Presentase Jum

36

description

iwan

Transcript of Presentase Jum

Page 1: Presentase Jum
Page 2: Presentase Jum
Page 3: Presentase Jum

Perusahaan perlu menetapkan saluran distribusi agar produk yang ditawarkan lebih cepat tersebar dan dikenal oleh konsumen. Dalam situasi seperti ini, persoalan yang dihadapi adalah bukan lagi bagaimana memproduksi barang, tetapi bagaimana agar produk yang ditawarkan dapat laku terjual dipasar

A. Latar Belakang

Page 4: Presentase Jum

Perusahaan dalam menyalurkan produknya tidak hanya melihat perkembangan penyaluran produknya diperusahaan saja akan tetapi perusahaan harus juga melihat masalah-masalah dan sejauh mana perkembangan penyaluran produk tersebut yang berada di wilayah pemasaran perusahaan tersebut

Page 5: Presentase Jum

Bagaimana Perkembangan Pendisribusian Gas Elpiji PT. Gaskima Prima Kencana di Wilayah Pemasaran Makassar, Maros, Pangkep, Sinjai, Bone, Pinrang, Bantaeng, Bulukumba dan agen Konsultan

B. Masalah Pokok

Page 6: Presentase Jum

Untuk mengetahui sejauh mana perkembangan pendisribusian gas elpiji PT. Gaskima Prima Kencana di Wilayah Pemasaran Makassar, Maros, Pangkep, Sinjai, Bone, Pinrang, Bantaeng, Bulukumba dan agen Konsultan

C. Tujuan Penelitian

Page 7: Presentase Jum

1. Diharapkan penelitian ini dapat membantu perusahaan dalam mengambil keputusan baik itu dalam menentukan pendistribusian gas maupun keputusan–keputusan lain yang berhubungan dengan pendistribusian gas.

2. Penelitian akan sangat bermanfaat khususnya untuk mengetahui perkembangan pendistribusian gas dan pengaruh saluran distribusi terhadap penyaluran gas yang terdapat pada perusahaan yang diteliti.

3. Sebagai bahan acuan bagi pembaca dan bagi peneliti yang akan melakukan penelitian lebih lanjut tentang hal ini.

D. Manfaat Penelitian

Page 8: Presentase Jum
Page 9: Presentase Jum

1. Pengertian Saluran Distribusi

2. Fungsi Saluran Distribusi

3. Bentuk - Bentuk Saluran Distribusi

4. Faktor - Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Saluran Distribusi

5. Alternatif Strategi Saluran Distribusi

Page 10: Presentase Jum

6. Pengertian Pemasaran

7. Pengertian Manajemen Pemasaran

8. Pengertian Marketing Mix

9. Kerangka Pikir

Page 11: Presentase Jum
Page 12: Presentase Jum

penelitian ini diakukan pada PT. Gaskima Prima Kencana di Kima X T3A-B Daya, Biringkanaya Makassar. Penelitian dilaksanakan dari bulan Mei sampai bulan Juli 2012.

A. TEMPAT DAN WAKTU PENELITIAN

Page 13: Presentase Jum

Metode penelitian Pustaka ( Library Research)

Metode Penelitian Lapangan (Field Research)

Observasi

Wawancara

Dokumentassi

B. Metode Pengumpulan Data

Page 14: Presentase Jum

Jenis Data

Data Kuantitatif

Data kualitatif

Sumber Data

Data primer

Data sekunder

C. Jenis dan Sumber Data

Page 15: Presentase Jum

1. Analisis Deskriptif, yaitu suatu metode analisis yang bertujuan untuk menggambarkan perkembangan pendistribusian gas elpiji PT. Gaskima Prima Kencana.

D. Metode Anaisis Data

Page 16: Presentase Jum

Analisis Kuantitatif, metode analisis trend yaitu merupakan suatu metode analisis statistika yang ditujukan untuk melakukan suatu estimasi atau mengetahui naik turunnya atau perubahan distribusi dengan baik maka, dibutuhkan berbagai macam informasi (data) yang cukup banyak dan diamati dalam periode waktu yang relatif cukup panjang, sehingga hasil analisis tersebut dapat mengetahui sampai berapa besar fluktuasi yang terjadi dan faktor-faktor apa saja yang memengaruhi terhadap perubahan tersebut.

