POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA...

61
IAARD Ministry of Agriculture www.litbang.pertanian.go.id Science.Innovation.Networks P OTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA TIMUR Dr. Sudarmadi Purnomo / Peneliti Ahli Utama Bidang Pemuliaan dan Genetika Balai Pengkajian Teknologi Pertanian (BPTP) Jawa Timur Jl. Raya Karangploso Km 4 Malang 65105

Transcript of POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA...

Page 1: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA TIMUR

Dr. Sudarmadi Purnomo / Peneliti Ahli Utama Bidang Pemuliaan dan Genetika

Balai Pengkajian Teknologi Pertanian (BPTP) Jawa TimurJl. Raya Karangploso Km 4 Malang 65105

Page 2: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

1. PENDAHULUAN2. SUMBER DAYA GENETIK LOKAL3. KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL4. PENGELOLAAN SDG LOKAL5. POTENSI SDG LOKAL6. SKENARIO IMPLEMENTASI DI LAPANGAN7. PENUTUP

POKOK BAHASAN

Page 3: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

❑ Pembangun pertanian yang maju, efisien, dan tangguh perlu VUB❑ Untuk menghasilkan VUB perlu ketersediaan material genetik dari SDG (lokal unik, baik

liar/budidaya/introduksi)❑ SDG lokal unik (liar/budidaya/introduksi) harus dilestarikan❑ SDG Lokal Unik dapat lestari jika dimanfaatkan dan memperoleh perlindungan❑ Dalam rangka pelestarian dan pemanfaatan ini, maka perlu identifikasi, karakterisasi,

pendaftaran varietas❑ Selaras dengan UU 29/2000, ps 7 bahwa varietas lokal dikuasai oleh Negara, dan pemerintah

berkewajiban melakukan pendaftaran dan penamaan varietas lokal❑ BPTP Jawa Timur memperoleh tugas mendorong Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota di

Provinsi Jawa Timur untuk melakukan pendaftaran varietas lokal yang terdapat di wilayahkerjanya

❑ Selama memperoleh mandat kegiatan SDG Lokal, BPTP Jawa Timur melakukan identifikasi, inventasisasi, koleksi, karakterisasi, evaluasi dan pemanfaatan SDG lokal serta melakukanpemuliaan sederhana

PENDAHULUAN

Page 4: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

SUMBER DAYA GENETIK LOKAL

Tumbuhan lokal telah

lama beradaptasi di tempat tumbuh

Sumber daya tumbuhan

lokal→adalah sumber daya genetik lokal

Sumber daya

genetik lokal

→ material

genetik →perakit sumber

pangan masa depan

VARIETAS LOKAL -Varietas yang telah ada

dandibudidayakan secara turun

temurun oleh petani, serta menjadi

milik masyarakat (Penjelasan Pasal

7 UU No. 29 Thn 2000)

-Bukan varietas baru

-Bukan varietas hasil pemuliaan

-Milik masyarakat.

-“Perlindungan” var. lokal →

Pendaftaran Varietas.

Page 5: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

KERAGAMAN SISTEM PRODUKSI DAN KONSERVASI

❑Hutan alam

❑ Zone Penyangga

❑ Hutan Komunitas

❑ Pekarangan

❑ Kebun semi-komersial

❑ Kebun komersial

In-situ

On-farm

Ex-situ

Page 6: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Lokus :1. Sumenep : Madura

2. Tuban : Pesisir

3. Blitar: Mataraman

4. Pasuruan : Pendalungan

5. Banyuwangi : Osing

6. Lumajang : Campuran

7. Tulungagung : Mataraman

60

60

60

IDENTIFIKASI inventarisasi status kekayaan

60

Page 7: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Kriteria :

Diversitas tinggi jika H’ = 3,1 – 4,0

Diversitas sedang jika H’ = 2,1 – 3,0

Diversitas spesies rendah jika H’ = 1,1 – 2,0

Diversitas spesies sangat rendah jika H’ = ≤ 1,0

EH = tingkat pemerataan spesies dalam suatu

wilayah

EH >>> dekat 1, maka jumlah individu antar spesies

dlm suatu wilayah mendekati sama.

SC = Kemiripan strutur spesies antar wilayah

SC >>> 1 maka struktur spesies antar wilayah

makin mirip

Page 8: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Page 9: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

• Kegiatan eksplorasi, inventarisasi, dan identifikasi• Koleksi secara ex situ dan in situ,• Pasporisasi dan dokumentasi,• Evaluasi, karakterisasi, dan katalogisasi,• Konservasi dan rejuvinasi• Pemanfaatan, seleksi, hibridisasi, dan perakitan varietas,• Pertukaran materi• Perlindungan (pendaftaran; pemurnian; pelepasan;

pengembangan).

