ppt

27
Free Powerpoint Templates Page 1 KIAMAT MENURUT PRESPEKTIF ISLAM DAN SAINS Disusun oleh: Faizal Rachman 1005225 Ismail Jauhari 1006469 Ogi Jayaprana 1006667

Transcript of ppt

Page 1: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 1

KIAMAT MENURUT PRESPEKTIF ISLAM DAN SAINS

Disusun oleh:Faizal Rachman 1005225Ismail Jauhari 1006469Ogi Jayaprana 1006667

Page 2: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 2

Latar Belakang

Dengan kemajuan ilmu dan teknologi abad ke-21, membuat para ilmuan berlomba-lomba untuk menguak seluruh fenomena yang terjadi di alam semesta ini melalui berbagai eksperimen maupun observasi. Para fisikawan semula disibukkan dengan awal mula kejadian alam. selanjutnya, banyak teori yang muncul mengenai berakhirnya alam semesta. Yang beberapa waktu yang lalu juga menyedot perhatian para ilmuan. Terlebih dunia juga sempat dikejutkan dengan salah satu film yang menceritakan tentang hari berakhirnya alam ini, Hari Kiamat.

Page 3: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 3

Tema kehancuran alam semesta perlu ditinjau dari perspektif Islam dan Sains Modern. Hal tersebut dilakukan untuk mengetahui apakah ciri-ciri yang disebutkan dalam islam sesuai dengan teori-teori yang ada dalam ilmu sains

Page 4: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 4

Pengertian Hari Akhir (Kiamat)

Hari kiamat adalah hari akhir kehidupan seluruh manusia dan makhluk hidup di dunia yang harus kita percayai kebenaran adanya yang menjadi jembatan untuk menuju ke kehidupan selanjutnya di akhirat yang kekal dan abadi.

Page 5: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 5

Iman kepada hari kiamat adalah rukum iman yang ke-lima. Hari kiamat diawali dengan tiupan terompet sangkakala oleh malaikat isrofil untuk menghancurkan bumi beserta seluruh isinya.

Page 6: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 6

Macam-Macam / Jenis-Jenis Kiamat• Kiamat Sughra adalah kiamat kecil yang

sering terjadi dalam kehidupan manusia yaitu kematian.

• Kiamat kubra adalah kiamat yang mengakhiri kehidupan di dunia ini karena hancurnya alam semesta beserta isinya.

Page 7: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 7

Tanda-Tanda Hari Akhir Akan Tiba• Tanda kiamat kecil

1. Diutusnya Rasulullah saw

2. Disia-siakannya amanat

3. Penggembala menjadi kaya

4. Sungai Efrat berubah menjadi emas

5. Baitul Maqdis dikuasai umat Islam

6. Banyak terjadi pembunuhan

7. Munculnya kaum Khawarij

Page 8: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 8

8. Banyak polisi dan pembela kezhaliman

9. Perang antara Yahudi dan Umat Islam

10. Dominannya Fitnah

11. Banyaknya pasar

12. Jumlah perempuan lebih banyak dari laki-laki

13. Bermewah-mewah dalam membangun masjid

14. Menyebarnya riba dan harta haram

15. Menjadi pengikut tradisi Yahudi dan Nasrani

Page 9: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 9

Tanda-Tanda Hari Akhir Akan Tiba

• Tanda kiamat besar 1. Dukhan (asap).

2. Munculnya Dajjal.

3. Adanya Dabbah-Binatang besar

4. Matahari akan terbit dari tempat tenggelamnya.

5. Turunnya Nabi Isa alaihissalam ke permukaan bumi ini.

Page 10: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 10

6. Keluarnya bangsa Ya’juj dan Ma’juj

7. Gempa bumi di Timur.

8. Gempa bumi di Barat.

9. Gempa bumi di Semenanjung Arab.

10.Api besar yang akan menghalau manusia menuju ke Padang Mahsyar. Api itu akan bermula dari arah negeri Yaman.

Page 11: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 11

Kiamat Menurut Prespektif Islam

Di dalam Al-Quran, terdapat beberapa tanda-tanda Hari Kehancuran salah satunya seperti dalam surat Al-Anbiyaa’ ayat 104 : 

(yaitu) pada hari Kami gulung langit sebagai menggulung lembaran - lembaran kertas. sebagaimana Kami telah memulai panciptaan pertama Begitulah Kami akan mengulanginya. Itulah suatu janji yang pasti Kami tepati; Sesungguhnya kamilah yang akan melaksanakannya. (Q.S. Al-Anbiya [21] : 104).

Page 12: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 12

Dalam hadis, dijelaskan beberapa tanda-tanda yang menerangkan hari kiamat. Hadis ini dilansir oleh Ibn Majah dalam Sunannya.

“Termasuk tanda-tanda hari kiamat adalah ketika seorang budak perempuan melahirkan anak tuannya, dan kamu lihat orang-orang yang tak beralas kaki, telanjang, kenak-kanakan, sekaligus penggembala kambing saling berlomba meninggikan bangunan.

Page 13: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 13

Dalam hadis yang lain disebutkan bahwa

“tidak akan terjadi kiamat sampai matahari terbit dari sebelah barat”

Page 14: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 14

Pengetahuan tentang hari kehancuran, hanya Allah yang mengetahuinya. Manusia hanya diberi ilmu sedikit. Al-Qur’an hanya memberikan beberapa isyarat tentang hari kehancuran alam semesta ini.

