PRESENTASE LIMBAH TAHU

12

description

USTJ

Transcript of PRESENTASE LIMBAH TAHU

BAB IPENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG

Pabrik Tahu merupakan salah satu industri berskala kecil yang juga menghasilkan limbah cair

dari hasil produksi serta sala satu jenis makanan yang juga menghasilkan sumber protein

dengan bahan dasar kacang kedelai

Proses ini menghasilkan ampas yang kemudian akan dibuang sebagai sampah padat.

Dalam proses ini dihasilkan air limbah tahu yang bersifat asam. (Widie Kastyanto )

Air limbah tahu yang dihasilkan dari proses pembuatan tahu biasanya oleh industri ditampung

dibak penampungan air limbah sebelum dibuang kelingkungan dan ada juga yang dibuang

langsung ke saluran irigasi.

Pada pabrik tahu ojolali yang terletak dipinggir kali acay Abepura, Kota Jayapura air limbah

yang dihasilkan dari proses pembuatan tahu tidak ditampung di bak penampung air limbah,

kemudian langsung dibuang ke kali acay sehingga dapat menjadi sumber pencemaran

lingkungan.

dalam laporan kerja praktek yang dilakukan di Pabrik Tahu Ojolali Abepura untuk mengetahui

sistempenyaluran air limbah di Pabrik Tahu Ojolali Abepura,

1.2.1 Tujuan

Tujuan dari Penulisan Laporan Kerja Praktek ini adalah :

1. Mengetahui sistem Penyaluran Air Limbah di Pabrik Tahu Ojolali Kali Acay Abepura.

2. Memberikan Alternative Penyaluran Air Limbah di Pabrik Tahu Ojolali Kali Acay Abepura.

Agar materi penulisan Laporan Kerja Praktek ini tidak meluas, maka penyajian data atau informasi hanya dibatasi pada : 1. Pelaksanaan Sistem Penyaluran Limbah di Pabrik Tahu Ojolali Kali Acay Abepura Kota Jayapura. 2. Peran semua pihak dalam Penyaluran Air Limbah di Pabrik Tahu Ojolali Kali Acay Abepura Kota Jayapura.

1.4 BATASAN MASALAH

1.5 MANFAAT KERJA PRAKTEK

Adapun manfaat dari kegiatan kerja praktek ini adalah :

1. Dengan adanya pengamatan Limbah di Pabrik Tahu Ojolali Abepura, maka Pabrik Tahu

yang ada di Wilayah lainnya harus lebih serius memperhatikan kesehatan dan

kenyamanan di lingkungan Pabrik mereka masing-masing..

2. Menambah ilmu serta wawasan khususnya bagi penulis mengenai limbah di Pebrik

Tahu Ojolali Kali Acay Abepura Kota Jayapura.

BAB IIGAMBARAN UMUM LOKASI PENELITIAN

Nama Pemilik Instansi / Proyek : SARIMIN

Nama Instansi / Proyek : TAHU TEMPE OJO LALI

Alamat Instansi / Proyek : JL. MELATI NO.165 WAIMHOROCK

DISTRIK ABEPURA

2.1 IDENTITAS PERUSAHAAN

2.2 STRUKTUR ORGANISASI PABRIK TAHU OJOLALI

Gambar 2.2 Struktur Organisasi Pabrik Tahu Ojolali

Mengamati pembuatan Tahu

Mengamati sistem pembuangan/penyaluran air limbah hasil produksi tahu yang di

terapkan dipabrik tahu ojolali.

Mengkoordinasi dengan pimpinan pabrik,apabila ditemukan kekurangan atau

keganjalan dalam sistem pembuangan /penyaluran air limbah hasil produksi tahu.

Dan lain-lain.

2.4.1 TUGAS KESEHARIAN DI PABRIK TAHU OJOLALI

BAB III

HASIL DAN PEMBAHASAN

3.1 Hasil

3.1.1 Letak Geografis dan Batas Wilayah

Batas – batas Wilayah Pabrik Tahu Ojolali Kali Acay Abepura adalah :

• Sebelah Utara Berbatasan dengan Perumahan Masyarakat

• Sebelah Selatan Berbatasan dengan Kali acay

• Sebelah Timur Berbatasan dengan perumahan rakyat dan pertokoan

• Sebelah Barat Berbatasan dengan Perumahan rakyat

3.1.4 KEADAAN PENGELOLAAN AIR LIMBAH KOTA JAYAPURA

Tabel 3.2 Tahapan Pengembangan Air Limbah Domestik Kota Jayapura

Proses pengolahan tahu

Gambar 3.1 Diagram Alir Proses Pembuatan Tahu di Pabrik Ojolali

3.2.1 SISTEM PENYALURAN AIR LIMBAH DI PABRIK TAHU OJOLALI KALI ACAY ABEPURA.

3.2 Pembahasan

1. Kuantitas Limbah Cair Pabrik Tahu Ojolali

Tabel 3.5 Debit Air Buangan dalam Proses Pembuatan tahu di Pabrik Ojolali

(Sumber : Analisa Data)

2. Penyaluran Air limbah di Pabrik Tahu Ojolali

Air limbah yang dihasilkan dari proses pengolahan pabrik tahu Ojolali, belum

mendapatkan perlakuan sebelum dibuang ke media lingkungan ( Kali Acay)

Penyaluran air limbah di pabrik tahu Ojolali melalui saluran terbuka berbentuk

persegi

3.2.2 SISTEM PENYALURAN AIR LIMBAH DI PABRIK TAHU OJOLALI KALI ACAY ABEPURA.

Gambar 3.3 Alternatif Pengolahan Air Limbah dari Proses Perendaman Kedelai

BAB IV

PENUTUP

4.1 KESIMPULAN

Berdasarkan tujuan dan pembahasan, kesimpulan yang dapat diambil sebagai berikut :

1.Air limbah yang dihasilkan dari proses pengolahan pabrik tahu Ojolali, belum mendapatkan

perlakuan sebelum dibuang ke media lingkungan ( Kali Acay) Penyaluran air limbah di pabrik

tahu Ojolali melalui saluran terbuka berbentuk persegi yakni saluran dalam pabrik dengan

luas penampang saluran sebesar 0,08 m2 yang mengalirkan debit air limbah sebesar 0,005

m3/detik dengan kecepatan aliran 0,006 m/detik dan saluran persegi diluar pabrik dengan

luas penampang saluran sebesar 0,016 m2 dengan debit aliran air limbah sebesar 0,005

m3/detik pada kecepatan 0,003 m/detik. Air limbah nanti disalurkan melalui titik outlet air

limbah pabrik, terhubung pada dinding saluran Kali Aca dimana bermuara di Teluk Youtefa.

2.Perencanaan Saluran baru dalam Pabrik Tahu yang dihubungkan ke Bak Pengumpul Air

Limbah dan selanjut disedot menggunakan Pompa Gravitasi dan salurkan ke media Saringan

Pasir Cepat untuk digunakan kembali dalam proses pembuatan tahu

4.2 SARAN

Saran yang diberikan berdasarkan kesimpulan diatas, adalah ;

1.Perlu dilakukan efisien dalam proses produksi tahu di Pabrik Tahu

Ojolali.

2.Perlu direncanakan bangunan pengolahan lebih lanjut guna mereduksi

kuantitas dan kualitas limbah padat maupun cair yang di hasilkan dari

proses pembuatan tahu di Pabrik tahu Ojolali