Pontianak Post

28
PERTAMA DAN TERUTAMA DI KALIMANTAN BARAT 11:57 15:11 18:01 19:10 04:36 “Sesungguhnya shalat itu adalah kewajiban yang ditentukan waktunya atas orang-orang yang ber- iman.” (An-Nisa’: 103) Online: http://www.pontianakpost.com/ Jawa Pos Group Media *Mempawah, Sambas, Singkawang, Bengkayang Rp 2.500 *Landak, Sanggau, Sintang Rp 3.000 *Ketapang Rp 3.000 *Kapuas Hulu Rp 3.000 Jumat, 27 Februari 2009 M / 2 Rabiul Awal 1430 H Pontianak Post u Ke Halaman 11 kolom 1 SELEBRITAS PASANGAN artis Bunga Citra Lestari dan Ashraf Sinclair mengaku tidak ingin menunda-nunda anak. Bahkan, mereka berdua berharap segera mendapat- kan momongan. “Anak tergan- tung dikasih sama yang di atas. Kita tidak menunda- nunda, bahkan segera mungkin,” ujar Bunga ketika ditemui di Kawasan Cililitan Jakarta Timur, saat syuting video klip terbaru- nya yang bertajuk Hanya Untukmu. Kedepannya, wanita yang kerap disapa BCL ini berusaha untuk bersikap dewasa. “Selama ini aku kan lebih ABG, jadi sekarang pingin lebih dewasa. Apalagi umurku sekarang udah 26 tahun jadi lebih dewasa dan ingin nunjukin kesan baru biar tetep muda dan lebih dewasa,” jelasnya. Lebih Fokus Nyanyi Berdiam di negeri yang terletak di jalur lempeng gunung berapi plus angin topan, rakyat Jepang terbiasa menghadapi berbagai risiko bencana alam. Beragam lembaga dan sarana unik diban- gun agar warga Negeri Sakura aman jika serangan datang sewaktu-waktu. RIDLWAN HABIB, Tokyo Sejak Bayi Latihan Sembunyi di Bawah Meja u Ke Halaman 11 kolom 1 u Ke Halaman 11 kolom 5 u Ke Halaman 11 kolom 5 u Ke Halaman 11 kolom 5 u Ke Halaman 11 kolom 1 TAWA riang Yuki seperti tak habis- habis. Digendong ibunya, bocah empat tahun berlesung pipit itu meronta minta turun. Begitu kaki mungilnya menyentuh lantai, anak itu langsung berlari ke arah patung gajah kecil di samping pintu Bunga Citra Lestari Belajar dari Orang Jepang Bagaimana Siaga Sambut Bencana depan gedung. ”Anak-anak sangat senang datang ke sini. Mereka datang dari berbagai kota di sekitar Tokyo,” ujar Reiko Kotabashi, instruktur Tachikawa Bosai-Kan, meny- ambut kedatangan Koran ini Selasa (17/2) lalu. Ibu ramah itu sudah 16 tahun bekerja sebagai instruktur di gedung yang terletak di kawasan Tachikawa, satu jam menggunakan bus dari pusat Kota Tokyo. Nama lain lembaga itu adalah Tachikawa Life Safety Learning Centre. Didirikan pada 26 April 1992 di atas lahan seluas 2.440 meter persegi, bangunan itu terdiri atas empat lantai dan dua lantai bawah tanah. Lembaga in berada dalam koordinasi di bawah Tokyo Fire Department (Departemen Pemadam Kebakaran Tokyo). Tujuan utamanya agar warga Jepang mampu me- nyelamatkan diri dan keluarganya jika terjadi kondisi darurat. Misalnya, gempa bumi (jishin). Hampir tiap hari jishin –meski kadang dalam skala kecil– terjadi di seluruh wilayah Jepang. ANTI KORUPSI SINGKAWANG—Singkawang masuk dalam 10 kota terancam HIV/ AIDS. Jumlahnya pengidapnya mencapai 348 orang. Besarnya angka ini mengantarkan Sing- kawang masuk 10 besar di Indone- sia. Bandung menempati puncak klasemen dengan jumlah 1.856 orang. Disusul Jakarta Pusat dan Denpasar yang menempati posisi kedua dan ketiga. Ketua Kelompak Kerja Penang- gulangan HIV/AIDS RSUD dr Abdul Aziz Singkawang dr Budi Enoch tak terkejut dengan posisi Singkawang tersebut. “Bahkan ka- lau berdasarkan persentase jumlah penduduk, kita mungkin nomor dua setelah Irian,” jelas Budi kepada Pontianak Post tadi malam. Diungkapkannya besarnya angka pengidap HIV/AIDS di Singkawang juga tidak terlepas dari kesadaran mereka untuk melakukan pemer- iksaan dan konsultasi. Berbagai program yang telah dikalukan kelompok kerja ini menggungah kesadaran masyarakat untuk me- meriksakan dirinya. “Kalau daerah lain juga melaku- kan hal yang sama, mungkin angka pengidap HIV/AIDS juga besar,” jelas Budi. Untuk menjaring pengidap HIV/AIDS ini pihaknya telah menyebarkan sukarelawan. JAKARTA– Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tak ingin komitmen 42 pengurus parpol dalam dekla- rasi antikorupsi tanpa diikuti langkah konkret. Untuk menindaklanjutinya, komisi yang dipimpin Antasari Azhar itu menjanjikan pengawasan penggunaan ang- garan departemen yang dipimpin para elite parpol untuk kepentingan kampanye. ’’Pengawasan itu hanya salah satunya. Banyak modu- snya,’’ kata Wakil Ketua KPK M. Jasin setelah melantik Direktur Penyidikan Suedi Husein dan Kabiro Humas Johan S.P. di gedung KPK kemarin. KPK Awasi Menteri Berlatar Parpol Singkawang 10 Besar Kota Pengidap HIV/AIDS u Ke Halaman 8 kolom 3 Debitur Wanprestasi Dapat Disandera PONTIANAK--Pengamat hukum Universitas Tan- jungpura Slamet Raharjo mengatakan seorang debitur yang wanprestasi dapat dilakukan penyanderaan. Menu- rutnya, pada kasus eksekusi lelang PT Benua Indah Grup Divisi Perkebunan debiturnya dapat disandera. “Perjanjian antara PT BIG dan Bank Mandiri memuat hak dan kewajiban belahpihak.Ketika Bank Mandiri te- lah melaksanakan kewajiban dengan memberikan dana utuh, maka PT BIG harus melaksanakan kewajiban membayar angsuran kredit,” katanya di Pontianak. Slamet menjelaskan isi perjanjian pastinya memuat pembayaran kredit dalam waktu tertentu oleh debitur. Dikatakannya, bahkan ada jaminan serta biaya-biaya Slamet: Tidak Ada Itikad Bayar, Segera Lelang JAKARTA--Embrio koalisi mulai muncul. Jusuf Kalla yang telah menyatakan berpisah dengan SBY kini mendapat pelabuhan koalisi baru. Kemarin calon presiden dari partai beringin itu memenuhi undangan PKS menghadiri diskusi di Kantor DPP PKS di Ja- karta Selatan. Diskusi Ke Mana Arah Koalisi Pasca Pemilu itu tampaknya hanya bungkus dari balik pendekatan koalisi. Kedua pihak pun tanpa ragu-ragu menyatakan hasrat membangun ikatan. Bagaikan acara pinangan, kedua pihak bertemu dengan berpantun. “Kalau datang ke Kota Padang, mampir ke Solok untuk membeli beras. Kalau JK datang ke Mampang, maka isyarat sudah jelas,” kata Presiden PKS Tifatul Sembiring menyambut kedatangan Kalla yang disambut tepuk tangan. Sebagai tamu, Kalla tak mau kalah. Begitu diberi kesempatan bicara, Kalla lantas berbalas pantun. “Bukan ladang sembarang ladang. Ladang banyak jerami. Bukan datang sembarang datang. Tapi datang mempererat silaturahmi,” katanya lantas diikuti tepuk tangan hadirin. SINGAPURA – Wabah resesi global akhirnya hinggap ke Singa- pura. Negeri mini namun paling kaya se-Asia Tenggara itu kemarin (26/2) resmi menyatakan resesi setelah untuk kali pertama dalam 33 tahun perekonomiannya men- galami kontraksi (tumbuh negatif) selama tiga kuartal berturut-turut. Berkurangnya kunjungan orang kaya Indonesia untuk wisata be- lanja diduga sebagai pemicunya. Berdasar laporan yang dirilis menteri perdagangan kemarin, pro- duk domestik bruto (PDB) Negeri Merlion itu mencatat penurunan selama tiga triwulan berturut- turut. Masing-masing tumbuh lebih rendah 4,7 persen pada triwulan II 2008, minus 0,2 persen pada triwu- lan III 2008, dan minus 3,7 persen pada triwulan IV 2008. Itu berarti perekonomian Singa- pura sudah masuk ke jurang resesi menyusul negara-negara Asia Pasifik lainnya seperti Jepang, Hongkong, dan Selandia Baru. Bahkan, negara pulau itu mem- proyeksikan perekonomiannya bakal mengalami kontraksi pada 2009 dengan pertumbuhan minus 2 hingga minus 5 persen. Mengutip data Departemen Statistik Singapura, sejumlah indikator ekonomi negara yang berpenduduk 4,8 juta jiwa terse- but memperlihatkan perlambatan di semua sektor. Di antaranya, di sektor jasa keuangan, pertumbuhan menurun drastis dari 16,9 persen pada 2007 menjadi 7,1 persen tahun lalu. Demikian pula dengan jasa perkulakan dan ritel, pertumbuhan- nya anjlok dari 7,3 persen (2007) menjadi 2,6 persen (2008). Sektor konstruksi mengalami perlambatan pertumbuhan dari 20,3 persen menjadi 17,9 persen. Sektor hotel dan restoran melambat dari 5,1 persen menjadi 3,2 persen. Pertumbuhan sektor manufaktur anjlok drastis dari 12,6 persen men- jadi minus 4,1 persen. Satu-satunya sektor yang tumbuh adalah jasa informasi dan komunikasi, yakni dari 6,3 persen (2007) menjadi 6,9 persen (2008). Bagaimana dampak menger- utnya ekonomi Singapura itu terhadap Indonesia? Sekretaris Komite Stabilitas Sistem Keu- angan Raden Pardede menyatakan, resesi Singapura akan membuat duit orang-orang kaya Indonesia di Singapura habis. Namun, secara JOMBANG – Sejumlah pihak yang sempat ngotot agar praktik dukun cilik Ponari di Dusun Kedungsari, Desa Balongsari, Kecamatan Megaluh, terus dibuka mulai melunak. Tanpa terkecuali para anggota wakil rakyat Jombang yang sebelumnya getol meminta Pem- kab Jombang memfasilitasi praktik siswa kelas III SD tersebut dengan dalih sesuai aspirasi masyarakat. ’’Jika memang penutupan itu kehendak Ponari dan keluarga, semua pihak harus mendukungnya. Sebe- lumnya, kita meminta pemkab memfasilitasinya juga demi kepentingan Ponari sendiri,’’ terang Ketua DPRD Abdul Halim Iskandar. Ponari dan keluarga memiliki hak untuk hidup normal. Termasuk untuk hidup seperti sediakala, sebelum ribuan orang tiap hari mendatanginya untuk mendapatkan pelayanan pengobatan. ’’Melayani atau tidak itu hak Ponari yang harus dihormati.Apalagi, sebenarnya, anak Ekonomi Singapura Masuk Jurang Resesi Diduga Pemicunya Orang Kaya Indonesia Dony/RadarMojokerto/JPNN CUEK: Ponari asyik bermain ponsel dan tak menghiraukan Kak Seto. Polisi Sweeping Pasien, Pendukung Praktik Melunak Golkar-PKS Sudah Saling Merapat u Ke Halaman 11 kolom 5 RIDLWAN HABIB/Jawa Pos SIMULASI: Pengunjung berlindung dibawah meja saat mengikuti simulasi gempa di Tachikawa Bosai-Kan. RAKA DENNY/JAWAPOS JAJAKI KOALISI: Wapres Jusuf Kalla (kanan) selaku Ketua Umum DPP Partai Golkar berjabat tangan dengan Presiden PKS Tifatul Sembiring disaksikan Ketua MPR yang juga anggota Dewan Syuro Hidayat Nur Wahid (kiri) ketika bertemu di DPP PKS, Jakarta, Kamis (26/2).

description

27 Februari 2009

Transcript of Pontianak Post

Page 1: Pontianak Post

Pertama dan terutama di Kalimantan Barat

11:57 15:11 18:01 19:10 04:36

“Sesungguhnya shalat itu adalah kewajiban yang

ditentukan waktu nya atas orang-orang yang ber-

iman.” (An-Nisa’: 103)

Online: http://www.pontianakpost.com/ Jawa Pos Group Media*Mempawah, Sambas, Singkawang, Bengkayang Rp 2.500 *Landak, Sanggau, Sintang Rp 3.000 *Ketapang Rp 3.000 *Kapuas Hulu Rp 3.000

Jumat, 27 Februari 2009 m / 2 rabiul awal 1430 H

Pontianak Post

u Ke Halaman 11 kolom 1

SELEBRITAS

Pasangan artis Bunga Citra Lestari dan ashraf sinclair mengaku tidak ingin menunda-nunda anak.

Bahkan, mereka berdua berharap segera mendapat-kan momongan.

“anak tergan-tung dikasih sama yang di atas. Kita tidak menunda-nunda, bahkan segera mungkin,” ujar Bunga ketika ditemui di Kawasan Cililitan Jakarta Timur, saat syuting video klip terbaru-nya yang bertajuk Hanya Untukmu.

Kedepannya, wanita yang kerap disapa BCL ini berusaha untuk bersikap dewasa.

“selama ini aku kan lebih aBg, jadi sekarang pingin lebih dewasa. apalagi umurku sekarang udah 26 tahun jadi lebih dewasa dan ingin nunjukin kesan baru biar tetep muda dan lebih dewasa,” jelasnya.

Lebih Fokus Nyanyi

Berdiam di negeri yang terletak di jalur lempeng gunung berapi

plus angin topan, rakyat Jepang terbiasa menghadapi berbagai risiko bencana alam. Beragam

lembaga dan sarana unik diban-gun agar warga Negeri Sakura

aman jika serangan datang sewaktu-waktu.

RIDLWAN HABIB, Tokyo

sejak Bayi Latihan sembunyi di Bawah Meja

u Ke Halaman 11 kolom 1

u Ke Halaman 11 kolom 5

u Ke Halaman 11 kolom 5

u Ke Halaman 11 kolom 5

u Ke Halaman 11 kolom 1

TaWa riang Yuki seperti tak habis-habis. Digendong ibunya, bocah empat tahun berlesung pipit itu meronta minta turun. Begitu kaki mungilnya menyentuh lantai, anak itu langsung berlari ke arah patung gajah kecil di samping pintu

Bunga Citra Lestari

Belajar dari Orang Jepang Bagaimana Siaga Sambut Bencana

depan gedung. ”anak-anak sangat senang datang ke sini. Mereka

datang dari berbagai kota di sekitar Tokyo,” ujar Reiko Kotabashi, instruktur Tachikawa Bosai-Kan, meny-ambut kedatangan Koran ini selasa (17/2) lalu. Ibu ramah itu sudah 16 tahun bekerja sebagai instruktur di gedung yang terletak di kawasan Tachikawa, satu jam menggunakan bus dari pusat Kota Tokyo.

nama lain lembaga itu adalah Tachikawa Life safety Learning Centre. Didirikan pada 26 april 1992 di atas lahan seluas 2.440 meter persegi, bangunan itu terdiri atas empat lantai dan dua lantai bawah tanah. Lembaga in berada dalam koordinasi di bawah Tokyo Fire Department (Departemen Pemadam Kebakaran Tokyo).

Tujuan utamanya agar warga Jepang mampu me-nyelamatkan diri dan keluarganya jika terjadi kondisi darurat. Misalnya, gempa bumi (jishin). Hampir tiap hari jishin –meski kadang dalam skala kecil– terjadi di seluruh wilayah Jepang.

ANTI KORUPSI

SINGKAWANG—singkawang masuk dalam 10 kota terancam HIV/aIDs. Jumlahnya pengidapnya mencapai 348 orang. Besarnya angka ini mengantarkan sing-kawang masuk 10 besar di Indone-sia. Bandung menempati puncak klasemen dengan jumlah 1.856 orang. Disusul Jakarta Pusat dan Denpasar yang menempati posisi kedua dan ketiga.

Ketua Kelompak Kerja Penang-

gulangan HIV/aIDs RsUD dr abdul aziz singkawang dr Budi Enoch tak terkejut dengan posisi singkawang tersebut. “Bahkan ka-lau berdasarkan persentase jumlah penduduk, kita mungkin nomor dua setelah Irian,” jelas Budi kepada Pontianak Post tadi malam.

Diungkapkannya besarnya angka pengidap HIV/aIDs di singkawang juga tidak terlepas dari kesadaran mereka untuk melakukan pemer-

iksaan dan konsultasi. Berbagai program yang telah dikalukan kelompok kerja ini menggungah kesadaran masyarakat untuk me-meriksakan dirinya.

“Kalau daerah lain juga melaku-kan hal yang sama, mungkin angka pengidap HIV/aIDs juga besar,” jelas Budi. Untuk menjaring pengidap HIV/aIDs ini pihaknya telah menyebarkan sukarelawan.

JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tak ingin komitmen 42 pengurus parpol dalam dekla-rasi antikorupsi tanpa diikuti langkah konkret. Untuk menindaklanjutinya, komisi yang dipimpin antasari azhar itu menjanjikan pengawasan penggunaan ang-garan departemen yang dipimpin para elite parpol untuk kepentingan kampanye.

’’Pengawasan itu hanya salah satunya. Banyak modu-snya,’’ kata Wakil Ketua KPK M. Jasin setelah melantik Direktur Penyidikan suedi Husein dan Kabiro Humas Johan s.P. di gedung KPK kemarin.

KPK Awasi Menteri Berlatar Parpol

Singkawang 10 Besar Kota Pengidap HIV/AIDS

u Ke Halaman 8 kolom 3

Debitur Wanprestasi Dapat Disandera

PONTIANAK--Pengamat hukum Universitas Tan-jungpura slamet Raharjo mengatakan seorang debitur yang wanprestasi dapat dilakukan penyanderaan. Menu-rutnya, pada kasus eksekusi lelang PT Benua Indah grup Divisi Perkebunan debiturnya dapat disandera.

“Perjanjian antara PT BIg dan Bank Mandiri memuat hak dan kewajiban belah pihak. Ketika Bank Mandiri te-lah melaksanakan kewajiban dengan memberikan dana

utuh, maka PT BIg harus melaksanakan kewajiban membayar angsuran kredit,” katanya di Pontianak.

slamet menjelaskan isi perjanjian pastinya memuat pembayaran kredit dalam waktu tertentu oleh debitur. Dikatakannya, bahkan ada jaminan serta biaya-biaya

Slamet: Tidak Ada Itikad Bayar,

Segera Lelang

JAKARTA--Embrio koalisi mulai muncul. Jusuf Kalla yang telah menyatakan berpisah dengan sBY kini mendapat pelabuhan koalisi baru. Kemarin calon presiden dari partai beringin itu memenuhi undangan PKs menghadiri diskusi di Kantor DPP PKs di Ja-karta selatan. Diskusi Ke Mana arah Koalisi Pasca Pemilu itu tampaknya hanya bungkus dari balik pendekatan koalisi. Kedua pihak pun tanpa ragu-ragu menyatakan hasrat membangun ikatan.

Bagaikan acara pinangan, kedua pihak bertemu dengan berpantun. “Kalau datang ke Kota Padang, mampir ke solok untuk membeli beras. Kalau JK datang ke Mampang, maka isyarat sudah jelas,” kata Presiden PKs Tifatul sembiring menyambut kedatangan Kalla yang disambut tepuk tangan.

sebagai tamu, Kalla tak mau kalah. Begitu diberi kesempatan bicara, Kalla lantas berbalas pantun. “Bukan ladang sembarang ladang. Ladang banyak jerami. Bukan datang sembarang datang. Tapi datang mempererat silaturahmi,” katanya lantas diikuti tepuk tangan hadirin.

SINGAPURA – Wabah resesi global akhirnya hinggap ke singa-pura. negeri mini namun paling kaya se-asia Tenggara itu kemarin (26/2) resmi menyatakan resesi setelah untuk kali pertama dalam 33 tahun perekonomiannya men-galami kontraksi (tumbuh negatif) selama tiga kuartal berturut-turut. Berkurangnya kunjungan orang

kaya Indonesia untuk wisata be-lanja diduga sebagai pemicunya.

Berdasar laporan yang dirilis menteri perdagangan kemarin, pro-duk domestik bruto (PDB) negeri Merlion itu mencatat penurunan selama tiga triwulan berturut-turut. Masing-masing tumbuh lebih rendah 4,7 persen pada triwulan II 2008, minus 0,2 persen pada triwu-lan III 2008, dan minus 3,7 persen pada triwulan IV 2008.

Itu berarti perekonomian singa-pura sudah masuk ke jurang

resesi menyusul negara-negara asia Pasifik lainnya seperti Jepang, Hongkong, dan selandia Baru. Bahkan, negara pulau itu mem-proyeksikan perekonomiannya bakal mengalami kontraksi pada 2009 dengan pertumbuhan minus 2 hingga minus 5 persen.

Mengutip data Departemen statistik singapura, sejumlah indikator ekonomi negara yang berpenduduk 4,8 juta jiwa terse-but memperlihatkan perlambatan di semua sektor. Di antaranya, di

sektor jasa keuangan, pertumbuhan menurun drastis dari 16,9 persen pada 2007 menjadi 7,1 persen tahun lalu. Demikian pula dengan jasa perkulakan dan ritel, pertumbuhan-nya anjlok dari 7,3 persen (2007) menjadi 2,6 persen (2008).

sektor konstruksi mengalami perlambatan pertumbuhan dari 20,3 persen menjadi 17,9 persen. sektor hotel dan restoran melambat dari 5,1 persen menjadi 3,2 persen. Pertumbuhan sektor manufaktur anjlok drastis dari 12,6 persen men-

jadi minus 4,1 persen. satu-satunya sektor yang tumbuh adalah jasa informasi dan komunikasi, yakni dari 6,3 persen (2007) menjadi 6,9 persen (2008).

Bagaimana dampak menger-utnya ekonomi singapura itu terhadap Indonesia? sekretaris Komite stabilitas sistem Keu-angan Raden Pardede menyatakan, resesi singapura akan membuat duit orang-orang kaya Indonesia di singapura habis. namun, secara

JOMBANG – sejumlah pihak yang sempat ngotot agar praktik dukun cilik Ponari di Dusun Kedungsari, Desa Balongsari, Kecamatan Megaluh, terus dibuka mulai melunak. Tanpa terkecuali para anggota wakil rakyat Jombang yang sebelumnya getol meminta Pem-kab Jombang memfasilitasi praktik siswa kelas III sD tersebut dengan dalih sesuai aspirasi masyarakat.

’’Jika memang penutupan itu kehendak Ponari dan keluarga, semua pihak harus mendukungnya. sebe-lumnya, kita meminta pemkab memfasilitasinya juga demi kepentingan Ponari sendiri,’’ terang Ketua DPRD abdul Halim Iskandar.

Ponari dan keluarga memiliki hak untuk hidup normal. Termasuk untuk hidup seperti sediakala, sebelum ribuan orang tiap hari mendatanginya untuk mendapatkan pelayanan pengobatan. ’’Melayani atau tidak itu hak Ponari yang harus dihormati. apalagi, sebenarnya, anak

Ekonomi Singapura Masuk Jurang Resesi Diduga Pemicunya Orang Kaya Indonesia

Dony/RadarMojokerto/JPNN

CUEK: Ponari asyik bermain ponsel dan tak menghiraukan Kak Seto.

Polisi Sweeping Pasien, Pendukung Praktik Melunak

golkar-PKs sudah saling Merapat

u Ke Halaman 11 kolom 5

RIDLWAN HABIB/Jawa Pos

SIMULASI: Pengunjung berlindung dibawah meja saat mengikuti simulasi gempa di Tachikawa Bosai-Kan.

RAKA DENNY/JAWAPOS

JAJAKI KOALISI: Wapres Jusuf Kalla (kanan) selaku Ketua Umum DPP Partai Golkar berjabat tangan dengan Presiden PKS Tifatul Sembiring disaksikan Ketua MPR yang juga anggota Dewan Syuro Hidayat Nur Wahid (kiri) ketika bertemu di DPP PKS, Jakarta, Kamis (26/2).

Page 2: Pontianak Post

Kata legalisir lazim digunakan untuk menge-sahkan sejumlah doku-men seperti ijazah, surat, sertifikat, dan sebagainya. Dalam ujaran lisan dan tulisan, rata-rata masyarakat masih menggunakan kata legalisir saat ingin mengesahkan ijazah untuk kelengkapan melamar pekerjaan.

“Aku mau legalisir ijazah ke kampus,” kata seorang teman saat mempersiapkan kelengkapan untuk melamar pekerjaan sebagai PNS. Bah-kan, dalam berita-berita di media massa, kata legalisir dipakai saat memberitakan maraknya orang-orang yang ingin mengesahkan ijazah un-tuk kepentingan pekerjaan dan pendaftaran sebagai caleg.

Contoh berikut saya ambil dari surat kabar yang terbit di Pontianak (1) “Pelamar wajib melampirkan pas photo hitam putih ukuran 3x4 cm sebanyak 4 lembar, legalisir foto kopi ijazah, transkip nilai, serta Kartu Pencari Kerja (AK.1)” dan (2) “Masalah ijazah resmi, paket C termasuk surat ket-erangan lulus para caleg hany-alah seputar legalisir saja”.

Kedua kalimat itu menun-jukkan banyak kesalahan (lihat garis miring dari saya terhadap kalimat-kalimat tersebut), baik dari segi tata kalimat, pilihan kata, maupun tata ejaan.

Akan tetapi, tulisan ini sen-gaja saya batasi pada masalah kata legalisir saja supaya lebih fokus, jelas, dan tidak tumpang tindih dengan judul tulisan ini.

Kenyataan di atas mem-pertegas bahwa pemakaian

kata legalisir oleh masyarakat umum dan profesional (war-tawan) sudah menjadi suatu kebiasaan yang sepertinya sulit untuk diperbaiki. Padahal, bentuk dan makna kata legali-sir itu paralel dengan makna dan bentuk proses melegalkan yang padanan lainnya bisa juga menjadi mengesahkan.

Dalam konteks pemakaian bahasa Indonesia yang baik dan benar, apakah kata legalisir sudah tepat? Jawabnya, kata legalisir sesungguhnya kurang tepat karena bentuk ini bukan kata asli bahasa Indonesia. Kalau bukan, kita juga lalu bertanya apakah kata ini hasil serapan dari bahasa asing? Jawabannya ya. Nah, kalau kata ini berasal dari bahasa asing, tentu harus mengikuti proses penyerapan bahasa as-ing yang sesuai dengan kaidah bahasa Indonesia.

Proses pembentukkan kata legalisir berasal dari kata legal + ization (Inggris) atau isatie (Belanda). Unsur ini diserap bersama-sama dengan bentuk dasarnya secara utuh sehingga menjadi legalisasi bukan legalisir. Contoh lain, modernisatie, modernization

menjadi modernisasi atau normalisatie, normalization menjadi normalisasi. Hal ini memperlihatkan bahwa ternyata dalam bahasa Indo-nesia, kata modernisasi tidak dibentuk dari kata modern dan unsur –isasi, tetapi kata itu diserap secara utuh dari kata modernisatie (Belanda) atau modernization (Inggris). Begitu juga halnya dengan kata legalisasi, kata ini merupakan kata asing dari bahasa Belanda legalisatie dan bahasa Inggris legalization.

Karena itu, kata legalization atau legalisatie diserap utuh ke dalam bahasa Indonesia menjadi legalisasi. Dengan demikian, kata legalisir, in-ventarisir, dan organisir jangan dibiasakan lagi dalam pemaka-ian bahasa Indonesia yang baik dan benar karena sudah ada bentuk yang lebih tepat, yaitu legalisasi, inventarisasi, dan organisasi.

Setelah mengetahui bentuk kata yang baik dan benar da-lam bahasa Indonesia, apakah kita masih mau menggunakan pilihan kata yang salah? Orang pintar tentu berbahasa Indone-sia yang baik dan benar! Atau kita mau disebut tidak pintar karena menggunakan pilihan kata yang terus-menerus salah tanpa ingin memperbaikinya? (*)

Tanya:Apakah boleh anggota

KPPS membantu pemilih menconteng surat suara se-suai permintaan pemilih? 085245770xxx

Jawab:KPPS dilarang membantu

pemilih memberikan tanda pada surat suara selain yang diatur dalam pasal 30 dan pasal 31 Peraturan KPU Nomor 03 Tahun 2009. Menurut keten-tuan Pasal 30 ayat (2), Pemilih tunanetra, tunadaksa, atau yang mempunyai halangan fisik lain dalam memberikan suara Pemilu Anggota DPR/DPRD Provinsi/DPRD Kabupaten/Kota, apabila diperlukan dapat dibantu oleh petugas KPPS atau orang lain atas permintaan pemilih yang bersangkutan. Pemilih tuna netra dalam pemberikan suara pemilihan umum Anggota DPD dapat menggunakan alat bantu tuna netra yang disediakan.

Dalam Pasal 31 dinyatakan bahwa atas permintaan pemilih

tunanetra, tunadaksa, atau yang mempunyai halangan fisik lain, Ketua KPPS menugas-kan Anggota KPPS kelima dan keenam atau orang yang ditunjuk oleh pemilih yang ber-sangkutan untuk memberikan bantuan, menurut cara sebagai berikut :

bagi pemilih yang tidak dapat berjalan, Anggota KPPS kelima dan keenam membantu pemilih menuju bilik pemberian suara, dan pemberian tanda dilakukan oleh pemilih sendiri;

bagi pemilih yang tidak mempunyai keduabelah tangan dan tunanetra, Anggota KPPS kelima membantu melaku-kan pemberian tanda sesuai kehendak pemilih dengan disaksikan oleh anggota KPPS keenam;

Bantuan orang lain atas per-mintaan pemilih tunanetra, tu-nadaksa, atau yang mempunyai halangan fisik lain, pemberian tanda dilakukan oleh pemilih sendiri. Anggota KPPS dan

orang lain yang membantu pemilih tunanetra, tunadaksa, atau yang mempunyai halangan fisik lain, wajib merahasiakan pilihan pemilih yang bersangkutan, dan menandatangani surat pernyataan dengan mengguna-kan formulir Model C5.

Tanya:Bisakah seorang Caleg

DPRD menjanjikan kepada TM nya untuk 1 suara dihargai 50 ribu? (085750532xxx)

Jawab:Pertanyaannya tidak jelas apa

yang dimaksud dengan TM? Apakah maksudnya untuk biaya operasional tim atau uang itu

diberikan kepada pemilih sehingga memengaruhi pilihan pemilih. Jika uang tersebut digunakan untuk memengaruhi pemilih, maka hal tersebut dikat-egorikan politik uang atau money politic.

Menurut ketentuan pasal 87 dan Pasal 88 UU Nomor 10 Tahun 2008, dalam hal terbukti pelak-sana kampanye menjan-jikan atau memberikan uang atau materi lain-

nya sebagai imbalan k e p a d a peserta k a m -p a n y e s e c a r a langsung

ataupun tidak langsung agar: a) tidak menggunakan hak

pilihnya; b) menggunakan hak pilihnya dengan memilih Peserta Pemilu dengan cara tertentu sehingga surat suaranya tidak sah; c) memilih Partai Politik Pe-serta Pemilu tertentu; d) memi-lih calon anggota DPR, DPRD provinsi, DPRD kabupaten/kota tertentu; atau e. memilih calon anggota DPD tertentu.

Apabila sudah ada putusan Pengadilan yang telah mem-punyai kekuatan hukum tetap, dikenakan sanksi berupa a) pembatalan nama calon anggota DPR, DPD, DPRD provinsi, dan DPRD kabupaten/kota dari daftar calon tetap; atau b) pembatalan penetapan calon anggota DPR, DPD, DPRD provinsi, dan DPRD kabupaten/kota sebagai calon terpilih. (*)

Konsultasi2 Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009

Pojok Pemilu

KPU Provinsi Kalimantan Barat bekerja sama dengan Harian Pontianakpost mem-

buka ruang tanya jawab berkaitan dengan Pemilu 2009. Pertanyaan dapat diajukan melalui SMS ke

Nomor HP 081256792940 (hanya SMS) atau ke email:

[email protected]

Konsultasi Bahasa

Pengasuh: Balai Kalimantan Barat

Pos-el: [email protected] http : //www.balaibahasakalbar.

com/Telepon : (0561) 583839

5.9006.5007.950

12.3759.000

71.25021.50033.75014.960

7.80025.425

3.925750

7.2257.8751.15033.50

14.75049.625 8.875

12.3752.3753.000

30.15028.250

4.250

PERKEMBANGAN HARGA RATA-RATA BEBERAPABAHAN POKOK PENTING DI KOTA PONTIANAK

NO. NAMA BARANG SATUAN HARGA KET.

Beras Lokal/KampungBeras IR64Gula PasirMinyak Goreng BimoliMinyak Goreng CurahDaging Sapi MurniDaging Ayam RasDaging Ayam KampungTelur Ayam RasSusu Kental Manis Putih Cap BenderaSusu Bubuk Putih Cap BenderaJagung Pipilan KeringGaram BeryodiumTepung Terigu Segitiga BiruKacang KedelaiMie Instan (Indomi Rasa Kaldu Ayam)Cabe Merah Besar (Biasa)Bawang MerahIkan Asin TeriKacang HijauKacang TanahKetelah PohonMinyak TanahTelur Ayam KampungCabe KeritingBawang Putih

123456789

1011121314151617181920212223242526

KGKGKG

LITERKGKGKGKGKGKLG

400 GR/KTKKG

250 GR/BKSKGKG

BKSKGKGKGKGKGKG

LITERKGKGKG

Luar Negeri

Kualitas A

BAHAN KEBUTUHAN POKOK

Sumber Data :Dinas Perindag

Prop. Kalbar

DEPOSITO RUPIAH / DOLLAR ASBANK (Rp) 1 bulan (%) 3 bulan(%) 6 bulan (%) 12 bulan (%)Bank Panin 8,00 8,00 8,00 8,00

* (Nisbah utk Nasabah)

Bank Muamalat -- -- -- --Bank Centradana Kapuas 8.25 8.25 8.25 8.25BPR Lokadana 7,5% 8.5% 9,5% 10,5%

• UMUR TANAMAN 3 TAHUN RP. 736.59,-• UMUR TANAMAN 4 TAHUN RP. 793.09-• UMUR TANAMAN 5 TAHUN RP. 851.33,-• UMUR TANAMAN 6 TAHUN RP. 881.05,-• UMUR TANAMAN 7 TAHUN RP. 911.16-• UMUR TANAMAN 8 TAHUN RP. 940.88,-• UMUR TANAMAN 9 TAHUN RP. 970.99,-• UMUR TANAMAN 10 S/D 20 TAHUN RP. 1.001.53,-

Harga Kernel/Kg :Rp. 1.985,45,- (tidak termasuk PPN)Indeks “K” : 82,58 %

Hasil Rapat Tim Pengkajian dan Kesepakatan PenetapanHarga TBS Kelapa Sawit Produksi Petani Kalbar Bulan Pebruari 2009

PATOKAN HARGA / KG TBS KELAPA SAWIT PRODUKSI PETANI KALBAR SBB :

Harga CPO/ Kg Rp. 5.240,14(tidak termasuk PPN)

PENETAPAN HARGA TANDANBUAH SEGAR (TBS)

TIM PENETAPAN HARGA PEMDA TINGKAT I KALBAR

HARGA KOMODITI DANPAKAN TERNAK DI PONTIANAK

MINGGU KE 3 BULAN PEBRUARI 2009 Komoditi Harga

Pakan Petelur Stater/Kg Rp. 5.900,-Pakan Petelur Grower/Kg Rp. 5.500,-Pakan Layer/Kg Rp. 4.200,-Pakan Pedaging Starter/ kg Rp. 6.000,-Pakan Pedaging Finisher/kg Rp. 5.750,-Kulit Sapi / Kg Rp. 30.000,-Kulit Kambing / Kg Rp. 20.000,-

Komoditi Harga

Doc Broiler FS/Ekor Rp. 6.000,-Broiler Hidup/kg Rp. 19.000,-Ayam Buras hidup/kg Rp. 40.000,-Daging Sapi/Kg Rp. 70.000,-Daging Babi/Kg Rp. 52.000,-Karkas Kambing/Kg Rp. 55.000,-Telur Ayam Ras/Kg Rp. 15.000,-

RAJA BAJABENGKEL FUSAN

Jl. A. Yani II No. 2 Telp. (0561)7077218 - HP. 0811562392

KWALITAS TERBAIKMUTU TERJAMIN

MELAYANI PEMBUATAN :• Tangga, pagar, tralis, balkon,

canopy, dll.• Dari besi tempa & stainless stell• Folding gate & pintu model kayu• Konstruksi baja

Two In One

Bengkel ANAMRAJA BAJA

• Folding Gate “Standar”• Canopy Polycar Bonet / Acrylic• Pagar & Tangga Stainless dgn Las Argon• Konstruksi Baja• Pagar & tangga besi tempa• Tangki CPO s/d 2.500 ton• Rolling Door• CCTV (Kamera Pengawas)• Mesin Pagar Otomatis

JANGAN SALAH PILIH ! PASTIKAN ANDAMENDAPATKAN YANG TERBAIK

Two In One

Jl. Adisucipto Km.8 No.2 PtkHP. 08125612317

Telp. 722128, Fax. 721718

Bolehkah KPPS Membantu Pemilih Menconteng? Legalisir

Oleh Dedy Ari Asfar

Page 3: Pontianak Post

cmyk

cmyk

+

+

+

+

NasioNal 3Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009

n Kiat Perusahaan Menghadapi Krisis Global

PONTIANAK – Para pengu-saha Kalimantan Barat mendapat kiat menghadapi Krisis Global. Mereka mendapatkannya dalam seminar kerjasama Pontianak Post dan Radio Vista di Grand Mahkota Hotel, Kamis (26/2). Sekitar 100 peserta hadir di sana.

Enam pembicara langsung diturunkan. Antara lain Aqua Dwipayana-Direktur Image Com-munication Building a Winning Reputation, Wagio Ripto Sumarto-Direktur SDM dan Umum PTPN XIII, Untung Sukarti-Direktur Pontianak Post Group, Ilham Sanu-si-Ketua GPPI Kalbar, Zulfadhli-Ketua DPRD Kalbar dan Maksum Jawari-Kadis Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kalbar.

Seminar itu menghadirkan pem-bicara yang berbeda dan lengkap. Semua elemen ada didalamnya. Mulai dari motivator, pengusaha berpengalaman dan pemerintahan (eksekutif dan legislatif).

Satu hal disimpulkan dalam ceramah itu. Kalbar sudah terkena imbas krisis global. Bahkan ada beberapa yang bidang yang parah. Perekonomian Kalbar melambat. Tapi apakah itu harga mati? Tidak.

Kalbar masih memiliki potensi yang luar biasa untuk dikembang-kan. SDM juga menjadi salah satu potensi Kalbar.

Wagio menyatakan, karyawan merupakan salah satu potensi tidak terbatas perusahaan. Saat perusahaan merugi karena kri-sis, tidak bijak untuk langsung merampingkan karyawannya. “Sistem manajemen perusa-haan bisa lebih diefisiensikan. Pekerjaan yang sebelumnya diselesaikan selama enam hari, bisa selesai dalam empat hari dengan SDM yang sama. Hanya perlu meningkatkan produktivitas mereka,” katanya.

Zulfadhli menyambung, un-tuk menyikapi krisis pengusaha memerlukan sense of crisis. Perusahaan dan karyawan harus menciptakan sinergi. Ia juga menyatakan, peraturan pemer-intah tidak bisa menjadi penentu perbaikan krisis. Peraturan yang ada tidak bisa diimplementasi-kan dengan mudah.

“Krisis ini juga jangan men-jadi momok kita. Kita bisa terapkan the power of kepepet. Karena kepepet oleh desakan

ekonomi dan keterpaksaan, kita justru bisa menemukan hal baru yang menyelamatkan kita dari keterpurukan. Sama dengan krisis ini,” ujarnya.

Ilham Sanusi mengambil con-toh kasus penjualan CPO sawit. Diawal pengembangan sawit Ka-lbar, harga CPO sekitar Rp2.500 per kilogram masyarakat bisa menerima. Tapi kenapa ketika harga CPO jatuh dari belasan ribu rupiah ke Rp6.000, petani harus mencak-mencak. Semen-tara harga TBS petani dihargai Rp1.000 sudah cukup bagus jika dibangdingkan dengan harga di Medan. Menurut studi banding-nya, TBS di Medan hanya Rp500 per kilogram.

Zulfadli menambahkan, per-baikan fenomena itu harus dari petani juga dengan menghilang-kan pola hidup konsumtif. “Saat sawit atau karet mereka jaya dan penghasilan melimpah, mereka membeli TV parabola atau sepeda motor. Padahal di daerah tidak ada listrik, mereka sampai membeli genset. Itu semua konsumtif. Tidak ada yang memikirkan simpanan pendidikan anak mer-

eka. Jadi saat harga jatuh, mereka tidak bisa memenuhi kebutuhan konsumtif,” katanya.

Untung Sukarti menyatakan, krisis bukan untuk keluhan tapi untuk membangkitkan kembali usaha. Fokus usaha harus lebih diperkuat, mulai dari perbaikan sistem manajemen maupun mar-ketingnya. “Kita harus mencari pasar dulu, baru mengembangkan produk. Jadi produk kita tidak akan mati,” ujarnya.

Sementara itu Aqua Dwi-payana mengatakan, hanya peru-sahaan terbaik yang dapat meng-hadapi krisis dan melewatinya. Beberapa kiatnya, memperbaiki tingkat komunikasi dengan stake-holder dan lebih transparan, serta berpikiran terbalik. “Ketika krisis banyak perusahaan memangkas budget iklannya. Padahal perusa-haan perlu bangkit deri keredu-pannya dengan meningkatkan publikasi,” katanya. Ia menam-bahkan, pemimpin perusahaan harus lebih menjadi teladan bagi karyawannya. Sebuah hubungan keakraban harus tercipta di antara top manajemen dan lapisan kary-awan bawah.(mde)

JAKARTA-Putusan Penga-dilan Tinggi DKI Jakarta yang menghukum pengurus Yayasan Supersemar membayar ganti rugi kepada negara dinilai belum memuaskan. Kejaksaan Agung selaku jaksa pengacara negara (JPN) justru berniat mengajukan kasasi atas putusan tersebut.

“Mengapa? Karena putusannya setengah-setengah. Kami minta (gugatan kepada) dua tergugat dipenuhi,” kata Jaksa Agung Muda Perdata dan Tata Usaha Negara (JAM Datun) Edwin Pamimpin Situmorang di Gedung Kejaksaan Agung, kemarin (26/2).

