PROFIL KECAMATAN RANCAEKEK KABUPATEN BANDUNG … · Jatinangor, Kabupaten Sumedang. Kecamatan...

3
\SELAYANG PANDANG KECAMATAN RANCAEKEK Rancaekek adalah salah satu dari 31 kecamatan yang ada di Kabupaten Bandung, Provinsi Jawa Barat. Letaknya di bagian timur Kabupaten Bandung, tidak jauh dari Pintu Tol Cileunyi. Letak Rancaekek begitu strategis, selain berada pada lintasan jalan negara antara Bandung - Garut, Tasikmalaya, Pangandaran dan Jawa Tengah, juga berbatasan langsung dengan Kota Pendidikan Jatinangor, Kabupaten Sumedang. Kecamatan Rancaekek memiliki sebuah stasiun kereta api yang dilintasi kereta jurusan Bandung ke Jawa Tengah dan Jawa Timur. Sarana pendidikan tersedia lengkap, mulai dari puluhan SD, belasan SMP (empat di antaranya SMPN), beberapa SMA dan SMK, dan sebuah perguruan tinggi (Al Maksum). Bisnis dan industri pun berkembang pesat, terutama pabrik tekstil yang berlokasi di sepanjang Jalan Raya Rancaekek. , Sektor pertanian didominasi tanaman pangan, khusunya padi. Selain itu sebagian pesawahan makin tergusur pembangunan perumahan. Di Rancaekek telah berdiri belasan komplek perumahan, yang paling besar ialah Perumnas Bumi Rancaekek Kencana (Buraken). Sebagaimana beberapa daerah lain di Kabupaten Bandung, Rancaekek menjadi daerah langganan banjir, sehingga mengakibatkan kerusakan pada jalan, pemukiman, industri dan pertanian. Hal lain yang menjadi ciri khas Rancaekek ialah rawan kemacetan Kecamatan Rancaekek meliputi 13 desa dan 1 kelurahan, yaitu Bojongloa, Bojongsalam, Cangkuang, Haurpugur, Jelegong, Linggar, Nanjungmekar, Rancaekek Kulon, Rancaekek Wetan, Sangiang, Sukamanah, Sukamulya, Tegalsumedang dan Kelurahan Rancaekek Kencana. VISI KECAMATAN RANCAEKEK Visi Terselenggaranya Pemerintahan Daerah dan meningkatkan kualitas pelayanan publik di Kecamatan Rancaekek MISI KECAMATAN RANCAEKEK Misi 1. Meningkatkan peran serta masyarakat dalam kegiatan pembangunan 2. Meningkatkan kinerja aparatur pemerintah Kecamatan,Desa dan Kelurahan dalam mewujudkan pelayanan prima 3. Meningkatkan sinergitas dengan SKPD dan Instansi Vertikal lainnya dalam pelaksanaan program pemerintahan,pembangunan dan kemasyarakatan 4. Mewujudkan stabilitas ketentraman dan ketertiban untuk mendukung pelaksanaan pembangunan 5. Mengembangkan potensi dan pengelolaan sumberdaya pendapatan asli daerah PROFIL KECAMATAN RANCAEKEK KABUPATEN BANDUNG PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG KECAMATAN RANCAEKEK Jl. RANCAEKEK – MAJALAYA NO. 89 TLP. 022-7798016

Transcript of PROFIL KECAMATAN RANCAEKEK KABUPATEN BANDUNG … · Jatinangor, Kabupaten Sumedang. Kecamatan...

Page 1: PROFIL KECAMATAN RANCAEKEK KABUPATEN BANDUNG … · Jatinangor, Kabupaten Sumedang. Kecamatan Rancaekek memiliki sebuah stasiun kereta api yang dilintasi kereta jurusan ... Meningkatkan

\SELAYANG PANDANG KECAMATAN RANCAEKEK

Rancaekek adalah salah satu dari 31

kecamatan yang ada di Kabupaten Bandung, Provinsi Jawa Barat. Letaknya di bagian timur Kabupaten Bandung, tidak jauh dari Pintu Tol Cileunyi. Letak Rancaekek begitu strategis, selain berada pada lintasan jalan negara antara Bandung - Garut, Tasikmalaya, Pangandaran dan Jawa Tengah, juga berbatasan langsung dengan Kota Pendidikan Jatinangor, Kabupaten Sumedang.

Kecamatan Rancaekek memiliki sebuah stasiun kereta api yang dilintasi kereta jurusan Bandung ke Jawa Tengah dan Jawa Timur. Sarana pendidikan tersedia lengkap, mulai dari puluhan SD, belasan SMP (empat di antaranya SMPN), beberapa SMA dan SMK, dan sebuah perguruan tinggi (Al Maksum). Bisnis dan industri pun berkembang pesat, terutama pabrik tekstil yang berlokasi di sepanjang Jalan Raya Rancaekek. , Sektor pertanian didominasi tanaman pangan, khusunya padi. Selain itu sebagian pesawahan makin tergusur pembangunan perumahan. Di Rancaekek telah berdiri belasan komplek perumahan, yang paling besar ialah Perumnas Bumi Rancaekek Kencana (Buraken).

Sebagaimana beberapa daerah lain di Kabupaten Bandung, Rancaekek menjadi daerah langganan banjir, sehingga mengakibatkan kerusakan pada jalan, pemukiman, industri dan pertanian. Hal lain yang menjadi ciri khas Rancaekek ialah rawan kemacetan

Kecamatan Rancaekek meliputi 13 desa dan 1 kelurahan, yaitu Bojongloa, Bojongsalam, Cangkuang, Haurpugur, Jelegong, Linggar, Nanjungmekar, Rancaekek Kulon, Rancaekek Wetan, Sangiang, Sukamanah, Sukamulya, Tegalsumedang dan Kelurahan Rancaekek Kencana.

VISI KECAMATAN RANCAEKEK

Visi Terselenggaranya Pemerintahan Daerah dan meningkatkan kualitas pelayanan publik di Kecamatan Rancaekek

MISI KECAMATAN RANCAEKEK Misi

1. Meningkatkan peran serta masyarakat dalam kegiatan pembangunan

2. Meningkatkan kinerja aparatur pemerintah Kecamatan,Desa dan Kelurahan dalam mewujudkan pelayanan prima

3. Meningkatkan sinergitas dengan SKPD dan Instansi Vertikal lainnya dalam pelaksanaan program pemerintahan,pembangunan dan kemasyarakatan

4. Mewujudkan stabilitas ketentraman dan ketertiban untuk mendukung pelaksanaan pembangunan

5. Mengembangkan potensi dan pengelolaan sumberdaya pendapatan asli daerah

PROFIL KECAMATAN RANCAEKEK KABUPATEN BANDUNG

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG

KECAMATAN RANCAEKEK Jl. RANCAEKEK – MAJALAYA NO. 89 TLP. 022-7798016

Page 2: PROFIL KECAMATAN RANCAEKEK KABUPATEN BANDUNG … · Jatinangor, Kabupaten Sumedang. Kecamatan Rancaekek memiliki sebuah stasiun kereta api yang dilintasi kereta jurusan ... Meningkatkan
Page 3: PROFIL KECAMATAN RANCAEKEK KABUPATEN BANDUNG … · Jatinangor, Kabupaten Sumedang. Kecamatan Rancaekek memiliki sebuah stasiun kereta api yang dilintasi kereta jurusan ... Meningkatkan