Perturan peraturan

15
SISTEM PERKULIAHAN DI STMIK/AMIK PARNA RAYA MANADO Key Word Search: @HSIRAIT

Transcript of Perturan peraturan

Page 1: Perturan peraturan

SISTEM PERKULIAHAN DI

STMIK/AMIK PARNA RAYA MANADO

Key Word Search: @HSIRAIT

Page 2: Perturan peraturan

Peraturan Perkuliahan(A-1)

• Kehadiran (absen) (A-1.1)• Tugas (personal & Kelompok) (A-1.2)• Ujian (Quis, MID, Final) (A-1.3)• SK No. 12/STMIK-PR/V/2005

Page 3: Perturan peraturan

Peraturan Kegiatan(A-2)

• Absen (A-2.1)• Kehadiran sebagai Peserta (A-2.2)• Kehadiran sebagai Panitia (A-2.3)• Ketertiban (A-2.4)• Keikutsertaan dalam Acara (A-2.5)• SK No. 22/STMIK-PR/V/2005

Page 4: Perturan peraturan

WAKTU PERKULIAHAN(A-3)

• Kelas Pagi Jam 8.00-14.00 Wita • Kelas SoreJam 16.00-19.00 Wita (A-3.1)• Pakaian :– Kuliah (Kemeja dan Pakai Kerah/Leher) (A-3.2)– Ujian (Putih –Hitam / Rok (P)- Celana Panjang (L)) (A-3.3)

• Sepatu/Penutup Kaki bukan sandal (A-3.4)• Rapih dan Bersih (A-3.5)

Page 5: Perturan peraturan

KETERTIBAN(A-4)

• Tidak diperbolehkan membuat keributan : (A-4.1)– Suara keras yang dapat mengganggu teman lain.– Membuat hal-hal yang dianggab menimbulkan keributan atau

mengganggu teman.– Memotifasi teman untuk membuat keributan.– Ketertiban berlaku disetiap kegiatan Mahasiswa dan

Akademik. • Narkoba : (A-4.2)– Tidak diperbolehkan merokok di area kampus.– Tidak diperbolehkan membawa/mengkonsumsi Narkoba dan

Miras di kampus. – Sangsi tegas kepada mahasiswa yang terbukti melakukan

pelangaran seperti dikeluarkan dari akademik STMIK Parna Raya Manado.

Page 6: Perturan peraturan

Nilai (A-5)• Nilai Lulus : (A-5.1)– Nilai Lulus adalah

• A bobot Nilai 4• B bobot Nilai 3• C bobot Nilai 2.

• Nilai Tidak Lulus : (A-5.2)– Nilai Tidak Lulus adalah :

• D bobot Nilai 1• E bobot Nilai 0• F bobot Nilai 0 (in complet) jika tidak diperbaiki sampai batas waktu

yang disebutkan akan berolab secara otomatis ke Nilai E. – SK/ No. 10/STMIK-PR/7/2001.

Page 7: Perturan peraturan

• Kehadiran 15%• Tugas 15%• Quis 10%• MID 25%• Final 35%

Range Penilaian :• 100>=Nilai >= 80• 79>=Nilai >= 70• 69>=Nilai >= 60• 59>=Nilai >= 50• Nilai < 50 SK/ No. 06/STMIK-PR/V/2001

Page 8: Perturan peraturan

IP (Index Prestasi) A-6• Indeks Prestasi dicapai dari :

IP= – SK/ No. 02/STMIK-PR/7/2001.

NOKODE

NAMA MATAKULIAH SKSNILAI Nilai Bobot

SKSxBobotMATAKULIAH HURUF BOBOT

SEMESTER 1

MPK55C1101 Pendidikan Agama 2 B 3 6

MKK55C1102 Manajemen & Bisnis 2 C 2 4

MKK55C1103 Kalkulus 1 3 B 3 9

MPK55C1104 Bahasa Inggris 2 B 3 6

MKK55C1105 Elektronika Dasar 3 B 3 9

MKB55C1106 Algoritma & Pemrograman 1 3 A 4 12

MKB55C1107 Pengantar teknologi Informasi 3 C 2 6 MKB55C1108 Aplikasi Komputer 1 2 C 2 4

20 22 56

IP 2.8

80,2

2056

1

1

IP

SKS

BobotNilaiIP n

i

n

i

Page 9: Perturan peraturan

TUGAS MATAKULIAH

• SK No. 21/STMIK-PR/III/2005• Tugas Matakuliah diwajibkan kepada mahasiswa

sebagai proses kemandirian kepada mahasiswa. Tugas yang diberikan adalah Tugas kelompok dan Tugas Mandiri.

