Persyaratan Administrasi Dan Berkas

3
Persyaratan Administrasi : 1. Mahasiswa minimal semester kedua 2. Surat Lamaran Beasiswa (di upload fanspage KSE : anindayguna universitas udayana) 3. Essay pendek maksimal dua halaman A4 mengenai: -Alasan pemilihan jurusan -Alasan mengapa perlu mendapatkan beasiswa -Rencana jangka panjang setelah lulus kuliah 4. Curriculum Vitae (CV) 5. Pas Foto Terbaru, Berwarna 4x6 2 lembar (foto menggunakan jas almamater) 6. Copy Kartu Tanda Mahasiswa (KTM), Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga (KK) masing-masing 1 lembar 7. Transkrip Nilai (2 semester terakhir), kecuali semester 2 (hanya semester 1 saja) 8. Copy Rekening Listrik, Air dan Telepon (2 Bulan terakhir) jika menggunakan 9. Copy Transaksi Buku Tabungan 2 bulan terakhir atas nama sendiri. Jika tidak memiliki, melampirkan Surat Keterangan dari orang tua yang menyatakan nominal uang saku yang diberikan setiap bulannya. 10. Copy Slip Gaji atau Surat Keterangan Penghasilan Orang Tua 11. Surat Rekomendasi dari Pihak Kampus (minta di BAK Fakultas masing-masing)

description

swww

Transcript of Persyaratan Administrasi Dan Berkas

Page 1: Persyaratan Administrasi Dan Berkas

Persyaratan Administrasi :

1. Mahasiswa minimal semester kedua

2. Surat Lamaran Beasiswa (di upload fanspage KSE : anindayguna universitas

udayana)

3. Essay pendek maksimal dua halaman A4 mengenai:-Alasan pemilihan jurusan-Alasan mengapa perlu mendapatkan beasiswa-Rencana jangka panjang setelah lulus kuliah

4. Curriculum Vitae (CV)

5. Pas Foto Terbaru, Berwarna 4x6 2 lembar (foto menggunakan jas almamater)

6. Copy Kartu Tanda Mahasiswa (KTM), Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga (KK) masing-masing 1 lembar

7. Transkrip Nilai (2 semester terakhir), kecuali semester 2 (hanya semester 1 saja)

8. Copy Rekening Listrik, Air dan Telepon (2 Bulan terakhir) jika menggunakan

9. Copy Transaksi Buku Tabungan 2 bulan terakhir atas nama sendiri. Jika tidak memiliki, melampirkan Surat Keterangan dari orang tua yang menyatakan nominal uang saku yang diberikan setiap bulannya.

10. Copy Slip Gaji atau Surat Keterangan Penghasilan Orang Tua

11. Surat Rekomendasi dari Pihak Kampus (minta di BAK Fakultas masing-masing)

12. Surat Rekomendasi dari Paguyuban (akan diberikan nanti setelah melalui tahapan-tahapan seleksi)

13. Belum menikah, dan bersedia untuk tidak menikah selama menerima beasiswa

14. Fotocopy Sertifikat

15. Dikumpul di Map berwarna Biru

Urutan Pengumpulan Berkas

Page 2: Persyaratan Administrasi Dan Berkas

Semua berkas diserahkan ke Yayasan KSE sesuai dengan waktu yang tertera di poin sebelumnya dan dikumpulkan secara kolektif oleh PaguyubanBerkas sudah harus tersusun rapi sesuai dengan ketetapan dari Yayasan KSE. Adapun urutan berkas sebagai berikut:

1. Pas Foto

2. Copy KTM

3. Copy KTP

4. Surat lamaran beasiswa

5. Curriculum Vitae (CV)

6. Essay

7. Transkrip

8. Rekomendasi Fakultas

9. Rekomendasi Paguyuban

10. Copy Kartu Keluarga

11. Slip Gaji/Penghasilan Ortu

12. Copy Listrik, Telepon, dan Air

13. Copy buku tabungan

Kumpulkan sesuai tanggal deadline di :

1. Masing-masing PJ2. Sekrretariat Paguyuban di jl. Kapten Japa rt: 04 k/1 asrama yangbatu,

denpasar timur

3. Di bagian akademik masing-masing fakultas