PPDB SMAN PUS · 2021. 1. 18. · Riau. Bagi calon peserta didik yang lulus seleksi administrasi...

2
Zul Ikram, S.Pd, M.Pd Zul Ikram, S.Pd, M.Pd Zul Ikram, S.Pd, M.Pd Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Riau Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Riau Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Riau MISI PPDB SMAN PLUS PROVINSI RIAU INFO PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU SMAN PLUS PROVINSI RIAU TP. 2021/2022 MELAKSANAKAN PEMBELAJARAN DAN BIMBINGAN SECARA EFEKTIF DAN OPTIMAL. MENUMBUH KEMBANGKAN SEMANGAT DAN DEDIKASI YANG BERWAWASAN UNGGULAN BAGI WARGA SEKOLAH UNTUK BERKOMPETISI PADA TINGKAT NASIONAL DAN INTERNASIONAL. MEMBEKALI SISWA UNTUK MEMILIKI KECERDASAN DI BIDANG IPTEK SERTA PEDULI PADA PELESTARIAN LINGKUNGAN DAN BUDAYA MELAYU. MENERAPKAN MANAJEMEN PARTISIPATIF YANG MELIBATKAN SELURUH WARGA SEKOLAH DAN KOMITE SEKOLAH DENGAN AZAS KEKELUARGAAN. MEMBIMBING ANAK DIDIK AGAR MENJADI MANUSIA YANG BERIMAN, BERTAQWA, DAN BERAMAL SALEH SERTA BERBUDI LUHUR. MEMBEKALI SISWA AGAR MEMILIKI WAWASAN KEBANGSAAN YANG KUAT SERTA MAMPU BERGAUL DAN BERSAING DI ERA GLOBAL. MEMBIASAKAN WARGA SEKOLAH DALAM BERKOMUNIKASI MENGGUNAKAN BAHASA INGGRIS. MENERAPKAN SISTEM MANAJEMEN MUTU (SMM) DENGAN MELIBATKAN SEMUA WARGA SEKOLAH DAN STAKEHOLDER DENGAN BERPEDOMAN PADA STANDAR ISO 9001. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. "Menjadikan SMAN Plus Provinsi Riau yang menghasilkan sumber daya manusia (SDM) bertaraf internasional berlandaskan imtaq dan budaya melayu” Kepala Sekolah beserta siswa peraih Kepala Sekolah beserta siswa peraih Kepala Sekolah beserta siswa peraih prestasi SMAN Plus Provinsi Riau prestasi SMAN Plus Provinsi Riau prestasi SMAN Plus Provinsi Riau VISI WEBSITE HTTP://SMANPLUS-PROVRIAU.SCH.ID WEBSITE HTTP://SMANPLUS-PROVRIAU.SCH.ID

Transcript of PPDB SMAN PUS · 2021. 1. 18. · Riau. Bagi calon peserta didik yang lulus seleksi administrasi...

Page 1: PPDB SMAN PUS · 2021. 1. 18. · Riau. Bagi calon peserta didik yang lulus seleksi administrasi dapat mengikuti seleksi akademis. I.Seleksi Administrasi. 1. 2. 3. Pengumuman hasil

Zul Ikram, S.Pd, M.PdZul Ikram, S.Pd, M.PdZul Ikram, S.Pd, M.PdKepala Dinas Pendidikan Provinsi RiauKepala Dinas Pendidikan Provinsi RiauKepala Dinas Pendidikan Provinsi Riau

MISI

PPDBSMAN PLUSPROVINSI RIAU

INFO PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARUSMAN PLUS PROVINSI RIAU

TP. 2021/2022

MELAKSANAKAN PEMBELAJARAN DAN BIMBINGANSECARA EFEKTIF DAN OPTIMAL.MENUMBUH KEMBANGKAN SEMANGAT DANDEDIKASI YANG BERWAWASAN UNGGULAN BAGIWARGA SEKOLAH UNTUK BERKOMPETISI PADATINGKAT NASIONAL DAN INTERNASIONAL.MEMBEKALI SISWA UNTUK MEMILIKI KECERDASANDI BIDANG IPTEK SERTA PEDULI PADA PELESTARIANLINGKUNGAN DAN BUDAYA MELAYU.MENERAPKAN MANAJEMEN PARTISIPATIF YANGMELIBATKAN SELURUH WARGA SEKOLAH DANKOMITE SEKOLAH DENGAN AZAS KEKELUARGAAN.MEMBIMBING ANAK DIDIK AGAR MENJADI MANUSIAYANG BERIMAN, BERTAQWA, DAN BERAMAL SALEHSERTA BERBUDI LUHUR.MEMBEKALI SISWA AGAR MEMILIKI WAWASANKEBANGSAAN YANG KUAT SERTA MAMPU BERGAULDAN BERSAING DI ERA GLOBAL.MEMBIASAKAN WARGA SEKOLAH DALAMBERKOMUNIKASI MENGGUNAKAN BAHASA INGGRIS.MENERAPKAN SISTEM MANAJEMEN MUTU (SMM)DENGAN MELIBATKAN SEMUA WARGA SEKOLAH DANSTAKEHOLDER DENGAN BERPEDOMAN PADASTANDAR ISO 9001.