Page 15: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 15

Kiamat Menurut Suku Maya• Sejarah Suku Maya 

Dalam sejarah peradaban kuno dunia, bangsa Maya bagaikan turun dari langit, mengalami zaman yang cemerlang, kemudian lenyap secara misterius. Mereka menguasai pengetahuan tentang ilmu falak yang khusus dan mendalam, sistem penanggalan yang sempurna, penghitungan perbintangan yang rumit serta metode pemikiran abstrak yang tinggi. Kesempurnaan dan akurasi daripada penanggalannya membuat orang takjub

Kiamat Meurut Prespektif Sains

Page 16: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 16

• Perhitungan Kiamat Menurut Suku Maya

Pada 21 Desember 2012 akan menjadi hari berakhirnya peradaban umat manusia kali ini, dalam perhitungan kalender Maya. Sesudah itu, umat manusia akan memasuki peradaban baru total yang tidak ada hubungannya sama sekali dengan peradaban sekarang. Pada hari itu, tepatnya musim dingin tiba, matahari akan bergabung lagi dengan titik silang yang terbentuk akibat ekliptika (jalanmatahari) dengan ekuator secara total. Saat itulah, matahari tepat berada di tengah-tengah sistem galaksi, atau dengan kata lain galaksi terletak di atasbumi, bagaikan membuka sebuah “PintuLangit” saja bagi umat manusia.

Page 17: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 17

Kiamat Menurut NASA

(Kiamat akibat Badai Matahari)Badan Antariksa Amerika Serikat (NASA)

mengemukakan bahwa Bumi akan mengalami kehancuran pada tahun 2013.

Penyebab kehancuran bumi adalah badai matahari yang akan melanda bumi dua tahun mendatang. Para Ilmuwan NASA meyakini Bumi akan terpukul oleh tenaga magnetik dari jilatan api Matahari dalam level yang belum diketahui. Matahari akan ‘bergejolak’.  

Page 18: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 18

Badai matahari yang mengarah kebumi bukan hanya mengganggu satelit yang berada di orbit bumi yang terganggu. Saat ledakan matahari mengarah kebumi, partikel berenergi tinggi yang ikut terlontar menyusup masuk bumi mengikuti arah medan magnet bumi dari kutub utara dan menyebar memasuki atmosfer. Peristiwa ini akan menyebabkan rusaknya / hangusnya unsur-unsur bumi atau Kiamat terjadi.

Page 19: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 19

Perhitungan Kiamat Secara Matematis

Hadis riwayat Anas bin Malik ra., ia berkata:  Rasulullah SAW bersabda: Waktu aku diutus (menjadi rasul) dan waktu hari kiamat adalah seperti jarak antara kedua jari ini. (Shahih Muslim No.5245)

Page 20: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 20

Dari gambar tersebut, kita dapat mengakatakan begitu dekatnya ujung jari telunjuk dan jari tengah, karena kita mendapatkan pembanding jauhnya jarak antara ujung jari ke pangkalnya.

Dalam hal ini, jika kita amati panjang jari telunjuk adalah 7 cm, sedangkan panjang jari tengah adalah 8 cm, sehingga kita bisa mengukur dekatnya ujung-ujung jari tersebut yang berkisar antara 1 cm.  Sekali lagi, kita bisa mengatakan dekat karena kita mempunyai pembanding titik terjauhnya.

Page 21: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 21

Dari hadist diatas, maka didapatkan bahwa pada jaman Rasul itu dapat diasumsikan sebagai ujung jari telunjuk, sedangkan ujung jari tengah sebagai apa yang dinamakan dengan kiamat. Sementara pangkal jari merupakan awal peradaban dan diutusnya rasul yang pertama

Page 22: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 22

Dengan asumsi dimaksud, didapatkan rumus perhitungan sebagai berikut :

Dengan :

AP = Awal peradaban manusia

PTl = Panjang jari telunjuk

PTg = Panjang jari tengah

TS = Tahun sekarang

KM = Tahun Kerasulan Muhammad

Delta MK = Selisih Masa Kerasulan Muhammad dengan Tahun sekarang

Page 23: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 23

Sebagai contoh, kita memakai data perhitungan sebagai berikut:AP = 170 ribu tahun SM + 2012 = 172012 TahunDelta MK = 2012 –  579 = 1433PTl = 7 satuanPTg = 8 satuan

Page 24: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 24

Dari hasil perhitungan rumus di atas, jika memang disepakati bahwa awal peradaban manusia saat ini adalah manusia homosapiens, maka kiamat akan terjadi kira-kira 24.368 tahun ke depan. Dengan perhitungan diatas, maka kiamat akan terjadi pada 26.380 M.

 

Page 25: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 25

Teori Kiamat Menurut Para Ahli

Beberapa teori ilmu pengetahuan pun memperkuat adanya hari kiamat. Teori-teori tersebut diantaranya dikemukakan oleh

1. Sir Jame Jeinz, seorang astronom

2. Prof. Achmad Baiquini Msc. Ph.D.

Page 26: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 26

Pandangan Kita Dalam Menyikapi Kiamat

Berdasarkan dengan apa yang telah diterangkan Ada baiknya kita bersikap bijaksana dalam menyikapi kejadian kiamat tersebut :

1.  Mengubah Pandangan Hidup Dunia Materialistik

menjadi Seimbang Antara Dunia Akhirat

2.  Menumbuhkan Rasa Tanggung Jawab

3.  Pembenahan Diri Seawal Mungkin

Page 27: ppt

Free Powerpoint TemplatesPage 27

Kesimpulan

Kita sebagai umat muslim tidak bisa memperkirakan kapan akan terjadinya hari akhir atau kiamat, tetapi harus meyakini bahwa hari itu akan datang dan kita tidak bisa menghindarinya dan kita juga tidak terlibat dalam terjadinya hari kiamat.