PERUMPAMAAN-PERUMPAMAAN YESUS KRISTUS · ada sekarang dalam mempersiapkan untuk kehidupan masa yang...

17
PERUMPAMAAN - PERUMPAMAAN YESUS KRISTUS

Transcript of PERUMPAMAAN-PERUMPAMAAN YESUS KRISTUS · ada sekarang dalam mempersiapkan untuk kehidupan masa yang...

PERUMPAMAAN-PERUMPAMAAN YESUS KRISTUS

KASIH ALLAH, ANUGERAH, DAN KEADILAN

No Perumpamaan Prikop

Alkitab

Penjelasan

Prinsip-prinsip Ilustrasi

01.Mutiara yang

berharga

Mat

13:45, 46

Harga yang tak ternilai pada kasih sang penebusan.

Juruselamat mencari manusia untuk diselamatkan.

Manusia mencari keselamatan melalui Yesus Kristus.

02.Domba Yang

Hilang

Lukas

15:3-7

Kasih Allah bagi semua orang yang mengetahui

bahwa mereka hilang/tersesat tetapi tidak tahu

bagaimana untuk kembali kepada Dia. Keengganan

Allah agar tidak ada manusia yang binasa.

KASIH ALLAH, ANUGERAH, DAN KEADILAN

03.Dirham yang

hilang

Lukas

15:8-10

Kasih Allah bagi manusia yang tidak mengetahui

bahwa mereka hilang/tersesat. Ketekunan dalam

mencari yang hilang.

04.AnakYang

Hilang

Lukas

15:11-32

Kasih Allah bagi mereka yang merindukan

kasihNya. Kekerasan hati manusia dan kasih Allah

terikat secara Kontras. Cf. Nos. 2,3.

05.

Pohon Ara

yang Tidak

Berbuah

Lukas

13:6-9

Hubungan antara rahmat Allah dan Keadilan.

Perhubungan Allah dengan bangsa Yahudi.

RENCANA KESELAMATAN

NO Perumpamaan Prikop lkitabPenjelasan

Prinsip-prinsip Ilustrasi

01.Biji sesawi dan

Ragi

Mat

13:31, 32

Penyelidikan, Analisa yang kumulatif mengenai

pertumbuhan kerajaan Allah, Kaabah Allah. Allah

memulai dengan cara yang kecil/mudah untuk

menyelesaikan hasil yang hebat.

02.Lalang di antara

Gandum

Matius

13:24-30

Karakter menentukan nasib. Kegunaan dari masa

percobaan; lalang tidak akan berubah menjadi

gandum.

03.

Penggarap-

penggarap yang

jahat

Mat

21:33-43

Maksud dan tujuan Allah yang kekal akan menang

walaupun manusia tidak setia. Israel akan kehilangan

perannya sebagai bangsa pilihan.

RENCANA KESELAMATAN

NO Perumpamaan Prikop AlkitabPenjelsan

Prinsip-prinsip Ilustrasi

01.Penabur, dan Benih

Biji sesawi

Matius

13:3-9, 18-23

Penyambutan kebenaran melalui berbagai

Jenis pendengaran. .

02.Perjamuan

yang besar

Lukas

14:16-24.

Berbahayanya menolak dan

menghiraukan kebenaran. Allah tidak

menerima hati yang mendua.

RENCANA KESELAMATAN

03

.

Harta yang

terpendam

Matius

13:44

Amat berharganya nilai daripada kebenaran dan

kegunaan dalam penyimpanannya.

04

.

Kain yang baru dan

Anggur yang baru

Mark

2:21,22

Kebenaran melawan Tradisionalisme.

Berbahayanya opini yang belum dipahami betul.

RENCANA KESELAMATAN

052 orang yang

berhutang

Luk

7:41-44

Appresiasi dan rasa berterima kasih untuk Kasih

dan Rahmat Allah.

06Membangun menara; Raja

mau pergi berperang

Luk

14:28-33

Mempertimbangkan harga dari sebuah

pengajaran.

07 7 Roh JahatMat

12:43-45

Bergunanya kelakuan yang positif bagi

kebenaran; dosa yang dapat diampuni. Kondisi

pemimpin-pemimpinYahudi. Pembenaran yang

akan lengkap tanpa penyucian.

RENCANA KESELAMATAN

08 Dua Orang AnakMatius

21:28-32

Menghitung perbuatan, bukan perkataan;

Pekerjaan tanpa praktek adalah kemunafikan.

09

Mendirikan rumah di

atas batu dan pasir

(2 macam Dasar)

Matius

7:24-27

Persepsi dari kebenaran Allah bukan berakhir

pada kebenaran itu tetapi berakhir pada

perubahan kehidupan. Kebodohan dari

pengetahuan adalah ketaatan.

10Orang kaya yang

bodoh

Lukas

12:16-21

Berbahayanya pemikiran-pemikiran duniawi;

kebodohan dari hidup untuk benda-benda yang

berbahaya. Hidup untuk diri sendiri adalah

untuk binasa.

RENCANA KESELAMATAN

NO Perumpamaan Prikop Alkitab Penjelsan Prinsip-prinsip Ilustrasi

01Benih yang

bertumbuhMark 4:26-29

Iman dan pekerjaan: usaha manusia dalam

bekerjasama dengan kekuatan tak terbatas

dalam pertumbuhan kekristenan.

