Ppt ips indonesia

22
TAUFIQURRAHMAN

Transcript of Ppt ips indonesia

TAUFIQURRAHMAN

PETUNJUK MATERI LATIHANKOMPETENSI

KENAMPAKAN ALAM DAN SOSIAL BUDAYA

INDONESIA

Oleh Taufiqurrahman

KOMPETENSI MEDIA PEMBELAJARAN

Standar Kompetensi :1.1 Memahami sejarah, kenampakan alam, dan keragaman suku bangsa di lingkungan kabupaten/kota dan provinsi

Kompetensi Dasar :1.2 Mendeskripsikan kenampakan alam di lingkungan kabupaten/kota dan provinsi serta hubungannya dengan keragaman sosial dan budaya

Indikator : Siswa mampu mendeskripsikan kenampakan alam lingkungan kabupaten/kota dan

provinsi. Siswa dapat menjelaskan hubungan kenampakan alam dengan keragaman sosial

budaya.

PETUNJUK PENGGUNAAN PROGRAM

Berisi kompetensi yang harus dicapai

Berisi petunjuk penggunaan program

Berisi daftar materi pembelajaran yang dapat dipelajari

Berisi soal evaluasi pembelajaran

PETUNJUK

MATERI

EVALUASI

KOMPETENSI

Sosial Budaya

Faktor yang mempengaruhi sosial

Budaya

Profile Indonesia

Penampakan Alam

1. Negara Kesatuan Republik IndonesiaRepublik Indonesia disingkat RI atau Indonesia adalah negara di Asia Tenggara, yang dilintasi garis khatulistiwa dan berada di antara benua Asia dan Australia serta antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia. Indonesia adalah negara kepulauan terbesar di dunia yang terdiri dari 18.810 pulau oleh karena itu ia disebut juga sebagai Nusantara. Bentuk pemerintahan Indonesia adalah republik, dengan Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah dan Presiden yang dipilih langsung.

Ibu kota negara ialah Jakarta. Indonesia berbatasan darat dengan Malaysia di Pulau Kalimantan, dengan Papua Nugini di Pulau Papua dan dengan Timor Leste di Pulau Timor. Negara tetangga lainnya adalah Singapura, Filipina, Australia, dan wilayah persatuan Kepulauan Andaman dan Nikobar di India.

Dari Sabang sampai Merauke, Indonesia terdiri dari berbagai suku, bahasa dan agama yang berbeda. Semboyan nasional Indonesia, "Bhinneka tunggal ika" ("Berbeda-beda tetapi tetap satu"), berarti keberagaman yang membentuk negara. Selain memiliki populasi padat dan wilayah yang luas, Indonesia memiliki wilayah alam yang mendukung tingkat keanekaragaman hayati terbesar kedua di dunia.

PENAMPAKAN ALAM

A. Wilayah Daratan

Negara Indonesia merupakan negara berbentuk kepulauan. Jumlah pulau di negara Indonesia sekitar 18.810. Pulau merupakan suatu wilayah daratan yang luas. Satu pulau dengan pulau yang lain dihubungkan dengan laut ataupun selat.a) Pulau Jawa dengan Pulau Sumatra dihubungkan Selat Sunda.b) Pulau Kalimantan dengan Pulau Sulawesi dihubungkan Selat Makasar.c) Pulau Sumatra dengan Pulau Kalimantan dihubungkan Selat Karimata.d) Pulau Jawa dan Pulau Bali dihubungkan Selat Bali.

PENAMPAKAN ALAM

4. Pegunungan

Pegunungan adalah daerah berbukit-bukit yang memanjang. Pegunungan mempunyai ketinggian lebih dari 1500 m di atas permukaan laut. Wilayah pegunungan yang ada di Indonesia cukup banyak. Umumnya wilayah pegunungan digunakan untuk tempat rekreasi. Hal ini karena pegunungan memiliki udara yang sejuk. Di samping itu juga banyak dilakukan kegiatan pertanian dan perkebunan.

5. Pantai

Dataran pantai adalah batas antara daratan dengan laut. Indonesia merupakan Negara kepulauan. Hal ini menyebabkan Indonesia banyak memiliki pantai. Pantai yang ada di Indonesia dimanfaatkan untuk tujuan wisata. Adapun wisata yang datang berasal dari dalam maupun luar negeri. Wilayah pantai dianggap sebagai wilayah yang memiliki daya tarik.

6. Tanjung

Tanjung adalah daratan yang menjorok ke laut. Tanjung yang ada di Indonesia jumlahnyacukup banyak. Wilayah tanjung dapat dimanfaatkan sebagai pelabuhan Kapal laut.Contoh : Pelabuhan Sambas di Sibolga

PENAMPAKAN ALAM

B. Wilayah Perairan

Wilayah perairan Indonesia lebih luas dibandingkan daratan. Pulau-pulau yang ada di Indonesia dikelilingi oleh perairan. Jenis-jenis bentuk perairan di Indonesia, antara lain.

PENAMPAKAN ALAM

1. Laut

Laut adalah perairan yang sangat luas dan dalam. Air laut terasa asin karena mengandung garam. Laut yang ada di Indonesia dibagi menjadi dua, yaitu laut dangkal dan dalam. Laut dapat menghasilkan ikan, rumput laut, dan sebagainya.Laut yang ada di Indonesia memiliki daya tarik. Hal ini dapat terlihat dari banyaknya wisatawan yang datang ke laut.

