PKM-Bakwan Buah Various Rasa

20
i USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA BAKWAN BUAH VARIOUS RASA BIDANG KEGIATAN: PKM-K Diusulkan Oleh: Sumarjo NIM 3401412014 / 2012 Alfisyahr Izzati NIM 3401412012 / 2012 Moh Misy’al Nafiulhidayat NIM 7101412014 / 2012 Bintang Rabbani Aji NIM 3401412159 / 2012 UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG SEMARANG 2012

Transcript of PKM-Bakwan Buah Various Rasa

Page 1: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

i

USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

BAKWAN BUAH VARIOUS RASA

BIDANG KEGIATAN:

PKM-K

Diusulkan Oleh:

Sumarjo NIM 3401412014 / 2012

Alfisyahr Izzati NIM 3401412012 / 2012

Moh Misy’al Nafiulhidayat NIM 7101412014 / 2012

Bintang Rabbani Aji NIM 3401412159 / 2012

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

SEMARANG

2012

Page 2: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

ii

Page 3: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

iii

DAFTAR ISI

Halaman Judul.......................................................................................... i

Halaman Pengesahan................................................................................ ii

Daftar Isi................................................................................................... iii

Daftar lampiran ………………………………………………………… iv

Daftar Tabel.............................................................................................. v

Latar Belakang Masalah............................................................................ 1

Perumusan Masalah.................................................................................. 2

Tujuan........................................................................................................ 2

Luaran yang Diharapkan........................................................................... 2

Kegunaan................................................................................................... 2

Gambaran Umum Rencana Usaha............................................................ 3

Analisis Produk ............................................................................ 3

Analisis Pemasaran .................................................................... 4

Analisis Operasional / Teknis .................................................... 5

Analisis Keuangan……………………...................................... 6

Metode Pelaksanaan................................................................................ 7

Jadwal Kegiatan………........................................................................... 8

Rancangan Biaya..................................................................................... 9

Page 4: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

iv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran.................................................................................................. 9

Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota Kelompok dan Dosen

Pembimbing................................................................. 9

Lampiran 2. Rincian Rancangan Biaya............................................. 13

Page 5: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

v

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Jadwal Kegiatan Program............................................................ 8

Tabel 2. Rekapitulasi Rincian Biaya.......... .............................................. 9

Tabel 3. Rincian Biaya Habis Pakai.......................................................... 13

Tabel 4. Rincian Biaya Penunjang Program….………............................. 14

Table 5. Rincian Biaya lain-lain………. ……………………………….. 14

Tabel 6. Rincian Total Biaya …................................................................. 15

Page 6: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

1

A. LATAR BELAKANG MASALAH

Tingkat kesehatan masyarakat tergantung pada kualitas makanan yang

dikonsumsi setiap hari, yaitu jenis maupun jumlah gizi yang disediakan

makanan bagi tubuh. Kualitas makanan tidak terletak pada kelezatan cita rasa

atau penempilannya, namun pada jenis atau kandungan gizi yang terkandung

di dalamnya. Manusia membutuhkan zat-zat gizi antara lain protein, lemak,

karbohidrat, vitamin dan mineral. Unsur-unsur gizi tersebut tidak dapat

disediakan secara lengkap dalam satu jenis makanan, maka untuk memenuhi

kebutuhan tubuh manusia perlu mengkonsumsi beberapa jenis makanan atau

minuman secara bersamaan dan bervariasi. Penganekaragaman dan

peningkatan gizi makanan perlu didukung dengan penyediaan produk-produk

makanan yang memiliki kandungan gizi cukup tinggi dengan harga

terjangkau. memiliki peluang usaha yang cukup tinggi karena belum banyak

diproduksi bakwan buah various rasa yang mempunyai khasiat dan manfaat

yang baik untuk tubuh, karena di dalam unsur-unsur bakwan itu mengandung

vitamin, protein, lemak, karbohidrat yang di butuhkan oleh tubuh manusi.

