Proposal Bop Dta-Ah

34
Diajukan Oleh :

Transcript of Proposal Bop Dta-Ah

Page 1: Proposal Bop Dta-Ah

Diajukan Oleh :DINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH

AL-HASANAHDUSUN PASAR, RT/RW : 01/02 DESA CIGANJENG KECAMATAN PADAHERANG KABUPATEN CIAMIS

Page 2: Proposal Bop Dta-Ah

Diniyah Takmiliyah Awaliyah Al-Hasanah

NSDTA : 4123209062136Sekretariat : Dusun Pasar, Rt ; 01-Rw ; 02, Desa Ciganjeng Kec. Padaherang Ciamis

46384Jawa Barat Hp. 085223205336

Nomor : 008/DTA-AH/II/2010Lampiran : 1 (satu) bundelPerihal : Permohonan Bantuan Dana

Kepada Yth,

BAPAK BUPATI KAB. CIAMISMelalui :KABAG KESRA SETDA KAB. CIAMIS di-

Ciamis

Assalamu'alaikum Warahmatullahi WabarakatuhBismillahirrahmanirrahim

Salam silaturahmi teriring do'a kami haturkan kepada Bapak/Ibu semoga selalu ada dalam lindungan dan maghfirah Allah SWT.

Selanjutnya kami sampaikan, sehubungan Diniyah Takmiliyah Awaliyah kami memerlukan dana untuk Operasional, ATK dan Transportasi guru – guru Diniyah Takmiliyah Awaliyah Al-Hasanah maka kami mohon kiranya Bapak Bupati berkenan memberikan Bantuan Operasional penyelenggaraan demi terselenggaranhya pendidikan Diniyah Takmiliyah yang berkesinambungan

Adapun rencana dana yang kami butuhkan sebesar Rp.12.588.000 (Dua Belas Juta Lima Ratus Delapan Puluh Delapan Ribu Rupiah ) dengan spesifikasi sebagai berikut :

1. Kebutuhan Anggaran : Rp. 12.588.000 (Rincian terlampir)2. Perkiraan dana yang tersedia : Rp. 4.084.0003. Kekurangan Dana : Rp. 8.504.000

Untuk lebih jelas, sebagai bahan pertimbangan Bapak, kami lampirkan proyek proposalnya

Demikian permohonan kami, atas segala perhatian dan terkabulnya permohonan ini, kami ucapkan terima kasih. Semoga Allah SWT memberikan balasan yang berlipat ganda atas amal bakti kita semua.

Wassalamu'alaikum Warahmarullahi Wabarakatuh Padaherang, 25 Pebruari 2010

Ketua KKDTKec. Padaherang,

AMIN MUTTAQIN

Kepala Diniyah TakmiliyahAL-HASANAH

WAWAN MIFTAH FAUZY

Mengetahui :Camat Kepala KUA Kepala Desa

Kec. Padaherang Kec. Padaherang Ciganjeng

DRS. M U H L I S H. ASIKIN.S.Ag H. UTJU SUTARDJO B.St

Page 3: Proposal Bop Dta-Ah

Pangkat : PembinaNIP. 19590712 198403 1 009

NIP. 150 218 758

Page 4: Proposal Bop Dta-Ah

Diniyah Takmiliyah Awaliyah Al-Hasanah

NSDTA : 4123209062136Sekretariat : Dusun Pasar, Rt ; 01-Rw ; 02, Desa Ciganjeng Kec. Padaherang Ciamis

46384Jawa Barat Hp. 085223205336

Nomor : 008/DTA-AH/II/2010Lampiran : 1 (satu) berkasPerihal : Permohonan Rekomendasi

Kepada Yth,

BAPAK CAMAT KECAMATAN PADAHERANGdiPadaherang

Assalamu`alaikum Wr.wb.Bismillaahirrahmaanirrahim

Salam sejahtera teriring do`a semoga Bapak ada dalam lindungan, maghfiroh dan Ridha

Allah SWT. Amiin.

Selanjutnya kami sampaikan, sehubungan Diniyah Takmiliyah Awaliyah kami

memerlukan dana untuk Operasional dan Transportasi guru – guru Diniyah Takmiliyah

Awaliyah Al-Hasanah, maka kami mohon kiranya Bapak Camat berkenan memberikan

Rekomondasi Kepada Diniyah kami untuk terselenggaranhya pendidikan Diniyah

Takmiliyah yang berkesinambungan.

