pemegang Saham Perseroan.

Dividend distributions are recognised as aliability when the dividends are approved in theCompany’s General Meeting of theShareholders.

y. Transaksi dengan pihak-pihak berelasi y. Related parties transactions

Grup melakukan transaksi dengan pihak-pihak berelasi sebagaimana didefinisikandalam PSAK No. 7 (Revisi 2010),“Pengungkapan pihak berelasi”.

The Group enters into transactions with relatedparties as defined in SFAS No. 7 (Revised2010), “Related party disclosures”.

Seluruh transaksi dan saldo material denganpihak-pihak berelasi diungkapkan dalamcatatan atas laporan keuangan konsolidasian.

All significant transactions and balances withrelated parties are disclosed in the notes toconsolidated financial statements.

z. Pelaporan segmen z. Segment reporting

Segmen operasi dilaporkan dengan cara yangkonsisten dengan pelaporan internal yangdiberikan kepada pengambil keputusanoperasional utama. Pengambil keputusanoperasional utama bertanggung jawab untukmengalokasikan sumber daya, menilai kinerjasegmen operasi dan membuat keputusanstrategis.

Operating segments are reported in a mannerconsistent with the internal reporting providedto the chief operating decision-maker. Thechief operating decision-maker is responsiblefor allocating resources, assessingperformance of the operating segments andmaking strategic decisions.

3. ESTIMASI DAN PERTIMBANGAN AKUNTANSIYANG PENTING

3. CRITICAL ACCOUNTING ESTIMATES ANDJUDGMENTS

Estimasi dan pertimbangan yang digunakan dalampenyusunan laporan keuangan konsolidasian terusdievaluasi berdasarkan pengalaman historis danfaktor lainnya, termasuk ekspektasi dari peristiwamasa depan yang diyakini wajar. Hasil aktual dapatberbeda dengan jumlah yang diestimasi. Estimasidan asumsi yang memiliki pengaruh signifikanterhadap jumlah tercatat aset dan liabilitasdiungkapkan di bawah ini.

Estimates and judgments used in preparing theconsolidated financial statements are continuallyevaluated and are based on historical experienceand other factors, including expectations of futureevents that are believed to be reasonable. Actualresults may differ from these estimates. Theestimates and assumptions that have a significanteffect on the carrying amounts of assets andliabilities are disclosed below.

Estimasi umur manfaat aset tetap Estimated useful lives of fixed assets

Grup melakukan penelaahan berkala atas masamanfaat ekonomis aset tetap berdasarkan faktorfaktor seperti kondisi teknis dan perkembanganteknologi di masa depan.

The Group reviews periodically the estimated usefullives of fixed assets based on factors such astechnical specification and future technologicaldevelopments.

Hasil operasi di masa depan akan dipengaruhisecara material atas perubahan estimasi ini yangdiakibatkan oleh perubahan faktor yang telahdisebutkan di atas.

Future results of operations could be materiallyaffected by changes in these estimates broughtabout by changes in the factors mentioned.

Page 41: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/30 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

3. ESTIMASI DAN PERTIMBANGAN AKUNTANSIYANG PENTING (lanjutan)

3. CRITICAL ACCOUNTING ESTIMATES ANDJUDGMENTS (continued)

Imbalan pensiun Pension benefits

Nilai kini kewajiban imbalan pensiun tergantungpada beberapa faktor yang ditentukan dengandasar aktuarial berdasarkan beberapa asumsi.Asumsi yang digunakan untuk menentukanbiaya/(penghasilan) pensiun neto mencakup tingkatdiskonto dan kenaikan gaji di masa datang. Adanyaperubahan pada asumsi ini akan mempengaruhijumlah tercatat kewajiban pensiun.

The present value of the pension benefits obligationsdepends on a number of factors that are determinedon an actuarial basis using a number ofassumptions. The assumptions used in determiningthe net cost/(income) for pensions include thediscount rate and future salary increase. Anychanges in these assumptions will have an impacton the carrying amount of pension obligations.

Grup menentukan tingkat diskonto dan kenaikangaji masa datang yang sesuai pada akhir periodepelaporan. Tingkat diskonto adalah tingkat sukubunga yang harus digunakan untuk menentukannilai kini atas estimasi arus kas keluar masa depanyang diharapkan untuk menyelesaikan kewajibanpensiun. Dalam menentukan tingkat suku bungayang sesuai, Grup mempertimbangkan tingkat sukubunga obligasi pemerintah yang didenominasikandalam mata uang imbalan akan dibayar danmemiliki jangka waktu yang serupa dengan jangkawaktu kewajiban pensiun yang terkait.

The Group determines the appropriate discount rateand future salary increase at the end of eachreporting period. The discount rate is the interestrate that should be used to determine the presentvalue of estimated future cash outflows expected tobe required to settle the pension obligations. Indetermining the appropriate discount rate, the Groupconsiders the interest rates of government bondsthat are denominated in the currency in which thebenefits will be paid and have terms to maturityapproximating the terms of the related pensionobligation.

Untuk tingkat kenaikan gaji masa datang, Grupmengumpulkan data historis mengenai perubahangaji dasar pekerja dan menyesuaikannya denganperencanaan bisnis masa datang.

For the rate of future salary increases, the Groupcollects all historical data relating to changes in basesalaries and adjusts it for future business plans.

Asumsi kunci kewajiban pensiun lainnya sebagianditentukan berdasarkan kondisi pasar saat ini.Informasi tambahan diungkapkan pada Catatan 19.

Other key assumptions for pension obligations arebased in part on current market conditions.Additional information is disclosed in Note 19.

Provisi atas penurunan nilai piutang Provision for impairment of receivables

Manajemen menentukan provisi atas penurunannilai piutang dengan menggunakan penilaianindividual. Penilaian individual didasarkan padadata historis, antara lain penghapusan piutang,kualitas hubungan dengan debitur, dan hubunganpihak berelasi.

Management determines the provision forimpairment of receivables by using individualassessments. Individual assessments are based onhistorical data, such as the write-off of receivables,the quality of the relationship with the debtor, and therelated party relationship.

Atas piutang yang telah jatuh tempo, manajemenmempertimbangkan berbagai faktor termasuk,namun tidak terbatas pada, hubungan denganpelanggan, sejarah penghapusan piutang danpenjadwalan kembali piutang, dan keadaankeuangan pelanggan, sebelum menentukan nilaiprovisi.

For receivables that are past due, managementwould consider various factors, including but notlimited to, the relationship with the customer, historyof write-off and payment reschedule, the financialwell being of the customer, prior to concluding on theamount of provision required.

Page 42: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/31 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

3. ESTIMASI DAN PERTIMBANGAN AKUNTANSIYANG PENTING (lanjutan)

3. CRITICAL ACCOUNTING ESTIMATES ANDJUDGMENTS (continued)

Pengakuan pendapatan dan beban konstruksi Revenue and expense recognition ofconstruction contract

Kebijakan pengakuan pendapatan dan bebankonstruksi Grup mensyaratkan penggunaanestimasi yang dapat mempengaruhi jumlah yangdilaporkan dari pendapatan dan beban pokokpendapatan. Grup mengakui pendapatan kontrakdan biaya kontrak yang berhubungan dengankontrak konstruksi berdasarkan tahappenyelesaian aktivitas kontrak pada tanggal akhirperiode pelaporan (metode persentasepenyelesaian).

The policy of revenue and expense recognition ofconstruction contract of the Group requires use ofestimates which may impact the reported amount ofrevenues and cost of revenues. The Grouprecognises revenues and expenses related toconstruction contracts based on the completionstage of contract activities at end of reporting period(percentage of completion method).

Grup melaksanakan proyek yang lamanya lebihdari satu periode akuntansi dan dicatat sebagaikontrak konstruksi. Kebijakan akuntansi Grup untukproyek membutuhkan pendapatan dan biaya yangakan dialokasikan pada periode akuntansi danpengakuan berikutnya pada akhir periode atas asetatau liabilitas kontrak untuk proyek yang masihdalam proses. Penerapan kebijakan inimengharuskan manajemen untuk menerapkanpertimbangan dalam memperkirakan totalpendapatan dan total biaya yang diharapkan padasetiap proyek. Estimasi tersebut direvisi ketikaproyek berlangsung untuk mencerminkan statusproyek dan informasi terbaru yang tersedia untukmanajemen, perubahan estimasi tersebutditerapkan secara prospektif. Manajemen proyekmelakukan tinjauan rutin untuk memastikanperkiraan terbaru yang sesuai. Perubahan atasestimasi akan dicatat prospektif. Walaupun Grupberkeyakinan bahwa estimasi yang dibuat adalahwajar dan sesuai, perbedaan signifikan pada tahappenyelesaian aktual dapat mempengaruhi secaramaterial pendapatan dan beban pokok pendapatandari konstruksi.

The Group undertakes projects that frequently spanmore than one accounting period and are accountedfor as construction contracts. The Group’saccounting policies for these projects requirerevenue and costs to be allocated to individualaccounting periods and the consequent recognitionat period end of contract assets or liabilities forprojects is still in progress. The application of thesepolicies requires management to apply judgement inestimating the total revenue and total costs expectedon each project. Such estimates are revised as aproject progresses to reflect the current status of theproject and the latest information available tomanagement. Project management teams performregular reviews to ensure the latest estimates areappropriate, the changes in estimation is appliedprospectively. Change to estimates is accounted forprospectively. While the Group believes that theirestimates are reasonable and appropriate, significantdifferences to the actual completion stage maymaterially affect the revenues of constructioncontracts.

Pada tanggal 31 Desember 2015, apabilapersentase penyelesaian bergerak naik atau turun3%, maka dampak terhadap laba tahun berjalanGrup setelah pajak akan menjadi naik atau turunsebesar Rp 408.

As at 31 December 2015, if the percentage ofcompletion increased or decreased by 3%, theGroup’s after tax profit for the year would decreaseor increase by Rp 408.

4. KAS DAN SETARA KAS DAN DEPOSITOBERJANGKA YANG DIBATASIPENGGUNAANNYA

4. CASH AND CASH EQUIVALENTS ANDRESTRICTED TIME DEPOSITS

31/12/2015 31/12/2014

Kas 266 3,527 Cash on handKas pada bank 56,810 40,730 Cash in banksDeposito berjangka 3,595 5,318 Time deposits

60,671 49,575

Deposito berjangka yangdibatasi penggunaanya - 14,728 Restricted time deposits

Page 43: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/32 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

4. KAS DAN SETARA KAS DAN DEPOSITOBERJANGKA YANG DIBATASIPENGGUNAANNYA (lanjutan)

4. CASH AND CASH EQUIVALENTS ANDRESTRICTED TIME DEPOSITS (continued)

a. Kas pada bank a. Cash in banks

31/12/2015 31/12/2014

Pihak ketiga Third partiesRupiah RupiahPT Bank Danamon PT Bank Danamon

Indonesia Tbk 40,781 8,925 Indonesia TbkPT Bank Maybank PT Bank Maybank

Indonesia Tbk 2,688 13,658 Indonesia TbkPT Bank Mandiri (Persero) Tbk 1,744 2,157 PT Bank Mandiri (Persero)TbkPT Bank Central Asia Tbk 90 5,827 PT Bank Central Asia TbkPT Bank Artha Graha PT Bank Artha Graha

International Tbk - 433 International TbkLain-lain (masing-masing

dibawah Rp 250) 312 530 Others (below Rp 250 each)

45,615 31,530

USD USDPT Bank Maybank PT Bank Maybank

Indonesia Tbk 1,546 8,833 Indonesia TbkLain-lain (masing-masing

dibawah Rp 250) 321 287 Others (below Rp 250 each)

1,867 9,120

Mata uang lainnya Other currenciesLain-lain (masing-masing

dibawah Rp 250) 62 80 Others (below Rp 250 each)

Pihak berelasi Related partyPT Bank Permata Tbk PT Bank Permata Tbk

Rupiah 6,922 - RupiahUSD 2,344 - USD

9,266 -

Jumlah kas pada bank 56,810 40,730 Total cash in banks

b. Deposito berjangka b. Time deposits

31/12/2015 31/12/2014

Pihak ketiga Third partiesRupiah RupiahPT Bank Maybank PT Bank Maybank

Indonesia Tbk - 479 Indonesia TbkLain-lain (masing-masing

dibawah Rp 250) - 140 Others (below Rp 250 each)

- 619

USD USDPT Bank Maybank PT Bank Maybank

Indonesia Tbk - 680 Indonesia Tbk

Page 44: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/33 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

4. KAS DAN SETARA KAS DAN DEPOSITOBERJANGKA YANG DIBATASIPENGGUNAANNYA (lanjutan)

4. CASH AND CASH EQUIVALENTS ANDRESTRICTED TIME DEPOSITS (continued)

b. Deposito berjangka (lanjutan) b. Time deposits (continued)

31/12/2015 31/12/2014

Pihak ketiga Third partyVND VNDAn Binh Commercial Joint An Binh Commercial Joint

Stock Bank (Vietnam) 3,595 4,019 Stock Bank (Vietnam)

Jumlah deposito berjangka 3,595 5,318 Total time deposits

c. Deposito berjangka yang dibatasi penggunaannya c. Restricted time deposits

31/12/2015 31/12/2014

Rupiah - 13,086 RupiahUSD - 1,642 USD

- 14,728

Akun ini merupakan deposito berjangka dalammata uang Rupiah dan USD yang ditempatkanpada PT Bank Maybank Indonesia Tbk dandijaminkan untuk penyelesaian kontrakkonstruksi.

This account represents time depositsdenominated in Rupiah and USD account whichare placed at PT Bank Maybank Indonesia Tbkand used as guarantee for contract completion.

Tingkat bunga deposito berjangka selama tahunberjalan adalah sebagai berikut:

Time deposits earned interests throughout theyear at the following rates:

2015 2014

Rupiah 4.00% - 7.00% 4.00% - 7.00% RupiahUSD 1.00% 1.00% USDVND 5.10% - 7.00% 5.10% - 7.00% VND

5. PIUTANG USAHA DAN NON-USAHA 5. TRADE AND NON-TRADE RECEIVABLES

31/12/2015 31/12/2014

Piutang usaha Trade receivablesPihak ketiga Third partiesRupiah 191,469 84,532 RupiahMata uang lainnya - 1,737 Other currencies

191,469 86,269

Dikurangi: Less:Provisi atas penurunan nilai (8,744) (4,446) Provision for impairment

182,725 81,823

Pihak berelasi Related partiesRupiah Rupiah

PT Marga Mandala Sakti 2,819 - PT Marga Mandala SaktiPT ATMC Pump Services 1,038 - PT ATMC Pump ServicesLain-lain - 370 Others

3,857 370

186,582 82,193

Page 45: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/34 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

5. PIUTANG USAHA DAN NON-USAHA (lanjutan) 5. TRADE AND NON-TRADE RECEIVABLES(continued)

31/12/2015 31/12/2014

Piutang non-usaha Non-trade receivablesPihak ketiga Third partiesRupiah 89,473 2,477 Rupiah

Pihak berelasi Related partiesRupiah Rupiah

PT United Tractors Tbk 366 - PT United Tractors TbkLain-lain 507 10,340 Others

873 10,340

90,346 12,817

Rata-rata periode kredit atas penjualan barang danjasa untuk seluruh bisnis Grup bervariasi namuntidak lebih dari 30 hari. Sebelum penerimaankonsumen baru, Grup melakukan analisa kreditdan menetapkan batasan kredit konsumen.Batasan kredit ini ditinjau secara berkala.

The average credit period on the sale of goods andservices varies among Group businesses but is notmore than 30 days. Before accepting any newcustomer, the Group assesses the potentialcustomer’s credit quality and sets credit limits bycustomer. These limits are reviewed periodically.

