PP Properti Serius Garap Pasar Apartemen di Surabaya · terutama dikota-kota besar. Se- ... yang...

1
layouter: hadi SELASA, 19 APRIL 2016 HALAMAN 14 SURABAYA - Honda mo- bil terus menunjukan ek- sistensi ditengah ketatnya persaingan pasar otomotif nasional. Hal tersebut ter- bukti dengan masuknya Honda Surabaya Center sebagai nominator WOW Service Award 2016 yang digagas oleh Markplus Inc. Bukan tanpa alasan pabri- kan otomotif asal Jepang ini menjadi kandidat terbaik. Adanya berbagai pro duk ung- gulan yang menjadi primado- na masyarakat, mampu diso- kong dengan apik oleh pela- yanan terhadap pelanggan yang memuaskan. Marketing and After Sa- les Service Director Honda Surabaya Center, Wendy Miharja mengatakan, Hon- da bakal terus menjadi pri- madona dengan improvisasi dan inovasi yang terus dila- kukan. Dengan berbagai mobil yang memiliki desain dan karakteristik serta tar- get segmen yang berbeda- beda, membuat Honda kian berbeda. “Untuk tahun ini saja, kami bakal meman- jakan pelanggan dengan meluncurkan tujuh pro- duk dengan model terbaru yang makin canggih. Yakni Honda Civic, BR-V, Accord, All New Brio, New City, New ABDULLAH MUNIR/RADAR SURABAYA IDOLA BARU: Honda BR-V yang baru disuplai pada Januari lalu, selama tiga bulan sudah terjual hingga 1.152 unit. Jumlah ini sangat luar biasa. Mengingat BR-V ini masih baru. Terus Terdepan dengan Inovasi dan Manjakan Pelanggan Jazz, dan CR-Z,” ujarnya ke- tika ditemui di Honda Sura- baya Center, Jumat (15/4). Munculnya produk de- ngan model yang makin kekinian itu diyakini bakal membuat konsumen sema- kin jatuh hati. Tak hanya sekedar menelurkan desain terbaru, untuk membuat costumer terus meningkat, Wendy mengaku jika pi- haknya telah memiliki be- berapa cara tersendiri. Salah satu program yang bakal bikin senyum pelang- gan terus merekah adalah Honda Experience. Pro- gram tersebut bakal mem- beri perlindungan selama 7 hari penuh kepada pelang- gan pemilik mobil baru. Mulai dari derek, ganti ban, serta pengisian BBM hing- ga 5 liter jika kehabisan di- tengah jalan. “Program ini juga bakal membuat pelang- gan mendapat informasi mengenai restoran dan hotel terdekat saat beper- gian. Kami ingin membuat pelanggan bisa selalu me- rasa aman bersama Honda. Hal ini jelas meningkatkan kepuasan dan kepercayaan konsumen,” lanjut pria peng- gemar Japanese food ini. Selain itu, Honda juga memberikan servis gratis selama 3 tahun. Bahkan, Wendy mengaku jika laya- nan servis gratis tersebut bakal bisa diperpanjang hingga memiliki jangka waktu selama 5 tahun. “De- ngan layanan servis gratis ini, pelanggan tak usah me- mikirkan biaya perbaikan mobil selama 3 tahun ke- depan. Ini jelas membuat pe- langgan bisa mengerem pe- ngeluaran perawatan mobil dalam kurun waktu yang cu- kup lama,” tambah Wendy. Bukan cuma itu, Wendy mengaku jika Honda juga te- rus mengincar pelanggan baru di tahun ini. Pihaknya ingin agar pelanggan yang telah memiliki mobil merk lain, bisa beralih ke Honda. Selain peluncuran berbagai produk dengan model terbaru, Honda juga memberikan paket uang muka dengan harga yang sangat murah. (gus/opi) ”Kami ingin membuat pelanggan bisa selalu merasa aman bersama Honda. Hal ini jelas meningkatkan kepuasan dan kepercayaan konsumen.” WENDY MIHARJA Marketing and After Sales Service Director Honda Surabaya Center SURABAYA - Seiring dengan makin berkembangnya indu- stri properti di Indonesia, PT PP Properti Tbk berkomitmen akan terus mengembangkan berbagai properti di Indonesia. Hanya saja yang akan dibidik nanti adalah properti dengan konsep high rise. Menurut Indaryanto, finance & HR director PT PP Properti Tbk, langkah fokus pada peng- embangan high rise mengingat harga tanah semakin mahal, terutama dikota-kota besar. Se- bab itu, lahan yang ada harus dimaksimalkan fungsinya. “Kami akan terus kembang- kan properti kedepan. Hanya saja kami harus lebih selektif melihat lokasi. Lokasi harus bisa dikembangkan maksimal