Sehagai bahan pertimbangan, kami lampirkan :

1. Proposal Permohonan Bantuan Operasional Penyelenggaraan ( BOP ) DTA

Al-Hasanah Ciganjeng Kecamatan Padaherang Kabupaten Ciamis

2. Data Pendukung lainnya.

Demikian permohonan ini kami buat, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

Wassalamu`alaikum Wr.Wb.

Padaherang, 25 Pebruari 2010

Ketua KKDTKec. Padaherang,

AMIN MUTTAQIN

Kepala Diniyah TakmiliyahAL-HASANAH

WAWAN MIFTAH FAUZY

Mengetahui :Kepala KUA Kepala Desa

Kec. Padaherang Ciganjeng

H. ASIKIN.S.Ag H. UTJU SUTARDJO B.St

Page 5: Proposal Bop Dta-Ah

NIP. 150 218 758

PEMERINTAH KABUPATEN CIAMIS

Alamat : Jln. Raya Pangandaran No. 389 Padaherang Tlp. (0265) 65079846384

Nomor : ................................................................./ 2010

Berkenaan dengan adanya Proposal dari Diniyah Takmiliyah Awaliyah AL-

HASANAH Dusun Pasar Ciganjeng Padaherang Ciamis Kabupaten Ciamis Nomor :

008/DTA-AH/II/2010, tentang Permohonan Dana Bantuan Operasional

Penyelenggaraan ( BOP ) Diniyah Takmiliyah Awaliyah AL-HASANAH,

Maka pada prinsifnya kami Camat Padaherang Kabupaten Ciamis memberikan

Rekomendasi Kepada Diniyah Takmiliyah Awaliyah AL-HASANAH Dusun Pasar

Desa Ciganjeng Kecamatan Padaherang Kabupaten Ciamis atas Proposal

tersebut.

Demikian agar maklum dan menjadi bahan seperlunya.

Padaherang, ...... ................................ 2010CAMAT Padaherang,

DRS. M U H L I SPangkat : PembinaNIP. 19590712 198403 1 009

Page 6: Proposal Bop Dta-Ah

PEMERINTAH KABUPATEN CIAMISKECAMATAN PADAHERANG

KANTOR DESA CIGANJENGAlamat : Jalan Raya Ciganjeng No. 833 Tlp (0265) 655868 Padaherang 46384

SURAT KETERANGAN DOMOSILINomor : ………… / ………….. / Desa – 20……

Yang bertanda tangan dibawah ini, Kepala Desa Ciganjeng Kecamatan Padaherang

Kabupaten Ciamis, Menerangkan dengan sesungguhnya bahwa :

Nama Lembaga : DINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH AL-HASANAH

Nama Pengurus : Ketua : WAWAN MIFTAH FAUZY

Sekretaris : KOKOM KOMARIAH

Bendahara : EUIS KURNIASIH

Jumlah Murid : 83 Santri

Bidang : Pendidikan Agama dan Majlis Ta'lim

Alamat : RT.01-RW.02 Dusun Pasar Desa Ciganjeng Kecamatan

Padaherang Kabupaten Ciamis

Tahun Berdiri : 1998

Benar-benar Bertempat tinggal di Desa Ciganjeng dan memiliki Lembaga Masyarakat yang

bergerak dalam bidang Pendidikan Agama tersebut diatas, dan saat ini masih menjalankan

aktivitasnya sebagaimana biasanya.

Demikian keterangan ini kami buat, agar dipergunakan sebagaimana mestinya.

Ciganjeng, ……………………………..2010Kepala Desa Ciganjeng,

H. UTJU SUTARDJO B.st

Page 7: Proposal Bop Dta-Ah

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan puji syukur Alhamdulillah kami dapat menyelesikan Proposal

Permohonan Dana Bantuan Operasional Penyelenggaraan ( BOP ) Diniyah Takmiliyah

Awaliyah AL-HASANAH Dusun Pasar Desa Ciganjeng Kecamatan Padaherang Kabupaten

Ciamis Tahun 2010.

Kami menyadari bahwa didalam penyusunan proposal ini masih banyak kekurangan-

kekurangan, terutama di dalam penyajian isi maupun teknis penulis. Untuk itu kami

mengucapkan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu penyusunan

proposal ini dari tingkat Kabupaten hingga tingkat penyelenggara. Semoga Allah SWT dapat

membalas atas segala kebaikan yang telah diberikan kepada kami.

Padaherang, 25 Pebruari 2010

Penyusun

Page 8: Proposal Bop Dta-Ah

DAFTAR ISI

SURAT PERMOHONAN DANA................................................................

