Presentation 1

11
PROPOSAL TUGAS AKHIR STRATEGI PEMASARAN PERUSAHAAN DENGAN METODE ANALISIS SWOT DAN ANALISIS AHP DI PT. PENGOLAHAN KELAPA NAMA : NUR BAGUS NUGROHO NIM : 122100105 KELAS : B PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” YOGYAKARTA 2012

Transcript of Presentation 1

PowerPoint Presentation

PROPOSALTUGAS AKHIRSTRATEGI PEMASARAN PERUSAHAANDENGAN METODE ANALISIS SWOT DAN ANALISIS AHPDI PT. PENGOLAHAN KELAPA

NAMA: NUR BAGUS NUGROHONIM: 122100105KELAS: BPROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRIFAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRIUNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN YOGYAKARTA2012

BAB IPENDAHULUANLatar Belakang MasalahPersaingan di dunia bisnis saat ini semakin meningkat dengan ketat karena keseragaman barang meningkat.PT. Pengolahan Kelapa ialah industri yang bergerak dalam bidang kecantikan, kesehatan, kerajinan, dll. Untuk memenangkan persaingan produk perlu dilakukan pemasaran dengan strategi yang baik.Dilakukan metode SWOT dan AHP (Analytic hierarchy process).Analisis SWOT adalah suatu cara menganalisis faktor-faktor internal dan eksternalAHP merupakan suatu model pendukung keputusan yang dikembangkan oleh Thomas L. Saaty.Perumusan MasalahBerdasarkan latar belakang di atas dapat disimpulkan, yaitu: 1.Bagaimana strategi pemasaran yang tepat untuk menentukan strategi pemasaran perusahaan?2.Bagaimana program kerja untuk merealisasikan strategi pemasaran yang akan dilaksanakan perusahaan?3.Bagaimana menentukan strategi pemasaran perusahaan yang dapat meningkatkan hasil penjualan?

AsumsiAsumsi yang digunakan dalam penelitian ini adalah:1.Proses produksi berjalan dengan lancar.2.Jaringan distribusi berjalan baik.Batasan Masalah1.Penelitian hanya dilakukan dalam menentukan strategi pemasaran perusahaan.2.Pembahasan hanya tentang menentukan strategi-strategi pemasaran dalam perusahaan. 3.Analisis dilakukan dengan metode SWOT dan AHP (Analytic hierarchy process).

Tujuan Penelitian1.Menambah rekomendasi strategi pemasaran yang tepat untuk menentukan strategi pemasaran perusahaan.2.Mengusulkan program-program kerja yang dapat menambah volume penjualan.3.Menentukan strategi pemasaran perusahaan yang dapat meningkatkan hasil penjualanManfaat Penelitian

1.Perusahaan dapat menerapkan hasil penelitian ini dengan memasukkan ke dalam program-program kerja yang sudah disusun oleh perusahaan.2.Perusahaan dapat meningkatkan strategi pemasaran perusahaan melalui penerapan hasil penelitiaan ini melalui pengambilan keputusan dalam perusahaan.3.Meningkatkan pangsa pasar sesuai dengan hasil penelitian yang dilakukan sehingga dapat menguntungkan lebih besar lagi dari sebelumnya.

Sistematika PenulisanSistematika penulisan penelitian ini terbagi menjadi tiga bab yang tersusun sebagai berikut:Bab I Pendahuluan Terdiri dari latar belakang, rumusan masalah, asumsi, batasan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, serta sistematika penulisan laporan penelitian.Bab II Landasan TeoriTerdiri dari pengertian strategi pemasaran, strategi pemasaran, lingkungan pemasaran, analisa pesaing, cara membuat analisis swot, pengambilan keputusan, pengertian analytic hierarchi proses (ahp), prinsip-prinsip analisis hirarki proses (ahp), langkah-langkah dasar analisis hirarki proses (ahp), dan penelitian yang relevan.Bab III Metode PenelitianTerdiri dari obyek penelitian, pengumpulan data, metode pemecahan masalah, diagram alir penelitian.

BAB IIIMETODOLOGI PENELITIANObyek PenelitianData yang digunakan dalam penelitian ini diperoleh dari perusahaan PT. Pengolahan Kelapa yang bergerak dalam produk Virgin Coconut Oil (VCO) dan turunannya seperti minyak goreng, sabun , hand & body, krim pagi & malam serta briket dari tempurung kelapa.Alamat di Ngentak, Banginjiwo, Kasihan, Bantul 55184, Yogyakarta.Waktu penelitian: 3 bulan dan awal penelitian pada tanggal 19 September 2013.Pengumpulan Data1. Data PrimerInterviewObservasiMemberikan pertanyaan secara tertulis kepada responden yaitu manajer & karyawan pada penelitian ini. 2. Data SekunderDokumentasi menggunakan referensi buku, literatur-literatur dari perpustakaan, arsip berkas perusahaan dan yang diambil dari internet.Metode Pemecahan Masalah

Metode analisis data yang dipakai dalam menganalisis data yang telah dirumuskan diatas dengan mengunakan metode:

1.Analisa pesaingStrategi persaingan bertujuan untuk menempatkan perusahaan pada tingkat dimana segala kemampuan maksimum dari perusahaan dapat dibedakan dengan kemampuan para pesaing.2.Analisis SWOTAnalisis ini berguna untuk mengetahui posisi perusahaan dalam pasar bedasarkan kekuatan, kelemahan, peluang dan ancaman yang dimiliki oleh perusahaan.3.Cara analisis SWOTPenelitian menunjukan bahwa kinerja perusahaan dapat ditentukan oleh kombinasi faktor internal dan eksternal, kedua faktor tersebut harus dipertimbangkan dalam analisa SWOT.

4.Cara analisis AHP

Menggambarkan pohon keputusan dari permasalahan yang akan kita selesaikan.Dilakukan dengan cara :1.Isikan persoalan dengan rinci pemecahan yang diinginkan.2.Menyusun hirarki.3.Buatlah sebuah matrik berpasangan untuk kontribusi.4.Melakukan perbandingan pasangan dilakukan dengan judgement dari pengambilan keputusan. 5.Melakukan perbandingan pasangan yang diperoleh judgement seluruhnya sebanyak n (n-1)1/n ruas6.Setelah melakukan semua data banding berpasang itu kemudian dihitung nilai eigen value dan periksa konsistensinya.7.Menghitung eigen vector dari setiap matriks perbandingan pasangan diatas, dimana nilai dari eigen vector merupakan bobot setiap komponen. 8.Memeriksa konsistensi hirarki, jika nilai lebih besar dari 10% (0.1) maka kualitas dat judgment dapat diperbaiki.Diagram Alir Penelitian