Pada tanggal 31 Desember 2015, piutang usahadan non-usaha sebesar Rp 236.570 (2014:Rp 41.952) belum jatuh tempo dan belummengalami penurunan nilai. Piutang tersebut akanjatuh tempo dalam 30 hari.

As at 31 December 2015, trade and non-tradereceivables of Rp 236,570 (2014: Rp 41,952) areneither past due nor impaired. These receivablesare due within 30 days.

Risiko piutang yang telah jatuh tempo tetapi tidakmengalami penurunan nilai pada tanggal31 Desember 2015 adalah kecil karena debiturmemiliki rekam jejak yang baik dengan Grup.

The risk of debtors that are past due but not impairedas at 31 December 2015 becoming impaired isconsidered low as they have a good track recordwith the Group.

Analisis umur piutang usaha dan non-usaha yangtelah jatuh tempo adalah sebagai berikut:

The aging analysis of past due trade and non-tradereceivables is as follows:

31/12/2015 31/12/2014Tanpa provisi Without provisionTelah lewat jatuh tempo < 30 hari 12,912 24,380 Overdue < 30 daysTelah lewat jatuh tempo 31 - 60 hari 50 6,522 Overdue 31 - 60 daysTelah lewat jatuh tempo > 60 hari 27,396 22,156 Overdue > 60 days

40,358 53,058

Dengan provisi With provisionTelah lewat jatuh tempo > 60 hari 8,744 4,446 Overdue > 60 days

49,102 57,504

Pada tanggal 31 Desember 2015 dan 2014,piutang usaha dan non-usaha yang telah lewatjatuh tempo namun tidak mengalami penurunannilai terkait dengan sejumlah pelanggan yang tidakmemiliki sejarah penghapusan piutang dan/ataumemiliki jaminan yang memadai. Berdasarkanpengalaman masa lalu, manajemen berkeyakinanbahwa provisi atas penurunan nilai tidak diperlukankarena tidak ada perubahan yang signifikanterhadap kualitas kredit dan saldo piutangdianggap dapat seluruhnya dipulihkan.

As at 31 December 2015 and 2014, trade and non-trade receivables that were past due but notimpaired related to a number of independentcustomers for whom there is no history of write-offand/or have sufficient collateral. Based on pastexperience, the management believes that noprovision for impairment is necessary in respect ofthese balances as there has not been a significantchange in credit quality and the balances are stillconsidered fully recoverable.

Page 46: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/35 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

5. PIUTANG USAHA DAN NON-USAHA (lanjutan) 5. TRADE AND NON-TRADE RECEIVABLES(continued)

Mutasi provisi atas penurunan nilai piutang usahaadalah sebagai berikut:

Movements in the provision for the impairment oftrade receivables are as follows:

31/12/2015 31/12/2014

Saldo awal 4,446 4,444 Beginning balancePenambahan provisi 4,298 - Increase in provision

Translation adjustment inPenyesuaian selisih transaksi - 2 foreign currency

8,744 4,446

Berdasarkan hasil penelaahan atas piutangmasing-masing pelanggan pada akhir tahun,manajemen Grup berkeyakinan bahwa nilai provisiatas penurunan nilai telah memadai untuk menutupkerugian atas piutang usaha dan non-usaha tidaktertagih.

Based on the review of the status of the individualcustomers at the end of the year, the Group’smanagement believes that the provision for theimpairment of trade and non-trade receivables isadequate to cover losses from uncollectible tradeand non-trade receivables.

Pada tanggal 31 Desember 2014, piutang usahamasing-masing sebesar Rp. 492.500, Rp 275.000dan Rp 610.179 digunakan sebagai jaminansehubungan dengan fasilitas kredit yang diterimadari PT Bank Maybank Indonesia Tbk, PT BankDanamon Indonesia Tbk dan PT Bank Mandiri(Persero) Tbk (Catatan 16).

As at 31 December 2014, trade receivablesamounting to Rp. 492,500, Rp 275,000 andRp 610,179 are pledged as collateral for loans fromPT Bank Maybank Indonesia Tbk, PT BankDanamon Indonesia Tbk dan PT Bank Mandiri(Persero) Tbk (Note 16).

Lihat Catatan 28 untuk informasi mengenai pihakberelasi.

See Note 28 for related party information.

6. PIUTANG RETENSI 6. RETENTION RECEIVABLES

Piutang retensi proyek merupakan pendapatanGrup yang ditahan oleh pemberi kerja sebagaijaminan dalam masa pemeliharaan, dengan rinciansebagai berikut:

Project retention receivables represents the Groupearnings which are retained by the customers asguarantee during the maintenance period, withdetails as follows:

31/12/2015 31/12/2014

Pihak ketiga Third partiesRupiah 58,247 122,730 RupiahUSD - 4,332 USD

58,247 127,062

Dikurangi: provisi atas Less: provision forpenurunan nilai (3,324) - impairment

54,923 127,062

Pihak berelasi Related partyRupiah Rupiah

Lain-lain - 22 Others

54,923 127,084

Page 47: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/36 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

6. PIUTANG RETENSI (lanjutan) 6. RETENTION RECEIVABLES (continued)

Penyisihan dan pelepasan provisi penurunan nilaipiutang retensi usaha telah dicatat sebagai “bebanumum dan administrasi” dalam laporan laba rugi.Jumlah yang telah dibuat provisi penurunannilainya biasanya akan dihapuskan pada saat tidakterdapat kemungkinan pemulihan tambahan kaskecuali provisi, semua piutang belum jatuh tempodan belum mengalami penurunan nilai.

The creation and reversal of provision for impairedretention trade receivables has been included as“general and administrative expenses” in the profitor loss. Amounts charged to the allowance accountare generally written off when there is no possibilityof recovering additional cash except for theprovision, all of the receivables are neither past duenor impaired.

Berdasarkan hasil penelaahan atas piutangmasing-masing pelanggan pada akhir tahun,manajemen Grup berkeyakinan bahwa nilai provisiatas penurunan nilai piutang retensi telah memadaiuntuk menutup kerugian atas piutang retensi tidaktertagih.

Based on the review of the status of the individualcustomers at the end of the year, the Group’smanagement believes that the provision for theimpairment of retention receivables is adequate tocover losses from uncollectible retentionreceivables.

Pada tanggal 31 Desember 2014, piutang usaha,piutang retensi dan jumlah kontraktual tagihanbruto pemberi kerja dengan nilai pengikatanminimal Rp 150.000 dijaminan sehubungan denganfasilitas kredit yang diterima dari PT Bank Mandiri(Persero) Tbk (Catatan 16).

As at 31 December 2014, trade receivables,retention receivables and gross contractual amountdue from customers with minimum amount Rp150,000 are pledged as collateral for loans fromPT Bank Mandiri (Persero) Tbk, respectively(Note 16).

Lihat Catatan 28 untuk informasi mengenai pihakberelasi.

See Note 28 for related party information.

7. PERSEDIAAN 7. INVENTORIES

Pada tanggal 31 Desember 2015, nilai persediaanberupa alat berat dari entitas anak sebesar Rp3.470 (2014: Rp 11.688).

As at 31 December 2015, the amount of inventoriesin the form of heavy equipments of the subsidiary isRp 3,470 (2014: Rp 11,688).

Biaya persediaan yang diakui sebagai beban dantermasuk dalam “beban pokok pendapatan” selamatahun 2015 adalah sebesar Rp 19.121 (2014: nil).

The cost of inventories recognised as expense andincluded in “cost of revenue” during 2015 amountedto Rp 19,121 (2014: nil).

Berdasarkan penelaahan terhadap kondisipersediaan, manajemen Grup berkeyakinan bahwatidak diperlukan penyisihan atas penurunan nilaipersediaan.

Based on the review of the condition of theinventories, the Group’s management believes thatno provision for impairment of inventories isnecessary.

8. JUMLAH KONTRAKTUAL TAGIHAN BRUTOPEMBERI KERJA DAN PROYEK DALAMPELAKSANAAN

8. GROSS CONTRACTUAL AMOUNT DUE FROMCUSTOMERS AND PROJECT UNDERCONSTRUCTION

31/12/2015 31/12/2014

Biaya kontrak 4,210,135 3,127,035 Cost of contractLaba yang diakui 1,063,395 758,553 Recognised profit

Dikurangi: Less:kerugian yang diakui (1,985) - recognised losstermin yang ditagih (4,281,108) (3,129,486) progress billing

Tagihan bruto 990,437 756,102 Gross amount

Page 48: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/37 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

8. JUMLAH KONTRAKTUAL TAGIHAN BRUTOPEMBERI KERJA DAN PROYEK DALAMPELAKSANAAN (lanjutan)

8. GROSS CONTRACTUAL AMOUNT DUE FROMCUSTOMERS AND PROJECT UNDERCONSTRUCTION (continued)

31/12/2015 31/12/2014

Jumlah kontraktual Gross contractual amounttagihan bruto pemberi kerja 683,009 465,361 due from customers

Proyek dalam pelaksanaan 312,301 297,578 Project under constructionJumlah kontraktual Gross contractual amount

utang bruto pemberi kerja due to customers(Catatan 15) (4,873) (6,837) (Note 15)

990,437 756,102

Rincian jumlah kontraktual tagihan bruto pemberikerja atas pekerjaan dalam pelaksanaan adalahsebagai berikut:

Details of amounts gross contractual amount duefrom customers for contracts in progress are asfollows:

31/12/2015 31/12/2014

Pihak ketiga Third partiesRupiah 655,801 456,547 RupiahUSD - 6,490 USD

655,801 463,037

Dikurangi: provisi atas Less: provision forpenurunan nilai (1,985) - impairment

653,816 463,037

Pihak berelasi Related partiesRupiah RupiahPT Marga Mandala Sakti 15,917 - PT Marga Mandala SaktiPT Astra International Tbk 8,021 - PT Astra International TbkPT Marga Harjaya Infrastruktur 5,255 - PT Marga Harjaya InfrastrukturLain-lain - 2,324 Others

29,193 2,324

683,009 465,361

Rincian proyek dalam pelaksanaan adalah sebagaiberikut:

Details of project under construction are as follows:

31/12/2015 31/12/2014

Pihak ketiga Third partiesRupiah 302,581 297,578 Rupiah

Dikurangi: provisi atas Less: provision forpenurunan nilai (1,861) - impairment

300,720 297,578

Pihak berelasi Related partiesRupiah Rupiah

PT Astra International Tbk 8,059 - PT Astra International TbkPT Marga Mandala Sakti 2,828 - PT Marga Mandala SaktiPT Marga Harjaya Infrastruktur 694 - PT Marga Harjaya Infrastruktur

11,581 -

312,301 297,578

Page 49: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/38 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

8. JUMLAH KONTRAKTUAL TAGIHAN BRUTOPEMBERI KERJA DAN PROYEK DALAMPELAKSANAAN (lanjutan)

8. GROSS CONTRACTUAL AMOUNT DUE FROMCUSTOMERS AND PROJECT UNDERCONSTRUCTION (continued)

Berdasarkan penelaahan atas masing-masing dankolektif pelanggan, manajemen Grup berkeyakinanbahwa nilai provisi atas penurunan nilai telahmemadai untuk menutup kerugian atas jumlahkontraktual tagihan bruto pemberi kerjadan proyekdalam penyelesaian kecuali provisi, semua saldobelum jatuh tempo dan belum mengalamipenurunan nilai.

Based on the review of the status of the individualand collective customers, the Group’s managementbelieves that the provision for the impairment ofgross contractual amount due from customers andproject under construction is adequate to coverlosses except for provision, all balances are neitherpast due nor impaired.

Pada tanggal 31 Desember 2014, piutang usaha,piutang retensi dan jumlah kontraktual tagihanbruto pemberi kerja dengan nilai pengikatanminimal Rp 150.000 dijaminan sehubungan denganfasilitas kredit yang diterima dari PT Bank Mandiri(Persero) Tbk (Catatan 16).

As at 31 December 2014, trade receivables,retention receivables and gross contractual amountdue from customers with minimum amountRp 150,000 are pledged as collateral for loans fromPT Bank Mandiri (Persero) Tbk, respectively (Note16).

Lihat Catatan 28 untuk informasi mengenai pihakberelasi.

See Note 28 for related party information.

9. UANG MUKA 9. ADVANCES

31/12/2015 31/12/2014

Pemasok pihak ketiga 183,683 141,374 Third party suppliersLain-lain 15,858 19,237 Others

199,541 160,611Dikurangi: bagian

jangka pendek (191,490) (160,611) Less: current portion

Bagian jangka panjang Long-term portiondari uang muka 8,051 - of advances

10. BIAYA DIBAYAR DIMUKA 10. PREPAID EXPENSES

31/12/2015 31/12/2014

Sewa 6,098 2,933 RentAsuransi 1,742 1,039 InsuranceLain-lain 120 122 Others

7,960 4,094

Page 50: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/39 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

11. ASET TETAP 11. FIXED ASSETS

31/12/2015Selisih

penjabaranSaldo laporanawal/ keuangan/

Beginning Penambahan/ Pelepasan/ Translation Saldo akhir/balance Additions Disposals adjustment Ending balance

Harga perolehan: Cost:Kepemilikan langsung Direct ownershipTanah 25,817 - (1,300) - 24,517 LandBangunan 15,070 - - - 15,070 Buildings

Heavy equipmentsAlat berat dan mesin 361,063 108,735 (4,610) - 465,188 and machineriesKendaraan 14,501 2,010 - 148 16,659 VehiclesPeralatan kantor 5,801 3,399 - - 9,200 Office equipmentsPerabot dan perlengkapan 911 47 - - 958 Furniture and fittingsAset dalam penyelesaian 15,752 4,640 - - 20,392 Construction in progress

438,915 118,831 (5,910) 148 551,984

Aset sewa pembiayaan Leased assetsKendaraan 813 632 - - 1,445 Vehicles

Jumlah harga perolehan 439,728 119,463 (5,910) 148 553,429 Total cost

AccumulatedAkumulasi penyusutan: depreciation:Kepemilikan langsung Direct ownershipBangunan (2,565) (754) - - (3,319) Buildings

Heavy equipmentsAlat berat dan mesin (181,346) (46,621) 4,259 - (223,708) and machineriesKendaraan (9,855) (1,157) - - (11,012) VehiclesPeralatan kantor (3,504) (1,092) - - (4,596) Office equipmentsPerabot dan perlengkapan (338) (93) - - (431) Furniture and fittings

(197,608) (49,717) 4,259 - (243,066)

Aset sewa pembiayaan Leased assetsKendaraan (113) (189) - - (302) Vehicles

TotalJumlah akumulasi accumulated

penyusutan (197,721) (49,906) 4,259 - (243,368) depreciation

Nilai buku bersih 242,007 310,061 Net book value

31/12/2014Selisih

penjabaranSaldo laporanawal/ keuangan/

Beginning Penambahan/ Pelepasan/ Translation Saldo akhir/balance Additions Disposals adjustment Ending balance

Harga perolehan: Cost:Kepemilikan langsung Direct ownershipTanah 25,817 - - - 25,817 LandBangunan 14,665 405 - - 15,070 Buildings

Heavy equipmentsAlat berat dan mesin 302,156 58,888 - 19 361,063 and machineriesKendaraan 13,984 721 (220) 16 14,501 VehiclesPeralatan kantor 4,193 1,608 - - 5,801 Office equipmentsPerabot dan perlengkapan 463 448 - - 911 Furniture and fittingsAset dalam penyelesaian - 15,752 - - 15,752 Construction in progress

361,278 77,822 (220) 35 438,915

Aset sewa pembiayaan Leased assetsKendaraan - 813 - - 813 Vehicles

Jumlah harga perolehan 361,278 78,635 (220) 35 439,728 Total cost

AccumulatedAkumulasi penyusutan: depreciation:Kepemilikan langsung Direct ownershipBangunan (1,821) (744) - - (2,565) Buildings

Heavy equipmentsAlat berat dan mesin (128,332) (52,996) - (18) (181,346) and machineriesKendaraan (8,223) (1,791) 174 (15) (9,855) VehiclesPeralatan kantor (1,869) (1,635) - - (3,504) Office equipmentsPerabot dan perlengkapan (193) (145) - - (338) Furniture and fittings

(140,438) (57,311) 174 (33) (197,608)

Aset sewa pembiayaan Leased assetsKendaraan - (113) - - (113) Vehicles

TotalJumlah akumulasi accumulated

penyusutan (140,438) (57,424) 174 (33) (197,721) depreciation

Nilai buku bersih 220,840 242,007 Net book value

Page 51: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/40 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

11. ASET TETAP (lanjutan) 11. FIXED ASSETS (continued)

Persentase penyelesaian aset dalam penyelesaianpada 31 Desember 2015 and 2014 berkisar antara1% - 30% dari jumlah yang dianggarkan. Sebagianbesar bangunan, alat berat dan mesin dalampenyelesaian diperkirakan akan selesai di tahun2016.

