Ppt Girt Blok 16

21
Hemoroid Interna Derajat 3 McGirt Lamberth Robert Uniplaita

Transcript of Ppt Girt Blok 16

Page 1: Ppt Girt Blok 16

Hemoroid Interna Derajat 3

McGirt Lamberth Robert Uniplaita

Page 2: Ppt Girt Blok 16

Anamnesis Identitas Pasien Riwayat Penyakit Sekarang Riwayat Penyakit Dahulu Riwayat Penyakit Keluarga Riwayat Hidup dan Kebiasaan

Page 3: Ppt Girt Blok 16

Pemeriksaan Fisik Inspeksi- hemoroid eksterna mudah terlihat

apalagi sudah mengandung trombus- Hemoroid interna yang prolaps terlihat

sebagai benjolan Colok Dubur- hemoroid interna dapat diraba bila

sudah ada trombus atau sudah ada fibrosis

Page 4: Ppt Girt Blok 16

Pemeriksaan Penunjang Anuskopi

Pasien dalam posisi litotorni. Anuskopi dan penyumbatnya dimasukkan ke dalam anus sedalam mungkin, penyumbat diangkat dan penderita disuruh bernafas panjang.

Page 5: Ppt Girt Blok 16

Hemoroid interna pada anuskopi

Page 6: Ppt Girt Blok 16

Proktosigmoidoskopi / Kolonoskopi Totaldilakukan untuk memastikan bahwa keluhan bukan disebabkan oleh proses radang atau proses keganasan di tingkat yang lebih tinggi (rektum/sigmoid/kolon).

Pemeriksaan laboratorium feses

Page 7: Ppt Girt Blok 16

Working DiagnosisPasien menderita hemoroid interna derajat tiga

Page 8: Ppt Girt Blok 16

Differential Diagnosis Prolaps Recti - turunnya rektum sebagai akibat

melemahnya otot-otot dan ligamen-ligamen yang menahan di tempatnya.

- Mula-mula benjolan dapat masuk sendiri, akan tetapi lama kelamaan harus dimasukkan manual kemudian sukar dan tidak dapat dimasukkan.

- seringkali ditemukan pada anak muda dan orang tua.

Page 9: Ppt Girt Blok 16

Hemoroid interna derajat 1,2,4- Derajat I: Hemoroid membesar tetapi tidak

melewati linea dentata saat mengedan. Sering disertai perdarahan merah segar pada rectum pasca defekasi, tanpa disertai nyeri, tidak terdapat prolaps.

- Derajat II: Terjadi prolaps hemoroid pada saat mengedan, sampai melewati linea dentata, namun dapat masuk sendiri secara spontan bila mengedan dihentikan

- Derajat IV: Terdapat prolaps hemoroid melewati kanalis anus dan tidak dapat direposisi secara manual, atau prolaps lagi setelah operasi

Page 10: Ppt Girt Blok 16

Etiologi konstipasi kronis dan mengejan saat

defekasi, kehamilan, kurang makanan yang berserat, dan lain-lain.

Page 11: Ppt Girt Blok 16

Epidemiologi paling banyak terjadi pada umur 45-65

tahun dan jarang pada usia < 20 tahun. laki-laki = perempuan Resiko dari hemoroid akan meningkat

seiring dengan bertambahnya usia.

Page 12: Ppt Girt Blok 16

Patofisiologi

Perdarahan oleh feses yang keras membuat benjolan (berisi darah segar) semakin besar menonjol keluar anus

Page 13: Ppt Girt Blok 16

faktor yang mempengaruhi:- Faktor Keturunan

kebiasaan keluarga dalam hal diet dan buang air besar sesuai lingkungan dan adat istiadat setempat.

- Diet dan GeografisDiet tinggi serat, defekasi jongkok, tidak adanya pengaturan dalam hal waktu dan tempat defekasi, dianggap sebagai penyebab rendahnya angka kejadian hemoroid di pedalaman Afrika dan komunitas primitif.

- Kebiasaan Defekasikebiasaan duduk lebih lama di toilet dan merasa bahwa defekasi harus benar-benar mengeluarkan seluruh kotoran.

- Kehamilan- Mengejan dan Konstipasi

Page 14: Ppt Girt Blok 16

Manifestasi Klinis Perdarahan Pembengkakan, benjolan, prolaps Nyeri dan rasa tidak nyaman Sekresi dan pruritus

Page 15: Ppt Girt Blok 16

Komplikasi Trombosis, edema dan inflamasi

bantalan anus interna. Trombosis hemoroid eksterna. Dermatitis perianal Perdarahan akut Anemia defisiensi besi akibat

perdarahan berulang

Page 16: Ppt Girt Blok 16

Penatalaksanaan Rubber Band Ligation

Karet menghentikan aliran darah ke dalam hemoroid. banyak digunakan untuk hemoroid yang menonjol ke dalam kanalis anus.

Page 17: Ppt Girt Blok 16

Bedah- Bedah Konvensional (Teknik Miligan-Morgan,

Teknik Whitehead, Teknik Langenbeck)- Bedah Laser- Bedah Stapler

Terapi Farmakologis- Obat memperbaiki defekasi terdiri dari bulk

laktative, laksasif osmotik, dan laksatif stimulan

- Obat simptomatik - Obat perdarahan seperti asam traneksamat - Obat spesifik (golongan flebotropik dan

golongan flavonoid)

Page 18: Ppt Girt Blok 16

Pencegahan jalankan pola hidup sehat olahraga secara teratur misalnya

berjalan makan makanan berserat hindari terlalu banyak duduk jangan merokok, minum minuman keras

dan narkoba minum air yang cukup menggunakan wc jongkok.

Page 19: Ppt Girt Blok 16

PrognosisHemoroidektomi pada umumnya memberikan hasil yang baik. Sesudah terapi penderita harus diajari untuk menghindari obstipasi dengan makan makanan serat agar dapat mencegah timbulnya kembali gejala hemoroid

Page 20: Ppt Girt Blok 16

KesimpulanPasien menderita hemoroid interna derajat 3.

Page 21: Ppt Girt Blok 16

THANK YOU