Harganyapun juga relatif murah.

Banyak orang yang meragukan akan pembuatan makanan ini alasan

utamanya yaitu karena banyaknya kandungan air yang terdapat di dalam buah

sehingga tidak memungkinkan untuk di jadikan makanan bakwan akan tetapi

disini saya akan merubah anggapan-anggapan orang-orang yang mengatakan

bahwa hal tersebut tidak bisa, disini saya akan melakukan suatu eksperimen

untuk mengubah bahan-bahan bakwan yang pada umumnya jagung, sayur-

mayur dan udang maka akan saya ubah dengan menggunakan bahan buah-

buahan seperti mangga, apel, melon, pisang,salak dan lain-lain yang akan

menjadi bahan dalam pembuatan bakwan yang mempunyai various rasa.

Page 7: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

2

B. PERUMUSAN MASALAH

Dari latar belakang di atas, dapat dirumuskan suatu permasalahan sebagai

berikut:

1. Bagaimana menumbuhkan kreativitas berwirausaha mahasiswa dalam

menciptakan peluang bisnis yang berorientasi pada profit ?

2. Bagaimana cara menghasilkan produk makanan bakwan buah yang

memiliki rasa ?

3. Bagaimana cara menghasilkan produk makanan bakwan buah yang

lezat, sehat, bergizi dan menarik serta menjadi peluang bisnis untuk

prospek ke depan ?

C. TUJUAN

Tujuan dilaksanakannya Program Kreatifitas Mahasiswa ini adalah :

1. Menghasilkan produk makanan bakwan yang menarik dan

menjanjikan untuk usaha bisnis ke depan.

D. LUARAN YANG DIHARAPKAN

Adapun luaran yang diharapkan dengan adanya penelitian ini adalah :

1. Mengoptimalkan mahasiswa dalam berkreativitas mengenai buah-

buahan untuk di jadikan produk makanan bakwan yang memiliki

various rasa dan bernilai tinggi.

2. Membuka lapangan pekerjaan yang memiliki peluang pasar serta

profit tinggi.

E. KEGUNAAN

Program Kreatifitas Mahasiswa Kewirausahaan ini mempunyai manfaat

sebagai berikut:

Page 8: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

3

1. Panduan usaha mahasiswa untuk membuka peluang usaha baru.

2. Meningkatkan kreatifitas mahasiswa dalam membaca keadaan

lingkungan untuk menciptakan suatu penemuan produk makanan yang

bernilai tinggi.

3. Membentuk suatu usaha yang mampu menghasilkan lapangan kerja

serta menghasilkan profit tinggi.

F. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

1. Analisis Produk

a. Jenis, Nama, dan Karakteristik Produk

Produk yang akan dihasilkan dalam usaha ini adalah makanan

berupa bakwan buah various rasa. Alasan pembuatan makanan ini

karena ingin menciptakan inovasi baru dari bakwan yang pada

umumnya di buat di dominasi oleh sayur-mayur, udang, dan jagung

sehingga ingin menciptakan suatu inovasi baru yaitu dari buah-

buahan. Adapun karakteristik produk ini adalah makanan bakwan

buah various rasa yang sehat, lezat, dan menarik.

b. Prospek

Usaha makanan bakwan buah various rasa ini melalui inovasi

dan kreatifitas merupakan usaha produktif yang mempunyai peluang

usaha menjanjikan. Pada umumnya bakwan yang di jual di pasaran

hanya seperti itu saja tak ada hal yang baru sehingga dengan adanya

bakwan buah various rasa ini dapat menjadikan lahan bisnis dan bisa

berorientasi pada pasar serta menghasilkan profit besar.

c. Keunggulan Produk

Keunggulan produk makanan ( bakwan buah) ini adalah :

Page 9: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

4

i. Bakwan ini mempunyai harga terjangkau.

ii. Produk makanan bakwan buah various rasa bermanfaat bagi

kesehatan karena mengandung berbagai macam vitamin,

protein, karbohidrat, dan lain-lain yang terkandung pada

bahan-bahan dari bakwan tersebut.