Dalam gugatan itu, tergugat I adalah mantan Presiden H.M. Soeharto dan tergugat II pengurus Yayasan Supersemar. Putusan banding menyatakan, pengurus yayasan harus membayar senilai USD 105 juta dan Rp 46 miliar. Putusan PT tersebut menguat-kan putusan PN Jaksel yang membebaskan tergugat I dan

menghukum tergugat II.Dengan telah meninggalnya

HM Soeharto, kata Edwin, maka gugatan itu diberikan kepada ahli warisnya. Hal itu sama saat persidangan di tingkat PN di mana lima ahli warisnya adalah Siti Hardiyanti Rukmana (Tutut), Sigit Harjojudanto, Bambang Trihatmodjo, Siti Hediati Hari-yadi (Titiek), dan Siti Hutami Endang Adiningsih (Mamiek). Sedangkan Tommy Soeharto menolak menjadi ahli waris dalam kasus Supersemar.

Edwin mengaku, belum men-erima salinan putusan gugatan Supersemar. Dia mengetahuinya justru dari media. “Nah, kalau pu-tusannya seperti itu, sama dengan putusan PN yang kita mintakan banding, tentu sikap kita pun akan hampir sama (kasasi, Red),” terang Edwin. Meski demikian, Edwin menegaskan masih akan mem-pelajari putusan majelis hakim banding. Alasannya, meski putu-

sannya sama dengan pengadilan tingkat pertama, dimungkinkan pertimbangannya berbeda. “Tapi kami pertimbangkan untuk laku-kan kasasi,” katanya.

Dalam persidangan di PN Jaksel Maret tahun lalu, majelis hakim membebaskan Soeharto selaku ketua yayasan tidak da-pat dimintai pertanggungjawaban pribadi karena telah melapor-kan pertanggungjawaban kepada yayasan dan di hadapan Sidang MPR 1998. Sebagai pengurus yayasan, dia telah membuat lapo-ran pertanggungjawaban.

Kasus Yayasan Supersemar bermula ketika yayasan itu tersebut memberi beasiswa kepada para mahasiswa yang tak mampu. Soeharto lantas menerbitkan PP 15 Tahun 1976 dan Kepmenkeu No 333/KMK.011/1978, yakni meminta BUMN menyerahkan keuntungan 2,5 persen dari laba bersih. Namun, sebagian dana disalahgunakan.(fal/agm)

Perbaiki Manajemen dan Berpikir Terbalik

Gugatan Soeharto Pindah ke Ahli Waris

Shando/Pontianak Post

BERBAGI KIAT : Enam pembicara berbagi kiat untuk para pengusaha di Kalbar menghadapi Krisis Global. Krisis bukan untuk dikeluhan tapi untuk membangkitkan kembali usaha.

Page 4: Pontianak Post

HARI Ulang Tahun selalu membuat seseorang ingin lebih dekat dengan yang dicintainya. Hal serupa dirasakan Bank Kalbar di HUT ke-45, 15 April 2009. Karenanya, Bank Kalbar mengadakan serangkaian kegiatan, memeriahkan hari jadinya itu. Bank Kalbar ingin lebih dekat dihati nasabah dan warga Kalbar. Mereka mempersiapkan kegiatan sosial kemasyarakatan, wujud Corporate So-cial Responsibility (CSR).

Itu ungkapan rasa syukur pada Tuhan dan terima kasih pada masyarakat, kar-ena Bank Kalbar eksis selama 45 tahun. Bank Kalbar akan mengelar acara zikir bersama dan donor darah. Pesertanya seluruh pegawai Bank Kalbar dan kelu-arga besar Bank Kalbar. Selain itu, Bank Kalbar akan mengelar khitanan massal bagi anak-anak kurang mampu, 22 Maret 2009 pukul 08.00, targetnya 100 anak. Itu wujud kepedulian Bank Kalbar bagi warga kurang mampu.

Bank Kalbar juga menjadikan momen perayaan HUT sarana mempererat tali silaturahmi sesama pegawai, pensiunan dan keluarga besar Bank Kalbar. Mereka menggelar berbagai kegiatan internal, seperti senam pagi dan pertandingan olahraga bagi keluarga besar Bank Kalbar. Permainan untuk putra-putri keluarga besar Bank Kalbar juga digelar. Selain itu ada bazar, upacara peringatan HUT, ziarah ke makam pendiri Bank Kalbar, anjangsana pada pegawai dan pensiunan yang sakit, temu kangen bagi para pensiunan, serta malam resepsi HUT pada 18 April 2009 di PCC.

Tidak hanya itu, Bank Kalbar juga menambah ilmu pengetahuan pengawai seluruh cabangnya dengan Leadership Seminar. Seminar dibawakan Ir.Jamil Azzaini MM ‘Inspirator Sukses Mulia’ dari PT Kubik Kreasi Sisi Lain. Semi-nar itu juga diikuti seluruh Pemimpin Cabang, Direksi dan Dewan Komisaris Bank Kalbar. Selain itu juga digelar Seminar Kesehatan oleh Dr.Boyke Dian Nugraha SpOG MARS. Itu dipe-runtukkan bagi pasangan suami-isteri pegawai Bank Kalbar di Aula Lantai V Bank Kalbar.

Lomba Kebersihan ikut digelar untuk

meningkatkan budaya bersih dan sehat di lingkungan kerja Bank Kalbar. Lomba diikuti seluruh Kantor Cabang dan Unit Kerja di Kantor Pusat. Diharapkan dapat memacu seluruh pegawai menciptakan suasana kantor lebih bersih dan nyaman, sehingga lebih meningkatkan kinerja Bank Kalbar dalam hal pelayanan ke-pada seluruh nasabah.

Selanjutnya, Bank Kalbar juga mem-berikan kesempatan bagi masyarakat umum yang ingin berpartisipasi dalam peringatan HUT Bank Kalbar tahun ini. Kegiatannya antara lain gerak jalan sehat bagi siswa/i SMP dan SMU di Pontianak dan pegawai Bank Kalbar. Mereka akan mengenakan kaos HUT ke-45 Bank Ka-lbar yang dibagikan gratis pada 1 Maret 2009. Start dimulai pukul 06.00 WIB di depan Kantor Walikota Pontianak. Disediakan hadiah menarik berbentuk Tabungan Simpeda dan Taserna Bank Ka-lbar bagi yang beruntung. Pada 15 Maret

2009 diselenggarakan Perlombaan Balap Sepeda bagi masyarakat umum dan klub balap sepeda se-Kalbar, start dimulai di depan Kantor Walikota Pontianak. Serta, pada 5 April 2009 digelar Open Tourna-ment Golf bagi relasi bisnis, nasabah dan jajaran manajemen Bank Kalbar.

Sebagai implementasi turut men-sukeskan Edukasi Perbankan kepada masyarakat, akan digelar Lomba Me-warnai Gambar Banking Hall Kantor Cabang Utama Bank Kalbar yang khusus diperuntukkan bagi siswa/i SD se-Kota Pontianak dengan batas usia maksimal 9 tahun, pada 1 Maret 2009, pukul 08.00 WIB di Banking Hall Lantai I Gedung Bank Kalbar. Disediakan berbagai had-iah menarik di sana.

Selain kegiatan tersebut, seluruh nasabah Bank Kalbar yang melakukan transaksi bertepatan dengan 15 April 2009 di seluruh Kantor Cabang Bank Kalbar, kami menyediakan welcome

drink sebagai wujud rasa terima kasih kepada nasabah.

Melalui release ini, seluruh jajaran manajemen Bank Kalbar mengucap-kan terima kasih tak terhingga kepada masyarakat Kalimantan Barat, yang telah mempercayakan transaksi keuan-gannya pada Bank Kalbar. Semoga Bank Kalbar dapat menjadi Bank terdepan pilihan masyarakat sesuai tema HUT Bank Kalbar tahun 2009. ‘Melalui Hut Bank Kalbar Ke-45 Kita Tingkatkan Kerja Keras, Cerdas Dan Ikhlas Untuk Mewujudkan Bank Kalbar Sebagai Bank Terdepan Di Kalimantan Barat’. Bank Kalbar turut mengucapkan terima kasih kepada pihak eksekutif dan leg-islatif tingkat provinsi, kabupaten/kota se-Kalbar yang telah memberikan dukungan kepada Bank Kalbar. Serta ucapan terima kasih kepada Bank In-donesia Pontianak yang terus menerus memberikan pembinaan. (biz)

Lokomotif kemajuan ekonomi kaLbar4 Pontianak Post jumat 27 februari 2009

Saham

Valas dan Index SahamValas Jual Beli USD 11.475 12.475AUD 7.452 8.106EUR 14.610 15.889JPY 117.00 128.00SGD 7.479 8.139

IHSG TOP VALUE Stock Harga %BUMI 770 2.66BBRI 3850 -4.93BBCA 2400 2.12PGAS 1930 -1.53ITMG 9600 0.52ISAT 4275 -1.72

TOP PREQ Stock Harga %BUMI 770 2.66ELTY 80 -3.61PGAS 1930 -1.53BBRI 3850 -4.93BTEL 53 6.00BBCA 2400 2.12

TOP GAINERSStock Harga %PTRO 9100 19.73GDYR 5500 3.77BYAN 1130 4.62INDY 1510 3.42ITMG 9600 0.52BBCA 2400 2.12

TOP LOSERS Stock Harga %BBRI 3850 -4.93PTBA 7450 -1.97SSIA 315 -25.00TLKM 6400 -1.53AALI 12900 -0.76UNVR 8050 -1.22

26/0219/02 20/02 23/02 24/02

Kamis 26/2-09

1200.000

1600.000

1500.000

1400.000

1300.000

1100.000

0.751314.024

1295.8691318.0401290.321

1323.696

Index Nilai (+/-) NASDAQ 1425.43 0.00DOW JONES 7270.89 -1.09HANG SENG 12894.94 -0.85NIKKEI 7457.93 -0.04KLSE 893.42 -0.34Sumber: eTrading.com 26-02-2009

KESADARAN terhadap kekuatan ekonomi kawasan mem-buat lima bursa saham di kawasan Asia Tenggara berencana

untuk melakukan langkah sinergi. Diantaranya den-gan meluncurkan perda-gangan untuk 200 saham yang dinilai memiliki li-kuiditas besar dimasing-masing bursa.

Dengan menggabung-kan 200 saham tersebut diharapkan bisa mem-permudah investor pasar modal yang ingin menana-mkan dananya lintas negara diantara kelompok lima bursa tersebut.

Dirut Bursa Efek Indone-sia (BEI) Erry Firmansyah menjelaskan bahwa kelima negara yang rencananya berperan dalam program

linkage ini antara lain Indonesia, Singapura, Malaysia, Thailand dan Filipina. “MoU sudah dilakukan di Bangkok 23 Februari kemarin, saat ini kami masih mengkaji sistem dan vendor yang tepat untuk mengembangkan program ini,” ujarnya dalam jumpa pers di Jakarta kemarin (26/2).

Erry menjelaskan bahwa dengan penandatangan dan ker-jasama tersebut nantinya akan dibentuk jalur perdagangan elektronik dan akan ditempatkan dalam satu papan dalam satu platform yang bisa diperdagangkan secara langsung antar negara. “Kami juga sedang memikirkan bagaimana supaya masing-masing pasar lokal tidak terganggu,” jelasnya.

Masalah mekanisme regulasi pasar modal yang akan dit-erapkan nantinya memang menjadi salah satu bahasan yang mengemuka. Diantaranya menyangkut otoritas pengawasan maupun pencatatan di bursa lima negara tersebut. “Saat ini persiapan sistem terus dilakukan oleh lima negara. Juni kami akan bahas lagi, soal sistem dan vendor dengan 5 negara. Hara-pannya linkage ini bisa berjalan di 2010,” paparnya.

Erry juga menjelaskan bahwa masing-masing perusahaan sekuritas di tiap negara harus mencari partner broker di kelima negara tersebut.

“Misalkan satu sekuritas disini bisa memperdagangkan 200 saham ini, maka yang bersangkuta harus punya partner broker di 5 negara. Sehingga investor cukup buka satu rekening saja, tapi bisa transaksi di 5 negara,” imbuhnya.

Dia juga mengatakan harga saham yang akan dipakai dalam 200 saham tersebut akan mengacu pada harga di masing-masing negara. Begitu juga dengan nilai tukar akan menggunakan nilai tukar masing-masing negara. “Jadi nanti investor tidak harus mengkonversi nilai tukar jika mereka sudah mempunyai nilai tukar di masing-masing negara,” pungkasnya. (iw)

Erry Firmansyah

Sinergikan 5 Bursa ASEAN Bersama Bank Kalbar di Usia ke-45

Page 5: Pontianak Post

JPNN

NETBOOK TERBARU: Menurut data internetworldstats.com, pengguna internet pada 2008 tercatat sekitar

25 juta pengguna aktif internet dan Indonesia sebagai negara urutan kelima di Asia. Advan dan Advance turut

mendukung penggunaan internet dengan meluncurkan Vanbook, Netbook terbaru dari Advan dengan layar

10.2 inci, berat 1.25 kg dan ukurannya kurang dari kertas A4, atau hanya 258 mm x 189mm x 28 mm, daya tahan

baterai 3 jam dengan harga terjangkau Rp.3.999.000.

EKONOMI BISNIS 5Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009

DI tengah merosotnya pasar otomotif akibat resesiekonomi global, Daihatsu bertekad terus mempertajampenetrasinya di pasar. Marketing Director PT AstraInternational Tbk-Daihatsu Sales Operation AmeliaTjandra mengaku, saat krisis seperti saat ini, pihaknyamelihat masih ada peluang.

“Itu kami tunjukkan dengan meluncurkan produkbaru. Kami meluncurkan Daihatsu Luxio dengantarget pasar segmen menengah atas. Kami mencobamendekati pasar premium,” ujarnya kemarin (26/2).

Mobil jenis multi-purpose vehicle (MPV) tersebutditawarkan dalam empat varian. Harganya berkisarRp 136 juta hingga Rp 162 juta.Ameliamemperkirakan, dalam kondisi krisis saat ini, pasarMPV yang semula berada di kisaran harga Rp.200juta-an akan bergeser ke kisaran harga Rp.150 juta-an.Daihatsu optimistis mampu mencapai target penjualan1.000 unit per bulan. Apalagi, saat ini inden Luxiosudah mulai masuk.“Dari Bali, sudah ada inden 50unit, kemudian di Surabaya 30 unit. Begitu pula dibeberapa tempat lain,” katanya. (owi/dwi)

InvestasiTambangBanyakHambatanSoroti UU Minerba, PwC Beber Kendala

JAKARTA—Pemberlakuan Undang-undang mineral danbatu bara (UU Minerba) mendapat sorotan konsultan keuanganterbesar di dunia, yakni PricewaterhouseCoopers (PwC).Technical Advisor PwC Bidang Pertambangan SachaWinzenried menilai, pengembangan industri pertambangan diIndonesia masih terkendala oleh banyak hambatan. Akibatnya,iklim investasi pertambangan di dalam negeri menjadi kurangmenarik.

“Keadaan tersebut makin diperparah perubahan dalamlingkungan peraturan di Indonesia dengan disahkannya UUMinerba,” ujar Winzenried dalam paparan tahunan 10th MineIndonesia di Jakarta kemarin (26/2).

Dalam paparannya, Winzenried mengungkapkan sembilanfaktor yang menghambat perkembangan sektor pertambangandi Indonesia. “Ini masalah klasik yang belum bisa terselesaikan,”katanya.

Sembilan faktor tersebut meliputi konflik antara peraturanpertambangan dan peraturan kehutanan, duplikasi dankontradiksi antara peraturan pemerintah pusat dan pemerintahdaerah, perlu dimasukkannya perjanjian pertambangan yangserupa dengan sistem kontrak kerja di dalam undang-undangpertambangan yang baru.

Lantas, ketidakadilan dalam divestasi kepemilikan asingdan penutupan tambang, ketidakpastian sistem kontrak karya(KK) dan peraturan pertambangan lain, masalah perpajakan(insentif pajak, PPN atas emas dan batu bara, serta tarif pajak).

Kemudian, masalah pertambangan liar, mundurnyapenyelesaian UU pertambangan baru, dan kurangnya koordinasiantara undang-undang penanaman modal yang baru danperaturan pertambangan.

Khusus untuk UU Minerba yang baru, Winzenreid menilaiberpotensi mengancam masa depan proyek-proyek pertam-bangan karena sistem KK sudah tidak ada lagi. Dampakpemberlakuan UU Minerba kian terasa karena berbarengandengan resesi ekonomi dunia dan turunnya harga komoditastambang.

Kondisi tersebut, kata dia, memaksa perusahaan tambangglobal mengkaji ulang rencana investasinya di seluruh dunia.“Banyak proyek yang dijadwalkan beberapa tahun terakhirtertunda berbagai masalah perizinan. Sayang, Indonesia tidakberhasil menarik investasi baru dalam jumlah berarti saat hargakomoditas tambang melonjak,” tuturnya.

Menurut Winzenreid, karena UU Minerba sudahdiberlakukan, yang terpenting sekarang menunggu penerbitanperaturan pelaksanaannya. “Harapannya, akan ada panduanjelas untuk pertumbuhan industri ini di masa depan,” katanya.

Dia menambahkan, meski industri pertambangan di Indonesiamembukukan kinerja keuangan bagus akibat harga komoditaspada 2007, pengeluaran eksplorasi untuk proyek baru masihsangat rendah. “Itu dibandingkan daya tarik geologi Indonesia,”jelasnya. (owi/dwi)

OTOMOTIF

Bidik Pasar Premium

Optimistis Ekonomi Tumbuh 4,8 PersenJAKARTA—Pelemahan ekonomi

global akan makin terasa di 2009.Indonesia pun bakal terimbas. Meskidemikian, perekonomian diproyeksitetap bisa tumbuh 4,8 persen.

Chief Economist Bank MandiriGroup Mirza Adityaswara mengatakan,resesi ekonomi akan makin menghebatdi 2009.

‘’Semua negara akan terkena. Tapi

perlambatan ekonomi Indonesia tidakakan seburuk negara lain,’’ ujarnyadalam acara Musyawarah AnggotaAsosiasi Emiten Indonesia (AEI) diJakarta kemarin (26/2).

Menurut Mirza, tingkat surviveIndonesia masih cukup tinggi karenaeksposur atau proporsi nilai ekspor yanghanya 30 persen dari total produkdomestik bruto (PDB). Dalam kondisikrisis global, rendahnya kontribusiekspor justru menjadi keuntungan. Sebabimbas pelemahan kinerja ekspor tidakakan terlalu besar. ‘’Karena itu, ekonomidiproyeksi masih bisa tumbuh 4,8 persenatau paling tidak antara range 4,0 hingga5,0 persen,’’ katanya.

Di kawasan Asia, pertumbuhanekonomi Indonesia 2009 diproyeksitermasuk yang tertinggi. Bahkan, pada2010, recovery perekonomiandiperkirakan cukup mulus, sehinggatingkat pertumbuhan ekonomi akanmeningkat ke level 5,6 persen.

Meski demikian, kata Mirza, parapelaku usaha harus mencermatipelemahan kinerja ekonomi di berbagaisektor yang mulai tampak di akhir 2009.‘’Artinya, meski proyeksi pertumbuhanekonomi cukup bagus, tapi dunia usahatetap menghadapi tantangan berat,’’terangnya.Dalam paparannya, Mirzamenunjukkan penurunan ekspor danimpor yang terus menurun sejak bulanAgustus. ‘’Ini merupakan sinyalperlambatan ekonomi internasional dandomestik,’’ ujarnya. (owi)

JPNN

LUXIO: PT Astra Daihatsu Motor meluncurkan

Daihatsu Luxio.

ingin pasang iklan di...

Pontianak PostCall aja...disini...

735071gedung GRAHAPENA Lt.2

Jl. Gajahmada

No. 2-4 Pontianak

J A K A R T A — A s o s i a s iPengusaha Indonesia (Apindo)menilai perjanjian perdaganganbebas atau FTA (Free TradeAgreement) dengan Australiadan Selandia Baru (AAN-ZFTA) hanya akan merugikanIndonesia. Jika perjanjian ituberlaku, diperkirakan sektoragraris akan terpukul.

“Kalau melihat strukturdagang antara ASEAN atauIndonesia dengan Australia danSelandia Baru, kami menilaiperjanjian itu banyak ruginya,”ujar Ketua Apindo, Djimantokepada Koran ini kemarin.Alasannya, Indonesia selamaini banyak mengekspor bahanbaku atau produk mentah,sebaliknya, Australia atauSelandia Baru banyak

mengekspor bahan setengahjadi menjadi produk konsumtif.

Dia mencontohkan, Indo-nesia masih bergantung padapasokan susu bubuk dariSelandia Baru, yang digunakanuntuk memproduksi susu bayidan susu bermerek lainnya.Demikian juga impor dagingsapi dari Australia masih sangattinggi karena produksi sapidalam negeri tidak mencukupi.“Daerah-daerah sentra produksidaging sapi sekarang tidak lagibeternak sapi, karena impordaging tinggi,” tukasnya.

Menurut dia, perdaganganbebas sah-sah saja dilalakukan,tetapi Indonesia harus bersikaphati-hati. Sebab, Australia danSelandia Baru jauh-jauh harimemang mengincar agar bea

masuk susu dan daging bisadibebaskan melalui kerangkaperdagangan bebas. Untuk itudia meminta pemerintahmenyeleksi kembali sektormana yang perlu dikenakan BMnol persen. “Jangan sampai kitayang ditipu mereka, harus hati-hati,” cetusnya.

Oleh karena itu, dirinyameminta pemerintah mela-kukan diskusi terlebih dahuludengan pelaku usaha di tanahair, sehingga dapat mengetahuisektor apa saja yang sudah siapmasuk ke perdagangan bebas.Sebab, meski mendapatpembebasan bea masuk diAustralia, belum tentu produkIndonesia dapat bersaing dipasar Australia. “Karena di sanaproduk Tiongkok sudah

mendominasi, kita harusberpikir keras untuk mampumenggeser mereka,”tambahnya.

Ketua Gabungan PengusahaMakanan dan Minuman seluruhIndonesia (Gapmmi), ThomasDarmawan meminta peme-rintah mencermati perilakubisnis yang ada di Australiasekarang ini.

Menurut dia, perjanjianperdagangan bebas antaraASEAN dengan Australia danSelandia Baru tidak banyakmelibatkan pengusaha. “Sela-ma ini, perjanjian perdaganganbebas hanya pemerintah denganpemerintah, kalaupun meli-batkan pengusaha, pasti hanyaimportirnya saja,” tuturnya.(wir/bas)

Apindo : AANZFTA Rugikan Indonesia

Page 6: Pontianak Post

SEREMONI Pontianak Post Jumat 27 Februari 20096Advertorial

KELOMPOK Kontak TaniNelayan Andalan (KTNA) KotaPontianak menggelar RembugMadya dan Sarasehan di AulaBalai Pengkajian TeknologiPertanian, Penelitian danPengembangan (BPTP Litbang)Provinsi Kalimantan Barat, Kamis(26/2) kemarin.

“KTNA selama ini bolehdibilang kolaps, tidak pernah adakegiatan. Tapi, sekarang merekamampu tanpa bantuan untukbangkit kembali. Aktivitas KTNAsaya melihat sudah cukup banyaktermasuk pemasaran pupuksubsidi. Kemudian, penggerakandi pertanian organik juga merekaakan melaksanakan di tahun inidan saya harapkan itu semua bisaberhasil,” kata Kepala KantorKetahanan Pangan danPenyuluhan Kota Pontianak, IRHidayati.

Dikatakannya, Dinas Pertanianmaupun Kantor KetahananPangan dan Penyuluhanmensupport melalui penyuluhandari teknologi-teknologi spesifikyang tersedia, sehingga tidak adakendala-kendala yang dihadapi.

Sementara, Kepala DinasPerindustrian, Perdagangan,Koperasi dan Usaha KecilMenengah (Disperindagkop dan

UKM) Kota Pontianak DraBadariah Bustami MSimengatakan, yang penting bisatahu program KTNA apa dan bisasinergi untuk saling membantu.“Kan mereka harus bentukkoperasi, yang belum terbentukkita bantu membentuknya.Kemudian, hasil-hasil pertaniankan perlu diolah, tidak harus jualyang mentah. Misalnya, sayurbayam. Bayam itukan tidak hanyadijual mentah tapi juga daunnyabisa diolah menjadi kripik, itu yangkita berikan kepada mereka,” kataBadariah.

Ketua KTNA Kota PontianakBayu Lardi mengatakan, melaluirembug persoalan yang ada ketikadimusyawarahkan akan munculsemacam konsep yang akandijabarkan untuk program kerja2009. Pertama, lembaga ekonomi.KTNA akan membangunkoperasi tani yang sedang dalamproses karena koperasi tani yangada belum maksimal. Kedua,membangun Pusat PelatihanPertanian Perdesaan Swadaya(P4S). “Jadi artinya, sinergi antaraKTNA dengan lembaga ekonomidan P4S,” kata Bayu.

Ia berharap, KTNA bisa realaction di lapangan karena realaction di lapangan sulit. Ia juga

mengatakan, perdagangan bebasakan menjadikan petani objek.Oleh karena itu, KTNA melaluilembaga ekonominya yaitukoperasi tani akan meminimalisirperdagangan bebas menjadipendistribusian tertutup.Kemudian, akan membuatpenggenahan kelompok tanikarena banyak petani-petanisiluman. “Petani siluman itu hanyahadir saat ada proyek pemerintah,itu juga akan diminimalisir,” tegasBayu.

Kemudian, pembinaan SDMdari Disperindagkop dan UKMada pelatihan kepemimpinan. Iajuga mengungkapkan, koperasitani sudah bisa menjadi distributor

pupuk urea di Pontianak dansedang dalam proses yaitu benihdan herbisida, karena berkenaandengan Memorandum ofunderstanding (Mou) di pusat.

“Kami mohon maaf kepadaBapak Walikota Pontianak (HSutarmidji, Red) karena padawaktu Pak Wali datang pada acaraini belum ada satupun orang disini,untuk itu kami mengucapkanterima kasih kepada Pak Walikotaberkenan hadir. Kepedulian PakWalikota kepada petani danKTNA menjadi amanah bagi kamiuntuk melaksanakan pekerjaanbesar ini, sehingga nantikedepannya jalinan silaturahmitetap terjaga,” kata Bayu.(ser4)

PEMERINTAH melakukanberbagai pembinaan kesiswaanmelalui Departemen PendidikanNasional, Direktorat PembinaanSMP, serta Direktorat JenderalPendidikan Dasar dan Menengah.Salah satunya, pembinaan siswaberbakat istimewa dan potensikecerdasan.

“Ini sesuai amanah Undang-Undang RI Nomor 20 Tahun 2003tentang Sistem Pendidikan Nasio-nal. Ada di bab dua, pasal tiga,”kata Kepala Dikluspora DinasPendidikan (Disdik) KalimantanBarat Drs Ali Daud, di Pontianak,Kamis (26/2).

Wadahnya dengan pemusatanlatihan menghadapi lomba Inter-national Juniors Science Olympiad(IJSO) VI di Azerbaijan, Desember2009. Seleksi calon peserta IJSOse-Indonesia menjadi tahap per-tama. Tujuannya, memilih 45 siswaterbaik untuk pemusatan latihantahap I selama satu bulan. Jikalolos, mereka masuk pembinaantahap II selama lima bulan untukmemilih tujuh terbaik. Tujuh siswaitu yang mewakili Indonesia dalamLomba IJSO VI. Mereka akanbergabung dengan siswa peraihmedali emas pada Olimpiade SainsNasional (OSN) di Jakarta, Agustus2009.

Pada seleksi calon peserta,Kalbar diberikan kuota 60 siswaSMP/MTs yang mendapat nilaisembilan diantara tiga matapelajaran, yaitu Matematika, Fisikadan Biologi. Seleksi dilaksanakandi Bilek Barage Disdik Kalbar (26/2), pukul 08.00-16.00 WIB.

“Materinya meliputi seleksimeliputi tes bakat, intelegensi dankemampuan dasar sains,” ujarnya.

Seleksi dikoordinir DirektoratPembinaan SMP Pusat dan Fa-kultas Psikologi UniversitasIndonesia (FPSIUI) Jakarta.Pemeriksaan berkas dan keputusanhasil seleksi diumumkan langsungDirektorat Pembinaan SMP,sebulan sesudah tes di tingkatprovinsi.

Kalbar berhasil meloloskanenam siswa SMP terbaiknya pada2008. Mereka berhak mengikutipembinaan tahap I IJSO V, selamasatu bulan di Bandung. Sayangnyatidak ada yang lolos ke tahap II.Tapi prestasi mereka patut dibang-gakan pemerintah dan masyarakatKalbar.Prestasi itu dapat menepisanggapan, mutu pendidikan diKalbar lebih rendah provinsilainnya. Itu bukan satu-satunyabukti. Siswa SD/MI sampai SMA/

SMK di Kalbar juga pernahmemperoleh medali emas, perakdan perunggu pada Lomba Olim-piade Sains. Perkembangan pendi-dikan Kalbar selama tiga tahunterakhir menunjukkan kenaikansignifikan. “Pendidikan di Kalbartidak boleh dipandang sebelahmata,” katanya.

Kepala Disdik Kalbar Drs.AkimMM, saat ditemui di ruang kerjanyamenyatakan sangat bangga atasprestasi itu. Ia berharap, lebihbanyak siswa SMP Kalbar yanglolos seleksi calon peserta IJSO,menuju pembinaan tahap I. Ia inginada siswa Kalbar yang lolos tahapII dan masuk dalam tim nasional diajang IJSO VI.

“Selamat berjuang meraihprestasi terbaik bagi siswa SMPKalbar di ajang seleksi IJSO VItahun ini. Mari berdoa untukkesuksesan siswa/i Kalbar,”ujarnya. (ser3)

ingin pasang iklan di...

Pontianak Post

Call aja...disini...

735071

Seminar Hari Pertama Kongres Perempuan Hasilkan Pointer

HARI pertama kongres perem-puan Kalimatan (26/2) di HotelMerpati yang diisi seminar meng-hasilkan beberapa pointer. Parapembicara yang dihadirkan me-nyampaikan pointer berbeda.Pointer juga berisi berbagai topikuntuk mendukung perempuanKalimantan.

Dra Sri Danti MA, Deputi IKementrian Pemberdayaan Perem-puan Bidang PengarusutamaanGender menyatakan, perlunyapeningkatan kualitas hidup pe-

rempuan. Hak asasi perempuanjuga termasuk dalam HAM. Harusada prinsip kesetaraan dan keadilangender. “Ini diharapkan mem-berikan persamaan kesempatandan perlakuan disegala bidang bagiperempuan,” katanya.

Ia menambahkan, pentingnyainvestasi SDM pada pengentasankemiskinan. Bukan hanya itu,

peningkatan kualitas hidupperempuan harus menghapuskandiskriminasi mereka menujukesetaraan dan keadilan gender.

Harus ada pema-haman konvensi CE-DAW yang diratifi-kasi dengan UU No.7tahun 1984 tentangpenghapusan segalabentuk diskriminasiwanita. UU itu men-jadi payung kebi-jakan, terkait 12 kritisaksi Beijing hasilkonferensi tahun 1995. “Ini juga landasanoperasional MDG’sdi Indonesia,” ujar-nya.

Sri turut menyam-paikan masalah pe-

rempuan secara umu. Diantaranyakesenjangan pendidikan antaralaki-laki dan perempuan, tingginyaangka kematian ibu (AKI) danmasih rendahnya akses perempuanterhadap informasi dan keter-wakilan perempuan di politik.Kondisi sosial budaya itu, belumsepenuhnya kondusif meningkatankualitas hidup perempuan.

Seminar ingin agar perempuanKalimantan mengubah perpektifdan sikap, serta menambahpengetahuan. Perempuan harus

bisa menjadi leader bagi perem-puan lainnya untuk berubah.Mereka harus menjadi Ibu Kartini-Ibu Kartini baru.

Selain perubahan, perlu juga adapemberdayaan perempuan. Sepertipemberdayaan ekonomi kerak-yatan (Credit Union) dan pengem-bangan usaha. Perempuan dituntutmemahami hukum. Mereka bisasaja menjadi kontrol implementasipenegakan hukum di wilayahnya.Perempuan cukup berbuat sesuatuyang kecil dengan kemampuanyang ada. Itu saja sudah mengubahkeadaan, lebih mendukung mere-ka. Perempuan dapat lebih mudahmembuat jaringan di lingku-ngannya.Perempuan juga dituntutuntuk bersuara, berserikat danbergerak menciptakan kedamaiandan keadilan. Perdamaian meru-pakan proses pemenuhan hak asasisosial, budaya, ekonomi, ling-kungan dan politik seluruh kelom-pok masyarakat secara adil,terutama perempuan.

Disampaikan pula potret perem-puan Kalimantan Barat. Salahsatunya, lemah pada akses dankontrol pengambilan keputusan,baik ditingkat domestik maupunpublik. Akses perempuan kepadainformasi dan pendidikan masihsangat rendah di Kalbar. Realitasdi lapangan banyak terjadi kasustrafficking perempuan.

Trafficking menjadi salah satufokus utama kongres, yang menin-dak lanjuti hasil seminar. Semuapointer pembicara menjadi pokokpembahasan dan diskusi parapeserta selama dua hari (27-28/2).Di dalamnya mereka akan mengo-dok semua hal yang dapat men-dukung eksistensi perempuanKalimantan.(ser3)

IST

PENGARAHAN: Siswa/i peserta IJSO VI Azerbaijan

mendengarkan pengarahan Kadis Pendidikan.

Dukung Perjuangan SiswaKalbar di Ajang IJSO VI

DEDE

SARASEHAN: Rembug Madya dan Sarasehan yang digelar

Kelompok KTNA di Aula BPTP Litbang Kalbar, kemarin.

Rembug Madya & Sarasehan Kelompok KTNA Pontianak

IST

SEMINAR: (kanan) Sri Danti menjadi keynote speaker seminar hari pertama,

didampingi panitia.

Page 7: Pontianak Post

Kursus Brevet Pajak Bantu WP Siapkan Laporan SPT Tahunan* Angkatan IV Mulai 14 Maret 2009* Batas Penyampaian SPT Tahunan untuk

TP 2008, Maret bagi WP OP, dan April bagi WP Badan

SESUAI dengan prinsip self assessment yang dianut di Indonesia, Wajib Pajak (WP) harus menghitung, memper-hitungkan, membayar dan melaporkan pajak yang terutang sendiri ke KPP tempat wajib pajak terdaftar. Penyampaian Surat Pemberitahuan (SPT) merupakan bentuk pertanggungjawaban atas kewajiban perpajakan yang telah dipenuhinya dalam suatu Tahun Pajak (TP) dalam sistem tersebut.

Batas Lapor SPT Tahunan untuk Tahun Pajak 2008 akan berakhir Maret bagi Wajib Pajak Orang Pribadi dan April bagi WP Badan. Sebagai Lembaga Pendidikan yang konsern terh-adap peningkatan pengetahuan perpajakan, LPK Kinarya akan membantu Wajib Pajak dalam pemenuhan hak dan kewajiban-nya. Dengan mengikuti Kursus Brevet Pajak diharapkan para peserta kursus dapat dengan mudah menghitung sendiri, dan melaporkan kewajiban perpajakannya sesuai dengan peraturan perundang-undangan perpajakan.

Heny Nurlaili, SE., Ak selaku Direktur LPK Kinarya mengatakan, banyak wajib pajak yang berkeinginan untuk memahami pajak dengan benar, terbukti sebanyak 28 orang peserta Angkatan III sedang mengikuti Kursus Brevet Pajak, dan akan segera dibuka Angkatan ke IV yang Insya Allah akan dilaksanakan mulai 14 Maret 2009.

Adapun materi pokok pada pelatihan ini adalah Ketentuan Umum Perpajakan (KUP), PPN dan PPnBM, PPh Orang Pribadi dan Badan, PPh Pasal 21/26, PPh Pasal 22/23/4(2)/15, Akuntansi Pajak, Pemeriksaan Pajak serta Pajak Bumi dan Bangunan, BPHTB dan Bea Materai.

Keunggulan dan fasilitas yang diberikan antara lain instruk-tur yang kompeten dan berpengalaman, buku dan materi men-cakup UU Perpajakan terbaru, peserta dapat mendiskusikan permasalahan perlakuan pajak untuk diri/ perusahaan, praktis dan efisien, snack serta sertifikat brevet.

Instruktur yang kompeten dan berpengalaman berasal dari Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak Kalimatan Barat, Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pontianak dan Ikatan Konsultan Pajak Indonesia (IKPI) Pontianak

Tempat dan waktu pelaksanaan kursus pada Sabtu dan Min-ggu, 14 Maret-3 Mei 2009, pukul 13.00-18.30 WIB, bertempat di Wisma Padepokan Pencak Silat / IPSI Jalan Imam Bonjol No.69A (depan Magister Manajemen UNTAN)

Heny berharap kepada wajib pajak dan siapapun yang bermi-nat untuk segera mendaftar di Kantor LPK Kinarya Jalan Adi Sucipto No. 216 Lt.2 (APOTEK IRMA), Telp. 7924450, Hp. 081345200755, Fax (0561) 585026. Dengan biaya keikutsertaan sebesar Rp.2.000.000 setiap peserta (untuk pembayaran sampai dengan 28 Februari), dan Rp.2.500.000 untuk pembayaran set-elah itu serta discount 10% bagi mahasiswa. Pembayaran dapat dilakukan dengan transfer melalui Bank BNI Capem UNTAN Rekening No. 0144393916 a.n Heny Nurlaili, SE,.Ak. Pendaf-taran terakhir Jumat (13 Maret 2009).(biz)

KOmuniKasi bisnis 7Advertorial

Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009

SMP Gembala Baik Bekerjasama dengan Shelton College International-Singapore

Program Singapore-Cambridge GCE O LEVEL Di Pontianak

SMP GEMBALA BAIK me-nyelenggarakan program Singa-pore Cambridge GCE O Level di Pontianak.Dengan meng-gandeng Shelton College In-ternational-Singapore(sekolah swasta diSingapura yang telah diakui MOE Singapore,Dinas Pendidikan Singapura) sebagai pemandu kurikulum interna-sional dan juga penyediaan ten-aga pengajar dari Singapura.

Banyak keuntungan yang bisa didapatkan dari program ini,antara lain:* Tenaga Pengajar berkualitas

utk program GCE O Level didatangkan langsung dari Singapura.Tempat belajar yg aman & nyaman, gedung baru yg modern dengan rua ngan full AC.Lokasi pem-belajarannya di Komplek Sekolah Gembala Baik A. Yani Pontianak.

* SMP GB menawarkan Dual Cer tification(Sertifikasi Gan da),maksudnya ada-lah Sertifikat regular/na-sional dari kurikulum SMP GB,ditambah dengan serti-fikasi dari Shelton College International-Singapura.Sertifikasi yng dikeluarkan Shelton College adalah ser-tifikasi yg diakui Dinas Pen-didikan Singapura,dengan mengusung status Singa-

pore Quality Class & CASE TRUST,ditambah pengakuan dari MOE Singpore.

* Program Cambridge GCE O Level akan dimulai di jenjang SMP kelas 1 sampai dgn kelas 3 (SMP Kelas1-3 sama den-gan Section 1-3 di Singapore).Setelah meny lesaikan kelas 3 SMP,anak akan mendapatkan pilihan berupa melanjutkan ke SMU, atau menyelesai-kan GCE O Level Sec.4 dan mengikuti Ujian O Level di Singapura untuk mendapat sertifikasi dari Shelton Col-lege International.

* Siswa dapat belajar dengan kurikulum Cambridge O Lev-el yg meliputi(English,Math, Science,Accounting,dll),se-hingga bagi anak yg ber-encana melanjutkan study ke Singapura atau negara lain,dapat menguasai dasar-dasar mata pelajaran terse-

* Open House dan Sesi Tanya Jawab* Sabtu, 28 Februari 2009,Pk.11.00 di Kampus Widya Dharma

but.Sementara bagi anak yg tidak melanjutkan study ke luar negeri,tetap dapat men-ingkatkan pengetahuan mer-eka dan mempelajari sistem pendidikan dari 2 negara dan menguasai English,Math,dan IPA dalam bhs Inggris.

* Memudahkan proses transfer anak ke program pendidikan di Singapura atau jenjang pendidikan yg lebih tinggi di negara lain.

* Awal yang baik untuk menghe-mat dana pendidikan jika dibandingkan langsung seko-lah keluar negeri untuk jen-jang SMP.

* Program ini tidak hanya di-tujukan kepada siswa/i SMP GB saja, tetapi terbuka bagi semua siswa/i SMP sedera-jat. Kelas GCE O Level akan diselenggarakan pada sore hari sehingga kurikulum regular/nasional tidak ter-ganggu. Biaya pendaftaran (satu kali bayar) dari SD GB Rp3.700.000, dari luar SD GB Rp 4.000.000.SPP

selama 1 tahun $ 2000,& uang buku+ujian untuk 1 ta-hun $200 (dollar Singapur). Untuk siswa SMP GB yang mengambil program GCE O Level tidak perlu lagi mem-bayar uang SPP SMP Regul-er GB kecuali uang OSIS dan uang buku sekolah (Program nasional/regular).

Yayasan SMP Gembala Baik akan mengadakan Sesi Open House dan Tanya Jawab untuk Program Singapore-Cambridge GCE O Level di Pontianak. Sesi ini bertujuan untuk mengenalkan Program Baru dari Yayasan GB tersebut.Bagi orang tua siswa yang masih kurang jelas dengan program ini, dapat mengikuti Open House di Gedung Kampus Widya Dharma Lt.6, JL.HOS Cokroaminoto No.445,Pukul 11.00.Untuk informasi lebih jelas,dapat menghubungi Pani-tia Pendaftaran Program Cam-bridge O Level, Telp (0561) 742063 Ext. 805, contact person 08115701595.(biz)

UJIAN: Peserta kursus Brevet Pajak sedang mengikuti ujian. Insert Direktur LPK Kinarya, Heny Nurlaili, SE., AK.

INTERNET dapat diartikan sebagai jaringan komputer luas dan besar yang mendunia, yaitu menghubungkan pemakai komputer dari suatu negara ke negara lain di seluruh dunia, dimana di dalamnya terdapat berbagai sumber daya informa-si dari mulai yang statis hingga yang dinamis dan interaktif.

EUN (European Schoolnet) yang merupakan kerja sama internasional antara departe-men-departemen pendidikan di 28 negara Uni Eropa, mengelu-arkan laporan utama mengenai dampak ICT (Information and Communication Technology) di sekolah-sekolah Eropa.

