Proposal

14
BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Dalam rangka menjalin silaturahmi dan menumpuk rasa kebersamaan antar angkatan dan demi tercapainya program kerja tahunan Scientific Medico (SM) Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang, maka kami segenap panitia Scientific Medico Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang mengadakan acara Diklat dan Pelantikan Calon Anggota Scientific Medico Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang. B. SASARAN KEGIATAN Calon anggota Scientific Medico periode 2014/2015 C. TUJUAN KEGIATAN 1. Mengaplikasikan ilmu pengetahuan dan ketrampilan menulis di bidang medis sebagai sarana aktualisasi diri mahasiswa. 2. Memberi motivasi kepada mahasiswa tentang pentingnya kesadaran dalam meningkatkan wawasan terutama di bidang penulisan karya ilmiah. 3. Meningkatkan rasa kepedulian dan ketanggapan mahasiwa Fakultas Kedokteran terhadap perkembangan ilmu pengetahuan di bidang medis.

description

tvhgyr

Transcript of Proposal

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANGDalam rangka menjalin silaturahmi dan menumpuk rasa kebersamaan antar angkatan dan demi tercapainya program kerja tahunan Scientific Medico (SM) Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang, maka kami segenap panitia Scientific Medico Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang mengadakan acara Diklat dan Pelantikan Calon Anggota Scientific Medico Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang. B. SASARAN KEGIATAN

Calon anggota Scientific Medico periode 2014/2015C. TUJUAN KEGIATAN

1. Mengaplikasikan ilmu pengetahuan dan ketrampilan menulis di bidang medis sebagai sarana aktualisasi diri mahasiswa.

2. Memberi motivasi kepada mahasiswa tentang pentingnya kesadaran dalam meningkatkan wawasan terutama di bidang penulisan karya ilmiah.

3. Meningkatkan rasa kepedulian dan ketanggapan mahasiwa Fakultas Kedokteran terhadap perkembangan ilmu pengetahuan di bidang medis.

4. Mempererat silaturahmi dan meningkatkan persaudaraan antar mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang.

D. MANFAAT KEGIATAN

1. Untuk calon anggota Scientific Medico periode 2014 Mahasiswa diharapkan memiliki peningkatan kemampuan dalam menulis karya ilmiah di bidang medis.

Mahasiswa akan mendapatkan sarana pendidikan dalam penulisan karya ilmiah melalui berbagai rangkaian kegiatan serta bimbingan dari narasumber yang ahli dalam bidangnya.

BAB II

DESKRIPSI KEGIATAN

A. Nama Kegiatan

Kegiatan ini dilaksanakan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa FK UMM dengan nama kegiatan DIKLAT DAN PELANTIKAN CALON ANGGOTA SCIENTIFIC MEDICO FK UMM 2014B. Tema Kegiatan

Tema kegiatan open recruitment ini adalah CHANGE THE WORLD BY WRITTING BEFORE WE DIE

C. Kegiatan Umum

Kegiatan yang akan dilaksanakan adalah :

1. Diklat Ruang

2. Diklat Lapang

D. Pelaksanaan Kegiatan

Acara ini akan diselenggarakan pada :

1. Diklat Ruang

Hari/tanggal : Minggu, 25 Oktober 2014Tempat

: Ruang Kuliah 3 Fakultas Kedokteran Universitas Muhammadiyah Malang

2. Diklat Lapang

Hari/tanggal : Sabtu-Minggu, 22- 23 November 2014Tempat : SelorejoE. Peserta

Calon anggota Scientific Medico periode 2014/2015F. Susunan Acara

Terlampir

G. Susunan Kepanitiaan

TerlampirH. Anggaran Dana

TerlampirI. Penutupan

Demikian proposal ini kami ajukan, semoga dapat memberikan gambaran yang sesungguhnya tentang kegiatan yang akan kami adakan. Semoga dengan adanya dukungan dari semua pihak, kegiatan ini dapat berjalan dengan lancar. Atas perhatian dan kerjasama pihak-pihak terkait kami ucapkan terima kasih.

LEMBAR PENGESAHAN

PROPOSAL KEGIATAN DIKLAT DAN PELANTIKAN CALON ANGGOTA SCIENTIFIC MEDICO FK UMM 2012

Malang, 17 Oktober 2013

Ketua Pelaksana

Sekretaris

Aji Masbintoro

Jati Nurwigati NIM 201310330311085

NIM 201310330311005Mengetahui, Gubernur Mahasiswa FK UMM

Ketua Umum Scientific Medico Virlie Fatra Subagja

Tubagus Arip Hidayatullah NIM 201210330311062

NIM 201310330311028

Menyetujui,Pembina Kemahasiswaan FK UMM

Pembina Scientific Medico

dr. Iwan Sys Indrawan, SpKJ

dr. Dyah Hermayanti, Sp. PK NIP. 19550305 197903 1 002

NIP. 132316400

LAMPIRAN 1

SUSUNAN ACARA

KEGIATAN DIKLAT DAN PELANTIKAN CALON ANGGOTA SCIENTIFIC MEDICO FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2013Diklat Ruang : Minggu, 25 Oktober 2014

NoPukulKegiatan

1.13.00-13.40Sambutan :

1. Ketua Pelaksana

2. Ketua Scientific Medico

3. Pembina Scientific Medico

4. Perwakilan Senior

2.13.40-14.40Materi

3.14.40-15.00GamesPengundian no urut presentasi Gagasan Tertulis

4.15.00-15.20SalatMakan snack

5.15.20-16.20Gagasan Tertulis (6 kelompok)

