Ppt case bp david

49
Presentasi Kasus Bronkopneumonia dan Anemia Dokter Pembimbing: dr. Edi Pasaribu, SpA, M.Kes David Andrean Natanael / 112014314

Transcript of Ppt case bp david

Page 1: Ppt case bp david

Presentasi Kasus Bronkopneumonia dan

Anemia

Dokter Pembimbing: dr. Edi Pasaribu, SpA, M.Kes

David Andrean Natanael / 112014314

Page 2: Ppt case bp david

Nama : An CPA Jenis Kelamin : Perempuan Tanggal lahir : 21 September 2012 Suku Bangsa : Betawi Umur : 3 Tahun 7 bulan Agama : Islam Pendidikan : TK Alamat : Jl. D gang 2 Karanganyar

003/001, Jakarta Pusat, DKI Jakarta

Identitas pasien

Page 3: Ppt case bp david

Identitas Orang Tua• Data Ibu

• Ny. S• 25 tahun• SMA• Ibu rumah tangga

• Data Ayah• Tn. U• 25 tahun• SD• Wiraswasta

Page 4: Ppt case bp david

Tanggal Masuk RS : 3 Mei 2016 Jam 23.50

WIB Tanggal Pemeriksaan : 5 Mei 2016 Jam 14.00

WIB Dilakukan di : Bangsal Melati 5307

Page 5: Ppt case bp david

Anamnesis

• Sesak sejak 5 jam SMRSKELUHAN

UTAMA

• Demam• Batuk• Penurunan nafsu

makan

KELUHAN TAMBAHAN

Page 6: Ppt case bp david

RIWAYAT MASUK RS

7 hariSMRS

• Demam• Batuk

berdahak

6 hariSMRS

• Sesak hilang timbul, membaik saat istirahat

3 Mei (RS)

• Sesak semakin memberat

Page 7: Ppt case bp david

SILSILAH KELUARGA

Page 8: Ppt case bp david

Riwayat Penyakit Keluarga

Penyakit Ya Tidak HubunganAlergi   +  

Asma +  Kakek dari ibu, namun tidak tinggal serumah dengan

pasien

Tuberkulosis +  Kakek dari ibu, namun tidak tinggal serumah dengan

pasienHipertensi   +  Diabetes   +  Kejang Demam   +  Epilepsi   +  

Page 9: Ppt case bp david

RIWAYAT KEHAMILAN DAN KELAHIRANKehamilan Perawatan antenatal :

Trimester I 1x, trimester II 1x, trimester III 2x

Tempat perawatan:Puskesmas. Penyakit kehamilan: Tidak ada Tempat kelahiran : Rumah

Bersalin Penolong persalinan : Bidan Cara persalinan : Spontan Masa gestasi : Cukup bulan 38

minggu

Keadaan bayi Berat badan lahir : 3100 gram Panjang badan lahir : 49 cm Lingkar kepala: Tidak diketahui Langsung menangis kuat Pucat/Biru/Kuning/Kejang : Negatif Nilai APGAR : Tidak diketahui, Kelainan bawaan : Tidak ada

Kesan : Neonatus cukup bulan, sesuai masa kehamilan

Page 10: Ppt case bp david

RIWAYAT PERKEMBANGAN Sektor personal sosial:

Ibu os tidak ingat Sektor motor halus

adaptif:Ibu os tidak ingat

Sektor bahasa:Ibu os tidak ingat

Sektor motor kasar:Ibu os tidak ingat

RIWAYAT IMUNISASI (+) BCG usia 1 bulan (+) DPT, 2 bulan, 4

bulan, 6 bulan (+) Polio, 0 bulan, 2

bulan, 4 bulan, 6 bulan (+) Hep. B, 0 bulan, 1

bulan, 6 bulan (+) Campak, 9 bulan Kesan: Imunisasi

dasar pasien lengkap

Page 11: Ppt case bp david

Pemeriksaan fisik Keadaan umum : Tampak sakit sedang Kesadaran : Kompos mentis Tekanan darah : 90/60 mmHg Nadi : 121 kali/menit, reguler, kuat Suhu : 38,7 °C Pernapasan (frekuensi dan tipe) : 26 kali/menit,