Studi mereka menunjuk-kan bahwa penerapan ICT

dalam proses belajar terbukti mampu meningkatkan ke-mampuan siswa dalam setiap mata pelajaran yang dipela-jari. Penggunaan ICT juga bisa meningkatkan motivasi, konsentrasi, proses kognitif, kerjasama dan daya pikir kritis dari siswa. Dan dampak ter-penting dalam penerapan ICT tersebut adalah kemampuan-nya dalam menjadikan siswa sebagai pembelajar mandiri. Kalau kita masih menganggap ICT identik dengan kecand-uan, kekerasan, pronografi dan sederet hal-hal negatif lainnya, mungkin selama ini kita belum memanfaatkan ICT secara be-nar. Karena apabila kita telah memanfaatkan ICT dengan

benar maka tujuan utama un-tuk menjadikan anak sebagai pembelajar mandiri bukanlah hal yang tidak mungkin.

Sebagian besar dari kita mungkin sudah tidak meragu-kan kekuatan internet dalam membantu kegiatan belajar. Internet memungkinkan anak untuk menjadi pembelajar mandiri. Tetapi terkadang kita khawatir apabila mereka tersesat ke situs-situs yang tidak pantas. Untuk menghindari hal tersebut, sarankan anak untuk mencari informasi yang dibutuhkannya melalui situs-situs pencari yang ramah anak-anak.

Berikut adalah beberapa man-faat penggunaan internet :* Arus informasi tetap menga-

Sekolah Tunas Bangsa

Untuk keterangan lebih lanjut, hubungi: Alamat kami: Jalan Arteri Supadio. Km.2 Pontianak-West Kalimantan Indonesia Telp : 0561-725555, Fax: 0561-723333, Hotline : 0811565553 Website : www.tunasbangsa.sch.id

lir setiap waktu tanpa ada batasan waktu dan tempat;

* Kemudahan mendapatkan resource yang lengkap,

* Aktivitas pembelajaran pela-jar meningkat,

* Daya tampung meningkat,* Adanya standardisasi pem-

belajaran,* Meningkatkan learning out-

comes baik kuantitas/kualitas.

Internet merupakan salah satu produk teknologi yang dapat membantu kita menin-gkatkan taraf hidup melalui pendidikan. Meskipun masih banyak tantangan, kita masih dapat memanfaatkan Internet sebesar mungkin.(biz)

* Toddler (2th), Playgroup (3th), TK, SD, SMP & SMU* Pendaftaran Gelombang 1 : 5 Januari-27 Februari* Penggunaan Internet di Dunia Pendidikan?

GEJALA tekanan darah tinggi sangat perlu di waspa-dai, jika tidak akan mengaki-batkan stroke yang membuat orang menderita dan menyu-sahkan keluarga. Gejala teka-nan darah tinggi antara lain: sakit kepala, pusing,jantung berdebar,mudah lelah, peng-lihatan kabur,sering buang air besar di malam hari, telinga berdengung, vertigo atau bumi terasa berputar dan hidung berdarah atau mimisan. Jika anda mengalami gejala seperti ini, segeralah mencari solus-inya sebelum terlambat dan menyesal.

Salah seorang karyawati dari perusahaan swasta di Jakarta, terpaksa kerena pemutusan hubungan kerja, karena sudah tidak dapat lagi bekerja karena terkena stroke. Awalnya Sarina hanya merasa pusing, dan minum obat penghilang rasa pusing karena dikira hanya pusing biasa. Dalam kurun waktu yang tidak lama tangan dan kakinya kejang.

Karena diabaikan tak lama kemudian ia berbicara tidak jelas karena mulutnya miring.

Setahun lebih ia di Jakarta berobat sudah bermacam-macam obat di komsumsinya, berbahan kimia, herbal dan

terapi khusus, tetapi harapan untuk terlepas dari stroke tak ada tanda-tanda. Uang pesan-gon dan simpanannya selama ia bekerja sudah menipis, akhirnya Sarina memutuskan pulang kekampung halaman di Landak Kalimantan Barat, untuk berobat kampung. Di Jakarta dan kampung halaman tidak jauh berbeda.

Setahun lebih Sarina bero-bat dengan berbagai macam ramuan, tetapi apa yang di harapkan tak ada tanda-tanda. Sarina sudah putus asa, inilah cobaan dari Tuhan yang paling berat, dan mungkin inilah yang akan membawah saya keliang lahat, tuturnya dalam hati.

Sarina hanya dapat berdoa memohon petunjuk untuk kes-embuhannya. PRIMA TENSI mulai dikomsumsi April 2008, di waktu keluarga Sarina mem-baca salah satu media cetak di Pontianak. Selama Sari-na mengkomsumsi PRIMA TENSI, membawa perubahan yang sangat luar biasa. Hampir setahun Sarina mengkomsumsi PRIMA TENSI, dan kini ia sudah dapat berjalan dan be-raktipitas lagi, bahkan ia berencana kembali ke Jakarta. Kisah Sarina ini kami ketahui dari Email yang di kirim.

Waspadai Gejala Tekanan Darah Tinggi

Sarina

Kapsul PRIMA TENSI su-dah teruji dan terbukti se-cara klinis dapat membuka sumdatan pembuluh darah, baik yang lama maupun yang baru, memperlancar peredaran darah kejantung dan otak, memperbaiki jaringan yang sakit, karena dapat memper-lancar metabolisme tubuh, tidak ada epek samping pada tubuh, karena berbahan alami, sehingga aman di komsumsi walaupun dalam jangka waktu lama. Kapsul PRIMA TENSI harganya erkonomis, isi 60 kapsul. Satu botol sudah bisa di rasakan mampaatnya. POM. TR. 053 349 531. Tersedia di apotik dan toko obat terdekat di kota Anda.

Pontianak: tersedia di Apt Imam Bonjol Jalan Imam Bonjol, Apt Sei Raya Dalam, Apt Murni, Apt Amelia, Toko Batara Jalan Sungai Raya Da-lam. Apt Makmur 2, Apt Gajah Mada, Apt Bintang, Toko Obat SinarAbadi I dan 2 Jalan Gajah Mada, Apt Kimia Farma, Apt Sehat, Toko Obat Murni, Apt Utama Jalan Tanjung Pura. Apt Merdeka Timur Jalan Cokroaminoto.

Selanjutnya Apt Mulia Jalan Urip, Apt Mandiri I dan 2 Jalan Merdeka Barat, Toko Obat Jenaka, Toko Obat S Lestari Jalan Ahmad Dahlan. Toko Obat Fajar Jalan Komyos Sudarso, Apt Kharitas Bhakti Jalan Siam, Apt Makmur Jalan Serayu, Apt Abadi Jalan Di-panegoro. Apt Mega S Farma Jalan Veteran, Toko Obat Paris Jalan Parit Husin 2.

Kota Singkawang: Apt Sing-kawang, Apt Merdeka Jalan Dipanegoro. Mempawah: Apt Mempawa Jalan GMTaufik. Sambas: The Santos Jalan Keramat. Sanggau: Apt Yoga Jalan A Yani. Ketapang: Apt Lestari Farma, Apt Medistra Farma Jalan R Suprapto. In-formasi lebih lanjut hubungi perwakilan kami di nomor 081352022980.(biz)

Page 8: Pontianak Post

GELAR Pengobatan aLaT VITaLHj. Ma IROT

Ditangani Langsung Cucu AsliMAK IROT - MBA AJIS

Mengatasi Pria & WanitaPRIA :• Menambah ukuran Alat

Vital, Besar Panjang• Kuat, Keras, Tahan

Lama• Impoten Total Normal

Kembali• Lemah Syawat (Ejakulasi Dini)• Kencing Manis • Mani EncerWANITA :• Mengencangkan

menambah besarPayudara

• Mengobati Mandul,Takpunya Keturunan

• Penglaris

Pastikan Anda berobat pada Ahlinya TANPAEFEK SAMPING, Permanen, Semua Agama,Usia, Bukan Bahaya Kimia. MenggunakanRamuan TRADISIONAL disertai Penerapianyang unik dan ditambah DOA.

MELAYANI PASANG SUSUKPUTAR GILING

Hubungi : HOTEL JERUJU BARUJl. Kom Yos Sudarso No. Kamar : 26

HP. 081345616640, 0813456429920561 7182194

Jam: 08.00 WIB s/d 21.00 WIB (Malam)Bisa dibuktikan di tempat

MaHaRRp. 350.000

“ 15 MENIT JADI DI TEMPAT”

Informasi Film dari Bioskop : Ketik: AYANI Kirim SMS ke :2121 dari Ponsel Anda atau www.cineplex21.com

(•) Senin s/d Jum’at : Rp. 20.000,-/ Tiket(•) Sabtu, Minggu & Hari Libur : Rp. 25.000,-/ Tiket AYani Megamal Lt.3 Pontianak Telp. 0561-763 666HTM :

Jam :12:45 • 14:30 • 16:15 • 18:00 • 19:45 • 21:30 WIB [ 6 X SHOW ]

Jam : • 12:45 • 14:55 • 17:05 • 19:15 • 21:25 WIB [ 5X SHOW ]

Jam : • 12:15 • 14:25 • 16:35 • 18:45 • 20:55 WIB [ 5X SHOW ]

Jam : • 12:30 • 14:15 • 16:00 • 17:45 • 19:30 • 21:15 WIB [ 6X SHOW ]

1 2 333 334

KALBAR8 Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009

Polisi Jinakkan Massa Pengacau PemiluBERDASARKAN perkembangan harga rata-rata

sembilan bahan pokok (sembako) kebutuhan masyarakat dan barang penting lainnya di Kota Sanggau pada pekan ketiga, 16 hingga 22 Februari 2009 mencatat adanya kenaikan harga sejumlah komoditi.

Kenaikan harga itu dapat ditemukan pada barang gula pasir dan gula merah, daging ayam kampung, susu kaleng, jagung segar, ikan gembung segar, udang, cabe rawit, cabe keriting, wortel, jeruk dan apel hijau. Namun kenaikannya masih dalam level wajar sehingga tidak menimbulkan gejolak dalam masyarakat.

Hal itu dibenarkan Kasi Informasi Pasar Disperindag-kop dan UKM Kabupaten Sanggau Lidya Y yang secara rutin mencatat perkembangan harga-harga sejumlah ba-rang kebutuhan pkok dan penting masyarakat. Kenaikan tertinggi dari komoditi-komoditi yangalami kenaikan pada pekan ketiga itu adalah pada harga ikan gembong segar yang mencapai Rp45 ribu per kilogram dari harga pada pekan sebelumnya yang hanya Rp25 ribu per kilogram.

Oleh sejumlah penikmat daging ikan ini, tentu saja ke-naikan harga yang nyaris seratus persen itu cukup berarti. Sehingga tak ada alasan lain agar menahan keinginan untuk menyantap ikan gembong segar sementara waktu hingga harga kembali pada level normal.(An)

Harga 15 Komoditi Naik

Dana BOS Harus Jelas

sanggau

SANGGAU-Jajaran kepolisian Kalbar Kamis (26/2) kemarin, secara serentak menggelar simulasi penga-manan Pemilu Mantap Brata 2009. Untuk Sanggau simulasi digelar di halaman Mapolres. Kegiatan ini se-bagai upaya mengantisipasi hal-hal yang tak diinginkan selama berlang-sungnya tahapan Pemilu yang tak lama lagi segera digeber.

“Pemilu legislatif dan Pilpres sudah tidak lama lagi. Di tengah kon-disi tersebut, tentu aparat kepolisian harus mempersiapkan diri dalam hal pengamanan guna mengantisipasi kemungkinan-kemungkinan mun-culnya gangguan kamtibmas pada saat Pemilu nanti. Kemarin mereka menggelar simulasi yang berjalan dengan lancar,” ujar Kapolres Sang-gau AKBP Djoni M Siahaan melalui Kabag Ops Kompol A Rahman kemarin.

Dalam simulasi kemarin disek-enariokan suasana memanas antara dua kelompok. Yakni kelompok massa pengacau yang tiba-tiba muncul dan aparat kepolisian yang melakukan pengamanan. Caleg yang sedang berkampanye meminta aparat mengamankan massa. Ang-gota kepolisian langsung melakukan pengamanan terhadap massa pen-gacau tersebut. Dari tangan mereka ditemukan senjata tajam, botol ke-masan air mineral berisi minuman keras serta serta lintingan ganja.

Setelah berhasil mengamankan massa yang brutal, ketegangan kem-bali terjadi. Berawal dari ketidakpua-san terhadap orasi caleg, ada kelom-

pok massa yang melemparkan botol minuman ke atas panggung. Ratusan massa lain mulai berdatangan ke lokasi kampanye menggunakan kendaraan roda dua dan kendaraan-kendaraan bak terbuka.

Melihat gelagat tak baik, anggota Lantas Polres Sanggau menghenti-kan kendaraan pengangkut massa. Mereka meminta massa turun dari kendaraan dan membubarkan diri. Namun, permintaan petugas tak digubris. Massa tetap bersikeras melanjutkan perjalanan dan ber-gabung dengan massa lainnya. Akibatnya, keteganganpun tak dapat dihindari. Massa dan petugas terlibat bentrok fisik.

Skenario lain juga menggambar-kan, pada saat memasuki massa tenang sebelum pencoblosan, Pan-waslu yang dibantu aparat Satuan Polisi Pamong Praja melakukan pembersihan atribut kampanye. Ba-liho, spanduk serta berbagai atribut kampanye partai maupun caleg yang masih terpasang, diturunkan secara paksa dan dibawa ke Sekretariat Panwaslu.

Termasuk gambaran terjadinya ketegangan pada saat massa pencob-losan. Ratusan massa yang berasal dari salah satu pendukung Parpol menyerbu ke TPS. Mereka merasa para petugas TPS telah berbuat kesalahan dan berusaha mengha-kimi para petugas di TPS. Anggota keamanan yang berada di lokasi tak mampu berbuat banyak, karena keterbatasan personil. Mendapat informasi adanya kericuhan, petugas

Polres Sanggau diterjunkan ke lokasi kejadian. Petugas beru-saha berdialog dengan koor-dinator massa meminta untuk tenang. Namun, upaya dialog tak membuahkan hasil. Massa yang marah tetap berusaha mengejar para petugas TPS.

Takut kericuhan meluas, satu pleton Dalmas diterjunkan ke lokasi. Mereka kemudian membuat pagar betis dan mengamankan beberapa orang yang dicurigai sebagai provoka-tor. Kericuhan lebih besarpun

akhirnya berhasil dihindari dan massa berhasil ditenangkan. Tapi, suasana tenang tersebut tak berlangsung lama. Petugas TPS yang membawa kotak su-ara ke PPK dihadang puluhan massa. Mereka berusaha mere-but kotak suara. Namun, aparat yang mengawal kotak suara tersebut berhasil menghalau massa. Sehingga proses Pemilu bisa dilanjutkan.

“Simulasi ini merupakan sebuah persiapan kita dalam menghadapi pelaksaan Pemilu

mendatang. Tujuannya, agar penyelenggaraan Pemilu da-pat berjalan dengan aman dan lancar sebagaimana yang kita harapkan. Selain kepolisian, dalam simulasi ini juga melibat-kan pihak-pihak terkait, seperti KPU, Panwaslu, Pol PP, Hansip serta aparat TNI. Khusus untuk TNI hanya untuk memback-up saja jika sewaktu-waktu ditemukan terjadi kekacauan yang tidak bisa tertangani oleh aparat yang ada,” jelasnya lagi.(An)

PENGELOLAAN pendidikan dari tingkat pusat daerah hingga pada ranah sekolah harus memahami dan melaksanakan program BOS (Bantuan Operasional Sekolah) dengan sebaik-baiknya. Jika ada penyele-wengan, masyarakat berhak melaporkannya kepada instansi terkait.

Untuk itu, tim pusat, tim provinsi, tim kabupaten/kota, sekolah, lembaga keuangan dan instansi lain yang terkait harus memiliki acuan pelaksanaan program guna memperoleh pemahaman yang sama demi menghin-dari timbulnya hambatan dalam pelaksanaan program BOS. “Yang pasti, pengelolaan dana BOS harus tertib administrasi, transparan, akuntabel, efisien, efektif, tepat waktu dan terhindar dari penyimpangan,” ujar David warga Desa Pengadang. (ags)

ANTO WINARNO/KAPUAS POST

PAGAR BETIS: Pasukan Dalmas Polres Sanggau membuat formasi pagar betis, berusaha menghalau massa pengacau Pemilu.

Singkawang 10 Besar Kota Pengidap HIV/AIDSSambungan dari halaman 1

Mereka masuk dalam kel-ompok PSK-PSK, juga dalam pecandu narkoba sekalipun. Dengan kerja keras sukarela-wan, mereka dengan sendi-rinya memeriksakan kesehatan ke Klinik Mawar yang berada di RSUD dr Abdul Aziz.

Budi tak memungkiri prosen penuluran HIV/AIDS terjadi saat warga Singkawang berada di luar daerah. Hasil pendataan mereka ada pengidap HIV/AIDS terinfeksi saat bekerja di Jakarta, Taiwan, Hongkong bahkan Korea. “Kondisi ini kita maklumi karena banyak juga warga Singkawang yang bekerja di Negara lain,” jelas dokter spesialis penyakit da-lam ini.

Terus BertambahSecara nasional, angka pen-

gidap HIV/AIDS di Indonesia terus melejit. Bahkan, dalam sepuluh tahun terakhir, jum-

lahnya kian melangit. Di sisi lain, kontribusi pemerintah belum optimal. Itu bisa dilihat dari anggaran yang dialokasi-kan Depkes tahun ini.

Sekretaris Komisi Pe-nanggulangan AIDS (KPA) Nafsiah Mboi mengatakan, di antara 230 ribu orang yang teridentifikasi HIV/AIDS, 10 persen atau 23 ribu orang din-yatakan positif terinfeksi HIV/AIDS. Ini disebabkan sarana tes HIV/AIDS masih terbatas. Karena itu, kebijakan Menkes adalah terus memperbanyak sarana pengobatan.

’’Dengan demikian, jumlah orang yang terinfeksi bisa di-ketahui dengan pasti,’’ ujarnya di sela lokakarya forum pe-rencanaan dan penganggaran penanggulangan HIV/AIDS di Bappenas kemarin (26/2). Apalagi, beber Nafsiah, jumlah orang yang positif AIDS dalam sepuluh tahun terakhir terus bertambah. Pada 1999, pen-

derita AIDS baru 352 orang. Namun pada akhir 2008, sudah melejit di kisaran 16.110 orang. Di antara jumlah itu, 2,7 persen diidap balita, 0,3 persen diidap penduduk berusia 5–14 tahun, dan sisanya diderita penduduk berusia 14 tahun ke atas.

KPA amat menyesalkan fe-nomena itu. Sebab, penularan HIV/AIDS sejatinya bisa dice-gah. Nafsiah menjelaskan, saat ini perilaku penggunaan jarum suntik bersama di kalangan pemakai narkoba menunjuk-kan tren menurun.

Sebaliknya, fenomena pe-nularan HIV/AIDS dari ibu ke anak malah melonjak.’’Artinya apa?

Saat ini yang terkena penya-kit itu bukan hanya para pem-beli dan penjaja seks. Tapi, suami yang menganut seks bebas telah menularkan penya-kit itu ke istri dan anaknya. Ini sangat disayangkan,’’ tuturnya.Karena itu, Nafsiah minta dila-

kukan pencegahan secepatnya. Mereka yang berperilaku seks bebas mau tak mau harus ber-sedia memakai kondom. Dia membeber, penggunaan kon-dom dalam kurun 2002–2008 tidak bergerak naik. Selalu berkutat di kisaran 20–30 persen. Padahal, perilaku seks bebas terus meningkat.

’’Kalau 200 ribu suami melakukan hubungan seks bebas, berapa istri dan anak yang ditulari. Kalau mau men-cegah persoalan ini, perilaku masyarakat harus berubah,’’ ungkapnya. Karena itu, target KPA adalah menyediakan VCT per kabupaten/kota.

Selain itu, juga menambah pemeriksaan di rumah sakit. Dengan demikian, masyarakat diharapkan memeriksakan kesehatannya.

Tahun ini, Depkes mengalo-kasikan anggaran Rp 98 miliar. Jika ditambah dana hibah serta dana lain, total anggaran HIV/

AIDS mencapai Rp 180 miliar. Kendati dinilai kecil untuk mengatasi HIV/AIDS, ang-garan itu rencananya dipakai untuk pencegahan dan pengo-batan penyakit tersebut. ’’Ter-masuk mengurangi dampak sosial ekonomi. Kita mintanya banyak, tapi anggaran negara kurang,’’ jelasnya.

Karena itu, dengan lokaka-rya tersebut, Bappenas akan membicarakan penambahan dana bersama berbagai daerah. Targetnya, mencegah 80 persen populasi penduduk yang beri-siko terkena penyakit itu serta adanya perubahan perilaku dari 60 persen kelompok berisiko tinggi.

Termasuk, menjangkau 60 persen wanita hamil yang terinfeksi HIV untuk menda-patkan ARV. ’’Selain itu, juga mengintensifkan penanggu-langan HIV/AIDS di Papua melalui program Save Papua,’’ ungkapnya. (man/kit/oki)

Page 9: Pontianak Post

9Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009

IPRAH Drs Hendry Jurnawan SH. S.IP.MH dalam memperkenalkan bahasa Indonesia dan budaya

Kalimantan Barat ke tingkat nasional dan internasional sangatlah besar. Melalui jalur edukasi, dosen di Universitas Panca Bhakti Pontianak ini telah beberapa kali dipercaya mengajar di Universitas Goangdong, China (1998-2002) di Fakultas Asia Timur, Jurusan Bahasa Indo-nesia.

S e l a i n m e n g a j a r bahasa In-donesia, pria k e l a h i r a n P on t i anak , 24 Nopember 1952 ini juga aktif mem-perkenalkan seni budaya Kalimantan Barat. Atas kegigihannya pengemban-gan bahasa Indonesia dan seni budaya Kalimantan Barat, Hen-dry Jurnawan terpilih seba-gai dosen ber-prestasi dan dosen teladan di Universitas Goangdong, China.

M e l i h a t s e d e r e t a n prestasi emas yang di miliki Hendry Jurnawan, Selasa (24/2) kemarin dirinya mendapat anugerah Darjah Yang Mu-lia Setia Astana dari Keraton Amantubillah Mempawah, dengan gelar kehormatan Dato Nata dari Kesultanan XIII Istana Amantubil-lah Mempawah. Penganugerahan gelar kehor-matan ini diberikan langsung oleh Pangeran Ratu Mulawangsa Dr Ir Mardan Adijaya Kusuma Ibrahim MSc, dalam sebuah gelar

upacara adat di Keraton Amantubillah, Mem-pawah. Mendapat anugerah yang demikian, Hendry Jurnawan mengaku amat terharu. Amanah tersebut akan dia jaga dengan baik, demi kelestraian budaya dan nilai-nilai luhur Keraton Amantubillah Mempawah. Jauh hari sebelumnya, Hendry Jurnawan juga telah mendapat karunia penghargaan dari Hong-kong, Huaxia Chinnese Medicine Institute

berupa Honorary Prefessor; Philip-pine Presidential Award; Award Malaysia berupa Pingat Perkhid-matan Cemer-lang; Indonesia, Former West Ka-limantan Provinsi Parlement dan Lencana Melati dari pemerintah Indonesia.

Darma bakti-nya untuk bangsa dan Negara tidak perlu diragukan l a g i . D a l a m program pem-bangunan Aceh pasca bencana Tsunami, Hendri Jurnawan telah mengabdikan diri sebagai Pimpro Rehabilitasi dan R e k o n s t r u k s i Aceh selama 4 tahun berturut-turut. Sebagai salah satu putra terbaik Kaliman-tan Barat, Hendry

Jurnawan berkeinginan untuk kembali mengabdikan diri bagi masyarakat melalui pencalonan diri sebagai anggota DPR-RI asal daerah pemilihan Kalimantan Barat, nomor urut 6 dari Partai Golkar.

Untuk bisa mewujudkan cita-cita luhur tersebut, doa restu serta dukungan dari selu-ruh masyarakat Kalimantan Barat sangatlah di harapkan.(*)

Hendry Jurnawan: Duta Bahasa dan Budaya Kalimantan Barat K

Penerima Gelar Kehormatan: Hendry Jurnawan berfoto dengan kerabat Keraton Amantubillah Mempawah dan ke delapan tokoh penerima gelar kehormatan.

Diberi Gelar Kehormatan: Pangeran Ratu Mulawangsa Dr Ir Mardan Adijaya Kusuma Ibrahim MSc, menganugerahkan Hendry Jurnawan Darjah Yang Mulia Setia Astana dari Keraton Amantubillah Mempawah, dengan gelar Dato Nata dari Kesultanan XIII Istana Amantubillah Mempawah.

aKrab: Hendry Jurnawan tampak akrab berbincang dengan Pangeran Ratu Mulawangsa Dr Ir Mardan Adijaya Kusuma Ibrahim MSc.

Sahabat: Hendry Jurnawan berfoto bersama sahabatnya, Herdianto Halim dan Ketua I LAMS Kalbar, Abdi Nurkamil Mawardi. Mereka berdua juga menerima anugerah gelar kehormatan.

robo-robo: Bersama kaum kerabat keraton Amantubillah Mempawah, Hendri Jurnawan turut serta mengikuti gelaran Robo-Robo

Dato nata: Atas kegigihannya pengembangan bahasa Indonesia dan seni budaya Kalimantan Barat, Hendry Jurnawan mendapat gelar kehormatan Dato Nata.

PenGharGaan: Karena kepeduliannya dalam mengembangkan bahasa dan seni budaya Kalimantan Barat, Hendry Jurnawan di anugerahi sejumlah pingat dan piagam penghargaan dari dalam dan luar negeri.

berSama:Hendry Jurnawan berfoto bersama di depan Keraton Amantubillah Mempawah

SaPrahan: Mendapat kehormatan makan saprahan bersama Pangeran Ratu Mulawangsa Dr Ir Mardan Adijaya Kusuma Ibrahim MSc dan kaum kerabat Keraton Amantubillah Mempawah

Page 10: Pontianak Post

10 Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009

PEMILU

IST

ROBO-ROBO: H Sukiman, SPd, MM ikut bersukacita dalam pembukaan budaya

robok-robok pertama di Kabupaen Kubu Raya. Caleg DPR-RI nomor 1 PAN ini

ikut berjoget bersama sahabat karibnya, Muda Mahendrawan, SH, yang 17 Februari

lalu dilantik sebagai Bupati Kubu Raya.

Sukiman Terpesona Prosesi Budaya Robo-RoboBerjoged Bersama SahabatLama, Muda Mahendrawan

PONTIANAK—Prosesi budaya robok-robok sudah dua hari berlalu. Tetapi kesannyamasih membekas begitu dalam di sanubari HSukiman, SPd, MM. Calon anggota DPR-RIasal Partai Amanat Nasional (PAN) nomorurut 1 ini mengaku terpesona dengan kekayaanbudaya masyarakat Melayu yang tinggal dipesisir Kalimantan Barat itu.

“Saya berucap syukur bisa menyaksikanrobok-robok secara langsung. Terus terangini kali pertama saya melihat kegiatan budayarobok-robok. Luar biasa, ini merupakan asetbudaya yang harus terus dilestarikan,” kataSukiman ditemui usai pembukaan acararobok-robok di Kecamatan Kubu, KabupatenKubu Raya, 26 Februari lalu.

Acara pembukaan kegiatan robok-robokpertama kali dilaksanakan di Kubu Raya, itudihadiri oleh Bupati Kubu Raya, MudaMahendrawan, SH beserta istri, Kepala DinasPariwisata Kubu Raya, tokoh masyarakat,tokoh agama, dan masyarakat Kubu. Sukimanmerupakan satu-satunya calon legislatif yangmenyempatkan hadir dalam kegiatan tahunanitu.Menurut Sukiman yang juga Ketua DPWPAN Kalbar ini, budaya robok-robok bisamenjadi perekat tali silaturahmi antar-warga.Budaya tersebut merupakan media potensialmenjalin keakraban sesama warga. Hal lain,robok-robok merupakan kekayaan budaya danmenjadi identitas suatu daerah.

“Karena itu saya sangat bersyukur, denganmencalonkan diri sebagai anggota DPR-RIsaya bisa melihat dari dekat kehidupanmasyarakat Kalimantan Barat. Saya bisamelihat kehidupan para petani, pedagangkecil, keindahan alam masing-masingdaerah, termasuk budaya robok-robokkemarin. Banyak hikmah yang bisa sayapetik,” kata Sukiman ramah.

Sukiman tak hanya berucap syukur bisamenyaksikan langsung kegiatan budayarobok-robok. Alumnus FKIP Untan ini jugaberkesempatan bertemu dengan sahabat

karibnya, Muda Mahendrawan yangsekarang menjabat Bupati Kubu Raya. “Kitasempat reunianlah,” ujar Sukiman me-ngulum senyum.

Sukiman dan Muda Mahendrawanmerupakan sahabat kental ketika dikepengurusan PAN. Saat Muda memu-tuskan maju sebagai Bupati Kubu Raya,Sukiman didaulat oleh pengurus sebagaiketua DPW. “Makan, tidur sudah biasasama-sama. Muda merupakan figur seder-hana dan dekat dengan masyarakat. Orang-nya slow,” ungkap Sukiman tertawa. (ing*)

TRI MUJOKO BAYUAJI/JP

DIALOG: Ketua KPU Abdul Hafiz Anshary, bersama dua komisioner KPU, Endang Sulastri (tengah) dan

Andi Nurpati, dalam dialog dengan tokoh agama terkait sosialisasi Pemilu di Jakarta, kemarin (27/2).

Semua ParpolIkrar Tak MakanUang Rakyat

JAKARTA - Komisi Pem-berantasan Korupsi (KPK) me-ngantisipasi pemilu mendatang ter-cederai kasus korupsi. Lembagapimpinan Antasari Azhar itukemarin mengumpulkan pimpinan38 parpol dan 4 partai lokalNanggroe Aceh Darussalam(NAD) untuk mendeklarasikanperlawanan terhadap korupsi.

KPK secara terbuka menya-takan akan membidik partai-partaiyang menggunakan uang rakyat.Ketua KPK Antasari Azharmenegaskan, lembaganya tidakmenjamah UU Pemilu.‘’Tapi,apabila uang yang digunakan untukkegiatan partai politik itu masukkeuangan negara, maka bisa sajamasuk delik korupsi, di mana KPKakan masuk,’’ ungkapnya. Lantas,bagaimana bila yang menyalah-gunakan uang negara bukanlahpenyelenggara negara, melainkanmasih berstatus calon legislatifKomisi tetap akan turun, lantasmengoordinasikannya dengankejaksaan.’‘’Penanganannya se-perti apa, bakal kami supervisi,’’tegasnya.Acara deklarasi anti-korupsi itu mendapat responslangsung dari pucuk pimpinanpartai, termasuk pimpinan partaiyang duduk di eksekutif. SepertiKetua Umum Partai Golkar JusufKalla yang juga wakil presiden,Ketua Umum PPP SuryadharmaAli (menteri koperasi dan UKM),Ketua Umum PBB M.S. Ka’ban(menteri kehutanan), dan KetuaUmum PKPI Meuthia Hatta(menteri urusan peranan perem-puan).

Selain itu, juga Ketua UmumHanura Wiranto, Presiden PKSTifatul Sembiring, Ketua UmumPAN Soetrisno Bachir, dan KetuaUmum PKB Muhaimin Iskandar.Sedangkan PDI Perjuangan hanyamengutus Sekjen Pramono A-nung. Dari partai lokal datangempat pimpinan partai, antara lain,Ketua Partai Aceh yang jugamantan Panglima GAM MuzakirManaf dan Ketua Partai SuaraIndependen Rakyat Aceh MochTaufiq Abda.Dalam deklarasibertajuk ‘’Siapa pun Boleh Naik,Korupsi Harus Turun’’ itu, semuapimpinan parpol diminta menekenjanji untuk menjauhi korupsi diatas lambang partainya masing-masing secara bergantian. Wirantoyang partainya (Hanura) berada dinomor urut 1 adalah orang pertamayang meneken deklarasi itu.

Tak sampai di situ, para petinggipartai tersebut juga mengung-kapkan harapannya terhadappemberantasan korupsi. PresidenPKS Tifatul Sembiring sampaimenyitir kisah sahabat nabi,Abubakar Ashidiq, untuk meng-gambarkan seberapa jauh perla-wanan korupsi. ‘’Abubakar sampaimengorek tenggorokan hinggamuntah setelah tahu yang dimakanberasal dari hasil yang haram,’’jelasnya.Ketua Partai PersatuanDaerah Oesman Sapta pun beranimengklaim bahwa KPK adalahsalah satu lembaga yang didirikansaat dia di parlemen.’‘’Saya turutberbangga hari ini karena kamiturut mendirikan lembaga ini,’’terangnya. (git/tof)

SURABAYA - Apa yang salahdengan iklan politik para caleg?Berbagai ulasan kritis dan tajamterkait hal itu kemarin dipaparkandi acara Dialog Seru Seputar IklanCaleg yang mengangkat tema: GakCuma Otak-Atik, Iklan PolitikHarus Cerdik.

Acara yang dihelat di Graha Penalantai 5 sejak pukul 10.00 itumenghadirkan para pengamat

politik dan praktisi periklanan.Mereka adalah Bima Arya Sugiarto

(pengamat politik dari Jakarta), Hariadi(pengamat politik dari Unair), JanoeArijanto (praktisi periklanan Jakarta)dan Adjid Swastedi (praktisi periklananSurabaya). Di antara yang hadir, tampaksejumlah caleg, anggota panwaslu,praktisi pemasaran politik, dan masya-rakat umum.Di awal acara Arya Bimamengatakan, saat ini Indonesia telah

memasuki transisi. Pemerintahyang tadinya otoriter, kini berubahmenjadi liberal. Perubahan itu,menurut dia, memiliki dua sisidampak, positif dan negatif.Pengaruh positifnya, dengankondisi demokrasi saat ini, Indo-nesa memiliki banyak pilihan aktorpolitik.

Sayangnya, lanjut dia, variasipilihan tersebut tidak diikutikesiapan pelaku dalam pertarungansecara modern. ‘’Semua iklanpolitik bentuk dan isinya sama,’’

kata pria berusia 36 tahun tersebut.Akibatnya, konstituen kebingunganmenentukan pilihan.

Tidak hanya itu, tema-tema yangdisampaikan untuk menarik per-hatian masyarakat pun tidak berbedajauh. Padahal, meraih simpati calonpemilih dengan sisa waktu yangada para caleg harus melakukandiferensiasi. ‘’Buat iklan yang uniknamun tetap sesuai public demand(permintaan publik) dan realitaspersonal,’’ jelasnya.

Tanggapan serupa diungkapkanHariadi. Akademikus itu melihatiklan politik di Jatim sebagaisampah. Sebab, mereka berposeuntuk diri sendiri, dan bukan untukpublik. Menurut dia, agar pariwaratersebut tidak sekadar menjadisampah, caleg harus bisa ber-kampanye dengan cara lain. ‘’Createstory (membuat cerita, Red) se-hingga masyarakat terkesan,’’tambahnya. (uri/eko/kum)

JAKARTA - Pemilu di Indonesia selalu menarik perhatianinternasional. Uni Eropa mengumumkan akan menurunkanpara ahli untuk melakukan observasi secara langsung terhadapproses demokratisasi di tanah air itu.

‘’Indonesia adalah negara besar yang sedang melaksanakanproses demokratisasi. Melihat proses pelaksanaan secaralangsung adalah pengalaman berharga untuk kami,’’ kataHartmurt Nassauer, ketua Delegasi untuk Hubungan denganASEAN Parlemen Eropa, setelah mendapatkan paparanpelaksanaan pemilu legislatif dan pilpres di Kantor KPU,Jakarta, kemarin (25/2).Nassauer mengatakan, yang palingmenarik untuk dipantau dari pemilu di Indonesia adalahorganisasi pelaksanaan pemilu. Indonesia, kata dia, adalahnegara dengan wilayah yang sangat luas, dengan lebih dari 70ribu pulau.‘’Negara ini adalah pilar demokrasi di Asia Tenggara.Indonesia is the leading country in ASEAN. Bagaimana(KPU) mengorganisir pelaksanaan pemilu ini sangat menarikuntuk diikuti. Apalagi, 7 Juni mendatang kami akanmelangsungkan pemilihan anggota parlemen,’’ ujarnya.Nassauer menambahkan, pemilu yang dilakukan dengansemangat transparansi adalah bukti stabilitas pembangunan diIndonesia. Dia berharap agar Indonesia selalu damai dan stabildalam melangsungkan agenda demokratisasinya.

Pemantauan itu, jelas Nassauer, akan dilakukan denganmenurunkan secara langsung beberapa ahli dari Eropa. Palingtidak, imbuh dia, Maret mendatang para ahli tersebut sudahtiba di tanah air. ‘’Mereka akan langsung merasakan bagaimanakampanye dan siapa yang memenangkan pemilu ini,’’katanya.Meski begitu, terang Nassauer, apa yang dilakukanpihaknya bukan sebuah observasi formal. Observasi itu, ucapdia, hanyalah observasi biasa untuk merasakan suasana pestademokrasi di Indonesia. ‘’Nantinya, tidak ada laporan ataupublikasi temuan-temuan dari pemilu ini. Tidak, tidak ada itusemua. Kami hanya ingin melihat (pemilu dan pilpres, Red)itu saja,’’ tegasnya. (aga)

Dipantau Uni Eropa

Iklan Politik Masih Seperti Sampah

Page 11: Pontianak Post

ANEKA 11Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009

27/2

Dokter, jelas, juga manusia. Karena itu, tidaklah aneh bila kita mendengar kesehatan dokter terganggu. Apa yang dialami dr. Ahwan ini mungkin satu di antara sekian banyak kasus. Dokter di sejumlah klinik pengobatan dan pemilik Klinik Daarussyifa di bilangan Lubang Buaya, Jakarta Timur, ini mengaku kadar trigliseridanya agak tinggi, di atas ambang normal, sejak setahun terakhir ini. Akibatnya, leher pria 39 tahun ini sering tegang dan nyeri.

Selain itu, karena aktivitas hariannya amat tinggi, tentu saja ayah dua orang anak ini sering merasa lelah. Untuk mengatasinya, ia lebih cenderung menggunakan suplemen makanan yang bersifat alami dan terbuat dari bahan nabati guna dikonsumsinya. Dan saat wawancara ini berlangsung, Oktober 2008 yang lalu, sudah hampir dua bulan alumnus Fakultas Kedokteran Universitas Yarsi, Jakarta, ini rutin meminum Zena-600, dua kali dalam sehari. Ternyata dengan bantuan sari bubuk serealia berbahan baku kacang hijau plus kedelai itu kondisi fisik Pak Dokter ini makin membaik. “Meskipun saya belum sempat mengecek kadar trigliserida darah, badan

sekarang terasa lebih fit dan tegang di leher itu tidak muncul lagi,” ujarnya.

Kadar trigliserida tinggi biasanya disebabkan oleh kebiasaan makan malam dengan porsi yang cukup banyak. Dan meningkatnya kadar trigliserida ini bisa jadi disebabkan oleh kelebihan karbohidrat, lipid, atau yang lainnya. Akibatnya, terjadi penumpukan di pembuluh darah. Tentu metabolisme, baik karbohidrat maupun lipid akan terganggu. Inilah barangkali yang membuat badan sering pegal, dingin, lemas, dan kepala sakit. Bila dibiarkan kronis, ini bisa menyebabkan munculnya berbagai gejala penyakit, seperti diabetes, hipertensi, atau gangguan jantung.

Untuk itu, membuat tubuh selalu bugar amat penting dilakukan, salah satunya dengan rutin mengkonsumsi kacang hijau. Sebab, dalam kacang hijau terkandung sejumlah senyawa gizi yang banyak manfaatnya. Kadar proteinnya yang 24% berguna bagi pertumbuhan dan pergantian sel yang rusak. Kadar lemaknya yang rendah dan 73%-nya tak jenuh berguna untuk

menjaga kesehatan jantung. Kalsium dan fosfor berguna untuk memperkuat tulang. Vitamin B1-nya berguna untuk pertumbuhan, perbaikan pencernaan, peningkatan nafsu makan, penambah energi, dan pemaksimalan kerja syaraf.

Sedangkan vitamin B2-nya untuk membantu penyerapan protein dalam tubuh. Selain itu, kacang hijau, terutama

kecambahnya, berfungsi sebagai antioksidan yang dapat memperlambat proses penuaan dan penyebaran sel kanker. Karena Zena-600 juga mengandung kedelai, maka manfaatnya jadi makin komplet. Isoflavon kedelai dikenal sebagai antioksidan, antiosteoporosis, antiaterosklerosis, penambah imunitas, dan pendorong metabolisme. W

alaupun demikian, yang lebih penting dilakukan adalah menjaga pola hidup yang sehat, seperti berolahraga secara teratur, beristirahat dengan cukup, meminum air putih dengan cukup, dan sebagainya.Kendati belum lama beredar, Zena-600 sudah laku di seluruh wilayah pemasarannya. Hal itu tak

lepas dari manfaatnya yang nyata dan produknya yang diolah higienis serta merupakan penyempurnaan dari kedelai bubuk yang selama ini banyak beredar di pasaran. Dan ini amat ditunjang oleh mulai sadarnya masyarakat untuk beralih ke bahan-bahan nabati alami dalam memelihara kesehatan. Tapi, produk ini bukanlah obat melainkan makanan kesehatan untuk memelihara kondisi tubuh. Ingin tahu lebih jauh, kunjungi [email protected] atau telepon (021) 70288540.

Untuk informasi hubungi distributor wilayah Kalbar HP 081256595777 dan 081345052499, untuk kabupaten hubungi :

Sintang HP 08123110654,Putussibau HP 085650876026, Mempawah HP 08125665397,Bengkayang HP 081245883729, Singkawang HP 085245883729,Ketapang HP 08125621298 Nanga Pinoh HP 081352199200“ ZENA 600 “ telah tersedia dan

dapat dibeli di apotik, toko obat, supermarket/minimarket di dalam kota Pontianak dan di seluruh kabupaten wilayah Kalbar.(biz)

Tak Ada Lagi Tegang di Lehernya

dr Ahwan

Sambungan dari halaman 1

Koran ini yang menginap di Akasaka, kawasan tengah Tokyo, merasakannya secara langsung, berturut-turut, dan kebetulan selalu malam hari. Skalanya memang tak terlalu besar, tapi cukup untuk membangunkan kita dari tidur.

Negara asal Doraemon itu memang berada dalam jalur strategis lempeng besar gunung berapi dunia. Di negeri itu ada 108 gunung berapi aktif, 13 di antaranya sangat aktif. Gempa terakhir yang memakan korban jiwa terjadi Juni tahun lalu di kawasan pemandian air panas Kurikawa, Jepang Utara. Tapi, yang paling dikenang oleh warga Jepang adalah traged gempa Kobe 1995 yang menewaskan 4.571 orang, melukai 14.678 orang, dan mengakibatkan 222.127 orang kehilangan tempat tinggal. Gempa Kobe juga merusak dan meruntuhkan lebih dari 120.000 bangunan

Bosai-Kan menggunakan model experimental learning. Artinya, pengunjung yang da-tang tak hanya diceramahi, tapi diajak merasakan kondisi darurat secara langsung sekaligus metode penanganannya.”Tiap tahun kami berusaha selalu memperbaiki fasilitas dan metodenya,” ujar Reiko dengan bahasa Jepang logat Osaka yang kental. Etsujiro Tamura, training coordinator

Japan International Cooperation Centre menerjemahkannya dalam bahasa Inggris.