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8."Menjadikan SMAN Plus ProvinsiRiau yang menghasilkan sumber

daya manusia (SDM) bertarafinternasional berlandaskan imtaq

dan budaya melayu”

Kepala Sekolah beserta siswa peraihKepala Sekolah beserta siswa peraihKepala Sekolah beserta siswa peraih prestasi SMAN Plus Provinsi Riauprestasi SMAN Plus Provinsi Riauprestasi SMAN Plus Provinsi Riau

VISI

WEBSITE HTTP://SMANPLUS-PROVRIAU.SCH.IDWEBSITE HTTP://SMANPLUS-PROVRIAU.SCH.ID

Page 2: PPDB SMAN PUS · 2021. 1. 18. · Riau. Bagi calon peserta didik yang lulus seleksi administrasi dapat mengikuti seleksi akademis. I.Seleksi Administrasi. 1. 2. 3. Pengumuman hasil

Seleksi administrasi dari kelengkapan berkas calonpeserta didik sesuai ketentuan yang ditetapkan daritanggal 20 Februari s.d 7 Maret 2021.Hasil seleksi administrasi akan diumumkan padatanggal 9 Maret 2021 di kantor Dinas PendidikanKabupaten / Kota asing dan Website SMAN Plus ProvinsiRiau.Bagi calon peserta didik yang lulus seleksi administrasidapat mengikuti seleksi akademis.

I.Seleksi Administrasi1.

2.

3.

Pengumuman hasil Penerimaan Peserta Didik Baru(PPDB) SMAN Plus Provinsi Riau hari Selasa tanggal4 Mei 2021 dapat dilihat di Dinas PendidikanKabupaten/Kota Harian Media cetak, dan di WebsiteSMAN Plus Provinsi Riau.Pendaftaran ulang bagi peserta didik yang diterimamulai tanggal 27 s/d 29 Mei 2021 denganmelengkapi persyaratan sebagai berikut :

Nomor Ujian (asli).STTB dan STK SMP/MTs asli dan fotocopy 2 lembar.STTB SD/MI asli dan fotocopy 2 lembar(diperlihatkan).Rapor SMP/MTs asli dan fotocopy 2 rangkap.Pas photo warna 3x4 cm = 2 lembar dan 4x 6cm 1lembar.Fotocopy SKHUN (Surat Keputusan Hasil UjianNasional) 2 lembar.

Ketentuan lain :Calon peserta didik yang dinyatakan lulus tetapitidak mendaftar ulang pada tanggal yang telahditetapkan dinyatakan mengundurkan diri.Bagi calon peserta didik yang lulus, masuk asramapada hari Sabtu, tanggal 10 Juli 2021 pukul08.30 WIB diantar langsung oleh orang tua/wali.Calon peserta didik yang mengundurkan diri,sesudah masuk asrama tidak diberi surat pindah kesekolah lain, tetapi hanya diberikan suratketerangan lulus seleksi masuk.

1.

2.

a.b.c.

d.e.

f.

3.a.

b.

c.

Seleksi akademis akan dilaksanakan pada hari Minggu14 Maret 2021 dimulai pukul 08.00 WIB sampaiselesai, bertempat di SMAN Plus Provinsi Riau.Hasil seleksi akademis (ujian tertulis) diumumkan padatanggal 30 Maret 2021 di Dinas PendidikanKabupaten/Kota, Harian Media Cetak, dan WebsiteSMAN Plus Provinsi Riau.

II.Seleksi Akademis1.

2.

PEKANBARU, JANUARI 2021KEPALA DINAS PENDIDIKAN

PROVINSI RIAU

dto

ZUL IKRAM, S.Pd, M.PdPembina Tingkat I (IV/b)

NIP. 197211131997021001

Pelaksanaan tes fisik, psikotes, pemeriksaan kesehatan,wawancara, dan tes kemampuan Bahasa Inggrisdilaksanakan tanggal 5,6,7 dan 8 April 2021 di SMANPlus Provinsi Riau.Semua biaya psikotes dan pemeriksaan kesehatan,dibebankan kepada orang tua/wali.Bagi calon peserta didik yang tidak mengikuti testersebut dinyatakan gugur.

