Print Halaman 20 Aja

28
PROPOSAL KEGIATAN 1 st Indonesian Medical Students Summit (IMSS) 2012 Pontianak, 14 - 19 Desember 2012 Fakultas Kedokteran Universitas Tanjungpura Pontianak

Transcript of Print Halaman 20 Aja

Page 1: Print Halaman 20 Aja

PROPOSAL KEGIATAN

1st Indonesian Medical Students Summit (IMSS) 2012

Pontianak, 14 - 19 Desember 2012

Fakultas Kedokteran Universitas Tanjungpura Pontianak

Badan Eksekutif Mahasiswa

Fakultas Kedokteran Universitas Trisakti

2011/2012

Page 2: Print Halaman 20 Aja

A. Pendahuluan

I. Latar belakang

Pergerakan mahasiswa dalam menjalankan perannya sebagai agen perubahan

(agent of change) memerlukan sebuah wadah yang dapat menaungi dan mengakselerasi

pencapaian tujuan yang telah ditetapkan bersama. Sesuai dengan visinya, Ikatan Senat

Mahasiswa Kedokteran Indonesia (ISMKI) adalah wadah pergerakan mahasiswa

kedokteran Indonesian yang mengaktualisasikan diri dengan bertumpu pada PERISAI

(Pendidikan, Riset, Aktivitas Nyata, Internasionalisasi). Untuk mengoptimalkan peran

tersebut, ISMKI memiliki dua badan kelengkapan yang berjalan sinergis yaitu Badan

Analisis dan Pengembangan Ilmiah Nasional (BAPIN) dan Badan Pers Nasional

(BPN).

Sebuah evaluasi kinerja dan penentuan arah gerak organisasi mutlak diperlukan

sebagai tolak ukur pencapaian langkah dan penentu kemajuan pergerakan organisasi.

Kemajuan pergerakan ISMKI maupun badan kelengkapannya sangat ditentukan oleh

pergerakan anggota yang merupakan senat mahasiswa kedokteran di setiap institusi

atau lembaga pendidikan kedokteran Indonesia. Untuk terciptanya sinergitas langkah

dan peningkatan profesionalisme keorganisasian, diperlukan sebuah forum aspirasi dan

komunikasi antaranggota serta pelatihan khusus.

Semangat pergerakan yang telah dibangun sangat penting dipertahankan,

dibuktikan melalui aksi-aksi nyata, dan disinergiskan sehingga menghasilkan manfaat

yang lebih besar dan dirasakan oleh masyarakat Indonesia. ISMKI sebagai wadah

pergerakan mahasiswa kedokteran Indonesia sudah sepantasnya membawa perubahan-

perubahan menuju kualitas kesehatan masyarakat Indonesia yang lebih baik dengan

memberdayakan potensi institusi (anggota) dari Sabang hingga Marauke. Berdasarkan

asas manfaat tersebut, dalam pergerakannya ISMKI memperhatikan isu kesehatan yang

krusial untuk ditanggulangi kesehatan ibu dan anak (maternal and child helath) yang

pencapaiannya dalam Millenium Development Goal’s (MDG’s) dikategorikan masih

perlu kerja keras dari seluruh elemen masyarakat, perubahan iklim (climate change)

yang berdampak pada kesehatan, dan noncommunicable disease yang jumlahnya

semakin meningkat dengan perubahan lingkungan dan gaya hidup (life style)

masyarakat masa kini. Berawal dari kepentingan tersebut, Ikatan Mahasiswa

Page 3: Print Halaman 20 Aja

Kedokteran Universitas Tanjungpura (IMKU) bersama dengan ISMKI (Ikatan Senat

Mahasiswa Kedokteran Indonesia), BAPIN (Badan Analisis dan Penelitian Ilmiah

Nasional), dan BPN (Badan Pers Nasional) menyelenggarakan 1st Indonesian Medical

Students Summit (1st IMSS) 2012.

II. Tujuan kegiatan

Tujuan Umum

Memupuk rasa kebersamaan dalam bergerak dan beraktivitas untuk mewujudkan

Indonesia sehat dengan peningkatan kualitas dan profesionalitas mahasiswa kedokteran

Indonesia.

Tujuan Khusus

1. Mensinergiskan pergerakan mahasiswa kedokteran Indonesia melalui isu-isu

strategis

2. Memberikan pembekalan khusus kepada para delegasi yang berhubungan dengan

profesionalitas keorganisasian

3. Mengevaluasi kinerja kepengurusan ISMKI, BAPIN, dan BPN periode 2011-2012

4. Menetapkan struktur kepengurusan dan kelengkapan-kelengkapan ISMKI, BAPIN,

dan BPN periode 2012-2013.

