Presentation ahlak kepada diri sendiri

26
AHLAK KEPADA DIRI SENDIRI Ari prastowo Universitas islam 45 bekasi PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

description

akhlak terhadap diri sendiri adalah sikap seseorang terhadap diri pribadinya baik itu jasmani sifatnya atau ruhani. Kita harus adil dalam memperlakukan diri kita, dan jangan pernah memaksa diri kita untuk melakukan sesuatu yang tidak baik atau bahkan membahayakan jiwa. Sesuatu yang membahayakan jiwa bisa bersifat fisik atau psikis…

Transcript of Presentation ahlak kepada diri sendiri

Page 1: Presentation ahlak kepada diri sendiri

AHLAK KEPADA DIRI SENDIRIAri prastowo

Universitas islam 45 bekasi

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

Page 2: Presentation ahlak kepada diri sendiri

Latar BelakangAllah SWT menciptakan manusia dengan tujuan utama

penciptaannya adalah untuk beribadah. lbadah dalampengertian secara umum yaitu melaksanakan segalaperintah dan menjauhi segala larangannya dengan penuhkesadaran dan keikhlasan.Definisi dari ahlak adalah?

lbnu Miskawaih (w. 421 H/1030 M) mengatakanbahwa akhlak adalah sifat yang tertanam dalamjiwa yang mendorongnya untuk melakukanperbuatan tanpa memerlukan pemikiran danpertimbangan.

Secara umum akhlak atau perilaku/perbuatanmanusia terbagi menjadi dua; pertama; akhlakyang baik/mulia dan kedua; aklak yang buruk/tercela.

Page 3: Presentation ahlak kepada diri sendiri
Page 4: Presentation ahlak kepada diri sendiri

.CONTOH RIIL?.........Misalnya kita melakukan hal-hal yang bisa membuat tubuh

kita menderita. Seperti; bersifat jasmani yaitu,• terlalu banyak bergadang, sehingga daya tahan tubuhberkurang, merokok, yang dapat menyebabkan paru-parukita rusak, mengkonsumsi obat terlarang dan minumankeras yang dapat membahyakan jantung dan otak kita. Untuk itu kita harus bisa bersikap atau beraklak baikterhadap tubuh kita. Selain itu sesuatu yang dapatmembahayakan diri kita itu bisa bersifat psikis. Misalkan iri, dengki , munafik dan lain sebagainya.

Hal itu semua dapat membahayakan jiwa kita, semuaitu merupakan penyakit hati yang harus kita hindari.

Page 5: Presentation ahlak kepada diri sendiri

Maka apa yang harus kita lakukan?...kita harus mengenali penyakit hatitersebut.dengan mengidentifikasikekurangan ,sebagai contoh

,dengki,munafik. . Rasulullah bersabda: dari sifat dengki“Abu Hurairah r.a. meriwayatkan bahwa RasulullahSaw. Bersabda, “hati-hatilah padakedengkian kaerena kedengkianmenghapuskan kebajikan, sepertiapi yang melahap minyak.” (H.R. Abu Dawud)

Page 6: Presentation ahlak kepada diri sendiri

Dari sifat munafik Hal ini dijelaskan dalam hadits, yaitu:Dari Abu hurairoh r.a. Rasulullah berkata: ” tanda-tanda orang munafiq ada tiga, jika ia berbicara ia berdusta, jika berjanji iamengingkari, dan jika diberi amanat iaberkhianat.” (H.R. Bukhari, Muslim, Tirmidzi danan-Nisa’i) berikut surat Al-munafikun ayat 1

Page 7: Presentation ahlak kepada diri sendiri

artinya: Apabila orang-orang munafikdatang kepadamu, mereka berkata: "Kamimengakui, bahwa sesungguhnya kamubenar-benar Rasul Allah". Dan Allah mengetahui bahwa sesungguhnya kamubenar-benar Rasul-Nya; dan Allah mengetahui bahwa sesungguhnya orang-orang munafik itu benar-benar orangpendusta.

