PRODUK BIOETANOL DARI PATI MANGGA … · Analisa kadar air dan pati Analisa gula reduksi ... 20....

21
PRODUK BIOETANOL DARI PATI MANGGA (Mangifera Indica L.) DENGAN PROSES HIDROLISA ENZIM DAN FERMENTASI Oleh : Dewi Istiqoma S. (2308 030 016) Pradita Anggun S. (2308 030 018) Dosen Pembimbing : Prof. Dr. Ir. Soeprijanto, MSc NIP. 19580708 198701 1 001 INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

Transcript of PRODUK BIOETANOL DARI PATI MANGGA … · Analisa kadar air dan pati Analisa gula reduksi ... 20....

PRODUK BIOETANOL DARI PATI MANGGA (Mangifera Indica L.) DENGAN PROSES

HIDROLISA ENZIM DAN FERMENTASIOleh :

Dewi Istiqoma S. (2308 030 016)

Pradita Anggun S. (2308 030 018)

Dosen Pembimbing :

Prof. Dr. Ir. Soeprijanto, MSc

NIP. 19580708 198701 1 001

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

Latar Belakang

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

2005

2006

2008

20091,4 juta ton

1,6 juta ton

2,1 juta ton

2,3 juta ton

Tinjauan Pustaka • Alkohol adalah senyawa hidrokarbon berupa gugus

hidroxyl (-OH) dengan 2 atom karbon (C). • Bioetanol dapat dibuat dari 3 jenis bahan baku yaitu:

bahan-bahan yang mengandung gula.bahan – bahan berpati.bahan - bahan berserat (selulosa).

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

Kegunaan Bioetanol

• Untuk bidang industri dengan kadar alkohol 90-94%• Untuk minuman keras dan bahan baku farmasi

dengan kadar alkohol 96-99,5%• Untuk bahan bakar dengan kadar alkohol diatas 99,5%

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

Biji Mangga

• Biji mangga merupakan limbah buah mangga yang memilikipresentase 15% dari buahnya.

• Sifat fisika : Biji mangga berbentuk pipih, berserabut atau licinpada permukaanya, dan Letak biji di dalam kulit yang keras.

• Sifat kimia :

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

Komponen PresentaseKadar AbuProteinLemakPati

2,467,936,8370,76

Sumber: Deasy, 2003

Sifat Fisika Etanol

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

Sifat JumlahMasaa molekul relative (g/mol) 46,07Titik beku (oC) -114,1Titik didih normal (oC) 78,32Densitas pada 20oC (g/ml) 0,7893Kelarutan dalam air pada 20oC Sangat larutViskositas pada 20oC (cP) 1,17Kalor spesifik, 20oC (kal/goC) 0,579Kalor pembakaran, 25oC (kal/g) 92,1Kalor penguapan 78,32oC (kal/g) 200,6

Uraian Proses Pembuatan Etanol

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

1. Pengambilan pati mangga2. Liquifikasi3. Sakharifikasi4. Fermentasi5. Distilasi

Variabel Percobaan

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

Konsentrasi pati mangga

10%

20%

30%

Metodologi Pembuatan Produk

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

PengambilanPati mangga

LiquifikasiT=90-100oC,

pH 5-6, 2 jam

SakharifikasiT=60oC

pH 4,5; 72 jam

Fermentasi72 jam

DistilasiT=78oC

Bioetanol

Analisa gula reduksi

Analisa kadar air dan pati

Analisa gula reduksi

Analisa kadar alkohol

α-amilase;CaCl240 ppm

Saccharomycescereviciae

glukoamilase

Biji Mangga

Proses Pengambilan Pati Mangga

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

PencucianBiji

Mangga Pengupasan

Air + kotoran

AirAir

Blending

FiltrasiPengendapanDryingPatiMangga

AmpasAir

Proses Pembuatan Slurry

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

PatiMangga

Slurry bijimangga

Pembuatan Slurry10%, 20%, 30%

Air

Proses Liquifikasi

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

Slurry bijimangga

PencampuranpH= 6

NaOHCaCl2

α- amilase

PemanasanT=90-100oC

pH= 6 selama 2 jam

Larutandekstrin

Proses Sakharifikasi

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

Larutandekstrin

PendinginanT=60oC

PencampuranT= 60oC,pH= 4,5

InkubasiT= 60oC, pH= 4,5Selama 72 jam

HClGlukoamilase

Sirupglukosa

Proses Fermentasi

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

Sirupglukosa

PendinginanT=30oC

FermentasiT=30oC, pH= 4,5Selama 72 jam

Bioetanol6-9% (v/v)

Saccharomycescerevisiae,

Nutrien

Proses Distilasi

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

Bioetanol6-9% (v/v)

DistilasiT=78oC Bioetanol

Grafik Pengaruh Variasi Konsentrasi Pati Mangga Terhadap Konsentrasi Gula Reduksi Saat Proses Likuifikasi

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

23

23.5

24

24.5

25

25.5

26

0 10 20 30

Kons

entr

asi g

ula

tere

duks

i (gr

/l)

Konsentrasi Pati Mangga (%)

23,36 gr/l

24,38 gr/l

25,48 gr/l

Grafik Pengaruh Variasi Konsentrasi Pati Mangga Terhadap Konsentrasi Gula Reduksi Saat Proses Sakharifikasi

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

0

50

100

150

200

250

300

0 10 20 30

Kons

entr

asi G

ula

Tere

duks

i (gr

/l)

Konsentrasi Pati Mangga (%)

121,14 gr/l

280,35 gr/l

62,3 gr/l

Hasil Analisa Kadar Etanol Setelah Fermentasi

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

Sampel Konsentrasi etanol (%)

10% pati 2,33

20% pati 4,7430% pati 8,85

Hasil Analisa Kadar Etanol Setelah Fermentasi

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

Konsentrasi10% patimangga

Konsentrasi20% patimangga

Konsentrasi30% patimangga

Kesimpulan

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011

Kesimpulan :

- Kadar air tepung pati mangga sebesar 13,49 %.- Kadar pati dari tepung pati mangga yang diperoleh

sebesar 86,51%.- Variabel perlakuan yang optimal diperoleh variabel

slurry dengan konsentrasi pati 30%.- Hasil fermentasi tertingi diperoleh dari variabel

slurry dengan konsentrasi pati 30% dengan kadar etanol sebesar 8,85%.

- Konsentrasi etanol yang diperoleh dari hasil distilasi berkisar antara 17,03%-51,19%.

Terima Kasih

INSTITUT TEKNOLOGI SEPULUH NOPEMBER SURABAYA © 2011