The percentage of completion for construction inprogress as at 31 December 2015 and 2014 rangesfrom 1% - 30% of total budgeted costs. Most of thebuildings, heavy equipments and machineries underconstruction are estimated to be completed in 2016.

Pada tanggal 31 Desember 2015, Grup memilikitanah dengan sertifikat Hak Guna Bangunan (HGB)yang akan berakhir pada berbagai tanggal dari tahun2029 sampai 2043. Manajemen berkeyakinan bahwaHGB di atas dapat diperbaharui kembali pada saathabis masa berlakunya.

As at 31 December 2015, the Group has landsunder The Rights to Use Building (HGB) which willexpire between 2029 to 2043. Management believesthat the above HGB are renewable when expired.

Rincian dari keuntungan atas pelepasan aset tetapadalah sebagai berikut:

The details of gains on disposal of fixed assets areas follows:

31/12/2015 31/12/2014

Penerimaan dari penjualan 5,369 108 Proceeds from saleNilai buku bersih (1,651) (46) Net book value

Keuntungan atas pelepasan Gain on disposalaset tetap 3,718 62 of fixed assets

Penyusutan dialokasikan sebagai berikut: Depreciation was allocated to the following:

31/12/2015 31/12/2014

Beban pokok pendapatan 47,684 54,025 Cost of revenueGeneral and administrative

Beban umum dan administrasi 2,222 3,399 expenses

49,906 57,424

Grup menyewa berbagai kendaraan berdasarkanperjanjian sewa pembiayaan yang tidak dapatdibatalkan. Tidak ada dari aset sewa tersebut yangdisewakan kembali oleh Grup kepada pihak ketiga.

The Group leases various vehicles under non-cancellable finance lease agreements. None of theleased assets were subleased by the Group to thirdparties.

Pada tanggal 31 Desember 2015 dan 2014, jumlahharga perolehan aset tetap yang telah disusutkanpenuh dan masih digunakan dalam kegiatanoperasional adalah masing-masing sebesarRp 25.828 dan Rp 18.359.

As at 31 December 2015 and 2014, the acquisitioncost of fixed assets which have been fullydepreciated and are still being used amounted toRp 25,828 and Rp 18,359, respectively.

Berdasarkan penilaian manajemen, tidak adaperistiwa atau perubahan keadaan yangmengindikasikan penurunan nilai aset tetap padatanggal 31 Desember 2015 dan 2014.

Based on management’s assessment, there are noevents or changes in circumstances which indicateimpairment in value of fixed assets as at31 December 2015 and 2014.

Seluruh aset sewa yang diperoleh secara langsungdengan jumlah nilai buku sebesar Rp 443 (2014:Rp 700) dijaminkan untuk kewajiban sewapembiayaan dan pinjaman lain-lain (lihatCatatan 18).

All leased assets with a total net book value of toRp 443 (2014: Rp 700) are pledged as collateral forfinance lease liabilities and other borrowings (seeNote 18).

Page 52: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/41 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

11. ASET TETAP (lanjutan) 11. FIXED ASSETS (continued)

Pada tanggal 31 Desember 2015, aset tetap,kecuali tanah, telah diasuransikan atas risikokerugian akibat kebakaran dan risiko lainnyakepada pihak ketiga dengan nilai pertanggungansebesar Rp 54.980 (2014: Rp 133.893).Manajemen berkeyakinan pertanggungan tersebutcukup untuk menutupi kemungkinan kerugian atasrisiko yang dipertanggungkan tersebut.

As at 31 December 2015, fixed assets, except land,are covered by insurance against losses from fireand other risks through third parties with totalcoverage of Rp 54,980 (2014: Rp 133,893).Management is of the opinion that the insurancecoverage is adequate to cover possible losses thatmay arise from the insured risks.

Tidak ada perbedaan yang signifikan antara nilaiwajar dan nilai tercatat dari aset tetap selain tanahdan bangunan. Nilai wajar tanah dan bangunanpada tanggal 31 December 2015 adalah sebesarRp 118.107. Nilai tersebut merupakan observasiharga pasar dari objek sejenis dan termasuk dalamhirarki nilai wajar tingkat 2.

There is no significant difference between the fairvalue and carrying value of fixed assets other thanland and buildings. The fair value of the land andbuildings as at 31 December 2015 is Rp 118,107.The value is an observation market price from similarobjects and included in the fair value measurementof level 2.

Pada tanggal 31 Desember 2014, tanah danbangunan sebesar Rp 46.224, serta alat berat danmesin sebesar Rp 26.840 dan USD 4.069.526digunakan sebagai jaminan sehubungan denganfasilitas kredit yang diterima dari PT Bank MaybankIndonesia Tbk (Catatan 16).

As at 31 December 2014, lands and buildingsamounted to Rp 46,224 and heavy equipmentsand machineries amounted to Rp 26,840 andUSD 4,069,526 are pledged as collaterals for thecredit facilities received from PT Bank MaybankIndonesia Tbk (Note 16).

12. INVESTASI PADA ENTITAS ASOSIASI DANVENTURA BERSAMA

12. INVESTMENT IN ASSOCIATE AND JOINTVENTURE

Tahun memulai Persentase kepemilikan/Tempat kegiatan komersial/ Percentage of ownership

Entitas asosiasi dan ventura bersama/ Sifat dari hubungan/ kedudukan/ Commencement of 2015 2014Associate and joint venture Nature of relationship Domicile commercial operations % %

Entitas asosiasi/AssociatePT Bintai Kindenko Engineering Indonesia Entitas Asosiasi/Associate Indonesia 2013 40 37

Ventura bersama/Joint venturePT ATMC Pump Services Ventura bersama/

Joint venture Indonesia 2013 55 55

Berikut adalah mutasi investasi pada entitas asosiasidan ventura bersama:

Below are the movements of investment inassociate and joint venture:

2015Saldo Bagian laba Saldoawal/ (rugi) bersih/ akhir/

Beginning Penambahan/ Reklasifikasi/ Share of net Endingbalance Additions Reclasification profit (loss) balance

PT Bintai KindenkoEngineering Indonesia 932 1,515 - (932) 1,515

PT ATMC Pump Services - 1,740 1,925 200 3,865

932 3,255 1,925 (732) 5,380

2014Saldo Bagian laba Saldoawal/ (rugi) bersih/ akhir/

Beginning Penambahan/ Reklasifikasi/ Share of net Endingbalance Additions Reclasification profit (loss) balance

PT Bintai KindenkoEngineering Indonesia 714 2,405 - (2,187) 932

Page 53: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/42 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

12. INVESTASI PADA ENTITAS ASOSIASI DANVENTURA BERSAMA (lanjutan)

12. INVESTMENT IN ASSOCIATE AND JOINTVENTURE (continued)

Entitas asosiasi dan ventura bersama di atasmempunyai modal saham yang terdiri atas sahambiasa, yang dimiliki secara langsung oleh Grup.Negara tempat pendirian atau pendaftaraanmerupakan lokasi bisnis yang utama.

The associate and joint venture as listed above haveshare capital consisting solely of ordinary shares,which are held directly by the Group.The country ofincorporation or registration is also their principalplace of business.

PT Bintai Kidenko Engineering Indonesia danPT ATMC Pump Services merupakan perusahaanswasta dan tidak terdapat harga pasar yangtersedia untuk saham perusahaan tersebut.

PT Bintai Kidenko Engineering Indonesia andPT ATMC Pump Services are private companiesand there is no quoted market price available fortheir shares.

Selama 2015 manajemen melakukan penilaiankembali atas investasi pada PT ATMC PumpServices yang berkesimpulan investasi tersebutperlu direklasifikasikan sebagai investasi padaventura bersama. Mempertimbangkan jumlahreklasifikasi yang tidak material, Grup memutuskanuntuk tidak melakukan penyesuaian untuk saldotahun sebelumnya.

During 2015, management reassessed classificationof its investment in PT ATMC Pump Services, whichconcluded that the investment is reclassified asinvestment in joint venture. Considering theimmaterial amount of the reclassification, the Grouphas decided not to adjust its prior year balance.

Meskipun Grup memiliki lebih dari 50% sahamPT ATMC Pump Services, Grup memilikipengaturan bersama atas perusahaan tersebutsesuai dengan perjanjian kontraktual dimanadibutuhkan adanya suara bulat dari seluruh pihakuntuk persetujuan atas semua aktivitas relevan.

Although the Group holds more than 50% of theequity shares of PT ATMC Pump Services, theGroup has joint control over this Company as underthe contractual agreements, unanimous consent isrequired from all parties to the agreements for allrelevant activities.

Aset, liabilitas, pendapatan dan laba/(rugi) bersihdari entitas asosiasi dan ventura bersama tidaksignifikan untuk laporan keuangan konsolidasian,oleh karena itu ringkasan informasi keuangan tidakdiungkapkan dalam catatan atas laporan keuangankonsolidasian.

Assets, liabilities, revenue and net profit/(loss) ofassociate and joint venture are not significant to theconsolidated financial statements, therefore thesummary of financial information is not disclosed inthe consolidated financial statements.

13. UTANG USAHA 13. TRADE PAYABLES

31/12/2015 31/12/2014

Pihak ketiga Third partiesRupiah 333,022 239,775 RupiahUSD - 26,265 USDVND - 18 VND

333,022 266,058

Pihak berelasi Related partiesRupiah RupiahPT Bina Pertiwi 2,419 - PT Bina PertiwiPT Astra International Tbk 905 - PT Astra International TbkPT United Tractors Pandu PT United Tractors Pandu

Engineering 377 - EngineeringPT Alfa Stilindo - 1,349 PT Alfa StilindoPT Dinamik Struktural Sistem - 686 PT Dinamik Struktural SistemPT Bintai Kindenko Engineering PT Bintai Kindenko

Indonesia - 493 Engineering IndonesiaLain-lain (masing-masing

dibawah Rp 250) 319 - Others (below Rp 250 each)

4,020 2,528

337,042 268,586

Page 54: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/43 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

13. UTANG USAHA (lanjutan) 13. TRADE PAYABLES (continued)

Karena sifatnya yang jangka pendek, nilai wajarutang usaha diperkirakan sama dengan nilaitercatatnya.

Due to the short-term nature, the carrying amount oftrade payables approximates their fair values.

Lihat Catatan 28 untuk informasi mengenai pihakberelasi

See Note 28 for related party information.

14. PENDAPATAN DITERIMA DIMUKA 14. UNEARNED REVENUES

31/12/2015 31/12/2014

Pihak ketiga Third partiesRupiah 374,795 201,445 Rupiah

Pihak berelasi Related partiesRupiah Rupiah

PT Astra International Tbk 20,400 - PT Astra International TbkPT Marga Mandala Sakti 5,632 - PT Marga Mandala SaktiPT Marga Harjaya PT Marga Harjaya

Infrastruktur 3,818 - InfrastrukturLain-lain - 3,668 Other

29,850 3,668 Rupiah

404,645 205,113

Merupakan uang muka yang diterima dari pemilikproyek yang secara proporsional akandikompensasikan dengan tagihan yang didasarkanatas kemajuan fisik yang telah dicapai.

Represents advances received from project ownersand will be proportionately compensanted to billingsin accordance with physical progress of the projects.

15. AKRUAL 15. ACCRUALS

31/12/2015 31/12/2014

Jumlah kontraktual utang Gross contractual amountbruto pemberi kerja 4,873 6,837 due to customers

Gaji dan imbalan lain 3,469 77 Salary and other benefitsBunga - 1,592 InterestLain-lain 609 814 Others

8,951 9,320

Page 55: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/44 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

16. UTANG BANK 16. BANK LOANS

31/12/2015 31/12/2014

Pihak ketiga Third partiesRupiah RupiahPT Bank Maybank PT Bank Maybank

Indonesia Tbk - 165,815 Indonesia TbkPT Bank Danamon PT Bank Danamon

Indonesia Tbk - 44,236 Indonesia TbkPT Bank Mandiri

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk - 15,008 (Persero) Tbk

- 225,059

USD USDPT Bank Maybank PT Bank Maybank

Indonesia Tbk - 2,116 Indonesia Tbk

- 227,175Dikurangi: bagian jangka pendek - (182,813) Less: current portion

Bagian jangka panjang - 44,362 Non-current portion

Selama tahun 2015, Grup melakukan pembayaranpenuh atas semua utang bank.

During 2015, the Group has fully repaid all bankloans.

Grup memiliki fasilitas pinjaman berikut yang belumdigunakan:

The Group has the following undrawn borrowingfacilities:

31/12/2015 31/12/2014

- Berakhir satu tahun 550,000 337,595 Expiring within one year -Expiring more -

- Berakhir lebih dari satu tahun 70,988 142,403 than one year

620,988 479,998

Fasilitas-fasilitas ini digunakan untuk membiayaimodal kerja, belanja modal dan keperluanpendanaan umum lainnya.

The facilities are used to finance working capitalfunding requirements, capital expenditures and forother general corporate funding purposes.

Pada tanggal 31 Desember 2014, utang bankjangka panjang dijamin dengan tanah, bangunan,alat berat dan mesin, piutang usaha dan jaminanpersonal dari Direktur Perseroan.

As at 31 December 2014, long-term bank loans issecured by land, buildings, heavy equipments andmachineries, trade receivables and personalguarantee by Directors of the Company.

Pada tanggal 31 Desember 2014, Perseroan telahmemenuhi batasan-batasan yang diwajibkan dalamperjanjian pinjaman tersebut.

As at 31 December 2014, the Company hascomplied with the covenants in the borrowingagreements.