teratur, reguler

Page 12: Ppt case bp david

Panjang badan : 93 cm Berat badan (5/5) : 12 kg LILA : 15 cm IMT : 15,03 kg/m2

Status Gizi : BB/ U : 0 sd -2 TB/U : 0 sd -2 BB/TB : -1 sd -2

Kesan: status gizi baik

Antropometri

Page 13: Ppt case bp david
Page 14: Ppt case bp david
Page 15: Ppt case bp david

S

Status gizi baik

Page 16: Ppt case bp david

PEMERIKSAAN SISTEMATIS Kepala : normosefali, rambut warna hitam, distribusi merata Mata : pupil bulat isokor, refleks cahaya langsung +/+, reflex

cahaya tak langsung +/+, konjungtiva anemis +/+, sclera ikterik -/- Hidung : bentuk normal, septum deviasi (-), nafas cuping hidung -/-, sekret -/- Telinga : normotia +/+, nyeri tekan tragus (-), serumen -/-, sekret

-/- Mulut : mukosa mulut tidak hiperemis Bibir : bibir merah muda, tidak kering, sianosis (-), trismus (-), Lidah : normoglosia, warna merah muda, lidah kotor (-), tremor (-) Tenggorok : faring tidak hiperemis, granular (-) Leher : trakea lurus di tengah, tidak teraba pembesaran kelenjar

getah bening, kelenjar tiroid tidak teraba membesar, retraksi suprasternal (-)

Page 17: Ppt case bp david

THORAKS1. Paru Inspeksi : Bentuk dada

normal, simetris keadaan statis maupun dinamis, retraksi sela iga (-), pernafasan torakoabdominal

Palpasi : Fremitus baik simetris, tidak ada nyeri tekan

Perkusi : Sonor di seluruh lapangan paru

Auskultasi : Suara napas vesikuler, rhonki +/+, wheezing -/-

2. Jantung Inspeksi : Iktus kordis tidak

terlihat Palpasi : Iktus cordis teraba

pada sela iga 4 linea midklavikularis kiri

Perkusi : Batas atas jantung di ICS II linea parasternal kiri.

Batas kiri jantung di ICS IV, linea midclavicula kiri.

Batas kanan jantung di ICS IV, linea sternal kanan.

Auskultasi : BJ I/II murni reguler, murmur (-), gallop (-)

Page 18: Ppt case bp david

Abdomen Inspeksi : Bentuk abdomen datar. Auskultasi : Bising usus (+) Palpasi : Distensi (-), nyeri tekan (-),

hepar dan lien tidak teraba Perkusi : Timpani di seluruh lapang perut

Page 19: Ppt case bp david

Extremitas Ekstremitas superior : Akral hangat,

deformitas (-), Edema -/- , CRT < 2 detik Ekstremitas Inferior : Akral hangat,

deformitas (-), Edema -/- , CRT < 2 detik.

Tulang belakang : tidak tampak kelainan tulang belakang

Anus dan Rektum: tidak ditemukan iritasi Kulit: kulit tidak kering dan keriput, turgor

kulit baik, warna kulit sawo matang,

Page 20: Ppt case bp david

PEMERIKSAAN LABORATORIUM TANGGAL 3 MEI 2016 DI RSUK SAWAH BESAR PK. 20.30

Darah Lengkap Hemoglobin : 8,4 g/dL Leukosit : 11.300 /µL Hematokrit : 32 % Trombosit : 462.000 /µL MCV : 63,3 mEq/L MCH : 16,6 mEq/L MCHC : 26,3 mEq/L LED : 25 mm/jam

Hitung jenis leukosit Basofil : 0 Eosinofil : 1 Limfosit : 15 Monosit : 8 Netrofil batang : 0 Netrofil segmen : 76

Kesan: anemia mikrositik hipokrom dan leukositosis

Page 21: Ppt case bp david

PEMERIKSAAN LABORATORIUM TANGGAL 4 MEI 2016 DI UGD PK 12.05Darah Rutin Hemoglobin : 7,8 g/dL (13,0-18,0) Jumlah Leukosit : 15. 250 /µL (4.000-10.000) Hematokrit : 27,6 % (40-50) Jumlah Trombosit : 359.500 /µL (150-450)Elektrolit Na : 136 mEq/L K : 3,3 mEq/L Cl : 96 mEq/L GDS : 67 mg/dLKesan: anemia dan leukositosis