Siapa saja boleh datang ke tem-pat itu. Tiap hari mulai pukul 09.00 hingga pukul 17.00. Biayanya? ”Gratis,” kata Reiko. Plus, pen-gunjung mendapat kartu penilaian elektronik. Chip magnetik di kartu itu akan terekam dalam database Bosai-Kan. ”Kartu itu berlaku untuk lima kali kunjungan,” katanya. Tahu dari Indonesia, se-nyum Reiko tambah lebar. ”Anda pasti sudah paham caranya,” katanya. Tragedi tsunami Aceh 2004 dan gempa bumi Jogjakarta 2006 rupanya dicantumkan oleh Bosai-Kan dalam brosur pendek berhuruf kanji yang dibagikan saat kali pertama tamu datang.

Tahap pertama belajar di Bosai-kan, kita diajak memasuki ruang teater mini berbentuk kubah. Kursinya ditata meninggi ke be-lakang, dengan layar memenuhi seluruh atap. Ruang itu kedap suara. Setelah semua pengunjung (tiap sesi tur terdiri atas minimal 4 orang), film kemudian diputar. Isinya tentang sebuah keluarga yang harus menghadapi gempa. Bersamaan film diputar, kursi digetarkan. Makin lama makin semakin keras. Tujuannya agar penonton seakan-akan terlibat dalam film sebagai aktornya.

Khan Sopirom, warga Kamboja yang duduk di samping, tampak memejamkan mata. Redaktur Rasmei Kampuchea Daily, koran

terbesar di Pnom Penh, itu men-gaku pusing. ”Padahal, ini hanya film, saya sudah mual, bagaimana kalau sebenarnya ya?” katanya.

Pertanyaan Khan langsung di-jawab. Setelah melihat film, tamu diajak masuk ke ruang simulasi gempa. Ada semacam panggung yang bentuk dan luasnya dibuat sama persis dengan standar dapur rata-rata orang Jepang, yakni 3,5 x 3,5 meter. Lengkap dengan lemari es, rak, meja makan, dan kompor gas. Panggung itu didongkrak dengan sistem hidrolik hingga setengah meter di atas lantai.

”Nanti ada gempa sampai skala 7. Lihat baik-baik cara menghadapinya,” kata Reiko. Dia lalu memberi contoh bagaimana menghadapinya. Pertama, men-eriakkan sekeras-kerasnya kata gempa sambil sembunyi di bawah meja. ”Gunakan istilah (gempa) negara masing-masing,” tam-bahnya.Sambil berlindung, kita disarankan meraih kompor gas dan mematikannya. ”Tapi, kalau jaraknya jauh dari meja, Anda tetap harus berlindung dulu,” katanya. Di Jepang, sistem gasnya sudah tersentralisasi. Jika ada serangan hingga skala 5 (selisih 1,3 poin dengan skala Richter) gas otomatis mati. Setelah itu, kita harus segera mencari pintu, membukanya, dan mengganjal-nya agar tetap terbuka. ”Anak-anak harus didahulukan keluar,” tambah Reiko. Usai memberi contoh, ibu dua anak itu meminta

kami mencobanya. Alat dinyalakan dan kami pun

digoyang. Skala 7 ternyata cukup dahsyat. Jika tak pegangan kaki meja, kita bisa tersungkur. Meski begitu, bayi di atas usia tiga tahun tetap boleh mencobanya asalkan bersama orang dewasa. Turun dari ’’panggung gempa itu’’ , kami memasukkan kartu ke mesin penilai. Tunggu 30 detik, nilai bakal muncul di layar. Skalanya satu sampai lima. Yang meraih angka tertinggi diberi poin A. ” Itu berarti prosedurnya dilalui secara urut dan benar,” kata Reiko. Nilai itu didapatkan dari kamera CCTV yang disambungkan dengan panel elektronik.

Di lantai dua, tamu diajari cara melakukan CPR (cardio pulmonary resuscitation atau pertolongan dengan memompa dada dan napas buatan) dengan boneka dummy yang dilengkapi alat pengukur. Jika tiupan tak kuat, dada boneka tak mengem-bang dan nilai tak keluar. Juga, jika posisi bibir penolong tidak tepat menyumpal bibir si dummy. Setelah latihan CPR, pengunjung diajari memakai tabung pemadam kebakaran. Air asli dipakai dan disemprotkan langsung, tapi hanya pada ”api” yang menyala di layar komputer. Jika tekniknya tepat, ”api” itu akan mengecil lalu padam. Nilai dihitung dari kece-patan mengambil, membuka, dan menyemprotkan tabung secara presisi.(jpnn)

Sejak Bayi Latihan Sembunyi di Bawah Meja

Debitur Wanprestasi Dapat Disandera

Lebih Fokus Nyanyi

Ekonomi Singapura Masuk Jurang Resesi

Polisi Sweeping Pasien, Pendukung Praktik Melunak

Golkar-PKS Sudah Saling Merapat

KPK Awasi Menteri Berlatar Parpol

Sambungan dari halaman 1

Untuk penggemarnya, tentu tidak akan melihatnya lagi ber-main sinetron. Dia mantap men-inggalkan dunia sinetron dan memilih fokus di dunia tarik suara. “Untuk saat ini, aku mau pending sinetron dulu karena waktu aku terbatas. Sebab, syuting

sinetron susah digabung dengan menyanyi. Apalagi, aku sekarang sibuk tur keliling Indonesia. Jadi susah banget sinetron bareng menyanyi,” tutur BCL di Studio Gudang, Jalan Mandala V, No 24, Cililitan, Jakarta Timur, Selasa malan (24/2). Menurut bintang film Saus Kacang ini, menyanyi adalah impiannya sejak kecil.

“Sejak kecil, aku memang ingin jadi penyanyi. Ini impian aku yang jadi kenyataan, jadi nggak akan aku sia-siakan. Aku ingin berkembang dan nggak monoton,” jelas istri Ashraf Sinclair ini. Meski memutuskan vakum bermain sinetron, bukan berarti BCL akan benar-benar hilang dari dunia akting. Ia masih

berminat main film layar lebar. “Kalau ditawari film, aku

masih mau. Kalau Ashraf kan lebih suka akting, jadi biar saja dia menjalani kegiatan kesukaannya. Yang pasti, aku enjoy dua-duanya, akting dan menyanyi. Meski pun memang lebih capek main film dan sinetron,” kata pelantun Sunny ini . CR-4

Sambungan dari halaman 1

Menurut Jasin, KPK akan lebih proaktif mengawasi gerak parpol untuk menghindarkan praktik penyimpangan keuangan negara. ”Ya, sesuai yang dibilang ketua KPK, kami akan proaktif,” terangnya.Jasin menambahkan, dalam kabinet tersebut memang duduk para menteri dengan beragam latar belakang. ”Kabinet itu berwarna-warni, tidak hanya satu partai. Bisa saja mereka menggunakan dana di kantornya, misalnya. Monitoring kami tentu ke sana,” ungkapnya.

Pada deklarasi antikorupsi Rabu (25/2) lalu, sejumlah peny-elenggara negara berlatar parpol mendeklarasikan siap memberan-tas korupsi. Mereka yang hadir adalah Jusuf Kalla (Golkar/Wa-pres), M.S. Kaban (Partai Bulan

Bintang/menteri kehutanan), Su-ryadharma Ali (Partai Persatuan Pembangunan/menteri koperasi dan UKM), Meutia Hatta (Partai Keadilan dan Persatuan Indone-sia/menteri negara pemberdayaan perempuan).Sesuai penelitian INFID (International NGO Forum on Indonesian Development), sedikitnya ada 10 menteri berlatar parpol yang patut diawasi.

Salah satunya, Menko Kesra Aburizal Bakrie. Posisi menteri asal Golkar itu dinilai strategis untuk dekat dengan rakyat. Sebab, dia saat ini adalah koordinator Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri (PNPM-M), sebuah program pemerintah yang mengurusi kesejahteraan rakyat sendiri.

Mensos Bachtiar Chamsyah yang tercatat sebagai ketua Ma-jelis Pertimbangan Partai (MPP)

PPP juga patut diawasi. Depar-temen Sosial saat ini mengelola dana bantuan sosial bagi ma-syarakat. Posisi Mensos juga dekat dengan rakyat karena dana bantuan bencana alam masuk di Depsos.Tak hanya mereka, Men-diknas Bambang Soedibyo juga layak dipelototi. Bambang yang berasal dari Partai Amanat Nasio-nal (PAN) selama ini mengelola anggaran negara terbesar di bidang pendidikan. Selain itu, Depdiknas mengelola dana utang Bank Dunia USD 127.740.000 untuk program pengelolaan anak usia dini (PAUD).

Jasin juga menerangkan bahwa deklarasi antikorupsi yang diu-capkan Rabu lalu bukan berarti tak mengandung konsekuensi. Menurut dia, mereka yang telah meneken berarti berjanji tidak melakukan korupsi. (git/agm)

Sambungan dari halaman 1

umum, kata dia, resesi Singa-pura tidak akan banyak ber-pengaruh terhadap perekonomian Indonesia.’’Porsinya tidak banyak ke kita. Mayoritas eksposure Sing-apura adalah Eropa dan Amerika Serikat,’’ ungkapnya.

Komisaris independen BCA

Sambungan dari halaman 1

tertentu yang harus dibayar. “Adapun perjanjian yang dibuat kedua belah pihak telah memenuhi syarat sah perjanjian diatur dalam Pasal 1320 BW. Maka kekuatan hukum sama dengan undang-undang sesuai diatur Pasal 1338 BW,” paparnya.

Lebih lanjut, ia memaparkan pengaturan tentang perjanjian juga diatur dalam Pasal 224 HIR dan 258 Rbg. Jelasnya, perjan-jian hukum oleh notaris sama dengan putusan pengadilan den-gan keputusan inkrah (bersifat tetap).“Ketika salah satu tidak mau melaksanakan kewajiban-nya maka disebut wanprestasi. Bahkan hak atas tanggungan yang dimiliki PT BIG dapat diambil Bank Mandiri sebagai upaya pemenuhan kewajiban debitur,” tegas Slamet.

Mantan Dekan Fakultas Hu-kum Untan ini mengatakan aturan semua telah berpihak kepada pihak kredit maka proses lelang sebenarnya dapat dilaksanakan tanpa menunggu keputusan

hukum lain. Ia menyebutkan berdasarkan informasi yang didapat Bank Mandiri sudah lama melakukan restrukturisasi utang PT BIG, tetapi juga tidak dibayar.“Kepada debitur yang nakal dan melakukan wanprestasi dapat dilakukan tindakan sandera diatur Pasal 209-224 HIR, Pasal 242-258 Rbg, Surat Edaran MA No.2 tahun 1964 jo Surat Edaran MA No.4 tahun 1975. Bahkan diatur dalam Peraturan MA No.1 tahun 2000 yang mengatur bagi debitur punya utang Rp1 miliar bila tidak bayar maka dapat dilakukan upaya paksa badan,” papar Slamet.

Ia mengungkapkan bahkan upaya paksa badan ini dilakukan selama tiga tahun. Menurutnya, pengecualian penyanderaan bagi orang berusia 75 tahun. “Dalam hal ini penyanderaan debitur dapat dilakukan dengan meminta izin dari pengadilan negeri saja. Se-dangkan persoalan gugatan yang dilakukan debitur baik profesional dan TUN telah dibatalkan. Saya melihat pengadilan telah berpihak ke kreditur, sehingga tidak perlu

ada penundaan lelang,” katanya.Slamet mengatakan iktikad

baik bisa dilakukan PT BIG jika mau membayar utang. Perusahaan ini, katanya, bisa mencari rekanan atau melakukan take over atau mengakusisi dalam menyela-matkan aset mereka.“Perusahaan dapat menghentikan lelang, tetapi mereka harus membayar 30 persen beban bank. Hanya saja sejak tahun 2005 hingga sekarang debitur belum melakukan kewa-jiban mereka,” tuturnya.

Morkes Minta PH BIG Klarifikasi Berita

Bupati Ketapang Morkes Ef-fendi meminta penasehat hukum PT Benua Indah Grup Andri WK dari Prism Law Office meng-klarifikasi berita yang dimuat di media massa. Permintaan tertulis dengan surat resmi No180/0460/HK tertanggal 23 Februari 2009 ditandatangani Morkes.“Kami meminta Andri WK mengklari-fikasi dan meluruskan masalah dalam penerbitan berikutnya pal-ing lama 30 hari setelah tanggal 16 Februari 2009. Bila tidak dilaku-kan maka saya akan melakukan

upaya hukum,” tegasnya.Bupati Ketapang menilai

berita dengan judul Ada Skenario Terstruktur Depak BIG merupa-kan pelecehan, penghinaan dan pencemaran nama baik kepala daerah. Menurutnya, pelecehan ini tercantum pada kalimat “ada kejadian yang menggelikan dan mengkhawatirkan ada seorang pejabat di luar pejabat keuangan, nafsu mau mengadakan lelang bahkan mengundang pejabat yang berwenang di Jakarta.

So whats wrong dengan neg-ara ini? Mestinya pejabat KP-KNL yang mengundang. Tapi kok pejabat tingkat II mampu mengundang, memaksa lelang? Menteri keuangan juga dilewati itu. Lelang itu larinya kemana sih? Kas Negara kan, bukan kas daerah”.“Pelecehan juga di-lakukan penasehat hukum pada surat yang ditujukan kepada saya. Adapun surat nomor:17/TGP-PRISM/BP-KTP/II/09 tertuang pada angka empat yang menya-takan pemerintah kabupaten tidak punya kewenangan,” kata Morkes.(riq)

Sambungan dari halaman 1

seumur dia belum saatnya mem-beri pelayanan. Justru dia yang seharusnya dilayani,’’ ujar Abdul Halim yang sebelumnya dikenal sebagai tokoh masyarakat yang ngotot menentang penutupan praktik Ponari.

Untuk itu saat ini semua pihak harus berpartisipasi menyadarkan masyarakat agar dapat memahami dan menerima keputusan Ponari itu. ’’Sekarang seluruh elemen masyarakat harus berupaya mena-sihati agar tidak ada warga yang memaksakan kehendak untuk mendapatkan pengobatan dari Ponari,’’ ulasnya. ’’Ponari tidak punya kewajiban melayani pasien yang datang,’’ tambahnya.

Agar semuanya berjalan kon-dusif, menurut dia, peran aparat keamanan juga sangat penting. Kehadiran aparat untuk menjaga keselamatan Ponari dan keluarga.

Juga meminimalkan pihak-pihak yang ingin mengeksploitasi dan memaksakan kehendak terhadap Ponari.

Imbauan DPRD itu kemarin mulai dijalankan aparat keama-nan setempat. Setelah membe-ritahukan bahwa praktik ditutup kemarin pagi, polisi langsung men-sweeping para pasien yang masih bertahan. Petugas men-datangi rumah-rumah untuk mencari warga yang bertahan dan memintanya pergi. Sweep-ing semacaman itu sebetulnya juga pernah dilakukan polisi saat menutup praktik Ponari setelah jatuh korban tewas awal bulan lalu. Namun, saat itu pengusiran hanya sementara. Karena itu, tak lama kemudian pasien kembali berdatangan. Bahkan, jumlahnya makin bertambah.

Di bagian lain, langkah tegas Kapolres Jombang AKBP Tomsi Tohir dengan menutup tempat

praktik Ponari dimanfaatkan Ke-tua Komisi Nasional Perlindungan Anak (Komnas PA) Seto Mulyadi. Dia kembali mendatangi rumah Ponari. Sayang, kedatangan kali kedua pria yang akrab dipanggil Kak Seto ini tak mendapat respons dari Ponari.

Kunjungan Kak Seto yang mengklaim selalu memantau perkembangan Ponari itu malah dicueki bocah yang dipaksa menjadi dukun tiban. Ponari lebih memilih memainkan games di ponselnya daripada berbincang dengan Seto. Tak patah arang, hari ini Seto berjanji mendampingi Po-nari ke sekolah. Pencipta karakter Si Komo itu rupanya sudah lupa dengan solusi tandon air yang diusulkannya untuk mengatasi an-trean membeludak pasien Ponari pekan lalu. Seharian di Jombang kemarin, usul tak masuk akal itu tak sekalipun disinggungnya. (doy/jif/yr/jpnn/kim)

Sambungan dari halaman 1

Ketua umum Partai Golkar itu didampingi pejabat partai berlam-bang beringin. Mereka, antara lain, anggota Dewan Pembina Golkar Fahmi Idris, Ketua DPP Partai Golkar Priyo Budi Santoso, dan Burhanuddin Napitupulu.

Kalla duduk bersama Tifatul

Sembiring dan anggota Dewan Syura PKS yang juga Ketua MPR Hidayat Nurwahid. Tifatul men-gatakan, figur Kalla sesuai dengan kondisi dunia saat ini. Sekarang dunia sedang didera krisis finan-sial global. Namun, Kalla dengan tim ekonominya mampu mengh-adapi krisis dengan cerdas.

PKS, kata Tifatul, sebenarnya

juga sudah punya kandidat capres. Yakni, Hidayat Nurwahid. Bah-kan, nama tersebut sudah diden-gungkan sebagai capres dari PKS. “Tapi, kalau kita kompromi, bisalah,” katanya lantas terkekeh.Mendapat tawaran seperti itu, Kalla mengatakan, koalisi antara PKS dan Golkar sebenarnya su-dah lama terbangun. Dia ingat saat

mengajak PKS untuk berkoalisi mendukung pemerintahan. Ketika itu dia melihat PKS memiliki visi membangun bangsa. “Saya katakan kepada mereka, kalau membangun bangsa, kenapa dari luar. Membangun bangsa lebih baik dari dalam,” katanya.

Akhirnya, kata Kalla, hingga kini PKS dan Golkar mampu terus

itu juga membantah bahwa Singapura bakal menjadi pintu krisis gelombang kedua di Asia Tenggara. Menurut dia, kondisi krisis saat ini telah menerpa semua negara, sehingga yang terjadi di Singapura hanya merupakan aki-bat dari yang terjadi di AS.

Sementara itu, menurut WNI yang menjadi direktur OEM (Ori-ginal Equipment Manufacturer) Microsoft wilayah Asia Pasifik dan tinggal di Singapura Chris-tanto Suryadarma, real domestic ekonomi Singapura masih cukup baik karena cadangan devisa pe-merintah mencukupi. ’’Reserve yang dimiliki pemerintah Singa-pura masih cukup dan relatif tidak banyak utang. Semua berharap pada akhir 2009 bisa tarik napas lebih lega,’’ jelas eksekutif kelahi-ran Porong, Sidoarjo, tersebut.

Ketua Asosiasi Pengusaha Indonesia Sofjan Wanandi menu-turkan, dampak resesi Singapura akan banyak dirasakan sektor per-bankan. ’’Dampak resesi secara langsung mungkin tidak. Tapi, karena Singapura itu banyak kasih jasa dan finansial, jadi perbankan kita bakal lebih susah,’’ ujarnya.

Selama ini, kata dia, perda-gangan kedua negara memang lebih banyak didominasi per-dagangan keuangan dan jasa. Sementara perdagangan yang bersifat lebih riil tidak terlalu signifikan. Singapura juga lebih sering digunakan perusahaan Indonesia sebagai hub (transit) kegiatan ekspor-impor Indonesia. Namun, fungsi Negeri Singa itu sebagai hub diyakini tidak akan berubah, meski terkena resesi.

Berdasar data Departemen

Perdagangan, nilai perdagangan antara Indonesia dengan Singa-pura menunjukkan tren mening-kat. Posisi Januari–Oktober 2008 tercatat mencapai USD 30,571 miliar, naik signifikan 82,50 per-sen dari posisi yang sama tahun sebelumnya.

Arus investasi dari Singapura ke tanah air juga tercatat dalam papan atas peringkat negara yang melakukan investasi ke Indonesia. Berdasar data BKPM, periode 1 Januari 1990–31 Oktober 2008, realisasi investasi Singapura di Indonesia tercatat sebanyak 1.022 proyek senilai USD 13 miliar. Singapura berada di posisi kedua di atas Mauritius, Inggris, AS, dan Korea Selatan. Hanya Jepang yang mengungguli angka realisasi investasi Singapura.

Disinggung mengenai peluang ditariknya dana-dana dari masy-arakat Indonesia yang disimpan di perbankan Singapura, Kepala Ekonom Bank Danamon Anton H. Gunawan menilai hal itu tidak mudah terjadi, meski Singapura mengalami resesi. Menurut dia, ada faktor kestabilan nilai tukar rupiah dan faktor risiko secara umum mengenai Indonesia yang sangat diperhitungkan pemilik dana.Menurut dia, justru ada faktor pemicu dari Indonesia dalam resesi yang dialami Singa-pura saat ini. ’’Orang-orang kaya Indonesia yang selama ini sering pergi dan berbelanja di Singapura umumnya juga terkena imbas krisis. Tentu mereka mengurangi pengeluaran dan sedikit banyak mengakibatkan lesunya pereko-nomian Singapura,’’ jelas Anton. (iw/wir/kim)

bersinergi membangun bangsa. “Meski memang, sebelumnya satu, kita berdebat. Memang be-gitu, tapi kalau sudah keputusan kita satu lagi,” katanya.

Dia lantas mencontohkan swasembada beras yang sudah terbangun. Dia mengatakan, swasembada beras terwujud karena ada instruksi presiden, kemudian dilakukan oleh menteri pertanian yang didukung oleh anggota dewan dari Partai Golkar. “Boleh-boleh saja itu diklaim oleh PKS. Saya katakan kepada presiden, semakin banyak yang mengklaim keberhasilan, berarti pemerintah semakin bagus. Itu justru menunjukkan keberhasilan pemerintah saat ini,” katanya.

Kalla menuturkan, sejarah politik kepartaian di Indonesia selalu berulang. Dia mencon-tohkan sistem kepartaian. Awal-nya, sistem multipartai berjalan. Namun, lambat laun sistem itu berubah menjadi hanya tiga partai. “Kemudian, sekarang kembali lagi menjadi multipartai. Nah, nanti pun bisa jadi kembali hanya beberapa partai,” katanya.

Kata Kalla, dengan sistem mul-

tipartai seperti sekarang ini, satu partai tak mungkin mendapatkan suara hingga 50 persen. “Kalau zaman tiga partai mudah sekali. Kalau sekarang susah. Koalisi saat ini adalah kemutlakan,” katanya.

Mau tidak mau, kata dia, partai harus berkoalisi agar memperoleh persentase suara yang signifikan. Namun, koalisi yang dijalankan tidak semata koalisi. Harus ada kesepakatan prinsip dan tujuan antarpartai yang berkoalisi. Nah, Kalla menilai, PKS dan Golkar secara fundamental memiliki kesamaan satu sama lain.

“Golkar dan PKS memiliki kesepakatan mengenai kesejahter-aan. Golkar memahami bahwa kesejahteraan dicapai dengan bekerja dan berkarya. Kalau PKS, ya sudah lengkap itu. Keadilan dan kesejahteraan sudah ada di situ kan. Jadi, sama-samalah kita ini. Secara fundamental sama,” katanya lantas diiringi tepuk tangan hadirin.

Kalla menambahkan, sebagai pengusaha yang berada di pemer-intahan dia selalu berlaku profe-sional. “Profesional itu kan artinya

berurutan. Dulu, saya menjabat menteri perdagangan, tapi enam bulan kemudian dipecat oleh Gus Dur. Kemudian, jadi Menko Kesra, ya sedikit naik pangkat lah. Sekarang jadi Wapres. Saya tidak tahu setelah ini,” katanya.

Dia juga mulai menafikan mitos mengenai presiden harus berasal dari Jawa. Beberapa waktu lalu dia sempat berkunjung ke salah satu kiai di Jatim. Di sana salah seorang kiai marah kepada dirinya. Kiai itu tidak terima tudu-han bahwa orang Jawa hanya memilih presiden dari Jawa.

“Kiai mengatakan, kalau orang Jawa berpikir seperti itu, berarti kami ini (suku Jawa, Red) dis-kriminatif,” katanya. “Saya nurut saja. Biasanya kalau kiai sudah ngomong tidak bisa dibantah,” imbuhnya.

Isyarat senada diungkapkan Hidayat Nurwahid. Mantan presi-den PKS itu mengatakan, polemik yang mengatakan bahwa Partai Golkar dan PKS berbeda secara ideologi sudah bukan zamannya lagi. Karena itu, koalisi dengan Golkar bagi PKS sangat mungkin dijalin. (aga/tof)

Page 12: Pontianak Post

Pontianak Post - Jumat 27 Februari 200912

Page 13: Pontianak Post

MADRID-Dalam empat musim terakhir 2003/2004, Real Madrid mendapat “kutukan” tak pernah bisa menembus babak kuarter final Liga Champions. Pemegang rekor juara terbanyak ( sembilan kali) itu selalu kandas di babak 16 besar.

Kutukan itu sepertinya bakal berlanjut musim ini. Langkah El Real sepertinya akan kembali terhenti di babak knock out. Sebab, secara mengejutkan, kemarin dini hari, di kandang sendiri, Estadio Santiago Bernabeu, El Real dikalahkan Liverpool dengan skor tipis 0-1.

Meski peluang belum habis, keka-lahan ini sangat memberatkan langkah

Raul Gonzalez dkk untuk merebut satu tiket ke babak kuarter final. El Real bisa lolos asalkan di leg kedua dua pecan lagi mampu menang dengan selisih dua gol atas tuan rumah Liverpool.

Itu jelas bukan pekerjaan mudah. Sebab, musim ini Steven Gerrard dkk punya rekor partai kandang bagus. Mereka belum sekalipun ka-lah di 13 laga home Premier League musim ini. Dari 13

pertandingan di Anfield, The Reds, sebutan Liverpool, menang tujuh kali dan enam seri.

Musim lalu, di leg pertama babak 16 besar yang digelar di kandang sendiri kalah 1-2 dari AS Roma. Giliran melawat ke Stadion Olimpico di leg

kedua, El Real juga menyerah dengan skor sama.

Gol semata wayang The Reds yang membuat peluang Real Madrid men-embus babak delapan besar menipis di laga dini hari kemarin dicetak pemain asal Israel Yossi Benayoun di menit ke -82 meneruskan free kick Fabio Aurelio dari sisi kiri area gawang Iker CAsillas. Tendangan bebas didapat tim tamu setelah bek kiri El Real Gabriel Heinze melanggar Dirk Kuyt.

El Real memang menyesali kekela-han ini. Tapi tim yang terakhir kali men-jadi juara Liga Champions di musim 2001/2002 itu belum mau menyerah. Mereka yakin bisa membalik keadaan saat melawat ke Anfield dua pecan mendatang.

“Kami dalam posisi sulit karena kami harus menang. Sedangkan Liver-pool adalah tim Inggris yang itu berarti mereka sangat kuat dalam tak tik. Kali ini mereka bertahan sangat bagus dan mencetak satu gol. Ini akan menjadi sangat sulit membelik keadaan di leg kedua. Tapi kami akan mencoba,” ujar winger El Real, Arjen Robben.

Optimisme juga dinyatakan pelatih Juande Ramos. Mantan pelatih Sevilla dan Tottenham Hotspur ini optimistis tim besutannya bisa meraih keme-nangan di leg kedua dan lolos delapan besar. “Kami akan tampil habis-habisan di Anfield. Ini memang hasil buruk. Tapi kami percaya kami bisa menang disana (Anfield),” katanya.

Sementara itu, Rafael Benitez me-

muji performa kerja keras timnya. “Kami tahu laga ini akan sangat sulit. Sebelum menjamu kami mereka me-nang sembilan kali beruntun (di Liga Primera). Mereka punya kepercayaan diri tinggi,” katanya. (ali)

Liverpool sudah mengantongi modal bagus untuk melaku ke babak kuarter fi-nal Liga Champi-ons. Hasil seri di leg kedua yang akan dilangsungkan di rumah sendiri, Sta-dion Anfield, akan mengantarkan The Reds ke babak dela-pan besar.

Namun , gelandang Javier Mascherano memberi warning kepada rekan-rekannya untuk tidak terlena dengan kemenangan di Santiago Bernabeu dan tampil lebih santai di leg kedua.“Kemenangan ini tidak akan mengubah persiapan kami pada laga kedua. Setidaknya soal mentalitas yang mesti kami miliki. Kami harus menghadapi pertandingan nanti seperti halnya intensitas yang kami suguhkan malam ini,” ujar Mascherano.

Dia mengatakan, menghadapi Real Madrid di leg kedua nanti timnya akan bersiap dengan konsentrasi penuh. “Tak mungkin bisa bersantai-santai saat meng-hadapi Madrid. Masih ada 90 menit lagi dan pertandingan akan intensif. Tapi untuk saat ini, kami sangat senang dan bisa merayakan kemenangan tandang ini,” katanya.(ali)

SebeluM laga melawan Real Madrid, media Inggris santer mem-beritakan jika Rafael Benitez bakal segera meninggalkan Liverpool. Pe-nyebabnya, pembicaraan perpanjan-gan kontrak yang sudah berlangsung berpekan-pekan tidak juga menemui titik temu.

Namun, simpang siur rumor bakal hengkangnya pelatih asal Spanyol itu kini jelas sudah. Usai timnya men-galahkan Real Madrid di leg pertama babak 16 besar Liga Champions ke-marin dini hari, Benitez mengakaskan dirinya tidak akan pergi.

“Saya bertahan,” kata Benitez .Di Anfield, Benites terikat kontrak

hingga 2010. Sejak dua bulan lalu, Liverpool dan pelatih berusia 48 tahun itu sudah bernegosiasi untuk memper-panjang kontrak selama lima tahun

ke depan. Tetapi negosiasi itu bejalan alot karena pemilik The Reds tidak sepakat dengan beberapa permintaan yang diajukan Benitez.

“Apa yang saya ingnkan adalah tetap bekerja untuk klub ini dan terus mencoba meraih kemenangan. Pengacara saya sudah bicara dengan penasihat pemilik hari ini dan kami akan bicara lagi. Kita lihat saja ba-gaimana hasilnya nanti. Saat ini saya cuma ingin merayakan kemenangan ini,” beber pelatih yang akrab disapa Rafa ini.

Benitez menjadi arsitek The Reds sejak awal musim 2004. Empat musim bersama Tha Reds, Benitez berhasil mempersembahkan satu trofi Liga Champions ( 2004/2005), Piala Super Eropa (2005) Piala FA ( 2006), dan Community Shield ( 2006). (ali)

KeMenAngAn Liverpool atas Real Madrid kemarin harus dibayar mahal. Bomber andalan Fernando Torres mengalami cedera engkel dan diperkirakan harus istirahat beberapa hari.

Di laga kemarin dini hari, Torres ditarik keluar di menit ke-62 dan di-gantikan Ryan Babel setelah terlihat terpincang pincang di tengah lapangan. Naasnya, cedera yang Torres cedera bu-kan karena dilabrak lawan, melainkan terpelintir sendiri di menit-menit awal pertandingan.

Cederanya bomber asal Spanyol itu tentu memusingkan pelatih Rafael Ben-itez. Sebab sebelumnya, selama empat pekan Benitez sudah kehilangan kapten dan ruh permainan tim, Steven Gerrrard karena cedera hamstring.

Gelandang timnas Inggris itu baru saja pulih dan saat melawan El Real, Gerrard dimainkan ketika waktu normal pertandingan tinggal menyisa-kan dua menit menggantikan Alberto Reira.

“Melawan Real kami mencoba strategi serangan balik. Tapi itu menjadi sulit karena Torres mendapat cedera sejak menit-menit awal. Itu setelah di terkilir engkelnya,” kata pelatih Rafael Benitez.

Sejauh ini belum ada keterangan dari

tim medis menganai kepastian cedera Torres termasuk harus berapa lama dia akans ebsen. “Saat pertandingan ber-langsung saya bilang kepada dokter bahwa kondisi engkel Torres tidak be-gitu buruk dan kami mempertahankan dia untuk terus bermain. Tapi di babak kedua, dia terlihat kesakitan, jadi kami menariknya keluar. Kemungkinan dia akans absen di beberapa pertandingan,” beber Benitez

Benitez berharap cedera Torres tidak

parah dan tidak butuh waktu lama untuk istirahat. Sebab, jadwal krusial ada di depan mata. Setelah melawan Mid-delsbrough, The Reds akan menjamu Sunderland ( 03/03) dilanjut dengan menjamu Real Madrid (11/03), dan big match kontra Manchester United di Old Trafford tiga hari berikutnya. Hingga pekan ke-26, Liverpool tertinggal tu-juh poin dari Manchester United yang berkibar di puncak pimpinan klasemen sementara Premier League. (ali)

Pontianak Post l Jumat 27 Februari 2009 13LFP

Malu di BernaBeuagendaPremier League inggris

Sabtu, 28 FebruariEverton v West BromwichArsenal v Fulham Chelsea v Wigan AthleticMiddlesbrough v Liverpool

Minggu, 1 MaretHull City v Blackburn RoversWest Ham v Manchester City Bolton Wanderers v Newcastle Aston Villa v Stoke City

Liga itaLia serie a

Minggu, 1 Maret (dini hari WIB)Lazio v BolognaJuventus v Napoli

Minggu, 1 Maret Atalanta v Chievo Cagliari v Torino Palermo v Catania Reggina v Fiorentina Sampdoria v AC MilanSiena v GenoaUdinese v Lecce

Senin, 2 Maret (dini hari WIB)Inter Milan v AS Roma

Liga Primera sPanyoL

Minggu, 1 Maret (dini hari WIB)Athletic Bilbao v SevillaEspanyol v Real Madrid

Minggu, 1 MaretMalaga v Recreativo HuelvaNumancia v Deportivo CorunaRacing Santander v Osasuna Sporting Gijon v Real Mallorca Almeria v Getafe

Senin, 2 Maret (dini hari WIB)Atletico Madrid v BarcelonaValencia v Real ValladolidReal Betis v Villarreal

BundesLiga Jerman

Sabtu, 28 Februari (dini hari WIB)Cologne v Arminia Bielefeld

Sabtu, 28 FebruariBorussia Dortmund v HoffenheimEintracht Frankfurt v Schalke 04 Hanover 96 v Bayer Leverkusen Hertha Berlin v Borussia M?gladbachVfL Bochum v Energie Cottbus

Minggu, 1 Maret Hamburg SV v VfL WolfsburgKarlsruhe SC v VfB Stuttgart Werder Bremen v Bayern Munchen

statistik Pertandingan Real Madrid Liverpool Gol 0 1Tendangan ke gawang 5 4Tendangan melenceng 15 10Pelanggaran 13 19Tendangan penjuru 7 2Offside 2 3 Kartu kuning 2 3Kartu merah 0 0Penyelamatan 3 5Penguasaan bola 59% 41%

Harap Tak Parah

AFP PHOTO/PAUL ELLIS

cedera: Fernando torres meninggalkan lapangan.

Benitez

Tegaskan bertahanAFP PHOTO/GLyN KIRK

rafael Benitez, pelatih Liverpool

Tidak Ada Kata Santai

Javier mascherano

gelandang Liver-pool yossi Bena-youn (dua dari kiri) mencetak gol ke gawang real ma-drid dengan head-ing dalam laga Liga champions kemarin di menit akhir babak kedua. tuan rumah real madrid harus tunduk dengan Liverpool dengan skor 0-1.

AFP PHOTO/PAUL ELLIS

tunduk

0 real madrid liverpool 1CHAMPIONS16 BESAR

Page 14: Pontianak Post

sosok

14 Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009

Review First Leg Babak 16 Besar Liga Champions

Empat wakil Inggris menuai sukses pada first leg babak 16 besar Liga Champions. Tiga tim menang, satu lagi menahan seri lawan di laga away. Pertanda apa ?

Fans sepak bola Inggris boleh menepuk dada. Empat klub Premier League melewati laga pertama babak 16 besar Liga Champions dengan mulus. Liverpool, Chelsea, dan Arse-nal sukses meraih kemenangan. Sedangkan Manchester United, si juara bertahan, berhasil memaksa jawara Italia Inter Milan bermain imbang tanpa gol.

Pertarungan memang belum berakhir. Masih ada second leg yang digelar 10 dan 11 Maret mendatang. Namun, menilik pencapaian di laga pertama, peluang wakil Inggris untuk menerobos perempat final sangat terbuka.

Liverpool, misalnya. The Reds - julukan Liverpool - bisa dibilang tim Inggris paling sukses di first leg seiring kemenangan 1-0 yang raih di Santiago Bernabeu, kandang Real Madrid. Surplus satu gol menjadi modal

penting Liverpool saat giliran menjamu Real di Stadion Anfield dua pekan mendatang.

Sebaliknya, perjuangan berat harus dila-koni Real. Tak ada pilihan lain bagi raksasa Spanyol itu selain harus menang di Anfield. Padahal, mereka berbekal defisit satu gol. Tak hanya itu, Raul Gonzalez dkk juga dihadang rekor buruk. Yakni, selalu gagal menembus perempat final Liga Champions sejak 2004. Bukan tidak mungkin Real kembali harus gigit jari musim ini.

Selain Liverpool, keuntungan juga bakal dinikmati Man-chester United. Setan Merah - julukan United - memang gagal menang di kandang Inter Milan. Tapi, hasil seri tanpa gol di Giuseppe Meazza itu bermakna penting bagi Ryan Giggs dkk. Paling tidak, penca-paian itu menambah rasa percaya diri pung-gawa United yang kini mengukir rekor tak terkalahkan dalam 20 laga terakhir di Liga

Champions.Bagaimana dengan Chelsea dan Arsenal?

Dua tim asal London ini mempunyai cerita yang sama. Yakni, sama-sama menang 1-0 di kandang sendiri. Lawannya pun sama-sama dari Italia. Arsenal meredam AS Roma, se-mentara Chelsea menaklukkan Juventus.

Dua pekan lagi, Arsenal dan Chelsea harus mempertahankan kemenangannya itu di tanah Italia. Ada dua pilihan bagi Arsenal dan Chelsea untuk mengamankan tiket perempat final. Yakni, menang lagi atau seri. Sebaliknya, Roma dan Juventus harus memforsir ke-menangan untuk melenggang

ke babak delapan besar. Surplus gol Arsenal dan Chelsea memang minim. Tapi, apapun itu, kemenangan di first leg menjadi modal signifikan untuk menjalani laga kedua.

Semua kemungkinan bisa terjadi di laga

kedua. Liverpool yang bermodal kemenan-gan di Madrid, bisa saja dibalas oleh Real di Anfield. Arsenal dan Chelsea sangat mungkin meninggalkan Italia dengan kepala tertunduk.

Tak tertutup kemungkinan juga United harus melepas gelar yang direbutnya di Moskow tahun lalu.

Berkaca pada hasil first leg, sinyal dominasi Inggris masih menyala kuat. Peluang menuju tangga juara masih terjaga. Tapi, perjalanan masih panjang menuju final yang bakal digelar di Stadion Olimpico, Roma, pada 27 Mei nanti.

Jangan lupa, jumlah wakil Inggris pun bisa berkurang. Boleh saja Liverpool, Chelsea, Arsenal, dan United lolos ke perempat final. Tapi, mereka bisa saling berhadapan di fase itu. Drawing perempat final memang me-mungkinkan skenario tersebut. Sebab, tidak ada lagi batasan bahwa klub dari satu negara harus dipisah. Artinya, bentrok antartim Ing-gris pun tak terhindarkan. (ca)

Sinyal Dominasi Inggris

SALOMON Kalou menebar sensasi di Stamford Bridge. Striker asal Chelsea asal Pantai Gading itu secara terbuka mengaku tertarik membela Arsenal di bawah asuhan Arsene Wenger. Tentu, pernyataan yang bisa bikin panas kuping petinggi Chelsea.

Penyebabnya, tidak lain karena Arsenal salah satu rival utama The Blues (julukan Chelsea) di Premier League. Selain itu, seiring dengan terus menanjaknya grafik penampilannya, membuat Kalou kerap jadi pilihan utama sebagai penyerang sayap Chelsea.

Kalou yang dibeli se-nilai lima juta pounds dari Feyenoord pada Mei 2006 itu tampil apik musim ini, baik saat masih di bawah ken-dali Luiz Felipe Scolari maupun Guus Hiddink. Arsenal sendiri pernah menyatakan tertarik ke-pada Kalou.

Bukti teranyar kontri-busi Kalou di Smaford Bridge adalah assist yang diberikan kepada Didier Drogba saat men-

jebol gawang Juventus dini hari tadi. Selain itu, dua sudah tampil 20 kali membela Chelsea di Premier League dengan koleksi empat gol.

Pada awal musim ini, Wenger sempat mengaku tertarik kepada Kalou. Jika benar tawaran itu datang lagi, Kalou sulit menolak karena Arsenal merupakan klub yang sangat dikaguminya dan bermain di bawah asuhan Wenger merupakan mimpinya.

“Benarkah Arsene Wenger mengatakan tertarik menggaet saya? Sebuah kehormatan buat saya, benar-benar sebuah kehormatan,” kata Kalou. “Dia merupakan pelatih hebat dan saya tahu kalau setiap pemain di seluruh dunia bermimpi bermain untuk Wenger. Saya menaruh respek kepadanya”.

Kontrak Kalou di Chelsea bakal kadaluarsa pada akhir musim ini. Kebetulan, negosiasi kontraknya menemui jalan buntu. Karena itu, segala kemungki-nan bisa terjadi pada musim depan. Apalagi, faktor pertemanan bisa mempengaruhi Kalou.

“Saya memang masih punya kontrak di Chelsea. Tapi, saya punya banyak teman di Arsenal (Kolo Toure, Emmanuel Adebayor dan Emmanuel Eboue). Mereka menceritakan hal-hal baik di Arsenal dan permainan mereka indah dilihat,” kata Kalou.

Kendati kerap mendapat kesempatan sebagai starter, tapi Kalou mengakui bahwa persaingan menuju menjadi pemain utama di Chelsea sangat berat. “Setiap pemain dituntut berjuang keras untuk bisa berlaga sebagai starter, termasuk saya. Saat ini saya bahagia di Chelsea dan saya berharap segala yang diinginkan dapat terkabul. Saya akan men-imbang masa depan begitu musim ini berakhir,” katanya. (ham)

Kalou

Tertarik Bela Arsenal

Page 15: Pontianak Post

Pontianak Post - Jumat 27 Februari 2009 15

Pelaksanaan Indonesia Terbuka Super Series 2009 menda-patkan sedikit titik terang. Paling tidak PB PBSI sudah mengantongi waktu pelaksanaan turnamen tahu-nan itu, yakni 16-21 Juni nanti.

Tak banyak perubahan yang dilakukan PBSI untuk menyambut peserta indonesia TerBuka nanti. Lokasi pertandingan sama seperti tahun lalu di Istana Olahraga (Is-tora) Gelora Bung Karno, Jakarta. Nilai hadiah yang ditawarkan un-tuk pemenangpun tak bertambah atau berkurang USD 250 ribu.

Sebelumnya, sempat muncul kekhawatiran banyak pihak Indoen-sia Terbuka batal dilaksanakan. karena jadwal Indoensia Terbuka yang terletak pada seri keenam super series jatuh sekitar Juni.

