Presentasi penggajian

26
KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMAT MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003 Kerja Praktek (KP) Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Mengambil Mata Kuliah Kerja Praktek Program Studi D3 Teknik Komputer Konsentrasi Teknik Komputer dan Jaringan Oleh : Nama : DEWI SAFITRI NIM : 1204V028 PROGRAM STUDI DIII TEKNIK KOMPUTER KONSENTRASI KOMPUTER DAN JARINGAN POLITEKNIK HARAPAN BERSAMA TEGAL 2014

Transcript of Presentasi penggajian

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMAT MENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN

MICROSOFT ACCESS 2003

Kerja Praktek (KP)

Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Mengambil Mata KuliahKerja Praktek Program Studi D3 Teknik Komputer

Konsentrasi Teknik Komputer dan Jaringan

Oleh :Nama : DEWI SAFITRI

NIM : 1204V028

PROGRAM STUDI DIII TEKNIK KOMPUTERKONSENTRASI KOMPUTER DAN JARINGAN

POLITEKNIK HARAPAN BERSAMA TEGAL2014

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Latar Belakang

BMT Syirkah Muawanah Nahdlatul Ulama Kramat (BMT SM NU Kramat) merupakan lembaga keuangan yang bergerak dibidang simpan pinjam. Mengingat perkembangan BMT SM NU Kramat terus meningkat dari tahun ke tahun maka harus diperbaiki semua sistem yang ada, salah satunya sistem penggajian pegawai yang bersifat semi manual karena proses penginputan dilakukan secara manual ke dalam Microsoft Excel lalu dicetak.

Kebijakan pengolahan gaji pegawai akan menimbulkan masalah apabila tidak ditata dan dicatat dengan baik, diantaranya adalah berkurangnya motivasi kerja pegawai yang berdampak pada menurunnya kinerja instansi tersebut. .

Latar Belakang

Untuk itu dibutuhkannya sebuah aplikasi yang dapat meningkatkan kinerja instansi yang dapat mempercepat sistem penggolahan penggajian sehingga lebih efisien. Dari uraian masalah diatas, maka diipilih judul “Komputerisasi Penggajian Pegawai pada BMT SM NU Kramat Menggunakan Borland Delphi 7 dan Microsoft Acces 2003”.

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah di atas, dapat dirumuskan masalah yang ada sebagai berikut : “Bagaimana membuat Komputerisasi Penggajian Pegawai Pada BMT SM NU Kramat dengan menggunakan Borland delphi 7 dan Microsoft Access 2003 ? ”

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Batasan Masalah

Adapun batasan masalah adalah sebagai berikut :

1. Pembuatan Program mengenai perhitungan gaji pegawai di BMT SM NU Kramat.

2. Sistem dibangun sebagai desktop application. Aplikasi ini dibangun dengan menggunakan Delphi 7.

3. Database yang digunakan adalah Microsoft Access 2003.

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Tujuan

Tujuan dari pembuatan Komputerisasi Penggajian Pegawai pada BMT SM NU Kramat menggunakan Borland Delphi 7 dan Microsoft Acces 2003 adalah :

1. membantu dalam proses input dan output data secara otomatis tanpa bekerja secara manual lagi.

2. Untuk memperbaiki sistem semi manual yang telah ada menjadi sistem komputerisasi agar lebih efektif dan efisien.

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Manfaat

Manfaat bagi Mahasiswa :

1. Dapat menambah wawasan pengetahuan mengenai bagaimana tata cara pengolahan sistem penggajian terhadap pegawai di BMT SM NU Kramat.

2. Sebagai sarana pelatihan kerja secara langsung.

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Manfaat

Manfaat bagi BMT SM NU Kramat :

1. Informasi data yang disajikan menjadi lebih akurat, kemungkinan membuat kesalahan sangatlah kecil.

2. Penggunaan komputer yang lebih efektif dan efisien.

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Manfaat

Manfaat bagi Politeknik Hatapan Bersama Tegal :