SURAT REKOMENDASI...........................................................................

SURAT KETERANGAN DOMISILI……………………………………………

KATA PENGANTAR.................................................................................

DAFTAR ISI..............................................................................................

I. PENDAHULUAN

II. DASAR PEMIKIRAN

III. TUJUAN

IV. PERMASALAHAN YANG DIHADAPI

V. NAMA TEMPAT DAN WAKTU PELAKSANAAN

VI. RENCANA SUMBER DANA RENCANA PENGGUNAAN DANA

VII. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN

VIII. METODE PELAKSANAAN KEGIATAN

IX. TARGET KINERJA

X. SUSUNAN PENGURUS

XI. PENUTUP

Lampiran –lampiran :

1. Rencana Penggunaan Dana ( RAB )

2. Susunan Pengurus DTA AL-HASANAH

3. Database santri DTA AL-HASANAH

4. Photo Copy KTP Penerima Bantuan

5. Foto Kegiatan DTA AL-HASANAH

6. Denah Lokasi DTA AL-HASANAH

7. SK Pendirian Diniyah Takmiliyah AL-HASANAH

8. Photo Copy Rekening Bank

Page 9: Proposal Bop Dta-Ah

Diniyah Takmiliyah Awaliyah Al-Hasanah

NSDTA : 4123209062136Sekretariat : Dusun Pasar, Rt ; 01-Rw ; 02, Desa Ciganjeng Kec. Padaherang Ciamis

46384Jawa Barat Hp. 085223205336

PROPOSALBANTUAN OPERASIONAL PENYELENGGARAAN ( BOP )

DINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH AL-HASANAH

I. PENDAHULUAN

Seraya memanjatkan puji dan sukur kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan segala

Rahmat dan Karunianya kepada kita sekalian. Shalawat beserta salam semoga selamanya

dilimpahkan kepada Nabi Besar Muhammad SAW, kepada segenap keluarganya, para

sahabatnya serta semua pengikutnya yang senantiasa ta’at kepadanya.

PESANTREN dan MADRASAH DINIYAH adalah lembaga fenomenal. Lebih-lebih di zaman ini.

Dimana materialisme serta dekadensi moral semakin mewabah. Setiap terucap kata "Pesantren

dan Madrasah Diniyah", tergambar sebuah episode kehidupan yang kental dengan nilai-nilai

rohani, kesederhanaan, kezuhudan, ibadah dan mujahadah serta amal-amal ukhrowi para

penghuninya. Pesantren dan Madrasah Diniyah adalah personifikasi manusia langit.

Manusia tercipta dari unsur jasmani dan rohani, maka ia tidak bisa menjadi manusia bumi belaka,

yang serba sibuk dengan urusan jasmani semata namun mengabaikan urusan rohani. Manusia

sesungguhnya "senyawa" di antara keduanya, sehingga harus mampu menjajakkan kakinya

kuat-kuat di bumi, sementara hati mereka tergantung tinggi di langit.

Mereka harus bekerja secara sungguh-sungguh untuk kemakmuran bumi (dunia) demi

kebahagiaan langit (akhirat). Untuk mencapai cita-cita seperti itu diperlukan Pesantren dan

Madrasah Diniyah yang representative dan propesional, yang dilengkapi dengan sarana dan

prasarana memadai dan Operasional Penyelenggaraan.

Tercapainya tujuan Pembangunan Nasional, yakni pembangunan manusia Indonesia seutuhnya

sebagaimana tertuang dalam Garis-Garis Besar Haluan Negara (GBHN), merupakan tanggung

jawab dan tugas segenap bangsa Indonesia. Oleh karena itu setiap warga Negara Indonesia

dituntut untuk berpartisipasi aktif guna mensukseskan dengan kemampuannya masing-masing.

Berkenaan dengan hal tersebut di atas, maka kami pengelola dan pengurus Diniyah Takmiliyah

Awaliyah AL-HASANAH memohon kepada Pemerintah untuk Memperhatikan Dana Bantuan

Operasioanl penyelenggaraan Diniyah Takmiliyah di Kabupaten Ciamis.

Page 10: Proposal Bop Dta-Ah

II. DASAR PEMIKIRAN

a. Maka ketahuilah bahwa tiada Tuhan selain Allah SWT (Q.S. Muhammad 47:19)

b. Allah SWT mengangkat orang-orang yang beriman diantara kamu dan orang-orang yang

berilmu beberapa derajat (Q.S. Al Mujadalah 58 : 11)

c. Sebaik-baiknya kamu adalah yang belajar Alqur’an kemudian mengajarkannya (H.R. Bukhari)

d. Mencari ilmu diwajibkan atas semua orang islam baik laki-laki maupun perempuan (H.R.