Page 56: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/45 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

16. UTANG BANK (lanjutan) 16. BANK LOANS (continued)

Beberapa informasi lain yang signifikan terkait dengan pinjaman bank padatanggal 31 Desember 2015 dan 2014 adalah sebagai berikut:

Other significant information related to bank loans as at 31 December 2015 and2014 are as follows:

Pemberi utang/Lenders

Jatuh tempofasilitas/

Maturity of facilityFasilitas/Facility

Jumlah fasilitas/Total facility

Periode pembayaran/Repayment frequency

Suku bunga/Interest rate 2015 2014

PT Bank Maybank Indonesia Tbk April/April 2015 Fasilitas pinjamanberjangka/Term loanfacility

Rp 60 miliar/billion Angsuran bulanan/Monthlyinstallment

12.25% - 12.75% - 40,888

Mei/May 2015 Revolving loan facility Rp 29 miliar/billion Hingga jatuh tempo/Untilmaturity

12.25% - 12.75% - 29,000

Mei/May 2015 Revolving loan facility Rp 140 miliar/billion Hingga jatuh tempo/Untilmaturity

12.25% - 12.75% - 25,000

Mei/May 2015 Revolving loan facility Rp 120 miliar/billion Hingga jatuh tempo/Untilmaturity

12.75% - 53,435

Mei/May 2015 Cerukan/Overdraft Rp 5 miliar/billion Hingga jatuh tempo/Untilmaturity

12.25% - 12.75% - 2,162

Juli/July 2015 Fasilitas pinjamanberjangka/Term loanfacility

USD 2 juta/million (setaradengan/equivalent toRp 27.59 miliar/billion)

Angsuran bulanan/Monthlyinstallment

6.50% - 6.75% - 2,115

Oktober/October 2015 Fasilitas pinjamanberjangka/Term loanfacility

Rp 19 miliar/billion Angsuran bulanan/Monthlyinstallment

12.25% - 12.75% - 14,883

PT Bank Danamon Indonesia Tbk Juli/July 2016 Omnibus trade facility Rp 150 miliar/billion Angsuran bulanan/Monthlyinstallment

12.00% - 12.25% - 29,287

Desember/December2017

Fasilitas pinjamanberjangka/Term loanfacility

Rp 100 miliar/billion Angsuran bulanan/Monthlyinstallment

12.25% - 12.50% - 15,397

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk April/April 2017 Working capital loan Rp 50 miliar/billion Angsuran bulanan/Monthlyinstallment

12.50% - 15,008

PT Bank Sumitomo Mitsui Indonesia Desember/December2016

Working capital loan Rp 300 miliar/billion Angsuran bulanan/Monthlyinstallment

JIBOR + 3.25% - -

PT Bank CIMB Niaga Tbk November/November2016

Money market facility Rp 100 miliar/billion Angsuran bulanan/Monthlyinstallment

JIBOR + 2.5% - -

Jumlah utang bank/Total bank loans - 227,175

Page 57: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/46 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

17. UTANG KEPADA PEMEGANG SAHAM 17. LOAN FROM SHAREHOLDERS

31/12/2015 31/12/2014

Rupiah RupiahPT Karya Supra Perkasa 260,000 - PT Karya Supra PerkasaPT Cross Plus Indonesia 45,000 - PT Cross Plus IndonesiaPT Loka Cipta Kreasi 45,000 - PT Loka Cipta Kreasi

350,000 -

Pada tanggal 16 Maret 2015, Perseroanmenandatangani fasilitas pinjaman pemegangsaham dengan PT Karya Supra Perkasa yangterdiri atas pinjaman berjangka dan pinjamanberulang dengan total fasilitas sebesar Rp 300.000(atau setara dalam USD). Fasilitas ini dikenakanbunga Lembaga Penjamin Simpanan (LPS)ditambah margin tertentu per tahun untuk pinjamandalam mata uang Rupiah dan LIBOR ditambahmargin tertentu per tahun untuk pinjaman dalammata uang USD.

On 16 March 2015, the Company signed ashareholder’s loan facility agreement with PT KaryaSupra Perkasa, which consists of term loan andrevolving loan with total facility of Rp 300,000 (or inUSD equivalent). This facility bears interest rate ofDeposit Insurance Corporation (DIC) plus certainmargin per annum for shareholder’s loandenominated in Rupiah and LIBOR plus certainmargin per annum for shareholder’s loandenominated in USD.

Pada tanggal 23 Maret 2015, Perseroanmenandatangani fasilitas pinjaman pemegangsaham dengan PT Cross Plus Indonesia danPT Loka Cipta Kreasi yang terdiri atas pinjamanberjangka dan pinjaman berulang dengan totalfasilitas masing-masing sebesar Rp 60.000 (atausetara dalam USD). Fasilitas ini dikenakan bungaLPS ditambah margin tertentu per tahun untukpinjaman dalam mata uang Rupiah dan LIBORditambah margin tertentu per tahun untuk pinjamandalam mata uang USD.

On 23 March 2015, the Company signedshareholder’s loan facility agreements with PT CrossPlus Indonesia and PT Loka Cipta Kreasi, whichconsist of term loan and revolving loan with totalfacility of Rp 60,000 (or in USD equivalent) each.These facilities bear interest rate of DIC plus certainmargin per annum for shareholder’s loandenominated in Rupiah and LIBOR plus certainmargin per annum for shareholder’s loandenominated in USD.

Tidak terdapat aset yang dijaminkan dan batasan-batasan di dalam utang pemegang saham.

There were no assets pledged and covenant for theabove loan from shareholders.

Utang ini dibayarkan sesuai kebutuhan sehinggadiklasifikasikan sebagai bagian lancar.

The loan is repayable on demand therefore isclassified as current.

18. PINJAMAN LAIN-LAIN 18. OTHER BORROWINGS

31/12/2015 31/12/2014

Pihak ketiga Third partyRupiah RupiahPT JA Mitsui Leasing Indonesia 45,154 - PT JA Mitsui Leasing Indonesia

Pihak berelasi Related partyRupiah RupiahPT Astra Sedaya Finance 44,947 - PT Astra Sedaya Finance

90,101 -Dikurangi: bagian jangka pendek Less: current portion

- Pihak ketiga (17,495) - Third party -- Pihak berelasi (16,459) - Related party -

(33,954) -

Bagian jangka panjang Long-term portion- Pihak ketiga 27,659 - Third party -- Pihak berelasi 28,488 - Related party -

56,147 -

Page 58: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/47 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

18. PINJAMAN LAIN-LAIN (lanjutan) 18. OTHER BORROWINGS (continued)

Perseroan menandatangani perjanjian pembiayaanuntuk alat berat dengan beberapa perusahaanpembiayaan dengan tingkat suku bunga tetap.

The Company has entered into financingagreements for heavy equipments with certainfinancing companies with fixed interest rate.

Alat berat tersebut dipakai sebagai jaminan untukpinjaman lain-lain yang bersangkutan. Perseroantidak memiliki batasan-batasan yang diwajibkandalam perjanjian fasilitas pinjaman ini.

These heavy equipments are pledged as collateralfor the underlying other borrowings. The Companyhave no covenants under these loan facilityagreements

Lihat Catatan 28 untuk informasi mengenai pihakberelasi.

See Note 28 for related party information.

19. LIABILITAS IMBALAN KERJA 19. EMPLOYEE BENEFIT OBLIGATIONS

31/12/2015 31/12/2014*

Liabilitas imbalan pensiun 14,686 14,184 Pension benefit liabilitiesDikurangi: bagian jangka pendek (5,643) (4,276) Less: current portion

Bagian jangka panjang 9,043 9,908 Long term portion

Liabilitas imbalan kerja dihitung oleh PT Dian ArthaTama, aktuaris independen, yang dalamlaporannya tertanggal 9 Februari 2016 (2014:29 Januari 2015), dengan menggunakan metode“Projected Unit Credit” dengan asumsi sebagaiberikut:

The employee benefit obligations are calculatedby PT Dian Artha Tama, an independent actuary,as shown in its report dated 9 February 2016(2014: 29 January 2015) using the “Projected UnitCredit” method with the following assumptions:

31/12/2015 31/12/2014

Tingkat diskonto 9% 8% Discount rateKenaikan gaji masa datang 5% 5% Future salary increases

Tabel berikut ini merupakan ringkasan darikewajiban, dan mutasi saldo liabilitas imbalan kerja.

The following table summarises the obligations,expenses, and movement in the employee benefitobligations.

31/12/2015 31/12/2014*

Nilai kini liabilitas imbalan Present value of pensionpensiun 14,686 14,184 benefit liabilities

*) Disajikan kembali, lihat Catatan 2a *) Restated, see Note 2a

Page 59: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/48 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

19. LIABILITAS IMBALAN KERJA (lanjutan) 19. EMPLOYEE BENEFIT OBLIGATIONS (continued)

Mutasi liabilitas imbalan pension adalah sebagaiberikut:

The movement of pension benefit liabilities is asfollows:

31/12/2015 31/12/2014*

Pada awal tahun 14,184 5,716 At the beginning of the yearPenerapan PSAK 24 - 1,514 Implementation of SFAS 24

Pada awal tahun 14,184 7,230 At the beginning of the year

Biaya jasa kini 3,159 2,509 Current service costBiaya bunga 1,126 609 Interest cost

Pengukuran kembali: Remeasurements:- Keuntungan aktuarial yang timbul

dari perubahan asumsi Gain from change in -demografik (127) - demographic assumptions

- (Keuntungan)/kerugian aktuarialyang timbul dari perubahan (Gain)/loss from -asumsi keuangan (624) 345 change in financial assumptions

- (Keuntungan)/kerugian daripenyesuaian atas pengalaman (2,147) 3,526 Experience (gains)/losses -

Imbalan yang dibayar (885) (35) Benefits paid

Pada akhir tahun 14,686 14,184 At end of year

Dikurangi: Less:bagian jangka pendek (5,643) (4,276) Current portion

Bagian jangka panjang 9,043 9,908 Long-term portion

Durasi rata-rata tertimbang dari liabilitas programpensiun imbalan pasti pada tanggal 31 Desember2015 adalah 13 tahun.

The weighted average duration of the defined benefitpension obligation at 31 December 2015 is 13 years.

Sensitivitas dari kewajiban imbalan pasti terhadapperubahan asumsi aktuarial utama adalah sebagaiberikut:

The sensitivity of the defined benefit obligation tochanges in the weighted principal assumptions is asfollows:

Dampak atas kewajiban imbalan pastiImpact on defined benefit obligations

Perubahan Kenaikan Penurunanasumsi/ asumsi/ asumsi/

Change in Increase in Decrease inassumption assumption assumption

Tingkat diskonto 1% Penurunan sebesar/ Kenaikan sebesar/ Discount rateDecrease by 3.8% Increase by 4.3%

Tingkat kenaikan gaji 1% Kenaikan sebesar/ Penurunan sebesar/ Salary growth rateIncrease by 4.4% Decrease by 4.0%

Analisa sensitivitas didasarkan pada perubahanatas satu asumsi aktuarial dimana asumsi lainnyadianggap konstan. Dalam prakteknya, hal ini jarangterjadi dan perubahan beberapa asumsi mungkinsaling berkolerasi. Dalam perhitungan sensitivitaskewajiban imbalan pasti atas asumsi aktuarialutama, metode yang sama (perhitungan nilai kinikewajiban imbalan pasti dengan menggunakanmetode projected unit credit di akhir periode) telahditerapkan seperti dalam penghitungan kewajibanpensiun yang diakui dalam laporan posisikeuangan konsolidasian.

The sensitivity analyses are based on a change in anassumption while holding all other assumptionsconstant. In practice, this is unlikely to occur, andchanges in some of the assumptions may becorrelated. When calculating the sensitivity of thedefined benefit obligation to significant actuarialassumptions the same method (present value of thedefined benefit obligation calculated with theprojected unit credit method at the end of thereporting period) has been applied as whencalculating the pension liability recognised within theconsolidated statements of financial position.

*) Disajikan kembali, lihat Catatan 2a *) Restated, see Note 2a

Page 60: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/49 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

19. LIABILITAS IMBALAN KERJA (lanjutan) 19. EMPLOYEE BENEFIT LIABILITIES (continued)

Melalui program imbalan pasti, Grup menghadapisejumlah risiko signifikan sebagai berikut:

Through its defined benefit pension plans, the Groupis exposed to a number of significant risks which aredetailed below:

- Perubahan imbal hasil obligasi - Changes in bond yieldsKewajiban imbalan pasti yang dihitungberdasarkan PSAK No. 24 menggunakantingkat diskonto obligasi. Jika tingkat diskontotersebut turun, maka kewajiban imbalan pastiakan cenderung mengalami kenaikan.

The defined benefit obligation calculated underSFAS No. 24 uses a discount rate on bond yields.If bond yields fall, the defined benefit will tend toincrease.

- Tingkat kenaikan gaji - Salary growth rateLiabilitas imbalan pensiun Perseroanberhubungan dengan tingkat kenaikan gaji,dan semakin tinggi tingkat kenaikan gaji akanmenyebabkan semakin besarnya liabilitas.

The Company’s pension obligations are linked tosalary growth rate, and higher salary growth ratewill lead to higher liabilities.

Analisa jatuh tempo yang diharapkan dari liabilitasimbalan kerja yang tidak terdiskonto adalahsebagai berikut:

Expected maturity analysis of undiscounted employeebenefit liabilities is as follows:

31/12/2015 31/12/2014

Kurang dari satu tahun 5,747 4,253 Less than a yearAntara satu dan dua tahun 1,293 1,616 Between one and two yearsAntara dua dan lima tahun 6,447 5,507 Between two and five yearsLebih dari lima tahun 79,716 72,834 Beyond five years

93,203 84,210

20. PERPAJAKAN 20. TAXATION

a. Pajak dibayar dimuka a. Prepaid taxes

31/12/2015 31/12/2014

Pajak penghasilan Income taxesPasal 4(2) 158 350 Article 4(2)Pasal 22 - 13 Article 22

Pajak Pertambahan Nilai - 3,401 Value Added Tax (VAT)

158 3,764

b. Utang pajak b. Taxes payable

31/12/2015 31/12/2014

Pajak penghasilan Income taxesPasal 4(2) 16,962 14,269 Article 4(2)Pasal 23 1,192 59 Article 23Pasal 21 162 752 Article 21

Pajak Pertambahan Nilai 4,048 12,148 Value Added Tax (VAT)

22,364 27,228

Page 61: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/50 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

20. PERPAJAKAN (lanjutan) 20. TAXATION (continued)

c. Beban/(manfaat) pajak penghasilan c. Income tax expenses/(benefits)

Beban/(manfaat) pajak penghasilan untuktahun yang berakhir pada 31 Desember 2015dan 2014 adalah sebagai berikut:

Income tax expenses/(benefits) for the yearsended 31 December 2015 and 2014 are asfollows:

2015 2014*

Pajak tangguhan 310 (448) Deferred tax

Rekonsiliasi antara manfaat pajak penghasilankonsolidasian dengan hasil perkalian labaakuntansi sebelum pajak penghasilankonsolidasian dan tarif pajak yang berlakuadalah sebagai berikut:

The reconciliation between consolidated incometax benefits and the theoretical tax amount onthe Company’s consolidated profit beforeincome tax is as follows:

2015 2014*

Laba konsolidasian sebelumpajak 42,532 103,449 Consolidated profit before tax

Pajak dihitung pada tarifpajak yang berlaku 10,633 25,862 Tax calculated at applicable rates

Penghasilan dikenakan pajak final (331,499) (337,727) Income subjected to final taxBiaya sehubungan dengan

pendapatan yang dikenakan Expenses related to incomepajak final 321,533 311,309 subject to final tax

Lain-lain (357) 108 Others

Beban/(manfaat) pajakpenghasilan 310 (448) Income tax expenses/(benefits)

Dalam laporan keuangan konsolidasian ini,jumlah penghasilan kena pajak tahun 2015didasarkan atas perhitungan sementara,karena Perseroan belum menyampaikan SuratPemberitahuan Tahunan (“SPT”) pajakpenghasilan badan.

In these consolidated financial statements, theamount of taxable income for the year 2015 isbased on preliminary calculations, as theCompany has not yet been required to submit itscorporate income tax return.

d. Administrasi d. Administration

Undang-undang (“UU”) Perpajakan yangberlaku di Indonesia mengatur bahwa masing-masing perusahaan dalam Grup menghitung,menetapkan dan membayar sendiri besarnyajumlah pajak yang terutang secara individu.