Nah, kebetulan Indonesia bakal memiliki hajat besar mulai 9 April nanti. Pemilihan presiden dan wakilnya pun baru dilaksanakan 6 Juli pada putaran pertamanya. Tahap kedua dilakukan September

nanti. Keamanan peserta akan menjadi sorotan utama pelaksaan turnamen itu.

Ketua Bidang Pertandingan dan Perwasitan PB PBSI Mimi Irawan optimistis agenda itu tak akan ter-pengaruh oleh pelaksanaan Pemilu nanti. “BWF sudah menyetujui dan PBSI harus siap. Ini even internasional saya yakin dari pihak yang berwenang akan membantu persoalan kemanan,” terang Mimi di Jakarta kemarin (26/2).

Tahun lalu, Indoensia Terbuka kurang diminati. Terbukti beber-apa pemain top tak mendaftarkan pada ajang tersebut. Jika pun sudah mendaftar dan datang, banyak di antaranya yang memilih mundur. Seperti Lin Dan (Tiongkok) yang absen dan Tine Rasmussen dari Denmark yang memilih WO. “Tahun lalu para atlet itu harus berjuang ke olimpiade, kekhawati-ran cedera sangat tinggi. Kalau sekarang final master lah yang ditunggu,” tukas Mimi. (vem)

JakaRTa-Angkat besi batal bergabung dengan pe-musatan latihan nasional (pelat-nas) terpadu yang muaranya menuju SEA Games XV/2009 Laos. KONI bakal mengandal-kan atlet yang tergabung pada Program Atlet Andalan (PAL) untuk memperkuat Indonesia pada multieven negara-negara Asia Tenggara itu.

“Waktunya sempit, padahal angkat besi meruapakan lum-bung emas. Lifter yang terbaik juga sudah tinggal di sana,” ucap Djoko Pramono, komandan pelatnas SEA Games 2009 di Jakarta. Keputusan itu tak serta merta muncul. KONI pernah menolak daftar nama lifter yang diajukan PB PABBSI. Alasan-nya, atlet yang diajukan tak me-menuhi kriteria KONI, minimal sebagai peraih medali PON.

Namun, KONI tidak lepas tangan begitu saja. Pelatnas ang-kat besi tetap dilaksanakan, tapi difokuskan bagi atlet muda yang

bakal turun pada kejuaraan dunia pemuda angkat besi di Chiang May, Thailand. Agenda itu seka-ligus menjadi kualifikasi Youth Olympic 2010 Singapura.

Terpisah Kabid Binpres PB PABBSI Sony Kasiran men-gakui PB PABBSI justru men-cantumkan banyak lifter muda dibadingkan yang senior kepada KONI. “Di tingkat youth pun kami berani bersaing seperti pada kelompok senior. Peluang-nya sangat ebsar, makanya kami berharap KONI bisa mendukung untuk mengadakan pelatnas untuk persiapan ke Kejuaraan Dunia nanti,” kata Sony.

Lagipula, untuk menghadapi SEA Games nanti kekuatan lifter yang ada di PAL dinilai su-dah sangat mencukupi. Perkem-bangan latihan Eko Yuli Irawan dkk akan dipertaruhkan pada Kejuaraan Asia Angkat Besi di Kazakhstan, 9-16 Mei 2009.

Selain sebagai sasaran antara menjelang SEA Games, turna-

men itu sekaligus menjadi ajang pertama untuk menguji perkembangan beberapa lifter yang naik kelas. Seperti Eko yang sebelumnya selalu tampil

gemilang di kelas 59 kg harus menunjukkan kemampuannya di kelas 62 kg. Begitu pula peraih perunggu Olimpiade 2008 Beijing di kelas 62 kg

Triyatno juga harus naik ke kelas 69 kg. Diharapkan para lifter itu minimal dapat em-mpertahankan prestasi SEA Games edisi ke-24. (vem)

Indonesia Terbuka Tetap Digeber

angkat Besi Tak Masuk Pelatnas Terpadu

Selain sebagai sasaran antara menjelang SEA Games, turnamen itu sekaligus menjadi ajangGooGlE

BATAL: Angkat besi batal bergabung dengan pemusatan latihan nasional (pelatnas) terpadu .

Page 16: Pontianak Post

cmyk

Pontianak Post - Jumat 27 Februari 200916

MABES x-prESi: Graha pena pontianak, Lt. 5 e-mail: [email protected]

Semangat kerja sedang menggebu-gebu saat ini. Harus Anda manfaatkan sebaik mung-kin sebelum melesu kembali. Tapi, jangan dulu melakukan transaksi dalam jumlah besar. Keuangan kurang stabil. Kesehatan ada gejala mau sakit. Asmara kalau bimbang, si dia bisa ragu-ragu. Hari baik Sabtu. Angka bahagia 7-0..

Kali ini orang tua menaruh banyak harapan pada Anda. Saran seorang teman perlu Anda simak dengan cermat. Jangan terlalu murung jika apa yang Anda harapkan ternyata

tidak terjadi. Keuangan jangan boros. Kesehatan kurang baik. Asmara segera nyatakan isi hati Anda. Hari baik Jumat. Angka bahagia 4-8.

Prestasi kerja Anda mendatangkan kekaguman banyak orang. Tunggu beberapa saat lagi maka Anda akan menikmati hasilnya. Jangan lupakan ibadah dan berderma. Keuan-gan masih cukup baik. Kesehatan butuh penambah energi. Asmara ada gangguan dari pihak ketiga. Hari baik Minggu. Angka bahagia 3-6.

Kabar dari teman lama datang juga. Rencana kerja sama yang diharapkan akhirnya terwujud. Jika ada persoalan, sebaiknya bicarakan dengan keluarga. Keuangan kurang baik, jangan boros. Kesehatan hati-hati gangguan pencernaan. Asmara jangan tergoda

penampilan luar. Hari baik Selasa. Angka bahagia 5-4.

Perlu strategi khusus agar atasan yakin pada keputusan Anda. Meminta pendapat orang lain tak ada salahnya. Yang penting, jangan mudah terpancing emosi dan waspadai jika ada fitnah. Keuangan santai saja kalau menagih utang. Kesehatan baik. Asmara makin menyenangkan. Hari baik Kamis. Angka bahagia 1-6.

Bisa ada masalah keluarga. Persoalan saudara yang lebih tua, biarkan ia sendiri yang menyelesaikannya. Usaha berjalan baik dan rezeki juga lancar. Keuangan jangan lebih besar pasak daripada tiang. Kesehatan kondisi cuaca kurang menguntungkan. Asmara

bakal ada kejutan. Hari baik Rabu. Angka bahagia 9-4.

Hubungan antar teman jangan dihitung untung rugi. Selain itu, jangan menilai orang dari penampilan luarnya saja. Bisa menipu Anda. Keuangan sebaiknya hati-hati, sejauh ini baik tapi bisa tidak menentu di akhir minggu. Kesehatan tak ada masalah. Asmara jangan emosional. Hari baik Rabu. Angka bahagia 7-5.

Kalau ada masalah dengan rekan kerja, sebaiknya jangan berlarut-larut. Selesaikan den-gan baik-baik supaya tidak membawa akibat buruk bagi Anda. Kondisi keuangan kurang

baik, sebaiknya atur pengeluaran. Kesehatan jangan sampai stress. Asmara jangan malu-malu kucing. Hari baik Senin, Angka bahagia 9-5.

Jangan sedikit-sedikit mudah emosi. Kalau menghadapi rintangan, hadapi dengan kepala dingin. Jika suasana tegang imbangi dengan sikap yang santai. Ada hari-hari bahagia dalam waktu dekat. Kesehatan jaga stamina saja. Keuangan makin baik saja. Asmara tetap mantap. Hari baik Kamis. Angka bahagia 9-6.

Apa yang ingin dicapai tampaknya masih jauh dari harapan. Jangan biarkan Anda dalam situasi yang rumit. Hargailah keputusan bersama. Keuangan banyak pengeluaran untuk

kepentingan rumah. . Kesehatan waspadai jika ada sakit di bagian pinggang. Asmara jaga komunikasi. Hari baik Selasa. Angka bahagia 2-7.

Dorongan semangat memberi pengaruh besar pada Anda. Anda mulai terpikir untuk membuat suatu prestasi besar. Keuangan jangan dulu memberi pinjaman buat orang lain. Kesehatan kurang stabil, jaga makanan Anda. Asmara cobalah untuk tetap berbagi kasih dan rasa. Hari baik Jumat. Angka bahagia 7-3.

Sikap seseorang yang gampang berubah tak usah terlalu dipikirkan. Namanya juga manusia. Jaga hubungan baik saja dan jangan buat persoalan yang tidak perlu. Keuan-

gan boleh dibilang lancar. Kesehatan jangan sampai terlambat makan. Asmara jangan bersikap pura-pura tak peduli. Hari baik Kamis. Angka bahagia 2-5.

Aquarius

Aries

Cancer

Capricorn

Gemini

Leo

Libra

Pisces

Sagitarius

Scorpio

Taurus

Virgo

KenapaCewek

Memilihmu?

10

SeKarang ini, sahabatan nggak hanya dijalanin cewek-cewek atau cowok-cowok loh! Banyak juga

cewek yang bersahabat dengan cowok atau sebaliknya. Nah buat para cowok, pasti kamu mau tahu, kenapa cewek-cewek memilihmu sebagai sahabat!

Penyimpanan rahasiaTerbaik

Kayaknya nih salah satu alasan utama cewek mencari sahabat cowok, sifat cowok yang gak suka bicara bolak-balik dan ngerumpi. Konon , banyak cewek berani menceritakan segala hal tentang dirinya, bahkan untuk masalah yang paling rahasia sekalipun kepada sahabat cowoknya. Dia yakin, apa yang dic-eritakannya gak akan disebarkan ke orang lain. Dan cewek pun yakin, kalau nanti

persahabatan itu bubar, rahasia tetap akan terjaga.

Teman Kencan KilatSalah satu kegunaan punya sahabat

cowok, bisa dijadikan teman kencan kilat. Banyak cewek yang akan lebih berani ngajak sahabat cowoknya me-nemani pergi daripada harus minta ke orang lain. Apalagi kalau statusnya sama-sama jomblo. Dari pada bingung mau ngajak siapa pergi ke undangan te-man atau ada undangan yang menghar-uskan cewek membawa pasangan, lebih

asyik membawa sahabat. Tentu dengan perjanjian, selama di acara nanti, dia harus kelihatan romantis.

Penyeleksi Pacar Yap, punya sahabat cowok, cewek tuh

bisa lebih leluasa bertanya soal cowok yang sedang digebetnya. Apalagi cowok yang lagi ditaksirnya kenal pula dengan sahabatnya. Sharing tentang pacar ke-pada sahabat lebih fair.

Teman Diskusi yang asyikKonon, cewek lebih mengunakan

perasaan daripada rasio dalam bertindak dan melakukan sesuatu. Sedangkan cowok lebih banyak memakai rasio. Nah sadar dengan keadaan seperti itu, sebe-lum mengambil keputusan besar, cewek banyak yang meminta pendapat cowok dahulu. Alasannya sih, setelah mendengar pendapat dari sahabat cowok, tindakan yang akan diambilnya jauh lebih baik.

Jadi PelindungBuat cewek yang lagi ngejomblo,

punya sahabat cowok berarti ada yang akan memperhatikan dan melindungi.

Buat Manas-manasinNggak sedikit loh cewek yang me-

manfaatkan sahabat untuk bikin cembu-ru pacarnya, terutama saat lagi marahan.

Misalnya dengan jalan bareng di mal dengan gaya yang

romantis, atau sengaja bermanja ria sama

sahabatnya, biar pacarnya marah.

**

Cewek-cewek Rombak dong!Peraturan Cowok

KaTanYa sepuluh peraturan berikut miliki cowok-cowok dan bikin

cewek takut melanggarnya. Pada-hal, cowok-cowok nggak pernah bikin filosofi ini sebelumnya. Mer-eka juga pengen banget para cewek merombaknya. So girl, perhatikan kata hati terdalam para cowok ini, ya……

Jangan pernah ngajak cowok duluan

Oh, please deh cewek- cewek… itu basi banget, tahu. Cowok-cowok mau kok diajak duluan buat ngapain aja. Terutama buat kencan, cowok itu sama takutnya kok mengajak kencan duluan. Caranya? Gampang, cukup sesekali kirim SMS asyik ke dia, usahakan kamu lebih dominan ngomongin tentang minggu ini

Selalu tampak cool di seki-

tar cowokJangan! Jangan pernah sok cool

di depan cowok. Cowok tuh merasa senang kalau cewek telihat nyaman diantara mereka. Saling ngeledek itu perlu dilakukan bareng mereka, lho. Jika cewek bertingkah cool, cowok bakal ngerasa, cewek itu tinggi buat mereka. Rugi, kan?

Cuma ngobrol sama cowok yang kamu kenal

Sulit memang buat cewek memu-lai obrolan dengan cowok yang dia tahu tapi belum kenal. Duh, cewek bakal nunggu lama dekat dengan cowok kalau hanya mengira-ngira siapa dan bagaimana dia. Ambil resiko, deh! Jika sering bertemu dengan cowok itu, sapa saja sesekali. Siapa tahu dia juga sering memperhatikan balik.

Selalu hanya satu cowokJangan takut bikin cowok patah

hati, deh. Ngak masalah, kok, jika cewek suka sama lebih dari satu cowok. Lupakan saling jujur, yang penting pas nge-date ngak saling ngobrolin atau nanyain pacar asli.

Cowok harus bergerak duluan

Aduh, please dong cewek-cewek. Cowok itu ngak semuanya jagoan alias berani ngungkapin apa yang ada dalam otaknya. Jangankan pegang tangan, ngomong duluan saja kay-aknya pakai acara keringat dingin. Cewek boleh kok, bergerak duluan. Nge-gandengin tangan cowok, misal-nya. Dengan senang hati...

Bikin cowok berarti, mem-buatnya tertarik

Sebenarnya, cowok nggak terlalu suka dengan filosofi ini. Mereka tidak mau cewek terlalu berusaha keras membuat posisi mereka berarti di depan cewek. Cool aja.

Bagaimanapun, cowok tetap ter-tarik dengan perlakuan cewek yang nggak dipaksa, kok..

nge-Date seperti biasaNonton, makan, itu sih biasa

banget. Tiap pasangan nge-date selalu melakukan itu. Cari yang lebih membekas dalam ingatan-nya, dong. Misalnya barbeque-an di rumah kamu sama keluarga, dia pasti senang banget..

Menghindari orangtuanyaPercaya,deh, cowok senang

banget kalau cewek menyukai ibu-nya. Paling tidak, cewek nunjukin ketertarikannya pada keluarga co-wok. Keluarga cowok bukan untuk ditakuti, kok. Mereka sama saja dengan kebanyakan orang, jadi buat dirimu nyaman di antara mereka.

Jangan nongkrong dengan teman cowokmu

Siapa bilang cowok-mu ngak suka ceweknya nongkrong dengan teman-temannya? Jika cewek nyambung dengan mereka, malah bikin co-woknya senang, kok. Malah, kemungkinan, mereka bakal jadi teman juga.

Jangan pernah nge-date sama teman

Oke, mungkin cewek takut kalau nge-date sama teman sendiri bakal bikin hubun-gan rusak. Nggaklah. Kalau ternyata si cewek memang suka sama cowok itu, gimana? Artinya, si cowok bukan lagi teman biasa, kan? Ada saatnya mengambil resiko atau cewek ini bakal wander-ing terus ke depan. (*/bbsb)

Page 17: Pontianak Post

dunia

gemerlapPERNIKAHAN bukan sebuah aib. Lalu, mengapa

kabar bahagia itu harus diawali dengan sebuah kebohon-gan? Apa alasannya, hanya Titi Kamal dan Christian Su-giono yang tahu jawabannya. Bisa jadi faktor perbedaan agama yang menjadi kendala di antara mereka.

Christian Sugiono akhirnya menjilat ludahnya sendiri setelah sebelumnya dia membantah telah menikahi Titi Kamal di Australia pada 6 Februari lalu. Kabar pernika-han mereka santer beredar seiring dengan berita Tian (panggilan untuk Christian-red) sudah memeluk Islam. Saat berita itu beredar, keduanya sama-sama tengah berada di luar negeri. Namun, keduanya membantah kepergian mereka ke luar negeri untuk melakukan pernikahan. Tian mengaku berada di Australia untuk keperluan syuting iklan, sementara Titi berdalih pergi liburan ke Singapura bersama keluarga.

Tian bahkan sempat emosi kala sebuah media online memberitakan pernikahannya dan dirinya menjadi mualaf. Melalui blog pribadinya, semua kabar itu dibantahnya.

Tapi, nyatanya, belum genap sebulan, Tian tak lagi sanggup memperpanjang ke-bohongannya. “Tanggal 6 Februari kemarin kita memang melakukan syukuran pernikahan di Perth, Australia. Kita tidak melakukannya diam-diam karena beberapa sahabat dan kerabat juga kita kasih tahu kalau kita akan menikah,” begitu

pengakuan Tian saat jumpa pers bersama Titi di Brew & Co, Cilandak Town Square, Jakarta, kemarin.

Dalam kesempatan itu, tak ada penjelasan resmi men-genai tata cara pernikahan mereka. Baik Tian maupun Titi tak mengakui apakah keduanya menikah dengan keadaan beda agama. “Biarlah itu menjadi misteri di diri kalian sendiri. Yang terpenting buat kita, sekarang kita sudah sah dan resmi menjadi suami istri,” jawab Tian.

Saat ditanya soal resepsi, Titi menjawab bahwa ia dan Tian akan menggelar pesta perayaaan pernikahannya usai pemilu mendatang. “Sekarang masih banyak jadwal stripping (syuting kejar tayang-red) yang tak bisa diting-galkan. Mungkin nanti usai pemilu,” ujar Tian.

Pemilihan Australia sendiri disebabkan negara terse-but merupakan yang terdekat dari Indonesia.

Sebelumnya, Titi dan Tian berencana akan melangsungkan pernikahan di

Mesir atau Yunani. “Tapi di Mesir kemarin lagi ada perang Israel dan Palestina. Sedangkan di

Yunani, karena libur kita hanya empat hari, kayaknya sayang juga hanya buang-buang waktu jalan ke Eropa yang butuh 18 jam,” kata Tian. adt/hds

DRAMA percintaan pedangdut kon-troversial Dewi Perssik yang tak bisa lepas dari satu pelukan pria ke pelukan pria lain membuatnya merasa perlu untuk melakukan klarifikasi. Apalagi mengenai pernikahan sirrinya dengan Ferry Faried dan Aldi Taher.

Dewi pun angkat bicara di Pengadi-lan Negeri Jakarta Utara, kemarin. Dia membantah telah menikah dengan Faried. Dewi mengaku masih berstatus sebagai istri Aldi saat Ferry melamar.

Dewi mengatakan bahwa, terkuaknya berita nikah sirri dirinya dengan Aldi Ta-her membuat beberapa pihak sakit hati. “Saya memilih Aldi, maaf saja kalau ada yang sakit hati,” ucapnya ketus.

Dalam tayangan infotainment di televisi, Ferry mengaku pernah menikah sirri dengan Dewi Perssik pada tanggal 13 Oktober di Jember. Mengenai berita itu, Dewi langsung menepisnya.

“Saya tidak pernah nikah sama Ferry, mungkin dia ngomong gitu karena sakit hati sama saya,” ucapnya. Meskipun membantah perkawinan sirrinya den-gan Ferry, Dewi mengakui bahwa dirinya pernah dekat dengan pria asal Belanda itu.

“Ferry datang September, saya ke-nalkan kepada orangtua saya. Dan orangtua saya bilang, kalau Ferry mau serius ajak orangtuanya untuk datang. Tapi orangtuanya nggak pernah datang ke Indonesia. Hanya keluarganya yang di sini aja,” ucapnya.

Dewi mengaku dirinya bertemu den-gan Ferry di bulan September 2008. Di sisi lain Dewi mengaku bahwa dirinya telah melakukan pernikahan sirri dengan Aldi Taher pada bulan Juli 2008. Yang menjadi pertanyaan apakah status yang disandang Dewi ketika dekat dengan Ferry? Mengenai hal itu, Dewi men-jelaskan bahwa hubungannya setelah nikah sirri dengan Aldi, mereka sering cekcok.

Sementara itu, Endah, pengacara Dewi mengatakan, hal itu karena ke-

inginan Dewi mendapat pengakuan dari Aldi sebagai istrinya. Dalam cekcok tersebut, Aldi sering melontarkan kata talak kepadanya. “Aldi pun terkadang jalan dengan perempuan lain. Hal itulah yang membuat Dewi merasa dia sudah dicerai dan bukan istri Aldi lagi,” kata Endah. “Dia talak saya berkali-kali. Saya merasa nggak punya suami lagi. Lalu saya ketemu Fery dan dia menga-jak saya untuk hubungan serius. Tapi ketika itu Aldi datang lagi. Karena saya nggak mau ditidurin banyak laki-laki. Akhirnya saya kembali lagi ke Aldi,” tambah Dewi.

Berbeda saat mantan suaminya Saipul Jamil menceraikannya, ia memberita-hukan hal itu ke media. Namun, saat dengan Aldi, Dewi tidak ingin membe-berkan masalah itu karena merasa ingin menjaga perasaan orang lain.

“Banyak perasaan yang harus dijaga. Termasuk ibunda Aldi. Saat Saipul ta-lak saya, saya bilang ditalak. Saat Aldi talak saya, saya diam,” katanya. Saat ditanya kenapa nikah sirri, bukankan nikah sirri akan ada pihak yang merasa dirugikan? Dewi pun menjawab dengan sigap. “Pasti rugi buat perempuannya,”

katanyanya. Dewi pun berusaha meluruskan

bahwa nikah sirri yang dijalaninya itu bukan karena dia hamil di luar nikah. “Demi Allah dan orangtua saya, saya tidak pernah hamil di luar nikah,” katanya. Mendengar penjelasan Dewi, Aldi pun menambahkan dengan beru-saha membenarkan tindakan Dewi dan menyalahkan dirinya. Aldi mengaku terkadang menelantarkan Dewi.

“Berita yang selama ini menyudutkan Dewi itu tidak benar. Sebenarnya Aldi yang brengsek, tidak mengaku istri Aldi di media. Aldi menelantarkan Dewi dan pernah mengatakan talak ke dia,” katanya.

Berita pernikahan sirri Dewi-Aldi juga dibenarkan keluarga Dewi di Jember, Jawa Timur. Mereka hadir di pernikahan sirri yang digelar di rumah teman ibu Dewi Perssik di Jakarta.

“Dari pihak keluarga, yang hadir saya, ayahnya Dewi, dan Masbin kakak kedua Dewi,” ungkap Srimona, ibunda Dewi. Pernikahan dilangsungkan di rumah H Wibowo. H Wibowo dan keluarga Dewi sama-sama anggota pengajian dalam Paguyuban Saras. adt/hds

17Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009

Ngaku Sudah Menikah di Aussie

TITI KAMAL & TIAN

DRAMA NIKAH SIRRI DEWI PERSSIK

Masih Istri Aldi Saat Ferry Melamar

FOTO : KPLAldi Taher dan Dewi Persik

Page 18: Pontianak Post

HALO PUBLIK18 Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009

PEMILU Legislatif tinggal menghi-tung hari, persaingan tidak sehat pun kian terasa. Ini saya alami dengan adanya beberapa baliho yang telah saya tempatkan di beberapa titik di sekitar Jalan Merdeka dekat bun-daran air mancur SMPN1, depan Cafe Camar. Baliho milik saya itu dengan sengaja dicabut oleh orang yang tidak bertanggung jawab. Pola lama seperti ini, menurut saya sudah tidak patut untuk dilakukan. Marilah kita bersaing dan bertarung dengan lebih santun dan terhormat. Kejadian yang sama sebelumnya juga sudah pernah terjadi baliho yang saya pasang di Jalan Kenari, juga menjadi sasaran oleh tangan-tangan yang tidak bertanggung jawab. Dan akhirnya baliho tersebut saya pindahkan ke tempat lain dan tidak beberapa lama setelah baliho tersebut saya ambil,

ternyata disana telah berdiri bendera salah satu partai. Hal tersebut ternyata terulang lagi beberapa hari kemudian, bendera yang saya pasang di depan Cafe Camar dicabut, kemudian saya pasang kembali ditempat yang sama. Eh ternyata dua hari kemudian malah baliho yang saya pasang di beberapa titik di Jalan Merdeka tersebut dicabut kembali.

Saya sangat heran kenapa hanya baliho saya yang dicabut, semen-tara cukup banyak juga baliho yang terpasang di sekitarnya. Saya hanya berpikir positif terhadap kejadian yang saya alami ini, walaupun PDP Partai baru, akan tetapi sangat diper-hitungkan oleh partai lain. Ini terbukti dengan adanya pencabutan beberapa baliho dari Caleg PDP tersebut.

Saya menghimbau kepada seluruh para caleg yang ada di Kota Pontianak

ini, agar bertarung dan bersainglah secara sehat dan wajar. Tinggalkan cara-cara lama karena cara-cara lama itu sudah tidak laku di masyarakat. Tidak ada yang perlu dikhawatirkan jika memang track record kita cukup baik dan dikenal oleh banyak orang dan memang pantas untuk menjadi anggota legislatif, masyarakatlah yang menilai dan menentukan.

Mari sama-sama kita jaga ketertiban dan keamanan guna terlaksananya Pemilu yang damai yang pada giliran-nya menghasilkan pemimpin yang mempunyai kualitas dan kapabilitas yang cukup memadai untuk memper-juangkan aspirasi masyarakat, khusus-nya di kota Pontianak tercinta ini.

Edi SinagaJln. Danau Sentarum

Pontianak

UJIAN Akhir Nasional (UAN) yang tidak lama lagi akan diada-kan di setiap jenjang pendidikan tak dapat dipungkiri selama ini dianggap sebagai momok yang sangat menakutkan bagi sebagian besar siswa. Sudah barang tentu para pelajar baik itu SD, SMP maupun SMA menyiapkannya dengan belajar kesana kemari di berbagai lembaga bimbingan belajar maupun privat agar dapat lulus ujian dengan hasil yang memuaskan, walaupun harus mengeluarkan dana yang tidak sedikit. Tetapi ada hal yang sebenarnya diyakini sangat perlu dipersiapkan dalam menghadapi UAN yaitu kesiapan mental agar siswa tidak down ketika sudah duduk di depan soal ujian.

Menanggapi hal ini, Perhim-punan Mahasiswa Kab.Pontianak (Primakapon) yaitu dari bidang PSDM (Pengembangan Sumber Daya Manusia) dan Infokom (Informasi dan Komunikasi) me-nyelenggarakan sebuah training motivasi yang bertajuk ‘Train-ing The Secret Of UAN Se-Kab.Pontianak’. Training motivasi

digelar tanggal 1 Maret 2009 di Gedung Kartini Mempawah dengan targetan peserta 500 orang siswa SMA.

Training ini dimaksudkan un-tuk membangkitkan spirit dalam menghadapi UAN agar para siswa tidak lagi stress memikirkan ba-gaimana menghadapi UAN, dan dapat mengerjakannya dengan enjoy, namun tetap mendapatkan hasil yang memuaskan.

Bidang Infokom Primakapon

TAHUN ini menurut infor-masi PNS yang akan mengakhiri masa baktinya sungguh banyak sekali. Baik di Pemda Tk I, II dan BUMN/ BUMD. Tentunya diharapkan para PNS tersebut sudah menyiapkan mentalnya, terutama untuk memasuki dunia baru yakni sebagai pensiunan atau penikmat kemerdekaan.

Mudah-mudahan tidak ada seorangpun yang justru stres, jatuh sakit akibat masuk dunia baru tersebut. Bersyukur bagi yang sudah menyiapkan dirinya jauh sebelumnya dengan aktifitas baru seperti beternak ayam, ikan, berkebun dan lain sebagainya. Khusus bagi yang beragama Islam dan mungkin juga yang beragama lainnya dalam menjalani masa purna tugas ini, kita isi waktu kita sedikit dengan melakukan tabun-gan untuk akhirat nanti antara lain melakukan silaturahmi, zikir di waktu senggang, memperbanyak ibadah dan lain sebagainya.

Nah pemerintah jauh sebelum-nya sudah memberikan tempat pengabdian baru bagi yang punya waktu dan ilmu yang bisa dikem-bangkan termasuk untuk bisa bersilaturahmi yakni apa yang

Rumahku IstanakuRUMAH merupakan ke-

butuhan dasar manusia, yang berfungsi sebagai tempat tinggal atau hunian dan sarana pem-binaan keluarga. Pada hakeka-tnya setiap warga masyarakat membutuhkan perumahan dan lingkungan layak huni, namun kenyataannya Indonesia sudah 63 tahun merdeka masih ribuan bahkan jutaan masyarakat yang menempati rumah dan lingkun-gannya tidak layak huni atau disebut pemukiman kumuh.

Di benak saya, masih ingat benar takkala Bapak Sutarmidji, SH. M.Hum akan menuju ke sing-gasana walikota Pontianak, den-gan program unggulan rumah tak layak huni. Terus terang program ini menurut kacamata saya dari sudut pandang sebagai seorang pekerja sosial sangat mulia dan sangat perlu disukseskan.

Pada umumnya kawasan pemukiman kumuh kurang diper-hatikannya segi kebersihan, kein-dahan, ketertiban dan kesehatan lingkungan sehingga kawasan ini potensial menjadi sumber dan berjangkitnya berbagai masalah kesejahteraan sosial, antara lain stres bagi penghuninya sehingga terjadi percekcokan keluarga dan percekcokan dengan tetangga.

Oleh karena itu dalam mewu-judkan cita-cita yang sangat mulia ini, Walikota Pontianak terpilih mengupayakan penam-pungan melalui program terpadu,

antar berbagai instansi lintas sektoral dengan dukungan masyarakat yang dilaksana-kan seluruh lapisan secara terencana dan terorganisasi guna memperbaiki kehidupan masyarakat di daerah kumuh yang menyangkut rumah tidak layak huni serta kondisi ling-kungan yang tidak memenuhi persyaratan kelayakan.

Memang di masa silam telah banyak upaya yang di-laksanakan, baik oleh pemer-intah maupun oleh lembaga-lembaga swasta yang mengen-taskan masyarakat di daerah kumuh dari kemiskinannya, diantaranya melalui program Rehabilitasi Sosial Daerah Kumuh (RSDK) oleh Departe-men Sosial, program rumah susun oleh Menteri Negara Perumahan Rakyat, Bedah Rumah RCTI dan sebagainya. Namun tidak perlu dipungkiri bahwa sebagai akibat mo-bilitas kehidupan kota yang cukup menarik tumbuhnya daerah kumuh baru tidak dapat terbendung.

Akhirnya semoga kita se-mua sadar bahwa makna serta manfaat “Rumahku adalah Istanaku”. Sekali lagi semoga Bapak Sutarmidji beserta kabi-netnya sukses selalu. Semoga!

Garbo Wahyu GarindaPontianak

Pizza Hut yang Mengecewakan PADA tanggal 24

Februari 2009 kurang lebih jam 19.00 wib, saya bersama anak-anak dan istri bermak-sud membeli Pizza Hut, di A Yani Mega Mall lantai 2. Ketika istri sedang pesan, saya dan anak-anak memilih duduk di tempat di luar ruang yang dalam keadaan kosong dan terbuka karena mengingat anak-anak saya yang masih kecil takut nanti mengganggu konsumen yang lain, atau terjadi hal-hal lain. Sehingga saya memilih lebih baik di luar saja yang luas tempat-nya.

Tetapi alangkah kecewanya ketika istri saya menyam-paikan omongan kasir yang bilang bahwa tidak boleh ma-kan diluar, karena di dalam masih kosong. Istri saya pun lalu memilih dibungkus saja. Istri baru cerita kepada saya sesaat setelah pemesanan ter-jadi. Kalau begitu untuk apa tempat diluar yang kosong dan dalam keadaan tidak ditutup itu? Saya sempat agak emosi meminta dibatalkan saja, tetapi berhubung sudah dibayar, jadi saya mengalah dengan argumen yang diberi-

kan istri saya.Sambil menunggu pe-

sanan yang cukup lama, saya memesan KFC yang berada di sebelahnya dan saya pin-dah tempat duduk di KFC. Sedangkan anak-anak saya tetap menunggu di tempat semula di luar karena mereka mau memilih duduk di luar. Pada saat itu ada konsumen baru datang dan duduk dekat di sebelah anak saya di kursi luar ruangan. Karena sudah cukup lama, bahkan saya dari pesan ayam KFC sampai habis makan ayam pun masih belum juga diantar pesanan pizza-nya.

Melihat beberapa kon-sumen yang pesannya terakhir dari istri saya sudah

diantar bahkan su-dah selesai makan dan pulang, jadi istri saya sangat ke-sal, sehingga terjadi pernyataan yang agak kasar kepada kasir yang berkeras menyuruh masuk ke dalam dengan alasan di dalam masih kosong. Kami ini beli bukan minta, mengapa be-gini pelayanannya? Kami diminta untuk terus menunggu lagi, padahal kon-

sumen lain yang dibelakang kami, sudah duluan diantar pesanannya.

Mohon kepada Kepala Bagian Personalia atau yang berwenang di Pizza Hut untuk mendidik sedikit sopan santun dalam memberikan pelayanan. Bila perlu kalau ada pekerja seperti itu tolong kasih penataran dulu untuk menghadapi konsumen, kar-ena akan merusak citra layan-an konsumen di Pizza Hut. Apalagi karyawan tersebut bukannya minta maaf, malah membiarkan kami menunggu cukup lama sehingga mem-buat emosi dan marah.

Ali S Pontianak

Kesal Baliho Caleg Dicabut

disebut Persatuan Wredatama Republik Indonesia. PWRI ini ada dimana-mana setiap Kota, Kabu-paten dan Kecamatan di Indone-sia. Bagi mantan PNS, silahkan masuk menjadi anggota PWRI dengan mendaftar di tingkat Ranting / Kecamatan. Salurkan pengetahuan dan ilmu kita untuk sesama penikmat kemerdekaan / pensiunan. Mudah-mudahan ini sebagai ibadah pula, apalagi jika ada koperasinya maka sungguh bermanfaat bagi pensiunan.

Nah di Kota Pontianak terdapat 10 Ranting PWRI di setiap keca-matan. Bagi yang masuk menjadi anggota silahkan menghubungi Ketua Ranting di daerahnya masing-masing. Namun bagi yang tidak mengetahui alamat Ranting, silahkan menghubungi Pengurus Cabang PWRI Kota Pontianak, alamat Jalan Sutoyo, Kompleks Kantor Camat Sela-tan telepon 769024 .Mari kita kumpul-kumpul sambil berusaha melakukan aktifitas yang ber-manfaat bagi para pensiunan dan keluarganya.

Laswardi FirmanPontianak.

Wadah Kumpul-kumpul Pensiunan

Training Tak Stres Hadapi UAN

Page 19: Pontianak Post

gagasan

Pemilu legislatif 2009 sudah di depan mata. Hiruk pikuk dan tebar pesona calon sudah mulai terasa mewarnai kehidupan bermasyarakat saat ini. Banyaknya partai politik yang lolos dalam verifikasi un-tuk meramaikan pesta demokrasi ini membuat persaingan semakin hangat. Tercatat sebanyak 38 partai akan bersaing mendapat-kan simpati rakyat pada pemilu tahun ini. Selain itu banyaknya caleg yang terdaftar sebagai kon-testan pemilu legistatif 2008 se-makin memanaskan persaingan. Mereka berlomba-lomba untuk meraih dukungan sebanyak-banyaknya dari rakyat untuk melenggang ke kursi empuk di parlemen. Sebanyak 600 lebih caleg akan bersaing mempere-butkan 45 kursi DPRD, ini be-rarti 1 kursi anggota dewan akan diperebutkan oleh 13-15 caleg, dapat dibayangkan persaingan sengit yang terjadi.

Ketatnya persaingan antar caleg membuat iklim perpoli-tikan memanas bahkan sengit. Masing-masing caleg berusaha menyakinkan masyakat bahwa dialah yang terbaik untuk dipilih. Banyak cara yang dilakukan para caleg ke arah itu, ada yang membuat baliho dengan ukuran “gajah”, ada yang membagikan stiker, selebaran dan kalender secara gratis, bahkan ada juga yang membagikan bantuan ma-teril dalam skala kecil maupuan besar kepada masyarakat (ini khusus caleg berduit). Beragam cara yang dilakukan para caleg tersebut tidak jarang melabrak hukum dan peraturan yang ber-laku. Panwaslu menemukan

beberapa pelanggaran yang dilakukan oknum caleg dalam berkampanye, salah satunya ialah dengan membagikan buku tulis gratis di sekolah. Padahal sekolah merupakan salah satu area yang harus steril dari poli-tik. Selain itu ada sebagian caleg yang melakukan tebar pesona dengan label agama. Beberapa waktu lalu ditemukan Surah Yasin bergambar caleg beredar di masyarakat, bahkan baru-baru ini ditemukan buku panduan doa-doa yang didalamnya ada gambar parpol dan caleg (Pon-tianak post, 16/2-2009).

Fenomena tersebut memberi-kan gambaran kepada kita bahwa ternyata agama masih dianggap oleh sebagian pelaku politik se-bagai konduktor efektif dan sen-jata ampuh yang diperhitungkan dalam rangka menjaring suara pemilih sebanyak-banyaknya. Tentu saja sasaran utama dari senjata ini adalah umat beragama mayoritas yang mendiami bumi pertiwi ini, termasuk juga di bumi khatulistiwa. Cukup beralasan memang jika agama dijadikan alat untuk meraih simpati dan dukungan dari masyarakat be-ragama, hal ini dikarenakan pe-luang untuk memperoleh simpati dari umat beragama lebih besar jika menggunakan cara-cara berbau agama dibandingkan dengan cara-cara konvensional biasa. Akan tetapi selain peluang yang menggiurkan tersebut, ada juga dampak negatif yang memungkinkan untuk muncul, yaitu dampak individu calon dan dampak sosial-agama.

Dampak individu calon yang mungkin terjadi adalah hilang-

nya simpati dan kepercayaan kepada sang caleg. Sebagian umat beragama, terutama mereka yang taat menjalankannya, me-nganggap bahwa agama adalah sesuatu yang sakral. Mereka tidak menerima jika sesuatu yang sakral tersebut dicampuraduk-kan dengan motif-motif kedu-niaan apalagi politik. Seorang caleg yang berkampanye dengan menggunakan simbol agama akan dianggap sebagai orang yang telah menyelewengkan dan menjual agama untuk kepenti-ngan politik sesaat. Apalagi jika media yang digunakan adalah buku-buku sakral seperti Surah Yassin dan doa-doa. Alih-alih untuk mendapatkan dukungan dan simpati, ternyata malah men jadi boomerang bagi dirinya, ibaratnya “senjata makan tuan”. Tidak mustahil ia akan dibenci dan tidak dipilih oleh sebagian umat beragama tersebut. Ini ada lah konsekuensi yang mesti diterima.

Dampak yang juga mungkin muncul secara sosial-agama ada-lah gesekan-gesekan antara umat beragama. Ketika caleg yang beragama lain berkampanye menggunakan media buku-buku ibadah agama lain, maka gese-kan pun kemungkinan besar ter-jadi. Hal ini dikarenakan tipologi umat beragama cenderung mem-pertahankan mati-matian ses-uatu yang dianggapnya benar, sebodoh-bodoh umat beragama, ia akan bereaksi ketika sesuatu yang diyakininya terancam.

Tentu hal ini cukup rawan akan munculnya konflik antar umat beragama. Jika hal ini dibiarkan terjadi, tentu akan mengancam iklim demokrasi dalam pemilu legislatif 2009 yang tidak lama lama akan dilaksanakan.

Dua hal yang telah penulis dipaparkan tersebut merupa-kan dampak yang kemungkinan besar akan muncul, walaupun tidak mesti harus terjadi. Akan tetapi dari dua hal tersebut dapat kita lihat bahwa pilihan untuk menjadikan agama sebagai alat kampanye mengandung resiko yang besar. Baik resiko bagi sang calon sendiri maupaun resiko munculnya konflik sosial-agama. Bagi umat Islam terutama mereka yang terlibat sebagai pelaku poli-tik tentu sangat tidak dibenarkan menjadikan agama sebagai alat politik. Allah dan rasul sangat mengecam umat Islam termasuk ulama yang gemar memperjual-belikan agama untuk kepentingan politik dirinya.

Sudah saatnya kita menjadikan politik lebih berkualitas dan poli-tik masa depan. Apa itu politik yang berkualitas sebagai politik masa depan? Politik berkualitas adalah politik yang tidak men-gandalkan umbul-umbul dan baliho. Ia bukan yang punya banyak bendera. Ia belum tentu yang punya stiker dimana-mana. Bukan. Ia yang pasti sangat bu-kan yang mengandalkan uang, teror, intimidasi, atau menguna-kan dalil-dalil agama untuk men-galahkan lawan-lawannya. Yang paling diandalkan dalam poli-tik berkualitas adalah program politisi atau partai dan strategi pembangunan mereka yang dita-

warkan pada rakyat. Apa program setiap partai jika menang. Apa rencana politisi kalau mereka menang. Program ini juga tidak berdasarkan mengecat langit, tapi berdasarkan realitas kondisi rakyat. Karenanya Pemilu 2009 di Kalbar, partai dan politisi harus membongkar apa rencana mereka kalau menang dalam pemilihan.

Jika ini yang berlangsung maka rakyat Kalbar akan tahu apa yang mereka pilih dan ke-napa mereka mendukung salah satu partai dan calegnya. Tanpa ada kejelasan ide dan program, hanya mengandalkan retorika dan simbol-simbol, maka ini sama dengan pembodohan terhadap rakyat. Pembodohan ka rena rakyat tidak tahu kenapa dan mengapa mereka harus mendu-kung salah satu politisi (caleg) yang bertarung dalam pemilu.

Di negeri kita makin ban-yak partai justru makin bingung rakyatnya. Partai tumbuh dan berganti karena perkawanan, karena kepentingan sesaat para pengurusnya, karena konflik in-ternal. Padahal partai politik harus tumbuh karena suatu ide, karena suatu rencana bersama dari para pengurusnya. Jika demikian, poli-tisi hanya akan mengandalkan stiker, umbul-umbul, atau bahkan uang untuk berkampanye. Bahkan sibuk memboyong penyanyi dan-gdut untuk menarik massa datang ke tempat kampanye mereka. Ini namanya politik dangdut. Suatu bentuk politik lama yang diprak-tekkan sebelumnya.

* Penulis, Mahasiswa STAIN Pontianak, Warge

AMKS Pantura

SAlAT TAHAJJuD ter-masuk salah satu amalan utama setelah menunaikan salat fardhu. Dalam surah Al Isra 79, Allah SWT. Berfirman, “ Dan pada sebahagian malam hari bersalat tahajjudlah kamu sebagai suatu ibadah tambahan bagimu, mudah-mudahan Tuhanmu mengangkat kamu ke tempat yang terpuji “.