Baihaqi)

III. TUJUAN

Tujuan Umum : Sebagai kelengkapan identitas umat islam terbinanya sebuah Madrasah Diniyah

yang cukup memadai sehingga merupakan bentuk nyata dari eksistensi masyarakat islam dan

demi terpeliharanya pembinaan generasi penerus dengan membekali ilmu agama islam sebagai

penangkal pengaruh lain atau pengaruh perkembangan peradaban yang dapat mengikis aqidah.

Tujuan Khusus : Terwujudnya Operasional Penyelenggaraan Diniyah Takmiliyah Awaliyah AL-

HASANAH yang dapat dipergunakan sebagai penyelenggaraan peribadatan dan pusat

pembinaan dan pendidikan agama Islam sebagai Rahmat bagi seluruh alam.

IV. PERMASALAHAN YANG DIHADAPI

Permasalahan penting yang sedang dihadapi oleh masyarakat Kampung Pasar Desa Ciganjeng

adalah sebagai berikut :

1. Letak geografis Kampung Pasar Desa Ciganjeng berada di jalur wisata Pangandaran (30 km)

yang semakin berkembang oleh kunjungan turis-turis asing dan domestik. Dari segi

pendidikan kondisi ini kurang menguntungkan sebab terjadi perembesan nilai-nilai budaya

asing dan pergaulan yang tidak islami, sehingga sudah mulai terasa adanya pendangkalan

nilai-nilai moral dan agama khususnya dikalangan anak-anak dan remaja.

2. Kondisi sosial ekonomi masyarakat Dusun Pasar Desa Ciganjeng sebagian besar (89 %)

adalah petani yang menggarap lahan milik orang lain,dan lahan banjir sehingga secara

ekonomis masyarakat Kampung Pasar Desa Ciganjeng tergolong masyarakat yang kurang

mampu.

Kondisi pendidikan masyarakat Kampung Pasar Desa Ciganjeng pada umumnya rendah (80

%) dan rata-rata mereka tidak memiliki keahlian tertentu menunjang kebutuhan hidupnya

sehingga terjadilah urbanisasi ke kota-kota besar terutama dari kalangan pemuda dan remaja.

Dampak negatif terhadap pendidikan adalah etika pergaulan dan agama terjadinya arus

perpindahan budaya dari kota besar ke desa-desa, sehingga pada gilirannya sangat

membahayakan bagi ketahanan moral dan agama para remaja.

Page 11: Proposal Bop Dta-Ah

Untuk mengantisipasi permasalahan tersebut maka kami Pengurus bermaksud membangun

Madrasah yang bertujuan untuk mencetak kader-kader islam yang beriman dan bertaqwa kepada

Allah SWT serta ikut berperan dalam membangun bangsa dan negara.

Pengurus Diniyah Takmiliyah Awaliyah AL-HASANAH Dusun Pasar Desa Ciganjeng

sekarang ini menyelenggarakan pendidikan yaitu, TKA-TPA, Diniyah Takmiliyah Awaliyah, Majlis

Ta’lim,

Dengan mengharap keridhoan Allah SWT. semoga cita-cita kami ini terlaksana. Amin Ya

Rabbal Alamin.

V. NAMA TEMPAT DAN WAKTU PELAKSANAAN

Nama : Diniyah Takmiliyah Awaliyah AL-HASANAH

Tempat : RT.01-RW.02 Dusun Pasar Desa Ciganjeng Kecamatan Padaherang Ciamis

Waktu : Setiap Hari : 1. Siang hari dari Jam 13.00 sampai dengan Jam 15.00

2. Sore hari dari Jam 15.30 sampai dengan Jam 17.00

3. Malam hari dari Jam 18.00 sampai dengan Jam 19.30.

VI. RENCANA SUMBER DANA DAN RENCANA PENGGUNAAN DANA

A.RENCANA SUMBER DANA :

1. Swadaya Masyarakat

2. Donatur dan Simpatisan yang tidak Mengikat

3. Bantuan Pemerintah melalui APBD/ APBN

B.Rencana Penggunaan Dana

Rencana Dana yang kami ajukan untuk operasional Penyelenggaraan Diniyah Takmiliyah

Awaliyah AL-HASANAH adalah sebesar Rp. 12.588.000

Terbilang : Dua Belas Juta Lima Ratus Delapan Puluh Delapan Ribu Rupiah

( Rincian terlampir )