KEGIATAN PENGELOLAAN SDG LOKAL

Page 10: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

PERLINDUNGAN (PENDAFTARAN; PEMURNIAN; PELEPASAN)1. Membantu Pemda untuk pendaftaran varietas lokal

2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau penyusunan naskah pengujian

kebenaran varietas

3. Pendampingan penerapan teknologi pemanfaatan langsung varietas lokal (hulu – hilir)

a) Perbenihan

b) Budidaya

c) Prosessing

d) Pengemasan

e) Dll.

Page 11: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

VARIETAS TANAMAN

Varietas tanaman

adalah bagian dari

suatu jenis yang

ditandai oleh

bentuk tanaman,

pertumbuhan,

daun, bunga, buah,

biji, dan sifat-sifat

lain dapat

dibedakan dalamjenis yang sama.

UU

No.

12 T

hn

1992 U

U N

o. 2

9 T

hn

2000

Varietas tanaman adalah

sekelompok tanaman dari

suatu jenis atau spesies yang

ditandai oleh bentuk tanaman,

pertumbuhan tanaman, daun,

bunga, buah, biji, dan

ekspresi karakteristik genotipe

atau kombinasi genotipe yang

dapat membedakan dari jenis

atau spesies yang sama oleh

sekurang-kurangnya satu

sifat yang menentukan dan

apabila diperbanyak tidak

mengalami perubahan.

Page 12: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

PENDAFTARAN - PELEPASAN VARIETAS

Pengakuan pemerintah terhadap suatu varietas hasilpemuliaan di dalam negeri dan/atau introduksi yang

dinyatakan dalam keputusan Menteri Pertanian bahwavarietas tersebut merupakan suatu varietas unggul

yang dapat disebarluaskan.

PELEPASAN

VARIETAS

→ Wajib→ Uji Keunggulan (Uji

adaptasi/multi lokasi)→ Melindungi petani/

konsumen.

→ Untuk pelepasan varietas hortikultura → PENDAFTARAN VARIETAS HORTIKULTURA

Pendaftaran varietas adalah kegiatan mendaftarkan

suatu varietas untuk kepentingan pengumpulan data

mengenai Varietas Lokal, varietas yang dilepas dan

Varietas Hasil Pemuliaan yang tidak dilepas, serta data

mengenai hubungan hukum antara varietas yang

bersangkutan dengan pemiliknya dan/atau

penggunanya.

PENDAFTARAN

VARIETAS

→Pilihan (tidak wajib)

→Tidak ada uji

→pengumpulan data

varietas (Vl, VHP),

hubungan hukum var

ybs dgn

pemilik/penggunanya.

Page 13: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

UNIK UNGGULVS

• Aspek ekonomi (produktivitas, umurpanen, ketahanan thd hama/penyakittumbuhan, kandungan zat tertentu, dll.)

• Manfaat (tanaman obat)• Keindahan (tanaman hias/bunga)

- Dapat dibedakan secaramorfologi dgn varietas yg sudahada

Page 14: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

UJI KEUNGGULAN DAN KEBENARAN

Uji Keunggulan Varietas (Pasal 32)

1. Dilakukan oleh Pemulia/Pemilik Varietas atau kuasanya

2. Dokumen mencakup

a. Deskripsi

b. Keunggulan

c. Penciri Khusus

Uji Kebenaran Varietas (Pasal 58-60)

1. Dilakukan oleh Lembaga Terakreditasi atau yang ditunjuk

2. Dilakukan verifikasi kebenaran atas pernyataan deskripsi,

keunggulan dan penciri khusus

Page 15: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

1. Daya hasil

2. Ketahanan terhadap OPT

3. Ketahanan cekaman

4. Umur dan musim panen

5. Mutu hasil

6. Ketahanan simpan

7. Toleran kerusakan mekanis

8. Bentuk tanaman ideal

9. Keunikan organ

10.Mempunyai nilai pasar

11.Batang bawah yang unggul

KRITERIA KEUNGGULAN

Page 16: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

PENGUJIAN KEUNGGULAN

1. Uji Adaptasi: Untuk memperoleh data keunggulan serta interaksinya

terhadap lingkungan dari calon varietas yang akan dilepas/didaftarkan

sebagai salah satu syarat dalam peredaran benih.

