Persyaratan Pendaftaran Program Studi Spesialis Di FK UI

5
Persyaratan Pendaftaran Program Studi Spesialis di FK UI Program Studi Persyaratan KEDOKTERAN Anestesiologi - usia < 35 tahun - Toefl > 450 Bedah Torak Kardiovaskular - usia calon kurang dari sama dengan 35 tahun regular dan kurang dari sama dengan 40 tahun perluasan - IPK lebih dari sama dengan 2,75 Farmakologi Klinik - usia calon kurang dari sama dengan 45 tahun - STR + IPK lebih dari sama dengan 2,5 - Toefl lebih dari sama dengan 450 Ilmu Bedah - IPK 2, 75 - Toefl lebih dari sama dengan 500 - kursus ATLS Ilmu Bedah Plastik -usia calon <35 -IPK (profesi dokter) 2, 75 - TOEFL > 500 (sudah harus disertakan saat pemberkasan di CHS) -sertifikat ATLS dilampirkan saat pemberkasan di CHS - membuat pernyataan belum pernah dinyatakan gagal seleksi calon PPDS Ilmu bedah plastik di FKUI maupun FK UNAIR - pernah mengikuti pelatihan atau terpapar pada kegiatan yang berhubungan dengan bedah plastik (medapat poin tinggi) -pernah membuat tulisan ilmiah setelah lulus dokter dan pernah sebagai peneliti atau membantu penelitian (mendapat poin tinggi) Ilmu Bedah Syaraf - usia calon kurang dari sama dengan 36 tahun - IPK 2,75 - Toefl 525 - pengalaman kerja sebagai dokter umum minimal 1 tahun - excellent nationality Ilmu Kedokteran Forensik - IPK minimal 2, 5

description

sedot

Transcript of Persyaratan Pendaftaran Program Studi Spesialis Di FK UI

Page 1: Persyaratan Pendaftaran Program Studi Spesialis Di FK UI

Persyaratan Pendaftaran Program Studi Spesialis di FK UI

Program Studi PersyaratanKEDOKTERAN

Anestesiologi- usia < 35 tahun- Toefl > 450

Bedah Torak Kardiovaskular

- usia calon kurang dari sama dengan 35 tahun regular dan kurang dari sama dengan 40 tahun perluasan - IPK lebih dari sama dengan 2,75

Farmakologi Klinik- usia calon kurang dari sama dengan 45 tahun- STR + IPK lebih dari sama dengan 2,5 - Toefl lebih dari sama dengan 450

Ilmu Bedah- IPK 2, 75- Toefl lebih dari sama dengan 500- kursus ATLS

Ilmu Bedah Plastik

-usia calon <35-IPK (profesi dokter) 2, 75- TOEFL > 500 (sudah harus disertakan saat pemberkasan di CHS)-sertifikat ATLS dilampirkan saat pemberkasan di CHS - membuat pernyataan belum pernah dinyatakan gagal seleksi calon PPDS Ilmu bedah plastik di FKUI maupun FK UNAIR - pernah mengikuti pelatihan atau terpapar pada kegiatan yang berhubungan dengan bedah plastik (medapat poin tinggi)-pernah membuat tulisan ilmiah setelah lulus dokter dan pernah sebagai peneliti atau membantu penelitian (mendapat poin tinggi)

Ilmu Bedah Syaraf

- usia calon kurang dari sama dengan 36 tahun - IPK 2,75- Toefl 525- pengalaman kerja sebagai dokter umum minimal 1 tahun- excellent nationality

Ilmu Kedokteran Forensik

- IPK minimal 2, 5

Ilmu Kedokteran Jiwa

- usia calon regular < 35 tahun, tubel/perluasan lebih dari sama dengan 35 tahun- Toefl 500 dengan sertifikas LIA atau PBB UI- tidak boleh melamar lebih dari dua kali

Ilmu Kedokteran Olahraga

sesuai pesyaratan PPDS ke FKUI ditambah:-tes psikologi-tes bahasa inggris-tes wawancara

Ilmu Kesehatan Anak

- usia maksimum 40 tahun- IPK minimum 2,7- TOEFL lebih dari sama dengan 500 - telah menjalani dokter klinis selama minimal satu tahun - lulus tes masuk berupa ujian tulis dan wawancara

Ilmu Kesehatan Kulit & Kelamin

- usia calon kurang dari sama dengan 35 tahun- IPK lebih dari sama dengan 2,75

Page 2: Persyaratan Pendaftaran Program Studi Spesialis Di FK UI

- Toefl lebih dari sama dengan 500 - pengalaman kerja sebagai dokter umum lebih dari sama dengan 1 tahun(melampirkan STR dan SIP untuk yang tunda PTT)Lulus ujian saringan lainnya

Ilmu Kesehatan Mata- usia calon regular < 35 tahun - toefl 500- bagi peserta wanita saat seleksi tidak sedang hamil