VII. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN

Jadwal Pelajaran Kelas I, II, III dan IV DTA AL-HASANAH

NO HARI MATA PELAJARAN JAM KELAS

SENIN1. BTA ( Baca Tulis Al-Qur'an)2. AQIDAH AKHLAQ3. Baca Kitab

13.00-15.0015.30-17.0018.00-19.30

Kelas I/IIKelas IIIKelas IV

SELASA

1. FIQIH IBADAH2. Takhfidz Juz`amma

13.00-15.0015.30-17.0018.00-19.30

Kelas I/IIKelas IIIKelas IV

RABU

1. TAJWID2. Bahasa Arab/Mahfudzot

13.00-15.0015.30-17.0018.00-19.30

Kelas I/IIKelas IIIKelas IV

KAMIS

1. SKI (Tarikh)2. Bacaan Sholat

13.00-15.0015.30-17.0018.00-19.30

Kelas I/IIKelas IIIKelas IV

JUM’AT Libur Libur Libur

SABTU

1. Qura'an Hadits/Tajwid2. BTA Dan Hafalan

13.00-15.0015.30-17.0018.00-19.30

Kelas I/IIKelas IIIKelas IV

AHAD

1. Praktek Ibadah2. Kaligrafi

13.00-15.0015.30-17.0018.00-19.30

Kelas I/IIKelas IIIKelas IV

Page 12: Proposal Bop Dta-Ah

VIII. METODE PEMBELAJARAN

Metode pembelajaran Diniyah Takmilyah AL-HASANAH dapat diartikan sebagai cara-

cara yang dipergunakan untuk menyampaikan ajaran sampai ke tujuan. Pemahaman terhadap

materi pelajaran yang akan disampaikan terhadap siswa, akan lebih mudah dicapai dengan

menggunakan metode pembelajaran.

Berikut ini beberapa metode pembelajaran di madrasah diniyah adalah sebagi berikut :

a) Metode sorogan

Metode sorogan ini merupakan bagian yang paling sulit dari keseluruhan metode

pendidikan islam tradisional, sebab metode ini menuntut kesabaran, kerajinan, ketaatan dan

disiplin pribadi dari siswa. Namun metode sorogan memang terbukti sangat efektif sebagai

taraf pertama bagi seorang siswa yang bercita-cita menjadi seorang alim. Metode ini

memungkinkan seorang guru mengawasi, menilai, dan membimbing secara maksimal

kemampuan seorang siswa dalam menguasai bahasa arab. Karena dalam metode ini siswa

secara bergantian membaca satu persatu dihadapan ustadz.

b) Metode Wetonan / Bandongan

Wetonan istilah ini berasal dari kata wektu ( bahasa jawa ) yang berarti waktu, sebab

pembelajaran tersebut diberikan pada waktu-waktu tertentu. Metode wetonan ini merupakan

metode kuliah, dimana siswa mengikuti pelajaran dengan duduk dihadapan ustadz yang

menerangkan pelajaran secara kuliah, siswa menyimak kitab masing-masing dan membuat

catatan padanya. Istilah wetonan ini di jawa barat disebut bandongan.

c) Metode Musyawaroh / Bahtsul Masa'il

Metode musyawarah atau dalam istilah lain bahtsul masa'il, merupakan metode

pembelajaran yang lebih mirip dengan metode diskusi atau seminar.

d) Metode Ceramah

Metode ceramah yaitu guru memberikan uraian atau penjelasan kepada sejumlah

murid pada waktu tertentu ( waktu terbatas ) dan tempat tertentu pula.

e) Metode Hafalan ( muhafazhah )

Metode hafalan yaitukegiatan belajar siswa dengan cara menghafal suatu teks

tertentu dibawah bimbingan dan pengawasan ustadz

f) Metode Demonstrasi / Praktek Ibadah

Metode ini, adalah cara pembelajaran yang dilakukan dengan memperagakan

(mendemonstrasikan) suatu keterampilan dalam hal pelaksanaan ibadah tertentu, yang

dilakukan secara perorangan maupun kelompok dibawah petunjuk dan bimbingan ustadz.

IX. TARGET KINERJA

Sudah menjadi pengetahuan umum bahwa pendidikan keagamaan menginginkan terbentuknya

peserta didik yang memahami dan mengamalkan nilai-nilai ajaran agamanya dan/atau menjadi

ahli ilmu agama yang berwawasan luas, kritis, kreatif, inovatif, dan dinamis (tafaqquh fiddin).