III. Landasan kegiatan

1. Tri Dharma Perguruan Tinggi

2. Surat Keputusan Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi No.61/DIKTI/Kep/1989

3. AD/ART ISMKI

4. Hasil Musyawarah Nasional XVII ISMKI 2011 di Universitas Muhammadiyah

Jakarta

5. Hasil Musyawarah Nasional BAPIN

6. Hasil Musyawarah Nasional BPN

7. Surat Keputusan IMKU FK UNTAN 2012 No.01/IMKU/Kep/IV/2012

Page 4: Print Halaman 20 Aja

B. Deskripsi kegiatan

I. Nama kegiatan

Nama kegiatan yang diselenggarakan adalah “1st Indonesian Medical Students Summit

2012” atau disingkat menjadi “1st IMSS 2012”.

II. Tema kegiatan

Tema yang diangkat pada acara “1st Indonesian Medical Students Summit 2012” ini

adalah “Transformasi dan Restorasi ISMKI”.

III. Bentuk kegiatan

1. Opening Ceremony

Opening ceremony dilaksanakan dengan konsep malam budaya. Acara ini

akan dihadiri oleh tamu-tamu undangan penting seperti stakeholder nasional,

provinsi, daerah, dan lokal; Ketua AIPKI; Ketua IOMS kesehatan dan nonkesehatan;

Ketua LSM (LBH,YLKI, WALHI, Aktivis Korupsi, AMAN, TCSC, aktivis HIV,

aktivis kesehatan); dan lain-lain. Rangkaian acara terdiri atas grand opening,

pembukaan secara resmi oleh Menteri Kesehatan RI, perkenalan delegasi, acara

hiburan (pengenalan budaya KalBar melalui tarian dan musik tradisional, lagu

daerah, parade pakaian adat, makanan tradisional, dan lainnya), dan gala dinner.

2. Stadium General

Stadium general akan dibawakan oleh Menteri Kesehatan RI.

3. Musyawarah Nasional (Munas) ISMKI, BAPIN, dan BPN

4. Musyawarah Kerja Nasional (Mukernas) ISMKI, BAPIN, dan BPN

5. Seminar Nasional

Seminar nasional sertifikasi IDI mengangkat tema “Public Health Updates”

dengan subtema:

1. Maternal and Child Health

2. Climate Change

3. Noncommunicable Disease

Page 5: Print Halaman 20 Aja

Selain untuk update ilmu, seminar nasional ini juga diadakan sebagai sarana

pembekalan bagi institusi terkait isu sentral yang akan diangkat bersama dalam

menentukan arah pergerakan.

6. National Scientific Poster Competition

National Scientific Poster Competition merupakan salah satu rangkaian

kegiatan 1st IMSS 2012 yang dapat diikuti oleh seluruh mahasiswa kedokteran

Indonesia. Acara puncak lomba ini diselenggarakan ketika 1st IMSS 2012

berlangsung.

7. Journalistic Competition and Seminar

Journalistic Competition merupakan event perlombaan lainnya dalam

rangkaian kegiatan 1st IMSS 2012 yang dapat diikuti oleh seluruh mahasiswa

kedokteran Indonesia. Pengumuman pemenang diselenggarakan ketika 1st IMSS

2012 berlangsung bersamaan dengan pelaksanaan seminar jurnalistik.

8. Expo

Expo diselenggarakan bersamaan dengan seminar, terdiri atas expo budaya dan

produk khas (makanan, kerajinan tangan, dan oleh-oleh) KalBar, buku kedokteran,

dan produk kesehatan (informasi kesehatan dan alat kesehatan).

9. Project Fair

Ketentuan project fair akan diinformasikan.

10. Project Presentation

Ketentuan project presentation akan diinformasikan.

11. Silaturahmi Nasional Mahasiswa Kedokteran Indonesia (SINAMKI)

SINAMKI mengangkat konsep sharing akbar seputar permasalahan krusial

yang dihadapi institusi untuk kemudian dibahas dan dirumuskan solusinya. Selain

itu, di dalam rangkaian SINAMKI juga akan dilaksanakan project presentation dan

project fair sebagai salah satu sarana unjuk kebolehan dan cara untuk menstimulasi

semangat pergerakan.

12. Training

Training akan dilaksanakan sesuai dengan kebutuhan institusi (based on

institution needs). Untuk itu konsepnya akan disesuaikan dengan hasil survey yang

sedang dilakukan.

