P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

18
BAB 5 TANGGUNG JAWAB SOSIAL DAN ETIKA MANAJERIAL OLEH : ANGGITA PRASTIWI ANNISA KHOERUNNISYA RIKY YOHANES PAISAH ANRIANI AKUNTANSI 1

description

semoga bermanfaat yah

Transcript of P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

Page 1: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

BAB 5 TANGGUNG JAWAB SOSIAL DAN

ETIKA MANAJERIALOLEH :

ANGGITA PRASTIWI

ANNISA KHOERUNNISYA

RIKY YOHANES

PAISAH ANRIANI

AKUNTANSI 1

Page 2: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

2 PANDANGAN TENTANG TANGGUNG JAWAB SOSIAL

1.Pandangan klasik

Pandangan bahwa tanggung jawab sosialmanejmen hanyalah memaksimalkan laba

2. Pandangan sosial ekonomi

Pandangan bahwa tanggung jawab sosialmanejemen bukan sekedar menghasilkan laba,tetapijuga mencangkup melindungi dan meningkatkankesejahteraan sosial

Page 3: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

INFORMASI PENTING TENTANG TIGA SIKAP GLOBAL

Mendukung Menentang

Harapan-harapan masyarakat Keunggulan pencegahan ataspenyembuhan

Laba jangka panjang Menghalangi maksimalisasilaba

Kewajiban etis Lunturnya tujuan

Citra masyarakat Biaya

Lingkungan lebih baik Terlampau banyak kekuasaaan

Menghambat peraturanpemerintah lebih lanjut

Kurangnya keterampilan

Keseimbangan tanggungjawab dengan kekuaasaan

Kurangnya pertanggungjawaban

Kepentingan-kepentinganpemegang saham

Kepemilikan sumber daya

Page 4: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

Kewajiban sosial yaitu kewajibanperusahaan untuk memenuhi tanggung jawabekonomis dan hukum

Ketanggapan sosial yaitu kemampuanperusahaan untuk menyesuaikan diri dengankeadaan masyarakat yang berubah-ubah

Tanggung jawab sosial yaitu kewajibanperusahaan bisni diluar yang dituntut olehhukum dan pertimbangan ekonomi,untukmengejar berbagai sasaran jangka panjang yangbaik bagi masyarakat

Page 5: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

Manajemen yang ramah lingkunganmaksudnya kesadaran akan eratnya kaitanantar keputusan dan kegiatan organisasidengan dampaknya terhadap lingkungan alam

Rendah Kepekaan terhadap lingkungan

Pendekatanhukum(hijaumuda)

Pendekatanpasar

Pendekatanpemercaya

PendekatanAktivitis(hijaumuda)

Tinggi

Page 6: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

Manajemen berbasis nilai yaitu pendekatanterhadap pengelolaan dimana para manajer, menetapkan, memajukan dan mempraktikkannilai-nilai bersama sebuah organisasi

Tujuan nilai bersamanilai bersamaorganisasi

MenuntunKeputusan dantindakan para

manejer

Membentukperilaku

karyawan

Mempengaruhiupaya

pemasaran

Membentuksemangat tim

Page 7: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

Etika yaitu peraturan dan prinsip yang mendefinisikan tindakan salah atau benar.

4 pandangan tentang etika :

• Pandangan etika utilitarian

• Pandangan etika hak

• Pandangan etika uteori keadilan

• Pandangan etika teori kontrak sosialterpadu

Page 8: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

Faktor-faktor yang mempengaruhietika karyawan

1. Tahap-tahap perkembangan moral

2. karakteristik individu

3. Variabel-variabel stuktural

4. Budaya organisasi

5. Intensitas masalah

Page 9: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

Etika dalam konteks internasional

INTENSITAS MASALAH

KONSENSUS TENTANG

KESALAHANKEMUNGKINAN

KERUGIAN

BESARNYA KERUSAKAN

KONSENTRASI AKIBAT

JARAK TERHADAP KORBAN

KECEPATAN AKIBATNYA

Page 10: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

MENUJU PERBAIKAN PERILAKU ETIS

1. Seleksi karyawan

2. Kode etik dan peraturan keputusan

Kode etik yaitu pernyataan formal mengenainilai utama dan peraturan etika organisasiyang diharapkan akan diikuti oleh parakaryawan

Page 11: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

KESEPAKATAN GLOBAL

HAM

Prinsip 1: mendukung dan menghormati perlindungan ham di dalam jangkauan pengaruh mereka

Prinsip 2:memastikan perusahaan bisnis tidak telibat dlaampelanggaran ham

Standar buruh

Prinsip 3:kebebasan asosiasi dan pengakuan yang efektif atashak tawar-menawar secara kolektif

Prinsip 4:penghapusan semua bentuk buruh yang dipaksa

Prinsip 5:abolisi yang efektif tentang buruh anak-anak

Prinsip 6: penghapusan diskriminasi berdasakan peluan kerjadan pekerjaan

Page 12: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

Lingkungan :

Prinsip 7:mendukung pendekatan awalterhadap tantangan lingkungan

Prinsip 8:mengambil inisiatif untukmemajukan tanggung jawab lingkungan yang lebih besar

Prinsip 9:mendorong pengembangan danpenyebaran teknologi yang ramah lingkungan

Page 13: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

KELOMPOK-KELOMPOK VARIABEL YANG DIJUMPAI PADA 83 KODE ETIKA BISNIS

Kelompok 1.Jadilah warga organisasi yang dapat diandalkan

Kelompok 2.Jangan melakukan apapun yang melawan hukum atau tidak pada tempatnyayang kan merugikan organisasi

Kelompok 3.Bersikaplah baik terhadap parapelanggan

Page 14: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

12 PERTANYAAN UNTUK MEMERIKSA ETIKA

1.Apakah anda telah mendefinisikan masalahnya dengantepat?

2.Bagaimana anda akan mendefinisikan masalah tsb apabilaanda berdiri di pihak lain?

3.Bagaimanakah situasi itu muncul pertama kali?

4.Kepada siapa dan pada apakah anda memberikan kesetiaananda sebagai pribadi dan sebagai anggota perusahaan tsb?

5.Apakah niat anda dalam membuat keputusan ini

6.Bagaimanakah niat ini dibandingkan dengan kemungkinanhasilnya?

Page 15: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

7. Siapakah yang dapat dirugikan oleh keputusan atau tindakananda?

8. Dapatkah anda membahas masalah ini dengan pihak-pihakterkait sebelum anda membuat keputusan tsb?

9. Apakah anda yakin bahwa sikap anda itu akan sama validnyadalam jangka panjang sebagaimana yang tampak sekarang?

10. Dapatkah anda mengungkapkan keputusan atau tindakan andaitu tanpa ragu-ragu kepada bos, CEO, dewan direktur, keluargaanda, masyarakat sebagai keseluruhannya ?

11. Manakah potensi simbolis tindakan anda seandainyadipahami?seandainya disalahpahami?

12. Dengan syarat-syarat manakah anda akan memberikanpengecualian terhadap sikap anda itu ?

Page 16: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

Audit sosial independen yangmengevaluasi keputusan dan praktikmanajemenberdasarkan kode etikperusahaan.

Mekanisme perlindungan formal, untukmelindungi karyawan yang menghadapidilema etis .

Page 17: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1

Tanggung jawab sosial dan etikadalam dunia sekarang ini

1. Kepemimpinan etika

2. Melindungi karyawan yang mengatakanmasalah etika

3. Manajemen dampak sosial

Page 18: P.manajemen bab5 klmpk1_smt1_akt1