dan juga bisa memberikan ban- yak benefit, baik untuk corpo- rate, customer, maupun ling- kungan,” tutur Indaryanto. Dia mengaku saat ini pihak- nya memang masih fokus mengembangkan dua megar proyeknya di Surabaya, yakni Superblok Grand Sungkono La- goon dan Grand Dharmahusada Lagoon. Masing-masing proyek yang terdiri atas lima dan tu- juh tower tersebut diperkirakan akan menelan dana investasi Rp 6 triliun dan Rp 8 triliun. Namun begitu, proyek lain juga akan terus dikembangkan. Bahkan emiten berkode PPRO di lantai bursa itu membuka diri dengan pihak lain yang ingin melakukan kerjasama, seperti yang dilakukan di Jababeka (Jawa Barat Bekasi). “Setiap proyek bisa saja kami bangun sendiri, namun bisa juga dengan model joint venture pihak lain. Kami masih membuka diri,” im- buh Indaryanto. (fix/opi) ISTIMEWA KOMITMEN: Jajaran direksi PT Pembangunan Perumahan (PP) Tbk dan PT PP Property Tbk bersama Wakil Gubernur Jawa Timur Syaifullah Yusuf (depan dua dari kanan) saat acara topping off tower Venetian Superblok Grand Sungkono Lagoon, Jumat (15/4). PP Properti Serius Garap Pasar Apartemen di Surabaya SURABAYA - Menyadari potensi pasar properti di Sura- baya yang cukup besar, PT PP Properti Tbk tidak mau me- nyia-nyiakan . Untuk itu, anak usaha PT Pembangunan Peru- mahan ( PP) Tbk berkomitmen menyelesaikan pembangunan apartemen di Surabaya tepat waktu, yakni tower Venetian Grand Sungkono Lagoon dan Paviliun Permata 2. Menurut Taufik Hidayat, direk tur utama PT PP Pro- perti, keperecayan customer harus dijaga mulai dari awal sehingga kedepan akan lebih mudah mengembangkannya. Apalagi Surabaya memiliki potensi pasar apartemen yang cukup besar. “Selesainya tower pertama Grand Sungkono Lagoon (Vene- tian) dan Pavilion Permata 2 menjadi bukti keseriusan kami dalam menjalankan proyek- proyek kami di Surabaya. Visi dan misi kami adalah menja- dikan kami sebagai salah satu developer terkemuka di Indone- sia,” ujar Taufik Hidayat di sela topping off tower Venetian dan Paviliun Permata 2. Dikatakan, sebagai kota terbesar kedua di Indonesia, market apartemen di Kota Pahlawan akan terus tumbuh. Apalagi saat ini harga tanah semakin melambung, sehing- ga pihaknya juga akan me- maksimalkan lahan yang di- miliki untuk dibangun dengan konsep mix-used. Di Surabaya, saat ini emiten berkode PPRO di lantai bursa itu tengah mengembangkan dua mega proyek prestisiusnya, yakni Superblok Grand Sung- kono Lagoon dan Grand Dhar- mahusada Lagoon. Masing-masing proyek yang menelan dana triliunan rupiah tersebut dibangun di atas lahan seluas 3,5 haktere dan 4,2 hek- tare. Grand Sungkono Lagoon akan dibangun lima tower, sedangkan Grand Dharma- husada Lagoon tujuh tower. “Responnya sangat bagus. Tower Venetian dan Paviliun Permata 2 habis kurang dari satu tahun dipasarkan. Saat ini kami lagi memasarkan tower dua, Caspian dan sudah 60 persen lebih yang terjual,” tambah Taufik. Rudy Harsono, direktur pro- ject PT PP Property menam- bahkan, tingginya minat beli terhadap dua tower Grand Sungkono Lagoon, karena kon- sep yang ditawarkan berbeda ABDULLAH MUNIR/RADAR SURABAYA IKON BARU: Taufik Hidayat (tengah) bersama jajaran direksi PT PP Property Tbk menunjukkan maket tower Venetian proyek Superblok Grand Sungkono Lagoon di kawasan Surabaya Barat. dengan developer lain. Konsep yang ditawarkan adalah green building. Sehingga area 3,5 hektare nantinya akan disu- lap menjadi hunian yang tidak hanya megah, namun juga asri dan hijau. Selain itu, denga konsep mix-used, Grand Sungkono Lagoon nantinya selain men- jadi pusat hunian berkelas di Surabaya Barat, juga akan menjadi lifestyle center, en- tertainment, dan juga bisnis. Sebab, selain apartemen, nantinya juga ada mall serta office yang terintegrasi. “Kami akan memberikan yang terbaik buat customer dengan terus melakukan inovasi,” ujar Rudy Harsono. (fix/opi) Ke Depan, Fokus Kembangkan High Rise Building TAUFIK HIDAYAT Dirut PT PP Property Tbk