Page 6: Print Halaman 20 Aja

13. City Tour

Saat kunjungan ke Rumah Betang (Rumah Adat Dayak) dan Vihara, peserta

akan disambut dengan tarian penyambutan dan berkesempatan mempelajari tari

tradisional Dayak.

14. Closing Ceremony

Semua rangkaian kegiatan 1st IMSS 2012 akan ditutup secara resmi dalam

closing ceremony. Selain itu juga akan dilaksanakan penyerahan cenderamata

kepada perwakilan delegasi dan sebaliknya. Acara perpisahan yang lebih

mengangkat konsep kebersamaan akan diselenggarakan pada farewell party.

IV. Sasaran kegiatan

a) Delegasi dari masing-masing fakultas kedokteran anggota ISMKI

1. FK Universitas Syiah Kuala Banda Aceh (UNSYIAH)

2. FK Universitas Abulyatama Aceh (UNAYA)

3. FK Universitas Sumatera Utara Medan (USU)

4. FK Universitas Islam Sumatera Utara (UISU)

5. FK Universitas Andalas Padang (UNAND)

6. FK Univesitas Baiturrahman Padang (UNBRAH)

7. FK Universitas Sriwijaya Palembang (UNSRI)

8. FK Universitas Negeri Lampung (UNILA)

9. FK Universitas Malahayati Lampung (UNMAL)

10. FK Universitas Riau (UNRI)

11. FK Universitas Methodist Indonesia (UMI)

12. FK Universitas Jambi (UNJA)

13. FK Universitas Malikussaleh (UNIMAL)

14. FK Universitas Muhammadiyah Palembang (UMP)

15. FK Muhammadiyah Sumatera Utara

16. FK Universitas Batam

17. FK Uiversitas Abdurrab

18. FK Universitas HKBP Nommensen Medan

19. FK Universitas Bengkulu

Page 7: Print Halaman 20 Aja

20. FK Universitas Prima Indonesia

21. FK Universitas Indonesia (UI)

22. FK Universitas Trisakti (USAKTI)

23. FK Universitas Yarsi (YARSI)

24. FK Universitas Tarumanagara (UNTAR)

25. FK Universitas Krida Wacana (UKRIDA)

26. FK Universitas Kristen Indonesia (UKI)

27. FK Universitas Pembangunan Nasional “ Veteran” (UPN)

28. FK Universitas Katolik Atma Jaya (UNIKA ATMA)

29. FK Universitas Muhammadiyah Jakarta (UMJ)

30. FK Universitas Padjadjaran Bandung (UNPAD)

31. FK Universitas Jenderal Ahmad Yani Cimahi (UNJANI)

32. FK Universitas Kristen Maranatha

33. FK Universitas Pelita Harapan (UPH)

34. FK Universitas Islam Negeri Jakarta (UIN)

35. FK Universitas Islam Bandung (UNISBA)

36. FK Universitas Tanjungpura (UNTAN)

37. FK Universitas Sunan Gunung Jati Cirebon (UNSWAGATI)

38. FK Universitas Diponegoro (UNDIP)

39. FK Universitas Islam Sultan Agung (UNISSULA)

40. FK Universitas Gajah Mada (UGM)

41. FK Universitas Duta Wacana

42. FK Universitas Muhammadiyah Jogjakarta (UMY)

43. FK Universitas Islam Indonesia (UII)

44. FK Universitas Negeri Sebelas Maret (UNS)

45. FK Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS)

46. FK Universitas Jenderal Soedirman (UNSOED)

47. FK Universitas Lambung Mangkurat (UNLAM)

48. FK Universitas Mulawarman (UNMUL)

49. FK Universitas Muhamadiyah Semarang (UNIMUS)

50. FK Universitas Palangkaraya

51. FK Universitas Airlangga (UNAIR)

Page 8: Print Halaman 20 Aja

52. FK Universitas Wijaya Kusuma (UWK)

53. FK Universitas Hang Tuah (UHT)

54. FK Universitas Brawijaya (UB)

55. FK Universitas Muhammadiyah Malang (UMM)

56. FK Universitas Jember (UNEJ)

57. FK Universitas Udayana (UNUD)

58. FK Universitas Mataram (UNRAM)

59. FK Universitas Hasanuddin (UNHAS)

60. FK Universitas Muslim Indonesia (UMI)

61. FK Universitas Sam Ratulangi (UNSRAT)

62. FK Universitas Islam Malang (UNISMA)

