Proposal Tugas Akhir

7
 PROPOSAL TUGAS AKHIR Sistem Pengolahan Data Pasien Berbasis Jaringan LAN Pada Puskesmas nanggulan Disusun Oleh Nama : CANDRA SAGITA No.Mhs : 085610047 Jurusan : Sistem Informasi / S1 SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER AKAKOM YOGYAKARTA 2012

Transcript of Proposal Tugas Akhir

Page 1: Proposal Tugas Akhir

5/17/2018 Proposal Tugas Akhir - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/proposal-tugas-akhir-55b0881f17e3c 1/7

PROPOSAL TUGAS AKHIR 

Sistem Pengolahan Data Pasien Berbasis Jaringan

LAN Pada Puskesmas nanggulan

Disusun Oleh

Nama : CANDRA SAGITA

No.Mhs : 085610047

Jurusan : Sistem Informasi / S1

SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA

DAN

KOMPUTER AKAKOM

YOGYAKARTA

2012

Page 2: Proposal Tugas Akhir

5/17/2018 Proposal Tugas Akhir - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/proposal-tugas-akhir-55b0881f17e3c 2/7

LEMBAR PERSETUJUAN

Judul : Sistem Pengolahan Data Pasien Berbasis Jaringan LAN

pada Praktek Dr. A. R. Mohammad

Nama : CANDRA SAGITA

N I M : 085610047

Jurusan : Sistem Informasi

Semester : Ganjil 2012

Telah memenuhi syarat dan disetujui untuk diseminarkan di

hadapan dosen penguji seminar tugas akhir.

Yogyakarta, 19 maret 2012

Dosen Pembimbing,

BADIYANTO ,S.Kom .,M.Kom.

Page 3: Proposal Tugas Akhir

5/17/2018 Proposal Tugas Akhir - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/proposal-tugas-akhir-55b0881f17e3c 3/7

A. Latar Belakang

Di era globalisasi seperti sekarang ini, teknologi telah

mengalami perkembangan yang cukup pesat. Selain itu ada

anggapan bahwa teknologi itu mahal dan hanya bermanfaat bagi

segelintir orang saja. Anggapan seperti itu masih dominan

dikalangan masyarakat kita. Padahal teknologi informasi

diciptakan untuk kepentingan masyarakat banyak.

Aplikasi perangkat lunak komputer dan Internet telah

berkembang pesat pada dewasa ini, demikian pula dengan

aplikasi web dan browser internet yang dapat di akses melalui

 jaringan. Internet merupakan salah satu sumber informasi yang

bersifat global. Dengan internet kita dapat mengakses informasi

dari berbagai belahan dunia dengan cepat dan mudah.

Seiring dengan berkembang pesatnya kemajuan Teknologi

Informasi, dibutuhkan pula sistem informasi yang berbasis

 jaringan. Kalau dulu aplikasi sistem informasi yang ada hanya

stand alone (berdiri sendiri). Belakangan ini banyak dikenal

Aplikasi Onine atau aplikasi yang dapat di akses melalui jaringan

LAN, WAN, ataupun Internet.

Berdasarkan uraian diatas, penyusun ingin membuat Sistem

Pengolahan Data Pasien Berbasis Jaringan LAN pada puskesmas

nanggulan

B.Perumusan Masalah

Berdasarkan uraian latar belakang diatas, dapat

dikemukakan beberapa permasalahan sebagai berikut :

Belum adanya media yang dapat memproses data Pasien

yang Berbasis Jaringan Pada puskesmas nanggulan yang dapat

diakses melalui jaringan LAN ataupun internet.

Page 4: Proposal Tugas Akhir

5/17/2018 Proposal Tugas Akhir - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/proposal-tugas-akhir-55b0881f17e3c 4/7

Oleh karena itu dipandang perlu untuk melakukan penelitian

tentang Aplikasi Sistem Informasi Pemerikasaan dan DatabasePasien Berbasis Jaringan Pada puskesmas naggulan, agar hal ini

dapat dijadikan sebagai suatu bentuk perbaikan terhadap

pelayanan bagi pasien serta mempermudah pendataan pasien

bagi dokter.

Adapun Rumusan masalah yang diajukan dalam penelitian

ini adalah :

Apakah dengan menggunakan aplikasi Pemeriksaan dan

Database Pasien dapat mempercepat pelayanan kepada pasien,

dan pelayanan lebih responsive. Serta dapat mempermudah

dokter dalam pendataan pasien.

C. Tujuan dan Manfaat Penelitian

1.3.1Tujuan Penelitian

1) Untuk mengetahui prosedur kerja pada puskesmas

nanggulan

2) Untuk merancang suatu Aplikasi Pemerikasaan dan

Database Pasien Berbasis Jaringan Pada puskesmas

nanggulan.

1.3.2 Manfaat Penelitian

1) Membantu puskesmas naggulan dalam membuat

aplikasi pemeriksaan dan database pasien berbasis

 jaringan.

