Power point simulasi visual

38

Transcript of Power point simulasi visual

Page 1: Power point simulasi visual
Page 2: Power point simulasi visual
Page 3: Power point simulasi visual

1

5

2

3

4

Page 4: Power point simulasi visual

Fungsi Simulasi Visual

Page 5: Power point simulasi visual

Simulasi visual

2 D

Simulasi visual

3 D

Page 6: Power point simulasi visual

Blender adalah aplikasi grafis 3D yg dirilis

sebagai perangkat lunak bebas (open source)

di bawah GNU General Public License.

Dapat digunakan untuk :

Modeling, UV unwrapping, texturing, rigging,

water simulations, skinning, animating,

rendering, particle, dan simulations,

non-linear editing, compositing, dan membuat

interactive 3D

Page 7: Power point simulasi visual
Page 8: Power point simulasi visual
Page 9: Power point simulasi visual

Dengan Software Blender , kita Bekerjapada bidang 3 D , sehingga kitamembutuhkan dari sudut pandang ketikabekerja. Blender telah menyediakan template sudut pandang dan dapat mengaksesnyamenggunakan tombol numpad. Olehkarena itu pengguna Laptop disarankanmengaktifkan emulate numpad

Page 10: Power point simulasi visual
Page 11: Power point simulasi visual

Selain mengunakan Numpad, kita juga bisa mengatur

tampilan sesuai dengan yang kita inginkan dengan

menggunakan Mouse.

Zoom In dan Zoom Out dilakukan dengan

memutar Scroll pada Mouse.

Memutar tampilan dilakukan dengan menekan

Scroll Mouse

Menggeser tampilan dengan Cara menekan

Scroll Mosue dan Shift

Page 12: Power point simulasi visual
Page 13: Power point simulasi visual

Perintah Dasar dalam Transformasi Objek, Yaitu :

Geser [ G ] digunakan untuk menggeser object yang

dipilih

Rotasi [ R ] digunakan untuk memutar objek yang dipilih

Skala [ S ] digunakan memperbesar dan memperkecil

objek yang dipilih

Page 14: Power point simulasi visual
Page 15: Power point simulasi visual

Selain mengenal Object Mode, kita juga akan

mengenal Edit Mode.

Dalam Edit mode kita bisa melakukan transformasi

terhadap komponen pembentuk objek ( vertex,

edges, face ) yang bisa mengubah bentuk objek.

Berbeda dengan objek Mode yang hanya bisa

transformasi terhadap keseluruhan objek. Untuk

berpindah antara objek mode dan edit mode, Tekan

TAB

Page 16: Power point simulasi visual
Page 17: Power point simulasi visual

Pada edit mode kita tidak hanya bisa melakukan

Transformasi, melainkan melakukan extrude dan

Loop Cut.

Extrude adalah perintah untuk membuat penebalan

atau ketinggian pada objek yang terseleksi.

Sedangkan Loop Cut adalah perintah untuk

menambahkan garis perpotongan baru secara

vertical atau horizontal pada bidang 3 D

Page 18: Power point simulasi visual
Page 19: Power point simulasi visual

Material :

Berupa Warna. Kita hanya menggunakan material jika

ingin memberi warna pada objek.

Menu Material , digunakan untuk menampilkan parameter

material

Daftar Material berisi material yang ada dalam sebuah

objek

Nama Material digunakan untuk merubah nama Material

1

2

3

Page 20: Power point simulasi visual
Page 21: Power point simulasi visual

4

5

6

7

Page 22: Power point simulasi visual

Langkah 5, 6, 7 dan 8

Page 23: Power point simulasi visual

Multiple Material

Multiple Material,

merupakan istilah untuk

objek yang memiliki

lebih dari satu material.

Cara menggunakan

Multiple Material :

Page 24: Power point simulasi visual

Cara Menggunakan Multiple Material

1

2

3

Beri nama pada Objek , misalnya warna

Hitam

Tekan angka 2 disebelah panel yang

digunakan untuk memberikan nama

material,

Seleksi Sebuah face > Tambahan Material

Page 25: Power point simulasi visual
Page 26: Power point simulasi visual

4. Ganti Diffuse menjadi warna putih >

tekan assign

Page 27: Power point simulasi visual

Menu Texture

Menu Texture digunakan

untuk menampilkan

parameter dari Texture

Daftar Texture

menampilkan texture yang

ada pada sebuah objek

Nama Texture digunakan

untuk memberi nama

Texture

Type Texture digunakan

untuk menentukan jenis

Texture

Preview Texture

digunakan untuk

menampilkan Texture

Image digunakan untuk

mengatur gambar Texture

Color digunakan untuk

mengatur Warna

Mapping digunakan untuk

mengatur posisi Texture

Page 28: Power point simulasi visual

Menu Texture

Page 29: Power point simulasi visual

UV Mapping digunakan

untuk mengatur letak

gambar.

Dalam Proses Mapping

harus melakukan Unwrap

pada model 3 D, yaitu

mengubah objek 3 D

menjadi 2 D

Page 30: Power point simulasi visual
Page 31: Power point simulasi visual
Page 32: Power point simulasi visual
Page 33: Power point simulasi visual
Page 34: Power point simulasi visual
Page 35: Power point simulasi visual
Page 36: Power point simulasi visual

RENDERING

Page 37: Power point simulasi visual
Page 38: Power point simulasi visual

Terimakasih..