6.16.20-17.00Pembagian kelompok diklat lapangPengarahan diklat lapang

Pengumuman Gagasan Tertulis terbaik

Diklat Lapang : Sabtu, 22 November 2014

NoPukulKegiatan

1.12.00-13.00Persiapan

Pemberangkatan

Makan Siang

2.13.00-13.20Sambutan dekanat

3.13.20-15.20Perjalanan ke tempat diklat

4.15.20-16.20Penataan lokasi penginapanSolat Ashar

Mandi

5.16.20-16.40Pembukaan acaraPengundian no urut presentasi Gagasan Tertulis

6.16.40-17.40Materi

7.17.40-18.40Bersih diriSolat Magrib

Makan malam

8.18.40-20.00Presentasi Gagasan Tertulis dan praktikum (4 kelompok)

9.20.00-23.00Malam keakraban

Persembahan panitia dan tiap kelompok

Diklat Lapang : Minggu, 23 November 2014

NoPukulKegiatan

1.04.30-06.00Solat Subuh

Bersih diri

2.06.00-06.30Sarapan

3.06.30-08.30Outbond

4.08.30-09.30Bersih diri

Persiapan pulang

5.09.30-11.00Penjabaran Program Kerja dan acara Scientific Medico

Pengumuman presentasi terbaik

Pelantikan dan janji anggota Scientific Medico

Penutupan

6.11.00-selesaiPersiapan dan perjalanan pulang

LAMPIRAN 2

SUSUNAN PANITIA PELAKSANA

KEGIATAN DIKLAT DAN PELANTIKAN CALON ANGGOTA SCIENTIFIC MEDICO FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2013ORGANIZING COMMITTEE

NoNamaNIM

PENANGGUNG JAWAB

Tubagus Arip Hidayatullah201310330311028

KETUA PELAKSANA

Aji Massbintoro201310330311085

SEKRETARIS

Jati Nurwigati201310330311005

BENDAHARA

Hikmah Tri Wahyuni201310330311069

ACARA

1Farizky Jati Ananto (koordinator)201310330311044

2Nirvana Nabila201310330311122

3Baiq Annisa P.201310330311011

4Elok Yulia Manthofani201310330311172

5Rafika Kartika201310330311148

KONSUMSI

1Ajeng Karima (koordinator)201310330311149

2Atika Rachmania Lilo201310330311007

3Anita Fitri Puspasari201310330311127

4Zanty Rakhmania P.201310330311115

5Ria Churin Ain201310330311019

6Krida Asta Yulia201310330311040

HUMAS

1Gusti Ganda Pandia (koordinator)201310330311137

2Yulanda Fitriana201310330311046

3Amirah Muhammad A.201310330311128

4M. Gagas Sasongko201310330311039

5Tri Nurdiani201310330311150

PERLENGKAPAN

1M. Yusuf Effendi (koordinator)201310330311004

2Tiara Juli A201310330311007

3Muhammad Fajar P.201310330311170

4Agus Rahmad Susilo201310330311031

5Jodii Arlan Kusuma201310330311140

6Muhammad T. Azam201310330311165

KESEKRETARIATAN

1Rizkya Arini F. (koordinator)201310330311075

2Fathin Aulia R.201310330311055

3Friska Ardiani Putri201310330311107

4Hanafiyah Nabela201310330311109

5Arifatul Jannah201310330311143

PUBLIKASI, DEKORASI dan DOKUMENTASI

1Monica Rosellin (koordinator)201310330311162

2Mira Wiji Lestari201310330311100

3Achmad Hanif201310330311114

4Yessi Kartika Hapsari201310330311087

5Aghfira Putri Anderi201310330311113

KOORDINATOR LAPANGAN

1 Andre Hartono ( koordinator )201310330311119

2Syahnanta Aditya Tito Putra201310330311145

3Alfan Rizki Nur R.201310330311017

4Syuna Salimdra201310330311030

5Amira Tauhida201310330311129

LAMPIRAN 3RINCIAN ANGGARA DANA

KEGIATAN DIKLAT DAN PELANTIKAN CALON ANGGOTA SCIENTIFIC MEDICO FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2013

RINCIAN PEMASUKAN

1. Kontribusi panitia 20 x Rp 75.000,00

= Rp 1.500.000,002. Kontribusi peserta 2013 : 68 x Rp 135.000,00= Rp 9.180.000,003. Kontribusi peserta 2012 : 8 x Rp 100.000,00

= Rp 800.000,00 +Total pemasukan

= Rp 11.480.000,00RINCIAN PENGELUARAN

DIKLAT RUANG1. Konsumsi 76 x @Rp 5000,00

= Rp 380.000,00

2. Kartu tanda anggota 100 x @Rp 4000,00

= Rp 400.000,00

3. Pemateri Rp 200.000,00

= Rp 200.000,004. Konsumsi pemateri Rp 20.000,00

= Rp 20.000,00

DIKLAT LAPANG

1. Sewa penginapan : Anggrek 2

= Rp 1.600.000,00

Mawar 3

= Rp 1.650.000,00

Bougenvile 4

= Rp 1.800.000,02. Makan 3 x 97 x Rp 15.000,00

= Rp 4.365.000,003. Transportasi peserta Rp 2.000.000,00

= Rp 2.000.000,004. Transportasi pemateri Rp 200.000,00

= Rp 200.000,00

5. Aqua gelas

= Rp 40.000,006. Tak terduga

= Rp 500.000,00 +Total pengeluaran

= Rp 12.820.000,00Biaya sukarela

= Rp 450.000,00 -

= Rp 12.370.000,00

Biaya total

= Rp 11.480.000,00 -

= - Rp 890.000,00