. Apabila orang-orang munafik datang kepadamu, mereka berkata: "Kami mengakui, bahwa sesungguhnya kamu benar-benar Rasul Allah". Dan Allah mengetahui bahwa sesungguhnya kamu benar

Page 8: Presentation ahlak kepada diri sendiri

B. Macam – macam akhlak terhadap diri sendiri

1. Berakhlak terhadap jasmani.a. Menjaga kebersihan dirinyaIislam menjadikan kebersihan sebagian dariIman. Yangmenekankan kebersihan secaramenyeluruh meliputi pakaian dan juga tubuhbadan.b. Menjaga makan minumnya.Bersederhanalah dalam makan minum, berlebihan atau melampaui.

c.latihan jasmaninyaRiyadhah atau latihan jasmani amat pentingdalam penjagaan kesehatan, sebagaikeseimbangan tubuh.

Page 9: Presentation ahlak kepada diri sendiri

jjh2. Berakhlak terhadap akaln

2. Berakhlak terhadap akalnya

a. Memenuhi akalnya dengan ilmuAkhlak Muslim ialah menjaganya agar tidak

rusak dengan mengambil sesuatu yang memabukkan dan menghayalkan. Islam menyuruh supaya membangun potensi akalhingga ke tahap maksimum, salah satu caramemanfaatkan akal ialah mengisinya denganilmu.

Page 10: Presentation ahlak kepada diri sendiri

b. Penguasaan ilmuSepatutnya umat Islamlah yang selayaknya

menjadi pemandu ilmu supaya manusia dapatbertemu dengan kebenaran .3.Berakhlak Terhadap JiwaManusia pada umumnya tahu dan sadar bahwa jasad perludisucikan selalu, begitu juga dengan jiwa. Pembersihan jiwabeda dengan pembersihan jasad. Ada beberapa caramembersihkan jiwa dari kotorannya, antaranya :

Page 11: Presentation ahlak kepada diri sendiri

BertaubatBermugarabahBermuhasabahBermujahadahMemperbanyak ibadahMenghadiri majlis Imanberikut surat Al-mujaddilah ayat11

Page 12: Presentation ahlak kepada diri sendiri

Artinya:11. Hai orang-orang beriman apabila kamudikatakan kepadamu: "Berlapang-lapanglahdalam majlis", maka lapangkanlah niscayaAllah akan memberi kelapangan untukmu. Dan apabila dikatakan: "Berdirilah kamu", makaberdirilah, niscaya Allah akan meninggikanorang-orang yang beriman di antaramu danorang-orang yang diberi ilmu pengetahuanbeberapa derajat. Dan Allah Maha Mengetahuiapa yang kamu kerjakan

Page 13: Presentation ahlak kepada diri sendiri

•Cara Memelihara Akhlak Terhadap Diri Sendiriantara lain :

1.Sabar, yaitu perilaku seseorang terhadap dirinya sendirisebagai hasil dari pengendalian nafsu dan penerimaanterhadap apa yang menimpanya. Sabar diungkapkan ketikamelaksanakan perintah, menjauhi larangan dan ketikaditimpa musibah.2.Syukur, yaitu sikap berterima kasih atas pemberian nikmatAllah yang tidak bisa terhitung banyaknya. Syukurdiungkapkan dalam bentuk ucapan dan perbuatan. Syukurdengan ucapan adalah memuji Allah dengan bacaanalhamdulillah, sedangkan Syukur dengan perbuatandilakukan dengan menggunakan dan memanfaatkan nikmatAllah sesuai dengan aturan-Nya.

Page 14: Presentation ahlak kepada diri sendiri

3.,tawaddu yaitu rendah hati, selalu menghargai siapa

saja yang dihadapinya, orang tua, muda, kaya ataumiskin. Sikap tawaddu melahirkan ketenangan jiwa, menjauhkan dari sifat iri dan dengki yang menyiksa dirisendiri dan tidak menyenangkan orang lain.

4.Shidiq, artinya benar atau jujur. Seorang muslim harus

dituntut selalu berada dalam keadaan benar lahir batin, yaitu benar hati, benar perkataan dan benar perbuatan.

