PERTEMUAN4

15
Fungsi String Pada Mic Excel By Idral Amri, PhD

description

daskom

Transcript of PERTEMUAN4

Page 1: PERTEMUAN4

Fungsi String Pada Mic Excel

By Idral Amri, PhD

Page 2: PERTEMUAN4

Fungsi string merupakan fungsi yang digunakan pada microsoft excel untuk mengubah jenis - jenis karakter atau hasil kerja kita saat terjadi sebuah kesalahan.Saat terjadi kesalahan tersebut, ubahlah dengan mengunakan formula atau rumus yang tersedia.

Page 3: PERTEMUAN4

Left Fungsi Left adalah mengambil data dari

sebelah kiri atau dari depan dengan jumlah data yang telah di tentukan.

Rumus :  =LEFT(text,num_chars). Text adalah data yang diambil atau nama sel

dimana data berada. Num_chars adalah berupa angka yang

menunjukkan berapa digit yang diambil mulai sebelah kiri (digit 1).

Page 4: PERTEMUAN4

Misal : Saya hendak mengambil data dari Cell e3 sebanyak 3 karakter dan di letakkan di Cell e4. Maka letakkan pada Cell e4 dengan rumus = Left(e3;3). (cttn kekadang penggunaan titik koma (;) tidak bisa dilakukan, jika tidak mau gunakan tanda koma (,))

Page 5: PERTEMUAN4

Right Right Sesuai dengan kata yang

digunakan, Right berarti mengambil karakter dari sebelah kanan. Misal saya hendak ambil 3 kata dari kanan. Maka rumusnya adalah=Right(e3;3).Contoh lihat gambar

Page 6: PERTEMUAN4
Page 7: PERTEMUAN4

Mid

Mid jika kita artikan berarti tengah, nah mid yang dimaksut adalah mengambil beberapa karakter dari tengah.Misal saya hendak mengambil kata tri dari kata String pada cell e3 dan di letakkan pada Cell e4. Rumusnya adalah =mid(e3;2;3). Dapat kita lihat, angka 2 menunjukkan dua kata dari depan termasuk kata yang akan di ambil, angka tiga menunjukkan berapa karekter yang hendak kita ambil. 

Contoh pada gambar...

Page 8: PERTEMUAN4
Page 9: PERTEMUAN4

UPPER

UPPER berarti merubah semua karakter dengan huruf kapital. Penulisan rumusnya adalah =UPPER(e3)

Page 10: PERTEMUAN4

Lower

Fungsi Lower adalah merubah semua huruf atau karakter yang ada menjadi huruf kecil. penulisan rumusnya adalah =Lower(e3)

Page 11: PERTEMUAN4

Proper

Proper berfungsi merubah karakter yang dipilih menjadi hanya menjadi besar atau huruf kapital pada awalnya saja. Rumusnya adalah =proper(e3)

Page 12: PERTEMUAN4

LEN LEN

Digunakan untuk menghitung jumlah karakter/ teks.Rumus

=LEN(text) Text adalah data yang diambil atau nama sel

dimana data berada.  

Page 13: PERTEMUAN4

ROUND

ROUNDDigunakan untuk pembulatan angka belakang koma.Rumus= ROUND(num,num_chars)Num adalah angka yang dimasukkan dengan desimal.Num_chars adalah angka yang menunjukkan berapa digit

yang diambil di belakang koma.

Page 14: PERTEMUAN4

FIND FIND

Fungsi ini digunakan untuk mencari karakter ke berapa untuk karakter tertentu. Rumusnya adalah:=FIND(find_text;within_text;num_chars)find_text adalah text tertentu yang akan dicariwithin_text adalah text lengkapnya

Page 15: PERTEMUAN4

A B C1 Ngeblog yuk 2 FUNGSI RUMUS KETERANGAN HASIL3 LEFT =LEFT(A1;5) Ambil 5 karakter

paling kiri Ngebl

4 RIGHT =RIGHT(A1;5) Ambil 5 karakter paling kanan g yuk

5 MID =MID(A1;3;5)Ambil 5 karakter mulai dari karakter ke-3

eblog

6 FIND =FIND("o";A1;1) Mencari huruf o di karakter ke berapa 6

7 LEN =LEN(A1) Menghitung jumlah karakter 11

8 UPPER =UPPER (A1) Menjadikan huruf besar semua NGEBLOG YUK

9 LOWER =LOWER(A1) Menjadikan huruf kecil semua ngeblog yuk

10 PROPER =PROPER(A1)Menjadikan huruf besar di tiap awal kata

Ngeblog Yuk