PERTEMUAN SUNGAI

10
PERTEMUAN SUNGAI

Transcript of PERTEMUAN SUNGAI

Page 1: PERTEMUAN SUNGAI

PERTEMUAN SUNGAI

Page 2: PERTEMUAN SUNGAI

KELOMPOK 2Amelia Isyana Safitri 135060401111005 Bagas Abdi Ivantoro 135060401111006 Egia Rahmadani Putra 135060401111007 Masfufahtut Thohuroh 135060407111023 Yahya Muchimin 135060401111051 Alvina Putri

Page 3: PERTEMUAN SUNGAI

PENGERTIAN • Pada satu catchment area terdiri dari induk

sungai dan anak sungai. Pertemuan antara dua aliran disebut junction, pertemuan dua junction merupakan river stretch. .

Page 4: PERTEMUAN SUNGAI

KLASIFIKASI SUNGAI MENURUT PERTEMUAN SUNGAI

1. METODE Kern (1994)2. Metode Strahler (1975)3. Metode Horton, Shreve, dan Scheideger.4. Metode Leopold et al. (1964)

Page 5: PERTEMUAN SUNGAI

FENOMENA PERTEMUAN SUNGAI

1. Adanya pencampuran air sejenis,2.Kondisi air tidak tercampur, karena perbedaan suhu, salinitas, kandungan sedimen, ataupun bahan terlarut3.Pertambahan debit4. Peningkatan pencemaran air, karena kualitas air yang berubah.

Page 6: PERTEMUAN SUNGAI

1.Confluence Sungai Rhone & Sungai Arve di Geneva, Switzerland

Sungai di sebelah kiri adalah sungai Rhone, yang keluar dari Danau Lehman. Sungai di sebelah kanan adalah Arve, yang menerima air dari banyak gletser di lembah Chamonix (terutama Mer de Glace) sebelum mengalir ke barat laut Rhone di sisi barat Jenewa. Karena kadar endapan lumpurnya jauh lebih tinggi daripada sungai Rhone, maka terlihat kontras yang mencolok pada pertemuan dua sungai ini.

Page 7: PERTEMUAN SUNGAI

Pertemuan Sungai Ilz, Danube, & Inn di Passau, Jerman

Sungai Ilz adalah sungai pegunungan yang relatif kecil dan memiliki warna kebiruac sementara sungai Inn adalah sebuah sungai yang cukup besar yang mengalir dari Salzburg, Austria di bagian atas. Sungai Inn memiliki lebih banyak aliran air daripada sungai Danube, Namun sungai gabungan dari ketiga sungai ini tetap dinamai sungai Danube.

Page 8: PERTEMUAN SUNGAI

Sungai Ohio & Sungai Mississippi di Kairo, Illinois, USA

Sungai Ohio memberikan airnya ke Sungai Mississippi di selatan Kairo, Illinois, sebuah kota kecil dimana dua sungai ini bertemu. Air berwarna coklat sungai Ohio yang sarat dengan sedimen yang mengalir dari timur laut ke selatan, berbeda dengan air hijau dan relatif miskin sedimen dari Sungai Mississippi (mengalir dari barat laut ke selatan).

Page 9: PERTEMUAN SUNGAI

Pertemuan Sungai Hijau & Sungai Colorado di Canyonlands National Park, Utah, Amerika Serikat

Sungai Hijau adalah aliran yang sangat panjang terbentuk di Wind River Range Pegunungan Rocky di Bridger Teton National Forest, Sublette County, Wyoming. Sungai ini berjalan ke selatan, ke Utah, berbelok ke timur ke Colorado dan akhirnya kembali berbelok ke selatan di mana ia berakhir di pertemuan Sungai Colorado di Taman Nasional Canyonlands di San Juan County. 

Page 10: PERTEMUAN SUNGAI