The taxation laws of Indonesia require that eachcompany in the Group calculates, assesses, andsubmits individual tax returns on the basis of selfassessment.

Berdasarkan UU yang berlaku, DirektoratJenderal Pajak dapat menetapkan ataumengubah kewajiban pajak dalam jangka waktulima tahun sejak saat terutangnya pajak.

Under prevailing regulations, Directorate Generalof Tax may assess or amend taxes within fiveyears of the time the tax become due.

*) Disajikan kembali, lihat Catatan 2a *) Restated, see Note 2a

Page 62: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/51 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

21. KEPENTINGAN NONPENGENDALI 21. NONCONTROLLING INTEREST

Kepentingan nonpengendali atas aset neto entitasanak yang dikonsolidasi adalah sebagai berikut:

Non-controlling interest in net assets of consolidatedsubsidiaries are as follows:

31/12/2015Penambahan Bagian laba/ Kepentingan

Saldo awal/ investasi/ (rugi) bersih/ Saldo akhir/ nonpengendali/Beginning Additional Share of net Reklasifikasi/ Ending Non-controlling

balance investment profit/(loss) Reclassification balance interest

PT ATMC Pump Services 1,575 - - (1,575) - - PT ATMC Pump ServicesPT Aneka Raya Konstruksi PT Aneka Raya Konstruksi

Mesindo 500 - - - 500 20% MesindoPT Sacindo Machinery 449 - 129 - 578 22% PT Sacindo MachineryPT Innotech Systems (305) - 175 - (130) 16% PT Innotech Systems

2,219 - 304 (1,575) 948

31/12/2014Penambahan Bagian laba/ Kepentingan

Saldo awal/ investasi/ (rugi) bersih/ Saldo akhir/ nonpengendali/Beginning Additional Share of net Reklasifikasi/ Ending Non-controlling

balance investment profit/(loss) Reclassification balance interest

PT ATMC Pump Services - 1,575 - - 1,575 45% PT ATMC Pump ServicesPT Aneka Raya Konstruksi PT Aneka Raya Konstruksi

Mesindo - 500 - - 500 20% MesindoPT Sacindo Machinery - 770 (321) - 449 22% PT Sacindo MachineryPT Innotech Systems 264 - (569) - (305) 16% PT Innotech Systems

264 2,845 (890) - 2,219

Aset, liabilitas, pendapatan dan laba/(rugi) bersihdari entitas anak tidak signifikan untuk laporankeuangan konsolidasian, oleh karena itu ringkasaninformasi keuangan tidak diungkapkan dalamcatatan atas laporan keuangan konsolidasian.

Assets, liabilities, revenue and net profit/(loss) ofsubsidiaries are not significant to the consolidatedfinancial statements, therefore the summary offinancial information is not disclosed in theconsolidated financial statements.

22. MODAL SAHAM 22. SHARE CAPITAL

Komposisi pemegang saham pada tanggal31 Desember 2015 dan 2014 adalah sebagaiberikut:

The composition of the Company’s shareholders asat 31 December 2015 and 2014 is as follows:

31/12/2015Total saham

ditempatkan dandisetor penuh/ Persentase

Number of shares kepemilikan/issued and Percentage of Jumlah/

Pemegang saham fully paid ownership Amount Shareholders

PT Karya Supra Perkasa 250,500,000 50.10% 25,050 PT Karya Supra PerkasaPT Cross Plus Indonesia 61,373,000 12.27% 6,137 PT Cross Plus IndonesiaPT Loka Cipta Kreasi 29,127,000 5.83% 2,913 PT Loka Cipta KreasiTn. Hilarius Arwandhi 4,000,000 0.80% 400 Mr. Hilarius ArwandhiMasyarakat (kepemilikan di bawah Public (ownership less

5% setiap pihak) 155,000,000 31.00% 15,500 than 5% each)

500,000,000 100.00% 50,000

Page 63: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/52 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

22. MODAL SAHAM (lanjutan) 22. SHARE CAPITAL (continued)

31/12/2014Total saham

ditempatkan dandisetor penuh/ Persentase

Number of shares kepemilikan/issued and Percentage of Jumlah/

Pemegang saham fully paid ownership Amount Shareholders

PT Cross Plus Indonesia 192,250,000 38.45% 19,225 PT Cross Plus IndonesiaPT Loka Cipta Kreasi 148,750,000 29.75% 14,875 PT Loka Cipta KreasiTn. Hilarius Arwandhi 4,000,000 0.80% 400 Mr. Hilarius ArwandhiMasyarakat (kepemilikan di bawah Public (ownership less

5% setiap pihak) 155,000,000 31.00% 15,500 than 5% each)

500,000,000 100.00% 50,000

Pada tanggal 10 Oktober 2014, PT United TractorsTbk telah menandatangani Memorandum ofUnderstanding (“MoU”) dengan PT Cross PlusIndonesia dan PT Loka Cipta Kreasi (“Penjual”)sehubungan dengan rencana jual beli danpengalihan 50,1% saham kepemilikan(250.500.000 lembar saham) dalam Perseroan,dan diikuti dengan penandatanganan ConditionalSale and Purchase of Shares Agreement (“CSPA”)tertanggal 18 Desember 2014 antara PT KaryaSupra Perkasa (“KSP”), entitas anak dariPerseroan, dengan Penjual yang merupakankelanjutan dari kesepakatan rencana jual beli danpengalihan sebagaimana dituangkan dalam MoU.

On 10 October 2014, PT United Tractors Tbk signeda Memorandum of Understanding (“MoU”) with PTCross Plus Indonesia and PT Loka Cipta Kreasi (the“Sellers”) regarding the sale and purchase andtransfer of 50.1% ownership (250,500,000 shares) inthe Company, and followed with a Conditional Saleand Purchase of Shares Agreement (“CSPA”) dated18 December 2014 between PT Karya SupraPerkasa ("KSP"), a subsidiary of PT United TractorsTbk, with the Sellers which is in line with the salesand purchase and transfer as stated in MoU.

Berdasarkan Rapat Umum Pemegang Saham LuarBiasa tanggal 9 Februari 2015, yang diaktakanberdasarkan Akta Notaris No. 27 Tjahjani Widodo,S.H., M.H., M.Kn., Penjual sepakat untuk menjualdan mengalihkan 50,1% kepemilikan terhadapPerseroan kepada KSP.

Based on Extraordinary Shareholders GeneralMeeting on 9 February 2015, as covered by NotarialDeed No. 27 of Tjahjani Widodo, S.H., M.H., M.Kn.,the Sellers agreed to sell and transfer a total of50.1% ownership in the Company to KSP.

Pada tahap awal, Penjual akan menjual 40,0%saham kepemilikan (200.000.000 lembar saham)dalam Perseroan dan karenanya KSP akanmenjadi pemegang saham pengendali baruPerseroan. Sebagai akibat dari transaksi ini, dimana KSP menjadi pemegang saham pengendaliyang baru di Perseroan, harus melaksanakanMandatory Tender Offer (“MTO”). Pada tanggal5 Januari 2015 telah terjadi penutupan transaksiatas pembelian 40,0% saham.

In the first step, the Sellers will sell 40.0% of shareownership (200,000,000 shares) in the Company andtherefore KSP will be the new controllingshareholders in the Company. As a result of thesetransactions, KSP as the new controllingshareholders should conduct Mandatory TenderOffer (“MTO”). On 5 January 2015 the purchase of40.0% of share ownership in the Company has beencompleted by KSP.

Pada periode 17 Maret – 15 April 2015, telahdilaksanakan MTO, tidak satupun pemegangsaham publik Perseroan (kecuali Penjual)menawarkan saham yang dimilikinya untuk dibelioleh KSP. Sesuai kesepakatan dalam CSPA, padatanggal 11 Mei 2015, KSP meningkatkankepemilikan sahamnya dalam Perseroan denganmembeli tambahan saham sebanyak 10,1% sahamkepemilikan (50.500.000 lembar saham) dariPenjual.

During 17 March – 15 April 2015, the MTO has beenconducted, none of the public shareholders of theCompany (except the Sellers) offered their shares tobe acquired by KSP. Based on the CSPA, on 11 May2015, KSP increased their share ownership in theCompany by acquiring additional 10.1% of shareownership (50,500,000 shares) from the Sellers.

Page 64: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/53 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

23. CADANGAN WAJIB 23. STATUTORY RESERVE

Undang-undang Perseroan Terbatas Tahun 1995sebagaimana telah diubah melalui Undang-undangNo. 40/2007, mewajibkan perusahaan di Indonesiauntuk menyisihkan sebagian dari laba bersihnyauntuk tujuan pembentukan cadangan wajib sampaisebesar 20% dari jumlah modal saham yangditempatkan dan disetor penuh. Undang-undangtersebut tidak mengatur jangka waktu untukmencapai cadangan wajib minimum tersebut.

The Indonesian Company Law of 1995 which wassubsequently amended by law No. 40/2007 requiresthat Indonesian companies provide a certain amountof their net income as a statutory reserve up to 20%of the issued and paid up share capital. There is noset period of time over which this amount should beaccumulated.

Pada tanggal 31 Desember 2015 dan 2014, parapemegang saham Perseroan telah membentukcadangan umum sebesar Rp 3.000, yangmerupakan 6% dari modal yang ditempatkan dandisetor penuh.

As at 31 December 2015 and 2014, the Company'sshareholders have set up a statutory reserve fundamounting to Rp 3,000, which represents 6% of theissued and paid up share capital.

24. DIVIDEN 24. DIVIDENDS

Berdasarkan Akta Rapat Umum Pemegang SahamTahunan No. 53 tanggal 8 April 2015, parapemegang saham Perseroan menyetujuipembagian dividen tunai sebesar Rp 21.000 atauRp 42 per saham (nilai penuh) dari laba tahun2014. Dividen dibayarkan pada tanggal 4 Mei 2015.

Based on the Notarial Deed No. 53 of AnnualGeneral Shareholders Meetings dated 8 April 2015,the shareholders agreed to distribute cash dividendsof Rp 21,000 or Rp 42 per share (full amount) from2014 income. Dividend was paid on 4 May 2015.

Berdasarkan Akta Rapat Umum Pemegang SahamTahunan No. 481 tanggal 19 Juni 2014, parapemegang saham Perseroan menyetujuipembagian dividen tunai sebesar Rp 19.750 atauRp 39,5 per saham (nilai penuh) dari laba tahun2013. Dividen dibayarkan pada tanggal17 September 2014.

Based on the Notarial Deed No. 481 of AnnualGeneral Shareholders Meetings dated 19 June 2014,the shareholders agreed to distribute cash dividendsof Rp 19,750 or Rp 39.5 per share (full amount) from2013 income. Dividend was paid on17 September 2014.

25. PENDAPATAN USAHA 25. REVENUES

Rincian pendapatan usaha adalah sebagai berikut: Details of revenues are as follows:

2015 2014

Pihak ketiga Third partiesJasa konstruksi 1,257,999 1,350,908 Construction servicesPenunjang jasa konstruksi 34,576 - Construction support servicesPerdagangan 21,740 - Trading

1,314,315 1,350,908

Pihak berelasi Related partiesJasa konstruksi 33,422 - Construction servicesPerdagangan 9,131 - Trading

42,553 -

1,356,868 1,350,908

Untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal31 Desember 2015 dan 2014, rincian pendapatandari pelanggan dengan jumlah penjualan kumulatifindividual masing-masing melebihi 10% daripendapatan usaha konsolidasian adalah sebagaiberikut:

For the years ended 31 December 2015 and 2014,the details of revenues from customers withindividual cumulative amounts each exceeding 10%of consolidated revenues are as follows:

Page 65: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/54 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

25. PENDAPATAN USAHA (lanjutan) 25. REVENUES (continued)

2015 2014Persentase Persentaseterhadap terhadap

total totalpendapatan/ pendapatan/

Total/ Percentage Total/ PercentageTotal to total revenue Total to total revenue

PT China SonangolPT China Sonangol Media Investama 214,536 15.81% - - Media InvestamaPT Rasuna Setiabudi Raya 204,930 15.10% 262,300 19.42% PT Rasuna Setiabudi RayaPT Sumber Cipta Griya Utama 187,341 13.81% - - PT Sumber Cipta Griya UtamaPT Prima Bangun Investama - - 160,886 11.91% PT Prima Bangun InvestamaPT Citratama Inti Persada - - 157,673 11.67% PT Citratama Inti Persada

606,807 44.72% 580,859 43.00%

Lihat Catatan 28 untuk informasi mengenai pihakberelasi.

See Note 28 for related party information.

26. BEBAN 26. EXPENSES

a. Beban pokok pendapatan a. Cost of revenue

Rincian beban pokok pendapatan adalahsebagai berikut:

The details of cost of revenue are as follows:

2015 2014*

Bahan baku 369,074 493,176 Direct materialSub-kontraktor 326,096 220,672 Sub-contractorsBiaya tenaga kerja 269,972 200,326 Labor costOverhead 86,226 89,845 OverheadSewa alat 62,005 97,950 Equipments rentalBeban persediaan (Catatan 7) 19,121 - Cost of inventories (Note 7)

1,132,494 1,101,969

b. Beban berdasarkan sifat b. Expenses by nature

2015 2014*

Sub-kontraktor 326,096 220,672 Sub-contractorsBahan baku 321,390 439,152 Direct materialBiaya tenaga kerja 320,063 238,180 Labor costOverhead 86,226 89,842 OverheadSewa alat 62,005 97,950 Equipments rentalPenyusutan (Catatan 11) 49,906 57,424 Depreciation (Note 11)Beban persediaan (Catatan 7) 19,121 - Cost of inventories (Note 7)Pajak dan perijinan 13,513 6,680 Tax and licensesProvisi atas penurunan nilai Provision for impairment of trade

piutang usaha, piutang retensi, receivables, retention receivables,jumlah kontraktual tagihan bruto gross contractual amount, duepemberi kerja dan proyek dalam from customers and projectpenyelesaian 11,468 - under construction

Perbaikan dan pemeliharaan 5,699 14,159 Repair and maintenanceTransportasi 2,396 1,519 TransportationJasa profesional 2,065 2,464 Professional feesSewa kantor 1,532 1,999 Office rentalPemasaran 1,201 1,079 MarketingAdministrasi 712 610 AdministrativeLain-lain 2,559 2,371 Miscellaneous

1,225,952 1,174,101

*) Disajikan kembali, lihat Catatan 2a *) Restated, see Note 2a

Page 66: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/55 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

26. BEBAN (lanjutan) 26. EXPENSES (continued)

Selama tahun yang berakhir pada tanggal31 Desember 2015 dan 2014 tidak ada transaksidari satu pemasok yang jumlah pembeliankumulatifnya melebihi 10% dari pendapatan usahakonsolidasian.

During the years ended 31 December 2015 and2014, there were no purchases made from anysingle supplier with a cumulative amount exceeding10% of the consolidated revenues.

Beban tersebut di atas disajikan sebagai berikutdalam laporan laba rugi:

The above expenses were presented in the profit orloss as follows:

2015 2014*

Beban pokok pendapatan 1,132,494 1,101,969 Cost of revenueGeneral and administrative

Beban umum dan administrasi 92,257 71,053 expenseBeban penjualan 1,201 1,079 Selling expense

1,225,952 1,174,101

Lihat Catatan 28 untuk informasi mengenai pihakberelasi.

See Note 28 for related party information.