2. Analisis Pemasaran

a. Media Promosi yang akan Digunakan

Untuk menunjang proses pemasaran nantinya kami

menggunakan media promosi berupa brosur, iklan lewat Radio

Ekspresi Mahasiswa (REM) Universitas Negeri Semarang, serta media

online jejaring sosial seperti facebook. Strategi khusus kami adalah

menawarkan produk yang lezat, sehat, murah, menarik. Mangsa pasar

utama adalah kalangan mahasiswa khususnya dan masyarakat berbagai

kalangan pada umumnya.

b. Strategi Pemasaran yang akan Ditetapkan

Strategi pemasaran yang digunakan dalam usaha membuat

makanan bakwan buah various rasa adalah menggunakan analisis

bauran pemasaran yaitu mengenai kebijakan produk, harga, promosi,

dan distribusi.

c. Target atau Rencana penjualan

Rencana penjualan dari bakwan buah various rasa adalah sebagai

berikut :

a. 1 hari = 150 bakwan buah various rasa.

b. 1 bulan 30x150 = 4500 bakwan.

Page 10: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

5

c. 3 bulan 3x4500 bakwan = 13500 bakwan.

Harga yang di tawarkan yaitu Rp. 1000.00

3. Analisis Operasional atau Teknis

a. Bahan Baku dan Bahan Penolong

Bahan baku yang diperlukan dalam pembuatan bakwan buah

various rasa adalah:

Tepung teigu

Buah-buahan, seperti apel, mangga, melon, pisang, etc

Gula putih

Kayu manis

Soda kue

Nestle dancow fullcream

Telur

Minyak goreng

Air

Bahan penolong yang diperlukan adalah :

Label produk makanan bakwan buah various rasa

b. Peralatan yang Digunakan

Peralatan dan perlengkapan yang diperlukan adalah sebagai

berikut :

Kuali

Page 11: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

6

Pisau

Sepatula

Penyaring/saringan

Nampan

4. Analisis Keuangan

Produksi 1 hari 3 kg jadi 1 bulan 90 kg

Dan hasil yang di peroleh selama 1 hari berkisar 150 bakwan buah

various rasa

1 hari 150x30= 4500 bakwan buah

3 bulan 4500x3=13500 bakwan buah

Harga yang di tawarkan 1 bakwan buah yaitu 1000 omset yang dapat

di peroleh dalam 3 bulan yaitu 13500x1000=13.500.000

a. BEP (Break Even Point)

BEP volume produksi

= Biaya

harga Total

= 1000

13.500.000

= 13500

= 13.5

Jadi pada tingkat volume produksi yaitu 13.5

Page 12: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

7

G. METODE PELAKSANAAN

Metode yang digunakan dalam program keatifitas mahasiswa ini adalah

sebagai berikut :

1. Persiapan

Mempersiapkan bahan baku, bahan penolong serta peralatan yang

diperlukan.

2. Pelaksanaan

Cara pembuatan produk adalah sebagai berikut :

a. Persiapan

i. Menentukan produk makanan bakwan buah various rasa

b. Pengolahan bahan

i. Siapkan tepung terigu, buah-buahan, telur, air, kayu

manis, gula pasir, nestle dancow fullcream.

ii. Kupas buah-buahan terus potong kecil-kecil.

iii. Buat adonan untuk bakwan.

iv. Campurkan buah-buahan yang telah di potong kecil-kecil

tadi ke dalam adanan.

v. Goreng adonan bakwan yang telah di campur dengan

buah-buahan tersebut ke dalam minyak yang panas

hingga matang.