Itulah salah satu target kinerja Madrasah Diniyah AL-HASANAH

Page 13: Proposal Bop Dta-Ah

X. SUSUNAN PENGURUS

Terlampir

XI. PENUTUP

Madrasah merupakan lembaga pendidikan islam dan bagian dari pusat dakwah yang ideal,

dengan demikian diharapkan dapat mewujudkan generasi umat islam yang mampu

mengamalkan ilmunya dalam kehidupan sehari-hari membuktikan bahwa islam adalah rahmat

bagi alam.

Oleh karena peningkatan mutu, sarana dan pendukung lainnya merupakan keniscayaan

yang dan perlu ditangani secara sungguh-sungguh, bukan hanya oleh mereka yang tergabung

dalam Pengurus Diniyah Takmiliyah Awaliyah Takmiliyah Awaliyah AL-HASANAH saja, akan

tetapi juga merupakan tanggung jawab segenap orang yang telah berkarier. Bahwa

sesungguhnya tiada Tuhan yang patut disembah kecuali Allah SWT dan bahwa Allah berfirman

dalam al-qur’an :

/ل- 3ن/ م/ث 7ذ5ي 3ف5ق-و3ن/ ال -ن /ه-م3 ي /م3و/ال 3ل5 ف5ى ا 5ي ب /ل5 الله5 س/ /م/ث 7ةJ ك ب /ت3 ح/ /ت 3ب /ن 3ع/ ا ب س/

5ل/ /اب ن -لT ق5ى س/ /ةJ ك -ل 3ب ن /ة- س- 7ةJ م5ائ ب -ض/اع5ف- و/الله- ح/ 5م/ن3 ي اء- ل /ش/ و/الله- ي

ع\ 3م\ و/اس5 5ي ع/ل“Perumpamaan (nafkah yang dikeluarkan oleh) orang-orang yang menafkahkan hartanya dijalan

Allah SWT adalah bagaikan sebutir benih yang menumbuhkan tujuh cabang, setiap cabang

menghasilkan seratus biji. Allah SWT melipat gandakan (ganjaran) bagi siapa yang dia kehendaki

dan Allah Maha Luas (Karunia-Nya) lagi Maha Mengetahui”

Semoga Allah SWT membuka pintu para dermawan untuk mewujudkan Operasional

Penyelenggaraan yang dibutuhkan Madrasah AL-HASANAH, sebagai wujud nyata dari identitas

dan eksistensi umat islam menuju kebahagiaan dunia dan akhirat. Amin Ya Rabbal Alamin.

Padaherang, 25 Pebruari 2010Pengurus DTAAL-HASANAH

Kepala SekolahDTA AL-HASANAH

WAWAN MIFTAH FAUZY

Sekretaris,

KOKOM KOMARIAH

Page 14: Proposal Bop Dta-Ah

Lampiran I

SUMBER PEMBIAYAAN DAN RENCANA ANGGARAN BIAYA ( RAB ) BANTUAN OPERASIONAL PENYELENGGARAAN ( BOP )

DTA AL-HASANAHDusun Pasar Desa Ciganjeng Kecamatan Padaherang

TAHUN ANGGARAN 2010

Sumber Pembiayaan dan rencana anggaran bagi tercapainya sasaran madrasah diproyeksikan

sebagai berikut :

A. Rencana anggaran pendapatan tahunan :

No Sumber Penerimaan Besar Rp.

1. Infaq Santri 83 Orang x Rp.4000,-X 12 Bulan 3.984.0002. Pendapatan santri Baru 10 Orang X Rp. 10.000,- 100.0003. -

Jumlah Total 4.084.000

B. Rencana Anggaran Biaya

No Pengeluaran Besar Rp.

1. Kesejahteraan Pengajar 4 Orang x Rp.150.000,- X 12 Bulan 7.200.0002. Pembuatan Seragam Guru 4 X 200.000 800.0003. Dana Sosial ( Untuk santri yang sakit/musibah) 300.0004. Pemeliharaan Gedung 1.000.0005. Peningkatan Kemampuan Pengajar

a. Mengikuti diklat Rp. 100.000 X 2 kalib. Studi Banding ke Madrasah Lain Rp. 100.000 X 2 kali

400.000

6. Kebutuhan Mebeler 5 buah X 200.000,- 1.000.0007. Alat tulis kantor

- Kertas 12 Rim X Rp. 26.000,-- Spidol White Board 16 Buah X Rp. 7.000,-- Kapur Tulis 15 dus X Rp. 4.000,-- Spidol Keci 2 dus X Rp. 12.000,-- Buku Administrasi 6 Buah X Rp. 10.000,-- Karton 2 Lusin X Rp. 20.000,-- Buku Raport 20 Buah X Rp. 4.000,-