Page 17: Presentase Jum
Page 18: Presentase Jum

Stasiun Pengisian dan Pengangkutan Bulk Elpiji (SPPBE) PT. Gaskima Prima Kencana. Didirikan berdasarkan surat PT. Yudhaguna Saritirta no. 027/465-XII/2008 perihal persiapan konversi, sesuai arahan direktur pemasaran dan niaga PT. Yudhaguna Saritirta mempersiapkan sarana dan prasarana pengisian LPG 3kg untuk program komversi didaerah masing – masing. Sesuai dengan surat keputusan Pertamina no. kpts-75/C.000000/2008-50 tanggal 16 desember 2008 dan sesuai dengan surat pemerintah operasional umum dan sumber daya manusia no. prin-676/100000/2006-50 tanggal 29 september 2006.

A. Sejarah Singkat Perusahaan

Page 19: Presentase Jum

PT. Gaskima Prima Kencana adalah perseroan yang didirikan berdasarkan akta pendirian Perseroan Terbatas No. 06 tanggal 03 februari 2010 dibuat dihadapan Widartiningsi SH. Notaris Makassar yang telah mendapat pengesahan dari menteri hukum dan hak asasi manusia RI No. AHU-15646.AH.01.01 tahun 2009 Nurhadi Marto Mukti, selaku direktur utama.

Page 20: Presentase Jum

Perusahaan ini mempunyai sejumlah personil yang menempati posisi sebagai berikut :

Direktur

General Manager

Manager Plant

Manager Administrasi

Kaur Produksi

Kaur Logistik dan Transportasi

Kaur Administrasi

Kaur Keuangan

Kaur Personalia

Satpam

Operator

Maintenance

B. Struktur Organisasi

Page 21: Presentase Jum

Dari beberapa daerah pemasaran tersebut wilayah pemasaran Makassar membawahi 15 (lima belas) agen, Maros Membawahi 6 (enam) agen, Pangkep Membawahi 4 (empat) agen, Sinjai membawahi 2 (dua) agen, Bone membawahi 3 (tiga) agen, Pinrang membawahi 4 (empat) agen, Bantaeng membawahi 1 (satu) agen, Bulukumba membawahi 4 (empat) agen, dan konsultan memiliki 4 (empat) agen.

C. Wilayah Pemasaran

Page 22: Presentase Jum

Dibawah ini adaIah jumIah pendistribusian gas eIpiji pada PT. Gaskima Prima Kencana pada wiIayah pemasaran tahun 2010 s/d 2011

D. Pendistribusian Gas Elpiji

Page 23: Presentase Jum

a. Wilayah Makassar

Adapun penyebab fluktuasi pendistribusian gas elpiji pada wilayah pemasaran makassar dikarenakan :

1. Permintaan gas 3kg dipasar menurun.

2. Persediaan gas elpiji pada SPPBE kurang

3. Keterlambatan datangnya mobil tangki pengangkut dari kilang pertamina

4. Kurangnya agen yang mengisi

Page 24: Presentase Jum

b. Wilayah Maros

Adapun penyebab fluktuasi pendistribusian gas elpiji pada wilayah pemasaran maros dikarenakan :

1. Pendistribusian yang kurang lancar.

2. Pengisian yang kurang efektif karena kurangnya stock pada SPPBE dan keterlambatan datngnya tangki pengangkut gas dari kilang pertamina

Page 25: Presentase Jum

c. Wilayah Pangkep

Adapun penyebab fluktuasi pendistribusian gas elpiji pada wilayah pemasaran Pangkep dikarenakan :

1. Permintaan gas elpiji 3kg menurun

2. persediaan gas yang ada pada SPPBE kurang disebabkan mobil tangki yang mengangkut gas dari kilang pertamina terlambat datang ke SPPBE

Page 26: Presentase Jum

d. Wilayah Sinjai

Adapun penyebab fluktuasi pendistribusian gas elpiji pada wilayah pemasaran Sinjai dikarenakan :

1. Penyaluran yang lancar ke konsumen sehingga peningkatan pendistribusian gas setiap bulannya berjalan dengan baik

2. Bulan september dan selanjutnya agen wilayah sinjai dipindahkan oleh pertamina ke SPPBE yang terdekat dengan wilayah sinjai.

Page 27: Presentase Jum

e. Wilayah Bone

Adapun penyebab fluktuasi pendistribusian gas elpiji pada wilayah pemasaran Bone dikarenakan :

1. Permintaan pasar yang berfluktuasi.

2. Tahun selanjutnya agen wilayah sinjai dipindahkan oleh pertamina ke SPPBE yang terdekat dengan wilayah Bone

Page 28: Presentase Jum

f. Wilayah Pinrang

Hubungan kerjasama antaran pihak SPPBE dengan agen pinrang hanya berlangsung selama satu bulan yaitu bulan Nopember selanjutnya agen tersebut dipindahan oleh Pertamina ke SPPBE yang lebi mudah dijangkau oleh agen.