2. Uji Observasi: Untuk mengetahui sifat-sifat unggul suatu varietas

tanaman tahunan (buah) tahunan, tanaman florikultura, tanaman obat,

dan tanaman semusim tertentu yang dibebaskan dari uji adaptasi, pada

lingkungan tempat produksinya.

Page 17: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

UJI OBSERVASI

Observasi tanaman tahunan berupa klon :

1. Calon varietas adalah satu Pohon Induk Tunggal (PIT) yang diperoleh

dari hasil seleksi sesuai dengan kaidah pemuliaan.

2. Pengamatan PIT paling sedikit selama (dua) musim panen berturut-turut.

3. Calon varietas harus memiliki karakter unggul dan stabil, terutama untuk

karakter yang bersifat ekonomi.

4. Hasil pengamatan untuk karakter unggul harus menunjukkan perbedaan

dengan varietas yang sudah dilepas/didaftar melalui pembandingan

dengan deskripsi.

Page 18: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Buku Panduan Teknik Karakterisasi Beberapa Komoditas Pertanian

Page 19: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

PROSEDUR FASILITASI PENDAFTARAN VARIETAS LOKAL

Sosialisasi danKoordinasi dgn Distan

Inventarisasi, Identifikasi, diskusi RTL

Survei

Verifikasi SDG

Observasi

Karakterisasi In-Situ

Penyerahan DokumenPenvarlok kepada

Kadistan utk TT Bupati

PenyusunanNaskah/Dokumen

Pendaftaran VarietasLokal

Pengumpulan danRekapitulasi Data dan

Foto

Monitoring/Konfirmasi/

Pemantauan

Pengiriman DokumenPenvarlok ke PPVTPP

TANDA DAFTAR VARIETAS TANAMAN

(TDVT)

1

2

3

4

5

6

7

8

Page 20: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Masyarakat setempat terlibat dalam karakterisasi

Page 21: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

PERKEMBANGAN KINERJA PENGELOLAAN SDG LOKAL JATIM YANG DIKOLEKSI OLEH BPTP JATIM

Page 22: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

No Jenis

tanaman

Jumlah koleksi

(var/aksesi)

Materi

koleksi

∑ Karakterisasi

(varietas)

∑ Terdaftar

(varietas)2015-2018 2019

1 Padi*) 203 Biji 43 23 27

2 Cabai 215 Biji 81 5 8

3 Slada 21 Biji 5 13 -

Pengelolaan Koleksi SDG spesifik lokasi BPTP Jatim

*)Informasi deskripsi : http://jatim.litbang.pertanian.go.id/ dan scanning barchode di wadahmaterial tanaman

Page 23: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Page 24: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

KARA SANI (Phaseolus lunatus L.)

Page 25: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

KARA PEDANG (Canavalia ensiformis L.)

Page 26: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Page 27: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Page 28: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

Domestikasi sayuran liar

Page 29: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau
Page 30: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

Cabai Wudel-Bodong (C. Pubescens)

Page 31: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Page 32: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Page 33: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

Bengkuang BUTO

Page 34: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

PEMANFAATAN SDG LOKAL :

▪ Memenuhi kebutuhan varietas dlm produksi benih KRPL

▪ Memenuhi kebutuhan var untuk kegiatan riset

▪ Memenuhi kebutuhan contoh benih untuk pameran

Page 35: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

Varian Padi Laut

Page 36: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Page 37: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Page 38: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau
Page 39: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau
Page 40: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau
Page 41: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

Keragaan kemasan beras premium padi gogo Merah Wangi PAHES (Pulen,Harum, Enak, Sehat)

Perangkat alat kemasan

Page 42: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

July 22, 2012 Footer text here42

EVALUASI PADI LOKAL LAHAN KERINGKoleksi BPTP Jatim

Page 43: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

FASILITASI PELEPASAN VARIETAS PERKEBUNAN

No. Jenis

tanman

Nama

varietas

Asal-usul Pendaftaran

varietas

Obser/

UML

Uji

Kebenaran

Keunggulan Draft

Naskah

Sidang /

Pemeri

ksaan

Keterangan

1 Tebu S2 Seleksi rumpun

tebu lokal Kediri

PVT Sudah DNA Potensi 1.400 ku/ha,

rendemen 11,62%, dan

hablur 162,68 ton/ha,

berbunga sporadis

Sudah 2 x 623/KPTS/KB.1

10/M/9/2019

2 Tebu S4 Seleksi rumpun

tebu lokal Kediri

PVT Sudah DNA Sangat baik untuk gula

merah, tahan pokah

Bung

Sudah 2 x 611/KPTS/KB.1

10/M/9/219

Page 44: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Page 45: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Page 46: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Tebu loKal PETUNG