Ayat diatas menjawab per-tanyaan mengapa begitu sem-purnanya anjuran untuk melak-sanakan salat tahajjud. Sesuai dengan pengorbanannya yang tidak bisa dilakukan oleh setiap orang, salat tahajjud memiliki keutamaan yang luar biasa istim-ewanya. Diantara keuta maan-ke-utamaan itu, Allah mem berikan limpahan pahala dan keuntungan bagi yang istiqamah melaku-kannya. Buah dari sebuah per-juangan dengan Allah pada saat-saat yang menyulitkan ini akan menjadi sebuah tuntutan bagi mereka yang beriman dan selalu merindukan keutamaan-keutamaan itu.

“ Andai saja setiap orang tahu tentang keutamaan dan rahasia besar yang terkan-dung dalam detik-detik waktu malam hari, niscaya mereka tidak akan melewatkan waktu malam berlalu begitu saja, tanpa melakukan berbagai macam ibadah ataupun zikir – doa di dalamnya. Terlebih-lebih saat tiba waktu te ngah malam atau sepertiga malam yang terakhir. Disanalah puncak dari sebuah

keistimewaan waktu akan kita dapatkan “ ( Buku Dahsyatnya Doa di Tengah Malam oleh Syamsuddin Noor ). Rasulullah SAW bersabda, “Barangsiapa mengerjakan salat tahajjud den-gan sebaik-baiknya dan dengan tertib juga rapi, Allah SWT akan memberikan sembilan macam kemuliaan; diantaranya lima macam di dunia dan empat macam di akhirat “.

Adapun lima keutamaan salat tahajjud di dunia. Pertama, akan dipelihara oleh Allah SWT dari segala macam bencana. Kedua, tanda ketaatannya akan kelihatan di wajahnya. Ulama kharismatik kota Basrah, Al Hasan Al Basri pernah ditanya orang, “Kenapa orang-orang yang membiasakan diri salat tahajjud di malam hari mukanya tampah cerah, berseri-seri dan berwibawa?“ Beliau menjawab, “Karena mereka selalu bercengkerama dengan Tuhan yang Maha Penyayang di kegelapan malam, maka Dia pun memberikan kepada mereka cahaya dari cahaya-Nya“. Abdul Aziz bin Umair menggambarkan kecantikan dan kewibawaan orang yang rajin salat tahajjud dengan mengatakan, “Anda akan melihat cahaya kebesaran pada mereka, Anda juga akan melihat bekas-bekas pengabdian di antara kedua mata mereka. Sesungguhnya orang yang mau memutuskan sebagian kepenti-ngan duniawinya. Demikian juga dengan orang yang memutus

hubungan dengan-Nya, Allah juga akan memperlihatkan be-kas-bekasnya kepadanya “. Ke-tiga, para hamba yang saleh akan dicintai oleh Allah dan dicintai semua manusia. Itulah salah satu hal yang sangat mahal.

Dalam kaitan ini Said bin Al Muasyab RA berkata, “Sesung-guhnya orang yang selalu salat malam, Allah akan menjadikan pada wajahnya sinar, sehing-ga dia dicintai oleh seluruh umat, bahkan orang yang belum menge nalnya sekalipun. Orang akan berkata, “Aku sungguh menyenangi orang ini “. Ke-empat, lidahnya akan mampu mengucapkan kata-kata yang mengandung hikmah. Kelima, akan dijadikan orang yang bi-jaksana, yakni diberi kemudahan dalam memahami agama.

Sedangkan empat keutamaan di akhirat, yaitu : Pertama, wa-jahnya berseri ketika bangkit dari kubur pada hari pembalasan nanti. Kedua, akan mendapat keringanan ketika dihisab. Ke-tiga, ketika menyeberangi jem-

batan shiratal Mustaqim, bisa melakukannya dengan sangat cepat, seperti halilintar yang menyambar. Keempat, catatan amalnya diberikan di tangan ka-nan “. ( Buku For Teens Mukjizat Shalat Mala oleh H.Roni Ta-broni, Motivator Remaja ).

Selain itu salat tahajjud juga mempunyai keutamaan lain. Per-tama, orang yang melakukan-nya akan ditingkatkan derajat-nya. Kedua, salat tahajjud dapat mendekatkan diri kepada Allah dan dapat menghapus dosa. Rasul SAW bersabda, “Hendaklah kalian melaksanakan salat malam karena salat malam itu me rupakan kebi-asaan orang-orang saleh sebelum kalian, ibadah yang mendekatkan diri kepada Tuhan kalian, serta penutup kesalahan dan penghapus dosa “ ( HR. Turmuzi, Al Hakim dan Baihaqi ).

Penikmat tahajjud adalah ham-ba pilihan. Tidak semua muslim terpanggil melakukannya.Dari Abu Hurairah RA, Rasulullah SAW bersabda, “Tuhan kami, Allah Tabaraka Wa Ta’ala turun setiap malam ke muka bumi pada saat akhir sepertiga malam, lalu Dia berfirman’ Siapa yang berdoa kepada-Ku, akan Aku kabulkan. Siapa yang meminta kepada-Ku, akan Aku brikan permintaannya dan siapa yang memohon ampu-nan-Ku, maka Aku ampuni Dia “ ( HR.Bukhari – Muslim ).

Kemudian dalam hadis lain berbunyi, “Sesungguhnya di waktu malam ada suatu waktu

yang tidak akan ditemui oleh seorang muslim yang berdoa kepada Allah dari kebaikan dunianya dan keselamatan akhi-ratnya, melainkan Dia kabulkan permintaannya itu pada setiap malam (bila ia terus qiyamul lail)“ (HR.Muslim).

Waktu tengah malam atau seper tiga malam yang terakhir adalah waktu yang sangat dahsyat untuk menyampaikan doa dan permintaan kita kepada Allah. Karena, apapun permintaan yang kita panjatkan di waktu-waktu tersebut, maka Insya Allah akan segera terkabul dan menjadi ke-nyataan. Selain dijanjikan surga, Rasulullah SAW menerangkan bahwa orang yang gemar salat tahajjud akan dianugerahi Allah dengan berbagai rezeki, seperti hati yang tenang, ilmu yang ba-nyak, murah rezeki, harta terpe-lihara, kesehatan yang baik, dan dihormati masyarakat.

Begitu pentingnya salat ta-hajjud sehingga ketika memasuki Madinah, pada awal hijrahnya, kalimat yang pertama diucapkan Rasulullah SAW adalah “Wahai sekalian manusia, banyaklah memberi salam, berilah makanan kepada orang yang susah, salatlah pada tengah malam ketika orang lain sedang tidur nyenyak, maka kalian akan masuk surga dengan aman dan sejahtera“. Dalam hadis lain Rasulullah SAW bersabda, “Raihlah kemuliaan dengan ban-gun dalam malam saat manusia lelap tidur.” Wallahualam. **

Jangan Jadikan Agama Alat Kampanye

lAyAk dipercaya, Menteri Agama (Menag) M. Maftuh Basyuni mempunyai niat baik ketika mengusulkan agar kaum muslimin yang wajib membayar zakat (muzakki) dikenai hukuman bila tidak melaksanakan kewajibannya. Untuk keperluan itu, menteri asal Rembang, Jateng, ini mengusulkan agar dilakukan revisi Undang-Undang Nomor 38 Tahun 1999 yang menyatakan kalau pembayaran zakat hanya didasarkan pada kesadaran (Jawa Pos, 25/2).

Sangat masuk akal dan bisa dipahami alasan Menag me-ngusulkan gagasan tersebut. Sebab, fakta memang menun-jukkan pembayaran zakat di negeri ini tidak maksimal. Bisa dipastikan, sangat banyak muzakki yang hingga kini masih membandel. Terbukti, kendati umat Islam di Indonesia mayo-ritas dan jumlah yang kaya (wajib membayar zakat) sangat banyak, dana zakat yang terkumpul tidak mengindikasikan perbandingan lurus dengan jumlah tersebut. Hanya, benarkah persoalan tersebut akan terpecahkan bila usul Menag dikabul-kan? Tidakkah hal itu bisa memicu berbagai persoalan lain?

Soal kemungkinan munculnya sejumlah persoalan baru bisa dipastikan akan terjadi. Pertama, seberapa jauh aturan itu bisa efektif dijalankan. Kesangsian itu bukan mengada-ada. Sebab, pajak yang terlebih dulu diwajibkan, hingga kini juga belum benar-benar efektif berjalan. Masih terlalu banyak orang yang bisa mengakali keefektifan kewajiban tersebut. Kedua, soal pengelolaan dana zakat yang terkumpul. Kita layak khawatir soal kemungkinan terjadinya penyelewengan. Sebab, hingga kini belum ada lembaga di negeri ini yang sangat meyakinkan dalam soal pengelolaan uang masyarakat.

Depag sendiri, misalnya. Lembaga yang dipenuhi para agamawan itu sampai sekarang belum memberikan performa yang meyakinkan. Dana Abadi Umat (DAU) yang terkumpul dari para jamaah haji terindikasi kuat tidak dikelola secara amanah alias terjadi penyelewengan. Menag mengusulkan agar Badan Amil Zakat (BAZ) menjadi satu-satunya lembaga yang mengelola zakat dari tingkat nasional hingga kelurahan. Namun, seberapa jauh bisa diyakini orang-orang yang duduk di dalamnya bisa dipercaya, baik dari sisi kemampuan men-gelola maupun sisi kejujuran?

Dengan mengemukakan persoalan-persoalan yang mungkin terjadi, bukan berarti kita menolak usul yang bagus tersebut. Hanya, sebelum usul itu diseriusi, semua pihak yang berkom-penten mengubah (merevisi) UU harus melakukan kajian mendalam. Jangan sampai regulasi itu nanti malah menim-bulkan persoalan baru yang lebih pelik. Harus diingat, zakat merupakan kewajiban agama. Apa pun yang terkait dengan zakat ini tentu akan terkait langsung dengan agama.

Misalnya, bila ternyata di kemudian hari para pengelola zakat tidak amanah, perilaku buruk itu juga bisa mence-derai kesucian agama. Citra agama akan ternodai karenanya. Bahaya lain juga sangat mungkin terjadi. Bisa-bisa ketidaka-manahan itu juga semakin menjauhkan umat dari agamanya. Mereka semakin alergi untuk membayar zakat gara-gara ke-cewa dengan oknum-oknum yang mengelolanya. Karena itu, sebelum semua perangkat siap secara meyakinkan, rasanya revisi UU belum mendesak dilakukan. Zakat biarlah menjadi persoalan privat, hubungan antara umat dan Tuhannya.

Biarlah umat Islam yang memiliki kesadaran untuk mem-bayar zakat, membayar sesuai cara dan kesadarannya sendiri. Pemerintah -bila ingin melibatkan diri-, cukup dengan cara memberikan pembinaan. Yakni, bagaimana agar kesadaran muzakki semakin meningkat serta zakat yang dilekuarkan tersebut mendatangkan manfaat sesuai yang dikehendaki agama. (*)

Kurniathama (Jl. Gunung Raya No.15 Telepon (0562) 631912). Biro Sambas: Mursalin (Jl P Anom Telp (0562) 392683) Biro Sanggau: Anto Winarno (Jl. Sudirman No. 4 Telp. (0564) 21323). Biro Ketapang: Andi Chandra, Andre Januardi (Jl. Gajahmada No. 172. Telp. (0534) 35514). Kabupaten Pontianak: Hamdan, . Biro Sintang: Mustaan, Budiman. Pema saran/Sirkulasi: -. Iklan: Dewiyanti.S. Percetakan: Surdi. Devisi Event: Budi Darmawan. Kombis: Nurtiman. Jakarta: Max Yusuf Alkadrie, Bank: BPD Kalbar, BEII, Bapin do. Harga Lang ganan per 1 Bulan dalam kota Rp 65.000,- (luar kota tambah ongkos kirim). Tarif iklan: Per mm kolom hitam putih Rp 20.000,- spot colour Rp 25.000,- full colour Rp 30.000,- Iklan baris Rp 8.000,- per baris (minimal 2 baris, mak si mal 10 baris) pem bayaran di muka. Telepon Langganan/Pengaduan: 735071. Iklan: 730251. Perwakilan Jakarta: Jl. Jeruk Purut-Al-Ma’ruf No.4 Pasar Ming gu, Jakarta Selatan 12560. Telepon: 78840827 Fax. (021) 78840828. Percetakan: PT.Akcaya Pariwara Pontianak. Anggota SPS-SGP ISSN 0215-9767. Isi di luar tanggung jawab percetakan.

P E R T A M A D A N T E R U T A M A D I K A L I M A N T A N B A R A T

Jawa Pos Group

Pontianak Post Terbit 7 Kali Seminggu. Izin terbit Menteri Penerangan RI No. 028/SK/Menpen/SIUP/A7. Tanggal 3 Februari 1986. Per setujuan Peru bahan Nama No: 95A/Ditjend. PPG/K/1998 Tanggal 11 September 1998. Alamat Redaksi dan Tata Usaha: Jalan Gajah Mada No. 2-4 Pontianak 78121. Kotak Pos 1036. Fax. (0561) 760038/575368. Telepon Redak si: (0561) 735070.Telepon Iklan/Pema saran:735071. Hunting (Untuk seluruh bagian) Fax. Iklan 741873/766022. Email: redaksi @pon tianakpost.com. Penerbit: PT.Akcaya Utama Press Pontianak. Pembina: Eric Samola, SH, Dahlan Iskan. Komisaris Utama: Tabrani Hadi. Direktur: Untung Sukarti. Pemimpin Re daksi/Penang gung Jawab: B Salman. Wakil Pemimpin Redaksi : Nies Alantas. Sidang Redaksi: Abu Sofian, H Holdi, Muslim Minhard, Surhan Sani, Mela Danisari, Khairul rahman, Yulfi Asmadi, Donatus Budiono, Basilius. Sekre taris Redaksi: Silvina. Staf Redaksi: Marius AP, U Ronald, Efrizan, Aseanti Pahlevy, Budianto, Chairunnisya, Pringgo, Pracetak/Artistik: Karnadi (Koordinator), Abdurahman, Sartika, Ratnawati, Sujarwadi, Muhsinin, Heri S, Sudarmadi, Grafis: A.Riyanto, Ilustrator: Kessusanto, Sigit. Fotografer: Timbul Mudjadi, Bea ring, Sando Shafella. Biro Singkawang: Zulkarnaen Fauzi, M Khusdarmadi, Hari

19Opini

Indahnya Berkah Shalat Tahajjud

Oleh: Iwan Setiawan

OlehUti Konsen UM

Golput Akibat Demokrasi?

Jumat 27 Februari 2009Pontianak Post

Gagal Tangani Zakat,Bisa Berbahaya

editorial

Pawang

Penerima Raskin Turun 7 Persen* Lumayan…

Trafficking dan KDRT Masih Tinggi* Cara turunkannya?

Pojok

keJADiAn yang merisaukan partai politik (parpol) di Indonesia adalah maraknya golongan putih (golput). Parpol merasa terancam dan melakukan segala cara un-tuk memikat kembali suara rakyat, tanpa melihat apa yang menjadi faktor penyebab banyaknya terjadi golput. Golput dapat terjadi karena tiga hal. Pertama, kesalahan teknis.

Banyak calon pemilih yang tidak terdaftar, terlebih pen-duduk musiman. Kedua, adanya para idealis. Seorang mus-lim wajib memilih pemimpin dan menaatinya selama ada pemimpin yang beriman dan bertakwa. Sayang, tidak ada calon pemimpin di Indonesia yang hendak melaksanakan ketakwaan kepada Allah secara kafah dengan menerapkan perintah-perintah-Nya dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Ketiga, krisis kepercayaan masyarakat kepada para pemimpinnya.

Untuk penyebab kedua dan ketiga, adanya para idealis dan masyarakat yang hilang kepercayaan kepada pemerintah, hal itu merupakan hasil dari demokrasi, yakni paham yang mela-hirkan kebebasan berpendapat dan bertingkah laku. Golput jelas tidak bisa disalahkan dalam negara yang menganut demokrasi. Kini terbukti, demokrasi rapuh dan menghancur-kan diri sendiri.

DIAh IrMAWATIE-mail: [email protected]

Page 20: Pontianak Post

cmyk

cmyk

+

+

+

+

Pontianak Post l Jumat 27 Februari 200920

SoSok

NBA Action Jum’at pukul 16.00-16.30 wib NBA Reguler Sabtu pukul 16.00-18.00 wibHanya di PonTV Chanel 47UHF

Saksikan NBA Basket Ball 2008-2009

Sarankan Beckham ke MilanLOS ANGELES-Tarik ulur kepindahan

David Beckham ke AC Milan belum juga be-rakhir. Los Angeles Galaxy enggan melepas Beckham dengan harga yang diminta Milan. Mereka ngotot agar Milan mematuhi kontrak pinjaman hingga 9 Maret nanti.

Dalam beberapa kesempatan, banyak dukun-gan yang datang kepada mantan kapten Timnas Inggris itu agar bertahan di San Siro. Selain dari kalangan sepak bola, ada pula atlet dari olahraga lain yang peduli dengan Beckham.

Dia adalah pebasket LA Lakers Kobe Bryant. Sebagai teman Beckham sekaligus sesame olah-ragawan, Kobe memberi saran kepada Beckham agar bertahan di Milan. Sebab, kalau bertahan di Galaxy karirnya akan mandek.

Bagi Kobe, pemain selevel Beckham butuh bermain di kompetisi sepak bola level tinggi. Bersama Milan di Serie A, Beckham bisa mera-sakan itu. Berbeda dengan di Galaxy yang kom-petisinya masih tertinggal jauh dari kompetisi Eropa. “Bermain di sini (Galaxy), Beckham hanya menyia-nyiakan karirnya di kompetisi dengan level rendah,” ungkap Bryant.

Dia menambahkan, level kompetisi di Major League Soccer (MLS) masih terpaut jauh di bawah kompetisi Eropa. Apalagi, Serie A Liga Italia yang masuk dalam deretan tiga besar kom-petisi paling elite di Eropa, bahkan dunia.

“Beckham adalah pemain kelas du nia. Dia seharusnya bermain di kom petisi yang lebih baik dari ini. Sebagai sa habat, saya akan menyarankan dia untuk melaku- kan hal terbaik bagi karirnya dan dirinya seba-gai pribadi,” un- gkap pebasbet kelahiran 23 Agustus 1978 itu.(ham)

REUTERS/Ray Stubblebine (UNITED STATES) KETAT : Pertarungan tim di wilayah timur semakin menambah sengit per-saingan di NBA, seperti yang ditampilkan dalam laga Orlando Magic versus New York Knicks.

KOBE BRYANT

Menang Susah PayahACAPULCO-Langkah Venus Williams di

Turnamen Abierto Mexicano, Acapulco, belum mulus benar. Diunggulkan di tempat pertama, dia kembali harus berjibaku selama tiga set untuk lolos ke putaran selanjutnya. Di babak kedua Rabu malam lalu (25/2), hampir saja dia kandas di tangan petenis kualifikasi.

Williams butuh dua jam dan 43 menit un-tuk menyudahi perlawanan petenis Hungaria Greta Arn dengan skor 6-3, 6-7(3), 6-4. Pe-nampilannya tidak lebih berkembang dari ba-bak pertama saat dia harus menghabiskan dua setengah jam untuk mengalahkan petenis non unggulan Nuria Llagostera asal Spanyol.

Petenis yang baru saja memenangkan gelar Dubai Terbuka akhir pekan lalu itu mengaku mengawali pertandingan dengan buruk. Di game pembuka babak pertama, Arn yang ber-cokol di peringkat 160 WTA itu sudah mampu mematahkan servisnya. Namun, Williams lang-sung menemukan ritme permainan sehingga set pertama bisa dia selesaikan dengan cepat.

“Mulai set kedua, dia mengubah pola serangan, dan lebih banyak melakukan lob. Saya tidak siap mental menghadapi perubahan itu. Saya jadi emosi dan melakukan banyak kesalahan,” urai Williams.

Setelah merebut set kedua, Arn memang jauh lebih percaya diri. Meski Williams yang dikenal punya servis keras itu membukukan enam ace, Arn mampu mengembalikan 53 persen puku-lannya. “Hasil hari ini tidak terlalu memuaskan. Saya akan istirahat lebih awal untuk memper-siapkan pertandingan besok (dini hari tadi),” ujar petenis peringkat 5 WTA tersebut.

Di perempat final, Williams harus mengh-adapi kompatriot Arn, Agnes Szavay. Szavay lolos ke babak utama dengan berbekal status lucky loser, namun perjalanannya terbilang mulus. Di babak kedua, dia mengalahkan Roberta Vinci asal Italia 7-6 (1), 6-4.

Williams bukan satu-satunya unggulan yang kesulitan melaju ke perempat final. Justru dia termasuk beruntung karena dari delapan unggulan, hanya tiga yang berhasil lolos ke delapan besar. Dari sisi top half, hanya Williams bertahan. Unggulan ketiga Carla Suarez-Navarro, unggulan kelima Gisela Dulko sudah terhenti di babak kedua.

Di sisi bottom half, unggulan ketujuh Tathiana Garbin mundur dari turnamen karena cedera perut. Sedangkan unggulan kedelapan Jose Martinez Sanchez kalah di tangan petenis Republik Ceko Petra Cetkovska 6-3, 4-6, 1-6. Cevkotksa bakal menantang unggulan kedua asal Italia Flavia Pennetta.

Selain Williams dan Penetta, Iveta Bene-sova menjadi petenis unggulan yang tersisa. Unggulan keempat asal Ceko ini juga menang susah payah atas kompatriotnya Klara Zako-palova 4-6, 6-4, 7-6 (3). Di perempat final dia bakal berhadapan dengan petenis Prancis Mathilde Johansson yang diuntungkan berkat mundurnya Garbin. (na)

VILLARREAL-Kali terakhir Panathi-naikos berhasil lolos babak kuarter final Liga Champions terjadi pada musim 2002 lalu. Musim ini, klub Yunani membuka peluang untuk menyamai torehan tersebut.

Bekal untuk itu sudah dikantongi Giorgos Karagouinis dkk. Panathinaikos membuka kans lolos ke babak delapan besar setelah di leg pertama babak 16 besar kemarin dini hari mampu memaksa seri tuan rumah Vil-larreal 1-1. Ini adalah hasil seri pertama yang

diraih The Greens, sebutan Panathinaikos, dalam 10 kunjungan terakhirnya ke Spanyol. Dalam sembilan kunjungan sebelumnya Panathinaikos selalu kalah.

“Kami mendapatkan apa yang kami inginkan. YAitu mencetak gol away dan tidak kalah. Villarreal sangat kuat. TApi kami punya determinasi dan spirit fantastis,” kata Henk ten Cate, pelatih Panathinaikos. “Ini hasil yang memuskan. Sebab, kami tidao difavorikan. (ali)

EAST RUTHERFORD - Tim-tim wilayah timur harus mulai mewaspadai sepak terjang New Jersey Nets. Setelah mencetak kemenangan spektakuler atas

Philadelpia 76ers Selasa lalu (24/2), tim besutan Lawrence Frank itu kembali menuai keme-nangan. Bertanding di Izod Center, New Jersey Rabu malam lalu, mer-eka menang membantai tamunya Chicago Bulls 111-99.

Devin Harris kembali menjadi bintang Nets.

Dia mencetak 42 poin, yang 19 di antaranya dibuat pada kuarter terakhir. Dengan pe-nampilan Harris yang makin matang plus rekor pertandingan di klasemen, Nets pun mulai berani membidik playoff.

“Ini saatnya (untuk masuk playoff),” tegas Harris. “Kami tak bisa menunggu lagi. Kami tidak sabar. Saya tidak mau bermain pasif lagi. Jadi lebih agresif dan menyerang adalah hal yang ingin saya lakukan sejak saat ini,” paparnya.

Dengan kemenangan kemarin, Nets merangsek ke peringkat 10 wilayah timur, tepat satu level di bawah Bulls. Namun, kedua tim mencatat rekor me-nang kalah yang sama, yakni 26-32. Nets dan Bulls juga sama-sama mencetak 19,5 games behind. Jadi, kesempatan Nets untuk menggusur posisi Bulls sangat terbuka lebar.

Nets pun kian percaya diri dengan makin kinclongnya penampilan Har-ris. Dalam dua pertandingan terakhir, dia memang mencuri perhatian. Saat melawan 76ers, point guard bertinggi 191 cm itu menyelamatkan Nets dari kekalahan ketika pertandingan tinggal menyisakan waktu 1,8 detik. Total, dia mencetak 39 poin.

Torehan itu diperbaiki lagi saat mengalahkan Bulls. Harris juga mem-bantu Nets memecahkan rekor tingkat keberhasilan free throws. Dari 25 kali kesempatan, tak satu lemparan pun yang gagal membuahkan angka. Terakhir kali seluruh free throw berbuah poin adalah musim 1999, saat Nets mencetak 23 angka dari 23 kesempatan.

“Saya ingin memegang kontrol jalan-nya pertandingan. Dua game terakhir, tim ini membuat keajaiban di kuarter keempat. Jelas kami ingin meraih ses-uatu yang besar, yakni masuk playoff,” tegas pemain yang hari ini berulang tahun ke 26 tersebut.

Pelatih Nets Lawrence Frank pun memuji penampilan anak buahnya, terutama Harris. “Tidak setiap saat pemain bisa membuat 39 atau 42

angka. Dia benar-benar layak masuk All Star,” kata Frank.

“Devin sangat memahami betapa setiap pertandingan kini sangat pent-ing bagi tim, dan dia memaksimalkan kemampuannya untuk meraih keinginan tim,” lanjutnya.

Sementara itu, kekalahan dari tim yang sama-sama sedang mengejar tiket playoff terasa sangat menyakitkan bagi kubu Bulls. Sebab, hingga awal kuarter terakhir, mereka dalam posisi memimpin. “Kami melakukan hal-hal bodoh sepanjang pertandingan. Kami membuat tembakan bodoh, keputusan bodoh. Pertahanan juga jelek sekali,” keluh shooting guard Bulls Ben Gordon

yang mencetak 17 poin. “Tidak seharus-nya kami bermain seperti ini. Sungguh mengecewakan. Tim ini jadi sangat gampang dikalahkan,” tambah dia.

“Padahal kami sudah pernah men-galahkan mereka dua kali musim ini. Pertandingan pun sudah hampir men-jadi milik kami, kalau kami sungguh-sungguh berjuang. Kami memang tidak bermain seperti seharusnya”.(na)

Nets Bicara PlayoffVENUS WIllIAMS

Untungkan Tim Tamu

Page 21: Pontianak Post

metropolisJumat 27 Februari 2009 Pontianak Post 21

Sukseskan Gerakan Cinta Produk Lokal

Tiap Jumat, Pegawai Negeri Wajib Pakai BatikPemerintah berwacana menelurkan

Surat Keputusan Bersama beberapa menteri yang mewajibkan pemaka-ian produk dalam negeri. Pegawai

Negeri Sipil, salah satunya PNS. Meski belum terealisasi, pemerintah provinsi sudah mengambil ancang-

ancang untuk menyambut kebijakan tersebut.

RoNaLd, Pontianak Post

Kebudayaan

Semula, wacana yang dilontarkan pemerintah pusat adalah mengenai peng-gunaan sepatu di kalangan PNS. Namun wacana itu kian berkembang sampai

■ Ke Halaman 27 kolom 1

IlustrasI kekes

Bekelit

Kepala Balai Pelestarian Sejarah dan Nilai Tradisional Kalimantan Barat Liesya-wati Nurcahyani mengaku kecewa karena

Griya Dekranasda kini sudah rata den-gan tanah. Soalnya, bangunan tersebut mengandung nilai-nilai historis yang penting.

“Kita ambil hik-mah atau pelajaran dari kejadian ini. Jangan sampai ban-gunan-bangunan lain yang punya nilai historis juga bernasib sama,”

katanya kemarin. Dalam hal ini, semua elemen masyarakat ikut berperanan karena masyarakatlah yang mengetahui tentang nilai-nilai sejarah di lingkungannya. Masyarakat juga diharapkan ikut serta dalam menjaga dan memelihara.

Terkait dengan upaya tersebut, BPSNT pun sudah menginventarisasi aset-aset sejarah lain di Kota Pontianak. Daftar aset tersebut akan disampaikan ke gubernur untuk menjadi bahan acuan. “Tidak banyak, jumlahnya di bawah sepuluh aset misalnya kantor pos lama, Gereja Katedral dan SD Jalan Tamar,” ujarnya. Dengan cara ini, diharapkan tidak ada lagi bangunan bersejarah yang terkorban.

Kembali ke persoalan Griya Dekranasda, Liesyawati menyebutkan, meskipun bangunan itu sudah dibongkar, pemerintah hendaknya dapat membangun semacam monumen atau

SeBaNYaK 174 rumah tidak layak huni yang tersebar pada seluruh kelurahan di ke-camatan Pontianak Selatan. ”Paling banyak

berada di Kelurahan Kota Baru yakni se-banyak 54 rumah,” ujar Utin Srilena seusai pembukaan Musyawarah Ren-cangan Pembangu-nan (Musrenbang) di aula kantor camat Rabu (25/2) pagi.

Petugas keca-matan bekerjasama dengan RT setempat sudah melakukan pendataan terhadap

kondisi rumah warganya. Di kelurahan Parit Tokaya terdapat 21 rumah tak layak huni, kelurahan Akcaya 50 rumah, Benua Melayu Darat 44 rumah, dan Benua Melayu Laut lima rumah, sehingga totalnya 174 rumah. Pendataan merupakan tahapan program reha-bilitasi rumah di Kota Pontianak.

Pendataan yang dilakukan juga sesuai instruksi Walikota Pontianak Sutarmidji, mencakup penghasilan, kondisi rumah, dan kondisi perekonomian mereka. Rumah tak layak huni harus difoto dan pemiliknya berada di depan rumah. Pemilik rumah juga harus berpenghasilannya dibawah Rp1 juta.

”Kondisi rumah tak layak huni ini lengkap dengan foto,” ungkap Utin sambil menunju-kan foto-foto warganya.

KemisKinanRumah Tak layak Huni

■ Ke Halaman 27 kolom 1

merambah pada produk-produk lainnya. Kepala Badan Kepegawaian Daerah Ka-limantan Barat, Lensus Kadri, menyatakan pemprov sangat mendukung gerakan cinta produk lokal ini.

Bahkan wakil gubernur sudah mencetus-kan wacana untuk mewajibkan para PNS memakai pakaian batik setiap hari Jumat. Namun, belum dipastikan kapan wacana tersebut akan direalisasikan. “Batik itu kan produk lokal juga,” katanya kemarin. Selain wagub, gubernur pun menurutnya sudah menyinggung-nyinggung tentang gerakan cinta produk lokal.

Hanya saja, pembicaraan masih dalam ta-hap informal atau belum dalam bentuk forum resmi. Mengenai realisasi dari kewajiban me-makai pakaian batik, kata Lensus, pemprov

■ Ke Halaman 27 kolom 1

Utin Srilena

MUJadI/PoNTIaNaKPoST

BATIK: Produk lokal berupa batik yang wajib digunakan pegawai negeri

PONTIANAK - Jumlah rumah tangga sasaran penerima beras kel-uarga miskin pada 2009 berkurang menjadi 18.228 RTS dari 19.832 RTS pada tahun sebelumnya. Penerima terbanyak berada ke-camatan Pontianak Utara, yakni 5.174 RTS.

Asisten II Bidang Administrasi

Umum dan Pembangunan Kota Pontianak, Kasri Sukirno men-gungkapkan penerima raskin pada 2009 ini berkurang tujuh persen atau 1.604 RTS. Data penerima raskin ini diperoleh dari Badan Pusat Statistik Kota Pontianak. Pendataan dilakukan pada 2008 dan melibatkan lurah setempat.

Berkurangnya jumlah penerima raskin ini disebabkan berbagai faktor. Salah satunya yaitu sudah ada keluarga penerima raskin tahun sebelumnya, dan perekono-miannya membaik pada tahun ini. Selain itu, ada RTS yang pindah rumah ke daerah lain.

Raskin akan disalurkan dari

Bulog ke titik-titik distribusi di setiap kelurahan yakni 15 kilo-gram per RTS setiap bulannya. Mereka akan menerima selama 12 bulan. ”Akhir Febuari ini akan disalurkan, termasuk jatah Januari. Jadi mereka akan mendapatkan 30 kilogram,” ujar Kasri seusai sosialisasi penyaluran raskin di

aula Sultan Syarif Abdurrahman kantor Walikota Pontianak Kamis (26/2) siang.

Untuk menghindari adanya ke-curangan dalam pembagian raskin, pemerintah kota melalui Kantor Pemberdayaan Masyarakat akan memantau penyaluran raskin

pONTIaNaK - Deputi Bi-dang Pengarusutamaan Gender Kementerian Pemberdayaan Perempuan Sri Danti menga-takan, isu-isu gender di Kalbar masih mengemuka, terutama trafficking atau perdagangan orang baik yang terang-terangan maupun gelap-gelapan. Untuk mengatasi hal tersebut, menu-rutnya upaya pemberdayaan perempuan harus lebih ditingkat-kan dan para pegiat perempuan mesti bersatu.

“Selama ini, perempuan masih tertinggal baik dalam hal ekono-mi, sosial maupun pendidikan. Perempuan hendaknya diberikan akses yang sama,” katanya usai membuka Kongres Perempuan se-Kalimantan di Pontianak, kemarin. Di sisi lain, dia menilai aktivis-aktivis perempuan di provinsi ini sudah bergerak mem-bela kaum perempuan. Sayangnya,

gerakan-gerakan tersebut masih bersifat sporadis.

Dia berharap gerakan-gerakan

itu dapat lebih ditingkat-kan demi mendorong pen-garusutamaan gender dan lebih terpadu. “Ibarat sapu lidi, semua harus bergerak lebih solid,” ujar dia. Pe-merintah pusat menurutnya terus mendukung upaya ini, terutama dari aspek moril. Bahkan, kementerian juga sudah menyiapkan dana-dana yang bersifat stimulus bagi LSM, pusat pelayanan dan Badan Pemberdayaan Perempuan untuk program pembinaan perempuan.

Dari segi kebijakan, pe-merintah pun telah menge-luarkan Undang-Undang No 21 tahun 2007 tentang Pemberantasan Trafficking dan Undang-Undang No 23

tahun 2004 tentang Pengha-pusan Kekerasan Dalam Rumah

pONTIaNaK – Anggo-ta DPRD Kota Pontianak Arif Joni Prasetyo menilai keputusan Pemkot Pontianak membangun Pasar Flamboyan dengan APBD adalah sebuah keputusan tepat.

“Kami menghargai keputu-

san tersebut dan angkat topi setinggi-tingginya kepada walikota untuk mempertah-ankan konsep tradisional di Pasar Flamboyan,” kata Arif Joni kemarin. Menurutnya, investor

penerima Raskin Turun 7 persen

Trafficking dan KDRT Masih Tinggi

Renovasi Flamboyan Pakai APBD

Inventarisasi aset Sejarah

Liesyawati Nurcahyani

SHaNdo SaFELa/PoNTIaNaK PoST

CHAOS: Seorang pengacau pemilu mencoba merampas kotak suara milik sebuah TPS namun bisa dilumpuhkan. Ini merupakan salah satu adegan simulasi pengamanan pemilu yang digelar Poltabes Pontianak.

MUJadI/PoNTIaNaK PoST

RENOVASI: Pasar Flamboyan yang akan direnovasi dengan tidak meninggalkan identitas sebagai pasar rakyat.

■ Ke Halaman 27 kolom 1■ Ke Halaman 27 kolom 1

■ Ke Halaman 27 kolom 1

Page 22: Pontianak Post

cmyk

MetropolitaN22 Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009

Robo-Robo bukan semata-mata milik komunitas etnis

tertentu. Acara itu ada ka-rena keanekaragaman bu-

daya suku bangsa. Uniknya lagi, keharmonisan hidup itu telah ada sejak zaman pemerintahan Opu Daeng Manambon atau Pangeran

Mas Surya Negara, 272 tahun yang silam. Seperti

apa bentuknya?

Pringgo - Pontianak

PEMBERIAN diskon tarif jasa kepelabuhanan sebesar lima persen di lingkungan pelabuhan yang dikelola PT Pelabuhan Indonesia II sa ngat

Diskon Bantu TKBMlensa

Robo-Robo, Potensi Wisata Bernilai Jual Tinggi (Habis)

membantu tenaga kerja bongkar muat. “Kebijakan Pelindo II yang diberlakukan mulai 15 Februari 2009 upaya meng­gairahkan pengusaha menggunakan jasa ke­pelabuhan,” kata Ke­tua Koperasi TKBM Jasa Karya Unit RD Retno Pramudya ke­marin di Pontianak.

Ia menyebutkan anggota TKBM Jasa

Karya sendiri mencapai 1.400 orang. Krisis finansial global sangat berpengaruh besar ter­hadap jumlah kapal bersandar di pelabuhan. “Penurunan jumlah armada kapal yang bersandar di pelabuhan mencapai 40 persen. Tentunya, pendapatan para TKBM juga berkurang sebesar itu,” jelasnya.

Retno mengatakan pemberian diskon jasa kepelabuhan ditetapkan melalui surat Direksi Pelindo II No: KU/30/1/6/P.I.II­09 tanggal 12 Februari 2009 tentang keringanan tarif pelayanan jasa pemanduan, penundaan kapal, dan container handling. Diskon tarif lima persen dari tarif dasar jasa pelayanan kepelabuhan itu berlaku efektif mulai 15 Februari hingga 14 Mei 2009.

“Pelindo II Pontianak merupakan kawasan strategis untuk transit ekspor maupun impor ba­rang. Kita berharap pelaku usaha dari Malaysia dan Brunei Darussalam dapat menggunakan jasa kepelabuhan Pelindo Pontianak,” tutur Retno.

Ia yang juga menjabat Ketua DPW Gabungan Forwarder dan Ekspedisi Indonesia (Gafeksi) Kalbar mengatakan TKBM di pelabuhan hanya bertahan pada kapal­kapal pengangkut sembako. Menurutnya, sedangkan produk industri yang dibongkar muat jumlahnya berkurang drastis.(riq)

Retno Pramudya

DALAM menjalankan roda pe­merintahannya, Opu Daeng Ma­nambon ternyata sangat menjun­jung tinggi nilai­nilai demokratis. Bukti dari kebesaran jiwanya itu terlihat dari sejumlah peninggalan bersejarah yang sampai saat ini masih terpelihara dengan baik.

Menurut catatan yang ada, pemerintahan Opu Daeng Ma­nambon mendapat dukungan dari sejumlah panglima perang dari

etnis Tionghoa dan Dayak. Dari etnis Tionghoa, ada Panglima Lau Thai Pa. Ahli tombak dari tanah Tiongkok ini datang ke Kesul­tanan Amantubillah Mempawah demi untuk mengabdikan diri kepada Opu Daeng Manambon.

Peninggalannya yang masih dapat dinikmati sampai saat ini adalah tombak San Po Kong.

Selain Panglima Lau Thai Pa, pemerintahan Opu Daeng Ma­nambon juga diperkuat dengan bergabungnya Panglima Unggie

dan Panglima Idikonyan. Kala itu kedua pendekar pilih tanding ini tokoh yang amat disegani di ka­langan masyarakat Dayak. Pening­galan yang tersisa dari kedua tokoh besar ini adalah senjata mandau.

Dari keberadaan tokoh­tokoh tersebut dapat diketahui bahwa Opu Daeng Manambon tidak meman­dang suku, bangsa, etnis serta agama dalam menjalankan roda pemerin­tahannya. Pola pemerin tahan yang menjunjung tinggi prinsip kebine­kaan ini ternyata masih diberlakukan hingga saat ini. Buktinya, Kesul­tanan Amantubillah Mempawah mampu menjadi wadah pemersatu bagi seluruh masyarakat.

Penerapan pola pemerintahan yang demikian didukung penuh P.Y Marutis, Ketua I Dewan Adat Dayak Kabupaten Pontianak. Saat ditemui usai menghadiri acara Robo­Robo di Pendopo Kesultanan Amantubillah Mempawah, dirinya menceritakan bahwa persaudaraan antara masyarakat Melayu dan Dayak sudah lama ada. Hal ini dibuktikan dari adanya hubungan baik antara Patih Gumantar dan

Opu Daeng Manambon. “Sejarah telah mencatat bahwa saat Opu Daeng Manambon menginjakkan kaki untuk pertama kalinya di tanah Mempawah, Patih Gumantar turut menyambutnya dengan perasaan suka cita. Ini membuktikan jalinan persaudaraan antara puak Melayu dan Dayak sudah lama ada. Dan yang lebih membanggakan lagi, hubungan kekerabatan itu masih terpelihara dengan baik hingga saat ini,” katanya.

Ungkapan yang sama juga di­sampaikan Suharjo Lie, Ketua Majelis Adat Budaya Tionghoa (MABT) Kabupaten Pontianak. Secara terpisah dirinya menambah­kan keharmonisan antar etnis yang ada di kabupaten Pontianak ini sangatlah indah. Disini, keaneka ragaman budaya dan adat istiadat seolah menjadi kekayaan tersendi­ri. Agar potensi ini dapat terangkat ke permukaan, gelaran seni budaya multi etnis harus se ring ditampil­kan ke publik. Momen Robo­Robo sepertinya menjadi saat yang tepat untuk menampilkan itu semua,”ungkapnya.(*)

DALAM kondisi krisis finansial global seperti saat ini, lulusan Perguruan Tinggi (PT) sebaiknya tidak menjadi beban bagi pembangunan. Pola pikir bekerja di sektor formal harus segera diubah. Cara paling jitu untuk mengubahnya adalah de­ngan mengembangkan semangat kewirausahaan.Dari sekian banyak lahan usaha yang ada, sektor jasa, perdagangan, pertanian, serta perikanan sepertinya sangat menjanjikan bagi kesejahteraan. Bila dikelola dengan baik dan profesional, tidak menutup kemungkinan sektor­sektor tersebut mampu menyerap banyak tenaga kerja.

Pola kerja kewirausahaan seperti itu menu­rut Ir Lukman Hadjazi, Kabid Pelatihan dan Penempatan Tenaga Kerja di Disnakertrans Kalbar, sangatlah cocok diterapkan. Di era krisis finansial global seperti saat ini, dimana tingkat pengangguran bisa bertambah beberapa kali lipat akibat PHK, para sarjana lulusan PT harus jeli dalam melirik peluang usaha baru. Menjadi seorang wira usaha bukanlah sesuatu yang hina. Sebaliknya, wira usaha merupakan sebuah pro­fesi yang mulia.Bagaimana tidak. Dengan usaha yang didirikan sendiri, pewirausaha dapat mem­buka lapangan kerja baru bagi para pencari kerja. “Wira usaha merupakan oase yang menyejukkan di tengah kelangkaan lapangan kerja,” katanya kepada Pontianak Post, Kamis (26/2) kemarin.