63. FK Universitas Al-Azhar Mataram (UNIZAR)

64. FK Universitas Cendrawasih Papua Irian (UNCEN)

65. FK Universitas Muhammadiyah Makassar (UNISMUH)

66. FK Universitas Tadulako Palu

67. FK Universitas Haluoleo (UNHALU)

68. FK Universitas Bakti Wiyata

69. FK Universitas Pattimura Ambon

70. FK Universitas Nusa Cendana

71. FK Universitas Warmadewa

72. FK Universitas Katolik Widya Mandala

b) Anggota BAPIN – ISMKI

1. Standing Comitee on Research Exchange (SCORE) Universitas Sumatera

Utara

2. Badan Riset Mahasiswa Universitas Syiah Kuala

3. FKIA Universitas Sriwijaya

4. MRC Universitas Andalas

5. Lembaga Pengkajian dan Penelitian (LPP) SMIKM FK Universitas Indonesia

6. Biro Penelitian Universitas Trisakti

7. Research and Learning Unit (RLU) Universitas Jenderal Achmad Yani

8. Atmasearch Universitas Katolik Atmajaya

9. SRC Universitas Kristen Maranatha

Page 9: Print Halaman 20 Aja

10. KREASI Universitas Yarsi

11. M2RC Universitas Muhammadiyah Jakarta

12. Lembaga penelitian Universitas Swadaya Gunung Jati

13. SRC FK Universitas Padjajaran

14. M2ARS Universitas Muhammadiyah Yogyakarta

15. Medical Urgent Universitas Jenderal Soedirman

16. Kastrat de Geneeskunde Universitas Negeri Sebelas Maret

17. Medical Science Club Universitas Gadjah Mada

18. KSM Universitas Diponegoro

19. Cerebrum Universitas Mulawarman

20. Medical Youth Research Club (MYRC) Universitas Hasanuddin

21. Lembaga Studi Ilmiah Mahasiswa (LSIM) Universitas Brawijaya)

22. Kelompok Ilmiah Hippocrates (KIH) Universitas Udayana

23. Forum Ilmiah dan Studi Mahasiswa (FORISMA) Universitas Airlangga

24. Avicennna Youth Research (AYR) Universitas Muslim Indonesia (UMI)

25. Scientific Research Centre Revolution (SCRC) Universitas Jember

26. Divisi Penelitian Kementrian PSDM Universitas Hang Tuah

27. Divisi Pendidikan dan Penelitian Universitas Islam Muhammadiyah

28. Lembaga Penelitian Universitas Tanjungpura

29. Lembaga Penelitian Universitas Swadaya Gunung Jati

30. Lembaga Penelitian Universitas Pelita Harapan

31. Lembaga Penelitian UPN

32. Lembaga Penelitian Universitas Kristen Krida Wacana

33. Lembaga Penelitian UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

34. Lembaga Penelitian Universitas Tarumanegara

35. Lembaga Penelitian Universitas Wijaya Kusuma

c) Anggota BPN – ISMKI

1. LPM Skeleton (FK Syiah Kuala) ,

2. LPM Vaksin (FK Universitas Lampung),

3. LPM Brocca (FK Univesrsitas ANDALAS),

4. LPM Medifka (FK Univesrsitas Sriwijaya),

5. LPM Media Aesculapius (FK Univesrsitas Indonesia),

Page 10: Print Halaman 20 Aja

6. LPM Koran Kampus (FK Univesrsitas Indonesia),

7. LPM Visus (FK Univesrsitas Padjajaran),

8. LPM Glossus (FK Univesrsitas Kristen Maranatha),

9. LPM Commed (FK Universitas Diponegoro),

10. LPM Transferin (FK Univesrsitas Islam Sultan Agung),

11. LPM Medical Torch (FK Univesrsitas Jend. Soedirman)

12. LPM Neuron (FK UNS),

13. LPM Sinovia (FK UNHAS),

14. LPM Diagnostika (FK UNIBRAW),

15. LPM Lingua (FK Univesrsitas Airlangga),

16. LPM PCYCO (FK Univesrsitas Udayana),

17. LPM Volks Mediko (FK UMM)),

18. LPM Medicinus (FK UNPAD),

19. LPM Hipocampus (FK Univesrsitas Lambung Mangkurat),

20. LPM Tympani (FK UNJANI), dan

21. LPM Infus Media (FK Univesrsitas Malahayati)

22. LPM Medikasi (FK Univesrsitas YARSI),