Page 22: Ppt case bp david

DIAGNOSIS KERJA 1. Bronkopneumonia2. Anemia

DIAGNOSIS BANDING

Bronkiolitis + anemia defisiensi Fe, DD/ anemia ec. penyakit kronis

Tuberculosis + anemia defisiensi Fe, DD/ anemia ec. penyakit kronis

Page 23: Ppt case bp david

PENATALAKSANAAN

Infus RL 12 tpm Oksigen 2 liter/menit Nebulisasi ventolin 1 ampul + NaCl 3% 2

cc Paracetamol syr 3 x 1 cth Cinam 3 x 600 mg

Page 24: Ppt case bp david

Ad Vitam : ad bonam. Ad Fungsionam : ad bonam Ad Sanationam : ad bonam

PROGNOSIS

Page 25: Ppt case bp david

FOLLOW UPTanggal 5 Mei 2016

S Pasien masih batuk, sesak sudah berkurang, demam masih hilang timbul. Pasien masih mau makan dan minum.

O KU: tampak sakit sedang Kesadaran: Compos mentis

HR: 110x/menit RR: 31x/menit Suhu: 38,1oC TD: 100/60 mmHg

Mata: tidak cekung, CA +/+

Dada: tak ada retraksi sela iga, Rh +/+

Abdomen: tak ada retraksi epigastrium, turgor baik

A Bronkopneumonia (perbaikan) + anemia

P Terapi dan nebulisasi lanjut Diet makan biasa 3 kali sehari

Page 26: Ppt case bp david

Tanggal 6 Mei 2016

S Pasien masih batuk, sesak sudah berkurang, demam kadang masih hilang timbul. Nafsu makan dan minum masih baik

O KU: tampak sakit sedang Kesadaran: Compos mentis

HR: 105x/menit RR: 29x/menit Suhu: 37,8oC TD: 90/60 mmHg

Mata: tidak cekung, CA -/-

Dada: tak ada retraksi sela iga, Rh +/+

Abdomen: tak ada retraksi epigastrium, turgor baikA Bronkopneumonia (perbaikan) + anemiaP Terapi lanjut

Page 27: Ppt case bp david

Tanggal 7 Mei 2016

S Pasien masih batuk, tidak ada sesak lagi, demam sudah tidak timbul lagi. Nafsu makan dan minum semakin membaik

O KU: tampak sakit sedang Kesadaran: Compos mentis

HR: 99x/menit RR:27x/menit Suhu: 36,8oC TD: 90/70 mmHg

Mata: tidak cekung, CA -/-

Dada: tak ada retraksi sela iga, Rh +/+

Abdomen: tak ada retraksi epigastrium, turgor baikA Bronkopneumonia (perbaikan)

P Nebulisasi kalau perlu Pulv cetirizine 1 mg, ranitidin 10 mg, prednison 1 mg 3x1 pulv Boleh pulang

Page 28: Ppt case bp david

DIAGNOSIS

• Anamnesis: sesak nafas, nafas cepat, batuk berdahak, & demam.

• Pada pemeriksaan fisik ditemukan ronki basah halus• Pada pemeriksaan laboratorium ditemukan hal

berikut.• Gambaran darah menunjukkan leukositosis,

15.000–40.000/mm3 • Nilai Hb menurun.• Peningkatan LED.

Page 29: Ppt case bp david

Diagnosis Gejala yang ditemukan

Pneumonia - Demam - Batuk dengan nafas cepat- Crackles / rhonki pd auskultasi- Kepala terangguk-angguk- Nafas cuping hidung- Tarikan dinding dada bagian bawah ke dalam- Merintih (grunting)- Sianosis

Bronkiolitis • Episode wheezing pertama anak usia < 2 tahun• Hiperinflasi dinding dada• Ekspirasi memanjang• Gejala pada pneumonia dapat dijumpai• Kurang / tidak respon dengan bronkodilator

TBC • Riwayat kontak TB dengan dewasa (meragukan)• Uji tuberkulin + (≥ 10 mm, keadaan imunosupresi ≥ 5 mm)• Pertumbuhan buruk / kurus, BB turun• Demam (≥ 2 minggu) tanpa sebab jelas• Batuk kronis (≥ 3 minggu)• Pembesaran KGB (coli, aksila, inguinal spesifik). Pembengkakan

tulang-sendi, punggung, panggul, lutut, falangAsma • Riwayat wheezing

• Berulang

Page 30: Ppt case bp david

Klasifikasi PneumoniaPembagian secara anatomis :

Pneumonia lobaris Pneumonia lobularis (bronkopneumonia) Pneumonia interstisialis (bronkiolitis)

