Presentasi Analisis Sistem Kerja Pada Pabrik Sepatu Garsel

download Presentasi Analisis Sistem Kerja Pada Pabrik Sepatu Garsel

of 17

Transcript of Presentasi Analisis Sistem Kerja Pada Pabrik Sepatu Garsel

ANALISIS SISTEM KERJA PADA PABRIK SEPATU GARSEL

Presented by: Tyas Saraswati Tessa Andriyane Efrida Gusti H Tiska Kurnia Rafika Nilawati (112040039) (112040045) (112040076) (112040083) (112041041)

Tujuan

Mengetahui sistem kerja suatu perusahaan, apakah sistem kerja pada perusahaan tersebut sudah ergonomi atau belum. Dengan penelitian tersebut diharapkan dapat dirancang sistem kerja yang ergonomi Mengamati secara langsung suatu proses produksi,mulai dari sejumlah aktivitas memberikan input hingga ditransformasikan menjadi suatu output

DATA UMUM PERUSAHAAN

Sebuah perusahaan bernama Garsel Group yang terletak di Jln.Cibaduyut no 30, Bandung dengan nomor telepon (022) 5417973 Perusahaan ini didirikan pada bulan November 1999 Perusahaan ini merupakan cabang dari Garsel Group utama yang dipimpin oleh H.Andi, yang khusus untuk memproduksi sepatu laki laki, dengan perusahaan Garsel Group utama sendiri memproduksi sepatu, sandal, pakaian, dan juga tas

Wilayah perusahaan ini terdiri dari toko tempat penjualan sepatu, kantor perusahaan, bengkel tempat produksi sepatu dan juga bagian marketing Selain memproduksi sepatu, perusahaan Garsel Group ini juga langsung menjual sepatu yang diproduksinya di toko yang telah disediakan. Dimana toko ini selain menjual hasil produksi Garsel Group tetapi juga menjual produk dari industri sepatu lainnnya, baik yang berasal dari Home Industri maupun industri lainnya Dalam berproduksi, perusahaan ini masih bersifat Home Industri Jumlah karyawan yang terdapat di bagian produksi atau di bagian bengkel sejumlah 27 orang dengan system kerja terdiri dari, pengerjaan produk di bengkel dan juga di bawa pulang ke rumah

Kegiatan produksi/bengkel perusahaan ini mulai beraktivitas dari pukul 08.00 WIB sampai dengan pukul 17.00 WIB, dengan menghasilkan sepatu dalam satu harinya sebanyak 6 lusin atau 72 pasang untuk semua model. Dalam satu bulan perusahaan ini dapat berproduksi sebanyak 2000 pasang sepatu dengan 17 buah model sepatu. Dan biasanya dalam waktu satu bulan terdapat satu pasang sepatu yang rework

Alat-alat yang digunakan Gambar desain sepatu

Cetakan Sepatu

Pulpen putih Palu

Gunting

Mesin Jahit

Mesin seset

Kakak Tua

Mesin pembuat variasi

Mesin Gurinda

Bahan-bahan

Bahan Dasar Kulit Sol sepatu Kain putih Busa

Bahan Pendukung Imitasi Lem Silikon ( pencuci sol ) Insole Paku Tamsin

Teknik Pemasaran

Bagian marketing yang terdapat di seluruh Indonesia Brosur Study banding Pameran Wilayah pemasarannya meliputi seluruh Indonesia, Malaysia, Singapura, Afrika, dan Namibia. Pemesanan untuk hasil produksi dapat melalui fax atau email dan dikirimkan dengan paket melalui pos.

ANALISA KONDISI LINTASAN

Pada kondisi lintasan existing, kondisi lintasan berjalan kurang seimbang. Untuk stasiun kerja yang membutuhkan waktu lama untuk menyelesaikan pekerjaannya, banyak terdapat antrian/bottle neck. Hal ini terlihat dibeberapa stasiun kerja seperti pada bagian menjahit bahan dan pada bagian sol. Pada bagian ini cukup banyak barang yang menganggur yang menunggu untuk segera diselesaikan oleh pekerja/operator.

ANALISA EKONOMI GERAKANBerdasarkan ketiga prinsip ekonomi,pabrik sepatu Garsel belum melaksanakannya dengan baik. Pada beberapa stasiun kerja peletakan alat kerja, bahan, komponen, alat bantu dirasa kurang teratur. Bahkan ada stasiun kerja yang menyelesaikan proses pemotongan bahan kulit tidak terdapat meja dan kursi. Adapula stasiun kerja yang alat kerja dan alat bantunya menumpuk disatu tempat. Hal-hal seperti ini dirasa sangat tidak baik dan tidak ergonomis. Keadaan kursi yang tidak memadai juga terlihat di beberapa work stasiun, seperti pada bagian sol (kursi terlalu pendek dan tidak terdapat sandaran). Analisa dari kami mengapa hal ini dapat terjadi adalah perusahaan kurang memperhatikan kenyamanan operator/pekerja. Selain itu perusahaan ini juga belum banyak memakai alat-alat yang modern/canggih dan masih banyak menggunakan tenaga manusia, sehingga untuk menghemat biaya produksi, mereka tidak begitu memperhatikan prinsip-prinsip tata letak tempat kerja yang baik.

Dari keseluruhan peralatan, hanya ada beberapa peralatan yang mempunyai lebih dari satu kegunaan, misalnya pisau. Selebihnya, satu alat hanya dapat digunakan untuk satu operasi, seperti mesin oven hanya untuk memanaskan sol sepatu, mesin barcode hanya untuk menempelkan barcode, mesin jahit hanya untuk menjahit bahan dll. Lalu, masih terdapat peralatan yang ditempatkan kurang teratur. Walaupun operasi-operasi yang dilakukan dengan operator yang tetap,tetapi dengan tidak standardnya peletakan peralatan jika terjadi pergantian operator tentu akan menyulitkan. Untuk poin ketiga, sudah terlaksana dengan cukup baik.

ANALISA ERGONOMI Display Display yang ada di perusahaan Garsel ini kami rasa kurag dapat memberikan informasi yang jelas. Contohnya saja, peletakan jam dinding hanya ada di bagian sol sepatu.

Biomekanik Pada proses produksi sepatu ini, ada posisi kerja operator yang tidak sesuai dengan biomekanik manusia. Pada stasiun kerja pembuatan alas, operator berdiri. Hal ini dapat dengan mudah menyebabkan kelelahan pada kaki karena beban yang terlalu besar. Pada bagian pemotongan bahan yang telah didesain, operator duduk. Hal ini dapat dengan mudah

Lingkungan Kerja Temperatur dan sirkulasi udara Pada tempat produksi, ventilasi dirasa sangat kurang sehingga sirkulasi udara diruangan kurang dan ruangan mudah menjadi panas terutama jika orang yang berada dalam ruangan tersebut cukup banyak. Kebisingan Penyebab utama kebisingan adalah suara mesin-mesin kerja dan operator yang terkadang hilir mudik Pencahayaan Pencahayaan diruangan produksi sudah cukup baik dan terang

Bau dan kebersihan

Pada Lingkungan kerja produksi tercium bau dari bahan-bahan seperti bau lem, silikon, bau bahan kulit, dan bahan-bahan yang lain yang cukup mengganggu para pekerja.Termasuk masalah kebersihan yang kurang diperhatikan, dimana sampahsampah sisa produksi ada yang tidak dibersihkan dari