Transcript of PP Properti Serius Garap Pasar Apartemen di Surabaya · terutama dikota-kota besar. Se- ... yang...

Page 1: PP Properti Serius Garap Pasar Apartemen di Surabaya · terutama dikota-kota besar. Se- ... yang dilakukan di Jababeka (Jawa Barat Bekasi). ... PP Properti Serius Garap Pasar Apartemen

layouter: hadi

SelaSa, 19 aPRIl 2016 halaman 14

SURABAYA - Honda mo-bil terus menunjukan ek-sis tensi ditengah ke tat nya persaingan pasar otomotif nasional. Hal ter sebut ter-bukti dengan masuknya Honda Surabaya Center sebagai nominator WOW Service Award 2016 yang digagas oleh Markplus Inc.

Bukan tanpa alasan pa bri-kan otomotif asal Je pang ini menjadi kandidat terbaik. Adanya berbagai pro duk ung-gulan yang men jadi primado-na masya rakat, mampu diso-kong dengan apik oleh pela-ya nan terhadap pelanggan yang memuaskan.

Marketing and After Sa-les Service Director Honda Surabaya Center, Wendy Mi harja mengatakan, Hon-da bakal terus menjadi pri-madona dengan im provisasi dan inovasi yang terus dila-kukan. De ngan berbagai mobil yang memiliki desain dan karakteristik serta tar-get segmen yang berbeda-beda, membuat Honda kian berbeda. “Untuk tahun ini saja, kami bakal meman-jakan pelanggan dengan meluncurkan tujuh pro-duk dengan model terbaru yang makin canggih. Yakni Honda Civic, BR-V, Accord, All New Brio, New City, New

aBDUllah mUnIR/RaDaR SURaBaYa

IDOLA BARU: Honda BR-V yang baru disuplai pada Januari lalu, selama tiga bulan sudah terjual hingga 1.152 unit. Jumlah ini sangat luar biasa. Mengingat BR-V ini masih baru.

Terus Terdepan dengan Inovasi dan Manjakan Pelanggan

Jazz, dan CR-Z,” ujarnya ke-tika ditemui di Honda Sura-baya Center, Jumat (15/4).