Pembagian secara etiologi : Bakteri: Pneumococcus pneumonia, Streptococcus pneumonia,

Staphylococcus pneumonia, Haemofilus influenzae. Virus: Respiratory Synctitial virus, Parainfluenzae virus,

Adenovirus Jamur: Candida, Aspergillus, Mucor, Histoplasmosis,

Coccidiomycosis, Blastomycosis, Cryptoccosis. Aspirasi

Page 31: Ppt case bp david

EtiologiBronko-pneumonia

Umur Penyebab yang sering

Lahir-20 hari E.coli Streptococcus grup B Listeria monocytogenes

3 minggu-3 bulan Bakteri: Chlamydia trachomatis Streptococcus pneumoniaVirus: Respiratory Syncitial Virus Influenza dan parainfluenza virus Adenovirus

4 bulan-5 tahun Bakteri: Streptococcus pneumonia Mycoplasma pneumoniaeVirus: Respiratory Syncitial Virus Rhinovirus Influenza dan parainfluenza virus Adenovirus Measles virus

5 tahun-remaja Chlamydia pneumoniae Streptococcus pneumonia Mycoplasma pneumoniae

Page 32: Ppt case bp david

WHOO Bronkopneumonia sangat berat : sianosis sentral, anak

tak sanggup minum rawat di RS & diberi antibiotik.O Bronkopneumonia berat : ada retraksi, tanpa sianosis

& masih sanggup minum rawat di RS & diberi antibiotik.

O Bronkopneumonia : tak ada retraksi tapi dijumpai pernafasan cepat :

O > 60 x/menit pada anak usia < 2 bulanO > 50 x/menit pada anak usia 2 bulan – 1 tahunO > 40 x/menit pada anak usia 1 – 5 tahun

Page 33: Ppt case bp david

Masuknya mikroorganisme ke saluran nafas & paru melalui berbagai cara berikut.

Inhalasi langsung dari udaraAspirasi dari bahan-bahan di nasofaring &

orofaringPerluasan langsung dari tempat-tempat lainPenyebaran secara hematogen

Page 34: Ppt case bp david

Bila pertahanan tubuh tak kuat mikroorganisme dapat melalui jalan nafas sampai alveoli radang dinding alveoli & jaringan sekitarnya mikroorganisme tiba di alveoli membentuk suatu proses peradangan berikut.

Stadium I (4–12 jam pertama/kongesti) permeabilitias kapiler naikStadium II (48 jam berikutnya) hepatisasi merah, tambah sesakStadium III (3 – 8 hari) hepatisasi kelabuStadium IV (7 – 11 hari) resolusi

Page 35: Ppt case bp david

Penatalaksanaan

Tergantung penyebab yang sesuai hasil pemeriksaan sputum:• Anak sesak nafas, cairan IV & oksigen (1-2 L/mnt)• Cairan sesuai dengan BB, kenaikan suhu & status dehidrasi• Koreksi gangguan keseimbangan asam basa dan elektrolit• Pengobatan diberikan berdasarkan etiologi & uji resistensi tapi

tidak selalu dilakukan waktu cukup lama dalam praktek diberi pengobatan polifarmasi penisilin + kloramfenikol atau antibiotik spektrum luas seperti ampicilin.

Page 36: Ppt case bp david

Analisa Kasus

•Pada kasus sesak nafas, nafas cepat, batuk berdahak,

dan demam.

•Pada pemeriksaan fisik ditemukan ronki basah halus &

hasil laboratorium menunjukkan leukositosis & anemia,

sehingga diagnosis bronkopneumonia ringan & anemia

dapat ditegakkan.

Page 37: Ppt case bp david

ANTIBIOTIK EMPIRISBeberapa faktor yang perlu dipertimbangkan dalam memilih antibiotik empiris.

Faktor mikrobiologi Farmakodinamik Pejamu (usia) Efek samping Faktor lain

Page 38: Ppt case bp david

Dalam kasus antibiotik empiris Cinam Ampicilin (goL penicilin) & sulbactam (gol β-laktam) karena :

usia 4 bulan – 5 tahun et/ BP & radang sal nafas Streptococcus pneumonia & Mycoplasma pneumoniae Gram positif,

Cinam antibiotik spektrum luas sensitif. Saat di follow up, pasien yang awalnya sesak, batuk, & demam

perbaikan gejala tanda infeksi juga mulai berkurang hari demi hari,

Antibiotik empiris

Page 39: Ppt case bp david

KOMPLIKASI

• Bronkiektasis, Pneumothoraks, emfisema, abses paru, efusi pleura, empiema, Sepsis, Gagal napas

Page 40: Ppt case bp david

PROGNOSIS

Sembuh total, mortalitas < 1 %, mortalitas bisa lebih tinggi pada anak-anak keadaan malnutrisi energi-protein & datang terlambat untuk pengobatan.