27. BIAYA DAN PENGHASILAN KEUANGAN 27. FINANCE COSTS AND INCOME

Rincian biaya keuangan adalah sebagai berikut: The details of finance costs are as follows:

2015 2014

Bunga sewa pembiayaan Finance lease interest- Pihak ketiga 2,795 4,564 Third parties -- Pihak berelasi Related party -

PT Astra Sedaya Finance 1,283 - PT Astra Sedaya Finance

4,078 4,564

Bunga pinjaman Interest loan- Pihak ketiga 14,434 21,794 Third parties -- Pihak berelasi Related parties -

PT Karya Supra Perkasa 20,378 - PT Karya Supra PerkasaPT Cross Plus Indonesia 3,079 - PT Cross Plus IndonesiaPT Loka Cipta Kreasi 3,044 - PT Loka Cipta Kreasi

40,935 21,794

Administrasi bank 7,318 5,496 Bank administrative

52,331 31,854

Selama tahun yang berakhir pada tanggal31 Desember 2015 dan 2014, penghasilankeuangan merupakan pendapatan bunga daribank.

During the years ended 31 December 2015 and2014, finance income represents interest incomefrom the banks.

*) Disajikan kembali, lihat Catatan 2a *) Restated, see Note 2a

Page 67: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/56 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

28. INFORMASI MENGENAI PIHAK BERELASI 28. RELATED PARTY INFORMATION

Grup melakukan transaksi usaha dan lainnyadengan pihak berelasi. Transaksi dan saldo yangsignifikan dengan pihak berelasi adalah sebagaiberikut:

The Group has engaged in trade and othertransactions with related parties. Significanttransactions and balances with related parties are asfollows:

a. Sifat hubungan dan transaksi a. Nature of relationship and transactions

Pihak-pihak berelasi/Related parties

Sifat dari hubungan/Nature of relationship

Sifat dari transaksi/Nature of transaction

PT Karya Supra Perkasa Pemegang saham pengendali langsungPerseroan/Direct controlling shareholderof the Company

Pembayaran dividen dan pinjaman/Dividend payment and loan

PT Cross Plus Indonesia Pemegang saham Perseroan/Shareholder of the Company

Pembayaran dividen dan pinjaman/Dividend payment and loan

PT Loka Cipta Kreasi Pemegang saham Perseroan/Shareholder of the Company

Pembayaran dividen dan pinjaman/Dividend payment and loan

PT Bintai KindenkoEngineering Indonesia

Asosiasi/Associated Pembelian/Purchase

PT ATMC Pump Services Entitas ventura bersama/Joint venture entity

Pendapatan/Revenue

PT Dinamik Struktural Sistem Entitas sepengendali/Entity under common control

Pembelian/Purchase

PT Alfa Stilindo Entitas sepengendali/Entity under common control

Pembelian/Purchase

PT Astra International Tbk Pemegang saham pengendali dari PT UnitedTractor Tbk/Controlling shareholder ofPT United Tractor Tbk.

Pendapatan/Revenue

PT United Tractors Tbk Pemegang saham pengendali dari PT KaryaSupra Perkasa /Controlling shareholderof PT Karya Supra Perkasa

Pembelian aset tetap/Purchase of fixed assets

PT United Tractors PanduEngineering.

Entitas sepengendali/Entity under common control

Pembelian/Purchase

PT Andalan Multi Kencana Entitas sepengendali/Entity under common control

Pembelian/Purchase

PT Bina Pertiwi Entitas sepengendali/Entity under common control

Pembelian aset tetap/Purchase of fixed assets

PT Astra Sedaya Finance Entitas sepengendali/Entity under common control

Transaksi sewa pembiayaan/Finance lease transaction

PT Bank Permata Tbk Entitas sepengendali/Entity under common control

Transaksi perbankan/Bank Transaction

PT Marga Mandalasakti Entitas sepengedali/Entity under common control

Pendapatan/Revenue

PT Marga Harjaya Infrastruktur Entitas sepengedali/Entity under common control

Pendapatan/Revenue

Dewan Komisaris dan Direksi/Board of Commissionersand Directors

Personil manajemen kunci/Key management personnel

Kompensasi dan remunerasi/Compensation and remuneration

Page 68: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/57 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

28. INFORMASI MENGENAI PIHAK BERELASI(lanjutan)

28. RELATED PARTY INFORMATION (continued)

b. Transaksi b. Transactions

Pendapatan (sebagaipersentase terhadap Revenue (as percentagejumlah pendapatan) 2015 2014 of total revenue)

Entitas induk Parent entityPT Astra International Tbk 8,021 0.6% - - PT Astra International Tbk

Entitas sepengendali Entity under common controlPT Marga Mandalasakti 19,720 1.5% - - PT Marga MandalasaktiPT Marga Harjaya Infrastruktur 5,681 0.4% - - PT Marga Harjaya Infrastruktur

Entitas ventura bersama Joint venture entityPT ATMC Pump Services 9,131 0.7% - - PT ATMC Pump Services

42,553 3.2% - -

Beban (sebagaipersentase terhadap Expense (as percentagejumlah beban) 2015 2014* of total expenses)

Entitas sepengendali Entity under common controlPT Dinamik Struktural Sistem 44,207 3.6% 16,075 1.4% PT Dinamik Struktural SistemPT Alfa Stilindo 1,824 0.1% 2,255 0.2% PT Alfa StilindoPT Astra Sedaya Finance 1,462 0.1% - - PT Astra Sedaya FinancePT Andalan Multi Kencana 332 0.0% - - PT Andalan Multi Kencana

47,825 3.8% 18,330 1.6%

Pembelian aset tetap Acquisition of fixed assets(sebagai persentase terhadap (as percentage of totaljumlah pembelian aset tetap) 2015 2014 acquisition of fixed assets)

Entitas sepengendali Entity under common controlPT Bina Pertiwi 2,419 2.0% - - PT Bina Pertiwi

Penjualan aset tetap Sale of fixed assets(sebagai persentase terhadap (as percentage of totalpenerimaan atas proceeds sales ofpenjualan aset tetap) 2015 2014 fixed assets)

Entitas induk Parent entityPT United Tractors Tbk 366 6.8% - - PT United Tractors Tbk

Seperti halnya dengan pihak ketiga, harga jual,harga pembelian, beban sewa operasi, bebanasuransi dan beban bunga dengan pihak-pihakberelasi ditentukan berdasarkan perjanjian.

Similar to third parties, sales price, purchaseprice, operating lease expense, insurancecharges and interest charges to related partiesare determined based on agreement.

c. Saldo c. Balances

Aset (sebagaipersentase terhadap Assets (as percentagejumlah aset) 31/12/2015 31/12/2014 of total assets)

Piutang usaha (Catatan 5) 3,857 0.2% 370 0.0% Trade receivables (Note 5)Piutang non-usaha (Catatan 5) 873 0.0% 10,340 0.7% Non-trade receivables (Note 5)Piutang retensi (Catatan 6) - - 22 0.0% Retention receivbales (Note 6)Tagihan bruto kepada Gross contractual

pemberi kerja (Catatan 8) 29,193 1.5% 2,324 0.2% due from customers (Note 8)Proyek dalam penyelesaian Projects under

(Catatan 8) 11,581 0.6% - - construction (Note 8)

45,504 2.3% 13,056 0.9%

*) Disajikan kembali, lihat Catatan 2a *) Restated, see Note 2a

Page 69: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/58 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

28. INFORMASI MENGENAI PIHAK BERELASI(lanjutan)

28. RELATED PARTY INFORMATION (continued)

c. Saldo (lanjutan) c. Balances (continued)

Liabilitas (sebagaipersentase terhadap Liabilities (as percentagejumlah liabilitas) 31/12/2015 31/12/2014 of total liabilities)

Utang usaha (Catatan 13) 4,020 0.3% 2,528 0.3% Trade payables (Note 13)Utang non-usaha - - 3,095 0.4% Non-trade payablesPendapatan diterima dimuka

(Catatan 14) 29,850 2.4% 3,668 0.4% Unearned revenues (Note 14)Utang kepada pemegang saham Loan from shareholders

(Catatan 17) 350,000 27.7% - - (Note 17)Pinjaman lain-lain

(Catatan 18) 44,947 3.5% - - Other borrowings (Note 18)

428,817 33.9% 9,291 1.1%

d. Kompensasi manajemen kunci d. Key management compensation

Kompensasi yang dibayar atau terutang padamanajemen kunci atas jasa kepegawaianadalah sebagai berikut:

The compensation paid or payable to keymanagement for employee services is asfollows:

2015 2014

Imbalan kerja jangka pendek Short-term employee benefitsDewan Komisaris 908 754 Board of CommissionersDewan Direksi 4,417 4,482 Board of Directors

5,325 5,236

Imbalan pensiun Pension benefitsDewan Direksi - 1,209 Board of Directors

5,325 6,445

29. ASET DAN LIABILITAS DALAM MATA UANGASING

29. ASSETS AND LIABILITIES IN FOREIGNCURRENCIES

Grup memiliki aset dan liabilitas dalam mata uangasing dengan rincian sebagai berikut (dalam jumlahpenuh):

The Group has assets and liabilities denominated inforeign currencies as follows (in full amount):

31/12/2015USD VND

Aset AssetsKas dan setara kas 419,822 5,950,005,542 Cash and cash equivalentsAset lain-lain - 369,333,641 Other assets

419,822 6,319,339,183Liabilitas LiabilitiesUtang usaha - (27,331,122) Trade payablesUtang non-usaha - (120,158,378) Non-trade payablesLiabilitas sewa pembiayaan - - Finance lease liabilities

- (147,489,500)

Aset bersih 419,822 6,171,849,683 Net assets

Jumlah setara Rupiah (dalam jutaan) 5,791 3,792 Rupiah equivalent (in million)

Jumlah setara Rupiah (dalam jutaan) Total in Rupiah, net(dalam jutaan) 9,583 (in millions)

Page 70: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/59 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

29. ASET DAN LIABILITAS DALAM MATA UANGASING (lanjutan)

29. ASSETS AND LIABILITIES IN FOREIGNCURRENCIES (continued)

31/12/2014USD VND

Aset AssetsKas dan setara kas 797,730 7,100,786,882 Cash and cash equivalentsPiutang usaha 112,500 582,229,191 Trade receivablesPiutang retensi 348,235 - Retention receivablesTagihan bruto kepada pemberi kerja 521,691 - Gross contractual due from customersDeposito berjangka yang

dibatasi penggunaannya 132,000 - Restricted time depositsAset lain-lain - 40,553,000 Other assets

1,912,156 7,723,569,073

Liabilitas LiabilitiesUtang usaha (2,111,353) (31,232,775) Trade payablesUtang non-usaha - (34,639,220) Non-trade payablesUtang bank (170,022) - Bank loans

(2,281,375) (65,871,995)

Aset/(liabilitas) bersih (369,219) 7,657,697,078 Net assets/(liabilities)

Jumlah setara Rupiah (dalam jutaan) (4,593) 4,757 Rupiah equivalent (in millions)

Jumlah dalam Rupiah, bersih Total in Rupiah, net(dalam jutaan) 164 (in millions)

Aset dan liabilitas moneter di atas dijabarkanmenggunakan kurs penutupan Bank Indonesiapada tanggal 31 Desember 2015 dan 2014.

Monetary assets and liabilities mentioned above aretranslated using Bank Indonesia closing rate as at31 December 2015 and 2014.

Apabila aset dan liabilitas dalam mata uang asingpada tanggal 31 Desember 2015 dijabarkandengan menggunakan kurs tengah mata uangasing pada tanggal laporan ini, maka aset bersihdalam mata uang asing Grup akan naik sekitarRp 9.451.

If assets and liabilities in foreign currencies as at31 December 2015 had been translated using themiddle rates as at the date of this report, the totalnet foreign currency assets of the Group would haveincreased by approximately Rp 9,451.

30. PERJANJIAN - PERJANJIAN PENTING,KOMITMEN DAN KONTINJENSI

30. SIGNIFICANT AGREEMENTS, COMMITMENTSAND CONTINGENCIES

Perjanjian kerja sama operasi Joint operation agreement

Pada tanggal 31 Desember 2015 dan 2014, Grupmemiliki kerjasama dengan Daewoo Engineering& Construction Co Ltd untuk melakukan pekerjaankonstruksi di Distrik 8 Lot 13 & 28 SCBD,Indonesia dengan nilai kontrak sebesarRp 800.800. Grup memiliki bagian 60% dalamoperasi bersama dimana Grup menyediakandana, sumber daya dan teknologi untuk operasibersama.

As at 31 December 2015 and 2014, the Group has ajoint operation with Daewoo Engineering &Construction Co. Ltd to undertake construction workin District 8 Lot 13 & 28 SCBD, Indonesia with totalcontract value of Rp 800,800. The Group has 60%interest in the joint operation to which the Groupprovides funding, resources and technology for thejoint operation.

Page 71: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/60 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

30. PERJANJIAN - PERJANJIAN PENTING,KOMITMEN DAN KONTINJENSI (lanjutan)

30. SIGNIFICANT AGREEMENTS, COMMITMENTSAND CONTINGENCIES (continued)

Kontrak kerja signifikan yang masih berjalan: Outstanding significant contracts:

Nilai kontrak(dalam jutaanrupiah atau

ribuan USD)/Value of contract

(in millions ofNama proyek/ rupiah or USD Pemberi kerja/ Tanggal kontrak/

No Projects name thousands) Owner Date of the contract

1 Setiabudi Sky Garden – Tower 3 Rp 161,161 JO KSO Proyek Setiabudi Raya Desember/December 2011USD 4,579

2 Setiabudi Sky Garden – Tower 1 & 2 Rp 523,480 PT Rasuna Setiabudi Raya Desember/December 2011

3 Hayam Wuruk Rp 121,940 PT Gunung Ansa November/November 2013

4 Nobel Cikarang Albani Rp 39,831 PT Multi Fiber Industri Februari/February 2014

5 CIMB Niaga Plaza & Sequis Plaza Rp 7,841 PT Permata Birama Sakti November/November 2014

6 Langham (District 8) Rp 193,000 PT Sumbercipta Griyautama Desember/December 2014

7 Milenium Centenial Tower Rp 89,894 PT Permata Birama Sakti Januari/January 2015

8 Thamrin Nine Rp 1,070,000 PT Putra Gaya Wahana Maret/March 2015Rp 387,578 Juni/June 2014

9 CS Tower Indonesia Rp 390,935 PT China Sonangol Media Investama Juni/June 2015

10 Nobel Cikarang Latexing Rp 77,668 PT Nobel Industries Juni/June 2015

11 Gerbang & Kantor Gerbang Tol Mojokerto Rp 24,812 PT Marga Herjaya Infrastruktur Juni/June 2015

12 Gerbang Tol & JPO Balaraja Timur Rp 42,616 PT Marga Mandala Sakti Juni/June 2015

13 Apartemen Jl. Borobudur - Jakarta Rp 27,784 PT Cozmo Menteng Juli/July 2015

14 Gedung Fakultas Biologi UGM Rp 28,181 PT Omega Minerba Gan Agustus/August 2015

15 Grand Cipulir Rp 1,700 PT Citra Abadi Mandiri Agustus/August 2015

16 West Vista Residences Rp 888,000 PT Harapan Global Niaga September/September 2015

17 Astra Business Center Rp 166,699 PT Astra International Tbk September/September 2015Rp 37,300 Juli/July 2015

18 New Plant Surya Cipta PT. IPPI Rp 85,000 PT Inti Pantja Press Industri Oktober/October 2015

19 Centenial Tower Rp 6,170 PT Citratama Inti Persada Oktober/October 2015Rp 239,539 Juli/July 2013

20 Sedayu City Rp 1,494 PT Pandega Shora Oktober/October 2015

Kontrak kerja dalam masa pemeliharaan Contract in maintenance period

Perusahaan memiliki beberapa kontrak konstruksiyang berada di bawah masa pemeliharaan. Masapemeliharaan adalah antara 6-12 bulan setelahselesainya pekerjaan konstruksi. Berdasarkankontrak, Perseroan bertanggung jawab atassegala kerusakan yang diakibatkan dari pekerjaankonstruksi dan pelanggan berhak untuk menahanpiutang retensi Perseroan hingga pemenuhanpersyaratan sebagaimana diatur dalam kontrakatau hingga kerusakan telah diperbaiki(Catatan 6).