Munculnya produk de-ngan model yang makin ke kinian itu diyakini bakal membuat konsumen sema-kin jatuh hati. Tak hanya sekedar menelurkan desain terbaru, untuk membuat costumer terus meningkat, Wendy mengaku jika pi-haknya telah memiliki be-be rapa cara tersendiri.

Salah satu program yang bakal bikin senyum pelang-gan terus merekah adalah Honda Experience. Pro-gram tersebut bakal mem-beri perlindungan selama 7 hari penuh kepada pelang-gan pemilik mobil baru. Mulai dari derek, ganti ban, serta pengisian BBM hing-ga 5 liter jika kehabisan di -tengah jalan. “Program ini juga bakal membuat pelang-

gan mendapat in formasi mengenai restoran dan hotel terdekat saat beper-gian. Kami ingin membuat pelanggan bisa selalu me-rasa aman bersama Honda. Hal ini jelas mening katkan kepuasan dan kepercayaan konsumen,” lanjut pria peng-gemar Japanese food ini.

Selain itu, Honda juga memberikan servis gratis selama 3 tahun. Bahkan, Wendy mengaku jika laya-nan servis gratis tersebut bakal bisa diperpanjang hingga memiliki jangka waktu selama 5 tahun. “De-ngan layanan servis gratis ini, pelanggan tak usah me -mikirkan biaya perbaikan mobil selama 3 tahun ke-depan. Ini jelas membuat pe-langgan bisa mengerem pe-ngeluaran perawatan mo bil dalam kurun waktu yang cu-kup lama,” tambah Wendy.

Bukan cuma itu, Wendy mengaku jika Honda juga te-rus mengincar pelanggan baru di tahun ini. Pihaknya ingin agar pelanggan yang telah memiliki mobil merk lain, bisa beralih ke Honda. Selain peluncuran berbagai produk dengan model terbaru, Honda juga memberikan paket uang muka dengan harga yang sangat murah. (gus/opi)

”Kami ingin membuat pelanggan bisa selalu merasa aman bersama Honda. Hal ini jelas meningkatkan kepuasan dan kepercayaan konsumen.”

WenDy MIHARJAmarketing and after Sales Service Director honda Surabaya Center

SURABAYA - Seiring dengan makin berkembangnya indu-stri properti di Indonesia, PT PP Properti Tbk berkomitmen akan terus mengembangkan berbagai properti di Indonesia. Hanya saja yang akan dibidik nanti adalah properti dengan konsep high rise.

Menurut Indaryanto, finance & HR director PT PP Properti Tbk, langkah fokus pada peng-embangan high rise mengingat harga tanah semakin mahal, terutama dikota-kota besar. Se-bab itu, lahan yang ada harus dimaksimalkan fungsinya.

“Kami akan terus kembang-kan properti kedepan. Hanya saja kami harus lebih selektif melihat lokasi. Lokasi harus bisa dikembangkan maksimal dan juga bisa memberikan ban-yak benefit, baik untuk corpo-rate, customer, maupun ling-

kungan,” tutur Indaryanto. Dia mengaku saat ini pihak-

nya memang masih fokus mengembangkan dua megar proyeknya di Surabaya, yakni Su perblok Grand Sungkono La-goon dan Grand Dharmahusada Lagoon. Masing-masing proyek yang terdiri atas lima dan tu-juh tower tersebut diperkirakan akan menelan dana investasi Rp 6 triliun dan Rp 8 triliun.

Namun begitu, proyek lain juga akan terus dikembangkan. Bahkan emiten berkode PPRO di lantai bursa itu membuka diri dengan pihak lain yang ingin melakukan kerjasama, seperti yang dilakukan di Jababeka (Ja wa Barat Bekasi). “Setiap pro yek bisa saja kami bangun sendiri, namun bisa juga dengan model joint venture pihak lain. Kami masih membuka diri,” im-buh Indaryanto. (fix/opi)

ISTImeWa

KOMITMen: Jajaran direksi PT Pembangunan Perumahan (PP) Tbk dan PT PP Property Tbk bersama Wakil Gubernur Jawa Timur Syaifullah yusuf (depan dua dari kanan) saat acara topping off tower Venetian Superblok Grand Sungkono Lagoon, Jumat (15/4).