02 Ragi Mat 13:33

Pertumbuhan yang intensif dan kualitatif akan

kerajaan sorga. Kekuatan dari sorga tertanam

pada hati dan menuntun kehidupan manusia.

03Seorang tanpa

pakaian pestaMat 22:2-14 Pentingnya kebenaran Allah.

E. DOA

NO Perupamaan Prikop Alkitab Penjelsan Prinsip-prinsip Ilustrasi

01

Seorang teman

memanggil pada waktu

tengah malam

Luk

11:5- 13

Ketekunan dalam berdoa. Mengajak untuk

memberi kepada orang lain.

02 Hakim yang tidak adilLuk

18:1-8

Ketekunan, kesungguh-sungguhan dan

kepercayaan pada doa.

F. KERENDAHAN HATI VS TINGGI HATI

NO Perumpamaan Prikop Alkitab Penjelsan Prinsip-prinsip Ilustrasi

01

Menduduki

tempat-tempat

kehormatan

Luk 14:7-11Merendahkan hati satu sama lain;

menghormati orang lain.

02Orang Farisi dan

masyarakat umumLuk 18:9-14

Merendahkan hati di hadapan Allah;

berbahayanya kesombongan dan

pembenaran diri.

G. MEMANFAATAN MENGHASILKAN KESEMPATAN

NO Perumpamaan Prikop Alkitab Penjelsan Prinsip-prinsip Ilustrasi

01.Bangsawan dan

uangnyaLuk 19:11-27

Peningkatan talenta dan kesempatan. Tetap bekerja

sementara menunggu kerajaan sorga. Penantian yang

setia akan menjadi dasar upah dan pahalanya.

02. Talenta Mat 25:14-30Sama dengan no.1; juga menolong orang lain bersiap

untuk kembalinya Tuhan kita.

03.Pelayan yang

tidak jujurLuk 6:1-9

Kegunaan kerajinan mempergunakan kesempatan yang

ada sekarang dalam mempersiapkan untuk kehidupan

masa yang akan datang.

04.Orang kaya dan

LazarusLuk 16:19-31

Nasib seumur hidup ditentukan pada kehidupan yang

sekarang; Tidak ada percobaan yang kedua kali.

Berbahayanya terlalu asyik dengan hal-hal Jasmani /

material.

H. KEKRISTENAN DAN SESAMA MANUSIA

NO Perumpamaan Prikop Alkitab Penjelsan Prinsip-prinsip Ilustrasi

01. Orang Samaria

yang baik hati

Luk 10:30-37 Agama yang benar aktif melakukan pelayanan

kepada orang lain; akan hal ini, hidup ada

hubungan dengan orang lain. Hubungan

dengan orang yang menderita, melepaskan

jiwa yang egois.

H. KEKRISTENAN DAN SESAMA MANUSIA

02.

Pelayan yang

tidak mau

mengampuni

Mat 18: 23-35

Rahmat dan pengampunan kepada

orang lain. Pengampunan kita oleh Allah

berhubungan dengan pengampunan kita

kepada orang lain.

03.Harta yang baru

dan lamaMat 13:52

Terbiasa dengan kebenaran yang lama;

kesiagaan akan kebenaran yang baru.

Menyesuaikan kebenaran pada kebutuhan

pendengar.

04.Pelayan yang

setiaLuk 12:42-48

Pengawasan yang teliti akan hubungan rumah tangga

Allah, Gereja.

I. PENANTIAN KEMBALINYATUHAN

NO Perumpamaan Prikop Alkitab Penjelsan Prinsip-prinsip Ilustrasi

01 10 anak dara Mat 25:1 - 13

Persiapan pribadi bagi kedatanganNya kembali;

kedatanganNya seperti tertunda.

Kebutuhan kita akan Roh Kudus.

02Hamba yang siap

sedia selalu

Mark 13:34 -

37Menunggu kembalinya Tuhan.

03

Hamba yang

bersiap sedia;

Pemilik rumah

yang berjaga

Luk 12:35 -

40

Kesiapan bagi kedatangan Tuhan

yang tiba-tiba. Tetap menyalakan

lampu yang kita miliki; tanggung

jawab pribadi bagi kebenaran.

I. PENANTIAN KEMBALINYATUHAN

04Pekerja kebun

anggur

Mat

20:1-6

Allah mengukur pelayan melalui kemampuan dan

kesetiaan dimana hal itu memberi hasil. Upahnya

berdasarkan kebaikan Allah dan Roh Allah yang

memotifasi kita untuk melayani Dia.

05Hamba yang

tak beruntung

Luk

17:7-10

Kesetiaan pada pekerjaan. Allah menuntutnya dalam

sikap pekerjaan kita.

06Domba dan

KambingMat 25:31-46

Signifikasi dari pekerjaan keagamaan. Ujian utama

terhadap kebebasan agama, membimbing kita untuk

melakukan sesuatu bagi orang lain.

J. PENGHAKIMAN AKHIR & UPAH SEPANJANG ZAMAN

NO Perumpamaan Prikop AlkitabPenjelsan

Prinsip-prinsip Ilustrasi

01 Jala Mat 13:47-50

Pemisahan akhir antara yang baik dan yang

jahat. Tidak semua yang jahat akhirnya menjadi

selamat.