2) Mengetahui dan memahami Sistem pelayanan

pasien pada puskesmas nanggulan.

Page 5: Proposal Tugas Akhir

5/17/2018 Proposal Tugas Akhir - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/proposal-tugas-akhir-55b0881f17e3c 5/7

3) Menambah pengalaman dan wawasan dalam

membuat suatu rancangan aplikasi sistem informasiberbasis jaringan LAN maupun online.

4) Memberikan informasi kepada pihak yang akan

meneliti lebih lanjut, mengenai penggunaan Sistem

Pengolahan Data Pasien Berbasis Jaringan LAN pada

puskesmas nanggulan.

1.4 Metode dan Teknik Penelitian

.4.1 Metode Penelitian

Adapun langkah-langkah dalam penelitian ini adalah :

1. Melakukan pengumpulan data yang berhubungan dengan

pemeriksaan pasien, adapun data-data yang penulis

kumpulkan seperti datapasien, data hasil pemeriksaan, data

penggunaan bhp, data resep, data pembayaran oleh pasien.

2. Mengidentifikasi masalah yang ada pada proses

pemeriksaan pasien, apa saja yang menjadi kendala dan akibat

yang ditimbulkan serta bagaimana solusinya.

3. Membuat pemodelan sistem berupa bagan alir sistem (flow 

– chart ), diagram arus data (data flow diagram), kamus data

(data dictionary ), dan ERD (entity relation diagram).

4. Merancang sebuah sistem Pengolahan Database Pasien

Berbasis Jaringan dengan menggunakan PHP sebagai bahasa

pemrograman, MySQL sebagai pengolah database,

Apache2triad sebagai web server, Wscite sebagai PHP editor

dan Adobe Photoshop 7.0 sebagai pengolah gambar.

5. Implementasi sistem merupakan tahapan setelah

perancangan sistem untuk mengetahui apakah sistem yang

dirancang telah sesuai dengan kebutuhan dan berjalan sesuai

Page 6: Proposal Tugas Akhir

5/17/2018 Proposal Tugas Akhir - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/proposal-tugas-akhir-55b0881f17e3c 6/7

dengan yang diinginkan. Tahap implementasi sistem

merupakan tahap meletakkan sistem supaya siap dipakai ataudioperasikan.

Dalam penelitian ini penulis menggunakan seperangkat

komputer dengan spesifikasi sebagai berikut yaitu processor AMD

 Athlon 64 3400+ 2,8 GHz, Hard Disk 80 GB 7200 RPM Seagate

Baracuda, memori DDRAM 512 MB PC-3200 Visipro, mainboard 

dan dilengkapi dengan Monitor LG 15”, keyboard + Mouse PS2

SPC dan printer HP D1320. Sedangkan perangkat lunak yang

digunakan yakni :

- Sistem operasi : Windows XP Profesional.

- Pengolah kata : Microsoft Office Word 2003.

- Pengolah database : MySQL.

- Web Server : Apache2triad

- Pengolah Gambar : Adobe Photoshop 7.0.

- Bahasa pemrograman : PHP.

1.4.2 Teknik Penelitian

Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan oleh

penyusun dalam pelaksanaan penelitian ini adalah sebagai berikut

:

- Wawancara

Yaitu pengumpulan data dengan tanya jawab pada

pihak pihak yang bersangkutan.

- Observasi

Yaitu melakukan pengamatan secara langsung di

lapangan, meneliti serta melakukan langsung kegiatan

untuk mendapatkan data yang lebih lengkap.

Page 7: Proposal Tugas Akhir

5/17/2018 Proposal Tugas Akhir - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/proposal-tugas-akhir-55b0881f17e3c 7/7

- Kepustakaan

Cara terakhir ini dilakukan untuk mendapatkan dasar-dasar referensi yang kuat bagi penyusun guna selesainya

penelitian ini. yaitu dengan mengumpulkan dan membaca

buku yang berhubungan dengan pemberian judul

berdasarkan permasalahan yang ada.

DAFTAR PUSTAKA

Bustami, Ahmad. 1999. Cara Mudah Belajar Internet, Homesitedan HTML. Jakarta. Dinastindo.

Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.1988. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta. PerumBalai Pustaka.

Febrian, Jack dan farida Handayani. 2002. Kamus Komputer danistilah Teknologi Informasi. Bandung. Informatika.

Jogiyanto1 HM. 2005.  Analisis & Desain Sistem Informasi :Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis.Yogyakarta. Andi.

Jogianto2 HM. 2005. Sistem Teknologi Informasi . Andi.Yogyakarta.

Indrajit, 2001,  Analisis dan Perancangan Sistem Berorientasi Object . Bandung, Informatika.

Kadir, Abdul. 1999. Dasar Pemograman Web DinamisManggunakan PHP .. Yogyakarta. Andi Offset.