PPT Pendidikan Dan Pelatihan

download PPT Pendidikan Dan Pelatihan

of 3

Transcript of PPT Pendidikan Dan Pelatihan

  • 8/17/2019 PPT Pendidikan Dan Pelatihan

    1/3

    A. Pendidikan dan Pelatihan

    1. Langkah-langkah pelaksanaan SOP in house training   di Ruang Dahlia RSUD

    Muntilan Kabupaten Magelang

    a. Konsultasi dengan Kepala Ruang Dahlia, Preceptor, Pembimbing Akademik, Kasi

    Keperawatan dan Pemateri terkait dengan materi yang akan disampaikan dan waktu

     pelaksanaan “in house training ”

     b. Mencari literaturre!erensi dan membuat proposal

    c. Koordinasi pelaksanaan in house training 

    d. Pelaksanaan kegiatan in house training  "pdate #$% dan Pelayanan Prima

    e. &'aluasi dilakukan dengan mewawancarai peserta yang datang di acara in house training 

    (. Evaluasi pelaksanaan kegiatan in house training 

    HAR!"A#$$AL PROPOSAL E%ALUAS

    )umat, **

    Desember (+*

    *. Materi in house training 

    tentang “update #$% dan

     pelayanan prima di -D”

    (. /u0uan "mum dan Khusus

    1. Peserta

    Materi sudah sesuai dengan

    yang di rencanakan

    sebelumnya, namun dari hasil

    wawancara dengan beberapa

     peserta in house training 

    mengatakan bahwa materi

    seminar terlalu banyak dan

    kurang menarik dari segi

    media yang di gunakan 2PP/3dan penyampaian

    /u0uan belum tercapai secara

    optimal seperti yang di

    rencanakan pada kerangka

    acuan proposal.

    Peserta in house training  yanghadir tidak sesuai dengan

    yang ditargetkan, karena

     peserta yang hadir hanya

    orang dari semula yang di

    targetkan seluruh perawat

    ruang Dahlia sebanyak *4

  • 8/17/2019 PPT Pendidikan Dan Pelatihan

    2/3

    5. 6aktu 7 tempat pelaksanaan

    . Anggaran dana

    orang

    • /anggal pelaksanaan in

    house training sesuai

    dengan yang di targetkan

    dalam proposal yaitu

    tanggal ** Desember (+*.

    • "ntuk 0am seminar belum

    sesuai dengan yang di

    rencanakan, karena mundur 

    8 * 0am dari yang di

    rencanakan yang semula

     0am *+.++ 0adi 0am **.++

    •/empat seminar tidak sesuaidengan yang di rencanakan,

    karena semula rencananya

    menggunakan Aula R%

    namun pada pelaksanaannya

    men0adi di ruang Dahlia

     

    Anggaran sudah sesuai dengan

    yang direncanakan dalam

     proposal kerangka acuan

    nte&p&etasi Data'

    #erdasarkan data hasil kegiatan in house training  di atas, dapat di simpulkan bahwa

    dari sisi pelaksanaan kegiatan dapat dikatakan berhasil karena telah terselenggara sesuai

    dengan waktu yang telah di rencanakan dalam proposal, namun dari segi peserta yang hadir 

    masih 0auh dari yang di targetkan karena semula penyelenggara menargetkan semua

     perawat pelaksana di Ruang Dahlia yang ber0umlah *4 orang akan ikut serta tapi

    kenyataannya yang hadir hanya perawat sa0a.

  • 8/17/2019 PPT Pendidikan Dan Pelatihan

    3/3

    (AK"OR PE#DUKU#$ DA# PE#$HAM)A"

    Pendukung 9

      Adanya dukungan, bantuan dan moti'asi dari Karu atas terlaksananya kegiatan in house

    training “"pdate #$% dan Pelayanan Prima di -D”.

    Adanya saran dan masukan dari preceptor .

    Adanya bantuan dari Kepala ruang dan seluruh sta! keperawatan.

    Penghambat 9

    Komunikasi dan ker0asama dengan Karu kurang e!ekti! sehingga untuk sosialisasi kegiatan in

    house training belum maksimal

    Kurangnya moti'asi perawat untuk mengikuti kegiatan pendidikan dan pelatihan

    RE#*A#A "#DAK LA#+U" ,R"L

    *. Karu beker0asama dengan bagian diklat untuk memilih perawat yang akan mengikuti pelatihan

    dalam waktu dekat, memprioritaskan perawat yang belum pernah mengikuti pelatihan.(. %eluruh perawat pelaksana di Ruang Dahlia mengikuti pendidikan dan pelatihan secara rutin