23. LPM Kumpulan Mahasiswa Narsis (FK Univesrsitas Al- Azhar),

24. LPM MIVEX (FK UPN),

25. LPM Yona Lita (FK Univesrsitas Baiturrahman),

26. LPM Al-Husnah (FK UNISMA),

27. LPM Maestro (FK Univesrsitas Muhammadiyah Surakarta),

28. KIK BEM (FK UHT),

29. KIK BEM (FK Univesrsitas Jember),

30. KIK BEM (FK UNRAM),

31. KIK BEM (FK UNAYA),

32. KIK BEM (FK UISU),

33. KIK BEM (FK Univesrsitas Muhammadiyah Yogyakarta),

34. KIK BEM (FK Univesrsitas Mulawarman), dan

35. LPM Cardios Magz (FK Univesrsitas Islam Indonesia)

d) Pengurus Harian Nasional (PHN) ISMKI

e) Pengurus Harian Nasional (PHN) BAPIN

Page 11: Print Halaman 20 Aja

f) Pengurus Harian Nasional (PHN) BPN

g) Sekretaris Wilayah atau Pengurus Harian Wilayah I, II, III, dan IV

h) Majelis Pertimbangan Agung (MPA) ISMKI

i) Undangan

V. Penyelenggara kegiatan

Kegiatan ini diselenggarakan oleh Ikatan Mahasiswa Kedokteran Universitas

Tanjungpura (IMKU) bersama ISMKI (Ikatan Senat Mahasiswa Kedokteran

Indonesia), BAPIN (Badan Analisis dan Penelitian Ilmiah Nasional), dan BPN (Badan

Pers Nasional).

VI. Waktu dan tempat kegiatan

Waktu pelaksanaan

Kegiatan ini akan dilaksanakan pada:

Hari : Jumat - Rabu

Tanggal : 14 - 19 Desember 2012

Tempat pelaksanaan

Kegiatan Tempat

Opening Ceremony Pendopo Gubernur Kalimantan Barat

MUNAS – MUKERNASISMKI

Ruang pertemuan rektorat UNTAN

MUNAS – MUKERNASBAPIN

Aula Rumah Jabatan Walikota Pontianak

MUNAS – MUKERNASBPN

Aula Rumah Jabatan Wakil WalikotaPontianak

Seminar Ruang pertemuan rektorat UNTAN

National scientific postercompetition

Aula Rumah Jabatan Walikota Pontianak

Seminar dan lombajurnalistik nasional 2012

Aula Rumah Jabatan Wakil WalikotaPontianak

Expo Ruang pertemuan rektorat UNTAN

Project Fair Ruang pertemuan rektorat UNTAN

Project Presentation Ruang pertemuan rektorat UNTAN

SINAMKI Ruang pertemuan rektorat UNTAN

Page 12: Print Halaman 20 Aja

C. Susunan Acara

Jum’at, 14 Desember 2012

WAKTU ACARA10.00 – 17.00 Penjemputan delegasi, registrasi dan Check in17.00 – 18.30 Persiapan18.30 – 19.00 Perjalanan menuju lokasi Opening Ceremony19.00 – 22.00 Opening Ceremony22.00 – 22.30 Perjalanan ke penginapan22.30 – 04.30 Sleeping beauty

Sabtu, 15 Desember 2012

A. ISMKI

WAKTU ACARA04.30 – 05.00 Sholat subuh05.00 – 07.00 Spirit morning, persiapan, sarapan07.00 – 08.00 Perjalanan menuju lokasi MUNAS08.00 – 10.00 Sidang pleno I

(pembahasan dan pengesahan tata tertib, pembahasan agenda sidang, pemilihan presidium sidang tetap)

Training Ruang pertemuan rektorat UNTANAula Rumah Jabatan Walikota PontianakAula Rumah Jabatan Wakil WalikotaPontianak

City Tour Icon wisata Pontianak:Museum Kalimantan BaratRumah BetangViharaKeraton Kadariyah PontianakTugu KhatulistiwaPusat Penelitian dan Budidaya Aloe vera IndonesiaPusat cendramata dan makanan khas Kalimantan Barat

Closing Ceremony Gardenia

Page 13: Print Halaman 20 Aja

10.00 – 12.00 Sidang pleno II(pembacaan dan pembahasan LPJ Sekjen, pembacaan dan pembahasan LPJ MPA)

B. BAPIN

WAKTU ACARA04.00 – 04.30 Sholat subuh04.30 – 05.30 Spirit morning, persiapan, sarapan05.30 – 06.30 Perjalanan menuju lokasi National Scientific poster

competition (conference presentation)06.30 – 06.50 Pembukaan National Scientific poster competition

(conference presentation)06.50 – 07.00 Pembacaan peraturan conference presentation oleh