• Bentuk Tugas dalam pembahasan dan Ringkasan/Rangkuman.

• Tugas dalam Ilmu komputer biasanya dibebankan dalam bentuk teknik di bidang komputer dan dikerjakan dengan komputer.

Page 10: Perturan peraturan

TUGAS Laporan Kegiatan

• SK No. 25/STMIK-PR/IX/2006• Tugas sebagai kegiatan harus ada dan tidak

terlepas dari sistem perkuliahan di STMIK/AMIK Parna Raya, seperti Kegiatan kemasiswaan dan kegiatan akademik yang dilengkapi dengan kegiatan yang dilakukan, tempat kegiatan, absen peserta & Panitia kendala serta proyeksi pelaksanaan.

Page 11: Perturan peraturan

Kontrok Matakuliah

• SKS adalah Sistem Kredit semester• SKS adalah sejumlah matakuliah yang dikontrak

dibebankan dengan jumlah SKS dalam satuan waktu pertemuan 2-4 SKS per Matakuliah.

• Setiap semester akan dibebankan kepada mahasiswa sejumlah SKS dengan ketentuan.

Semester 1: 20 SKS Semester 5: 21 SKSSemester 2: 22 SKS Semester 6: 20 SKSSemester 3: 23 SKS Semester 7: 19 SKSSemester 4:21 SKS Semester 8: 4 SKS

Page 12: Perturan peraturan

KKN• Kuliah Kerja Nyata/PKL (Praktek Kerja Lapangan) di STMIK

Parna Raya di Adopsi dari PP 19/2015 tentang sistem pendidikan Nasional perguruan tinggi.

• KKN memiliki persyaratan bahwa mahasiswa telah mencapai SKS 114 dengan ketentuan nilai Lulus=C=Nilai bobot 2.

• Waktu pelaksanaan KKN selama 10 minggu.• Bentuk kegiatan adalah Pengabdian Kampus dan Pengabdian

Masyarakat (Pelatihan gratis).• Pengabdian Kampus adalah dalam bentuk Proyek (1 bln + 2

minggu) dan Pengabdian Masyarakat 1 (bln)

Page 13: Perturan peraturan

Tugas Akhir/Skripsi• Menyelesaikan study di STMIK Parna Raya diakhiri dengan Tugas

Akhir/Skripsi dengan beban SKS 4 pada Semester 8 dan telah menyesaikan lulus 146 sks. Diajukan pada Bulan Desember ,

• Bentuk Tugas akhir/skripsi adalah : – Tugas AkhirPenelitian tentang pemberdayaan ilmu/komputer pada masyarakat.

• Ujian Tugas Akhir + Koprehensip• Quissioner

– SkripsiPerancangan suatu sistem yang ada hubungannya dengan ilmu komputer, baik peracangan bidang teknik maupun perancangan bidang software.

Page 14: Perturan peraturan

Wisuda • Wisuda diberlakukan kepada mahasiswa yang telah

mencapai 150 SKS selama mengikuti perkuliahan di STMIK Parna Raya Manado.

• Kepada mahasiswa yang telah menyelesaikan perkuliahan wajib memiliki ujian sertiifikasi CISCO yang dilaksanakan pada semester 3 (CCNA 1) dan Semester 4 (CCNA 2).

• Sertifikat Cisco 1 & 2 yang telah di ttd dan Cap STMIK Parna Raya dan Ijasah diberikan wisudawan yang telah melunasi administrasi dan keuangan selama pendidikan di STMIK Parna Raya setelah 1 Minggu dari pelaksanaan Wisuda.

Page 15: Perturan peraturan

Jika ada Pertanyaan..?Terima kasih

http://www.parnaraya.ac.id