The Company has several construction contractswhich are under maintenance period. Maintenanceperiod is between 6-12 months after the completionof the construction works. Under the contracts, theCompany is liable for any defect resulting from theconstruction works and customers have the right tokeep the Company’s retention receivable until thefulfilment of the conditions as set in the contract oruntil defects have been rectified (Note 6).

Komitmen perolehan barang modal Capital commitments

Pada tanggal 31 Desember 2015, Grupmempunyai komitmen pembelian barang modaluntuk perolehan alat berat senilai Rp 41.145(2014: nil).

As at 31 December 2015, the Group had capitalcommitments for the purchase of heavy equipments,machinery and leasehold improvements amounting toRp 41,145 (2014: nil).

Page 72: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/61 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

30. PERJANJIAN - PERJANJIAN PENTING,KOMITMEN DAN KONTINJENSI (lanjutan)

30. SIGNIFICANT AGREEMENTS, COMMITMENTSAND CONTINGENCIES (continued)

Fasilitas bank garansi Bank guarantee facilities

Pada tanggal 31 Desember 2015, Grupmempunyai fasilitas bank garansi yang diperolehdari berbagai bank sejumlah Rp 400.000 (2014:Rp 393.000).

As at 31 December 2015, the Group had bankguarantee facilities obtained from various banks ofRp 400,000 (2014: Rp 393,000).

Pada tanggal 31 Desember 2015, jumlah fasilitasyang belum digunakan oleh Grup adalah sebesarRp 331.051 (2014: Rp 288.537).

As at 31 December 2015, total unused facilitiesof the Group amounted to Rp 331,051 (2014:Rp 288,537).

31. LABA DASAR PER SAHAM 31. BASIC EARNINGS PER SHARE

Laba dasar per saham dihitung dengan membagilaba yang diatribusikan kepada pemilik entitasinduk dengan jumlah saham biasa yang beredarsepanjang tahun.

Basic earning per share is calculated by dividing theprofit attributable to the owners of the parent by thenumber of ordinary shares outstanding during theyear.

2015 2014*

Laba bersih kepada pemilik Net profit attributable to ownersentitas induk 41,918 104,787 of the parent

Jumlah saham biasa The number of ordinary sharesyang beredar (‘000,000) 500 500 outstanding (‘000,000)

Laba dasar per saham Basic earning per share(dalam nilai penuh) 84 210 (in full amount)

32. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN 32. FINANCIAL RISK MANAGEMENT

Aktivitas Grup terekspos beragam risiko keuangan:risiko pasar (termasuk risiko nilai mata uang danrisiko tingkat bunga atas), risiko kredit dan risikolikuiditas. Kebijakan keuangan Grup dimaksudkanuntuk mengelola dampak keuangan dari fluktuasitingkat bunga dan nilai tukar valuta asing sertameminimalisir potensi kerugian yang dapatberdampak pada kinerja keuangan Grup.

The Group’s activities exposed it to a variety offinancial risks: market risk (including currency riskand interest rate risk), credit risk and liquidity risk.The Group’s treasury policies are designed tomanage the financial impact of fluctuations in interestrates and foreign exchange rates and seek tominimise potential adverse effects on the Group’sfinancial performance.

Program manajemen risiko Grup secarakeseluruhan dipusatkan pada pasar keuanganyang tidak dapat diprediksi dan Grup berusahauntuk memperkecil efek yang berpotensimerugikan kinerja keuangan Grup.

The Group’s overall risk management programmefocuses on the unpredictability of financial marketsand seeks to minimise potential adverse effects onthe Group’s financial performance.

Manajemen risiko dijalankan oleh Dewan DireksiGrup. Dewan Direksi melakukan identifikasi danevaluasi terhadap risiko-risiko keuangan, apabiladianggap perlu. Dewan Direksi bertugasmenentukan prinsip dasar kebijakan manajemenrisiko Grup secara keseluruhan serta kebijakanpada area tertentu seperti risiko nilai mata uang,risiko suku bunga, risiko kredit, penggunaaninstrumen keuangan non-derivatif dan investasiatas kelebihan likuiditas.

Risk management is carried out by the Group’sBoard of Directors. The Board of Directors identifiesand evaluates financial risks, where consideredappropriate. The Board of Directors has theresponsibility to determine the basic principles of theGroup’s risk management as well as principlescovering specific areas, such as currency risk,interest rate risk, credit risk, the use of non-derivativefinancial instruments and the investment of excessliquidity.

*) Disajikan kembali, lihat Catatan 2a *) Restated, see Note 2a

Page 73: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/62 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

32. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 32. FINANCIAL RISK MANAGEMENT (continued)

a. Faktor-faktor risiko keuangan a. Financial risk factors

(1) Risiko pasar (1) Market risk

Grup rentan terhadap risiko nilai tukarmata uang asing yang timbul dari berbagaimata uang dan tingkat bunga yangberasal dari dampak perubahan tingkatbunga yang dimiliki oleh aset dan liabilitastertentu yang mengandung komponentingkat bunga.

The Group is exposed to foreign exchangerisk arising from various currencyexposures and interest rate risk through theimpact of rate changes on interest bearingassets and liabilities.

Kebijakan manajemen risiko Grupdimaksudkan untuk mengurangi dampakkeuangan dari fluktuasi tingkat bunga dannilai tukar mata uang asing sertameminimalisir potensi kerugian yangdapat berdampak pada risiko keuanganGrup.

The Group’s risk management policies aredesigned to mitigate the financial impact offluctuations in interest rates and foreignexchange rates and to minimise potentialadverse effects on the Group’s financialrisk.

Risiko nilai tukar mata uang asing Foreign exchange risk

Risiko mata uang asing terutama timbuldari aset dan liabilitas moneter yangdiakui dalam mata uang yang berbedadengan mata uang fungsional entitas yangbersangkutan. Sebagian dari risiko inidikelola menggunakan lindung nilainatural yang berasal dari aset danliabilitas moneter dalam mata uang asingyang sama.

Foreign exchange risk primarily arises fromrecognised monetary assets and liabilitiesthat are denominated in a currency that isnot the entity’s functional currency. Theseexposures are managed partly by usingnatural hedges that arise from monetaryassets and liabilities in the same foreigncurrency.

Mata uang asing yang banyak digunakanoleh Grup adalah USD dan VND. Padatanggal 31 Desember 2015, apabila USDdan VND menguat atau melemah sebesar10% terhadap Rupiah dengan asumsivariabel lainnya tidak mengalamiperubahan, maka laba setelah pajak Grupakan naik atau turun sebesar Rp 515(2014: Rp 16), hal ini terutama diakibatkankeuntungan atau kerugian penjabaranaset dan liabilitas moneter dalam matauang asing

The foreign currencies most commonlyused by the Group are USD and VND. Asat 31 December 2014, if the USD and VNDhad strengthened or weakened by 10%against Rupiah with all other variables heldconstant, the profit after tax of the Groupwould increase or decrease by Rp 515(2014: Rp 16), arising mainly from foreignexchange gains or losses translation ofmonetary assets and liabilities in foreigncurrency.

Risiko tingkat suku bunga Interest rate risk

Pada tanggal 31 Desember 2015, apabilatingkat suku bunga atas pinjamanmeningkat/menurun sebesar 50 poin danvariabel lain tetap, laba setelah pajakuntuk periode berjalan akan lebihturun/naik sebesar Rp 262 (2014: Rp 120)terutama akibat lebih tinggi/rendahnyabeban bunga pinjaman dengan tingkatsuku bunga mengambang.

As at 31 December 2015, if interest rateson borrowings at that date had been 50point higher/lower with all other variablesheld constant, profit after tax for the periodwould increase or decrease by Rp 262lower/higher (2014: Rp 120), mainly as aresult of higher/lower interest expense ofborrowings with floating interest rates.

Page 74: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/63 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

32. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 32. FINANCIAL RISK MANAGEMENT (continued)

a. Faktor-faktor risiko keuangan (lanjutan) a. Financial risk factors (continued)

(1) Risiko pasar (lanjutan) (1) Market risk (continued)

Risiko tingkat suku bunga (lanjutan) Interest rate risk (continued)

Risiko arus kas tingkat suku bungaadalah risiko akibat perubahan tingkatsuku bunga pasar yang mempengaruhiarus kas yang terkait dengan instrumenkeuangan dengan tingkat bunga variabel.

Cash flow interest rate risk is the risk thatchanges in market interest rates will havean impact on cash flows arising fromvariable rate financial instruments.

Risiko tingkat suku bunga Grup timbuldari pinjaman dengan tingkat bungamengambang. Risiko tingkat suku bungadari kas di bank dan deposito berjangkatidak signifikan.

The Group’s interest rate risk primarilyarises from its borrowings with floatingrates. The interest rate risk from cash inbanks and time deposits is not significant.

(2) Risiko kredit (2) Credit risk

Grup memiliki risiko kredit yang terutamaberasal dari simpanan di bank, piutangusaha, piutang non-usaha, piutangretensi, proyek dalam pelaksanaan dantagihan bruto kepada pemberi kerja.

The Group is exposed to credit riskprimarily from deposits in banks, tradereceivables, non-trade receivables,retention receivables, project underconstruction and gross contractual amountdue from customers.

Grup mengelola risiko kredit yang terkaitdengan simpanan di bank denganmemonitor reputasi, peringkat kredit danmenekan risiko agregat dari masing-masing pihak dalam kontrak.

The Group manages credit risk arising fromits deposits with banks by monitoringreputation, credit ratings and limiting theaggregate risk to any individualcounterparty.

Kualitas kredit dari kas pada bank,deposito berjangka, deposito berjangkayang dibatasi penggunaannya, piutangusaha, piutang non-usaha, piutangretensi, proyek dalam pelaksanaan dantaghan bruto kepada pemberi kerja baikyang belum jatuh tempo atau tidakmengalami penurunan nilai dapat dinilaidengan mengacu pada peringkat krediteksternal (jika tersedia) atau mengacupada informasi historis mengenai tingkatgagal bayar debitur:

The credit quality of cash in bank, timedeposits, restricted time deposits, tradereceivables, non-trade receivables,retention receivables, project underconstruction and gross contractual amountdue from customers that are neither pastdue nor impaired can be assessed byreference to external credit rating (ifavailable) or to historical information aboutcounterparty default rates:

(i) Kas pada bank, deposito berjangkadan deposito berjangka yangdibatasi penggunaannya

(i) Cash in banks, time deposits andrestricted time deposits

31/12/2015 31/12/2014

Pefindo Pefindo- idAAA 56,583 55,731 idAAA -- idAA- - 244 idAA- -

Fitch Fitch- A 75 - A -- F3 90 - F3 -

Pihak yang tidakmemiliki peringkat Counter parties withoutkredit eksternal 3,657 4,803 external credit rating

60,405 60,778

Page 75: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/64 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

32. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 32. FINANCIAL RISK MANAGEMENT (continued)

a. Faktor-faktor risiko keuangan (lanjutan) a. Financial risk factors (continued)

(2) Risiko kredit (lanjutan) (2) Credit risk (continued)

(ii) Piutang usaha, piutang non-usaha,piutang retensi, proyek dalampelaksanaan dan jumlahkontraktual tagihan bruto pemberikerja(lanjutan)

(ii) Trade receivables, non-tradereceivables, retention receivables,project under contruction and grosscontractual amount due fromcustomers (continued)

Semua saldo piutang usaha, piutangnon-usaha, piutang retensi, proyekdalam pelaksanaan dan jumlahkontraktual tagihan bruto pemberikerja merupakan pelanggan, pihakberelasi dan karyawan tanpa adanyakasus gagal bayar di masa terdahulu.

All balances of trade receivables, non-trade receivables, retentionreceivables, project under constructionand gross contractual amount duefrom customers represent customers,related parties and employees with nohistory of default in the past.

Manajemen yakin terhadapkemampuan untuk mengendalikandan menjaga eksposur risiko kreditpada tingkat yang minimal. Eksposurmaksimum risiko kredit pada tanggalpelaporan adalah sebagai berikut:

Management is confident in its abilityto control and sustain minimalexposure of credit risk. The maximumcredit risk exposure at the reportingdate is as follows:

31/12/2015 31/12/2014

Kas pada bank dandeposito berjangka 60,405 46,048 Cash in bank and time deposits

Deposito berjangkayang dibatasipenggunaannya - 14,728 Restricted time deposits

Piutang usaha 185,544 82,193 Trade receivablesPiutang non-usaha 91,384 12,817 Non-trade receivablesPiutang retensi 54,923 127,084 Retention receivablesProyek dalam

pelaksanaan 312,301 297,578 Project under constructionJumlah kontraktual

tagihan bruto kepada Gross contractual amountpemberi kerja 683,009 465,361 due from customers

1,387,566 1,045,809

(3) Risiko likuiditas (3) Liquidity risk

Pengelolaan risiko likuiditas dilakukanantara lain dengan memantau profil jatuhtempo pinjaman dan sumber pendanaan,serta memastikan tersedianya pendanaandari sejumlah fasilitas kredit yangmengikat, dan kesiapan untuk menjagaposisi pasar. Grup mempertahankankemampuannya untuk melakukanpembiayaan atas pinjaman yang dimilikidengan cara mencari berbagai sumberfasilitas pembiayaan yang mengikat daripemberi pinjaman yang handal sertaterus memonitor perkiraan posisi kas danutang bruto yang dimiliki Grup dalamjangka pendek berdasarkan perkiraanarus kas. Selain itu, dilakukan proyeksiarus kas jangka panjang untuk membantuGrup dalam merencanakan kebutuhanpendanaan dalam jangka panjang.

Prudent liquidity risk management includesmanaging the profile of borrowingmaturities and funding sources, maintainingsufficient cash and marketable securities,and ensuring the availability of funding froman adequate amount of committed creditfacilities and the ability to close out marketpositions. The Group’s ability to fund itsborrowing requirements is managed bymaintaining diversified funding sources withadequate committed funding lines fromhigh quality lenders and by monitoringrolling short-term forecasts of the Group’scash and gross debt on the basis ofexpected cash flows. In addition, long-termcash flows are projected to assist with theGroup’s long-term debt financing plans.

Page 76: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/65 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

32. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 32. FINANCIAL RISK MANAGEMENT (continued)

a. Faktor-faktor risiko keuangan (lanjutan) a. Financial risk factors (continued)

(3) Risiko likuiditas (lanjutan) (3) Liquidity risk (continued)

Grup memonitor pergerakan perkiraankebutuhan likuiditas untuk memastikantersedianya kas yang cukup untukmemenuhi kebutuhan operasional sertauntuk senantiasa memeliharakelonggaran likuiditas Grup, sehinggaGrup tidak melampaui batas pinjamanatau perjanjian untuk setiap fasilitaspinjaman yang diperoleh.

The Group monitors rolling forecasts of theliquidity requirements to ensure it hassufficient cash to meet operational needswhile maintaining sufficient headroom on itsundrawn committed borrowing facilities atall times so that the Group does not breachborrowing limits or covenants on any of itsborrowing facilities.