MC07.00 – 12.00 Conference presentation sesi I12.00 – 13.00 ISHOMA

13.00 – 15.00 Conference presentation sesi II

15.00 – 15.30 Istirahat dan sholat ashar

15.30 – 17.30 Conference presentation sesi III17.30 – 19.00 ISHOMA19.00 – 23.00 Workshop Scientific Poster oleh LPP FKUI23. 00 – 23.30 Perjalanan ke penginapan23.30 – 04.30 Sleeping beauty

12.00 – 12.30 ISHOMA12.30 – 15.30 Sidang pleno II (Lanjutan)

15.30 – 16.00 Istirahat dan sholat ashar

16.00 – 18.00 Sidang pleno III(Sidang Komisi dan Pembahasan Hasil Sidang Komisi)

18.00 – 19.30 ISHOMA19.30 – 23.00 Sidang pleno III (Lanjutan)23.00 – 23.30 Perjalanan ke penginapan23. 30 – 04.30 Sleeping beauty

Page 14: Print Halaman 20 Aja

C. BPN

WAKTU ACARA04.30 – 05.00 Sholat subuh05.00 – 07.00 Spirit morning, persiapan, sarapan07.00 – 08.00 Perjalanan menuju lokasi training08.00 – 08.30 Penyambutan dan pembukaan08.30 – 09.00 Pengenalan Pengurus BPN

Share Ilmu dan Pengalaman PJN 201209.00 – 10.30 Training sesi I

Pengenalan persShare ilmu dan pengalaman PJN

10.30 – 13.30 Training sesi II bersama surat kabar lokal13.30 – 14.00 ISHOMA14.00 – 15.30 Seminar15.30 – 16.00 Istirahat dan sholat ashar16.30 – 17.00 Pengumuman Lomba17.00 – 17.30 Perjalanan ke penginapan17.30 – 18.30 ISHOMA dan persiapan18.30 – 19.30 Perjalanan menuju lokasi MUNAS19.30 – 20.00 Persiapan MUNAS20.00 – 22.00 Sidang pleno I

(pembahasan dan pengesahan tata tertib, pembahasan agenda sidang,pemilihan presidium sidang tetap)

22. 00 – 23.00 Perjalanan ke penginapan23.00 – 04.30 Sleeping beauty

Minggu, 16 Desember 2012

A. ISMKI

WAKTU ACARA04.30 – 05.00 Sholat subuh05.00 – 07.00 Spirit morning, persiapan, sarapan07.00 – 08.00 Perjalanan menuju lokasi MUNAS08.00 – 08.45 Sosialisasi tata cara pemilihan calon sekjen08.45 – 10.00 Kampanye10.00 - 12.00 Sidang pleno IV (pemilhan dan penetapan

sekjenter, tenderisasi tuan

Page 15: Print Halaman 20 Aja

rumah MUNAS)12.00 – 13.00 ISHOMA13.30 – 14.30 Sidang pleno IV (lanjutan)

B. BAPIN

WAKTU ACARA04.30 – 05.00 Sholat subuh05.00 – 07.00 Spirit morning, persiapan, sarapan07.00 – 08.00 Perjalanan menuju lokasi MUNAS08.00 – 08.30 Registrasi08.30 – 09.30 Pembukaan dan pengenalan antar delegasi19.30 – 12.00 Sidang pleno I

(Pembahasan dan pengesahan tata tertib sidang dan agenda sidang,Pemilihan presidium sidang tetap)

12.00 – 12.30 ISHOMA12.30 – 13.00 Registrasi13.00 – 14.30 Sidang pleno II

(Penyampaian laporan pertanggungjawaban dan pembahasan)

14.30 – 15.00 Sidang pleno III(Pembahasan AD/ART BAPIN – ISMKI)

15.00 – 15.30 Istirahat sholat ashar15.30 – 17.30 Sidang pleno III

(Pembahasan AD/ART BAPIN – ISMKI)

14.30 – 15.10 Pemilihan dan penetapan MPA

15.10 – 15.40 Istirahat dan sholat ashar

15. 40 – 15.50 Pelantikan anggota muda

15.50 – 16.30 Pelantikan PHN dan Sekwil, Penutupan MUNAS

16.30 – 17.00 Dokumentasi MUNAS

17.00 – 17.20 Pembukaan MUKERNAS

17.20 – 17.45 Briefing persiapan training (Sesi Bidang)

17.45 – 19.30 ISHOMA

19.30 – 22.30 Training (Sesi Bidang)