312.000112.000

60.00024.00060.00040.00080.000

8. Penyelenggaraan Ulangan Umum 2x4 kelasx 150.000 1.200.000

9. Jumlah 12.588.000Jumlah Total 12.588.000Perkiraan Dana Yang Didapat 4.084.000Kekurangan Dana 8.504.000

Kepala DTA AL-HASANAH

WAWAN MIFTAH FAUZY

Padaherang, 25 Pebruari 2010Bendahara

EUIS KURNIASIH

Page 15: Proposal Bop Dta-Ah

Lampiran II

SUSUNAN PENGURUSDINIYAH TAKMILIYAH AWALIYAH

AL-HASANAHDusun Pasar Desa Ciganjeng Kecamatan Padaherang

PENASEHAT/ PELINDUNG :

Kepala Desa Ciganjeng

Ketua MUI Desa Ciganjeng

Ketua LPM Desa Ciganjeng

KEPALA:

Wawan Miftah Fauzy

SEKRETARIS :

Kokom Komariah

BENDAHARA :

Euis Kurniasih

SEKSI BANGUNAN :

Sayon

Amir R

Kosli

SEKSI PENDIDIKAN:

Yulius Sp

Nendi

SEKSI DANA / HUMAS:

Kusman

Tata R

PEMBANTU UMUM:

Ketua RT 01

Ketua RT 02

Padaherang, 25 Pebruari 2010

Pengurus DTAAL-HASANAH,

Kepala Madrasah

AL-HASANAH,

WAWAN MIFTAH FAUZY

Sekretaris,

KOKOM KOMARIAH

Page 16: Proposal Bop Dta-Ah

Lampiran III

DATA SANTRI DINIYAH TAKMILIYAH AL-HASANAH

N0 NAMA KELAS ALAMAT

1 Azka Fatihatul Fauzy 1 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

2 Azky Tsaniatul Fauzy 1 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

3 Ahmad Hasbialloh 1 DTA Dusun Pasar Blok Bedahan Desa Ciganjeng4 Khamsi Hasbian 1 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

5 Rizki Fadilah 1 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

6 Rhesma Edi Pradana 1 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng7 Syifa Tripawan 1 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

8 Topik Hidayat (Pasar) 1 DTA Dusun Pasar Blok Bedahan Desa Ciganjeng9 Wildan Firdaus 1 DTA Dusun Pasar Blok Bedahan Desa Ciganjeng

10 Alifah Hidayati 1 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

11 Disa Sabila 1 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng12 Isah 1 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

13 Rikeu Nuraeni 1 DTA Dusun Pasar Blok Bedahan Desa Ciganjeng14 Rahma Maurin 1 DTA Dusun Pasar Blok Bedahan Desa Ciganjeng

15 Seli Fitriani 1 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

16 Tasya 1 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi17 Egi Intan Fauzi 1 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

18 Ajeng Ratnasari 1 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi19 Asih 1 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

20 Dewi Maharani 1 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

21 Nuraeni Bbkn 1 DTA Dusun Babakansari Desa Ciganjeng22 Nuraeni Bdhn 1 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

23 Titin 1 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

24 Deni Jaenudin 2 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng25 Gustapo BA 2 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

26 Topik Hidayat Bdhn 2 DTA Dusun Pasar Blok Bedahan Desa Ciganjeng27 Yadi Curyadi 2 DTA Dusun Pasar Blok Bedahan Desa Ciganjeng

28 Ayu Khodijah Yuliana 2 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

29 Fina Yulia 2 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi30 Karina Nurmala 2 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

31 Nadya Salsabiela 2 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng32 Rismawati 2 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