2. Sungai

Sungai adalah air yang mengalir di daratan. Air sungai mengalir dari hulu menuju hilir. Sumber air sungai berasal dari mata air, air hujan, dan campuran. Sungai dapat bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari. Contohnya untuk irigasi sawah, pertanian, budidaya ikan dengan keramba, objek pariwisata, PLTA (Pembangkit Listrik Tenaga Air) bahkan ada yang digunakan untuk transportasi (angkutan).

3. Danau

Danau terjadi karena adanya cekungan di alam yang terisi air, baik dari air hujan maupun dari mata air yang ada di tempat tersebut. Danau biasanya dikelilingi oleh dataran.Manfaat danau antara lain, untuk keperluan-keperluan sebagai berikut:1) budi daya ikan air tawar,2) tempat wisata,3) irigasi atau pengairan sawah, dan 4) sarana olahraga (dayung).

Sosial budaya

Manusia merupakan makhluk sosial. Untuk itu, manusia selalu berhubungan dengan sesama. Manusia harus mampu menyesuaikan diri (adaptasi) di lingkungannya. Khususnya di lingkungan tempat tinggalnya. Indonesia memiliki kebudayaan yang beragam. Setiap budaya memiliki kekhasan. Keanekaragaman tersebut seperti keadaan alam yang berbeda, peradaban, pengetahuan, dan sebagainya. Sebagai generasi penerus kalian harus melestarikan kebudayaan. Keragaman budaya yang ada di Indonesia dapat dilihat sebagai berikut.

Bahasa

Adat Istiadat

Pakaian Daerah

Kesenian daerah

Faktor yang mempengaruhi Sosial budaya

Peristiwa alam sering terjadi dalam kehidupan sehari-hari. Peristiwa alam ada yang merugikan dan menguntungkan. Peristiwa alam atau yang telah dikenal dengan bencana alam. Peristiwa alam yang terjadi memengaruhi kehidupan sosial. Peristiwa bukan hanya berpengaruh terhadap kehidupan sosial. Akan tetapi, peristiwa alam juga berpengaruh terhadap lingkungan alam. Peristiwa-peristiwa alam yang berpengaruh terhadap kehidupan sosial, antara lain

Banjir

Gempa Bumi

Gunung Meletus

Tanah Longsor

Angin Topan

Kamu akan masuk pada soal latihan. Pilihlah jawaban yang paling tepat dengan memilih

jawaban a, b, c, atau d pada kotak yang telah disediakan !!

MULAI

SOAL LATIHAN

1. Indonesia adalah Negara Kepulauan maka Indonesia dijuluki...

Benua Kecil

Kerajaan

Agraris

Nusantara

Benar.....kamu pintar.....

d

c

b

a

Salah.....Kesamaan sejarah dan latar belakang justru akan membuat persamaan

Salah....Sikap saling menghargai akan memperkuat persatuan, tetapi tidak menyebabkan

keanekaragaman

Salah....Kurangnya rasa peduli antar sesama akan membuat kita tidak saling mengenal satu

sama lain

SOAL LATIHAN

2. Musin penghujan di Indonesia terjadi antara bulan....

November-Mei

April-Oktober

Mei-November

Oktober-April

d

c

b

a

Salah...Coba dicermati lagi......

Aduh salah.....Keanekaragaman kan artinya berbeda-beda.....Benar...hebatSalah....

Coba dicermati lagi....

SOAL LATIHAN

3. Salah satu sungai di Kamboja adalah....

Sungai Amazon

Sungai Nil

Sungai Kapus

Sungai Mekong

Salah.....Kita bisa mengenali suatu suku bangsa dari bahasa daerahnya, misalnya bahasa Jawa,

bahasa Melayu, Bahasa Madura, dan lain-lainnya

d

c

b

a

Emmm salah.....Dari pakaian adat kita bisa mengenal suatu suku bangsa, misalnya pakaian kebaya,

batik, dan lain-lainnya

Emmmm....salah deh....Rumah adat bisa kita gunakan untuk mengenali suatu suku bangsa, masing-masing

suku bangsa memiliki bentuk rumah adat yang berbeda lho...Benar.....cihuy.....

SOAL LATIHAN

4. Bentuk pemerintahan di Indonesia adalah ....

Republik

Liberal

Parlementer

Kerajaan

d

c

b

a

Salah...Suatu persamaan tidak akan menyebabkan keanekaragaman

Salah...Suatu persamaan tidak akan menyebabkan keanekaragamanBagus....benar sekali

Jawabannya salah.....Mata pencaharian tidak menyebabkan terjadinya perbedaan suku bangsa, misalnya

pedagang, guru, dokter, dan lainnya, mereka tidak harus berasal dari suatu suku bangsa tertentu

SOAL LATIHAN

5. Indonesia terdiri dari …… Pulau!

18.810

17.752

18.235

18.936

d

c

b

a

Salah...Suatu persamaan tidak akan menyebabkan keanekaragaman

Salah...Suatu persamaan tidak akan menyebabkan keanekaragamanBagus....benar sekali

Jawabannya salah.....Mata pencaharian tidak menyebabkan terjadinya perbedaan suku bangsa, misalnya

pedagang, guru, dokter, dan lainnya, mereka tidak harus berasal dari suatu suku bangsa tertentu

SOAL LATIHAN

SELAMAT ..............Kamu telah menyelesaikan soal latihan,

jika jawabanmu masih banyak yang salah mungkin ada baiknya jika kamu

kembali mempelajari materi