22.30 – 23.00 Perjalanan ke penginapan

23.00 – 04.30 Sleeping beauty

Page 16: Print Halaman 20 Aja

17.30 – 19.00 ISHOMA19.00 – 21.00 Sidang Pleno IV

Pemilihan Ketua Terpilih BAPIN-ISMKI

C. BPN

WAKTU ACARA04.30 – 05.00 Sholat subuh05.00 – 07.00 Spirit morning, persiapan, sarapan07.00 – 08.00 Perjalanan menuju lokasi MUNAS08.00 – 12.00 Sidang pleno II

(Penyampaian laporan pertanggungjawaban BPN – ISMKI danpembahasan)

12.00 – 13.00 ISHOMA13.00 – 15.00 Sidang pleno III

(Pembahasan AD/ART BPN – ISMKI)15.00 – 15.30 Istirahat sholat ashar15.30 – 17.30 Sidang pleno III (Lanjutan)17.30 – 19.00 ISHOMA19.00 – 20.00 Sidang Pleno IV

Pemilihan Ketua Umum BPN – ISMKI20.00 – 22.00 Direct Meeting22.30 – 23.30 Perjalanan ke penginapan23.30 – 04.30 Sleeping beauty

Senin, 17 Desember 2012

A. ISMKI

Waktu Kegiatan

04.30 – 05.00 Sholat subuh

05.00 – 07.00 Spirit morning, persiapan, sarapan

07.00 – 08.00 Perjalanan menuju lokasi MUKERNAS

08.00 – 09.30 Sesi I (Konsolidasi grand design)

09.30 – 10.00 Sesi lobi

10.00 – 12.00 Sesi II (Konsolidasi grand design)

21.00 – 23.00 Pelantikan Ketua, Ketua Terpilih, dan Koordinator Divisi

23.00 – 23.30 Perjalanan ke penginapan

23.30 – 04.30 Sleeping beauty

Page 17: Print Halaman 20 Aja

12.00 – 13.00 ISHOMA

13.00 – 14.30 Sesi III (Konsolidasi grand design)

14.30 – 15.00 Sesi lobi15.00 – 15.30 Istirahat dan sholat ashar15.30 – 17.30 Tenderisasi dan penutupan MUKERNAS17.30 – 18.00 Perjalanan pulang ke penginapan18.00 – 19.30 ISHOMA dan persiapan menuju SINAMKI19.30 – 20.00 Perjalanan menuju lokasi SINAMKI20.00 – 23.30 SINAMKI, presentation project, dan fair project23.30 – 00.00 Perjalanan ke penginapan00.00 – 04.30 Sleeping beauty

B. BAPIN

Waktu Kegiatan

04.30 – 05.00 Sholat subuh

05.00 – 06.00 Spirit morning, persiapan, sarapan

06.00 – 07.00 Perjalanan menuju lokasi MUKERNAS

07.00 – 08.00 Registrasi

08.00 – 08.30 Pembukaan dan Pengenalan BPH

08.30 – 12.00 Sidang Pleno IPengesahan Tartib, Agenda Sidang, Pemilihan Presidium SidangPenjabaran Program Kerja Wakil Ketua Dan Ketua TerpilihPenjabaran Program Kerja sekretarisPenjabaran Program Kerja BendaharaPenjabaran Program Kerja PMCPenjabaran Program Kerja Temilnas

12.00 – 13.00 ISHOMA

13.00 – 13.30 Registrasi Ulang

13.30 – 17.00 Sidang Pleno IIPenjabaran Program Kerja PalapaPenjabaran Program Kerja DanusPenjabaran Program Kerja Hublu – ITPenjabaran Program Kerja JIMKIIstirahat sholat ashar

17.00 – 17.30 Penutupan MUKERNAS BAPIN

Page 18: Print Halaman 20 Aja

17.30 – 18.00 Perjalanan pulang ke penginapan

18.00 – 19.30 ISHOMA dan persiapan menuju SINAMKI

19.30 – 20.00 Perjalanan menuju lokasi SINAMKI20.00 – 23.30 SINAMKI, presentation project, dan fair project23.30 – 00.00 Perjalanan ke penginapan00.00 – 04.30 Sleeping beauty