PP Properti Serius Garap Pasar Apartemen di Surabaya SURABAYA - Menyadari

potensi pasar properti di Sura-baya yang cukup besar, PT PP Properti Tbk tidak mau me-nyia-nyiakan . Untuk itu, anak usaha PT Pembangunan Peru-mahan ( PP) Tbk berkomitmen menyelesaikan pembangunan apartemen di Surabaya tepat waktu, yakni tower Venetian Grand Sungkono Lagoon dan Paviliun Permata 2.

Menurut Taufik Hidayat, di rek tur utama PT PP Pro-perti, keperecayan customer harus dijaga mulai dari awal sehingga kedepan akan lebih mudah mengembangkannya. Apalagi Surabaya memiliki potensi pasar apartemen yang cukup besar.

“Selesainya tower pertama Grand Sungkono Lagoon (Vene-tian) dan Pavilion Permata 2 menjadi bukti keseriusan kami dalam menjalankan proyek-proyek kami di Surabaya. Visi dan misi kami adalah menja-dikan kami sebagai salah satu developer terkemuka di Indone-sia,” ujar Taufik Hidayat di sela topping off tower Venetian dan Paviliun Permata 2.

Dikatakan, sebagai kota terbesar kedua di Indonesia, market apartemen di Kota Pahlawan akan terus tumbuh. Apalagi saat ini harga tanah semakin melambung, sehing-ga pihaknya juga akan me-maksimalkan lahan yang di-miliki untuk dibangun dengan konsep mix-used.

Di Surabaya, saat ini emiten berkode PPRO di lantai bursa itu tengah mengembangkan dua mega proyek prestisiusnya, yakni Superblok Grand Sung-kono Lagoon dan Grand Dhar-mahusada Lagoon.

Masing-masing proyek yang

menelan dana triliunan rupiah tersebut dibangun di atas lahan seluas 3,5 haktere dan 4,2 hek-tare. Grand Sungkono Lagoon akan dibangun lima tower, sedangkan Grand Dharma-husada Lagoon tujuh tower.

“Responnya sangat bagus. Tower Venetian dan Paviliun Permata 2 habis kurang dari satu tahun dipasarkan. Saat ini kami lagi memasarkan tower dua, Caspian dan sudah 60 persen lebih yang terjual,” tambah Taufik.

Rudy Harsono, direktur pro-ject PT PP Property menam-bahkan, tingginya minat beli terhadap dua tower Grand Sungkono Lagoon, karena kon-sep yang ditawarkan berbeda

aBDUllah mUnIR/RaDaR SURaBaYa

IKOn BARU: Taufik Hidayat (tengah) bersama jajaran direksi PT PP Property Tbk menunjukkan maket tower Venetian proyek Superblok Grand Sungkono Lagoon di kawasan Surabaya Barat.

dengan developer lain. Konsep yang ditawarkan adalah green building. Sehingga area 3,5 hektare nantinya akan disu-lap menjadi hunian yang tidak hanya megah, namun juga asri dan hijau.

Selain itu, denga konsep mix-used, Grand Sungkono Lagoon nantinya selain men-jadi pusat hunian berkelas di Surabaya Barat, juga akan menjadi lifestyle center, en-tertainment, dan juga bisnis. Sebab, selain apartemen, nan tinya juga ada mall serta office yang terintegrasi.

“Kami akan memberikan yang terbaik buat customer dengan terus melakukan inovasi,” ujar Rudy Harsono. (fix/opi)

Ke Depan, Fokus Kembangkan High Rise Building

TAUFIK HIDAyATDirut PT PP Property Tbk