1. Mempersiapkan mahasiswa yang siap kerja dengan ketrampilan dan kejujuran dalam melaksanakan tugas.

2. Meningkatkan hubungan kerjasama antara BMT SM NU Kramat dengan Politeknik Harapan Bersama Tegal.

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Flowchart

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Contex Diagram

Data Pegawai

Data Gaji

Laporan

Data Jabatan

Pegawai Bagian Keuangan

Kepala Kantor

0

Komputerisasi Penggajian Pegawai

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Hierarchy Chart

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

0

Komputerisasi Penggajian

Pegawai

1.1

InputData Jabatan

1.2

Input Data Pegawai

3.2

Lap. Data

Pegawai

3.3

Lap.Data Gaji

3.1

Lap. Data Jabatan

3.4

Slip Gaji

1

InputMaster

3

Laporan

2

Penggajian

Level 0

Level 1

Level 2

Data Pegawai

Slip Gaji

Data Jabatan

Data Gaji

Lap.Data Jabatan Jabatan

Lap. Data Pegawai

Lap. Data Gaji

Data Pegawai

Data Jabatan

Pegawai Bagian Keuangan

Kepala Kantor

0

Komputerisasi Penggajian Pegawai

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

DFD Level 1

DFD Level 0Data Pegawai

Slip Gaji

Data Jabatan

Data Gaji

Lap.Data Jabatan

Lap. Data Pegawai

Lap. Data Gaji

Data Pegawai

Data JabatanPegawai Bagian Keuangan

Kepala Kantor

1

Input Master

2

Penggajian

3

Laporan

Data Jabatan

Data Pegawai

Data Gaji

Data Gaji

Data Pegawai

Data Jabatan

D1 Data Jabatan

D2 Data Pegawai

D3 Data Gaji

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

DFD Level 2 Proses Input Master

D1 Data Jabatan

D2Data Pegawai

Pegawai

Bagian Keuangan

1.1

Input Data Jabatan

Data Pegawai

Data Jabatan Data Jabatan

Data Pegawai

Kepala Kantor

1.2

Input Data Pegawai

Data Jabatan

Data Pegawai

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

DFD Level 2 Proses Laporan

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

D1 Data Jabatan Data Jabatan Lap. Data Jabatan

Lap. Data PegawaiData Pegawai

Slip Gaji

Lap. Data GajiData Gaji

i

Data Gaji

i

Data GajiD3

Data Jabatan

D2 Data PegawaiData Pegawai

Data Gaji

i

Slip Gaji

Kepala Kantor

3.2

Laporan Data Pegawai

3.4

Slip Gaji

3.1

Laporan Data jabatan

3.3

Laporan Data Gaji

Pegawai

Bagian Keuangan

ERD

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Perancangan Database

Nama Field Tipe Data Ukuran Field Keterangan

Kode_jab Text 8 Primary Key

Nama_jab Text 20

Gaji Number Long Integer

Tunj_jab Number Long Integer

Tunj_hadir Number Long Integer

Tabel Jabatan

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Tabel Pegawai

Perancangan Database

Nama Field Tipe Data Ukuran Field Keterangan

NIP Text 10 Primary Key

Nama Text 30

Tmp_lahir Text 20

Tgl_lahir Date/Time Medium Date

Alamat Text 50

Jns_kelamin Text 10

Agama Text 10

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Lanjutan Tabel Pegawai

Perancangan Database

Status Text 10

Jml_anak Number Long Integer

Pendidikan Text 40

Tgl_masuk Date/Time Medium Date

Telp Text 12

Kode_jab Text 8

nm_jab Text 20

Nama Field Tipe Data Ukuran Field Keterangan

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Tabel Gaji

Perancangan Database

Nama Field Tipe Data Ukuran Field Keterangan

No_slip Text 8 Primary Key

Bulan Text 15

Tahun Number Long Integer

NIP Text 10

Nama Text 30

Kode_jab Text 8

Nama_jab Text 20

Gaji Number 20

Tunj_jab Number 5

Tunj_hadir Number 10

Jml Number 50

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Lanjutan Tabel Gaji

Perancangan Database

Nama Field Tipe Data Ukuran Field Keterangan

Uang_mkn Number 50

Tot_mkn Number Long Integer

Lama_lmbr Number Long Integer

Biaya_lmbr Number Long Integer

Tot_lmbr Number Long Integer

Gaji_ktr Number Long Integer

SP_THT Number Long Integer

DANKES Number Long Integer

Tot_pot Number Long Integer

Gaji_ber Number Long Integer

Nama_kepala Text 30

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Tabel Login

Perancangan Database

Nama Field Tipe Data Ukuran Field Keterangan

Iduser Text5 Primary Key

Nmuser Text20

Pass Text10

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Kesimpulan

Berdasarkan uraian dan pemabahasan, maka dapat disimpulkan bahwa :

1. Sistem komputerisasi dapat mempercepat pengolahan data dan pembuatan laporan gaji.

2. Sistem komputerisasi dapat meningkatkan pelayanan penggajian kepada semua pegawai yang bekerja pada BMT SM NU Kramat dengan terpenuhinya kebutuhan secara cepat.

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Saran Beberapa saran dari pembuatan komputerisasi penggajian pegawai Pada BMT SM NU Kramat, antara lain :1. Meningkatkan ketelitian dalam memasukan data

untuk mengurangi kesalahan sehingga dapat menghasilkan keluaran yang diinginkan.

2. Melakukan backup secara berkala terhadap data - data penting untuk mengantisipasi hal – hal yang dapat merugikan.

3. Dengan adanya sistem ini, maka perlu pengetahuan dan pelatihan bagi pengguna yang menjalankannya.

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`

Penutup

KOMPUTERISASI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA BMT SM NU KRAMATMENGGUNAKAN BORLAND DELPHI 7 DAN MICROSOFT ACCESS 2003`