Tabel di bawah ini menganalisis liabilitasyang dikelompokkan berdasarkan periodeyang tersisa pada tanggal pelaporansampai dengan tanggal jatuh tempokontraktual:

The table below analyses the Group’sfinancial liabilities into relevant maturitygroupings based on the remaining period atthe reporting date to the contractualmaturity dates:

31/12/2015

Kurang dari1 tahun/ Lebih dari 5

Less than 1-3 tahun/ 4-5 tahun/ tahun/More1 year 1-3 years 4-5 years than 5 years Jumlah/Total

Liabilitas keuangan/Financial liabilities

Utang usaha/Trade payables 337,042 - - - 337,042Utang non-usaha/Non-trade

payables 36,689 - - - 36,689Akrual/Accruals 8,951 - - - 8,951Utang pemegang saham/

Due to shareholders 384,475 - - - 384,475Liabilitas sewa pembiayaan/

Finance lease liabilities 109 69 - - 178Pinjaman lain-lain/

Other borrowings 41,693 61,136 - - 102,829

Jumlah liabilitias keuangan/Total financial liabilities 808,959 61,205 - - 870,164

31/12/2014

Kurang dari1 tahun/ Lebih dari 5

Less than 1-3 tahun/ 4-5 tahun/ tahun/More1 year 1-3 years 4-5 years than 5 years Jumlah/Total

Liabilitas keuangan/Financial liabilities

Utang usaha/Trade payables 268,586 - - - 268,586Utang non-usaha/Non-trade

payables 34,205 - - - 34,205Utang anjak piutang/

Loan from factor 45,337 - - - 45,337Akrual/Accruals 9,320 - - - 9,320Pinjaman bank/Bank loans 206,122 - - - 206,122Liabilitas sewa pembiayaan/

Finance lease liabilities 275 238 - - 513

Jumlah liabilitias keuangan/Total financial liabilities 563,845 238 - - 564,083

Page 77: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/66 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

32. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 32. FINANCIAL RISK MANAGEMENT (continued)

b. Manajemen permodalan b. Capital management

Tujuan Grup dalam mengelola permodalanadalah untuk mempertahankan kelangsunganusaha Grup guna memberikan imbal hasilkepada pemegang saham dan manfaatkepada pemangku kepentingan lainnya sertamenjaga stuktur modal yang optimal untukmengurangi biaya modal.

The Group’s objectives when managing capitalare to safeguard the Group’s ability to continueas a going concern in order to provide returns forshareholders and benefits for other stakeholdersand to maintain an optimal capital structure toreduce the cost of capital.

Grup secara aktif dan rutin menelaah danmengelola struktur permodalan untukmemastikan struktur modal dan hasilpengembalian ke pemegang saham yangoptimal, dengan mempertimbangkankebutuhan modal masa depan dan efisiensimodal Grup, profitabilitas masa sekarang danyang akan datang, proyeksi arus kas operasi,proyeksi pengeluaran barang modal danproyeksi peluang investasi yang strategis.Untuk mempertahankan atau menyesuaikanstruktur modal, Grup menyesuaikan jumlahdividen yang dibayar kepada pemegangsaham, menerbitkan saham baru atau menjualaset untuk mengurangi utang.

The Group actively and regularly reviews andmanages its capital structure to ensure optimalcapital structure and shareholder returns, takinginto consideration the future capital requirementsand capital efficiency of the Group, prevailing andprojected profitability, projected operating cashflows, projected capital expenditures andprojected strategic investment opportunities. Inorder to maintain or adjust the capital structure,the Group may adjust the amount of dividendspaid to shareholders, issue new shares or sellassets to reduce debt.

Grup memonitor permodalan berdasarkanrasio gearing konsolidasian dan rasio labayang disesuaikan terhadap bungakonsolidasian. Rasio gearing dihitung denganmembagi pinjaman bersih dengan jumlahmodal. Pinjaman bersih dihitung dari jumlahpinjaman (termasuk pinjaman jangka pendekdan jangka panjang yang disajikan padalaporan posisi keuangan konsolidasian)dikurangi kas dan setara kas. Jumlah modaldihitung dari “ekuitas” seperti yang ada padalaporan posisi keuangan konsolidasianditambah pinjaman bersih.

The Group monitors capital on the basis of theGroup’s consolidated gearing ratio andconsolidated interest cover. The gearing ratio iscalculated as net borrowings divided by totalcapital. Net borrowings is calculated as totalborrowings (including current and non-currentborrowings as shown in the consolidatedstatement of financial position) less cash andcash equivalents. Total capital is calculated as“equity” as shown in the consolidated statementof financial position plus net borrowings.

Rasio pada tanggal 31 Desember 2015 dan2014 adalah sebagai berikut:

The ratios as at 31 December 2015 and 2014are as follows:

2015 2014*

Jumlah pinjaman 440,262 227,628 Total borrowingsDikurangi: Less:Kas dan setara kas (60,671) (49,575) Cash and cash equivalents

Pinjaman bersih 379,591 178,053 Net borrowingsJumlah ekuitas 664,859 642,048 Total equity

Jumlah modal 1,044,450 820,101 Total capital

Rasio gearing 36.34% 21.71% Gearing ratio

*) Disajikan kembali, lihat Catatan 2a *) Restated, see Note 2a

Page 78: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/67 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

32. MANAJEMEN RISIKO KEUANGAN (lanjutan) 32. FINANCIAL RISK MANAGEMENT (continued)

c. Nilai wajar instrumen keuangan c. Fair value of financial instruments

Pada 31 Desember 2015 dan 2014, nilai wajarasset dan liabilitas keuangan mendekati nilaitercatatnya, karena dampak dari diskonto tidaksignifikan.

As at 31 December 2015 and 2014, fair value offinancial assets and liabilities approximate theircarrying amount as the impact of discounting isnot significant.

33. INFORMASI SEGMEN 33. SEGMENT INFORMATION

Dewan direksi adalah pengambil keputusan operasiutama Grup.

The Board of Directors is the Group's chief operatingdecision-maker.

Manajemen memonitor hasil operasi segmen bisnisuntuk tujuan pengambilan keputusan tentang alokasisumber daya dan penilaian kinerja. Kinerja segmendinilai berdasarkan laba atau rugi operasi yangdiukur dengan cara yang konsisten dengan laba ataurugi usaha dalam laporan keuangan konsolidasian.

Management monitors the operating results of itsbusiness segments for the purpose of decision makingabout resource allocation and performanceassessment. Segment performance is evaluatedbased on operating profit or loss and is measuredconsistently with the operating profit or loss in theconsolidated financial statements.

a. Aktivitas a. Activity

Bisnis utama Grup dibagi menjadi tiga segmen,yaitu konstruksi, penunjang jasa konstruksi danperdagangan.

The Group’s main business is divided into threesegments which are construction, constructionsupport services and trading.

Informasi segmen yang diberikan kepadapengambil keputusan operasional utama untuksetiap segmen dilaporkan pada tanggal danuntuk tahun yang berakhir pada 31 Desember2015 dan 2014 adalah sebagai berikut:

The segment information provided to the chiefoperating decision-maker for the reportablesegments as at and for the year ended31 December 2015 and 2014 is as follows:

2015Penunjang Jasa

Konstruksi/Konstruksi/ Construction Perdagangan/ Total/ Eliminasi/ Konsolidasi/

Construction Support Service Trading Total Elimination Consolidation

Pendapatan usaha 1,291,588 71,605 52,805 1,415,998 (59,130) 1,356,868 RevenuesBeban pokok pendapatan (1,086,464) (61,621) (45,656) (1,193,741) 61,247 (1,132,494) Cost of revenue

Laba usaha segmen 205,124 9,984 7,149 222,257 2,117 224,374 Segment resultsEquity in net earnings of

Bagian atas rugi bersih associatedentitas asosiasi - bersih (96) - - (96) (643) (739) company - net

OperatingBeban usaha (83,818) (5,966) (3,674) (93,458) - (93,458) expensesLain-lain - neto 6,540 - (2,540) 4,000 - 4,000 Others - netPendapatan keuangan 2,138 8 21 2,167 - 2,167 Finance incomeBeban keuangan (52,238) (27) (66) (52,331) - (52,331) Finance expenses

Final taxBeban pajak final (38,617) (2,864) - (41,481) - (41,481) expense

Income taxBeban pajak penghasilan - - (310) (310) - (310) expenseLaba tahun berjalan yang Income for the

dapat diatribusikan year attributablekepada kepentingan to non-controllingnon-pengendali - - - - (304) (304) interest

Laba tahun berjalan yang Income for the yeardapat diatribusikan attributable tokepada pemilik owners of theentitas induk 39,033 1,135 580 40,748 1,170 41,918 parent entity

Aset dan liabilitas Assets and liabilitiesAset segmen 2,011,090 41,741 23,928 2,076,759 (152,641) 1,924,118 Segment assets

Investment inInvestasi pada entitas associate and

asosiasi dan pengendalian controlledbersama entitas 20,040 - - 20,040 (14,660) 5,380 jointly entity

Total aset 2,031,130 41,741 23,928 2,096,799 (167,301) 1,929,498 Total assets

Liabilitas segmen 1,361,295 36,261 14,800 1,412,356 (147,717) 1,264,639 Segment liabilities

CapitalPengeluaran modal (120,155) (2,260) (22) (122,437) 2,974 (119,463) expenditure

DepreciationBeban penyusutan (48,063) (1,734) (109) (49,906) - (49,906) expenses

Page 79: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/68 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

33. INFORMASI SEGMEN (lanjutan) 33. SEGMENT INFORMATION (continued)

a. Aktivitas (lanjutan) a. Activity (continued)

2014*Penunjang Jasa

Konstruksi/Konstruksi/ Construction Perdagangan/ Total/ Eliminasi/ Konsolidasi/

Construction Support Service Trading Total Elimination Consolidation

Pendapatan usaha 1,348,135 15,782 7,497 1,371,414 (20,506) 1,350,908 RevenuesBeban pokok pendapatan (1,095,611) (15,682) (7,444) (1,118,737) 16,768 (1,101,969) Cost of revenue

Laba usaha segmen 252,524 100 53 252,677 (3,738) 248,939 Segment resultsEquity in net earnings of

Bagian atas rugi bersih associatedentitas asosiasi - bersih (7,079) - - (7,079) 4,892 (2,187) company - net

OperatingBeban usaha (67,811) (3,067) (1,254) (72,132) - (72,132) expensesLain-lain - neto 660 42 (698) 4 - 4 Others - netPendapatan keuangan 1,741 6 7 1,754 - 1,754 Finance incomeBeban keuangan (31,834) (8) (12) (31,854) - (31,854) Finance expenses

Final taxBeban pajak final (40,444) (631) - (41,075) - (41,075) expense

Income taxBeban pajak penghasilan - - 448 448 - 448 expenseLaba tahun berjalan yang Income for the

dapat diatribusikan year attributablekepada kepentingan to non-controllingnon-pengendali - - - - 890 890 interest

Laba tahun berjalan yang Income for the yeardapat diatribusikan attributable tokepada pemilik owners of theentitas induk 107,757 (3,558) (1,456) 102,743 2,044 104,787 parent entity

Aset dan liabilitas Assets and liabilitiesAset segmen 1,484,855 23,365 22,661 1,530,881 (58,164) 1,472,717 Segment assets

Investment inInvestasi pada entitas associate and

asosiasi dan pengendalian controlledbersama entitas 10,366 - - 10,366 (9,434) 932 jointly entity

Total aset 1,495,221 23,365 22,661 1,541,247 (67,598) 1,473,649 Total assets

Liabilitas segmen 839,258 21,814 18,119 879,191 (47,590) 831,601 Segment liabilities

CapitalPengeluaran modal (74,525) (2,684) (1,478) (78,687) 52 (78,635) expenditure

DepreciationBeban penyusutan (55,987) (1,355) (84) (57,426) 2 (57,424) expenses

b. Segmen Geografis b. Geographical segments

Segmen geografis Grup dikelompokkanberdasarkan lokasi geografis. Segmen operasiberdasarkan lokasi geografis adalah sebagaiberikut:

The Group’s geographical segments are classifiedbased on geographical location. Operatingsegments based on the geographical location areas follows:

2015 2014

Segmen total aset Segment total assetsIndonesia 2,092,916 1,536,914 IndonesiaLuar negeri 3,883 4,333 Overseas

Eliminasi (167,301) (67,598) Elimination

1,929,498 1,473,649

2015 2014*

Segmen total liabilitas Segment total liabilitiesIndonesia 1,412,265 879,153 IndonesiaLuar negeri 91 38 Overseas

Eliminasi (147,717) (47,590) Elimination

1,264,639 831,601

Grup berdomisili di Indonesia dengan tidakada aktivitas signifikan di luar negeri sehinggatidak ada pendapatan dan pengeluaran modaldari aktivitas luar negeri.

The Group is domiciled in Indonesia withdormant activities overseas, therefore there isno revenue and capital expenditure fromoverseas activities.

*) Disajikan kembali, lihat Catatan 2a *) Restated, see Note 2a

Page 80: PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND ......PT ACSET INDONUSA Tbk DAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES Lampiran 1/2 Schedule Catatan atas laporan keuangan konsolidasian merupakan

PT ACSET INDONUSA TbkDAN ENTITAS ANAK/AND SUBSIDIARIES

Lampiran 5/69 Schedule

CATATAN ATASLAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN31 DESEMBER 2015 DAN 2014(Dinyatakan dalam jutaan Rupiah,kecuali dinyatakan lain)

NOTES TOTHE CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS

31 DECEMBER 2015 AND 2014(Expressed in millions of Rupiah,

unless otherwise stated)

34. INFORMASI PENTING LAINNYA 34. OTHER SIGNIFICANT INFORMATION

Kasus hukum Legal case

Pada bulan Januari 2012, Perseroan mengajukangugatan perdata terhadap Pemerintah RepublikIndonesia, Cq. Kementerian Badan Usaha MilikNegara, Cq. Perusahaan Listrik Negara(“Tergugat”) ke Pengadilan Negeri Jakarta Selatandengan nomor perkara 15/PDT.G/2012/PN.JKT.SEL. Pada tanggal 15 Agustus 2012,Pengadilan Negeri Jakarta Selatan mengabulkanseluruh gugatan Perseroan dan memerintahkanTergugat untuk mengembalikan uang yang telahdisetor pemberi kerja Perseroan (PT BintangSedayu Makmur) sebesar Rp 2.362. Atas putusantersebut, Tergugat telah mengajukan banding kePengadilan Tinggi Jakarta yang menguatkanPutusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan di atas.Tergugat telah mengajukan kasasi ke MahkamahAgung Republik Indonesia dan sampai tanggalpenerbitan laporan keuangan konsolidasian, kasasiini masih dalam proses.

In January 2012, the Company filed a civil suitagainst the Government of the Republic ofIndonesia, Cq. Stated-Owned Enterprise, Cq.Perusahaan Listrik Negara (the “Defendant”) atSouth Jakarta District Court with the case number15/PDT.G/2012/PN.JKT.SEL. On August 15, 2012,South Jakarta District Court declared the decision togrant all the Company suits and order the Defendantto return the money that had been paid by theCompany’s customer (PT Bintang Sedayu Makmur)amounting to Rp 2,362. The Defendant has filed anappeal on the decision at Jakarta High Court, whichaffirmed the Decision of South Jakarta District Courtabove. The Defendant has filed a cassation on thedecision to Supreme Court of Republic of Indonesiaand until the date of the issue of the consolidatedfinancial statement, the cassation is still in process.