C. BPN

Waktu Kegiatan

04.30 – 05.00 Sholat subuh

05.00 – 06.00 Spirit morning, persiapan, sarapan

06.00 – 07.00 Perjalanan menuju lokasi MUKERNAS

07.00 – 07.30 Persiapan pelantikan

08.00 – 10.00 Pelantikan pengurus BPN – ISMKI

10.00 – 10.45 Dokumentasi dan coffee break

10.45 – 11.15 Pembukaan MUKERNAS

11.15 – 12.00 Mukernas sesi I

12.00 – 13.00 ISHOMA

13.00 – 15.00 Mukernas sesi II

15.00 – 15.30 Istirahat sholat ashar

15.30 – 16.30 Mukernas sesi III

16.30 – 17.00 Tenderisasi

17.00 – 17.30 Penutupan MUKERNAS BPN – ISMKI

17.30 – 18.00 Perjalanan pulang ke penginapan

18.00 – 19.30 ISHOMA dan persiapan menuju SINAMKI

19.30 – 20.00 Perjalanan menuju lokasi SINAMKI

20.00 – 23.30 SINAMKI, presentation project, dan fair project

23.30 – 00.00 Perjalanan ke penginapan

00.00 – 04.30 Sleeping beauty

Page 19: Print Halaman 20 Aja

Selasa, 18 Desember 2012

Waktu Kegiatan

04.30 – 05.00 Sholat subuh

05.00 – 07.00 Spirit morning, persiapan, sarapan

07.00 – 08.00 Perjalanan menuju lokasi seminar nasional

08.00 – 08.30 Pembukaan seminar

08.30 – 09.00 Coffee break

09.00 – 11.00 Seminar Sesi I

11.00 – 12.00 ISHOMA, kunjungan stand expo

12.00 – 14.00 Seminar Sesi II

14.00 – 16.00 Seminar Sesi III

16.00 – 16.30 Sholat Ashar, kunjungan stand expo

16.30 – 17.00 Closing Ceremony

17.00 – 17.30 Kunjungan stand expo

17.30 – 18.30 Perjalanan ke penginapan

18.30 – 19.30 Persiapan farewell party dan sholat isya

19.30 – 20.00 Perjalanan ke lokasi farewell party

20.00 – 23.00 Farewell party dan makan malam

23.00 – 23.30 Perjalanan ke penginapan

23.30 – 04.30 Sleeping beauty

Rabu, 19 Desember 2012

Waktu Kegiatan

04.30 – 05.00 Sholat subuh

05.00 – 07.00 Spirit morning, persiapan, dan sarapan

07.00 – 07.30 Check out

Page 20: Print Halaman 20 Aja

07.30 – 09.30 City tour I (Museum Kalimantan Barat)

09.30 – 12.00 City tour II (Tugu Khatulistiwa)

12.00 – 13.00 City tour III (Aloe vera Centre)

13.00 – 14.30 City tour IV (Keraton Kadariyah) dan ISHOMA

14.30 – 15.30 City tour V (Rumah Betang)

15.30 – 16.30 City tour VI (Vihara)

16.30 – selesai Kepulangan delegasi

D. Delegasi FK Universitas Trisakti

1. Anggie Hardiyanti (Pengurus Harian Nasional ISMKI) 030.09.023

2. Azizah Chairiani (Pengurus Harian Nasional ISMKI) 030.09.042

3. M. Luthfi (Biro 6 BEM FK USAKTI) 030.10.187

4. I Gede Ariguna Wijaya (Biro 7 BEM FK USAKTI) 030.10.127

E. Anggaran dana yang dibutuhkan

Pemasukan

Bantuan fakultas (Banfak) Rp 5.300.000,00

DKM Rp 500.000,00

Uang pribadi @ Rp 750.000,00(4 orang) Rp 3.000.000,00

Total Rp 8.800.000,00

Pengeluaran

Pendaftaran peserta

Late registration PHN: 2 x Rp 750.000,00 = Rp 1.500.000,00

L;ate registration Delegasi: 2 x Rp 850.000,00 = Rp 1.700.000,00

Transportasi peserta

Tiket pesawat PP kelas ekonomi (Jakarta – Pontianak – Jakarta)

4 x Rp 1.400.000,00 = Rp 5.600.000,00

Total Rp 8.800.00,00

Page 21: Print Halaman 20 Aja

F. Penutup

Demikian proposal kegiatan 1st Indonesian Medical Students Summit (IMSS) 2012

ini kami buat. Semoga proposal ini dapat menjadi bahan pertimbangan. Atas perhatian dan

kerja sama nya, kami mengucapkan terima kasih.

G. Lembar Pengesahan

Jakarta, 28 November 2012

Ketua Biro 7 BEM FK USAKTI

Anggie Hardiyanti

030.09.023

Menyetujui,

Ketua Parlemen FK USAKTI Ketua BEM FK USAKTI

Sureza Larke Wajendra Bayu Permana

030.09.244 030.09.045

Mengetahui,

Wakil Dekan III FK USAKTI

dr. Tb. Ferdi Fadillah , Sp.A , M.Kes

Menyetujui,

Dekan FK USAKTI

Page 22: Print Halaman 20 Aja

dr.Suriptiastuti DAP&E.MS