III.Tes Fisik, Psikotes, Pemeriksaan Kesehatan,Wawancara dan Tes Kemampuan Bahasa Inggris

1.

2.

3.

3. Bagi calon peserta didik yang dinyatakan lulus akademisberhak untuk mengikuti tes fisik, psikotes, pemeriksaankesehatan, wawancara dan tes kemampuan Bahasa Inggris.4. Sewaktu wawancara harus didampingi oleh orangtua/wali yang sudah dikuasakan.

Mengisi formulir pendaftaran rangkap 2 (dua), lembarpertama untuk yang bersangkutan, lembaran keduauntuk dikirim ke alamat Panitia Penerimaan PesertaDidik Baru (PPDB) SMAN Plus Provinsi Riau denganalamat Jalan Lingkar Kubang Raya PO. BOX 1447.Fotocopy rapor semester ganjil dan genap di kelas VIIdan VIII s.d. semester ganjil di kelas IX yang telahdilegalisir oleh kepala sekolah masing-masing saturangkap.Pas photo warna terbaru sebanyak 2 (dua) lembardengan ukuran 3 x 4 cm.Fotocopy STTB SD/MI 1 lembar.Fotocopy Kartu Keluarga 1 lembar.Fotocopy akte kelahiran/kenal lahir 1 lembar.Surat keterangan kesehatan dari dokter pemerintah.Mengikuti seleksi administrasi, tes tertulis, wawancara,fisik, kesehatan, psikotes dan tes kemampuan bahasaInggris.Bagi calon peserta didik yang mempunyai sertifikat OSNtingkat nasional tidak mengikuti seleksi akademis.

II. Khusus1.

2.

3.

4.5.6.7.8.

9.

PENDAFTARAN

TAHAPAN SELEKSI

PENGUMUMAN DAN PENDAFTARAN ULANG

Daya tampung Peserta Didik Baru 150 orang, yangterdiri atas 99 orang putra dan 51 orang putri.Semua biaya psikotes dan pemeriksaan kesehatandibebankan kepada orang tua/wali.

IV. Hal Lain1.

2.

Pendaftaran dimulai 25 Januari 2021 s.d 20 Februari2021.Formulir pendaftaran dapat diambil di SMAN PlusProvinsi Riau, SMP/MTs masing-masing, atau melaluiwebsite http://smanplus-provriau.sch.idWaktu pendaftaran hari Senin sampai hari Jum'atpukul 08.00 – 14.00 WIB, dan hari Sabtu pukul08.30 s.d 12.00 WIB.Berkas pendaftaran dapat diantar langsung ke alamat diatas atau via kantor pos.Formulir pendaftaran diterima oleh panitia palinglambat tanggal 20 Februari 2021 kalau melaluikantor pos, cap pos tanggal.Tempat pendaftaran di SMAN Plus Provinsi Riau.

II. Waktu dan Tempat1.

2.

3.

4.

5.

6.

Pengiriman berkas pendaftaran dapat dilakukan secarakolektif oleh kepala sekolah via kantor pos, kurir,titipan kilat atau diantar langsung ke alamat panitia.Berkas calon peserta didik laki-laki menggunakan stopmap folio berwarna kuning dan perempuan stop mapfolio berwarna merah.

I. Prosedur Pendaftaran1.

2.

Nilai rapor SMP / MTs kelas VII, Kelas VIII, dan nilaisemester ganjil Kelas IX dengan rata-rata nilaikumulatif minimal 80 (delapan pulu).Tidak ada nilai rapor SMP / MTs semester ganjil dangenap kls VII, kelas VIII, dan nilai semester ganjil kelasIX di bawah 80 (delapan puluh) untuk mata pelajaranBahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Matematika, dan IPA(bagi yang memilih jurusan IPA) dan mata pelajaran IPS(bagi yang memilih jurusan IPS).

III. Akademis1.

2.

PERSYARATAN

Warga Negara Indonesia.Lulusan SMP / MTs Tahun Pelajaran 2020/ 2021.Berkelakuan baik dibuktikan surat keterangan kepalasekolah.Sehat jasmani dan rohani dengan tinggi badan minimallaki-laki 155 cm, perempuan 150 cm.Bersedia tinggal di asrama selama mengikutipendidikan di SMAN Plus Provinsi Riau dan sanggupmematuhi peraturan serta tata tertib sekolah maupunasrama.Bersedia mengembalikan seluruh biaya yangdikeluarkan SMAN Plus Provinsi Riau apabila yangbersangkutan berhenti/mengundurkan diri selama masapendidikan.Melampirkan sertifikat atau yang sejenisnya, danpiagam /sertifikat Olimpiade Mata Pelajaran minimaltingkat Kabupaten/Kota (jika ada).

I. Umum1.2.3.

4.

5.

6.

7.