Guna mewujudkan cita­cita mulia tersebut, para sarjana lulusan PT hendaknya mampu memanfaatkan sumber daya yang ada untuk di olah menjadi sebuah produk yang bernilai jual tinggi. Misalnya, mendaur ulang sampah menjadi barang yang bermanfaat. Atau memanfaatkan limbah industri sehingga menjadi sebuah karya yang bernilai seni tinggi. Semua itu hanya bisa terlaksana bila ada keinginan untuk maju. (go)

Keanekaragaman Budaya Hadir di Sana

PONTIANAK—Kendati pem­bebasan lahan terkait rencana pembangunan outering kanal te­lah dilakukan, pemerintah Kota Pontianak lebih memprioritaskan pembangunan jalan lingkar dari­pada proyek tersebut.”Saya bukan ahli pengairan. Tetapi pembangu­nan kanal melingkar masih perlu dikaji lebih mendalam. Boleh bangun kanal, tetapi harus lang­sung dari muara sungai,” ujar Walikota Pontianak Sutarmidji Rabu (25/2) di aula kantor Camat Pontianak Selatan.

Sutarmidji mengungkapkan pembangunan kanal melingkar ini melibatkan dua daerah, yakni kabupaten Kubu Raya dan Kota Pontianak. Pembangunan tersebut harus benar­benar diperhatikan agar tidak menimbulkan masalah dikemudian hari.

Apalagi di kawasan perbatasan tersebut dapat lahan gambut, yang kondisinya lebih baik diperta­hankan. Selain itu, kondisi Kota Pontianak lebih rendah daripada kabupaten lainnya. Dikhawatir­

kan dengan adanya kanal malah menyebabkan genangan air di Pontianak. ”Jika memang tere­alisasi, pelaksanaan pembangunan paling cepat diperkirakan pada 2012. Itu pun harus dikaji lagi,” kata Sutarmidji.

Pemkot Pontianak memiliki skala prioritas dalam pembangunan. Saat ini, lebih diprioritaskan pembangu­nan jalan lingkar daripada kanal melingkar. Jalan lingkar ini di­butuhkan masyarakat. Apalagi di kawasan yang akan dibangun jalan lingkar sudah banyak pemukiman penduduk. ”Sekarangkan sudah ada Jalan A Yani II, dengan adanya jalan lingkar akan menjadi Jalan A Yani III. Nantinya kawasan tersebut juga akan berkembang,” ungkap Sutarmidji.

Saat ini pembangunan jalan lingkar sudah dilaksanakan meng­gunakan APBD Kota Pontianak. ”Besarnya anggaran bisa dita­nyakan dengan Dinas PU,” kata Sutarmidji.

Jalan lingkar tersebut mulai dari Jalan Purnama menuju Perdana, Parit H Husin II, Parit Demang. ”Jalan lingkar ini bisa dikatakan lapisan kedua. Kita bereskan dulu lapisan kedua ini,” timpal Sutar­midji. (uni)

PONTIANAK-Majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Pontianak menolak Eksepsi Asmad Sama’ atas dakwaan jaksa penuntut umum (JPU) dalam sidang putusan sela yang digelar di ruang sidang lantai dua PN, Kamis (26/2) siang.

Asmad Sama’ tiba di PN Ponti­anak menggunakan mobil tahanan Kejaksaan Negeri (Kejari) Pon­tianak bersama puluhan tahanan lain. Begitu tiba, terdakwa hanya menunggu sebentar dan sidangpun langsung dimulai.

Dalam sidang perkara nomor 06/Pid­B/2009/PN.PTK, majelis ha­kim yang dipimpin Subar yanto SH dengan anggota Duta Baskara SH dan Eko Susanto SH. Terdakwa didampingi pengacaranya Cecep Priyatna SH dan Bambang SH. Se­mentara JPU yang menangani ka­sus tersebut Farida Aspeyanie SH dan Rita Hilga SH. Ruang sidang

yang sudah penuh pengunjung kemudian dibuka dengan ketukan palu dari Subaryanto. Sebelumnya Asmad Sama sempat ditanya ha­kim ten tang kesehatannya. Setelah terdakwa menyatakan siap, hakim­pun membacakan putusan sela atas penyampaian dakwaan dan eksepsi dalam persidangan sebelumnya.

Dalam pertimbangannya, maje­lis hakim menyatakan, dakwaan yang disampaikan JPU sudah tepat dan sesuai ketentuan perundang­undangan yang berlaku. Sehingga dakwaan itu bisa diterima.kemu­dian hakim menolak eksepsi yang diajukan terdakwa. Sebelum ketuk palu selesai sidang, hakim memer­intahkan JPU untuk menyiap kan persidangan selanjutnya. Semen­tara terdakwa harus tetap ditahan di Rutan. “Bagaimana saudara pengacara, putusannya seperti ini,” tanya hakim ketua, Subaryanto.

Majelis hakim juga meminta kuasa hukum terdakwa untuk me­nyiapkan diri dalam persida ngan berikutnya.

“Karena saksinya banyak maka saya sarankan agar sidang dige­lar dua kali dalam seminggu, serta waktunya dimulai lebih awal yakni pukul sepuluh, agar dalam memberikan perta nyaan kepada saksi tidak terlalu sempit,” tambahnya.

Atas putusan itu, pengacara pun menerima dan meminta untuk per­sidangan selanjutnya. Dia juga ber­harap saksi sudah diberitahu tiga hari sebelum persidangan dan me­minta untuk persidangan pertama nanti dilaksanakan pekan depan baru kemudian diatur se minggu dua kali.Usai persidangan Cecep, mengatakan siap menghadapi per­sidangan berikutnya. “Kalau kita selalu siap”.(fah)

PONTIANAK-Kualitas hasil penelitian yang dilakukan dosen di lingkungan Universitas Tan­jungpura (Untan) masih jauh dari harapan. Para peneliti sepertinya sudah mulai terjebak dalam sebuah kondisi ‘kekurangsabaran.’. “Kami melihat para peneliti kita menga­lami krisis kekurangsabaran dalam menunggu jawaban persetujuan pendanaan penelitian,” kata Ketua Lembaga Penelitian Universitas Tanjungpura, Prof Dr M Asrori.

Kekurangsabaran ini, katanya masih bisa dimaklumi karena ren­tang waktu dari pengajuan proposal

penelitian hingga pencairan dana penelitian cukup panjang. Dari pen­galaman yang ada, biasanya perlu waktu sekitar satu tahun untuk bisa memperoleh kepastian persetujuan pencairan dana penelitian.

Dilihat dari jumlahnya, Untan terbilang cukup banyak menye­diakan dana penelitian bagi para dosen dan mahasiswa. Tahun lalu saja, Untan mendapat alokasi dana penelitian dari Kementerian Riset dan Teknologi sebesar Rp250 juta hingga 500 juta. Dari Dikti menye­diakan dana multi year selama 3 tahun dalam bentuk hibah bersaing senilai Rp50 juta dan dana pekerti senilai Rp70 juta.

Tahun 2009, selain dana penelitian tersebut, pemerintah juga menambah dua jenis pendanaan penelitian,yakni

yang bersifat penelitian fundamental sebesar Rp40 juta dan penelitian strategis nasional untuk pengemban­gan potensi kabupaten/kota senilai 100 juta. “Dilihat dari ketersediaan dana yang ada, sebenarnya jumlah dana penelitian yang tersedia sudah lumayan besar. Hanya saja yang menjadi kendala terlalu lamanya proses persetujuan pencairan dana penelitian,” terangnya.

Kendati terhimpit sejumlah ken­dala, namun beberapa peneliti Untan telah membuat sejumlah catatan tersendiri,yakni dipatenkan­nya beberapa hasil penelitian para dosen. Adapun hasil penelitian yang telah dipatenkan diantaranyta klon­ing pisang berangan serta kloning pisang yang ditanam di tanah yang tingkat keasamannya tinggi.(go)

Pemkot LebihPrioritaskan Jalan LingkarOutering Kanal Masih Dikaji Lagi

Hakim Tolak Eksepsi Asmad Sama’

MANDIRI: Usai sekolah, dua bocah ini berjualan roti keliling. Kesulitan ekonomi membuat mereka dewasa terlalu dini.

BEARING/PONTIANAK POST

S PRINGGO/PONTIANAK POST

UNTUK SEMUA: Pangeran Ratu Mulawangsa Dr Ir Mardan Adijaya Kusuma mengangkat badik sebagai tanda dimulainya acara Robo-Robo.

Dana Penelitian Untan Lamban CairAsrori: Peneliti Kita Kurang Sabar

PONTIANAK–Menanggapi rencana kunjungan Jusuf Kalla ke Kalimantan Barat, Zulfadhli Ketua DPD Golkar Kalbar menunjukkan sinyal positif. Secara komunikasi langsung dengan Zulfadhli, JK sudah mengamini dan rencananya kunjungan dijadwalkan minggu kedua Maret 2009. Permintaan itu diajukan Zulfadhli setelah Rakor­nas di Jakarta.

“Walaupun Pak JK sudah setuju, kami masih menunggu kepastian secara formal, diantara pemprov

dan pemerintah pusat. Ini berkaitan dengan kapasitas Pak JK sebagai wakil presiden,” katanya di sela­se­la seminar kiat sukses menghadapi krisis global di Grand Mahkota Hotel, Kamis (26/2).

Ia berharap, JK tidak mengubah keputusannya. Jika JK jadi berkun­jung ke Kalbar, ia akan membayar hutangnya. Sebelumnya, JK batal berkunjung ke Kalbar karena sakit.

Dalam agenda Golkar, jelas se tiap kesempatan JK di daerah,

tetap akan mengisi materi temu kader Golkar. Itu merupakan ka­pasitasnya sebagai, Ketua Umum Golkar. Kedatangan JK ke Kalbar, bisa juga untuk memperkuat du­kungan baginya untuk maju seba­gai Capres di Pemilu 2009.

“Kalbar termasuk daerah yang punya tekat kuat agar Pak JK maju sebagai calon presiden. Kedata­ngan Beliau semakin menambah keyakinan kita, para kader Gol­kar atas kesiapan Pak JK maju,” ujarnya. (mde)

BERLINDUNG DI TUGU: Bentuk Tugu di Sim-pang Pasar Kakap yang berlubang di tengahnya dimanfaat-kan seorang ibu un-tuk istarahat sambil menyusui anaknya.

BEARING/PONTIANAK POST

Kembangkan SemangatKewirausahaan

Komentar

Wapres Kunjungi Kalbar

Page 23: Pontianak Post

PINYUH 23Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009

Ambo Alla: Segalanya Boleh Ditunda, Kecuali PanganHasil Kunker Wantimpres di Kabupaten Pontianak

KPU Rakor Bersama Muspida, Pimparpol dan Caleg

HAMDAN ABUBAKAR/PONTIANAK POST

KUNKER: Ambo’ Alla, anggota Dewan Penasehat Presiden berbincang dengan H Agus Salim, Bupati Pontianak, pada kegiatan kunjungan kerja di Mempawah.

MEMPAWAH- Anggota Dewan Pertimbangan Presiden (Wantim), mengadakan kunjun-gan kerja di Kabupaten Pontianak. Mereka melakukan pertemuan dengan Bupati didampingi kepala dinas instansi terkait di ruang rapat kantor Bupati, kemarin. Banyak persoalan yang diserap Wantim sebagai suatu aspirasi yang berkembang dari bawah.

Wantim Presiden mengaku secara substansi memang tidak boleh dijelaskan kepada pers. “Karena itu akan disampai lang-sung kepada Presiden,” tolak Prof DR Ir Ambo’ Alla M.Sc. Me-nyangkut tujuan kami datang ke Kabupaten Pontianak diakui un-tuk seminar tentang gambut dan masalah ketahanan pangan, Pak Karno (Presiden RI-maksudnya) saja, ketika beliau meresmikan Institut Pertanian Bogor (IPB) bilang. “Apakah cukup makanan untuk rakyat. Kalau tidak cukup bagaimana mencukupkan. Kalau tidak bisa negara akan susah,”

katanya kepada Pontianak Post.Jadi, ketahanan pangan itu ada-

lah filar penting, termasuk yang diucapkan Pak SBY.“Segalanya boleh ditunda, kecuali ketah-anan pangan,” tegas Ambo Alla.

Dilanjutkan Ambo Alla, Kabu-paten Pontianak dilihatnya cukup berpotensi sebagai lumbung ke-tahann pangan. Itulah salah satu tujuan kedatangan di Mempawah.

Didampingi Prof DR Ir Bambang Gombiro, untuk melihat gambut itu adalah potensi untuk pertanian, juga potensi untuk Pengembangana Lis-trik Tenaga Uap (PLTU) seperti dite-rangkan Bupati dalam pertemuan.

Diakui, dari hasil diskusi de-ngan jajaran Pemkab Pontianak, potensi keduanya bisa digabung-kan. Tujuan mereka datang adalah untuk melihat apa akar permasala-han keduanya hingga belum bisa dikembangkan. Dari hasil itu lanjut Ambo’ Alla akan dipelajari dan dikelola, mana yang menjadi pemikiran strategi dan menjadi usulan-usulan strategi bisa dikem-bangkan agar ketahanan pangan di daerah ini bisa lebih mantap.

Pemerintah itu tambah Ambo Alla menyerap aspirasi itu dari bawah. Usulan itu diam-bil dari Musrenbang.(ham)

MEMPAWAH-Komite Pemili-han Umum (KPU) Kabupaten Pon-tianak, menggelar rapat koordinasi (rakor) bersama Bupati, Muspida dan semua pengurus partai politik serta caleg se Kabupaten Pontia-nak, di gedung pancasila, kemarin.

Semua pengurus parpol dan Ka-polres menandatangani MoU kese-pakatan kampanye pemilu damai. Kesepakatan itu juga diperkuat oleh Bupati, Waket DPRD, Kajari, Dandim, KPN dan Ketua Panwas-lu ikut membubuhkan tandatangan.

Ketua KPU Munir Putra ST men-jelaskan, rakor itu juga membahas berbagai persoalan menyangkut ke-siapan pelasanaaan tahapan Pemilu yang akan dihelat 9 April 2009.

KPU sudah melaksanakan tahapan pemutahiran data pemi-lih dan penyusunan daftar pemi-

lih sebanyak 171.129 pemilih di 495 TPS dengan 67 Panitia Pemungutan Suara (PPS) dan 9 panitia Pemungutan Kecamatan (PPK). Tahapan lain yang sudah dilaksanakan adalah pendaftaran dan penetapan peserta pemilu di Kabupaten Pontianak yang dii-kuti 38 partai politik. Kemudian tahapan kursi dan penetapan daerah pemilihan (dapil), dengan alokasi kursi DPRD sebanyak 45 kursi dengan empat dapil meliputi DP 1 Siantan-Segedong 12 kursi diikuti 34 parpol. DP 2 Sungai Pinyuh-Anjongan 12 kursi diikuti 36 parpol. DP 3 Mempawah Hilir- Mempawah Timur 11 kursi diikuti 36 parpol dan DP 4 Sungai Kunyit, Toho dan Sadaniang (Kutosa) de-ngan 11 kursi diikuti 32 parpol.

Kegiatan lainnya yang sudah dilaksanakan adalah pencalo-nan anggota DPR, DPD, DPRD Provinsi dan DPRD Kabupaten/kota. Hasil akhir menjaring 624 caleg yang masuk dalam Daftar Calon Tetap (DCT). Dalam rakor itu KPU juga menjelaskan, DP I ada 162 caleg. DP 2 158 caleg, DP 3 176 caleg dan DP4 128 caleg,

Insya Allah, kami sedang per-siapan memasuki tahapan empat yakni masa kampanye yang nantinya akan dilakukan oleh caleg seperti kampanye dalam bentuk sosialisasi pemasangan alat peraga. Sudah dimulai sejak 3 Februari hingga tiga hari men-jelang pemilu. Kemudian kam-panye dalam bentuk rapat akbar terbuka selama 21 hari mulai 16 Maret hingga 5 April 2009. (ham)

Page 24: Pontianak Post

SAMBAS24

TERIGAS

TILIK

Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009

Judi Togel Tak Pernah Redup

Tuntutan Penyesuaian Gaji Kades Berlanjut

Perhatikan Belajar Siswa

TK Pertama di Paloh

SSos, Ketua Komite Sekolah Pesantren Basuni Imran, kepada Pontianak Post kemarin, di Sambas.

Menurut Tajudin pentingnya mengetatkan keg-iatan belajar siswa dalam hal ini, mengingat stan-dar kelulusan ujian yang semakin meningkat. Dari yang semula 5,25 pada tahun lalu, untuk tahun sekarang naik menjadi 5,50. Sehingga demikian, tukasnya, secara otomatis belajarnya juga harus lebih kencang. “Sebab kalau tidak demikian, bisa keteteran nanti hasil ujiannya,” imbuh pengelola panti asuhan di Sambas ini mengingatkan.(mur)

SAMBAS-Bila dua hari lalu para kades berdialog dengan Pemkab, kemarin, sejumlah per-wakilan dari mereka mendatangi Komisi A DPRD Kabupaten Sambas sebagai kelanjutannya. Permasalahan yang disampai-kan juga sama, yaitu mengenai tuntutan penyesuaian gaji seir-ing berubahnya status Sekdes menjadi PNS-guna menghindari adanya kesenja-ngan penghasilan antara Kades dan Sekdes. “Kami berharap ini mendapat perhatian serius,” ujar Syafrudin, Kepala Desa Semparuk, kepada pimpinan dan anggota Komisi Hukum dan Pemerintahan yang menemuinya.

Penjelasan Sekda yang be-lum dapat memastikan untuk memenuhi tuntutan para kades yang diutarakan kepada Komisi A. Pejabat desa yang tergabung dalam APDESI ini berharap leg-islatif ikut memperjuangkan apa yang menjadi keinginan mereka sebagaimana tertuang dalam rekomendasi yang disampaikan. Diantaranya mengenai penghasi-lan tetap kades agar jumlahnya lebih besar 50 persen dari sekdes, penghasilan tetap dan tunjangan jabatan bagi perangkat desa diberikan minimal sesuai de-ngan upah minimum kabupaten setiap bulan, dan termasuklah uang kehormatan bagi kades yang berakhir masa jabatannya minimal sepuluh juta rupiah.

Deny, Kepala Desa Sungai Ke-lambu, berharap pihak legislatif ikut membantu memperjuangkan tuntutan yang disampaikan me-reka. Karena berdasarkan dialog dengan Eksekutif, ceritanya kepada Dewan, dari penjelasan

SAMBAS-Meski razia dan penang-kapan belakangan sering digencarkan oleh aparat Kepolisian terhadap penjual togel, namun ternyata tak membuat nyali mereka menjadi ciut. Tetap saja aktivitas mereka berlanjut, dan pen-cidukan demi pencidukan pun terus di-lakukan oleh petugas. “Kami menduga kegiatan togel di daerah ini masih ber-langsung di beberapa tempat,” ujar Ka-polres Sambas melalui Kasat Reskrim AKP Puji Prayitno, kemarin, usai pe-meriksaan terhadap pelaku togel yang diciduk di daerah Selakau dua hari lalu.

Padahal menurut Kasat Reskrim, baru beberapa pekan lalu penangka-pan serupa telah dilakukan di Selakau. Namun kenyataannya tetap saja ada. Dan dari penuturan yang disampaikan Wan, tersangka togel, kepada petugas, jelas Puji, masing-masing mereka berjalan sendiri. “Artinya ada bebe-rapa bandar di Selakau,” ungkapnya.

Penghasilan yang menggiurkan dari togel, ungkap Puji, menjadi salah satu pendorong besarnya keinginan pelaku untuk menggeluti bisnis haram ini. Dari penuturan Wan, dari setiap tran-

saksi yang dilakukannya, keuntungan yang didapat sekitar 15 persen. Untuk penjualan rerata Rp 300 ribu saban harinya, maka uang yang me-ngalir kepadanya sekitar Rp 45 ribu.

Sedangkan untuk urusan pemba-yaran kepada pembeli bila benar me-nebak angka, kata Kasat Reskrim, yang bertanggungjawab sepenuhnya adalah bandar. “Namanya juga tebak-teba-kan, persentase yang kena pasi lebih sedikit. Karenanya tak heran judi togel

terus ada-tidak pernah sampai kolaps. Selagi ada pembeli, mereka akan hadir ditengah masyarakat,” papar Puji.

Makanya begitu memperoleh infor-masi tentang bandar Wan, kata Puji, petugas langsung mengejar pelaku. Aparat berharap mata rantai aktivitas togel bisa segera diputus, mulai dari bandar, penjual di lapangan, dan ter-masuklah pembeli. “Nah, makanya disini Kami juga mengharapkan pe-ran para ulama, tokoh agama, tokoh masyarakat, dan semua elemen untuk ikut memberikan imbauan kepada warga,” tandas Kasat Reskrim.(mur)

yang disampaikan sepertinya komitmen mewujudkan hal terse-but belum terlihat. “Dikatakan akan coba diakomordir saat pe-rubahan anggaran, tapi semuanya masih mungkin,” tandasnya.

Padahal menurut Deny, mes-tinya begitu mencuat akan ada kebijakan pengangkatan Sekdes sebagai PNS, Pemkab ketika menyusun anggaran 2009 sudah mengalokasikan pembiayaan un-tuk penyesuaian tunjangan antara Sekdes dan Kades. “Makanya harapan Kami masalah penghasi-lan kades diriilkan dalam Perda tentang desa yang sedang diba-has sekarang ini,” ungkapnya.

Ketua Komisi A DPRD Kabu-paten Sambas Feri Solihin SH, mengatakan memahami apa yang menjadi tuntutan dari kades. Han-ya saja, menurutnya, ketentuan yang mengatur tunjangan atau penghasilan kades sebenarnya su-dah tertuang-misalnya mengenai besarannya minimal upah mini-mum. “Setahu Saya untuk tahun 2009 ini penghasilan kades diatas UMR. Karena selain Rp 610 ribu yang di ADD, juga teralokasi Rp 400 sebagai tambahan melalui pos bantuan sekretariat,” paparnya. Kalau ditotalkan memang belum mencapai diatas 50 persen dari penghasilan sekdes sebagaimana yang dikehendaki para kades.(mur)

TAMAN Kanak Kanak Tunas Bhakti, di Desa Kalimantan, Kecamatan Paloh, kemarin, dires-mikan. Hadir pada peresmian tersebut diantara-nya Asisten II Setda Pemkab Sambas, Kepala BPMPD, pejabat dari Dinas Pendidikan, unsur pimpinan kecamatan, dan sejumlah undangan lainnya. “Semoga TK pertama di Kecamatan Paloh ini menjadi cikal bakal pemberdayaan masyarakat di daerah perbatasan ini,” ujar Kepala BPMPD Drs Budiman Tahir MSi, usai peresmi-an oleh Asisten II Drs H Wajidi Radji’in MSi.

Meskipun baru kemarin diresmikan, sebe-narnya TK yang dibangun dari program PNPM Mandiri Pedesaan ini sudah beroperasi sejak 2008. Saat ini di gedung dengan luas 96 meter persegi, yang dilengkapi dua ruang belajar dan satu kantor, ini sudah menampung 43 anak. Sa-ban hari mereka bermain dan belajar sebagai ta-hap persiapan memasuki jenjang sekolah dasar.

Kepala Bidang TKSD Dinas Pendidikan Kabupa-ten Sambas H Mahrus Saman SPdSD, menyatakan menyambut baik kehadiran TK Tunas Bhakti yang dibangun atas inisiatif masyarakat setempat. (mur)

MURSALIN/PONTIANAK POST

DIALOG: Sejumlah perwakilan kepala desa, kemarin, berdialog dengan Komisi A DPRD Kabupaten Sambas. Kehadiran mereka tersebut sebagai lanjutan dari tuntutan penyesuaian gaji kades oleh Pemkab.

Meski Penangkapan Gencar

Lapor ke Komisi A DPRD

1. Desa Dalam Kaum Sambas(600 meter dari KantorImigrasi Sambas)

Dijual tunai dan kredit 3 s/d 5 tahunKredit tanpa uang muka, Angsuranmulai Rp 350.000,- per bulan

DIJUALKAVLING TANAH

Hub: Tan Abdul MalikHP. 0856 5442 8275

2. Gang Usaha Baru Desa Lumbang Sambas

DIJUAL RUMAH KOST9 KAMAR

Tepi Jl. Lumbang Keramat SAMBASSampingnya ada Jl. Tembus ke Kompi

Luas bangunan 200M2,PLN,PDAM,IMB,SHMHarga bisa nego (TP)

Hubungi : ADIHP:0812 5608 807 / (0562) 393048

JAKARTA - BIAKJam : 22.00

Telp. : (0981) 591636

JAKARTA - DENPASAR

2X Jam : 16.00, 20.15Telp. :(0361) 429620

JAKARTA - BATAM

2X Jam : 10.30, 13.50Telp. :(0778) 429620

PONTIANAK - KUCHING(Via Pontianak) Jam : 08.00

Telp. : (082) 244299

GUANGZHOUDari Terminal 2D Jam : 07.30

Telp. : 86-20-6120 6350

JAKARTA - MANADOJam : 15.10

Telp. : (0341) 855878

JAKARTA - MAKASARJam : 05.00

Telp. : (0411) 3655255

JAKARTA - KUPANGJam : 14.35

Telp. : (080) 830555

JAKARTA - JAYAPURAJam : 22.00

Telp. : (0967) 550666

JAKARTA - MANOKWARIJam : 22.00

Telp. : (0986) 215666

JAKARTA - SEMARANG

2X Jam : 07.00, 18.25Telp. :(024) 3549888

JAKARTA - YOGYA

2X Jam : 15.50Telp. :(0274) 32262

JAKARTA - SURABAYA

3X Jam : 08.05, 14.35, 16.05Telp. :(031) 5049666

4X

JAKARTA - PALEMBANG

2X Jam : 08.05, 11.40Telp. :(0711) 378655

JAKARTA - JAMBI

2X Jam : 10.05, 15.40Telp. :(0561) 50643, 51861

JAKARTA - MEDAN

2X Jam : 07.30, 13.05Telp. :(061) 4537620

JAKARTA - PADANG

2X Jam : 10.45, 18.25Telp. :(0751) 446600

JAKARTA - BALIKPAPAN

2X Jam : 08.05, 15.10Telp. :(0542) 739225

JAKARTA - TARAKAN

2X Jam : 05.10Telp. :(0561) 32262

JAKARTA - PANGKALPINANG

3X Jam : 09.50, 12.15, 15.20Telp. : (0717) 436980

JAKARTA - PAKANBARU

2X Jam : 17.15, 11.40Telp. :(0761) 856031

Terbang Setiap Hari DenganBOING 737

DanAIR BUS A 319

PONTIANAK - JAKARTAJam : 07.00,07.55, 11.55, 16.00 WIBTelp. :(0561) 734488

PTK - YGY - SUB(PP)

Jam 10.10 WIB

JAKARTA - BANJARMASIN

2X Jam : 08.05, 17.55Telp. :(0511) 58996

4X

Reservasi JAKARTA(021) 3840 888

DARI TERMINAL 1BBANDARA SOEKARNO HATTA

Computer Sabre/A bacus

Atau hubungi BIRO PERJALANAN ANDA

PONTIANAK-BATAM-MEDAN

Jam : 10.30

MENJELANG pelaksanaan ujian akhir yang semakin dekat, setiap orang tua harus berperan

dalam memperhati-kan aktivitas belajar anaknya yang ada di rumah. “Bila perlu dengan waktu yang tinggal sedikit ini, tidak ada lagi jam bermain. Semua ha-rus difokuskan pada pers iapan untuk menghadapi ujian,” ujar Tajudin Jayadi

Tajudin Jayadi

MURSALIN./PONTIANAK POST

TOGEL: Praktik pertogelan hingga kini masih saja marak, meski razia gencar dilakukan aparat.

Page 25: Pontianak Post

25Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009 SingkawangPemilu

KETUA Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Bengkayang, Edy A menjelaskan, logistik pemilu akan disortir di gudang KPU.

“Mulai Senin depan akan kita sortir surat suara yang sudah ada. Saat ini hanya surat suara DPRD provinsi saja yang sudah datang. Surat suara itu yang datang sebanyak 149769 lembar. Sedangkan, surat suara untuk kabupaten, DPD dan DPR RI belum sampai ke Bengkayang,” kata Edy, kemarin di ruang kerjanya. Selama dilaku-kan penyortiran, KPU sudah menyurati Polres Bengkayang untuk pengamanan.

“Tadi (kemarin) dalam rapat koordinasi dengan kepolisian, mereka sudah siap. Tentu dengan menggunakan surat resmi dari kita. Dalam penyor tiran sendiri akan kita libatkan seratus orang,” katanya.

Kata Edy, di Kabupaten Bengkayang sudah ada jenis logistik pemilu yang datang.

“Ada tiga jenis yakni, surat suara untuk DPRD provinsi, tinta dan segel,” katanya. KPU akan mendistribusikanya secara serentak.

“Kalau semuanya sudah datang, akan kita distribusikan. Tentu akan didistribusikan ke-camatan yang paling jauh,” katanya. Sesuai dengan aturan, logistik pemilu itu harus sampai ke kabupaten/kota se Indonesia paling lambat 9 Maret. Tentu masih ada waktu bagi KPU pusat,” katanya. (zrf)

Logistik Pemilu Disortir

donor darahSupaya Diikuti Lainnya

BENGKAYANG-Komisi Pemilihan Umum Kabu-paten Bengkayang, sejak 25 Pebruari sam;pai dengan 13 Maret menggelar sosialisasi kepada masyarakat pemilih. Sehari sebelumnya, KPU menggelar so-sialisasi kepada pengurus partai politik yang ada di Kabupaten Bengkayang. Sedangkan, kemarin, KPU menggelar sosialisasi kepada pemilih pemula yakni sejumlah pelajar. Kegiatan sosialisasi ini berlangsung di aula Kantor Bupati Bengkayang. Semua anggota KPU terlibat dalam sosialisasi tersebut, dan memberikan penjelasan kepada mereka yang hadir.

Menurut anggota KPU yang tergabung dalam kelom-pok kerja sosialisasi, Tarmizi kepada Pontianak Post kemarin, selain kepada partai politik, pemilih pemula khususnya pelajar SMA dan SMK yang sudah berhak memberikan hak suara, akan digelar juga sosialisasi kepada organisasi, PNS karyawan dan sebagainya.

“Intinya, KPU ingin pemilih mengetahui secara pasti bagaimana memberikan hak pilih pada pemilu 2009 mendatang. Sebab, pemilu tahun 2009 ini berbeda dengan pemilu 2004. Ada bagian masyarakat yang be-lum mengerti soal pemberian hak suara tersebut,” kata dia memberikan penjelasan. Selain digelar ditingkat kabupaten, kata Tarmizi, tata cara pemberian hak suara tersebut juga akan digelar di tingkat kecamatan yang ada di Kabupaten Bengkayang.

Nanti, kata Tarmizi, akan dikoordinir oleh PPK yang akan dimulai 2 Maret di Kecamatan Bengkayang. “Pematerinya adalah dari anggota KPU Kabupaten Bengkayang,” katanya. Selain itu, kata dia, pihaknya juga menggelar simulasi bagaimana memberika hak suara tersebut sehingga dinyatakan sah.

Sementara itu, di Kantor KPU Bengkayang digelar rapat koordinasi dengan pemerintah, Polres Beng-kayang dan pihak TNI dan Panwaslu Bengkayang, kemarin. Wakil Bupati Bengkayang, Suyatman Gidot hadir dalam kesempatan itu. Menurut Ketua KPU Bengkayang, Edy A kepada Pontianak Post di ruang kerjanya menjelaskan, koordinasi ini sangatlah penting guna memudahkan langkah KPU dalam melaksanakan kegiatan pemilu. Kata Edy, dalam waktu dekat akan digelar deklarasi damai antarparpol pesera pemilu.

“Kita akan menggelar deklarasi damai yang dipusat-kan di Kota Bengkayang. Semuanya setuju dan ikut mendukung langkah kita,” kata dia. KPU juga akan menggelar pawai serentak kepada seluruh partai politik yang melibatkan calegnya.

“Setiap partai politik diberi kesempatan untuk me-nampilkan 30 calegnya didepan umum. Mengapa 30 caleg, sebab kursi di Bengkayang diperebutkan 30 ca-leg saja,” kata Edy. Kegiatan ini, katanya dilaksanakan 16 Maret atau awal dari kampanye. (zrf)

SINGKAWANG – Siti Nurlaila Koordinator Kompartemen Ekonomi Dewan Pimpinan Daerah Lumbung Informasi Rakyat Kota Singkawang meminta kepada Pemerintahan Kota Singkawang atau dinas terkait untuk bersikap reaktif mengambil inisiatif mengatasi permasalahan kenyamanan dan keselamatan berkendara. Khusus-nya di persimpangan lampu merah Pasar Roban Kecamatan Singkawang Tengah. “Traffic Light saat ini pada daerah tersebut memang perlu. Tetapi tentunya harus dibarengi dengan per-

encanaan yang baik agar efek yang ditimbulkan tidak berakibat negatif,” kata Siti kepada Pontianak Post di Singkawang kemarin.

Ia menambahkan, niatan memasang traffic light tersebut diharapkan bukan hanya sekedar merealisasikan proyek saja. Akan tetapi, sambung dia, harus dilihat dengan adanya traffic light, membuat bahu jalan semakin kecil.

“Ini diakibatkan antrean kendaraan menunggu lampu hijau dan berimbas pada sulitnya pengendara lain yang akan menggunakan jalur bebas (jalur kir),” katanya.

Dia menegaskan, kenyataan yang ada sekarang ini, terkadang pengendara terpaksa harus ikut mengantre. “Malu dong, masa sih belok kiri harus antre. Nanti dikirain wong deso warga Sing-

kawang oleh orang di luar kota Sing-kawang yang lagi gencar-gencarnya mengundang turis,” katanya.

Ia menceritakan, biasanya banyak yang memaksakan jalur kiri dengan menero-bos ke luar jalan atau halaman toko yang kondisi jalannya tidak rata. Katanya, itu beresiko mengancam keselamatan pen-gendara. “Mungkin masyarakat masih belum tahu kalau belok kiri itu jalan

terus. Biasanya kalau mau cepat jadi lama, karena harus menunggu lampu hijau, padahal hanya ingin belok kiri yang seharusnya tidak perlu berhenti. Time is money,” katanya.

Di samping itu, Siti mengharapkan, adanya pelebaran jalan yang dilaku-kan Pemerintah Kota Singkawang dengan adanya traffich light tersebut. “Ini sa ngat perlu sekali. Semoga per-masalahan ini segera menjadi prioritas pemkot untuk mengatasinya dengan merealisasikan pelebaran jalan dan menata persimpangan. (ody)

KPU Gelar Sosialisasi Tatap MukaSosialisasi Pemilih Pemula

Siti Nurlaila: Belok Kiri kok Harus Antre

ZULKARNAEN/PONTIANAKPOST

TAK BERGESER: Harga telur stagnan. Meski di beberapa daerah mengalami kenaikan, tetapi per butir di Singkawang masih seribu rupiah. Untuk ukuran lebih kecil harga masih di bawahnya.

PEMANGKAT— Kepala Desa Penjajab Muslimin mengatakan bahwa beberapa kali dia didatangi warga se-tempat meminta adanya pelaksanaan program pencegahan abrasi. Yakni dengan melakukan turap beton diseki-tar tepi pantai. Sehingga apabila terjadi gelombang pasang dampak terhadap rumah warga tidak terlalu parah.

“Program pencegahan abrasi ini selalu menjadi salah satu pembahasan utama dalam rapat desa, musrenbang desa, dan pertemuan lainya dengan masyarakat, sehingga ini merupakan persoalan pokok bagi warga penjajab,” kata Muslimin saat ditemui di kantor kepala desa Penjajab, Rabu (25/2) kemarin.

Atas persoalan di atas, selaku Kades telah mengajukan proposal secara resmi kepada pemda Sambas maupun provinsi. Proposal tersebut telah dia-jukan sejak tahun 2006 lalu. Namun sampai saat ini belum ada tindaklanjut

usulan tersebut. Padahal, warga Desa Penjajab Keca-

matan khususnya yang tinggal di sekitar tepi pantai mengeluhkan abrasi yang kian parah. Hal tersebut mengakibatkan air laut dengan mudah menjangkau rumah penduduk. Apalagi saat banjir melanda, ketinggian air laut mencapai setengah meter dalam rumah.

Dalam usulan tersebut, kata dia, pemerintah desa Penjajab meminta program pencegahan abrasi dilan-jutkan. Mengingat ada sekitar 1 km daerah tepi laut tersebut yang belum dilakukan turap beton sebagai pence-gah abrasi. Khusunya daerah desa penjajab barat. Sedangkan daerah yang sudah dipagari beton sekitar 800 meter tidak khawatir lagi, apabila gelombang pasang datang.

“Kita mintalah pemda Sambas dan provinsi datang melihat kondisi abrasi di Penjajab, begitu juga kepada anggota DPRD baik kabupaten dan provinsi untuk memperjuangkan as-pirasi masyarakat Penjajab ini, karena menyangkut keberlangsungan hidup masyarakat sekitar tepi laut tersebut,” tegasnya.

Hal tersebut dibenarkan oleh ketua Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Penjajab, Serei Wajiman, usulan tersebut sudah disampaikan ke kabu-paten dan provinsi. Dia mengatakan permasalahan abrasi ini selalu diangkat dalam pertemuan desa. Baik antara masyarakat dan aparat desa, maupun antar lembaga desa. Mengapa penting, kata dia, karena masyarakat disekitar tepi laut khawatir abrasi tersebut sam-pai mengancam kenyamanan hidup dikawasn tersebut. Apalagi musim gelombang pasang, hampir masyarakat disekitar tersebut tidak dapat beraktivi-tas maksimal. Karena khwatir rumah yang ditempati terkena dampak air pasang.

“Kita mintakan pemda kabupaten atau provinsi mau membantu menun-taskan program pencegahan abrasi pantai, karena sudah lama diusulkan, namun belum ada realisasi,” katanya. Dia berharap pemerintah kabupaten khusunya mengambil langkah antipasi secepat mungkin mengenai soal abrasi ini. karena menyangkut puluhan nyawa masyarakat yang tinggal di kawasan penjajab barat tersebut. (har)

Proposal Abrasi Diajukan Tahun 2006SEMENTARA itu, plt Direktur RSU Pemang-

kat, dr Fatah Maryunani mengatakan sangat men-dukung kegiatan donor darah yang dilakukan oleh anggota tim SAR Sambas ni. Dia mengharapakan semua eleman masyarakat baik kelompok maupun individu dapat melakukan hal serupa. Karena padatnya kunjungan pasien di RSU Pemangkat membuat kebutuhan darah meningkat.

Setiap bulannya RSU Pemangkat membutuhkan setidaknya 100 sampai 150 kantong darah. Karena banyak pasien apalagi kecelakaan parah, atau-pun penyaki tertentu sangat memerlukan darah. “Dengan adanya inisiatif yang ditunjukkan SAR ini maka nantinya kedepan RSU Pemangkat dapat memenuhi permintaan darah pasien,” katanya.

Dia menyarankan kedepannya tim SAR dapat bekerjasa dengan dinas kesehatan, rumah sakit, PMI maupun program P2DTK. Sehingga kebutuhan akan darah dapat terpenuhi bagi yang membutuh-kan. Dia berharap kalau nantinya akan lebih banyak lagi warga yang mau mendonorkan darahnya untuk membantu sesama.Disamping itu, jangan hanya tim SAR saja. Akan tetapi kegiatan donor ini bisa pula dilakukan oleh instansi-instansi lainnya.

‘’Kegiatan ini sangat bermanfaat. Terutama bagi memenuhi kebutuhan darah para pasien. Sehingga para keluarga pasien tidak lagi bersusah payah mencari darah untuk anggota keluarnya yang sakit. Dia berharap aksi donor darah ini dapat diikuti elemen masyarakat lainya,’’ katanya. (har)

Sampai Sekarang Belum ada Kabar

Page 26: Pontianak Post

KETAPANG26 Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009

Tak Serius Bisa Jadi Bom Waktu

ALE-ALETrafficking Melanggar HAM

POTRETBibit Pengganti

Banjir selama satu bulan berturut-turut bisa menjadi salah satu ancaman Fuso. Menurut Tamhiriani SP, untuk meringankan beban petani sehingga pada masa tanam selanjut-nya mereka bisa melakukan aktivitas, maka dapat diberikan bantuan bibit pengganti.

“Bibit pengganti bisa diberikan peme-rintah, sesuai usulan dari petani,” kata Tam-hiriani SP, disela-sela ikut dalam kunju-ngan Gubernur Kalbar di Sukadana, KKU.(ndi)

KETAPANG-Martin Ran-tan mengaku menyayangkan masih ada sejumlah kalangan yang memandang persoalan yang menimpa para petani di PT Benua Indah Group (BIG) dengan kacamata hu-kum. Padahal terlepas dari persoalan hukum, Anggota Komisi B DPRD Kabupaten Ketapang tersebut meman-dang puluhan ribu jiwa teran-cam kelaparan akibat tandan buah segera (TBS) mereka tak pernah dibayar perusahaan.

“Saya kurang setuju den-gan beberapa pendapat yang mengkambinghitamkan kel-ompok-kelompok tertentu, terhadap persoalan PT Benua Indah Group, karena persoa-lan ini telah terjadi sejak ta-hun 2006,” ujar Martin ke-pada sejumlah wartawan di kediamannya, Kamis (26/2).

Kenyataannya, kata dia, aset-aset milik PT BIG telah disita oleh Kantor Pelayanan Ke-kayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Jakarta I, namun dititipkan kembali pada peru-sahaan tersebut. PT BIG, kata Martin, telah diberikan kesem-patan untuk memperbaiki apa yang menimpa mereka. Na-mun kenyataannya, persoalan yang menggelayuti salah satu perusahaan perkebunan kelapa sawit lokal tersebut kian parah.

Permasalahan yang dialami PT BIG kian parah, setelah pe-rusahaan tersebut tidak mampu membayar TBS petani terhitung sejak Nopember 2008. “Me-ngapa petani-petani di Benua Indah Group tidak mendapat uang dari hasil TBS mereka? Mengapa petani-petani dari perusahaan lain masih tetap me-nerimanya? Ada apa sebetulnya dengan Benua Indah?” ungkap figur yang juga Ketua Umum Dewan Adat Dayak (DAD) Kabupaten Ketapang tersebut.

ANDI CANDRA/PONTIANAK POST

BERLUMUT : Salah satu air mineral kemasan gelas tampak “berlumut”.

Pastikan Air Mineral Bersih dari KotoranKAYONG UTARA-Bisnis air

minum dalam kemasan kian meng-giurkan. Namun, ternyata perlu sikap kewaspadaan dari konsumen untuk memastikan air yang diminum tersebut bersih. Salah satu air kemasan produk-si Kalbar yang didistribusikan sampai Kayong Utara, diduga kurang bersih dan kurang memenuhi syarat kesehatan.

“Bagaimana mau minum seperti ini,” kata Hasbulah didampingi Sy.Usman Assegaf di Sukadana, Selasa (24/2). Melihat air kemasan dalam bentuk ge-las tersebut, tampak “lumut” dalam ge-lasan yang melayang di dalam air. Air kemasan itu semula akan dibuka Has-bulah, namun melihat “lumut” dalam air tersebut ia jadi terkejut dan mem-beritahukan kepada pemilik warung.