3. Promosi

Sebelum melakukan pemasaran kami melakukan usaha promosi

produk melalui brosur, REM UNNES,Media Online(Facebook)

Page 13: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

8

4. Pemasaran

Sasaran pemasaran produk adalah :

a. Lingkungan Kampus

Memasarkan kepada warga UNNES ataupun masyarakat

sekitar baik secara langsung maupun dengan cara menitipkan

pada Kantin UNNES dan toko manisan.

b. Tempat Pemasaran

Menitipkan produk di kantin dan toko-toko manisan.

5. Evaluasi

Evaluasi ini dilakukan untuk mengetahui tingkat daya beli masyarakat

terhadap produk yang dihasilkan, mengevaluasi komentar-komentar

konsumen terhadap produk yang dipasarkan, dan memperbaiki atau

menyempurnakan produk sesuai dengan selera konsumen.

H. JADWAL KEGIATAN

Tabel 1. Jadwal kegiatan

Kegiatan Bulan

I II III

1. Perencanaan produksi X

2. Pengadaan bahan XX

3. Pelaksanaan produksi X XXXX

4. Pemasaran X XX

5. Penyusunan laporan X

6. Penyerahan laporan akhir X

Page 14: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

9

I. RANCANGAN BIAYA

Tabel 2. Rekapitulasi Rancangan Biaya

No. Uraian Jumlah (Rp)

1 Bahan habis pakai 7.290.000,00

2 Biaya Penunjang kegiatan program 300.000,00

3 Biaya lain-lain 2.700.000,00

Jumlah 10.490.000,00

J. LAMPIRAN

Lampiran 1

Biodata ketua, anggota kelompok dan dosen pendamping :

a. Ketua Pelaksana kegiatan

Nama lengkap : Sumarjo

Tempat, tanggal lahir : Pagaralam, 2 Agustus 1994

NIM/Tahun angkatan : 3401412014 / 2012

Program study : Pendidikan Sosiologi & Antropolog S1

Fakultas : Ilmu Sosial

Perguruan tinggi : Universitas Negeri Semarang

Page 15: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

10

Page 16: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

11

Page 17: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

12

Page 18: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

13

Page 19: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

14

Catatan :

Selanjutnya biaya operasional sebanyak 2.940.000-665.000=2.275.000

karena untuk bulan selanjutnya keterangan untuk membeli kompor,

kuali, sepatula, nampan dan penyaring tidak lagi .

Jadi biaya yang di gunakan untuk bulan selanjutnya sebesar : 2.275.000

1. Biaya penunjang kegiatan program

Tabel 4. Biaya Penunjang Kegiatan

NO Biaya

Operasional

Keterangan Harga Satuan (Rp) Jumlah Harga Total (Rp)

1. Kertas A4 35.000 2 70.000

2. Tinta 30.000 1 30.000

Total Biaya Operasional Rp 100.000

2. Biaya lain-lain

Tabel 5. Biaya Penunjang Kegiatan

NO Keperluan Biaya (Rp)

11. Nampan 15.000 5 75.000

12. Kompor 400.000 1 400.000

13. Minyak goreng 13.000 30 kg 390.000

14. Bungkus 100.000 1 100.000

15. Gas 85.000 2 170.000

Totalnya biaya produksi 2.940.000

Page 20: PKM-Bakwan Buah Various Rasa

15

1. Transportasi 300.000

2. Komunikasi 100.000

3. Iklan 500.000

Total Biaya Non Operasional 900.000

3. Total Biaya

Tabel 6. Biaya Penunjang Kegiatan

NO Nama Jumlah Biaya Satuan (Rp) Biaya (Rp)

1. Biaya Produksi

atau biaya habis

pakai

3 bulan Bulan Pertama =

2.940.000

Bulan

Selanjutnya=2.275.000

7.490.000

2. Biaya penunjang 3 bulan 100.000 300.000

3. Biaya lain-lain 3 bulan 900.000 2.700.000

Total Biaya Keseluruhan Rp.

10.490.000