33 Salsa Mutia Raini 2 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

34 Zulvany Sandi 2 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

35 Darno 2 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

36 Muhamad Hasan 2 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

37 Wisnu Aji Fauzan 2 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

38 Ela Sophia 2 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

39 Elpa Nursabila 2 DTA Dusun Babakansari Desa Ciganjeng

40 Ghina Mutiara NH 2 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

41 Hemas Amelia 2 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

42 Munawaroh 2 DTA Dusun Babakansari Desa Ciganjeng

43 Tita Rosita 2 DTA Dusun Pasar Blok Bedahan Desa Ciganjeng

44 Tiya Rizki N 2 DTA Dusun Babakansari Desa Ciganjeng

45 Vani Arisanti 2 DTA Dusun Babakansari Desa Ciganjeng

46 Yulianti Agustin 2 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

47 Ade Kusnanadar 2 DTA Dusun Pasar Blok Bedahan Desa Ciganjeng

48 Azis Nurrohman 2 DTA Dusun Babakansari Desa Ciganjeng

Page 17: Proposal Bop Dta-Ah

49 Reka Fawwazyana 2 DTA Dusun Pasar Blok Bedahan Desa Ciganjeng

50 Syahrul Gunawan 2 DTA Dusun Pasar Blok Bedahan Desa Ciganjeng

51 Dea Khoerunnisa 2 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

52 Desi Endriyani 2 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

53 Dinda Yulia 2 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

54 Nisa Nurhidayah 2 DTA Dusun Babakansari Desa Ciganjeng

55 Rizki Nur`Afifah 2 DTA Dusun Cihideung Desa Ciganjeng

56 Rina Rohayanti 2 DTA Dusun Pasar Blok Bedahan Desa Ciganjeng

57 Susi Rohayati 2 DTA Dusun Babakansari Desa Ciganjeng

58 Tiya Setyaningsih 2 DTA Dusun Pasar Blok Bedahan Desa Ciganjeng

59 Anggi Wijaya 2 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

60 Dede Ruswandi 2 DTA Dusun Babakansari Desa Ciganjeng

61 Deni Heryanto 3 DTA Dusun Babakansari Desa Ciganjeng

62 Deden Denhadi 3 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

63 Eko Nur Prasetyo 3 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

64 Edi Taufik 3 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

65 Imam Shah Roni 3 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

66 Jajang Ahmad Mujahidin 3 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

67 Kiki Oktavian 3 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

68 Milatu Syamsi 3 DTA Dusun Babakansari Desa Ciganjeng

69 Rendi Darmawan 3 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

70 Wahyu Aziz Triana 3 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

71 Ani Ashriani 3 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

72 Mira Maulani 3 DTA Dusun Babakansari Desa Ciganjeng

73 Novyatul Maulanat 3 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

74 Resti Apriliani 3 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

75 Suarsih 3 DTA Dusun Babakansari Desa Ciganjeng

76 Sri Dewi Regita Suryani 3 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

77 Rifaldy Dwi Priatna 4 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

78 Santi Yuliatin 4 DTA Dusun Pasar Blok Bedahan Desa Ciganjeng

79 Tarya Ramadhan 4 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

80 Icah Tahriyyah 4 DTA Dusun Babakansari Desa Ciganjeng

81 Kamilah 4 DTA Dusun Balater Desa Sindangwangi

82 Siti Huro Asih 4 DTA Dusun Babakansari Desa Ciganjeng

83 Nurhayati 4 DTA Dusun Pasar Desa Ciganjeng

Padaherang, 25 Pebruari 2010Kepala Diniyah Takmiliyah AwwaliyahAL-HASANAH,

WAWAN MIFTAH FAUZY

Page 18: Proposal Bop Dta-Ah

DATA PENGAJAR

NONAMA

PENGAJAR

TEMPAT TANGGAL

LAHIR

PEND.TERAKHIR

MENGAJARKELAS

Alamat

1 Wawan Miftah FauzyCiamis

01 - 01 - 1980-SLTP-Pesantren

4Dusun Pasar, RT.01/02, Desa Ciganjeng

2 Euis KurniasihTasikmalaya

06 - 09 - 1982-SLTP-Pesantren

3Dusun Pasar, RT.01/02, Desa Ciganjeng

3 RokayahCiamis

11 - 04 - 1978-SLTP-Pesantren

2Dusun Balater, RT.01/01, Desa Sindangwangi

4 Kokom KomariahCiamis

06 - 02 - 1989-SLTP-Pesantren

1Dusun Pasar, RT.01/02, Desa Ciganjeng

Padaherang, 25 Pebruari 2010Kepala Diniyah Takmiliyah AwwaliyahAL-HASANAH,

WAWAN MIFTAH FAUZY

Page 19: Proposal Bop Dta-Ah

PHOTO-PHOTO KEGIATAN DTA AL-HASANAH

Page 20: Proposal Bop Dta-Ah

DENAH LOKASI BANGUNAN DTA AL-HASANAH CIGANJENG

Page 21: Proposal Bop Dta-Ah
Page 22: Proposal Bop Dta-Ah
Page 23: Proposal Bop Dta-Ah