Page 15: Presentation ahlak kepada diri sendiri

5.Amanah, artinya dapat dipercaya. Sifat amanahmemang lahir dari kekuatan iman. Semakinmenipis keimanan seseorang, semakin pudar pula sifat amanah pada dirinya. Antara keduanyaterdapat ikatan yang sangat erat sekali. RasulullahSAW bersabda bahwa “ tidak (sempurna) imanseseorang yang tidak amanah, dan tidak(sempurna) agama orang yang tidak menunaikanjanji.” ( HR. Ahmad

Page 16: Presentation ahlak kepada diri sendiri

7.Istiqamah, yaitu sikap teguh dalam mempertahankankeimanan dan keislaman sekalipun menghadapi berbagaimacam tantangan dan godaan. Perintah supayaberistidamah dinyatakan dalam Al-Quran pada surat Al-Fushshilat ayat 6 yang artinya “ Katakanlah bahwasanyaaku hanyalah seorang manusia seperti kamu, diwahyukankepadaku bahwasanya Tuhan kamu adalah Tuhan Yang Maha Esa, maka istiqamahlah menuju kepada-Nya danmohonlah ampun kepada-Nya. Dan kecelakaan yang besarlah bagi orang-orang yang bersekutukan-Nya.”

Page 17: Presentation ahlak kepada diri sendiri

ALI IMRAN AYAT 139

139. Janganlah kamu bersikap lemah, danjanganlah (pula) kamu bersedih hati, padahal kamulah orang-orang yang paling tinggi (derajatnya), jika kamu orang-orangyang beriman.

Page 18: Presentation ahlak kepada diri sendiri

8.Iffah, yaitu menjauhkan diri dari hal-hal yang tidak baik dan memeliharakehormatan diri dari segala hal yang akan merendahkan, merusak, danmenjatuhkannya. Nilai dan wibawaseseorang tidak ditentukan olehkekayaan dan jabatannya dan tidakpula ditentukan oleh bentuk rupanya, tetapi ditentukan oleh kehormatandirinya.

Page 19: Presentation ahlak kepada diri sendiri

8.Pemaaf, yaitu sikap suka memberi maafterhadap kesalahan orang lain tanpa adasedikit pun rasa benci dan keinginan untukmembalas. Islam mengajarkan kita untukdapat memaafkan kesalahan orang lain tanpaharus menunggu permohonan maaf dari yang bersalah.

D.Manfaat Akhlak Terhadap Diri SendiriBerakhlak terhadap jasmani :

jauh dari penyakit karena seringmenjaga kebersihantubuh menjadi sehat dan selalu bugarmenjadikan badan kuat dan tidakmudah lemah

Page 20: Presentation ahlak kepada diri sendiri

2.Berakhlak terhadap akalnya :memperoleh banyak ilmudapat mengamalkan ilmu yang kitaperoleh untuk orang lainmembantu orang lainmendapat pahala dari Allah SWT

3.Berakhlak terhadap jiwa :selalu dalam lindungan Allah SWTjauh dari perbuatan yang burukselalu ingat kepada Allah SWT

Page 21: Presentation ahlak kepada diri sendiri

KesimpulanAkhlak terhadap diri sendiri adalah

sikap seseorang terhadap diri pribadinyabaik itu jasmani sifatnya atau rohani. Kita harus adil dalam memperlakukan diri kita, dan jangan pernah memaksa diri kita untukmelakukan sesuatu yang tidak baik ataubahkan membahayakan jiwa.

Cara untuk memelihara akhlakterhadap diri sendiri yaitu dengan sabar, shidiq, tawadu, syukur, istiqamah, iffah, pemaaf dan amanah.

Page 22: Presentation ahlak kepada diri sendiri
Page 23: Presentation ahlak kepada diri sendiri
Page 24: Presentation ahlak kepada diri sendiri
Page 25: Presentation ahlak kepada diri sendiri
Page 26: Presentation ahlak kepada diri sendiri