Prakarya Kelas VII

10
Penyajian dan Kemasan minuman By risnawati

description

Prakarya VII

Transcript of Prakarya Kelas VII

Page 1: Prakarya Kelas VII

Penyajian dan Kemasan minuman

By risnawati

Page 2: Prakarya Kelas VII

Kemasan tradisional

Page 3: Prakarya Kelas VII

Kemasan modern1. Kemasan kertas dan styrofoam

-Beberapa kertas kemasan dan non kemasan (koran dan majalah) sering

digunakan untuk membungkus makanan. Padahal kertas tersebut mengandung

timbal (Pb) melebihi batas yang ditentukan.

-Di dalam tubuh manusia timbal masuk melalui saluran pernafasan dan saluran

pencernaan menuju sistem peredaran darah dan kemudian menyebar ke

berbagai jaringan lain seperti ginjal, hati, otak, syaraf dan tulang.

Page 4: Prakarya Kelas VII

residu styrofoam dalam makanan sangat berbahaya. Residu itu dapat

menyebabkan endocrine disrupter ( EDC ), yaitu suatu penyakit yang

terjadi akibat adanya gangguan pada sistem endokrinologi dan

reproduksi manusia akibat bahan kimia karsinogen.

styrofoam

Page 5: Prakarya Kelas VII

Kemasan plastik

Page 6: Prakarya Kelas VII

Macam-macam plastik

Pernahkah kalian mengamati tanda

segitiga pada pembungkus makanan????

apakah kalian tahu artinya???

Page 7: Prakarya Kelas VII

1. PET (Polyethylene Terephthalate)

PET digunakan untuk bahan serat sintetis atau lebih dikenal dengan

polyester PETE/PET direkomendasikan HANYA UNTUK SEKALI PAKAI.

Penggunaan berulang kali terutama pada kondisi panas dapat

menyebabkan melelehnya lapisan polimer dan keluarnya zat

karsinogenik dari bahan plastik tersebut, sehingga dapat menyebabkan

kanker untuk penggunaan jangka panjang.2. HDPE (High Density Polyethylene)

HDPE juga direkomendasikan HANYA UNTUK SEKALI PEAKAIAN, karena

pelepasan senyawa antimoni trioksida terus meningkat seiring waktu.

Bahan HDPE bila ditekan tidak kembali ke bentuk semula.

Page 8: Prakarya Kelas VII

3. PVC (Polyvinyl Chloride)

PVC mengandung DEHA yang berbahaya bagi kesehatan. Makanan yang

dikemas dengan plastik berbahan dapat terkontaminasi karena DEHA

4. LDPE (Low Density Polyethylene)

Barang berbahan LDPE ini sulit dihancurkan, tetapi tetap baik untuk

tempat makanan karena sulit bereaksi secara kimiawi dengan

makanan yang dikemas dengan bahan ini.

5. PP (Polypropylene)

Jenis ini adalah pilihan bahan plastik terbaik, terutama untuk tempat

makanan dan minuman seperti tempat menyimpan makanan

Page 9: Prakarya Kelas VII

6. PS (Polystyrene)

Bahan ini harus dihindari, karena selain berbahaya untuk kesehatan

otak, mengganggu hormon estrogen pada wanita yang berakibat pada

masalah reproduksi, dan pertumbuhan dan sistem syaraf, selain itu

bahan ini sulit didaur ulang.

7.OTHERUntuk jenis plastik 7 Other ini terdapat 4 macam, yaitu : SAN (styrene acrylonitrile), ABS (acrylonitrile butadiene styrene), PC (polycarbonate), dan Nylon.

Page 10: Prakarya Kelas VII

silakan dikumpulkan