Page 29: Presentase Jum

g. Wilayah Bantaeng

Adapun penyebab fluktuasi pendistribusian gas elpiji pada wilayah pemasaran Bantaeng dikarenakan :

1. karena keterbatasan persediaan gas elpiji pada SPPBE

2. Bulan April dan selanjutnya agen wilayah Bantaeng dipindahkan oleh pertamina ke SPPBE yang terdekat dengan wilayah sinjai.

Page 30: Presentase Jum

h. Wilayah Bulukumba

Adapun penyebab fluktuasi pendistribusian gas elpiji pada wilayah pemasaran Bulukumba dikarenakan :

1. gudang penyimpanan bulk elpiji agen bulukumba itu ada

2. hanya beberapa agen yang mengisi pada SPPBE dikarenakan persediaan masih ada

3. Selanjutnya agen wilayah bulukumba dipindahkan oleh pertamina ke SPPBE terdekat

Page 31: Presentase Jum

i. Agen Konsultan

Agen konsultan bekerjasama dengan SPPBE Gaskima Prima Kencana tahun 2010 hanya pada bulan januari dan pada tahun 2011 hanya pada bulan juli dikarenakan ada izin tersendiri dari pertamina untuk pengisian khusus konsultan.

Page 32: Presentase Jum

Jumlah Pendistribusian gas elpiji setiap wilayah pada tahun 2010 dan 2011

Page 33: Presentase Jum
Page 34: Presentase Jum

A. Kesimpulan

Sebagaimana diketahui bahwa dalam mendistribusikan gas elpiji PT. Gaskima Prima Kencana mendistribusikan gas elpiji melalui beberapa agen yang telah diajak kerja sama di wilayah Makassar, Maros, Pangkep, Sinjai, Bone, Pinrang, Bantaeng, Bulukumba dan agen Konsultan, dengan agen-agen tersebut SPPBE Gaskima Prima Kencana mendistribusikan gas elpiji mengalami fluktuasi. Adapun faktor-faktor yang mempengaruhi fluktuasi distribusi gas elpiji pada SPPBE Gaskima Prima Kencana adalah Masih minimnya penduduk yang menggunakan gas elipiji sebagai bahan bakar dikarenakan masih adanya yang menggunakan kayu dan minyak tanah sebagai bahan bakar, Adanya peralihan minat dari gas elpiji 3kg ke gas elpiji 12kg atau bahan bakar lainnya dikarenakan adanya mitos bulk gas elpiji 3kg rawan ledakan sehingga mengakibatkan kebakaran, terbatasnya persediaan gas elpiji yang ada di SPPBE Gaskima Prima Kencana, keterlambatan gas elpiji yang datang dari kilang Pertamina, tidak adanya gudang penyimpanan agen gas elpiji yang telah terisi dan belum disalurkan kepada konsumen, putusnya kerjasama antara pihak SPPBE Gaskima Prima Kencana dengan pihak agen dikarenakan agen meminta agar dipindahkan oleh pihak pertamina ke SPPBE yang lebih dekat dengan wilayah pemasaran masing-masing, dan keterlambatan dari pihak petamina dalam memberikan loading order kepada pihak SPPBE sehingga agen yang sudah datang harus

Page 35: Presentase Jum

B. saran

Pengawasan atau pengendalian internal terhadap persediaan sebaiknya lebih ditingkatkan mengingat persediaan tersebut (Gas) sangat berbahaya/mudah terbakar.

Pengangkutan Gas elpiji oleh tangki pegangkut lebih diefektifkan penjadwalannya agar tidak terjadi keterlambatan pendistribusian.

Karena PT. Gaskima Prima Kencana Stasiun Pengisian dan Pengangkutan Bulk Elpiji (SPPBE) Makassar telah memiliki jaringan Local Area Network LAN sehingga dapat saling mengakses data-data yang diperlukan antara satu dengan yang lainnya maka harus diperhatikan supaya tidak off line. Dan sebaiknya disampaikan kepada Pihak pertamina agar perbaikan system dilakukan di luar waktu jam kerja, agar tidak mengganggu proses pencairan persediaan.

Page 36: Presentase Jum