Persamaan & Perbedaan Geo

2
Geografi : Menganalisis Persamaan & Perbedaan Definisi Geografi dari Berbagai Ahli 2010 1. Prof. Bintarto (1981) Geografi mempelajari hubungan kausal gejala-gejala di permukaan bumi, baik yang bersifat fisik maupun yang menyangkut kehidupan makhluk hidup beserta permasalahannya melalui pendekatan keruangan, kelingkungan, dan regional untuk kepentingan program, proses, dan keberhasilan pembangunan. 2. Erastothenes, geografi berasal dari kata geographica yang berarti penulisan atau penggambaran mengenai bumi. 3. Strabo,Geografi erat kaitannya dengan karateristik tertentu pada suatu tempat,dan memperhatikan juga hubungan antara berbagai tempat secara keseluruhan 4. P. Haggett. Geografi memberikan perhatian terutarma pada sistem ekologi dan sistem keruangan. Pada sistem ekologi berkaitan dengan manusia dan lingkungannya, sedangkan pada sistem keruangan berkaitan dengan hubungan antar wilayah. 5. John Mackinder (1861-1947) seorang pakar geografi memberi definisi geografi sebagai satu kajian mengenai kaitan antara manusia dengan alam sekitarnya. SECARA UMUM Persamaan : Semua definisi secara umum mengarah ke bumi Perbedaan : 1. Kehidupan mahluk hidup 2. Penggambaran bumi 3. Hubungan antar berbagai tempat 4. Manusia dan lingkungannya 5. Kaitan manusia dengan alam GEOGRAF I Nama : Dhea Rafsaloka Utomo ; Kelas : X-7 ; No : 11

Transcript of Persamaan & Perbedaan Geo

Page 1: Persamaan & Perbedaan Geo

Geografi : Menganalisis Persamaan & Perbedaan Definisi Geografi dari Berbagai Ahli 2010

1. Prof. Bintarto (1981)Geografi mempelajari hubungan kausal gejala-gejala di permukaan bumi, baik yang bersifat fisik maupun yang menyangkut kehidupan makhluk hidup beserta permasalahannya melalui pendekatan keruangan, kelingkungan, dan regional untuk kepentingan program, proses, dan keberhasilan pembangunan.

2. Erastothenes, geografi berasal dari kata geographica yang berarti penulisan atau penggambaran mengenai bumi.

3. Strabo,Geografi erat kaitannya dengan karateristik tertentu pada suatu tempat,dan memperhatikan juga hubungan antara berbagai tempat secara keseluruhan

4. P. Haggett. Geografi memberikan perhatian terutarma pada sistem ekologi dan sistem keruangan. Pada sistem ekologi berkaitan dengan manusia dan lingkungannya, sedangkan pada sistem keruangan berkaitan dengan hubungan antar wilayah.

5. John Mackinder (1861-1947) seorang pakar geografi memberi definisi geografi sebagai satu kajian mengenai kaitan antara manusia dengan alam sekitarnya.

SECARA UMUM

Persamaan : Semua definisi secara umum mengarah ke bumi

Perbedaan :

1. Kehidupan mahluk hidup2. Penggambaran bumi3. Hubungan antar berbagai tempat4. Manusia dan lingkungannya5. Kaitan manusia dengan alam

GEOGRAFI Nama : Dhea Rafsaloka Utomo ; Kelas : X-7 ; No : 11