Ilmu Orthopaedi dan Traumatologi

1. Dokter umum:1. Umur maksimal 35 tahun 2. IPK lebih dari sama dengan 2, 75 3. TOEFL lebih dari sama dengan 500 --> dari lembaga LIA dan PBB-UI yang berlaku 6 bulan sebelum ujian masuk4. memiliki sertifikat ATLS 5. Memiliki STR6. Surat jasmani dan rohani yang dinyatakan dari instansi pemerintah 7. dokter umum WNA harus memenuhi persyaratan khusus dari kolegium

Ilmu Penyakit Dalam

- usia calon regular kurang dari sama dengan 35 tahun- usia calon perluasan kurang dari sama dengan 40 tahun- min IPK 2, 5- Toefl lebih kurang sama dengan 500 (ditest di program studi)

Ilmu Penyakit Jantung & Pembuluh Darah

1. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) lebih dari sama dengan 2,752. usia kurang dari sama dengan 35 tahun untuk program regular dan kurang dari sama dengan 40 tahun untuk program khusus 3. TOEFL lebih dari sama dengan 5004. Sertifikat ACLS yang masih berlaku 5. tidak buta warna6. test audiologi normal7. pengalaman kerja sebagai dokter klinik minimal satu tahun

Ilmu Penyakit Saraf

1. administratif sesuai dengan ketentuan dari fakultas 2. seleksi akademik (keilmuan) berupa ujian tulis, wawancara (bahasa indonesia, inggris)3. Psikotes dan MPPI

Ilmu Penyakit Telinga, Hidung & Tenggorok

- usia calon <35 tahun- IPK 2, 75- TOEFL =500- Lulus ujian tulis- Lulus ujian Lisan - Tes Psikotes-Lulus pemeriksaan umum & Khusus -Lulus evaluasi kemampuan IT komputer

Ilmu Rehabilitasi Medik 1. riwayat kesehatan (sehat jasmani dan rohani2. surat keterangan berkelakuan baik /tidak melakukan mal praktek3. ranah intelektual meliputi:-IPK prestasi selama di FK (S1) lebih dari sama dengan 2.75

Page 3: Persyaratan Pendaftaran Program Studi Spesialis Di FK UI

-lama pendidikan di kedokteran -TOEFL lebih dari sama dengan 4504. ranah pendukung meliputi:-tempat kerja sesuai profesi -mengikuti kursus/ penataran di bidang kedokteran -usia kurang dari sama dengan 36 tahun (program reguler)-usia lebih dari sama dengan 36 tahun kurang dari sama dengan 40 tahun (program perluasan)-riwayat kesehatan- psikotes (test IQ)-MMPI5. ranah wawancara

Kedokteran Okupasi

- usia kurang dari sama dengan 40 tahun - lulusan dokter IPK lebih dari sama dengan 2,7- lulusan magister ked.kerja/ industri lebih dari sama dengan 3.0- TOefl 500- lulus Psikotes dan wawancara Motivasi

Mikrobiologi Klinik

-mengikuti ujian seleksi-melakukan psikotes di departemen psikiatri RSCM , Jl. Kimia 2 No. 35 jakarta- TOEFL Bhs. Inggris di LIA college (ditempat peserta)- wawancara dengan KPS, SPS, Ketua Departemen atau dengan Staf yang ditunjuk

Obstetri & Ginekologi

- usia calon kurang dari sama dengan 35 tahun- usia kurang dari sama dengan 40 tahun untuk calon peserta : TNI /POLRI, Institusi Pendidikan/staf akademik, Pemerintah daerah, RS Swasta/Negeri, Peserta perluasan/nonsubsidi)- IPK lebih dari sama dengan 2, 75- Nilai TOEFL (ujian Internal)

Patologi Anatomik

- usia calon regular < 36 tahun, tubel/TNI/Perluasan staf pengajar Negeri (PTN) atau swasta (PTS) < 40 tahun - IPK lebih dari sama dengan 2, 70- Toefl 450-500 (toefl Internasional / Toefl Institusional yang diakui), IELTS lebih dari sama dengan 6,0- memiliki pengalaman kerja di fasilitas pelayanan kesehatan minimal selama satu tahun

Patologi Klinik- usia calon maksimal 35 tahun saat seleksi- IPK minimal 2, 5- Toefl 450

Pulmonologi dan Ilmu Kedokteran Respirasi

- usia calon maks 35 tahun- Toefl 400IPK =2,7

Radiologi - usia <35 tahun termasuk HANKAM - IPK 2.75 untuk lulusan > tahun 2006; IPK 2,5 untuk tahun lulus < tahun 2006- Toefl Regular 450 berdasarkan test kolektif di LIA Pramuka

Page 4: Persyaratan Pendaftaran Program Studi Spesialis Di FK UI

- Toefl tubel 425 berdasarkan test kolektif LIA PRamuka- untuk semua peserta baru PPDSp-1 Radiologi Toefl 500 harus mengikuti pendidikan tambahan Toefl

Urologi

- usia calon kurang dari sama dengan 35 tahun tegular dan kurang dari sama dengan 40 tahun perluasan- IPK lebih dari sama dengan 2, 75- tidak melamar lebih dari 2 kali