Page 47: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Page 48: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Arabika Longberi Kawisari

Page 49: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Page 50: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

KRITERIA SELEKSI :1. Potensi hasil tinggi

2. Daya adaptasi luas

3. Genjah

4. Tahan terhadap hama-penyakit

(nematode, karat, phytothora)

5. Ukuran biji besar (Oval)

6. Kandungan kafein rendah

7. Buahnya memiliki rasa dan aroma yang

nikmat

No. Karakter Ekspresi 8 Tinggi batang (cm) : 58,5-67,3 9 Jumlah ruas batang : 6-8

10 Panjang ruas : 5,4-11,8 12 Jumlah ruas cabang utama : 8-18 13 Diameter pangkal batang (cm) : 5,6-6,0 14 Diameter batang atas (cm) : 3,6-4,3 32 Bentuk buah : Lonjong 33 Bentuk dasar buah : Silindris 34 Warna buah : Merah ungu 35 Panjang buah (mm) : 7,9 – 8,9 36 Lebar buah (mm) : 6,6 -7,5 37 Ketebalan buah (mm) : 5,8 -6,2 39 Durasi panen (bln) : 6-7 40 Bobot buah (g) : 17,2 – 18,8 41 Bobot kering 100 buah (g) : 1500-2000 42 Bentuk biji : Lonjong 43 Jumlah biji/buah (butir) : 2 44 Panjang biji/buah (mm) : 7,7 – 8,3 45 Lebar biji/buah (mm) : 5,9 -7,2 46 Tebal biji/buah (mm) : 4,1 – 5,0 47 Warna biji : Abu-abu 48 Bobot kering biji (12%) (g) : 0,25-0,31 49 Kandungan kafein : Sedang 50 Toleransi terhadap karat daun Toleran 51 Ketahanan terhadap nematoda Relatif lebih tahan 52 Hasil buah (kg/pohon) : 4,0-4,5 53 Produksi buah (ton/ha) : 6,0-6,8

54 Produksi biji kering kadar air 12% (t/ha)

: 1,0-1,2

Deskripsi Lingbery Kawisari

Page 51: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

PENDAMPINGAN PENERAPAN TEKNOLOGI PEMANFAATANLANGSUNG VARIETAS LOKAL

1.Produksi benih durian Boneng, Maling, Kapodang, Sri Ratu dan Banteng Banyuwangi

2.Produksi benih kopi Longberi Kawisari

Page 52: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

D. Boneng

D. Maling

Page 53: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Dr. Sudarmadi Purnomo mewakili Kepala BPTP Jawa Timur menyerahkanbenih dan tanda daftar PVT durian Songgon kepada Kepala Dinas

Pertanian Kab Banyuwangi Ir. Arief Setiawan MM. (Baju Batik)

Page 54: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Page 55: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

BAUJI SUPER PHILIPRUBARU

BATU IJO BIRU LANCOR

Page 56: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

TASIKMADU

PISANG AGUNG

SEMERU PISANG MAS KIRANAKELUD

SRIKAYA LANGSAR

KARANGSARI

PODANG URANG

Page 57: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

D. Kembang Lumajang D. Gencono Lumajang

Page 58: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Alpukat Tenggarangan

Pisang Embuk Merah

Pisang Lempeneng

Petai Kalisemut 1

Page 59: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

Optimalisasi pekarangan

1. Multikomoditas berbasis tanaman buah tropika (5 var Mangga, 4 var Durian, 2 var Jambu air, Jambu biji, Serai, Laos, Lengkeng, Jeruk Besar tanpa biji, Alpukat, Blimbing, Sawo, Bisbol)

2. Integrasi dengan ikan Mujaer3. Ketika MK air dari kolam untuk pengairan 4. Kolam tersisi oleh air hujan ketika MH (Air hujan disimpan dalam kolam,

parit2 skitar rumah)5. Sarasah dan limbah dapur untuk pupuk

PENGGANTIAN VARIETAS

Page 60: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau

IAARDMinistry of Agriculture

www.litbang.pertanian.go.idScience.Innovation.Networks

Proses Top Working alpukat : penggantian varietas

Page 61: POTENSI KEKAYAAN SUMBER DAYA GENETIK LOKAL DI JAWA …jatim.litbang.pertanian.go.id/wp-content/uploads/2020/06/... · 2020-06-18 · 2. Membantu Pemda untuk pemurnian, pelepasan dan/atau