Pontianak Post yang berada di tempat itu juga melihat langsung “lu-mut” berwarna keputihan melayang dalam air. Dari kejadian itu mereka mengingatkan perlu sikap hati-hati dari konsumen terhadap barang jenis

kemasan. Dari kemasan air mineral tersebut diketahui di produksi di Kota Pontianak. “Jangan mudah kita terkecoh dengan harga yang murah, tapi kesehatan perlu diper-hatikan,” timpal Sy.Usman Assegaf.

Kebutuhan masyarakat akan air minum yang berkualitas semakin hari semakin meningkat seiring dengan pertumbuhan penduduk. Peluang pasar yang terbuka ini tak heran men-jadikan bisnis air kemasan semakin menjamur. Apalagi, produksi air ke-masan lebih murah, sedangkan harga jualnya cukup menggiurkan. Harga satu liter air kemasan, hampir sama dengan harga jual BBM. Itu sebabnya industri tersebut terus berkembang.

Data asosiasi air minum dalam kemasan Indonesia, saat ini total kon-sumsi air minum di Indonesia menca-pai 26 miliar liter setiap tahun. Keter-sediaan air berkualitas, dan terjamin kesehatannya, yang layak minum oleh masyarakat semakin sulit diperoleh.

“Sebagai konsumen kita memang per-lu berhati-hati terhadap kualitas, begitu juga instansi terkait perlu ketat melaku-kan pengawasan dan terjun langsung ke lapangan, seringkali kemasan air mineral tak ditemukan SNI, dan syarat-syarat lain,” kata Sahran, warga Kelurahan Mulia Baru, Kabupaten Ketapang dalam kesempatan terpisah.

Menurut Sahran, semestinya produksi air mineral didukung proses ozonisasi serta UV. Air yang layak mi-num seharusnya bebas dari zat kimia. Ia menyebutkan seandainya air yang dikonsumsi ternyata tidak bersih dan menyehatkan. Walaupun dalam ke-masan bersih dan jernih sebagai kon-sumen perlu yakin terlebih dahulu air yang diminum tidak kotor. “Kejadian seperti itu juga pernah saya laporkan ke instansi terkait di Ketapang, en-tahlah bagaimana hasilnya,kalau mempunyai alat test air minum bisa ditest terlebih dahulu, apakah war-nanya berubah,” kata Sahran.(ndi)

Suguhkan Lima Lokasi ”Back to Nature”

Tamhiriani

GAGAL panen (Fuso) bisa saja terjadi dalam produksi pertanian. Salah satu penyebab fuso

misalnya, kemarau, gangguan hama, banjir dan lain-lain. Banjir selama satu bulan yang merendami lahan pertanian di Keca-matan Kendawan-gan, ternyata Badan Ketahanan Pangan Provinsi Kalbar juga sudah mendapat in-formasi tersebut.

DINAS Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Ketapang menyiapkan lima objek wisata unggulan, dalam menyong-song tahun kunjungan wisata Kalbar.

Lima wisata unggulan itu dian-taranya, aktivitas pengamatan bu-rung (bird watching) yang dirintis oleh Sahabat Burung Ketapang, bersama Sahabat Burung Indone-sia, Field Trip Habitat Orangutan Kuala Tolak yang dirintis oleh Flora dan Fauna Indonesia (FFI), Pulau Sawi Kendawangan, Hutan

Kota Ketapang yang dirintis KPA Ketapang dan Dishut Ketapang, serta pantai Tanjung Belandang.

Keaslian alam yang disuguhkan itu sesuai dengan selera touris saat ini yang mencintai lingkungan hidup, dengan konsep “Back to Nature”.

Kepala Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olah-raga Ketapang Yudo Sudarto, me-ngatakan Kabupaten Ketapang sebenarnya memiliki banyak lokasi yang menarik. Seperti ba-hari, sejarah, dan budaya. Sayang

semuanya belum digarap secara optimal. Lokasi yang diguhkan itu dinilai karena dapat dijangkau transportasi melalui jalan Propinsi Kalbar, sehingga bisa dihubung-kan dengan ibukota kabupaten.

Selain dukungan jalan propinsi Kalbar yang berada di kabupaten Ketapang itu, dalam mengembang-kan pariwisata Ketapang, ke depan akan diupayakan pemberdayaan masyarakat. Karena masyarakat adalah unsur penting dalam pengembangan sektor ini. (ndi)

TRAFFICKING (perdagangan) perempuan dan anak merupakan pelanggaran berat Hak Asasi Manusia (HAM). Definisi traffickng ini dibahas dalam pelatihan penghapusan kekerasan dalam rumah tangga belum lama ini di aula Dinas Kebudayaan Pariwisata Pemuda dan Olahraga Kabupaten Ketapang.

Kegiatan yang dilaksanakan Badan Pem-berdayaan Pemerintah Desa, Perempuan dan Keluarga Berencana Kabupaten Ketapang itu menghadirkan pembicara dari pihak ru-mah sakit, Polres, aktivitis perempuan dan lain-lain. Salah satu materi yang dibahas diantaranya bentuk trafficking di Indonesia.

Seperti dikatakan Ketua PKBI Ketapang Hartati MS.Syamli, banyak faktor trafficking, diantaranya kemiskinan, pendidikan rendah, pengangguran, migrasi keluar desa dan keluar negeri, ketahanan keluarga yang rapuh. (ndi)

Nasib Petani PT BIG

MaU paSanG DI KETAPANG

Iklan-Kombis-Langanan KoranHubungi : Biro Pontianak Post Ketapang

Telp. 0534 - 35514

Dia khawatir, ketika per-masalahan ini dianggap main-main, maka lama kelamaan akan menjadi bom waktu. Pasal-nya 10.334 keluarga di wilayah perkebunan kelapa sawit mi-lik PT BIG, hanya menggan-tungkan hidup dari penjualan TBS. Sedangkan mereka tak memiliki pemasukan lain.

Dengan tidak dibayar TBS mereka selama berbulan-bulan, maka hal yang paling me-mungkinkan dalam pengama-tan Martin adalah ancaman kelaparan warga. “Jadi kita jangan lagi berbicara persoa-lan hukum di sini. Ini me-nyangkut masalah sosial. Ada puluhan ribu warga yang teran-cam kelaparan,” ungkapnya.

Secara pribadi, kata Martin, dia menentang siapa pun yang membela pihak lain, sementara pihak yang dibela menjadikan masyarakat sebagai korban. “Ini namanya penindasan dari kaum kapitalis kepada masyarakat jelata,” ucapnya.

Rencana pemerintah yang bakal menggelar operasi pasar khusus, untuk menolong para petani di wilayah PT BIG di-pandang Martin sebagai se-suatu yang patut didukung. Gebrakan Pemerintah Kabu-paten Ketapang untuk memilih langkah tersebut dinilai dia cu-kup brilian. “Kita salut kepada bupati yang siap melakukan hal itu,” ungkapnya. (ote/pk)

Martin Rantan

Page 27: Pontianak Post

ANEKA 27Pontianak Post Jumat 27 Februari 2009

Trafficking dan KDRT Masih Tinggi

Renovasi Flamboyan Pakai APBD

Tiap Jumat, Pegawai Negeri Wajib Pakai Batik

Produksi Hasil Pertanian, Terkendala Pasar dan Kualitas

Rumah Tak Layak Huni

Inventarisasi Aset Sejarah

Penerima Raskin Turun 7 Persen

Lestarikan Cagar Budaya

Madrasah Perlu Rehabilitasi

Konsumsi Protein Rendah, Gencarkan Maklurah

Pererat Hubungan Indonesia-Malaysia Lewat Media MalindoSambungan dari halaman 21

prasasti tertulis yang menerang-kan bahwa di lokasi tersebut pernah terdapat Kantor Daerah Istimewa Kalimantan Barat.

Griya Dekranasda merupa-kan salah satu mata rantai dari perjalanan sejarah Kalbar. Gri-ya tersebut menjadi saksi atas proses perubahan perpolitikan di daerah ini dan menjadi sim-bol kebanggaan daerah karena pernah ditempati oleh Sultan Hamid II sebagai Kepala DIKB

dan beberapa gubernur. Bicara soal Dekranasda, tambah Lie-syawati, itu menyangkut benda cagar budaya. Penetapan BCB tidak mesti harus dari pemer-intah pusat karena sebagian kewenangan sudah didelegasi-kan kepada daerah.

“Ada klasifikasinya. Kalau nilai peninggalan itu level nasional seperti kraton atau masjid, itu ditetapkan pusat. Tetapi, kalau bangunan tua dan nilai sejarahnya skop daerah, penetapannya bisa diusulkan ke

gubernur, bupati atau walikota,” katanya.

Kewajiban pengusulan pen-etapan BCB berada pada Dinas Kebudayaan dan Pariwisata. Berdasarkan informasi yang diterima pihaknya, Disbudpar Kalbar sudah pernah menyam-paikan usulan ke pemprov supaya Griya Dekranasda ditetapkan sebagai BCB.

Tetapi sejauh ini gubernur belum pernah menetapkan-nya secara formal. Jika Griya Dekranasda sudah ditetapkan

sebagai BCB, katanya, akan ada sanksi atau hukuman yang bisa diberikan kepada pihak yang merusaknya. “Nah, kar-ena belum ditetapkan, kita mau menuntut juga tidak bisa. Semua tergantung kebijakan gubernur,” ujar dia.

Di Kota Pontianak, pening-galan yang sudah ditetapkan sebagai BCB antara lain Kraton Kadriyah, Masjid Jami Sultan Abdurrahman, Makam Batu-layang dan Tugu Khatulistiwa.(rnl)

Sambungan dari halaman 21

tersebut. Bagi masyarakat yang menemui adanya kejanggalan dalam pembagian raskin bisa mengadukannya ke unit pen-gaduan masyarakat di kantor tersebut.

Kabid Pelayanan Publik Bulog Kalbar, Andi Suwandi mengungkapkan berdasarkan laporan yang diterimanya, indikasi kecurangan dilakukan para supir yang mengangkut raskin hingga ke titik-titik

distribusi. Para supir ini adalah tenaga lepas. ”Kedepannya, kita akan menyeleksi para supir ini. Jika mereka mau kerja, mereka harus kerja dengan benar,” kata Andi di kantor Walikota Ponti-anak kemarin.

Jumlah RTS penerima raskin di setiap kecamatan berbeda. Penerima paling banyak ada-lah di Pontianak Utara yakni 5.174 RTS dengan beras yang disalurkan sebanyak 77,61 ton setiap bulannya. Kemudian diikuti Pontianak Barat dengan

penerima raskin sebanyak 4.696 RTS dan beras yang disalurkan sebanyak 70,44 ton setiap bu-lannya. Sedangkan di Pontianak Timur penerima raskin seban-yak 4.451 RTS, Pontianak Kota 2.547 RTS, Pontianak Selatan 762 RTS dan Pontianak Teng-gara 598 RTS.

Pengurangan jumlah raskin ini menimbulkan keluhan di masyarakat. Lurah Siantan Hilir Tiorma mengungkapkan penerima raskin di kelurahan-nya berkurang menjadi 1.020

RTS dari 1.069 RTS. Hal ini dikarenakan adanya aturan bahwa satu rumah hanya diberi jatah satu keluarga sebagai penerima raskin. ”Sedangkan di kelurahan saya itu biasanya satu rumah dihuni tiga keluarga. Tiga-tiganya miskin,” ujar Tio-rma kemarin.

Tiorma mengaku berusaha memberikan pengertian kepada warganya. ”Kami hanya me-nyosialisasikan sesuai dengan ketentuan yang ada,” timpal Tiorma.(uni)

Sambungan dari halaman 21

tertarik membangun Pasar Flamboyan tentu ingin mendap-atkan keuntungan yang sebesar-besarnya. Sementara pasar tersebut identik dengan peda-gang kecil tradisional, sehingga tidak mungkin mereka dibebani dengan membayar angsuran kios mahal.

Investor membangun dengan konsep bangun guna serah dan berdasarkan aturan, model

tersebut tidak boleh direkomen-dasikan untuk mendapatkan hak guna bangun yang bisa diagunkan ke bank.

“Kalau bisa dibangun dengan APBD sendir kenapa kita harus menggunakan orang lain. Lebih baik Pemkot bersama pedagang yang membangun pasar terse-but,” ujar Anggota Komisi B DPRD Kota Pontianak itu.

Sejak awal, sambungnya, DPRD Pontianak tidak me-nyetujui investor yang mem-

bangun Flamboyan, tapi oleh pemkot tetap saja perjanjian itu dilakukan. Sehingga sampai sekarang perjanjian itu menim-bulkan masalah yang sedang dikaji pemkot.

Menurutnya pembangunan itu bisa saja dilakukan secara ber-tahap, dengan perencanaan dan penataan yang matang. Men-genai pendanaan jika APBD Kota masih kurang maka bisa saja instansi terkait meminjam bantuan modal dari bank. “Tapi

kita berharap walikota harus konsisten dengan keputusannya, jangan ketika ada kepentingan maka suatu saat rencana itu berubah lagi. Intinya pemkot harus istiqomah,” katanya.

Selain itu dia juga berharap agar pemkot terus membina usaha kecil, menengah (UKM) untuk pedagang. Apa lagi baru-baru ini Pemkot ikut dalam penyertaan modal sebagi penja-min kerdit bagi UKM di Bank Kalbar. (zan)

Sambungan dari halaman 21

Selain itu, kata Utin, petugas kecamatan juga sudah mendata penduduk penerima Jaminan Kesehatan Masyarakat (Jam-kesmas), yakni sebanyak 5.615 jiwa. Jumlah penerima Jamkesmas di Kelurahan Parit Tokaya, Akcaya dan Kota Baru sebanyak 3.417 jiwa, Benua

Melayu Laut sebanya 1.317 jiwa dan Benua Melayu Darat 881 jiwa. Walikota Pontianak Sutarmidji mengungkapkan untuk mendapatkan program rehabilitasi rumah, warga tidak perlu mendaftar.

Pemerintah kecamatan yang akan mendata. Namun tidak semua rumah yang didata tersebut akan direhabilitasi

tahun ini. Karena pada 2009 ini pemkot hanya merehabilitasi sekitar 200 rumah saja ber-dasarkan skala prioritas.

Yakni, memprioritaskan pada rumah warga yang keru-sakannya paling parah. Re-habilitasi dilakukan setelah pelaksanaan pemilihan umum April mendatang. Saat ini masih banyak warga yang

menempati rumah tidak layak huni. Setiap tahunnya mereka harus mengeluarkan biaya ek-stra untuk memperbaiki rumah tersebut.

”Jika rumahnya sudah diper-baiki, biaya rutin perbaikan rumah tersebut bisa dialokasi-kan ke kebutuhan lainnya,” kata Sutarmidji baru-baru ini.(uni)

Sambungan dari halaman 21

sangat tergantung pada meka-nisme penyusunan anggaran. Dalam APBD murni 2009, keperluan untuk pakaian batik PNS belum terakomodasi.

Karena itu, paling cepat rencana ini baru akan dapat direalisasikan dalam anggaran perubahan 2009. “Kalau tidak bisa dalam anggaran peruba-han, APBD murni 2010 akan lebih memungkinkan,” ujar Lensus. Secara pribadi dia menyatakan sangat menyambut baik gerakan ini. Soalnya, jika

berjalan dengan baik, dampak-nya akan dirasakan sendiri oleh masyarakat lokal. Usaha-usaha atau industri dalam negeri yang terkait akan dapat lebih berkem-bang. “Siapa lagi yang bantu masyarakat kita kalau bukan kita sendiri,” katanya.

Mengenai rencana untuk mewajibkan penggunaan sepatu produksi dalam negeri seperti yang diwacanakan di tingkat pusat, Lensus menyata-kan itu belum ditentukan oleh pemprov. “Pembicaraan kita belum sampai ke situ,” ujar dia.Sebelumnya, Kepala Dinas

Perindustrian dan Perdagangan Kalbar, Dody S Wardaya, juga menyebutkan bahwa pemprov memang akan mencanangkan gerakan cinta produk lokal.

Menurut Dody, Indonesia saat ini menjadi sasaran ek-spor bagi negara-negara pro-dusen menyusul lesunya pasar Amerika dan Eropa akibat krisis keuangan global.

Dia menyatakan sangat men-dukung gerakan ini karena dianggap sangat membantu melindungi usaha dalam negeri dari serbuan barang-barang impor. Jika tidak dilindungi,

dikhawatirkan berdampak langsung terhadap keberlang-sungan industri dalam negeri yang menyerap lapangan kerja yang tidak sedikit.

Dari data BKD per Desember 2008, jumlah pegawai negeri sipil di lingkungan Pemerintah Provinsi Kalimantan Barat men-capai 6.149 orang. Jika setiap orang memiliki tiga setel paka-ian, diperlukan dua puluhan ribu setel kemeja dan celana. Jika setiap PNS memiliki dua pasang sepatu, tentu banyak pengusaha sepatu lokal yang akan terbantu pemasarannya. (*)

Sambungan dari halaman 21

Tangga (KDRT). Kepala Badan Pemberdayaan Perem-puan, Anak, Masyarakat dan Keluarga Berencana Kalbar Ida Kartini mengungkapkan bah-wa trafficking dan KDRT me-mang masih menjadi masalah yang dihadapi Kalbar.

Berdasarkan data Dinas So-sial, jumlah kasus trafficking

yang ditangani Polda Kalbar 2008 mencapai 36 kasus. Jum-lah ini sedikit menurun diband-ingkan tahun sebelumnya yang mencapai 39 kasus.

Sedangkan kasus trafficking yang ditangani P2TP2A (Pusat Pelayanan Terpadu Pember-dayaan Perempuan dan Anak) tahun 2008 mencapai 37 kasus. Untuk KDRT, kata Ida, tahun 2008 Polda Kalbar menangani

108 kasus sementara tahun sebelumnya hanya 94 kasus. Dinas Sosial juga mencatat ada sebanyak 343 TKI Kalbar yang dipulangkan tahun 2008. Jumlah ini jauh menciut jika dibandingkan tahun sebel-umnya yang mencapai 2000 kasus.

Ada berbagai upaya yang menurutnya dilakukan pem-prov untuk mengatasi traffick-

ing, yaitu menerbitkan perda, membentuk jejaring dalam penanganan korban, sosialisasi serta advokasi secara terpadu di lingkup instansi pemerintah dan masyarakat.

Pemprov juga menggelar pelatihan keterampilan dan pembekalan bagi calon pekerja baik dalam maupun luar negeri dan melatih keterampilan kor-ban trafficking. (rnl)

Sambungan dari halaman 28

Ikhwani mengatakan di Kota Pontianak sendiri ada bangunan rumah di tepian Sungai Ka-puas yang lebih tua dari Istana

Qadriah Pontianak. Benda ini, katanya, masih berdiri tegak dengan arsitektur asli daerah.

“Ketidakpedulian eksekutif melestarikan cagar budaya akan menghilangkan nilai-nilai seja-

rah kearifan masyarakat lokal. Wajar saja jika generasi bangsa daerah ini lebih mengenal dunia luar dibandingkan Kalbar, seh-ingga kebudayaan kita tergerus budaya asing,” katanya. (riq)

Sambungan dari halaman 28

Beasiswa ini diberikan ke-pada 6.612 siswa MI, 603 PPS Ula, 4.090 MTs, dan 341 PPS Wusta. Yunus mengungkapkan Depag Kota Pontianak berusaha mengimbau MI swasta yang kekurangan murid untuk ber-gabung dengan sekolah lainnya.

”Kita tidak bisa memaksa, kar-ena mereka swasta dan dikelola yayasan,” kata Yunus.

Selain meningkatkan mutu sekolah, Depag Kota Pontianak juga berupaya meningkatkan jumlah kelulusan siswa. Pada 2008, tingkat kelulusan siswa MTs sebesar 78 persen dan target tahun ini adalah 90

persen sampai 95 persen. ”Kita berupaya agar target itu bisa tercapai,” ujar Yunus.

Upaya yang dilakukan adalah dengan memberikan bimb-ingan intensif kepada siswa. ”Program lainnya yaitu try out khusus yang dilakukan Dinas Pendidikan dan sekolah,” tim-pal Yunus. (uni)

Sambungan dari halaman 28

Jika konsumsi protein men-ingkat, maka kasus kekurangan gizi akan semakin berkurang. Berdasarkan data yang dimi-liki Diswanak 2008, konsumsi protein hewani Kalbar masih di bawah target standar nasional. Untuk sumber protein daging, tingkat konsumsi rata-rata masyarakat Kalbar mencapai 7,973 kg per tahun sementara target nasional 10,30 kg/kapita/tahun.

Konsumsi telur rata-rata masyarakat Kalbar hanya 5,154 kg/tahun sedangkan target standar nasional 6,50 kg/kapita/tahun. Untuk produk susu, kon-sumsi Kalbar hanya 0,005 kg/tahun sedangkan target standar nasional 7,20 kg/kapita/tahun.

Menurut Manaf, tingkat kon-sumsi protein di Kalbar masih relatif rendah karena tergantung pada daya beli masyarakat.

“Angkanya rendah karena belum merata. Ada sebagian masyarakat kita yang tingkat konsumsi proteinnya sudah tinggi tetapi ada juga yang masih kurang,” jelasnya. Ting-kat konsumsi protein yang rendah biasanya terjadi di daerah-daerah pedalaman dan pada kalangan prasejahtera.

Sekretaris Direktorat Jen-deral Peternakan Departemen Pertanian, Syamsul Bahri, menyebutkan gerakan-gerakan untuk mendorong peningkatan konsumsi protein memang perlu. Hal ini terkait dengan peningkatan gizi masyarakat dan peningkatan sumber daya

manusia. Telur ayam dipandang sebagai sumber protein yang paling murah dan dapat men-jadi pilihan di tengah kondisi perekonomian yang sulit.

Sayangnya, kata dia, selama ini sebagian masyarakat jus-tru lebih rela membeli rokok ketimbang membeli telur untuk konsumsi anaknya, terutama di kalangan prasejahtera. Padahal, harga sebatang rokok hampir sama dengan harga sebutir telur. “Saya di banyak kesempatan selalu bilang, sebaiknya jumlah rokok dikurangi dan lebih baik dibelikan telur untuk anak,” katanya. Secara nasional, kon-sumsi telur masyarakat Indo-nesia juga dinilai masih rendah dibandingkan dengan negara lain yaitu hanya seperdelapan butir perhari.(rnl)

Sambungan dari halaman 28

“Karena itu ada program inisi-atif panglima I Divisi dan Ko-dam yang melibatkan wartawan dari Kalbar dan Kaltim yang berbatasan langsung dengan Malaysia,” katanya.

Karena melibatkan juga media dari Sarawak, Malaysia, maka program 1 Divisyen ber-sama media ini diubah menjadi ‘Program I Div. Bersama Media Malindo’. Kelak, dari media

Malaysia juga akan melakukan kunjungan balasan ke Kalbar.

“Kita punya perbatasan pan-jang yang banyak keterkaitan baik itu ketentaraan, ekonomi, budaya dan sosial politik yang berlaku di kedua negara. Perkara-perkara (persoalan) yang banyak ini perlu diketahui publik mana yang betul dan mana yang tidak,” katanya.

Dalam acara kali ini, pihak Malaysia juga mengajak media dari Indonesia untuk melihat

dari dekat aktifitas sekitar kawasan pos perbatasan dan berkunjung ke Pasar Minggu Serikin.

Seperti diketahui, di pasar itu menjadi tempat bagi banyak masyarakat Indonesia melaku-kan aktifitas perekonomian. Selain itu, media dari Kalbar dan Kaltim juga menjadi tamu kehormatan untuk menghadiri hari ulang tahun ke-76 Tentera Darat Malaysia Ahad 1 Maret 2009. (zan)

SINGKAWANG – Koperasi jangan hanya memasang plang nama saja, tanpa adanya akti-fitas perkoperasian yang sehar-usnya dijalankan. Padalah, ko-perasi akan menjadi soko guru perekonomian, jika digarap se-rius. Peran koperasi merupakan salah satu wujud perekonomian berbasis kerakyatan. “Koperasi di Singkawang ada yang cukup bagus, jalan di tempat, bahkan beberapa diantaranya hanya papan nama saja. Tapi yang maju bukan tidak ada.

Inilah harus dilakukan kon-solidasi. Bagaimanapun Sing-kawang mempunyai sejarah panjang mengenai pertumbu-han koperasi. Singkawang per-nah sebagai daerah yang dinilai koperasinya baik, di era tahun 1980-an. Mesti kita kembali-kan kejayaan itu,” kata Ketua Dekopinwil Kalbar Awang Sofyan Razali kemarin di sela-sela musyawarah daerah kedua Dekopinda Kota Singkawang di Gedung Arafah.

Hadir membuka Musda itu adalah Wali Kota Singkawang Hasan Karman. Musda itu sepi. Tidak semua koperasi yang diundang datang. Banyak bangku terlihat kosong. “Masih banyak koperasi yang berha-langan datang. Makanya saya tadi mengatakan, forum ini juga harus menjadi forum konsoli-dasi memperkuat kelembagaan. Kita lakukan evaluasi. Saya tetap bersyukur yang datang ini walaupun belum sampai 100 persen,” tegas Awang lagi.

Ia menambahkan, kendala koperasi di Kota Singkawang adalah pertama masalah kelem-bagaan. Kemudian yang kedua, sebut dia, adalah masalah jaringan. “Kita sambut baik Wali Kota, bahwa Wali Kota siap bermitra dengan koperasi terutama Dekopin. Bahkan siap supprot. Tentu pemerintah supportnya dari segi kebijakan

dan fasilitas-fasilitas. Ini re-spon apalagi Wali Kota hadir langsung. Kami di propinsi akan mensupport,” kata Awang lagi. “Jadi koperasi ini suatu gerakan ekonomi kerakyatan yang berbasis ke masyarakat. Kami di Kalbar akan membantu memperkuat pelatihan baik anggota maupun pengelola,” tambahnya.

Kata Awang lagi, koperasi bisa saja masuk bergabung dalam Kamar Dagang dan In-dustri (Kadin), sebagai pelaku bisnis. “Kalau teman-teman mau dagang, patuh terhadap UU (undang-undang) Kadin. Misalnya punya DRM, SIUP. Untungnya masuk Kadin adalah jaringan akan terbuka. Bisnis harus buka jaringan. Komu-nikasi dibangun itu penting,” katanya.

Ketua Dekopin Kota Sing-kawang Oong Yuswardi dalam sambutannya mengatakan, koperasi yang telah terdaf-tar sebagai anggota Dekopin daerah Kota Singkawang telah diberikan sertifikat Dekopin. Hal ini agar bisa menata ko-perasinya bisa lebih baik lagi. “Karena dalam tahun 2009 ini akan dilakukan penilaian oleh tim penilai dari Dinas Perindag-kop dan UKM bersama-sama Dekopinda Kota Singkawang,” katanya. Ia menambahkan, di tahun anggaran 2009 pemerin-tah kota akan terus melakukan upaya pembinaan terhadap kop-erasi dan UKM melalui perkua-tan permodalan yang bersumber dari APBD bekerjasama dengan Bank Kalbar.

Hasan Karman usai mem-buka Musda tersebut menjelas-kan, salah, kalau pemerintahan selalu mengucurkan dana. Pe-merintah, kata dia, ada APBD dalam perbantuan pembinaan pelatihan dan sebagainya. “Tapi bukan suntikan modal, tidak bisa. Tapi terobosan berikutnya,

kalau koperasi itu bagus kita bisa membantu memberikan jaminan agar mudah menda-patkan kredit dari bank. Kan selama ini koperasi sulit menda-pat kredit dari bank, karena tidak ada jaminan. Bank sih normatif saja, kalau tidak ada jaminan ya tidak mau. Resiko dia,” katanya.

Ia menambahkan, kalau pemerintah yang menjamin, tentu akan menilai dulu kop-erasi itu layak atau tidak. Kalau layak, kata Hasan Karman lagi, tentu dilanjutkan. Menyoal banyaknya koperasi yang tidak hadir dalam musda tersebut, Hasan Karman mengatakan, “Gini jangan lihat kuantitas tapi kualitas. Singkawang tidak besar-besar amat.

Kalau hanya ada plang nama, untuk apa koperasi itu. Tadi saya juga pesan kepada pen-gurus yang penting coba bina yang unggul menjadi andalan. Otomatis semua itu akan ikut. Tapi kalau tdiak ada yang bisa dibanggakan atau unggulan, mana orang mau. Di Sing-kawang ada Koperasi Pegawai Negeri (KPN) Sinka. Ini juga sudah bagus, tentu koperasi yang lain melihat mau ngga. Tinggal pembina koperasi itu yang menilai. Layak, kita du-kung. Ini sederhana.”

Menurut dia, koperasi meru-pakan wujud perekonomian berbasis kerakyatan. Katanya, koperasi tidak mengambil keuntungan seperti model pe-rusahaan umum. Di luar negeri, sambungnya, seperti di Jepang dan Swiss, koperasi cukup diperhitungkan. “Hanya saja di Indonesia ini tidak digarap dengan serius, sehingga orang jadi alergi dengan koperasi. Di luar negeri koperasi ini luar biasa dan diperhitungkan. Ka-lau sungguh-sunguh Koperasi merupakan soko guru pereko-nomian,” pungkasnya. (ody)

Koperasi jangan Hanya Plang NamaKAYONG UTARA-Luas-

nya lahan di Kabupaten Kayong Utara mendukung program ketahanan pangan di Kalbar. Tamhiriani SP mengakui untuk meningkatkan kesejahteraan petani perlu didukung dengan akses pasar. Disinilah, peranan pemerintah, masyarakat dan swasta sangat penting dalam menjalin kemitraan.

“Seperti dikatakan pak gu-bernur dalam rapat kerja di Sukadana, peranan swasta sangat menentukan sekali, ini-lah keunggulan daerah masing-masing dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat,” kata Tamhiriani didampingi Ir.Bimbing Parjoko, Kepala Dinas Pertanian, Kehutanan dan Peternakan KKU.

Pria yang sebelum terbentuk Badan Ketahanan Pangan Pro-pisi Kalbar, dikenal menjabat Kasubdin Ketahanan Pangan Dinas Pertanian Propinsi Ka-lbar.

Pemasaran didefinisikan se-bagai suatu rangkaian kegiatan atau jasa yang dilakukan untuk memindahkan suatu produk dari titik produsen ke titik konsumen, maka merupakan kegiatan produktif. Karena menciptakan kegunaan (utility) baik kegunaan bentuk, tempat, waktu maupun milik.

Sistem pemasaran hasil per-tanian adalah suatu kompleks sistem dalam berbagai sub-sistem yang berinteraksi satu sama lain dan dengan berbagai lingkungan pemasaran. Lahan

pertanian di Kabupaten Kayong Utara selama ini cukup luas. Lahan pertanian yang terdapat di Kecamatan Sukadana, Teluk Batang dan Sponti, merupa-kan salah satu lumbung padi wilayah selatan Kalbar.

Dalam meningkatkan kes-ejahteraan petani, maka tak han-ya peningkatan produksi pan-gan semata yang menjadi focus pembinaan. Selain didukung sarana pemasaran yang mudah terjangkau, petani juga harus mampu membaca keinginan konsumen. Menurut Tamhiri-ani, sebagian kebutuhan pangan di Kalbar masih didatangkan dari luar Kalbar. Penyebabnya karena ada permintaan pasar. Permintaan pasar saat ini menginginkan adanya kuali-

tas. Kelemahan yang dimiliki hasil produksi pangan Kalbar, beras giling masih banyak yang patah. Kondisi beras seperti ini menyebabkan harga jual lebih rendah dibanding beras dari luar Kalbar.

“Konsumen menginginkan beras yang dibeli bersih, tidak patah dan pulen. Misalnya di daerah kita masih banyak yang menyenangi Ciherang, sedang-kan konsumen kelas menengah ke atas sudah menginginkan beras yang berkualitas, Ini menjadi suatu tantangan bagi pemerintah, petani dan swasta memenuhi tuntutan konsumen yang tuntutan pada kualitas, jadi kualitas ini yang perlu kita perhatikan,” ujar Tamhiriani.(ndi)

Page 28: Pontianak Post

Jumat, 27 Februari 2009Pontianak Post28

SekretariS komisi D DPrD kalimantan Barat ikhwani a rahim mengatakan eksekutif tidak

ingin melestarikan cagar budaya. Menurutnya, hal ini dapat dilihat dari penganggaran yang be-lum pernah disetujui.

“Saya sudah beber-apa kali mengajukan anggaran inventarisasi benda cagar budaya di kalbar. Hanya saja sampai sekarang tidak pernah ada pendataan khusus barang-barang bersejarah tersebut,”

katanya kemarin di Pontianak.ikhwani mengatakan karena tidak ada data barang

cagar budaya maka besar kemungkinan daerah ini kehilangan berbagai situs sejarah. ia menyebutkan di kalbar ini cukup banyak keraton atau istana baik kerajaan maupun panembahan.

“Bila hanya tiga keraton yang menjadi benda cagar budaya sepertinya tidak masuk akal. Se-dangkan istana Sambas, keraton Mempawah dan Pontianak belum dianggap sebagai benda yang dapat dilestarikan keberadaannya,” ungkap legislator yang membidangi kesejahteraan rakyat ini.

ia mengemukakan padahal tahun 2002 pernah dilakukan inventarisasi benda cagar budaya. Namun, katanya, hal ini terhenti karena pemerintah daerah tidak peduli.

“Jangankan mau memelihara, mendatanya saja belum mau. Sangat wajar warisan nenek moyang masyarakat kalbar hilang akibat keangkuhan pe-merintah yang tidak peduli sejarah bangsa,” tegas ikhwani.

ia mengungkapkan alasan klasik pihak eksekutif adalah keterbatasan anggaran. “Padahal jika kita telah mendata, selain itu pemerintah mengajukan ke pusat keberadaan cagar budaya tentunya pusat menggelontorkan dana untuk merawat dan meles-tarikannya,” paparnya.

Di kota Pontianak terdapat 24 Madrasah ibtidaiyah swasta dan 22 Madrasah tsanawiyah swasta. Seluruhnya perlu direhabilitasi. ”tetapi pada 2009 ini hanya 11 MiS dan satu MtsS saja

yang akan direhabilitasi,” ujar kasi Madrasah dan Pendidikan agama

Depag kota Pontianak, HM Yunus didamping

k a k a n d e p a g kota Pontianak asy’ari di Ponti-anak belum lama ini.

Yunus men-gungkapkan satu

MiS mendapatkan dana rehabilitasi sebesar rp93

juta. Dana tersebut diperoleh melalui pengusulan Depag kota

Pontianak ke kanwil Depag kalbar. karena keterbatasan anggaran, pengusulan dilakukan dengan melihat skala prioritas.

rehabilitasi sekolah tersebut merupakan salah satu upaya meningkatkan kualitas pendidikan di madrasah. Selain itu, juga ada program beasiswa bagi siswa berprestasi. Bagi siswa Madrasah ibtidaiyah mendapatkan rp400 ribu pertahun setiap siswa, sedangkan Mts sebesar rp575 ribu pertahun.

Ikhwani A Rahim

u Ke Halaman 27 kolom 5

sosok

PENDIDIkAN

u Ke Halaman 27 kolom 5 u Ke Halaman 27 kolom 5

u Ke Halaman 27 kolom 5

Tentera Darat Malaysia berusaha mempererat hubungan dengan Indonesia, masyarakat Kalbar

dan Katim khususnya dan meng-klarifikasi beragam persoalan yang

terjadi di perbatasan.

Pererat Hubungan indonesia-Malaysia Lewat Media Malindo

Lestarikan Cagar Budaya

Madrasah Perlu Rehabilitasi

Untuk itu, kodam Vi tanjungpura, Markas i Divisyen angkatan tentera Ma-laysia melakukan program bersama Media Malaysia-indonesia yang diadakan selama tiga hari 27 Februari-1 Maret 2009.

Dari kalbar, sedikitnya15 media diundang untuk ikut dalam program ini, Pontianak Post salah satunya. Juga turut serta dari media kalimantan timur seperti kaltim Post (Jawa Post Group).

EPFRIZAN/PONTIANAKPOST

MEDIA MALINDO: Kapendam Letkol Andi Suyuti bersama Pejabat Per-wakilan Tentera Malaysia Balikpapan-Kaltim MEJ Ahmad Mahzan Bin Manap, memberikan keterangan pers.

Dalam persiapan sebelum keberangkatan menuju kuching Malaysia kamis (26/2) di aula Pertemuan korem 121 aBW Pontianak, Pejabat Perwakilan tentera Malaysia Balikpapan-kaltim MeJ ahmad Mahzan Bin Manap mengatakan bahwa selama ini hubungan militer antara indonesia-Malaysia sudah terjalin mesra.

”Perhubungan militer Malaysia indonesia juga amat baik di mata dunia. ini menunjukkan saling keakraban yang berlaku, baik di atasan maupun para bawahan (prajurit). tDM dan tNi tak ada masalah,” kata Mahzan.

Untuk menyorot masalah perbatasan indonesia—Malaysia dan mendapatkan informasi yang sebenarnya, kata dia, diperlukan keterlibatan pers untuk mengin-formasikan kondisi ini secara utuh ke masyarakat mengenai fakta yang terjadi di lapangan.

PONTIANAK – Delapan ang-gota legislatif kalimantan Barat akan diganti hari ini, Jumat (27/2). Pergan-tian para legislator ini dilakukan pada rapat paripurna istimewa.

anggota DPrD kalbar yang di-ganti antarwaktu Mokh Syahidollah diganti Sugiharto Husin dari Partai Persatuan Pembangunan. Selain itu, Yulhelmi diganti ayandi, Hamdani adeni diganti ruminah dan tamrin diganti Hamdani abubakar dari

Partai Demokrasi indonesia Per-juangan.

empat legislator lainnya yaitu arya tanjungpura diganti Boni-fatus Benny dan Herman ivo diganti Syafrani Daniel dari Partai Demokrat. Sedangkan dua orang terakhir yaitu erfani islami diganti Mokhdar abdul khalik dari Partai Bintang reformasi dan katharina Lies digantikan andreas Palemon dari Partai Damai Sejahtera.

Plt Sekwan kalbar Bambang S. Soerachmat kemarin di Pontianak membenarkan akan dilaksanakan rapat paripurna istimewa besok [hari ini] di ruang sidang utama DPrD kalbar. ia mengatakan adapun acara sidang pelantikan anggota legislatif pergantian antarwaktu.

“Mereka yang mengganti dan di-ganti melakukan gladi bersih sebe-lum pelantikan. rapat paripurna istimewa ini sendiri telah diagenda-

kan oleh panitia musyawarah DPrD kalbar,” ungkapnya.

Bambang mengemukakan acara pelantikan anggota legislatif per-gantian antarwaktu dilaksanakan pukul 09.00. Menurutnya, karena paripurna istimewa walaupun ang-gota yang hadir tidak quorum.

“rapat paripurna tetap jalan walau yang hadir hanya belasan orang. tentunya, sidang istimewa ini merupakan sejarah bagi kalbar,”

paparnya.Disinggung apakah ada unjuk rasa

pada paripurna besok, ia mengatakan belum mengetahui. Dikatakannya, kalau persoalan itu tentunya pihak keamanan yang lebih tahu.

“kami hanya menyiapkan su-paya kegiatan paripurna berjalan lancar. Lihat saja besok apakah ada unjuk rasa atau tidak pada acara per-gantian antarwaktu anggota DPrD kalbar,” ujar Bambang. (riq)

PONTIANAK - Pemerintah provinsi mengimbau agar pemerin-tah kabupaten/kota se-kalimantan Barat dapat menyisihkan sebagian alokasi anggaran pembangunannya untuk peningkatan dan kelangsun-gan program makan telur di sekolah (Maklurah). Hal ini mengingat telur ayam merupakan bahan pangan

sumber protein hewani yang murah untuk peningkatan gizi anak usia sekolah.

imbauan tersebut disampaikan oleh Gubernur, Cornelis di sela Seminar Perunggasan di Hotel ka-puas dua hari lalu. “Program Mak-lurah sudah dilaksanakan sejak 2005 dan perlu ditingkatkan,” katanya.

terkait dengan ini, kepala Dinas Peternakan dan kesehatan Hewan kalimantan Barat, a Manaf Mustafa mengatakan, Program Maklurah merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan konsumsi protein di kalangan masyarakat, khususnya anak usia sekolah.

PONTIANAK - Himpunan Mahasiswa islam kalbar mendu-kung sepenuhnya pembentukan Provinsi kapuas raya. Pasalnya, dengan pemekaran merupakan suatu langkah yang tepat untuk memaksimalkan pelayanan pub-lik ke masyarakat.

Dukungan ini juga tertuang se-bagai rekomendasi musyawarah daerah V Badko HMi kalbar yang diselenggarakan baru-baru ini di ketapang.

ridwansyah, Formateur Badko HMi kalbar 2009-2011 mengata-kan, untuk konteks kalbar dirasa-kan infrastruktur menjadi kendala utama sehingga pembangunan menjadi tidak merata. terutama, daerah-daerah pedalaman dan perbatasan.

Sehingga, dengan pemekaran diharapkan muncul keseriusan pemerintah untuk menuntaskan persoalan infrastruktur dan kea-dilan pembangunan.

Walaupun ada moratorium yang diputuskan pemerintah pusat berkaitan dengan penghentian pe-mekaran daerah, kata ridwan, hal tersebut tidak kemudian menjadi suatu kesimpulan umum terhadap keinginan pemekaran dari daerah-daerah yang memiliki potensi dan

Delapan Anggota Dewan Diganti

kemampuan untuk membentuk kabupaten bahkan provinsi.

”kapuas raya telah lolos uji dari pemerintah pusat sehingga tidak alasan untuk menunda pe-mekaran provinsi ini,” tegasnya. Sejatinya, pemerintah kaliman-tan Barat mendorong pemekaran Provinsi kapuas raya dikar-enakan keinginan untuk men-ingkatkan kesejahteraan berasal dari masyarakat sehingga harus didukung.

Selain persoalan dukungan terhadap pemekaran Provinsi kapuas raya, HMi kalimantan Barat juga meminta wacana-wacana tentang pemekaran yang mengemuka di daerah ini tidaklah kemudian musti ditang-gapi apriori.

Soalnya, memvonis sesuatu yang belum terjadi adalah tidak arif adanya. Untuk itulah, sam-bungnya, penelitian yang ketat dan prosedur-prosedur formal yang musti dipenuhi menjadi acuan untuk menilai kelayakan pemekaran, sehingga ketika suatu daerah memang telah memenuhi syarat untuk pemekaran, baik dari aspek teknis maupun non teknis maka dukungan mutlak diberikan. (zan)

Mahasiswa Yakin kapuas raya tetap terbentuk

Konsumsi Protein Rendah, Gencarkan Maklurah

MUJADI/PONTIANAK POST

SITUS SEJARAH: Deretan ruko Jalan Sultan Muhammad termasuk situs sejarah. Tinggal sedikit yang menyisakan keasliannya, karena sudah dipugar pemiliknya.