Page 41: Ppt case bp david

Penyebab anemia menurut umur• Bayi kurang dari 1 tahun

• Cadangan Fe Alergi protein susu sapi• Anak umur 1-2 tahun

• Asupan Fe kurang• Obesitas• Kebutuhan meningkat karena infeksi berulang / kronis.• Malabsorbsi.

• Anak umur 2-5 tahun• Asupan Fe kurang• Obesitas• Kebutuhan meningkat karena infeksi berulang/kronis (bakteri, virus atau parasit).• Kehilangan berlebihan akibat perdarahan (divertikulum Meckel / poliposis dsb).

• Anak umur 5 tahun-remaja• Kehilangan berlebihan akibat perdarahan (a.l infestasi cacing tambang) • Menstruasi berlebihan pada remaja puteri.

Page 42: Ppt case bp david

Menangani anemia defisiensi besi

Penanganan anak anemia defisiensi besi:

• Mengatasi faktor penyebab.• Pemberian preparat besi

Parenteral, Indikasi:

• Adanya malabsorbsi• Membutuhkan kenaikan kadar Fe cepat (pada pasien dialisis yang

perlu eritropoietin)• Intoleransi pemberian preparat Fe oral

Page 43: Ppt case bp david

KRITERIA DIAGNOSIS ADB MENURUT WHO

Kadar Hb kurang dari normal sesuai usia Konsentrasi Hb eritrosit kira-kira 31% (N: 32-

35%) Kadar Fe serum < 50 g/dL (N: 80-180 g/dL )𝞵 𝞵 Saturasi transferin < 15% (N: 20-50%)

Page 44: Ppt case bp david

• Terapi anemia defisiensi besi adalah dengan suplementasi besi. Pada pasien ini direncanakan pemberian zat besi setelah infeksi yang dialaminya membaik.

Page 45: Ppt case bp david

Oral

*besi elemental dosis 3 mg/kgBB sebelum makan atau 5 mg/kgBB setelah makan dibagi 2 dosis.

*Diberikan sampai 2-3 bulan sejak Hb kembali normal*Vitamin C 2X50 mg/hari untuk meningkatkan absorbsi besi.*Asam folat 2X 5-10 mg/hari untuk meningkatkan aktifitas

eritropoiesis*Hindari makanan penghambat absorpsi Fe (teh, susu murni, kuning

telur, serat) & obat seperti antasida & kloramfenikol.*Banyak minum untuk mencegah konstipasi (efek samping

pemberian preparat besi)

Page 46: Ppt case bp david

Analisis KasusO Pada kasus konjungtiva anemis pada kedua

mata O Menurut hasil pemeriksaan laboratorium

ditemukan Hb rendah 7,8 dan 8,4 g/dL, MCV 63,3 mEq/L, MCH 16,6 mEq/L, MCHC 26,3 mEq/L sesuai gambaran anemia mikrositik hipokrom.

O Pada pasien ini tak ditemukan riwayat penyakit kronis & perdarahan kronis, sehingga dipikirkan anemia defisiensi besi

Page 47: Ppt case bp david

Prognosis

Ad vitam: ad bonam sesak ringan yang dialami pasien tidak mengancam nyawa

Ad functionam: ad bonam penyakit dapat dikendalikan dengan terapi yang adekuat

Ad sanationam: ad bonam orang tua pasien dapat mengurus anaknya dengan baik

Page 48: Ppt case bp david
Page 49: Ppt case bp david

Benda asing • Riwayat tiba-tiba tersedak• Stridor atau distress pernafasan tiba-tiba• Wheeze / suara pernafasan menurun bersifat fokal

Pertusis • Batuk paroksismal yang diikuti dengan whoop, muntah, sianosis, atau apneu

• Bisa tanpa demam• Imunisasi tidak ada / tidak lengkap• Klinis baik di antara episode buruk

Penyakit jantung bawaan

• Sulit makan / menyusu• Sianosis• Bising jantung• Pembesaran hati