proses pembentukan osteofit

7
PROSES PEMBENTUKAN OSTEOFIT

Transcript of proses pembentukan osteofit

Page 1: proses pembentukan osteofit

PROSES PEMBENTUKAN OSTEOFIT

Page 2: proses pembentukan osteofit

TULANG RAWAN YANG MENGALAMI KERUSAKAN

MEMICU TERBENTUK OSTEOFIT

OSTEOATRITISMENYEBABKAN KERADANGAN

Page 3: proses pembentukan osteofit

KONSEP OSTEOATRITIS

• Konsep degeneratif Konsep utamanya adalah perubahan yang terjadi pada OA merupakan proses ‘wear and tear’ atau penggunaan yang lama dan berlebihan menimbulkan gangguan yang diikuti respon perbaikan yaitu pembentukan osteofit

• Konsep inflamatifTulang rawan yang rusak akan memicu terjadi keradangan atau osteoatritis dan menyebabkan terbentuknya osteofit

Page 4: proses pembentukan osteofit

PROSES KERUSAKAN TULANG RAWAN

• TAHAP PERTAMA

PENURUNAN PROTEOGLIKAN

TERBENTUK CELAH

MATRIKS MENJADI KUNING DAN MUDAH

TERJADI RETAKAN

PENURUNAN AIRMENURUNKAN RESPON PERBAIKAN SEHINGGA DESTRUKSI > PRODUKSI

PENURUNAN SEL KONDROSIT

Page 5: proses pembentukan osteofit

• TAHAP KEDUACELAH SEMAKIN

DALAM TAPI TIDAK SAMPAI KONDROSIT

PENURUNAN KOLAGENjumlah sel rawan mulai menurun

Page 6: proses pembentukan osteofit

• TAHAP KETIGA

TERBENTUK CELAH YANG SEMAKIN DALAM SAMPAI KE KONDROSIT

TERBENTUK RONGGA – RONGGA YANG

MENYERUPAI KISTA

RONGGA SEMAKIN BESAR HINGGA

AKHIRNYA PECAH

SERPIHAN TULANG RAWAN YANG PECAH MASUK KE CAIRAN

SINOVIAL

Page 7: proses pembentukan osteofit

• TAHAP KEEMPAT

SERPIHAN MASUK KE CAIRAN SINOVIAL

DIFAGOSIT SEL-SEL MEMBRAN SINOVIAL

MEMICU KERADANGAN